際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
GOWA-TALLO
Kerajaan
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
PETA MATERI
Kerajaangowa-tallo
Kerajaan Islam
PETA
KERAJAA
N GOWA-
TALLO
LOOK
AT
THAT
Kerajaaniniterletakdi daerah Sulawesi
Selatan.Makassar sebenarnya adalah
ibukotaGowa yang dulu disebut sebagai
Ujungpandang.Secara geografis Sulawesi
Selatanmemilikiposisiyang penting,
karenadekat denganjalurpelayaran
perdaganganNusantara.Bahkan daerah
Makassarmenjadipusatpersinggahan
para pedagang, baikyang berasal dari
Indonesiabagian timurmaupunpara
pedagangyangberasal dari daerah
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
TOM PIRES
 Sumberasing terulispertamadariBaratberasaldaricatatanTomePires.Diamenyebutkantentang
bagaimanakemapuanpelayarandanperdaganganyangdilakukanoleh orang-orangMakassar. Dalam
bukuIslamisasikerajaanGowa,Prof.DR.AhmadM. Swang,M.A ( 2005;72) TomePiresdalam
perjalanannyadariMalakakeLautJawapadatahun1513telahmenemukanorang-orangMakassar
sebagaipelautulung.Keteranganini dianggapketerangantertulisBaratyangtertua.Piresmenyebutkan:
Orang-orangMakassartelahberdagangsampaikeMalaka,Jawa,Borneo,Negeri Siamdanjuga semua
tempatyangterdapatantaraPahangdanSiam,dalamProf.DR.AhmadM.Swang,M.A ( 2005;72)
 Sumber berita dari catatan Tome Pires mungkin lebih menitikberatkan kepada
sebuah kerajaan di Sulawesi belum resmi memeluk agama Islam, karena secara
resmi kedua raja dari Gowa dan Tallo memeluk agama Islam pada tanggal 22
September 1605 M. Negeri tersebut kaya akan beras putih dan juga bahan-bahan
makanan lainnya, banyak daging dan juga banyak kapur barus hitam. Mereka
memasok barang dagangan dari luar, antara lain jenis pakaian dari Cambay,
Bengal, dan Keling. Mengingat jaringan perdagangan dari Cina sudah lama,
barang-barang berupa keramik juga diimpor dan hal itu dapat dibuktikan dengan
banyaknya temuan keramik dari masa Dinasti Sung dan Ming dari daerah
Sulawesi Selatan
LONTARA
 Dalam hubungan ini Noorduyn menulis:
 Zowel uit Portugese als uit Makasaarse
bronnen is bekend, dat reeds vrij vmeg in de
16de eeuw Maleise, dus Muslimse, handelaars
zich in Makasar en elders op de kust van Z.
Celebes gevestigd hadden.
 Baik sumber-sumber Portugis ataupun sumber-
sumber Makassar telah dikenal, sudah sejak
awal abad XVI para pedagang Melayu, jadi
orangorang muslim, sudah menetap di
Makassar dan tempat-tempat lainnya di pesisir
barat daya Sulawesi.
Tampaknya, sumber Makassar yang dimaksud
Noorduyn di atas berasal dari Lontara Makassar,
yaitu Pattorioloanga ri Togowaya (Sejarah Gowa).
Dalam lontara tersebut terdapat keterangan bahwa
pada masa pemerintahan Raja Gowa X (1546-
1565), bernama Tonipalangga I Manriogau Daeng
Bonto Karaeng Lakiung, telah datang seorang
utusan orang-orang Melayu, Datuk Anakkoda
Bonang, menghadap kepadanya agar diberi hak
atas sebuah kawasan perkampungan di Makassar,
seperti dikisahkan dalam lontara:
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
Berdasarkan hasil penelitian sejarah, baik
melalui lontarak maupun cerita yang
berkembang di masyarakat, dapat
diketahui bahwa munculnya nama Gowa
dimulai pada tahun 1320, yakni pada masa
pemerintahan Raja Gowa pertama
bernama Tumanurunga.
