際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PENJASKES
1. Mengenal Lembar Kerja
2. Mempraktikkan Keterampilan
Bermain
Permainan
Bola Besar
dan Bola
Kecil
Kebugaran
Jasmani
Senam
Lantai
RenangAktivitas
Beladiri
Kesehatan/
Budaya
Hidup
Sehat
Senam
Ritmik
Guru Bidang Study
MUSDA KHAIRANI, S.Pd
NIP. 19810405 200604 2021
PENDIDIKAN PENJASKES
PERMAINAN BOLA BESAR
DAN BOLA KECIL
KELASX
SEMESTERI
SMA NEGERI 1 KARANG BARU
KABUPATEN ACEH TAMIANG
PERMAINAN BOLA BESAR
A. SEPAK BOLA
1. Pengertian Sepak Bola
2. Peraturan Permainan Sepak
Bola
3. Teknik-teknik Dasar Sepak
Bola
1. Pengertian Sepak Bola
Sepak bola adalah suatu permainan
yang dilakukan dengan jalan
menyepak, yang mempunyai tujuan
untuk memasukkan bola ke gawang
lawan dan mempertahankan
gawang tersebut agar tidak
kemsukkan bola.
Di dalam memainkan bola, setiap pemain
diperbolehkan menggunakan seluruh anggota
badan kecuali tangan dan lengan.
Hanya penjaga gawang diperbolehkan
memainkan bola dengan kaki dan tangan.
Sepak bola merupakan permainan beregu
masing-masing regu terdiri 11 pemain.
Permainan ini dimainkan dalam 2 babak (2x45
menit) dengan waktu istirahat 10 menit di
antara 2 babak tersebut.
2. Peraturan Permainan Sepak Bola
a. Lapangan Permainan
Lapangan sepak bola persegi
panjang. Panjang minimal 90 m,
maksimal 120 m. Lebar minimal 45 m,
maksimal 90 m.
Untuk pertandingan internasional,
panjang minimal 100 m, maksimal
110 m. Lebar minimal 64 m, maksimal
75 m.
b. Jumlah dan perlengkapan pemain
Jumlah pemain sepak bola
1) Pertandingan dimainkan 2 regu yang masing-
masing terdiri dari 11 pemain.
2) Pergantian pemain maksimal 3 orang pemain
dari suatu pertandingan.
3) Dalam pertandingan lain, penggantian dapat
dilakukan sampai 5 orang pemain.
4) Pemain dapat bertukar posisi dengan penjaga
gawang, asalkan mendapat persetujuan wasit
sewaktu pertandingan sedang berhenti atau
bola mati.
Durasi Pertandingan
Pertandingan berlangsung 2 x 45
menit diselingi waktu istirahat 15
menit.
 Pergantian pemain
 Pemain cidera dan harus dibawa ke
luar lapangan
 Kasus lainnya
3. Teknik-teknik Dasar Sepak Bola
Teknik sepak bola terdiri dari
bermacam-macam gerakan. Keahlian
seseorang dalam mempermainkan bola
sangatlah berguna untuk suatu
pertandingan yang berkualitas. Teknik
permainan sepak bola dapat dibedakan
sebagai berikut :
a. Teknik tanpa bola (teknik badan)
Teknik badan adalah cara
pemain menguasai gerak tubuhnya
dalam permainan, yang
menyangkut cara berlari, cara
melompat, dan cara gerak tipu
badan.
b. Teknik dengan bola
Beberapa latihan yang menggunakan bola
:1. Teknik menendang bola
Menendang merupakan faktor terpenting
dan utama dalam permainan sepak bola.
Teknik ini memerlukan kemampuan
mengukur jarak dan arah. Oleh karena itu,
seorang pemain yang hendak menendang
bola harus dapat mengukur sejauh
manakah tendangannya dapat dicapai
dan ke arah manakah bola itu hendak
dituju.
Contoh teknik menendang
dengan bola :
 Menendang dengan kaki bagian
dalam
 Menendang dengan punggung
kaki
 Menendang dengan punggung
kaki bagian luar
2. Teknik menahan bola
Ada tiga macam jalan bola, yang
masing-masing memerlukan cara
tersendiri untuk menahannya.
Pertama bola menyusur tanah
(ground ball) kedua bola memantul
(bouncing ball) dan ketiga bola tinggi.
