ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
GURUN 
By: 
M. Luthfi 
Nathania Astria Emanda 
Nurafwan 
Rumaisha
Pengertian Gurun 
• Gurun adalah suatu daerah yang menerima curah 
hujan yang sedikit - kurang dari 250 mm per tahun. 
• Gurun sebagian besar terdiri dari permukaan batu 
karang 
• Gurun dianggap memiliki kemampuan kecil untuk 
mendukung kehidupan 
• Keringnya wilayah gurun menjadikannya tempat yang 
ideal untuk pengawetan benda-benda peninggalan 
sejarah serta fosil. 
• Kurang lebih sepertiga wilayah bumi adalah 
berbentuk gurun.
Ciri-ciri Gurun 
• Panas 
• Air tanahnya terasa asin 
• Tumbuhan yang hidup di daerah gurun umumnya tumbuhan 
yang mempunyai daun yang kecil seperti duri dan berakar 
panjang. 
• Hewan yang hidup seperti unta, ular, kodok 
• Terletak antara 15’ LU dan 35’ LS 
• Tandus (tidak bisa menyimpan air) 
• Suhunya ekstrim 
• Air tanahnya terasa asin 
• Tumbuhan yang hidup seperti pohon kurma, kaktus, semak 
belukar 
• Hewan yang hidup seperti unta, ular, kodok 
• Tingkat penguapan (evaporasi) lebih tinggi dari curah hujan.
Identifikasi Flora&Fauna 
• Flora 
Dengan tingkat kelembaban yang sangat rendah maka hanya jenis-jenis 
tertentu yang mampu bertahan di tempat ini.Untuk flora, 
biasanya dari jenis tanaman yang tidak memerlukan banyak air atau 
dikenal dengan istilah tumbuhan serofit. Ciri cirinya sebagai berikut: 
1. Daun yang kecil berfungsi untuk mengurangi penguapan 
2. Akar panjang berfungsi untuk mengambil air dari tempat 
yang dalam dan kemudian disimpan dalam jaringan spons. 
3. Daun ditutupi oleh kutikula yang tebal 
4. Akar yang panjang. 
5. Sukulen atau kaktus, yang menyimpan banyak air pada 
batangnya dan 
6. Daunnya menyempit menjadi duri
• Di biom ini juga terdapat beberapa jenis flora dan fauna yang 
tersebar di wilayah Asia, Australia, Amerika, serta terbesar di Afrika 
yaitu Gurun Sahara. Jenis flora yang tumbuh di beberapa wilayah 
tersebut berbeda-beda. Gurun di wilayah Asia dan Afrika Utara 
ditumbuhi kurma. Di Afrika Selatan ditumbuhi semak dan alang-alang. 
Di gurun Amerika ditumbuhi bunga-bunga berwarna cerah 
seperti dandelion dan verbena. Di gurun Australia ditumbuhi pohon 
boojum. Flora yang paling umum di semua wilayah gurun adalah 
kaktus. 
• Fauna, Ciri ciri fauna sebagai berikut: 
1. Aktifitas malam hari , siang membuat lubang 
2. mempunyai cadangan penyimpan air 
3. Hewan yang hidup unta, tikus,ular, kadal, kalajengking, dan 
semut. Beberapa tikus/mencit gurun tidak pernah minum, 
tetapi mendapatkan semua kebutuhan airnya dari 
perombakan metabolic biji-bijian yang dimakannya.
• Fauna yang hidup di wilayah gurun adalah unta, rubah, tikus, 
burung pemakan bangkai, burung pelatuk, burung hantu, ular derik, 
kadal, dan katak. Selain itu, ada juga laba-laba, kalajengking, dan 
kumbang penggali.