Konon, sebelum Tumanurunga hadir di
Butta Gowa, ada sembilan negeri kecil
yang kini lebih dikenal dengan istilah
Kasuwiang Salapanga yakni : Kasuwiang
Tombolo, Lakiung, Samata, Parang-parang,
Data, Agang Jene, Bisei, Kalling dan Sero.
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
 Menjelang abad XVI, pada masa pemerintahan Raja
Gowa VI, Tunatangka Lopi, membagi wilayahnya
menjadi dua bagian terhadap dua orang putranya,
yaitu Batara Gowa dan Karaeng Loe Ri Sero. Batara
Gowa melanjutkan kekuasaan ayahnya yang
meninggal dunia. Wilayahnya meliputi (1)
Paccelekang, (2) Patalassang, (3) BontomanaiIlau,
(4) Bontomanai Iraya, (5) Tombolo, dan (6) Mangasa.
Adiknya, Karaeng Loe ri Sero, mendirikan kerajaan
baru yang bernama kerajaan Tallo dengan wilayah
sebagai berikut: (1) Saumata,(2) Pannampu, (3)
Moncong Loe, dan (4) Parang Loe.
 Beberapa kurun waktu, kedua kerajaan itu
terlibat pertikaian dan baru berakhir pada
masa pemerintahan Raja Gowa IX Karaeng
Tumapakrisik Kallonna. Setelah melalui
perang, beliau berhasil menaklukkan
pemerintahan raja Tallo III I Mangayaoang
Berang Karaeng Tunipasuru.
 Sejak itu, terbentuklah koalisi antara Kerajaan Gowa
dan Tallo, dengan ditetapkannya bahwa Raja Tallo
menjadi Karaeng Tumabbicara butta atau
Mangkubumi (Perdana menteri) Kerajaan Gowa.
Begitu eratnya hubungan kedua kerajaan ini sebagai
kerajaan kembar, sehingga lahir pameo di kalangan
rakyat Gowa dan Tallo dalam peribahasa Dua Raja
tapi hanya satu rakyat (Ruwa Karaeng Sere Ata).
Kesepakatan ini diperkuat oleh sebuah perjanjian
yang dibuat dua kerajaan ini ,iami anjo nasitallimo
karaenga ri Gowa siagang karaenga ri Tallo,
gallaranga iangaseng ribaruga nikelua. Ia iannamo
tau ampasiewai Goa-Tallo, iamo macalla rewata.
 Sultan Alauddin dengan nama asli Karaeng
Matowaya Tumamenanga ri Agamanna. Ia
merupakan Raja Gowa Tallo yang pertama
kali memeluk agama islam yang memerintah
dari tahun 1591  1638. dibantu oleh Daeng
Manrabia (Raja Tallo) bergelar Sultan
Abdullah.
MASA KEJAYAAN
 Selanjutnya kerajaan Makasar mencapai puncak kebesarannya
pada masa pemerintahan Sultan Hasannudin (1653  1669).
Pada masa pemerintahannya Makasar berhasil memperluas
wilayah kekuasaannya yaitu dengan menguasai daerah-daerah
yang subur serta daerah-daerah yang dapat menunjang
keperluan perdagangan Makasar. Ia berhasil menguasai Ruwu,
Wajo, Soppeng, dan Bone.Perluasan daerah Makasar tersebut
sampai ke Nusa Tenggara Barat. Daerah kekuasaan Makasar
luas, seluruh jalur perdagangan di Indonesia Timur dapat
dikuasainya. Sultan Hasannudin terkenal sebagai raja yang
sangat anti kepada dominasi asing. Oleh karena itu ia menentang
kehadiran dan monopoli yang dipaksakan oleh VOC yang telah
berkuasa di Ambon. Untuk itu hubungan antara Batavia (pusat
kekuasaan VOC di Hindia Timur) dan Ambon terhalangi oleh
adanya kerajaan Makasar. Dengan kondisi tersebut maka timbul
pertentangan antara Sultan Hasannudin dengan VOC, bahkan
menyebabkan terjadinya peperangan. Peperangan tersebut
terjadi di daerah Maluku.
