際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Assalamualaikum Wr.Wb 
Yth. Ibu wali kelas 
Serta teman-teman sekalian yang saya cintai 
Marilah kita bersama-sama memanjatkan puji dan syukur kita ke hadirat Allah SWT karena 
berkah dan karunianya kita semua dapat berkumpul dalam keadaan sehat walafiat pada hari 
yang cerah ini 
Teman-teman yang saya banggakan, 
Pertama-tama perlu kita sadari bahwa lingkungan adalah tempat menggantungkan hidup bagi 
kita semua, umat manusia. Maka kita harus menjaga lingkungan kita baik-baik agar bumi 
menghasilkan keuntungan bagi kita, bukan kerugian bahkan bencana bagi kita. Salah satu 
cara agar lingkungan tidak memberikan bencana bagi kita adalah menjaga kebersihan 
lingkungan 
Dalam menjaga kebersihan lingkungan maka kita harus mengetahui terlebih dahulu apa arti 
kebersihan lingkungan. Arti kebersihan lingkungan yang sesungguhnya adalah suatu keadaan 
dimana lingkungan tersebut adalah layak untuk ditinggali manusia, dimana keadaan 
kesehatan manusia secara fisik dapat terjaga.. Maka kita harus menjaga kebersihan 
lingkungan agar tercipta kehidupan yang layak dan sejahtera. 
Teman-teman yang Berbahagia, 
Menjaga Kebersihan Lingkungan sadalah cara terbaik dalam mencegah berbagai penyakit 
yang mengintai pada musim hujan seperti sekarang. Menjaga kebersihan lingkungan dapat 
dimulai dari membersihkan sekolah kita tercinta, SMP sanawiah. Apabila sekolah kita bersih 
maka orang lainpun tak segan untuk mencontoh kebiasaan baik kita dalam membersihkan 
sekolah kita ini. Dan kita sebagai penghuni sekolah ini juga terkena dampak positifnya yaitu 
kegiatan belajar mengajar menjadi nyaman karena lingkungan sekolah kita bersih. 
Menjaga kebersihan Lingkungan sekolah dapat dilakukan dengan cara membuang sampah 
yang ada di lingkungan sekolah kita ke tempat sampah, melaksanakan kegiatan piket kelas 
setiap hari secara teratur dan PSN 30 menit setiap hari jumat dalam rangka membersihkan 
lingkungan sekolah dari Sarang nyamuk Ades Aegypti yang menimbulkan penyakit demam 
berdarah. 
Teman-teman Sekalian, 
Sebagai penutup saya mengutip kata pepatah yang mengatakan bahwa kebersihan adalah 
sebagian dari iman maka apabila seseorang tidak peduli terhadap kebersihan maka ia 
sesungguhnya bukan merupakan orang yang beriman penuh. Kedepanya saya juga berharap 
kita sebagai umat manusia dapat lebih giat lagi dalam menjaga kebersihan lingkungan. 
Sekian pidato dari saya, kurang lebihnya saya mohon maaf 
Wassalamualaikum Wr.Wb

More Related Content

What's hot (20)

Pidato kebersihan lingkungan
Pidato kebersihan lingkunganPidato kebersihan lingkungan
Pidato kebersihan lingkungan
Operator Warnet Vast Raha
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolahPidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Mar Toro
Contoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhanaContoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhana
althofaji
Naskah drama pengorbanan seorang anak
Naskah drama pengorbanan seorang anakNaskah drama pengorbanan seorang anak
Naskah drama pengorbanan seorang anak
Ahmad Afandi
Bahasa jawa mc
Bahasa jawa mcBahasa jawa mc
Bahasa jawa mc
Naila N. K
20 Resensi Novel
20 Resensi Novel20 Resensi Novel
20 Resensi Novel
Amnil Wardiah
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Amphie Yuurisman
Pidato perpisahan siswa kelas vi
Pidato perpisahan siswa kelas viPidato perpisahan siswa kelas vi
Pidato perpisahan siswa kelas vi
Operator Warnet Vast Raha
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkanPidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Operator Warnet Vast Raha
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimahTeks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Fakhriyah Elita
Pidato singkat wahyu
Pidato singkat wahyuPidato singkat wahyu
Pidato singkat wahyu
Mantion Toejoeh
Drama Tentang Pendidikan
Drama Tentang PendidikanDrama Tentang Pendidikan
Drama Tentang Pendidikan
Cynthia Caroline
Kumpulan fabel bahasa inggris
Kumpulan fabel bahasa inggrisKumpulan fabel bahasa inggris
Kumpulan fabel bahasa inggris
Firdika Arini
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawabanSoal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Amphie Yuurisman
Pidato basa jawa trimana
Pidato basa jawa   trimanaPidato basa jawa   trimana
Pidato basa jawa trimana
Jariyah Nurjanah
Kumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuKumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi Sekolahku
Firdika Arini
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolahPidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Pidato tema kebersihan lingkungan di sekolah
Mar Toro
Contoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhanaContoh naskah drama musikal sederhana
Contoh naskah drama musikal sederhana
althofaji
Naskah drama pengorbanan seorang anak
Naskah drama pengorbanan seorang anakNaskah drama pengorbanan seorang anak
Naskah drama pengorbanan seorang anak
Ahmad Afandi
Bahasa jawa mc
Bahasa jawa mcBahasa jawa mc
Bahasa jawa mc
Naila N. K
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Soal pai kelas 2 sd bab gerakan dan praktik solat dan kunci jawaban
Amphie Yuurisman
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkanPidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Pidato kesan dan pesan dari siswa yang meninggalkan
Operator Warnet Vast Raha
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimahTeks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Teks Pidato: Mewujudkan Generasi Muda yang Cerdas Sehat dan Berakhlakul karimah
Fakhriyah Elita
Drama Tentang Pendidikan
Drama Tentang PendidikanDrama Tentang Pendidikan
Drama Tentang Pendidikan
Cynthia Caroline
Kumpulan fabel bahasa inggris
Kumpulan fabel bahasa inggrisKumpulan fabel bahasa inggris
Kumpulan fabel bahasa inggris
Firdika Arini
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawabanSoal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Soal uas matematika kelas 2 sd semester 2 dan kunci jawaban
Amphie Yuurisman
Pidato basa jawa trimana
Pidato basa jawa   trimanaPidato basa jawa   trimana
Pidato basa jawa trimana
Jariyah Nurjanah
Kumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi SekolahkuKumpulan Puisi Sekolahku
Kumpulan Puisi Sekolahku
Firdika Arini