Persebaran Gurun Pada Peta
Daftar Nama Gurun Di Dunia 
No Nama Lokasi Area (km persegi) 
1 Sahara Afrika Utara 9.100.000 
2 Australia (Gibbon, Great Sandy, Great 
Victorian dan Simpson) 
Australia 3.400.000 
3 Semenanjung Arab (An-Nafud dan Rub 
Al_khali) 
Asia Barat 2.600.000 
4 Turkestan (Kara-kum Kyzylkum) Asia Tengah 1.900.000 
5 Gobi Asia Tengah 1.300.000 
6 Gurun Amerika Utara (Great basin, 
Mojave, sonorah, dan Chiahuahuan) 
USA dan Mexico 1.300.000 
7 Pantagonia Argentina selatan 670.000 
8 Thar India dan Pakistan 
bagian utara 
600.000 
9 Kalahari Afrika bagian barat 
daya 
570.000 
10 Takla makan Tiongkok bagian barat 
laut 
480.000
Gurun Sahara 
• Gurun Sahara adalah nama sebuah padang pasir terbesar 
di dunia. Nama "Sahara" diambil dari bahasa Arab yang 
berarti "padang pasir“. Sahara terletak di utara Afrika dan 
berusia 2,5 juta tahun. Padang pasir ini membentang 
dari Samudra Atlantik ke Laut Merah. 
• Luas padang pasir ini sekitar 9.000.000 km2.
Flora dan Fauna Gurun Sahara 
• Flora 
Di Sahara hidup tumbuhan kaktus, rumput kasar, semak 
berduri dan rumput dawai. Kaktus akan sangat mudah dijumpai di 
Sahara karena memang memiliki karakteristik istimewa untuk bertahan 
hidup. Batang kaktus mampu menyimpan persediaan air sangat 
banyak. 
Sahara juga memiliki tumbuhan yang khas, seperti kurma. 
Pohon kurma di Sahara biasanya tumbuh subur di sekitar Oasis. Selain 
karena tanahnya sangat subur, di Oasis juga terdapat sumber air yang 
bisa menjadi makanan untuk pertumbuhan pohon. Buah kurma dari 
Sahara terkenal sangat lezat dan baik untuk kesehatan.
• Fauna 
Kondisi keras yang ditemukan di Gurun Sahara juga memainkan 
peran dalam keberadaan kehidupan hewan di Gurun Sahara. Di 
bagian tengah dan paling kering dari gurun ada sekitar 70 spesies 
fauna yang berbeda, 20 di antaranya adalah mamalia besar 
seperti hyena tutul. Mamalia lainnya termasuk gerbil, rubah 
pasir dan kelinci Cape. Reptil seperti pasir viper dan biawak hadir 
di Sahara juga.
5 Gurun Unik dan Aneh di Dunia 
1. Gurun Garam Terbesar – Salar de Uyuni, Bolivia 
Gurun garam terbesar di dunia ini terletak di Bolivia, 
dikenal dengan nama Salar de Uyuni. Gurun Garam seluas 
10.582 Km2, merupakan hampara kristal garam serta mineral 
lainnya seperti sodium, potassium, lithium, magnesium dan 
boraks. Yang membuat Salar de Uyuni ini menjadi indah adalah 
pantulan kondisi langit dipermukaan gurun. Keindahan lainnya di 
Salar de Uyuni adalah danau-danau kecil yang ada di sekitarnya 
yang juga memiliki warna beragam.
• 2. Gurun Terkering di Dunia – Atacama, Chile 
Berdasarkan laporan NASA, Gurun Atacama yang terletak di 
Chile adalah gurun yang terkering di Dunia. Bahkan laporan tersebut 
dibenarkan oleh National Geografi, bahkan 10 kali lebih ekstrem dari 
Death Valley yang ada di Amerika Serikat. Gurun unik yang memiliki 
luas 105.000 Km2 ini terbentuk oleh danau garam, aliran lava dan pasir. 
Curah hujan rata hanya 1 mm setiap tahunnya, bahkan hampir tidak 
terjadi hujan sekalipun. Saking keringnya, puncak tertingginya saja 
(6.500 m) bahkan tidak memiliki glasier.
• 3. Gurun yang Ditutupi Salju – Taklamakan, China 
Taklamakan merupakan salah satu gurun pasir terbesar di 
dunia, gurun unik ini berada di urutan ke-15 dari sejumlah gurun 
terbesar di dunia. Taklamakan menutupi area Danau Tarim seluas 
270.000 Km2, dengan panjang 1.000 Km dan lebar 400 Km. 
Berdasarkan catatan sejarah, para pedagang dan petualang Jalur Sutra 
sangat menghindari untuk melalu guru Taklamakan yang gersang ini. 