 Dalam peperangan melawan VOC, Sultan Hasannudin memimpin
sendiri pasukannya untuk memporak-porandakan pasukan
Belanda di Maluku. Akibatnya kedudukan Belanda semakin
terdesak. Atas keberanian Sultan Hasannudin tersebut maka
Belanda memberikan julukan padanya sebagai Ayam Jantan dari
Timur. Upaya Belanda untuk mengakhiri peperangan dengan
Makasar yaitu dengan melakukan politik adu-domba antara
Makasar dengan kerajaan Bone (daerah kekuasaan Makasar).
Raja Bone yaitu Aru Palaka yang merasa dijajah oleh Makasar
mengadakan persetujuan kepada VOC untuk melepaskan diri
dari kekuasaan Makasar. Sebagai akibatnya Aru Palaka
bersekutu dengan VOC untuk menghancurkan Makasar.
 Akibat persekutuan tersebut akhirnya Belanda dapat menguasai
ibukota kerajaan Makasar. Dan secara terpaksa kerajaan
Makasar harus mengakui kekalahannya dan
menandatangai perjanjian Bongaya tahun 1667 yang isinya tentu
sangat merugikan kerajaan Makasar.
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
KONDISI EKONOMI
KERAJAAN GOWA-TALLO
Kerajaan Makasar merupakan kerajaan
Maritim dan berkembang sebagai pusat
perdagangan di Indonesia bagian Timur. Hal
ini ditunjang oleh beberapa faktor :
letak yang strategis,
memiliki pelabuhan yang baik
jatuhnya Malaka ke tangan Portugis tahun
1511
yang menyebabkan banyak pedagang-
pedagang
yang pindah ke Indonesia Timur.
 Sebagai pusat perdagangan Makasar berkembang
sebagai pelabuhan internasional dan banyak disinggahi
oleh pedagang-pedagang asing seperti Portugis, Inggris,
Denmark dan sebagainya yang datang untuk berdagang
di Makasar.
 Pelayaran dan perdagangan di Makasar diatur
berdasarkan hukum niaga yang disebut dengan ADE
ALOPING LOPING BICARANNA PABBALUE, sehingga
dengan adanya hukum niaga tersebut, maka
perdagangan di Makasar menjadi teratur dan mengalami
perkembangan yang pesat.
Selain perdagangan, Makasar juga mengembangkan
kegiatan pertanian karena Makasar juga menguasai
daerah-daerah yang subur di bagian Timur Sulawesi
Selatan.
Kondisi SOSIAL BUDAYA
KERAJAAN GOWA-TALLO
 Sebagai negara Maritim, maka sebagian besar masyarakat
Makasar adalah nelayan dan pedagang. Mereka giat berusaha
untuk meningkatkan taraf kehidupannya, bahkan tidak jarang dari
mereka yang merantau untuk menambah kemakmuran
hidupnya. Walaupun masyarakat Makasar memiliki kebebasan
untuk berusaha dalam mencapai kesejahteraan hidupnya, tetapi
dalam kehidupannya mereka sangat terikat dengan norma adat
yang mereka anggap sakral. Norma kehidupan masyarakat
Makasar diatur berdasarkan adat dan agama Islam yang disebut
PANGADAKKANG. Dan masyarakat Makasar sangat percaya
terhadap norma-norma tersebut.Di samping norma tersebut,
masyarakat Makasar juga mengenal pelapisan sosial yang terdiri
dari lapisan atas yang merupakan golongan bangsawan dan
keluarganya disebut dengan Anakarung/Karaeng, sedangkan
rakyat kebanyakan disebut to Maradeka dan masyarakat
lapisan bawah yaitu para hamba-sahaya disebut dengan
golongan Ata.
 Dari segi kebudayaan, maka masyarakat
Makasar banyak menghasilkan benda-benda
budaya yang berkaitan dengan dunia
pelayaran. Mereka terkenal sebagai pembuat
kapal. Jenis kapal yang dibuat oleh orang
Makasar dikenal dengan nama Pinisi dan
Lombo.Kapal Pinisi dan Lombo merupakan
kebanggaan rakyat Makasar dan terkenal
sampai mancanegara.
