際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
DEMOKRASI INDONESIA
PENDAHULUAN
Demokrasi telah
menggantikan
beberapa sistem
politik non
demokrasi yang
dianggap gagal pada
saat itu, seperti :
totalitarian,
otoritarian, monarki
absolut, rezim militer
dan kediktatoran.
KONSEP DASAR DEMOKRASI
 Istilah demokrasi (democracy) berasal dari
penggalan kata bahasa Yunani yakni demos dan
kratos/cratein. Demos berarti rakyat dan cratein
berarti pemerintahan. Jadi demokrasi berarti
pemerintahan rakyat.
 Salah satu pendapat terkenal dikemukakan oleh
Abraham Lincoln di tahun 1863 yang mengatakan
demokrasi adalah pemerintahan dari rakyat,
oleh rakyat dan untuk rakyat (government of the
people, by the people and for the people).
 Berdasar banyak literatur yang ada, diyakini demokrasi berasal
dari pengalaman bernegara orang orang Yunani Kuno, tepatnya di
negara kota (polis) Athena pada sekitar tahun 500 SM. Yunani
sendiri pada waktu itu terdiri dari beberapa negara kota (polis)
seperti Athena, Makedonia dan Sparta.
 Pada tahun 508 SM seorang warga Athena yaitu
Kleistenes mengadakan beberapa pembaharuan pemerintahan
negara kota Athena (Magnis Suseno, 1997:100).
 Kleistenes membagi para warga Yunani yang pada waktu itu
berjumlah sekitar 300.000 jiwa kedalam beberapa suku,
masing-masing terdiri atas beberapa demes dan demes mengirim
wakilnya ke dalam Majelis 500 orang wakil. Keanggotaan majelis
500 itu dibatas satu tahun dan seseorang dibatasi hanya dua kali
selama hidupnya untuk dapat menjadi anggota
KONSEP DASAR DEMOKRASI
KONSEP DASAR DEMOKRASI
 Berdasar berbagai pengertian yang berkembang dalam
sejarah pemikiran tentang demokrasi, kita dapat
mengkategorikan ada 3 (tiga) makna demokrasi
Demokrasi Sebagai Bentuk Pemerintahan
Demokrasi Sebagai Sistem Politik
Demokrasi Sebagai Sikap Hidup
PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK
DEMOKRASI
Pembagian Kekuasaan; Kekuasaan Eksekutif, Legeslatif,
Yudikatif Berada Pada Badan Yang Berbeda
Pemerintahan Konstitusional
Pemerintahan Berdasarkan Hukum
Pemerintahan Mayoritas
Pemerintahan Dengan Diskusi
PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK
DEMOKRASI
Pemilihan Umum Yang Bebas
Partai Politik Lebih Dari Satu Dan Mampu Melaksanakan
Fungsinya
Management Yang Terbuka
Pers Yang Bebas
Pengakuan Terhadap Hak Hak Minoritas
PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK
DEMOKRASI
Perlindungan Terhadap Hak Asasi Manusia
Peradilan Yang Bebas Dan Tidak Memihak
Pengawasan Terhadap Administrasi Negara
Mekanisme Politik Yang Berubah Antara Kehidupan
Politik Masyarakat Dengan Kehidupan Politik Pemerintah
Kebijaksanaan Pmerintah Dibuat Oleh Badan Perwakilan
Politik Tanpa Paksaan Dari Lembaga Manapun
Penempatan Pejabat Pemerintahan Dengan Merit Sistem
Bukan Poil Sistem
Penyelesaian Secara Damai Bukan Dengan Kompromi
Jaminan Terhadap Kebebasan Individu Dalam Batas-batas
Tertentu.