Tehnik menahan bola antara lain :
 Menahan bola menyusur tanah dengan
kaki bagian dalam dan dengan telapak
kaki.
 Menahan bola memantul dengan kaki
bagian dalam, dengan kaki bagian luar,
dengan telapak kaki, dengan perut.
 Menahan bola di udara (tanpa jatuh ke
tanah) dengan kaki bagiain dalam,
dengan paha, dengan dada, dengan
kepala dan dengan punggung kaki.
3. Teknik menggiring bola (dribbling)
Pada umumnya dribbling dilakukan
dengan tiga cara, yaitu :
1. Menggiring bola dengan kaki bagian
dalam,
2.Menggiring bola dengan kaki bagian
luar dan
4.Menggiring bola dengan punggung
kaki
4. Teknik gerak tipu dengan bola
Teknik gerak tipu dengan bola adalah
seperti gerak tipu badan (gerak tipu
tanpa bola) namun menggunakan
bola. Gerak tipu ini bertujuan untuk
menipu sehingga dapat melampaui
lawan.
Pada umumnya gerak tipu dilakukan
dengan gerakkan kaki, ayunan badan
atau berhenti dengan tiba-tiba.
5. Teknik menyundul bola
Menyundul bola dapat dilakukan dengan sikap
berdiri dengan kaki tetap di atas tanah atau
sambil melompat ke udara.
Sikap manapun yang dilakukan, tergantung
pada situasi dan kondisi di lapangan
permainan.
Contoh :
-Menyundul bola tanpa melompat
-Menyundul sambil melompat (bawah)
-Menyundul sambil melompat (samping)
6. Teknik merampas bola (tackling)
Banyak cara yang dapat dilakukan untuk
merampas bola dari kaki lawan.
Terdapat 3 cara yang paling umum digunakan,
yaitu :
1.Dengan cara berhadapan (tanpa menjatuhkan
diri)
2.Dengan cara meluncur (sliding tackle) dengan
kaki bagian dalam dan
3.Dengan cara meluncur (sliding tackle) dengan
kaki bagian luar.
7. Teknik melempar bola ke dalam
(throw-in)
Melempar bola ke dalam dilakukan apabila
bola keluar melampau garis samping
lapangan permainan. Pemain tidak
dibenarkan membuat gol dari lemparan ke
dalam. Bagi pemain yang menerima bola
dari lemparan ke dalam, tidak diberlakukan
peraturan off-side. Hal ini merupakan suatu
taktik yang penting untuk menguntungkan
penyerang yang dekat dengan gawang
lawan.
Cara melempar bola ke dalam
(throw-in) :
 Bola dipegang dengan seluruh jari-jari dan
telapak tangan pada kedua sisi bola atau
dibelakang bola.
 Lemparan dilakukan dari atas garis atau luar
garis tepi lapangan permainan.
 Saat melempar, kedua kaki harus tetap
berpijak di tanah.
 Bola harus dilempar ke arah lapangan
permainan dengan kedua tangan, melalui
atas belakang kepala.
8. Teknik penjaga gawang
Banyak sekali teknik yang dapat
digunakan oleh seorang penjaga
gawang dalam mempertahankan
gawangnya dari kemasukan bola.
Sebab penjaga gawang boleh
menggunakan semua bagian
tubuhnya dalam menangkap atau
menghalau bola.
Teknik penjaga gawang antara
lain :
Menangkap bola yang bergulir ke
tanah,
Menangkap bola setinggi perut,
Menangkap bola setinggi dada dan
Men-tip bola tinggi melalui atas
gawang
Kilas Sejarah
Dari peninggalan-peninggalan sejarah,
kita mengenal beberapa sebutan sepak bola.
Pada zaman Cina Kuno semasa
pemerintahan dinasti Han, sepak bola
dikenal dengan istilah tanchu. Di Italia
pada zaman Romawi dikenal sebagai
haspartun, di Perancis yang selanjutnya
menyebar ke Normandia dan Britania
(Inggris), dikenal dengan choule. Di
Yunani Kuno dikenal istilah epishhyros
dan di Jepang dikenal istilah kemari.
Pada tanggal 26 Oktober 1863 didirikan
sebuah badan yang disebut English Football
Assosiation. Kemudian tanggal 8 Desember
1863 lahirlah peraturan permainan sepak bola
modern yang disusun oleh badan tersebut
yang dalam perkembangannya mengalami
perubahan.