Pada 2008 lalu sesuatu yang unik terjadi di Taklamakan, yakni 
ketika turun salju hebat dengan temperatur paling rendah selama 11 
hari. Padahal salju sangat jarang sekali turun di kawasan Taklamakan, 
namun saat itu salju bahkan menutupi gurun seluas 337.600 Km2 
hingga akhirnya menutupi seluruh kawasan gurun.
• 4. Gurun Pasir Merah – Simpson Desert, Australia 
Gurun Simpson merupakan gurun keempat terbesar di dunia, 
terletak di kawasan utara, selatan dan Queensland di pusat Australia. 
Uniknya hamparan pasir yang terdapat di Simpson ini bukanlah, 
cokelat, hitam ataupun putih, melainkan berwarna merah. Gurun 
Simpson memiliki ketinggian yang bervariasi, mulai dari 1 meter hingga 
30 meter, dan yang paling terkenal adalah Big Red dengan ketinggian 
40 meter. Namun meskipun kondisi lingkungan di Gurun Simpson 
ekstrem, masih ada tanaman yang mampu beradaptasi dan tumbuh 
subur seperti alang-alang (spinefez), serta 180 jenis burung, kadal dan 
binatang berkantung.
• 5. Gurun Permukaan Bulan – Tabernas, Spanyol 
Gurun Tabernas terletak di Provinsi Almeria, Spanyol, 
merupakan satu dari dua gurun yang ada di benua Eropa. Keunikan 
yang terdapat di Tabernas adalah lansekapnya yang menyerupai bulan, 
mulai dari warna hingga topografinya. Dan seperti kebanyaka gurun 
pasir yang lainnya di dunia, iklim di Tabernas sangat tinggi dan kering. 
Saking keringnya ketika terjadi hujan maka dengan mudah akan terjadi 
erosi, sehingga permukaan gurun akan terbentuk secara alami.
Bioma Gurun

More Related Content

What's hot (20)

Bioma
BiomaBioma
Bioma
Nasya Shafira
Ìý
BIOMA DUNIA.pptx
BIOMA DUNIA.pptxBIOMA DUNIA.pptx
BIOMA DUNIA.pptx
giantidiahhastarini2
Ìý
Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan faunaMengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
darma wati
Ìý
Bentuk asal fluvial
Bentuk asal fluvialBentuk asal fluvial
Bentuk asal fluvial
'Oke Aflatun'
Ìý
Seisme
SeismeSeisme
Seisme
Christina Dwi Rahayu
Ìý
Hidrosfer
HidrosferHidrosfer
Hidrosfer
Sandyarini Melati Irawan
Ìý
Fosil
FosilFosil
Fosil
281095
Ìý
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Sansanikhs
Ìý
Bioma
BiomaBioma
Bioma
Anisa Salma
Ìý
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Ari Panggih Nugroho
Ìý
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
didi772968
Ìý
Kumpulan soal hidrosfer
Kumpulan soal hidrosferKumpulan soal hidrosfer
Kumpulan soal hidrosfer
Agnas Setiawan
Ìý
Batuan sedimen
Batuan sedimenBatuan sedimen
Batuan sedimen
Kartika Rahayu
Ìý
Ppt flora fauna
Ppt flora faunaPpt flora fauna
Ppt flora fauna
ICA FARMASI
Ìý
Hidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan LautHidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan Laut
Theresia Nelie
Ìý
Daur Fosfor
Daur FosforDaur Fosfor
Daur Fosfor
Nasywa Alya Putri
Ìý
Hutan Musim Tropis
Hutan Musim TropisHutan Musim Tropis
Hutan Musim Tropis
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Vulkanisme
VulkanismeVulkanisme
Vulkanisme
Dian Anisa Putri
Ìý
Konsep Geografi
Konsep GeografiKonsep Geografi
Konsep Geografi
Survey METER Indonesia
Ìý
Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan faunaMengamati pemanfaatan flora dan fauna
Mengamati pemanfaatan flora dan fauna
darma wati
Ìý
Bentuk asal fluvial
Bentuk asal fluvialBentuk asal fluvial
Bentuk asal fluvial
'Oke Aflatun'
Ìý
Fosil
FosilFosil
Fosil
281095
Ìý
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Laporan Praktek Lapangan Geografi Hewan dan Tumbuhan (biogeografi)
Sansanikhs
Ìý
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Teori terbentuknya laut, geomorfologi laut, proses fisika, kimia, biologi laut.