Konstitusi/ UUD Yang Demokratis
Prinsip Persetujuan
PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK
DEMOKRASI
PRAKTIK DEMOKRASI DI INDONESIA
 Mirriam Budiardjo (2008:127-128) menyatakan bahwa
dipandang dari sudut perkembangan sejarah demokrasi
Indonesia sampai masa Orde Baru dapat dibagi dalam 4 (empat)
masa, yaitu:
a. Masa pertama Republik Indonesia (1945-1959) yang
dinamakan masa demokrasi konstitusional yang
menonjolkan peranan parlemen dan partai-partai dan karena
itu dinamakan Demokrasi Parlementer
b. Masa kedua Republik Indonesia (1959-1965) yaitu
masa Demokrasi Terpimpin yang banyak aspek
menyimpang dari demokrasi konstitusional yang secara
formal merupakan landasannya dan menunjukkan beberapa
aspek demokrasi rakyat
PRAKTIK DEMOKRASI DI INDONESIA
c. Masa ketiga Republik Indonesia (1965-1998)
yaitu masa demokrasi Pancasila yang
merupakan demokrasi konstitusional yang
menonjolkan sistem presidensiil
d. Masa keempat Republik Indonesia (1998-
sekarang) yaitu masa reformasi yang
menginginkan tegaknya demokrasi di Indonesia
sebagai koreksi terhadap praktik-praktik politik
yang terjadi pada masa ketiga Republik Indonesia
Kedaulatan Rakyat (Peoples
Sovereignty)
 Konsep kedaulatan rakyat pada
hakekatnya kebijakan yang
dibuat adalah kehendak
rakyat dan untuk kepentingan
rakyat.
 Mekanisme semacam ini akan
mencapai dua hal.
a. Pertama, kecil kemungkinan
terjadi penyalahgunaan
kekuasaan dan
b. Kedua, terjaminnya
kepentingan rakyat dalam
tugas tugas pemerintahan
Indikator Demokrasi
 Beetham menerjemahkan
kedaulatan rakyat (rule of
the people) secara lebih
spesifik menjadi faktor kontrol
popular (popular control) dan
faktor kesetaraan politik
(political equality).
 Kontrol populer
memanifestasikan hak-hak
yang dimiliki oleh masyarakat
untuk mengontrol dan
mempengaruhi kebijakan publik
dan para pembuat kebijakan.
Kerangka Kerja Utama Dibagi Menjadi
3 Komponen Utama
1. Hak-hak Warga Negara yang Kesetaraannya Terjamin (Guaranteed
Framework of Equal Citizen Rights).
 Komponen pertama ini terdiri dari 2 tema, yaitu: 1) Kewarganegaraan
yang Setara (Common Citizenship), dan 2) Hak-hak Sipil dan Politik (Civil
and Political Rights).
2. Institusi-institusi Pemerintah yang Representatif dan Akuntabel
(Institutions of Representative and Accountable Government).
 Komponen kedua terdiri dari 6 tema, yaitu: 1) Pemilu yang Bebas dan Adil
(Free and Fair Elections), 2) Partai Politik yang Demokratis
(Democratic Political Parties), 3) Hubungan Sipil-Militer (Civil-
Military Relations), 4) Transparansi dan Akuntabiltas Pemerintahan
(Governmental Transparency and Accountability), 5) Supremasi Hukum
(Rule of Law), dan 6) Desentralisasi (Decentralization).
3. Masyarakat yang Demokratis atau Sipil (Civil or Democratic Society).
 Komponen ketiga mencakup 2 tema, yaitu: 1) Media yang Independen dan
Bebas (Independent and Free Media), dan 2) Partisipasi Populer (Popular
Participation).
 Kebebasan berpendapat dan
berserikat jauh lebih baik
dibanding masa Orde
Baru.
 Hal paling mendasar
adalah dibenahinya
beberapa kelemahan dalam
Batang Tubuh UUD 1945
yang kemudian membuat
wajah konstitusi kita tampil
berbeda dibanding Batang
Tubuh UUD 1945 yang asli
(Asad Said Ali, 2009: 99).
PERJALANAN DEMOKRASI DI INDONESIA
Pengertian Demokrasi Pancasila
Demokrasi Pancasila dapat
diartikan secara luas maupun
sempit
Secara luas demokrasi Pancasila
berarti kedaulatan rakyat yang
didasarkan pada nilai-nilai
Pancasila baik sebagai pedoman
penyelenggaraan maupun sebagai
cita-cita.
Secara sempit demokrasi
Pancasila berarti kedaulatan
rakyat yang dilaksanakan
menurut hikmat
kebijaksanaan dalam
permusyawaratan perwakilan
10 (sepuluh) Pilar Pelaksanaan
Demokrasi Pancasila
Demokrasi yang ber-Ketuhanan
Yang Maha Esa
Demokrasi yang Menjunjung Hak
Asasi Manusia
Demokrasi yang Mengutamakan
Kedaulatan Rakyat
Demokrasi yang Didukung
Kecerdasan
Demokrasi yang Menetapkan
Pembagian Kekuasaan
Demokrasi yang Menerapkan
Konsep Negara Hukum
Demokrasi yang Menjamin
Otonomi Daerah
Demokrasi yang Berkeadilan
Sosial
Demokrasi dengan
Kesejahteraan Rakyat
Demokrasi dengan Pengadilan
yang Merdeka
PENDIDIKAN DEMOKRASI
 Pendidikan demokrasi bertujuan mempersiapkan
warga masyarakat berperilaku dan bertindak
demokratis, melalui aktivitas menanamkan pada
generasi muda akan pengetahuan, kesadaran
dan nilai-nilai demokrasi.