Atas inisiatif Guerin (Perancis) pada
tanggal 21 Mei 1904 berdirilah federasi sepak
bola internasional dengan nama Federation
International de Football Assosiation (FIFA).
Atas inisiatif Julies Rimet pada tahun
1930 diselenggarakan kejuaraan dunia
sepak bola pertama di Montevideo,
Uruguay. Karena jasanya, maka mulai
tahun 1946 piala dunia tersebut
dinamakan JULES RIMET CUP.
Kejuaraan tersebut diadakan 4 tahun
sekali dan mulai tahun 1970 piala
tersebut menjadi milik Brasil, sebab
negara ini telah berhasil memenangkan
piala tersebut sebanyak tiga kali.
Di Indonesia sendiri, tanggal 19 April
1930 dibentuk Persatuan Sepak Bola
Seluruh Indonesia (PSSI) di Yogyakarta
dengan dukungan seluruh bond-bond.
Pengurus PSSI pertama kali diketuai
oleh Ir. Soeratin Sosrosoegondo. Untuk
menghargai jasa-jasa Ir. Soeratin dalam
upaya membina dan mempertahankan
berdirinya PSSI, maka mulai tahun 1966
diadakan kejuaraan sepak bola tingkat
taruna remaja dengan nama PIALA
SOERATIN (SOERATIN CUP).
Tugas Kelompok
A. Tugas Studi kasus
1. Permainan sepak bola dimainkan dua babak
lama waktunya 2 x 45 menit. Apabila antara
babak pertama ataupun babak kedua terjadi
kelebihan waktu (misalnya 48 menit), dimana
pada saat kelebihan waktu permainan tersebut
terjadinya gol. Apa tindakan wasit dalam
memutuskan kejadian? Apakah gol tersebut
dianulir/dibatalkan atau tetap berlaku? Beri
penjelasan anda, sesuai dengan peraturan
permainan sepak bola yang berlaku!
Tugas Kelompok
2. Dalam suatu pertandingan sepak bola, dimana
usaha pemain penyerang untuk mencetak gol
tanpa terhalang oleh pemain bertahan
(termasuk penjaga gawang) dan bola tersebut
dapat diprediksi 100% akan masuk. Tiba-tiba
sebelum bola tersebut masuk ke gawang, ada
seekor anjing atau penonton memasuki
lapangan permainan dan menghentikan bola
tersebut, sehingga gol tidak terjadi. Apa
tindakan wasit terhadap kejadian tersebut?
Apakah bola tersebut dapat dinyatakan masuk
atau bola tidak masuk? Beri penjelasan anda,
sesuai dengan peraturan permainan sepak
bola yang berlaku!
Langkah-langkah Pembelajaran
Tes Keterampilan Psikomotor
Pertemuan ke 1 sampai 3
 Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
 Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi,
motivasi dan penjelasan tujuan
pembelajaran.
 Pemanasan secara umum
 Berlari mengelilingi lapangan
sepakbola
 Pemanasan khusus sepakbola dalam
bentuk permainan
 Kegiatan Inti (60 menit)
 Penjelasan cara melakukan latihan teknik dasar
mengumpan, mengontrol dan menggiring bola
berpasangan dan berkelompok dengan
menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian
luar dan punggung kaki dengan koordinasi
yang baik.
 Melakukan latihan teknik dasar mengumpan,
mengontrol dan menggiring bola berpasangan
dan berkelompok dengan menggunakan kaki
bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung
kaki dengan koordinasi yang baik.
 Penjelasan cara melakukan latihan variasi dan
kombinasi teknik dasar menendang,
mengontrol, dan menggiring bola berpasangan
dan berkelompok menggunakan kaki bagian
dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki
dengan koordinasi yang baik.
Melakukan latihan variasi dan kombinasi
teknik dasar menendang, mengontrol,
dan menggiring bola berpasangan dan
berkelompok menggunakan kaki bagian
dalam, kaki bagian luar dan punggung
kaki dengan koordinasi yang baik.
Bermain sepakbola dengan
menggunakan peraturan yang
dimodifikasi secara berkelompok
(jumlah pemain, lapangan permainan,
dan peraturan permainan dimodifikasi).