Ari Panggih Nugroho
Ìý
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptxPOWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
POWER POINT CUACA DAN IKLIM.pptx
didi772968
Ìý
Kumpulan soal hidrosfer
Kumpulan soal hidrosferKumpulan soal hidrosfer
Kumpulan soal hidrosfer
Agnas Setiawan
Ìý
Ppt flora fauna
Ppt flora faunaPpt flora fauna
Ppt flora fauna
ICA FARMASI
Ìý
Hidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan LautHidrosfer Perairan Laut
Hidrosfer Perairan Laut
Theresia Nelie
Ìý

Similar to Bioma Gurun (20)

Bioma gurun-ekologi tumbuhan
Bioma gurun-ekologi tumbuhanBioma gurun-ekologi tumbuhan
Bioma gurun-ekologi tumbuhan
Eva Nurliawati
Ìý
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
Isna Nusa Kumalasari
Ìý
Kerusakan ligkungan nasional
Kerusakan ligkungan nasionalKerusakan ligkungan nasional
Kerusakan ligkungan nasional
IrmaNurAfni
Ìý
Sebaran Flora dan Fauna di dunia
Sebaran Flora dan Fauna di duniaSebaran Flora dan Fauna di dunia
Sebaran Flora dan Fauna di dunia
Ghina Maudy
Ìý
Marina bela
Marina belaMarina bela
Marina bela
Marina Norika
Ìý
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptxKenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
RachmaniarAzzahra1
Ìý
Biomagurunkel 6pbr2010-130303024249-phpapp02
Biomagurunkel 6pbr2010-130303024249-phpapp02Biomagurunkel 6pbr2010-130303024249-phpapp02
Biomagurunkel 6pbr2010-130303024249-phpapp02
muhammadrezasaputracliquerssejatiidiraye
Ìý
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptxEKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
RenadaArifaDhuantie
Ìý
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
Freddy Then
Ìý
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggalIPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
state university of Medan
Ìý
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Rheza Wiryawan
Ìý
Macam-Macam ekosistem
Macam-Macam ekosistemMacam-Macam ekosistem
Macam-Macam ekosistem
Nurul Afdal Haris
Ìý
Ekososistem
EkososistemEkososistem
Ekososistem
Sinta Indriani
Ìý
Persebaran flora dan fauna didunia
Persebaran flora dan fauna diduniaPersebaran flora dan fauna didunia
Persebaran flora dan fauna didunia
Yusron Nur Rosyid
Ìý
Persebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesiaPersebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesia
Alyaraisa Alpasha
Ìý
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Rizky Kristanti
Ìý
Pb4
Pb4Pb4
Pb4
RipangiRipangi
Ìý
Persebaran flora dan fauna di dunia
Persebaran flora dan fauna di duniaPersebaran flora dan fauna di dunia
Persebaran flora dan fauna di dunia
yori300
Ìý
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan DuniaBab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Swastika Nugraheni,S.Pd
Ìý
geografi flora di indonesia
 geografi flora di indonesia geografi flora di indonesia
geografi flora di indonesia
adinsaputra1
Ìý
Bioma gurun-ekologi tumbuhan
Bioma gurun-ekologi tumbuhanBioma gurun-ekologi tumbuhan
Bioma gurun-ekologi tumbuhan
Eva Nurliawati
Ìý
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
Isna Nusa Kumalasari
Ìý
Kerusakan ligkungan nasional
Kerusakan ligkungan nasionalKerusakan ligkungan nasional
Kerusakan ligkungan nasional
IrmaNurAfni
Ìý
Sebaran Flora dan Fauna di dunia
Sebaran Flora dan Fauna di duniaSebaran Flora dan Fauna di dunia
Sebaran Flora dan Fauna di dunia
Ghina Maudy
Ìý
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptxKenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
Kenampakan Alam di dunia beserta keindahannya.pptx
RachmaniarAzzahra1
Ìý
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptxEKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
EKOLABA KELOMPOK 1 (1).pptx
RenadaArifaDhuantie
Ìý
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia5 pemandangan alam paling indah di indonesia
5 pemandangan alam paling indah di indonesia
Freddy Then
Ìý
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggalIPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
IPS TERPADU Bab ix bumi sebagai tempat tinggal
state university of Medan
Ìý
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Presentasi Ekosistem Darat(School Work)
Rheza Wiryawan