 Pendidikan demokrasi pada dasarnya
membangun kultur demokrasi, yang nantinya
bersama dengan struktur demokrasi akan
menjadi fondasi bagi negara demokrasi.
Pengetahuan Dan Kesadaran Akan Nilai
Demokrasi Itu Meliputi Tiga Hal :
a. Pertama, kesadaran bahwa demokrasi adalah
pola kehidupan yang paling menjamin hak-hak
warga masyarakat itu sendiri, demokrasi adalah
pilihan terbaik diantara yang buruk tentang pola
hidup bernegara.
b. Kedua, demokrasi adalah sebuah learning process
yang lama dan tidak sekedar meniru dari
masyarakat lain.
c. Ketiga, kelangsungan demokrasi tergantung pada
keberhasilan mentrans-formasikan nilai-nilai
demokrasi pada masyarakat
demokrasi_indonesia_berdasarkan pedoman pancasila

More Related Content

Similar to demokrasi_indonesia_berdasarkan pedoman pancasila (20)

DEMOKRASI INDONESIA.pptx
DEMOKRASI INDONESIA.pptxDEMOKRASI INDONESIA.pptx
DEMOKRASI INDONESIA.pptx
FEBRIYANTOMARIABANGR
DEMOKRASI PANCASILA
DEMOKRASI PANCASILADEMOKRASI PANCASILA
DEMOKRASI PANCASILA
Wulan Arum
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567ANbudaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
GalihTriSaputra
Makalalah demokrasi pancasila
Makalalah  demokrasi pancasilaMakalalah  demokrasi pancasila
Makalalah demokrasi pancasila
Sentra Komputer dan Foto Copy
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisademokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
andonesiappkn
A. DEMOKRASI.ppt
A. DEMOKRASI.pptA. DEMOKRASI.ppt
A. DEMOKRASI.ppt
ssusera19585
05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt
nawazazmi
05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt
madeyudha3
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesiaBab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
yudikrismen1
Makalah demokrasi
Makalah demokrasiMakalah demokrasi
Makalah demokrasi
Kira R. Yamato
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi IndonesiaKonsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Apri'Leo Pasoepati
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Dancha GazeRockz
Makalah demokrasi
Makalah demokrasiMakalah demokrasi
Makalah demokrasi
Yadhi Muqsith
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Dancha GazeRockz
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
AndiSofyanNur
Demokrasi indonesia
Demokrasi indonesiaDemokrasi indonesia
Demokrasi indonesia
Muhammad Ilham
Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)
Kewin Harahap
Demokrasi
DemokrasiDemokrasi
Demokrasi
Deissy Sinambela
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
sengguhsweng1
Paper Demokrasi
Paper DemokrasiPaper Demokrasi
Paper Demokrasi
Abror Alatqo
DEMOKRASI PANCASILA
DEMOKRASI PANCASILADEMOKRASI PANCASILA
DEMOKRASI PANCASILA
Wulan Arum
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567ANbudaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
budaya politik DOKUMEN SEKOLAH 1234567AN
GalihTriSaputra
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisademokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
demokrasi indonesia demokrasi indonesia bisa
andonesiappkn
A. DEMOKRASI.ppt
A. DEMOKRASI.pptA. DEMOKRASI.ppt
A. DEMOKRASI.ppt
ssusera19585
05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt
nawazazmi
05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt05.-DEMOKRASI.ppt
05.-DEMOKRASI.ppt
madeyudha3
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesiaBab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
Bab XI pancasila dalam konteks demokrasi di indonesia
yudikrismen1
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi IndonesiaKonsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Konsep dan prinsip demokrasi Indonesia
Apri'Leo Pasoepati
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Dancha GazeRockz
Makalah demokrasi
Makalah demokrasiMakalah demokrasi
Makalah demokrasi
Yadhi Muqsith
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Makalahdemokrasi 130515200858-phpapp02
Dancha GazeRockz
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
3 Demokrasi dan Macamnya - Matkul Pendidikan Pancasila.pptx
AndiSofyanNur
Demokrasi indonesia
Demokrasi indonesiaDemokrasi indonesia
Demokrasi indonesia
Muhammad Ilham
Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)Demokrasi (paisal)
Demokrasi (paisal)
Kewin Harahap
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
6-.-Demokrasi-di-Indonesia.ppt
sengguhsweng1
Paper Demokrasi
Paper DemokrasiPaper Demokrasi
Paper Demokrasi
Abror Alatqo

More from MrYoumen (20)

Metodologi penelitian. berbagai macam metode
Metodologi penelitian. berbagai macam metodeMetodologi penelitian. berbagai macam metode
Metodologi penelitian. berbagai macam metode
MrYoumen
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.pptUrgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
MrYoumen
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
MrYoumen
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
MrYoumen
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
MrYoumen
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptxPPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
MrYoumen
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatanKetahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
