ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
TUGAS DATA WAREHOUSE, DATA BASE, dan Online Analytical Processing (OLAP)
Jelaskan mengenai data warehouse, serta sebutkan beberapa karakteristiknya.
➢ Pengertian data warehouse dari beberpa ahli,
a. Data warehouse adalah kumpulan data yang memiliki sifat subjek berorientasi,
terpadu, waktu-varian, dan tetap pada pengumpulan data untuk mendukung proses
pengambilan keputusan manajemen. (W.H. Inmon dan Richard DH)
b. Data warehouse adalah database yang read-only analisis dan digunakan sebagai
dasar sistem pendukung keputusan. (Vidette Poe)
c. Data warehouse merupakan database relasional yang dirancang lebih untuk query
dan analisis proses transaksi, biasanya mengandung sejarah data transaksi dan
mungkin juga data dari sumber lain. Data warehouse memisahkan beban kerja
analisis dari beban kerja transaksi dan memungkinkan organisasi untuk
menggabungkan / konsolidasi data dari berbagai sumber. (Paul Lane)
d. Data warehouse merupakan pendekatan untuk menyimpan data dimana sumber
data yang heterogen (yang biasanya tersebar di beberapa basis data OLTP) bermigrasi
ke penyimpanan data dan terpisah homogen. (Ramelho)
e. Pengguna menerapkan keahliannya dalam hal masalah, dan komputer melakukan
analisis data yang canggih untuk memilih data yang tepat dan menempatkannya
dalam format yang sesuai untuk pengambilan keputusan. (Usama Fayyad)
Jadi, secara umum data warehouse merupakan metode dalam perancangan database, yang
menunjang DSS (Decission Support System) dan EIS (Executive Information System). Secara
fisik, data warehouse adalah database, tapi perancangan data warehouse dan database
sangat berbeda. Dalam desain database tradisional menggunakan normalisasi, sedangkan
data warehouse normalisasi bukanlah cara terbaik.
➢ Karakteristik data warehouse,
1. Berorientasi kepada subjek (subjek-oriented), data warehouse berorientasi
subjek dirancang untuk menganalisis data berdasarkan subjek-subjek tertentu dalam
organisasi, bukan pada proses atau fungsi aplikasi tertentu.
2. Data yang dimiliki terintegrasi (Data Integrated), Data Warehouse dapat menyimpan
data dari sumber yang terpisah ke dalam format yang konsisten dan terintegrasi satu
sama lain.
3. Dibuat dalam waktu tertentu (Timeline), semua data dalam data warehouse dapat
dikatakan akurat atau valid pada rentang waktu tertentu.
4. Data yang disimpan bersifat tetap (Non-Volatile), data dalam gudang data tidak
diperbarui secara realtime tetapi dalam refresh sistem operasi tertentu.
1. Jelaskan perbedaan database dan data warehouse
Data warehouse dan database merupakan sistem penyimpanan data, yang
membedakannya adalah cara kedua sistem ini memproseses data. Data warehouse
menggunakan OnLine Analytical Processing (OLAP) untuk menganalisis data yang
banyak dengan cepat, sedangkan database menggunakan Online Transactional
Processing (OLTP) untuk menghapus, memasukan, menggantu, dan memperbarui data
dalam transaksi yang banyak dalam waktu relatif singkat. Database merupakan salah
satu komponen dari data warehouse, sehingga data warehouse dan database saling
melengkapi.
2. Jelaskan definisi mengenai data mart dan jelaskan mengapa data mart sangat penting.
Data mart merupakan bagian dari data warehouse yang mendukung kebutuhan
(pembuatan laporan dan analisis) pada tingkat dapartemen/unit atau fungsi bisnis tertentu
dalam perusahaan.
Mengapa data mart menjadi sangat penting, berikut beberapa alasan yang menjadi
pertimbangannya,
a. Data mart lebih mudah dipahami dan dinavigasi,
b. Biaya pembuatan lebih murah.
c. Berisi data perusahan yang penting.
d. Meningkatkan waktu respon end-user.
3. Jelaskan mengenai Online Analytical Processing (OLAP).
Online Analytical Processing (OLAP) adalah suatu jenis pemrosesan yang menggunakan
tabel fakta dan dimensi untuk dapat menampilkan berbagai macam bentuk laporan,
analisis query dari data yang berukuran besar dari barbagai perspektif (multidimensi).
4. Berikan definisi mengenai data mining, dan sebutkan beberapa teknologi utamanya.
Pengertian data mining adalah suatu proses semi otomatik yang menggunakan teknik
statistik, matematika, kecerdasan buatan, dan machine learning untuk mengektraksi
dan mengidentifikasi informasi pengetahuan potensial dan berguna yang tersimpan
didalam database besar. (Turban et al, 2005).
Teknologi utama yang digunakan pada data mining,
a. Statistik
b. Jaringan saraf tiruan (neural network)
c. Logika kabur (fuzzy logic)
d. Algoritma genetika
e. Teknologi kecerdasan buatan
f.
6. Jelaskan hubungan antara OLAP dan data mining.
OLAP merujuk pada summery dari data yang ada di dalam database yang dibentuk
menjadi data cubes, sedangkan data mining lebih kepada pemodelan-pemodelan yang
tidak tergantung apakah data yang dimodel berasal dari raw data yang ada di data
warehouse atau data yang sudah di summary seperti data cubes.
Sumber referensi
1. https://www.dosenpendidikan.co.id/data-warehouse-adalah/
2. https://www.gurupendidikan.co.id/data-mining/
3. https://www.diadona.id/d-stories/pengertian-data-mining-dan-contohnya-menurut-
para-ahli-200707m.html
4. https://qwords.com/blog/data-mining-adalah/
5. https://repository.dinus.ac.id/docs/ajar/DATA_WAREHOUSE.pdf