Ìý
Persebaran flora dan fauna didunia
Persebaran flora dan fauna diduniaPersebaran flora dan fauna didunia
Persebaran flora dan fauna didunia
Yusron Nur Rosyid
Ìý
Persebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesiaPersebaran flora dunia dan indonesia
Persebaran flora dunia dan indonesia
Alyaraisa Alpasha
Ìý
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Persebaran fauna di dunia (kelompok 4)
Rizky Kristanti
Ìý
Persebaran flora dan fauna di dunia
Persebaran flora dan fauna di duniaPersebaran flora dan fauna di dunia
Persebaran flora dan fauna di dunia
yori300
Ìý
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan DuniaBab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Bab 2 Persebaran Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia
Swastika Nugraheni,S.Pd
Ìý
geografi flora di indonesia
 geografi flora di indonesia geografi flora di indonesia
geografi flora di indonesia
adinsaputra1
Ìý

More from Umbara Sakti Mihardja (10)

Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Teori Tumbukan dan Laju Reaksi
Teori Tumbukan dan Laju ReaksiTeori Tumbukan dan Laju Reaksi
Teori Tumbukan dan Laju Reaksi
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Persebaran Fauna Zona Neotropik
Persebaran Fauna Zona NeotropikPersebaran Fauna Zona Neotropik
Persebaran Fauna Zona Neotropik
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Bioma Tundra
Bioma TundraBioma Tundra
Bioma Tundra
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Bioma Taiga
Bioma TaigaBioma Taiga
Bioma Taiga
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Padang Rumput
Padang RumputPadang Rumput
Padang Rumput
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Hutan Bakau
Hutan BakauHutan Bakau
Hutan Bakau
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Bioma Hutan Gugur
Bioma Hutan GugurBioma Hutan Gugur
Bioma Hutan Gugur
Umbara Sakti Mihardja
Ìý
Hutan Hujan Tropis
Hutan Hujan TropisHutan Hujan Tropis
Hutan Hujan Tropis
Umbara Sakti Mihardja
Ìý

Recently uploaded (20)

Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
Ìý
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptxT2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
muhammadzaki112001
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
Ìý
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Ìý
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
Ìý
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas SinematografiBahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
AdePutraTunggali
Ìý
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
Ìý
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptxT2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
muhammadzaki112001
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
Ìý
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Ìý
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
Ìý
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
Ìý
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas SinematografiBahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
AdePutraTunggali
Ìý
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý

Bioma Gurun

  • 1. GURUN By: M. Luthfi Nathania Astria Emanda Nurafwan Rumaisha
  • 2. Pengertian Gurun • Gurun adalah suatu daerah yang menerima curah hujan yang sedikit - kurang dari 250 mm per tahun. • Gurun sebagian besar terdiri dari permukaan batu karang • Gurun dianggap memiliki kemampuan kecil untuk mendukung kehidupan • Keringnya wilayah gurun menjadikannya tempat yang ideal untuk pengawetan benda-benda peninggalan sejarah serta fosil. • Kurang lebih sepertiga wilayah bumi adalah berbentuk gurun.
  • 3. Ciri-ciri Gurun • Panas • Air tanahnya terasa asin • Tumbuhan yang hidup di daerah gurun umumnya tumbuhan yang mempunyai daun yang kecil seperti duri dan berakar panjang. • Hewan yang hidup seperti unta, ular, kodok • Terletak antara 15’ LU dan 35’ LS • Tandus (tidak bisa menyimpan air) • Suhunya ekstrim • Air tanahnya terasa asin • Tumbuhan yang hidup seperti pohon kurma, kaktus, semak belukar • Hewan yang hidup seperti unta, ular, kodok • Tingkat penguapan (evaporasi) lebih tinggi dari curah hujan.