Kegiatan Penutup (15 menit)
Pendinginan (colling down)
Evaluasi, diskusi dan tanya
jawab proses pembelajaran
yang telah dipelajari
Berbaris dan berdoa
Pertemuan ke 4
 Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi,
motivasi dan penjelasan tujuan
pembelajaran.
Pemanasan secara umum
Berlari mengelilingi lapangan sepakbola
 Kegiatan Inti (70 menit)
Uji kompetensi permainan sepakbola yang
terdiri dari :
 Uji kompetensi menendang dan
mengontrol bolasepak
 Uji kompetensi menggiring bolasepak
 Uji kompetensi variasi dan kombinasi
teknik dasar permainan sepakbola
 Kegiatan Penutup (10 menit)
 Pendinginan (colling down)
 Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab
proses pembelajaran yang telah
dipelajari
 Berbaris dan berdoa
Butir Pertanyaan
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan
singkat dan tepat
1. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan
tanpa bola dalam permainan sepak bola!
2. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan
dengan bola pada pola penyerangan!
3. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan
dengan bola pada pola pertahanan
4. Jelaskan cara melakukan menggiring dan
dilanjutkan dengan menembak ke gawang!
5. Jelaskan cara melakukan menggiring,
mengontrol, dilanjutkan menembak ke
gawang!
SELAMAT BEKERJA

More Related Content

What's hot (18)

Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak BolaMakalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Fajar Aditiya Sukma
Ppt bab 1
Ppt bab 1Ppt bab 1
Ppt bab 1
Fatmalasari3
Basketball Theory
Basketball TheoryBasketball Theory
Basketball Theory
Alvin Valdinata
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
1habib
Gambar kliping
Gambar klipingGambar kliping
Gambar kliping
Operator Warnet Vast Raha
Kliping basket
Kliping basketKliping basket
Kliping basket
Wiwiek S Ningsih
Kelas2 semester2
Kelas2 semester2Kelas2 semester2
Kelas2 semester2
arman11111
Teknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bolaTeknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bola
Dewa Dewa
Kliping bola basket
Kliping bola basketKliping bola basket
Kliping bola basket
Operator Warnet Vast Raha
Olahraga Futsal
Olahraga Futsal Olahraga Futsal
Olahraga Futsal
Joey Leomanz B
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Ari Sudewa
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besarkelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
Elin Dzikrillah
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKETPPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
Rini Ayu Agustin
PPT penjaskes - softball
PPT penjaskes - softballPPT penjaskes - softball
PPT penjaskes - softball
Erika N. D
PPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola BesarPPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola Besar
UNESA
Ppt bola besar
Ppt bola besarPpt bola besar
Ppt bola besar
Mukti Salamah
kemahiran permainan bola keranjang
kemahiran permainan bola keranjangkemahiran permainan bola keranjang
kemahiran permainan bola keranjang
Izzuliani Yassim
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak BolaMakalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Makalah Tentang Sejarah Sepak Bola
Fajar Aditiya Sukma
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
1habib
Kelas2 semester2
Kelas2 semester2Kelas2 semester2
Kelas2 semester2
arman11111
Teknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bolaTeknik dasar sepak bola
Teknik dasar sepak bola
Dewa Dewa
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Berbagai Teknik Pemanasan, Peregangan, Dribble, Passing, Lay Up, Hingga Pendi...