MrYoumen
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintahDemokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
MrYoumen
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban wargaHubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
MrYoumen
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptxhubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
MrYoumen
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
MrYoumen
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
MrYoumen
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.pptMETODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
MrYoumen
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptxtm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
MrYoumen
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
MrYoumen
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negaraHukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
MrYoumen
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baiassurvelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
MrYoumen
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
MrYoumen
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyahkesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
MrYoumen
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
MrYoumen
Metodologi penelitian. berbagai macam metode
Metodologi penelitian. berbagai macam metodeMetodologi penelitian. berbagai macam metode
Metodologi penelitian. berbagai macam metode
MrYoumen
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.pptUrgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
Urgensi-pendidikan-anti-korupsi-bagi-generasi-milenial.ppt
MrYoumen
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
1_PENGENDALIAN_VEKTOR sebagai upaya pengendalian
MrYoumen
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
meningkatkan akses masyarakat pra sejahtera terhadap layanan kesehatan yang b...
MrYoumen
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
Kesehatan rumah adalah kondisi fisik di dalam rumah, di lingkungan rumah dan ...
MrYoumen
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptxPPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
PPT-UEU-Sanitasi-Pemukiman-dan-Tempat-Umum-Pertemuan-4.pptx
MrYoumen
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatanKetahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
Ketahanan NasionaldanBela Negara. upaya mempertahankan kedaulatan
MrYoumen
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintahDemokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
Demokrasi pancasila dan perwujudan dalam pelaksanaan pemerintah
MrYoumen
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban wargaHubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
Hubungan_Negara_dan_Warga_Negara. hak dan kewajiban warga
MrYoumen
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptxhubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
hubungan_negara_dan_warga_negara_yeni.pptx
MrYoumen
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
8.aspek ekosistem dan lingkungan pesisir_2017.ppt
MrYoumen
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
2. KONSEP DASAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT.ppt
MrYoumen
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.pptMETODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
METODE-PENELITIAN-KUANTITATIF-DAN-KUALITATIF.ppt
MrYoumen
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptxtm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
tm 12 Post Disaster Surveillance P2P.pptx
MrYoumen
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
2. KONSEP SEHAT SAKIT pada kesehatan masyarakat
MrYoumen
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negaraHukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
Hukum-Kesehatan-hak dan kewajiban sebagai warga negara
MrYoumen
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baiassurvelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
survelen epidemiologi dan kejadian lauar baias
MrYoumen
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
10. Aspek Hukum dalam Praktik Kebidanan (1).pptx
MrYoumen
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyahkesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
kesehatan lingkungan dan pemikiman di wilyah
MrYoumen
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
14.-Keselamatan-dan-Kesehatan-Kerja-Pertemuan-14.ppt
MrYoumen

demokrasi_indonesia_berdasarkan pedoman pancasila

  • 2. PENDAHULUAN Demokrasi telah menggantikan beberapa sistem politik non demokrasi yang dianggap gagal pada saat itu, seperti : totalitarian, otoritarian, monarki absolut, rezim militer dan kediktatoran.
  • 3. KONSEP DASAR DEMOKRASI Istilah demokrasi (democracy) berasal dari penggalan kata bahasa Yunani yakni demos dan kratos/cratein. Demos berarti rakyat dan cratein berarti pemerintahan. Jadi demokrasi berarti pemerintahan rakyat. Salah satu pendapat terkenal dikemukakan oleh Abraham Lincoln di tahun 1863 yang mengatakan demokrasi adalah pemerintahan dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat (government of the people, by the people and for the people).