  • 4. Identifikasi Flora&Fauna • Flora Dengan tingkat kelembaban yang sangat rendah maka hanya jenis-jenis tertentu yang mampu bertahan di tempat ini.Untuk flora, biasanya dari jenis tanaman yang tidak memerlukan banyak air atau dikenal dengan istilah tumbuhan serofit. Ciri cirinya sebagai berikut: 1. Daun yang kecil berfungsi untuk mengurangi penguapan 2. Akar panjang berfungsi untuk mengambil air dari tempat yang dalam dan kemudian disimpan dalam jaringan spons. 3. Daun ditutupi oleh kutikula yang tebal 4. Akar yang panjang. 5. Sukulen atau kaktus, yang menyimpan banyak air pada batangnya dan 6. Daunnya menyempit menjadi duri
  • 5. • Di biom ini juga terdapat beberapa jenis flora dan fauna yang tersebar di wilayah Asia, Australia, Amerika, serta terbesar di Afrika yaitu Gurun Sahara. Jenis flora yang tumbuh di beberapa wilayah tersebut berbeda-beda. Gurun di wilayah Asia dan Afrika Utara ditumbuhi kurma. Di Afrika Selatan ditumbuhi semak dan alang-alang. Di gurun Amerika ditumbuhi bunga-bunga berwarna cerah seperti dandelion dan verbena. Di gurun Australia ditumbuhi pohon boojum. Flora yang paling umum di semua wilayah gurun adalah kaktus. • Fauna, Ciri ciri fauna sebagai berikut: 1. Aktifitas malam hari , siang membuat lubang 2. mempunyai cadangan penyimpan air 3. Hewan yang hidup unta, tikus,ular, kadal, kalajengking, dan semut. Beberapa tikus/mencit gurun tidak pernah minum, tetapi mendapatkan semua kebutuhan airnya dari perombakan metabolic biji-bijian yang dimakannya.
  • 6. • Fauna yang hidup di wilayah gurun adalah unta, rubah, tikus, burung pemakan bangkai, burung pelatuk, burung hantu, ular derik, kadal, dan katak. Selain itu, ada juga laba-laba, kalajengking, dan kumbang penggali.
  • 8. Daftar Nama Gurun Di Dunia No Nama Lokasi Area (km persegi) 1 Sahara Afrika Utara 9.100.000 2 Australia (Gibbon, Great Sandy, Great Victorian dan Simpson) Australia 3.400.000 3 Semenanjung Arab (An-Nafud dan Rub Al_khali) Asia Barat 2.600.000 4 Turkestan (Kara-kum Kyzylkum) Asia Tengah 1.900.000 5 Gobi Asia Tengah 1.300.000 6 Gurun Amerika Utara (Great basin, Mojave, sonorah, dan Chiahuahuan) USA dan Mexico 1.300.000 7 Pantagonia Argentina selatan 670.000 8 Thar India dan Pakistan bagian utara 600.000 9 Kalahari Afrika bagian barat daya 570.000 10 Takla makan Tiongkok bagian barat laut 480.000
  • 9. Gurun Sahara • Gurun Sahara adalah nama sebuah padang pasir terbesar di dunia. Nama "Sahara" diambil dari bahasa Arab yang berarti "padang pasir“. Sahara terletak di utara Afrika dan berusia 2,5 juta tahun. Padang pasir ini membentang dari Samudra Atlantik ke Laut Merah. • Luas padang pasir ini sekitar 9.000.000 km2.
  • 10. Flora dan Fauna Gurun Sahara • Flora Di Sahara hidup tumbuhan kaktus, rumput kasar, semak berduri dan rumput dawai. Kaktus akan sangat mudah dijumpai di Sahara karena memang memiliki karakteristik istimewa untuk bertahan hidup. Batang kaktus mampu menyimpan persediaan air sangat banyak. Sahara juga memiliki tumbuhan yang khas, seperti kurma. Pohon kurma di Sahara biasanya tumbuh subur di sekitar Oasis. Selain karena tanahnya sangat subur, di Oasis juga terdapat sumber air yang bisa menjadi makanan untuk pertumbuhan pohon. Buah kurma dari Sahara terkenal sangat lezat dan baik untuk kesehatan.