Ari Sudewa
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besarkelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
kelas 7. bab 1. permainan dan olahraga bola besar
Elin Dzikrillah
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKETPPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
PPT TEKNIK DASAR SHOOTING BOLA BASKET
Rini Ayu Agustin
PPT penjaskes - softball
PPT penjaskes - softballPPT penjaskes - softball
PPT penjaskes - softball
Erika N. D
PPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola BesarPPT Penjaskes: Bola Besar
PPT Penjaskes: Bola Besar
UNESA
kemahiran permainan bola keranjang
kemahiran permainan bola keranjangkemahiran permainan bola keranjang
kemahiran permainan bola keranjang
Izzuliani Yassim

Similar to Bola besar (20)

NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.pptNIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NikiKoswara1
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
1habib
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptxKD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
Mellyani Aprilia
SEPAKBOLA.pptx
SEPAKBOLA.pptxSEPAKBOLA.pptx
SEPAKBOLA.pptx
AngelikaIcha
Makalah sejarah sepak bola 2
Makalah sejarah sepak bola 2Makalah sejarah sepak bola 2
Makalah sejarah sepak bola 2
Operator Warnet Vast Raha
Makalah sejarah sepak bola 2
Makalah sejarah sepak bola 2Makalah sejarah sepak bola 2
Makalah sejarah sepak bola 2
Septian Muna Barakati
Permainan Sepak Bola
Permainan Sepak BolaPermainan Sepak Bola
Permainan Sepak Bola
AbdulAji2
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKANPPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
SaribulHasan1
Materi permainan bola besar kelas 7
Materi permainan bola besar kelas 7Materi permainan bola besar kelas 7
Materi permainan bola besar kelas 7
IndraSETIAWAN170
Permainan bola besare
Permainan bola besarePermainan bola besare
Permainan bola besare
Usman Yusha
Materi Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes LengkapMateri Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes Lengkap
David Adi Nugroho
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnyaMateri Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
StokBinaguna
Modul pjok kelas 10
Modul pjok kelas 10Modul pjok kelas 10
Modul pjok kelas 10
gunawan riki
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknyatugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
StokBinaguna
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik DasarPraktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
StokBinaguna
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannyaSepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
StokBinaguna
ppt_sepakbola.pptx
ppt_sepakbola.pptxppt_sepakbola.pptx
ppt_sepakbola.pptx
ANDRIESNOVIANTO
Sepak Bola
Sepak BolaSepak Bola
Sepak Bola
Rus Mala
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptxPerrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
sigitartan95
NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.pptNIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NIKI KOSWARA_PJOK_BOLA BESAR.ppt
NikiKoswara1
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
1habib
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptxKD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
KD 3.1 Permainan Bola Besar (Sepak Bola) Kelas V.pptx
Mellyani Aprilia
Permainan Sepak Bola
Permainan Sepak BolaPermainan Sepak Bola
Permainan Sepak Bola
AbdulAji2
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKANPPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
PPT SEPAK BOLA KLS 7.pptx SIAP DI EDARKAN
SaribulHasan1
Materi permainan bola besar kelas 7
Materi permainan bola besar kelas 7Materi permainan bola besar kelas 7
Materi permainan bola besar kelas 7
IndraSETIAWAN170
Permainan bola besare
Permainan bola besarePermainan bola besare
Permainan bola besare
Usman Yusha
Materi Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes LengkapMateri Penjasorkes Lengkap
Materi Penjasorkes Lengkap
David Adi Nugroho
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnyaMateri Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
Materi Sepak Bola dan Teknik teknik dasarnya
StokBinaguna
Modul pjok kelas 10
Modul pjok kelas 10Modul pjok kelas 10
Modul pjok kelas 10
gunawan riki
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknyatugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
tugas II kelompok 6 materi sepak bola dan tekniknya
StokBinaguna
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik DasarPraktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
Praktek Materi Sepak Bola dan Teknik Dasar
StokBinaguna
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannyaSepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
Sepak Bola dan keseluhan dari pembahasannya
StokBinaguna
Sepak Bola
Sepak BolaSepak Bola
Sepak Bola
Rus Mala
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptxPerrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
Perrsentasi pembelajaran sepak bola.pptx
sigitartan95

Recently uploaded (20)

1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptxTAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
helvy3
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia EmasMemperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Memperkuat Kedaulatan Angkasa dalam rangka Indonesia Emas
Dadang Solihin
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptxTAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
TAKLIMAT PENGURUSAN DAN PENDAFTARAN TAHUN SATU.pptx
helvy3
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13

Bola besar

  • 1. PENJASKES 1. Mengenal Lembar Kerja 2. Mempraktikkan Keterampilan Bermain Permainan Bola Besar dan Bola Kecil Kebugaran Jasmani Senam Lantai RenangAktivitas Beladiri Kesehatan/ Budaya Hidup Sehat Senam Ritmik Guru Bidang Study MUSDA KHAIRANI, S.Pd NIP. 19810405 200604 2021
  • 2. PENDIDIKAN PENJASKES PERMAINAN BOLA BESAR DAN BOLA KECIL KELASX SEMESTERI SMA NEGERI 1 KARANG BARU KABUPATEN ACEH TAMIANG
  • 3. PERMAINAN BOLA BESAR A. SEPAK BOLA 1. Pengertian Sepak Bola 2. Peraturan Permainan Sepak Bola 3. Teknik-teknik Dasar Sepak Bola
  • 4. 1. Pengertian Sepak Bola Sepak bola adalah suatu permainan yang dilakukan dengan jalan menyepak, yang mempunyai tujuan untuk memasukkan bola ke gawang lawan dan mempertahankan gawang tersebut agar tidak kemsukkan bola.