Similar to Contoh pidato cilik kebersiahan (20)

Mmmmmmmmmmmm
MmmmmmmmmmmmMmmmmmmmmmmm
Mmmmmmmmmmmm
Septian Muna Barakati
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolahPidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Operator Warnet Vast Raha
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolahPidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Septian Muna Barakati
Pidato lingkungan
Pidato lingkungan Pidato lingkungan
Pidato lingkungan
Mitha Ye Es
Pidato siswa prestasi
Pidato siswa prestasiPidato siswa prestasi
Pidato siswa prestasi
Irma Kebahagiaant
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobuPentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Operator Warnet Vast Raha
Karangan fakta
Karangan faktaKarangan fakta
Karangan fakta
Alex Dudley
Alam sekitar tanggunjawab bersama
Alam sekitar tanggunjawab bersamaAlam sekitar tanggunjawab bersama
Alam sekitar tanggunjawab bersama
dixonong88
bhsa indo (2).docx
bhsa indo (2).docxbhsa indo (2).docx
bhsa indo (2).docx
MeyiskaNaysillaNadin
Pidato kebersihan lingkugan
Pidato kebersihan lingkuganPidato kebersihan lingkugan
Pidato kebersihan lingkugan
Operator Warnet Vast Raha
Kabersihan sakola
Kabersihan sakolaKabersihan sakola
Kabersihan sakola
'Enno Weezer
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
 Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
bernadetasitibahagia
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan faktaContoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Siti Aminah Ramlan
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Akmal Abd Kadir
Contoh karangan jenis fakta (1)
Contoh karangan jenis fakta (1)Contoh karangan jenis fakta (1)
Contoh karangan jenis fakta (1)
Vivian Wmn
Naskah pidato
Naskah pidatoNaskah pidato
Naskah pidato
Lime Thompson
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolahPidato menjaga lingkungan di sekolah
Pidato menjaga lingkungan di sekolah
Septian Muna Barakati
Pidato lingkungan
Pidato lingkungan Pidato lingkungan
Pidato lingkungan
Mitha Ye Es
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobuPentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Pentingnya kebersihan lingkungan sd 10 katobu
Operator Warnet Vast Raha
Karangan fakta
Karangan faktaKarangan fakta
Karangan fakta
Alex Dudley
Alam sekitar tanggunjawab bersama
Alam sekitar tanggunjawab bersamaAlam sekitar tanggunjawab bersama
Alam sekitar tanggunjawab bersama
dixonong88
Kabersihan sakola
Kabersihan sakolaKabersihan sakola
Kabersihan sakola
'Enno Weezer
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
 Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
Bahasa indonesia tema hidup bersih dan sehat
bernadetasitibahagia
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan faktaContoh contoh penulisan karangan fakta
Contoh contoh penulisan karangan fakta
Siti Aminah Ramlan
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Contoh contohpenulisankarangan-150320105057-conversion-gate01
Akmal Abd Kadir
Contoh karangan jenis fakta (1)
Contoh karangan jenis fakta (1)Contoh karangan jenis fakta (1)
Contoh karangan jenis fakta (1)
Vivian Wmn

More from Septian Muna Barakati (20)

Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Kti eni safitri AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Kti hikmat AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Kti niski astria AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA Kti ikra AKBID YKN RAHA
Kti ikra AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Kti sartiawati AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Kti jayanti sakti AKBID YKN RAHA
Septian Muna Barakati
Dokomen polisi
Dokomen polisiDokomen polisi
Dokomen polisi
Septian Muna Barakati
Dokumen perusahaan
Dokumen perusahaanDokumen perusahaan
Dokumen perusahaan
Septian Muna Barakati
Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3Dokumen polisi 3
Dokumen polisi 3
Septian Muna Barakati
Dosa besar
Dosa besarDosa besar
Dosa besar
Septian Muna Barakati
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
Septian Muna Barakati
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi pendudukFaktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Faktor faktor yang mempengaruhi penduduk
Septian Muna Barakati
E
EE
E
Septian Muna Barakati
Faktor
FaktorFaktor
Faktor
Septian Muna Barakati
Fho...................
Fho...................Fho...................
Fho...................
Septian Muna Barakati
555555555555555 (2)
555555555555555 (2)555555555555555 (2)
555555555555555 (2)
Septian Muna Barakati
99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya99 nama allah swt beserta artinya
99 nama allah swt beserta artinya
Septian Muna Barakati
10 impact of global warming
10 impact of global warming10 impact of global warming
10 impact of global warming
Septian Muna Barakati
10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global10 dampak pemanasan global
10 dampak pemanasan global
Septian Muna Barakati
5 w 1h penyakit hiv
5 w 1h  penyakit hiv5 w 1h  penyakit hiv
5 w 1h penyakit hiv
Septian Muna Barakati

Recently uploaded (11)

TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGANTUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
jesikacantika46
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
RozyAhmad3
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptxMSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
purbojadmiko2
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdfPanelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
AdhiRohadhi1
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAHmateri panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
rusyanto22
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.pptPertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
CepiJuniarPrayoga1
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptxBAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
jesikacantika46
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
o200240021
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptxPPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
yizreelbreemer2015
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdfPanelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
AdhiRohadhi1
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdfELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO88
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGANTUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
jesikacantika46
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
RozyAhmad3
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptxMSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
purbojadmiko2
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdfPanelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
AdhiRohadhi1
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAHmateri panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
rusyanto22
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.pptPertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
CepiJuniarPrayoga1
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptxBAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
jesikacantika46
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
o200240021
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptxPPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
yizreelbreemer2015
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdfPanelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
AdhiRohadhi1
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdfELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO88

Contoh pidato cilik kebersiahan

  • 1. Assalamualaikum Wr.Wb Yth. Ibu wali kelas Serta teman-teman sekalian yang saya cintai Marilah kita bersama-sama memanjatkan puji dan syukur kita ke hadirat Allah SWT karena berkah dan karunianya kita semua dapat berkumpul dalam keadaan sehat walafiat pada hari yang cerah ini Teman-teman yang saya banggakan, Pertama-tama perlu kita sadari bahwa lingkungan adalah tempat menggantungkan hidup bagi kita semua, umat manusia. Maka kita harus menjaga lingkungan kita baik-baik agar bumi menghasilkan keuntungan bagi kita, bukan kerugian bahkan bencana bagi kita. Salah satu cara agar lingkungan tidak memberikan bencana bagi kita adalah menjaga kebersihan lingkungan Dalam menjaga kebersihan lingkungan maka kita harus mengetahui terlebih dahulu apa arti kebersihan lingkungan. Arti kebersihan lingkungan yang sesungguhnya adalah suatu keadaan dimana lingkungan tersebut adalah layak untuk ditinggali manusia, dimana keadaan kesehatan manusia secara fisik dapat terjaga.. Maka kita harus menjaga kebersihan lingkungan agar tercipta kehidupan yang layak dan sejahtera. Teman-teman yang Berbahagia, Menjaga Kebersihan Lingkungan sadalah cara terbaik dalam mencegah berbagai penyakit yang mengintai pada musim hujan seperti sekarang. Menjaga kebersihan lingkungan dapat dimulai dari membersihkan sekolah kita tercinta, SMP sanawiah. Apabila sekolah kita bersih maka orang lainpun tak segan untuk mencontoh kebiasaan baik kita dalam membersihkan sekolah kita ini. Dan kita sebagai penghuni sekolah ini juga terkena dampak positifnya yaitu kegiatan belajar mengajar menjadi nyaman karena lingkungan sekolah kita bersih. Menjaga kebersihan Lingkungan sekolah dapat dilakukan dengan cara membuang sampah yang ada di lingkungan sekolah kita ke tempat sampah, melaksanakan kegiatan piket kelas setiap hari secara teratur dan PSN 30 menit setiap hari jumat dalam rangka membersihkan lingkungan sekolah dari Sarang nyamuk Ades Aegypti yang menimbulkan penyakit demam berdarah. Teman-teman Sekalian, Sebagai penutup saya mengutip kata pepatah yang mengatakan bahwa kebersihan adalah sebagian dari iman maka apabila seseorang tidak peduli terhadap kebersihan maka ia sesungguhnya bukan merupakan orang yang beriman penuh. Kedepanya saya juga berharap kita sebagai umat manusia dapat lebih giat lagi dalam menjaga kebersihan lingkungan. Sekian pidato dari saya, kurang lebihnya saya mohon maaf Wassalamualaikum Wr.Wb