  • 4. Berdasar banyak literatur yang ada, diyakini demokrasi berasal dari pengalaman bernegara orang orang Yunani Kuno, tepatnya di negara kota (polis) Athena pada sekitar tahun 500 SM. Yunani sendiri pada waktu itu terdiri dari beberapa negara kota (polis) seperti Athena, Makedonia dan Sparta. Pada tahun 508 SM seorang warga Athena yaitu Kleistenes mengadakan beberapa pembaharuan pemerintahan negara kota Athena (Magnis Suseno, 1997:100). Kleistenes membagi para warga Yunani yang pada waktu itu berjumlah sekitar 300.000 jiwa kedalam beberapa suku, masing-masing terdiri atas beberapa demes dan demes mengirim wakilnya ke dalam Majelis 500 orang wakil. Keanggotaan majelis 500 itu dibatas satu tahun dan seseorang dibatasi hanya dua kali selama hidupnya untuk dapat menjadi anggota KONSEP DASAR DEMOKRASI
  • 5. KONSEP DASAR DEMOKRASI Berdasar berbagai pengertian yang berkembang dalam sejarah pemikiran tentang demokrasi, kita dapat mengkategorikan ada 3 (tiga) makna demokrasi Demokrasi Sebagai Bentuk Pemerintahan Demokrasi Sebagai Sistem Politik Demokrasi Sebagai Sikap Hidup
  • 6. PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK DEMOKRASI Pembagian Kekuasaan; Kekuasaan Eksekutif, Legeslatif, Yudikatif Berada Pada Badan Yang Berbeda Pemerintahan Konstitusional Pemerintahan Berdasarkan Hukum Pemerintahan Mayoritas Pemerintahan Dengan Diskusi
  • 7. PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK DEMOKRASI Pemilihan Umum Yang Bebas Partai Politik Lebih Dari Satu Dan Mampu Melaksanakan Fungsinya Management Yang Terbuka Pers Yang Bebas Pengakuan Terhadap Hak Hak Minoritas
  • 8. PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK DEMOKRASI Perlindungan Terhadap Hak Asasi Manusia Peradilan Yang Bebas Dan Tidak Memihak Pengawasan Terhadap Administrasi Negara Mekanisme Politik Yang Berubah Antara Kehidupan Politik Masyarakat Dengan Kehidupan Politik Pemerintah Kebijaksanaan Pmerintah Dibuat Oleh Badan Perwakilan Politik Tanpa Paksaan Dari Lembaga Manapun
  • 9. Penempatan Pejabat Pemerintahan Dengan Merit Sistem Bukan Poil Sistem Penyelesaian Secara Damai Bukan Dengan Kompromi Jaminan Terhadap Kebebasan Individu Dalam Batas-batas Tertentu. Konstitusi/ UUD Yang Demokratis Prinsip Persetujuan PRINSIP-PRINSIP DARI SISTEM POLITIK DEMOKRASI
  • 10. PRAKTIK DEMOKRASI DI INDONESIA Mirriam Budiardjo (2008:127-128) menyatakan bahwa dipandang dari sudut perkembangan sejarah demokrasi Indonesia sampai masa Orde Baru dapat dibagi dalam 4 (empat) masa, yaitu: a. Masa pertama Republik Indonesia (1945-1959) yang dinamakan masa demokrasi konstitusional yang menonjolkan peranan parlemen dan partai-partai dan karena itu dinamakan Demokrasi Parlementer b. Masa kedua Republik Indonesia (1959-1965) yaitu masa Demokrasi Terpimpin yang banyak aspek menyimpang dari demokrasi konstitusional yang secara formal merupakan landasannya dan menunjukkan beberapa aspek demokrasi rakyat
  • 11. PRAKTIK DEMOKRASI DI INDONESIA c. Masa ketiga Republik Indonesia (1965-1998) yaitu masa demokrasi Pancasila yang merupakan demokrasi konstitusional yang menonjolkan sistem presidensiil d. Masa keempat Republik Indonesia (1998- sekarang) yaitu masa reformasi yang menginginkan tegaknya demokrasi di Indonesia sebagai koreksi terhadap praktik-praktik politik yang terjadi pada masa ketiga Republik Indonesia
  • 12. Kedaulatan Rakyat (Peoples Sovereignty) Konsep kedaulatan rakyat pada hakekatnya kebijakan yang dibuat adalah kehendak rakyat dan untuk kepentingan rakyat. Mekanisme semacam ini akan mencapai dua hal. a. Pertama, kecil kemungkinan terjadi penyalahgunaan kekuasaan dan b. Kedua, terjaminnya kepentingan rakyat dalam tugas tugas pemerintahan
  • 13. Indikator Demokrasi Beetham menerjemahkan kedaulatan rakyat (rule of the people) secara lebih spesifik menjadi faktor kontrol popular (popular control) dan faktor kesetaraan politik (political equality). Kontrol populer memanifestasikan hak-hak yang dimiliki oleh masyarakat untuk mengontrol dan mempengaruhi kebijakan publik dan para pembuat kebijakan.