  • 5. Di dalam memainkan bola, setiap pemain diperbolehkan menggunakan seluruh anggota badan kecuali tangan dan lengan. Hanya penjaga gawang diperbolehkan memainkan bola dengan kaki dan tangan. Sepak bola merupakan permainan beregu masing-masing regu terdiri 11 pemain. Permainan ini dimainkan dalam 2 babak (2x45 menit) dengan waktu istirahat 10 menit di antara 2 babak tersebut.
  • 6. 2. Peraturan Permainan Sepak Bola a. Lapangan Permainan Lapangan sepak bola persegi panjang. Panjang minimal 90 m, maksimal 120 m. Lebar minimal 45 m, maksimal 90 m. Untuk pertandingan internasional, panjang minimal 100 m, maksimal 110 m. Lebar minimal 64 m, maksimal 75 m.
  • 7. b. Jumlah dan perlengkapan pemain Jumlah pemain sepak bola 1) Pertandingan dimainkan 2 regu yang masing- masing terdiri dari 11 pemain. 2) Pergantian pemain maksimal 3 orang pemain dari suatu pertandingan. 3) Dalam pertandingan lain, penggantian dapat dilakukan sampai 5 orang pemain. 4) Pemain dapat bertukar posisi dengan penjaga gawang, asalkan mendapat persetujuan wasit sewaktu pertandingan sedang berhenti atau bola mati.
  • 8. Durasi Pertandingan Pertandingan berlangsung 2 x 45 menit diselingi waktu istirahat 15 menit. Pergantian pemain Pemain cidera dan harus dibawa ke luar lapangan Kasus lainnya
  • 9. 3. Teknik-teknik Dasar Sepak Bola Teknik sepak bola terdiri dari bermacam-macam gerakan. Keahlian seseorang dalam mempermainkan bola sangatlah berguna untuk suatu pertandingan yang berkualitas. Teknik permainan sepak bola dapat dibedakan sebagai berikut :
  • 10. a. Teknik tanpa bola (teknik badan) Teknik badan adalah cara pemain menguasai gerak tubuhnya dalam permainan, yang menyangkut cara berlari, cara melompat, dan cara gerak tipu badan.
  • 11. b. Teknik dengan bola Beberapa latihan yang menggunakan bola :1. Teknik menendang bola Menendang merupakan faktor terpenting dan utama dalam permainan sepak bola. Teknik ini memerlukan kemampuan mengukur jarak dan arah. Oleh karena itu, seorang pemain yang hendak menendang bola harus dapat mengukur sejauh manakah tendangannya dapat dicapai dan ke arah manakah bola itu hendak dituju.
  • 12. Contoh teknik menendang dengan bola : Menendang dengan kaki bagian dalam Menendang dengan punggung kaki Menendang dengan punggung kaki bagian luar
  • 13. 2. Teknik menahan bola Ada tiga macam jalan bola, yang masing-masing memerlukan cara tersendiri untuk menahannya. Pertama bola menyusur tanah (ground ball) kedua bola memantul (bouncing ball) dan ketiga bola tinggi.
  • 14. Tehnik menahan bola antara lain : Menahan bola menyusur tanah dengan kaki bagian dalam dan dengan telapak kaki. Menahan bola memantul dengan kaki bagian dalam, dengan kaki bagian luar, dengan telapak kaki, dengan perut. Menahan bola di udara (tanpa jatuh ke tanah) dengan kaki bagiain dalam, dengan paha, dengan dada, dengan kepala dan dengan punggung kaki.
  • 15. 3. Teknik menggiring bola (dribbling) Pada umumnya dribbling dilakukan dengan tiga cara, yaitu : 1. Menggiring bola dengan kaki bagian dalam, 2.Menggiring bola dengan kaki bagian luar dan 4.Menggiring bola dengan punggung kaki
  • 16. 4. Teknik gerak tipu dengan bola Teknik gerak tipu dengan bola adalah seperti gerak tipu badan (gerak tipu tanpa bola) namun menggunakan bola. Gerak tipu ini bertujuan untuk menipu sehingga dapat melampaui lawan. Pada umumnya gerak tipu dilakukan dengan gerakkan kaki, ayunan badan atau berhenti dengan tiba-tiba.