More Related Content

Similar to DATA WAREHOUSE.pdf (20)

Definisi data-warehouse
Definisi data-warehouseDefinisi data-warehouse
Definisi data-warehouse
Rian Wibowo
Ìý
Pertemuan 1 DWO
Pertemuan 1 DWOPertemuan 1 DWO
Pertemuan 1 DWO
anovie
Ìý
Landasan teori database
Landasan teori databaseLandasan teori database
Landasan teori database
oktazia
Ìý
Data_warehouse.ppt
Data_warehouse.pptData_warehouse.ppt
Data_warehouse.ppt
Dedek28
Ìý
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptx
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptxMateri 2_Munti Parsi Holan.pptx
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptx
MuntiHolanBokenka
Ìý
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdfP3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
AyudiPermana
Ìý
Kecerdasan bisnis
Kecerdasan bisnisKecerdasan bisnis
Kecerdasan bisnis
HehePangibulan2
Ìý
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang KeputusanKecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Dasufianti
Ìý
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptxPertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
MalaKetaren
Ìý
29642 4 data warehouse
29642 4 data warehouse29642 4 data warehouse
29642 4 data warehouse
Universitas Bina Darma Palembang
Ìý
Kel2 Data Warehouse 2
Kel2 Data Warehouse 2Kel2 Data Warehouse 2
Kel2 Data Warehouse 2
Mrirfan
Ìý
Kel2 Data Warehouse
Kel2 Data WarehouseKel2 Data Warehouse
Kel2 Data Warehouse
Mrirfan
Ìý
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptxPertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
DanteHayashi
Ìý
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
evansusanto
Ìý
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.pptChapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
ssusera1b95b
Ìý
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data WarehousePengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
TotokSuryawan2
Ìý
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database
Tri Atsumori
Ìý
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata DatawarehousePertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Endang Retnoningsih
Ìý
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
mochammadagri
Ìý
Tugaswarehosdio2003
Tugaswarehosdio2003Tugaswarehosdio2003
Tugaswarehosdio2003
Lavarino Dio
Ìý
Definisi data-warehouse
Definisi data-warehouseDefinisi data-warehouse
Definisi data-warehouse
Rian Wibowo
Ìý
Pertemuan 1 DWO
Pertemuan 1 DWOPertemuan 1 DWO
Pertemuan 1 DWO
anovie
Ìý
Landasan teori database
Landasan teori databaseLandasan teori database
Landasan teori database
oktazia
Ìý
Data_warehouse.ppt
Data_warehouse.pptData_warehouse.ppt
Data_warehouse.ppt
Dedek28
Ìý
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptx
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptxMateri 2_Munti Parsi Holan.pptx
Materi 2_Munti Parsi Holan.pptx
MuntiHolanBokenka
Ìý
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdfP3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
P3_DSS111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111111.pdf
AyudiPermana
Ìý
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang KeputusanKecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Kecerdasan bisnis- Sistem Penunjang Keputusan
Dasufianti
Ìý
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptxPertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
Pertemuan 9 data mining dan data ware.pptx
MalaKetaren
Ìý
Kel2 Data Warehouse 2
Kel2 Data Warehouse 2Kel2 Data Warehouse 2
Kel2 Data Warehouse 2
Mrirfan
Ìý
Kel2 Data Warehouse
Kel2 Data WarehouseKel2 Data Warehouse
Kel2 Data Warehouse
Mrirfan
Ìý
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptxPertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
Pertemuan 3 Data Warehousing dan OLAP.pptx
DanteHayashi
Ìý
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
Implementasi Data Warehouse pada budidaya Ikan Bandeng oleh Nelayan di Kabupa...
evansusanto
Ìý
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.pptChapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
Chapter Ke 11 Kecerdasan Bisnis DW Kelas.ppt
ssusera1b95b
Ìý
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data WarehousePengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
Pengantar Data Warehouse, Pengertian Data Warehouse
TotokSuryawan2
Ìý
30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database30914906 pengertian-database
30914906 pengertian-database
Tri Atsumori
Ìý
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata DatawarehousePertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Pertemuan 9 Strukturdata Datawarehouse
Endang Retnoningsih
Ìý
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
Data Mart, Warehouse, Mining, OLAP......
mochammadagri
Ìý
Tugaswarehosdio2003
Tugaswarehosdio2003Tugaswarehosdio2003
Tugaswarehosdio2003
Lavarino Dio
Ìý