  • 14. Kerangka Kerja Utama Dibagi Menjadi 3 Komponen Utama 1. Hak-hak Warga Negara yang Kesetaraannya Terjamin (Guaranteed Framework of Equal Citizen Rights). Komponen pertama ini terdiri dari 2 tema, yaitu: 1) Kewarganegaraan yang Setara (Common Citizenship), dan 2) Hak-hak Sipil dan Politik (Civil and Political Rights). 2. Institusi-institusi Pemerintah yang Representatif dan Akuntabel (Institutions of Representative and Accountable Government). Komponen kedua terdiri dari 6 tema, yaitu: 1) Pemilu yang Bebas dan Adil (Free and Fair Elections), 2) Partai Politik yang Demokratis (Democratic Political Parties), 3) Hubungan Sipil-Militer (Civil- Military Relations), 4) Transparansi dan Akuntabiltas Pemerintahan (Governmental Transparency and Accountability), 5) Supremasi Hukum (Rule of Law), dan 6) Desentralisasi (Decentralization). 3. Masyarakat yang Demokratis atau Sipil (Civil or Democratic Society). Komponen ketiga mencakup 2 tema, yaitu: 1) Media yang Independen dan Bebas (Independent and Free Media), dan 2) Partisipasi Populer (Popular Participation).
  • 15. Kebebasan berpendapat dan berserikat jauh lebih baik dibanding masa Orde Baru. Hal paling mendasar adalah dibenahinya beberapa kelemahan dalam Batang Tubuh UUD 1945 yang kemudian membuat wajah konstitusi kita tampil berbeda dibanding Batang Tubuh UUD 1945 yang asli (Asad Said Ali, 2009: 99). PERJALANAN DEMOKRASI DI INDONESIA
  • 16. Pengertian Demokrasi Pancasila Demokrasi Pancasila dapat diartikan secara luas maupun sempit Secara luas demokrasi Pancasila berarti kedaulatan rakyat yang didasarkan pada nilai-nilai Pancasila baik sebagai pedoman penyelenggaraan maupun sebagai cita-cita. Secara sempit demokrasi Pancasila berarti kedaulatan rakyat yang dilaksanakan menurut hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
  • 17. 10 (sepuluh) Pilar Pelaksanaan Demokrasi Pancasila Demokrasi yang ber-Ketuhanan Yang Maha Esa Demokrasi yang Menjunjung Hak Asasi Manusia Demokrasi yang Mengutamakan Kedaulatan Rakyat Demokrasi yang Didukung Kecerdasan Demokrasi yang Menetapkan Pembagian Kekuasaan Demokrasi yang Menerapkan Konsep Negara Hukum Demokrasi yang Menjamin Otonomi Daerah Demokrasi yang Berkeadilan Sosial Demokrasi dengan Kesejahteraan Rakyat Demokrasi dengan Pengadilan yang Merdeka
  • 19. Pendidikan demokrasi bertujuan mempersiapkan warga masyarakat berperilaku dan bertindak demokratis, melalui aktivitas menanamkan pada generasi muda akan pengetahuan, kesadaran dan nilai-nilai demokrasi. Pendidikan demokrasi pada dasarnya membangun kultur demokrasi, yang nantinya bersama dengan struktur demokrasi akan menjadi fondasi bagi negara demokrasi.
  • 20. Pengetahuan Dan Kesadaran Akan Nilai Demokrasi Itu Meliputi Tiga Hal : a. Pertama, kesadaran bahwa demokrasi adalah pola kehidupan yang paling menjamin hak-hak warga masyarakat itu sendiri, demokrasi adalah pilihan terbaik diantara yang buruk tentang pola hidup bernegara. b. Kedua, demokrasi adalah sebuah learning process yang lama dan tidak sekedar meniru dari masyarakat lain. c. Ketiga, kelangsungan demokrasi tergantung pada keberhasilan mentrans-formasikan nilai-nilai demokrasi pada masyarakat