  • 17. 5. Teknik menyundul bola Menyundul bola dapat dilakukan dengan sikap berdiri dengan kaki tetap di atas tanah atau sambil melompat ke udara. Sikap manapun yang dilakukan, tergantung pada situasi dan kondisi di lapangan permainan. Contoh : -Menyundul bola tanpa melompat -Menyundul sambil melompat (bawah) -Menyundul sambil melompat (samping)
  • 18. 6. Teknik merampas bola (tackling) Banyak cara yang dapat dilakukan untuk merampas bola dari kaki lawan. Terdapat 3 cara yang paling umum digunakan, yaitu : 1.Dengan cara berhadapan (tanpa menjatuhkan diri) 2.Dengan cara meluncur (sliding tackle) dengan kaki bagian dalam dan 3.Dengan cara meluncur (sliding tackle) dengan kaki bagian luar.
  • 19. 7. Teknik melempar bola ke dalam (throw-in) Melempar bola ke dalam dilakukan apabila bola keluar melampau garis samping lapangan permainan. Pemain tidak dibenarkan membuat gol dari lemparan ke dalam. Bagi pemain yang menerima bola dari lemparan ke dalam, tidak diberlakukan peraturan off-side. Hal ini merupakan suatu taktik yang penting untuk menguntungkan penyerang yang dekat dengan gawang lawan.
  • 20. Cara melempar bola ke dalam (throw-in) : Bola dipegang dengan seluruh jari-jari dan telapak tangan pada kedua sisi bola atau dibelakang bola. Lemparan dilakukan dari atas garis atau luar garis tepi lapangan permainan. Saat melempar, kedua kaki harus tetap berpijak di tanah. Bola harus dilempar ke arah lapangan permainan dengan kedua tangan, melalui atas belakang kepala.
  • 21. 8. Teknik penjaga gawang Banyak sekali teknik yang dapat digunakan oleh seorang penjaga gawang dalam mempertahankan gawangnya dari kemasukan bola. Sebab penjaga gawang boleh menggunakan semua bagian tubuhnya dalam menangkap atau menghalau bola.
  • 22. Teknik penjaga gawang antara lain : Menangkap bola yang bergulir ke tanah, Menangkap bola setinggi perut, Menangkap bola setinggi dada dan Men-tip bola tinggi melalui atas gawang
  • 23. Kilas Sejarah Dari peninggalan-peninggalan sejarah, kita mengenal beberapa sebutan sepak bola. Pada zaman Cina Kuno semasa pemerintahan dinasti Han, sepak bola dikenal dengan istilah tanchu. Di Italia pada zaman Romawi dikenal sebagai haspartun, di Perancis yang selanjutnya menyebar ke Normandia dan Britania (Inggris), dikenal dengan choule. Di Yunani Kuno dikenal istilah epishhyros dan di Jepang dikenal istilah kemari.
  • 24. Pada tanggal 26 Oktober 1863 didirikan sebuah badan yang disebut English Football Assosiation. Kemudian tanggal 8 Desember 1863 lahirlah peraturan permainan sepak bola modern yang disusun oleh badan tersebut yang dalam perkembangannya mengalami perubahan. Atas inisiatif Guerin (Perancis) pada tanggal 21 Mei 1904 berdirilah federasi sepak bola internasional dengan nama Federation International de Football Assosiation (FIFA).
  • 25. Atas inisiatif Julies Rimet pada tahun 1930 diselenggarakan kejuaraan dunia sepak bola pertama di Montevideo, Uruguay. Karena jasanya, maka mulai tahun 1946 piala dunia tersebut dinamakan JULES RIMET CUP. Kejuaraan tersebut diadakan 4 tahun sekali dan mulai tahun 1970 piala tersebut menjadi milik Brasil, sebab negara ini telah berhasil memenangkan piala tersebut sebanyak tiga kali.