Recently uploaded (8)

com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdfcom.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
DNcen
Ìý
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
SyaifuddinRahmad
Ìý
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSKHIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
gendhisirma
Ìý
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
ekasanjaya2610
Ìý
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .pptPPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
Muhammad Nasution
Ìý
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik SentimenTopik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Seta Wicaksana
Ìý
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docxSoal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
DZAKY60
Ìý
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdfPaparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
blendonk45
Ìý
com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdfcom.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
com.google.android.apps.photos.Image photolokasi.pdf
DNcen
Ìý
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
materi Probabilitas dan Staitistik semester 1
SyaifuddinRahmad
Ìý
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSKHIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
HIPOTESIS DAN UJI HIPOTESIS (1).pptxsN<YGSKSAKMCSK
gendhisirma
Ìý
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
kelompok 3 jangkauan data dan jangkauan interquartil data kelompok Presentasi...
ekasanjaya2610
Ìý
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .pptPPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
PPT Pengantar Data Mining Pertemuan 2 .ppt
Muhammad Nasution
Ìý
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik SentimenTopik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Topik 11 Employee Engagement dan Analitik Sentimen
Seta Wicaksana
Ìý
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docxSoal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
Soal ulangan mid semester 1 b arab kls 2 haqqu.docx
DZAKY60
Ìý
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdfPaparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
Paparan Panduan Implementasi Kurikulum Cinta_17 Februari 2025.pdf
blendonk45
Ìý