  • 11. • Fauna Kondisi keras yang ditemukan di Gurun Sahara juga memainkan peran dalam keberadaan kehidupan hewan di Gurun Sahara. Di bagian tengah dan paling kering dari gurun ada sekitar 70 spesies fauna yang berbeda, 20 di antaranya adalah mamalia besar seperti hyena tutul. Mamalia lainnya termasuk gerbil, rubah pasir dan kelinci Cape. Reptil seperti pasir viper dan biawak hadir di Sahara juga.
  • 12. 5 Gurun Unik dan Aneh di Dunia 1. Gurun Garam Terbesar – Salar de Uyuni, Bolivia Gurun garam terbesar di dunia ini terletak di Bolivia, dikenal dengan nama Salar de Uyuni. Gurun Garam seluas 10.582 Km2, merupakan hampara kristal garam serta mineral lainnya seperti sodium, potassium, lithium, magnesium dan boraks. Yang membuat Salar de Uyuni ini menjadi indah adalah pantulan kondisi langit dipermukaan gurun. Keindahan lainnya di Salar de Uyuni adalah danau-danau kecil yang ada di sekitarnya yang juga memiliki warna beragam.
  • 13. • 2. Gurun Terkering di Dunia – Atacama, Chile Berdasarkan laporan NASA, Gurun Atacama yang terletak di Chile adalah gurun yang terkering di Dunia. Bahkan laporan tersebut dibenarkan oleh National Geografi, bahkan 10 kali lebih ekstrem dari Death Valley yang ada di Amerika Serikat. Gurun unik yang memiliki luas 105.000 Km2 ini terbentuk oleh danau garam, aliran lava dan pasir. Curah hujan rata hanya 1 mm setiap tahunnya, bahkan hampir tidak terjadi hujan sekalipun. Saking keringnya, puncak tertingginya saja (6.500 m) bahkan tidak memiliki glasier.
  • 14. • 3. Gurun yang Ditutupi Salju – Taklamakan, China Taklamakan merupakan salah satu gurun pasir terbesar di dunia, gurun unik ini berada di urutan ke-15 dari sejumlah gurun terbesar di dunia. Taklamakan menutupi area Danau Tarim seluas 270.000 Km2, dengan panjang 1.000 Km dan lebar 400 Km. Berdasarkan catatan sejarah, para pedagang dan petualang Jalur Sutra sangat menghindari untuk melalu guru Taklamakan yang gersang ini. Pada 2008 lalu sesuatu yang unik terjadi di Taklamakan, yakni ketika turun salju hebat dengan temperatur paling rendah selama 11 hari. Padahal salju sangat jarang sekali turun di kawasan Taklamakan, namun saat itu salju bahkan menutupi gurun seluas 337.600 Km2 hingga akhirnya menutupi seluruh kawasan gurun.
  • 15. • 4. Gurun Pasir Merah – Simpson Desert, Australia Gurun Simpson merupakan gurun keempat terbesar di dunia, terletak di kawasan utara, selatan dan Queensland di pusat Australia. Uniknya hamparan pasir yang terdapat di Simpson ini bukanlah, cokelat, hitam ataupun putih, melainkan berwarna merah. Gurun Simpson memiliki ketinggian yang bervariasi, mulai dari 1 meter hingga 30 meter, dan yang paling terkenal adalah Big Red dengan ketinggian 40 meter. Namun meskipun kondisi lingkungan di Gurun Simpson ekstrem, masih ada tanaman yang mampu beradaptasi dan tumbuh subur seperti alang-alang (spinefez), serta 180 jenis burung, kadal dan binatang berkantung.
  • 16. • 5. Gurun Permukaan Bulan – Tabernas, Spanyol Gurun Tabernas terletak di Provinsi Almeria, Spanyol, merupakan satu dari dua gurun yang ada di benua Eropa. Keunikan yang terdapat di Tabernas adalah lansekapnya yang menyerupai bulan, mulai dari warna hingga topografinya. Dan seperti kebanyaka gurun pasir yang lainnya di dunia, iklim di Tabernas sangat tinggi dan kering. Saking keringnya ketika terjadi hujan maka dengan mudah akan terjadi erosi, sehingga permukaan gurun akan terbentuk secara alami.