  • 26. Di Indonesia sendiri, tanggal 19 April 1930 dibentuk Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) di Yogyakarta dengan dukungan seluruh bond-bond. Pengurus PSSI pertama kali diketuai oleh Ir. Soeratin Sosrosoegondo. Untuk menghargai jasa-jasa Ir. Soeratin dalam upaya membina dan mempertahankan berdirinya PSSI, maka mulai tahun 1966 diadakan kejuaraan sepak bola tingkat taruna remaja dengan nama PIALA SOERATIN (SOERATIN CUP).
  • 27. Tugas Kelompok A. Tugas Studi kasus 1. Permainan sepak bola dimainkan dua babak lama waktunya 2 x 45 menit. Apabila antara babak pertama ataupun babak kedua terjadi kelebihan waktu (misalnya 48 menit), dimana pada saat kelebihan waktu permainan tersebut terjadinya gol. Apa tindakan wasit dalam memutuskan kejadian? Apakah gol tersebut dianulir/dibatalkan atau tetap berlaku? Beri penjelasan anda, sesuai dengan peraturan permainan sepak bola yang berlaku!
  • 28. Tugas Kelompok 2. Dalam suatu pertandingan sepak bola, dimana usaha pemain penyerang untuk mencetak gol tanpa terhalang oleh pemain bertahan (termasuk penjaga gawang) dan bola tersebut dapat diprediksi 100% akan masuk. Tiba-tiba sebelum bola tersebut masuk ke gawang, ada seekor anjing atau penonton memasuki lapangan permainan dan menghentikan bola tersebut, sehingga gol tidak terjadi. Apa tindakan wasit terhadap kejadian tersebut? Apakah bola tersebut dapat dinyatakan masuk atau bola tidak masuk? Beri penjelasan anda, sesuai dengan peraturan permainan sepak bola yang berlaku!
  • 29. Langkah-langkah Pembelajaran Tes Keterampilan Psikomotor Pertemuan ke 1 sampai 3 Kegiatan Pendahuluan (15 menit) Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi, motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran. Pemanasan secara umum Berlari mengelilingi lapangan sepakbola Pemanasan khusus sepakbola dalam bentuk permainan
  • 30. Kegiatan Inti (60 menit) Penjelasan cara melakukan latihan teknik dasar mengumpan, mengontrol dan menggiring bola berpasangan dan berkelompok dengan menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki dengan koordinasi yang baik. Melakukan latihan teknik dasar mengumpan, mengontrol dan menggiring bola berpasangan dan berkelompok dengan menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki dengan koordinasi yang baik. Penjelasan cara melakukan latihan variasi dan kombinasi teknik dasar menendang, mengontrol, dan menggiring bola berpasangan dan berkelompok menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki dengan koordinasi yang baik.
  • 31. Melakukan latihan variasi dan kombinasi teknik dasar menendang, mengontrol, dan menggiring bola berpasangan dan berkelompok menggunakan kaki bagian dalam, kaki bagian luar dan punggung kaki dengan koordinasi yang baik. Bermain sepakbola dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi secara berkelompok (jumlah pemain, lapangan permainan, dan peraturan permainan dimodifikasi).
  • 32. Kegiatan Penutup (15 menit) Pendinginan (colling down) Evaluasi, diskusi dan tanya jawab proses pembelajaran yang telah dipelajari Berbaris dan berdoa
  • 33. Pertemuan ke 4 Kegiatan Pendahuluan (15 menit) Berbaris, berdoa, presensi, apersepsi, motivasi dan penjelasan tujuan pembelajaran. Pemanasan secara umum Berlari mengelilingi lapangan sepakbola
  • 34. Kegiatan Inti (70 menit) Uji kompetensi permainan sepakbola yang terdiri dari : Uji kompetensi menendang dan mengontrol bolasepak Uji kompetensi menggiring bolasepak Uji kompetensi variasi dan kombinasi teknik dasar permainan sepakbola
  • 35. Kegiatan Penutup (10 menit) Pendinginan (colling down) Evaluasi, diskusi dan tanya-jawab proses pembelajaran yang telah dipelajari Berbaris dan berdoa
  • 36. Butir Pertanyaan Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan tepat 1. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan tanpa bola dalam permainan sepak bola! 2. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan dengan bola pada pola penyerangan! 3. Sebutkan macam-macam teknik gerakkan dengan bola pada pola pertahanan 4. Jelaskan cara melakukan menggiring dan dilanjutkan dengan menembak ke gawang! 5. Jelaskan cara melakukan menggiring, mengontrol, dilanjutkan menembak ke gawang!