DATA WAREHOUSE.pdf

  • 1. TUGAS DATA WAREHOUSE, DATA BASE, dan Online Analytical Processing (OLAP) Jelaskan mengenai data warehouse, serta sebutkan beberapa karakteristiknya. ➢ Pengertian data warehouse dari beberpa ahli, a. Data warehouse adalah kumpulan data yang memiliki sifat subjek berorientasi, terpadu, waktu-varian, dan tetap pada pengumpulan data untuk mendukung proses pengambilan keputusan manajemen. (W.H. Inmon dan Richard DH) b. Data warehouse adalah database yang read-only analisis dan digunakan sebagai dasar sistem pendukung keputusan. (Vidette Poe) c. Data warehouse merupakan database relasional yang dirancang lebih untuk query dan analisis proses transaksi, biasanya mengandung sejarah data transaksi dan mungkin juga data dari sumber lain. Data warehouse memisahkan beban kerja analisis dari beban kerja transaksi dan memungkinkan organisasi untuk menggabungkan / konsolidasi data dari berbagai sumber. (Paul Lane) d. Data warehouse merupakan pendekatan untuk menyimpan data dimana sumber data yang heterogen (yang biasanya tersebar di beberapa basis data OLTP) bermigrasi ke penyimpanan data dan terpisah homogen. (Ramelho) e. Pengguna menerapkan keahliannya dalam hal masalah, dan komputer melakukan analisis data yang canggih untuk memilih data yang tepat dan menempatkannya dalam format yang sesuai untuk pengambilan keputusan. (Usama Fayyad) Jadi, secara umum data warehouse merupakan metode dalam perancangan database, yang menunjang DSS (Decission Support System) dan EIS (Executive Information System). Secara fisik, data warehouse adalah database, tapi perancangan data warehouse dan database sangat berbeda. Dalam desain database tradisional menggunakan normalisasi, sedangkan data warehouse normalisasi bukanlah cara terbaik. ➢ Karakteristik data warehouse, 1. Berorientasi kepada subjek (subjek-oriented), data warehouse berorientasi subjek dirancang untuk menganalisis data berdasarkan subjek-subjek tertentu dalam organisasi, bukan pada proses atau fungsi aplikasi tertentu. 2. Data yang dimiliki terintegrasi (Data Integrated), Data Warehouse dapat menyimpan data dari sumber yang terpisah ke dalam format yang konsisten dan terintegrasi satu sama lain. 3. Dibuat dalam waktu tertentu (Timeline), semua data dalam data warehouse dapat dikatakan akurat atau valid pada rentang waktu tertentu. 4. Data yang disimpan bersifat tetap (Non-Volatile), data dalam gudang data tidak diperbarui secara realtime tetapi dalam refresh sistem operasi tertentu. 1. Jelaskan perbedaan database dan data warehouse Data warehouse dan database merupakan sistem penyimpanan data, yang membedakannya adalah cara kedua sistem ini memproseses data. Data warehouse menggunakan OnLine Analytical Processing (OLAP) untuk menganalisis data yang
  • 2. banyak dengan cepat, sedangkan database menggunakan Online Transactional Processing (OLTP) untuk menghapus, memasukan, menggantu, dan memperbarui data dalam transaksi yang banyak dalam waktu relatif singkat. Database merupakan salah satu komponen dari data warehouse, sehingga data warehouse dan database saling melengkapi. 2. Jelaskan definisi mengenai data mart dan jelaskan mengapa data mart sangat penting. Data mart merupakan bagian dari data warehouse yang mendukung kebutuhan (pembuatan laporan dan analisis) pada tingkat dapartemen/unit atau fungsi bisnis tertentu dalam perusahaan. Mengapa data mart menjadi sangat penting, berikut beberapa alasan yang menjadi pertimbangannya, a. Data mart lebih mudah dipahami dan dinavigasi, b. Biaya pembuatan lebih murah. c. Berisi data perusahan yang penting. d. Meningkatkan waktu respon end-user. 3. Jelaskan mengenai Online Analytical Processing (OLAP). Online Analytical Processing (OLAP) adalah suatu jenis pemrosesan yang menggunakan tabel fakta dan dimensi untuk dapat menampilkan berbagai macam bentuk laporan, analisis query dari data yang berukuran besar dari barbagai perspektif (multidimensi). 4. Berikan definisi mengenai data mining, dan sebutkan beberapa teknologi utamanya. Pengertian data mining adalah suatu proses semi otomatik yang menggunakan teknik statistik, matematika, kecerdasan buatan, dan machine learning untuk mengektraksi dan mengidentifikasi informasi pengetahuan potensial dan berguna yang tersimpan didalam database besar. (Turban et al, 2005). Teknologi utama yang digunakan pada data mining, a. Statistik b. Jaringan saraf tiruan (neural network) c. Logika kabur (fuzzy logic) d. Algoritma genetika e. Teknologi kecerdasan buatan f. 6. Jelaskan hubungan antara OLAP dan data mining. OLAP merujuk pada summery dari data yang ada di dalam database yang dibentuk menjadi data cubes, sedangkan data mining lebih kepada pemodelan-pemodelan yang tidak tergantung apakah data yang dimodel berasal dari raw data yang ada di data warehouse atau data yang sudah di summary seperti data cubes.
  • 3. Sumber referensi 1. https://www.dosenpendidikan.co.id/data-warehouse-adalah/ 2. https://www.gurupendidikan.co.id/data-mining/ 3. https://www.diadona.id/d-stories/pengertian-data-mining-dan-contohnya-menurut- para-ahli-200707m.html 4. https://qwords.com/blog/data-mining-adalah/ 5. https://repository.dinus.ac.id/docs/ajar/DATA_WAREHOUSE.pdf