PENINGGALAN
KerajaanGowa-Tallo
BENTENG
pantai sebelah barat
Kota Makassar, Sulawesi Selatan.
Benteng ini dibangun pada
tahun 1545 oleh Raja Gowa ke-9
yang bernama I manrigau Daeng
Bonto Karaeng Lakiung
Tumapa'risi' kallonna. Awalnya
benteng ini berbahan dasar tanah
liat, namun pada masa
pemerintahan Raja Gowa ke-14
Sultan Alauddin konstruksi benteng
ini diganti menjadi batu padas yang
bersumber dari Pegunungan Karst
yang ada di daerah Maros.
Benteng Ujung Pandang ini
berbentuk seperti
seekor penyu yang hendak
merangkak turun ke lautan. Dari
segi bentuknya sangat jelas
filosofi Kerajaan Gowa, bahwa
penyu dapat hidup di darat maupun
di laut. Begitu pun dengan
Kerajaan Gowa yang berjaya di
daratan maupun di lautan. Nama
asli benteng in i adalah Benteng
MASJID KATANGKA
Mesjid Katangka didirikan
pada tahun 1605 M.
Sejak berdirinya telah
mengalami beberapa kali
pemugaran. Pemugaran
itu berturut-turut
dilakukan oleh Sultan
Mahmud (1818), Kadi
Ibrahim (1921), Haji
Mansur Daeng Limpo,
Kadi Gowa (1948), dan
Andi Baso,
Pabbicarabutta Gowa
(1962) sangat sulit
mengidentifikasi bagian
paling awal (asli)
bangunan mesjid tertua
Kerajaan Gowa ini.
MAKAM RAJA-RAJA TALLO
Makam raja-raja. Tallo adalah sebuah
kompleks makam kuno yang dipakai
sejak abad XVII sampai dengan abad
XIX Masehi. Letaknya di RK 4
Lingkungan Tallo, Kecamatan Tallo,
Kota Madya Ujungpandang. Lokasi
makam terletak di pinggir barat muara
sungai Tallo atau pada sudut timur
laut dalam wilayah benteng Tallo.
Ber測dasarkan basil penggalian
(excavation) yang dilakukan oleh
Suaka Peninggalan sejarah dan
Purbakala (1976測-1982) ditemukan
gejala bah wa komplek makam
ber測struktur tumpang-tindih.
Sejumlah makam terletak di atas
pondasi bangunan, dan kadang-
kadang ditemukan fondasi di atas
bangunan makam.
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar
Kerajaan Gowa Tallo - Makassar

More Related Content

What's hot (20)

Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
FitriHastuti2
Kerajaan perlak
Kerajaan perlakKerajaan perlak
Kerajaan perlak
Pradyaya Pramathana
Akulturasi sastra dan aksara hindu budha
Akulturasi sastra dan aksara hindu budhaAkulturasi sastra dan aksara hindu budha
Akulturasi sastra dan aksara hindu budha
Purwo Larndezz
Kerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau HolingKerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau Holing
Mohamad Nur Faizi
Kerajaan kalingga
Kerajaan kalinggaKerajaan kalingga
Kerajaan kalingga
Niko Hernando
Sejarah kerajaan perlak
Sejarah kerajaan perlakSejarah kerajaan perlak
Sejarah kerajaan perlak
Afifah Zulianuriauwani
Presentasi demak
Presentasi demakPresentasi demak
Presentasi demak
niswah nafisa
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
FitriHastuti2
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa TenggaraPPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
Musyirul
Sejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Sejarah - Kerajaan Ternate&TidoreSejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Sejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Rania Afifa Dewi
Kerajaan holing (kalingga)
Kerajaan holing (kalingga)Kerajaan holing (kalingga)
Kerajaan holing (kalingga)
Kasa Rambe
Presentasi sejarah kerajaan perlak
Presentasi sejarah kerajaan perlakPresentasi sejarah kerajaan perlak
Presentasi sejarah kerajaan perlak
anastanindya
Kerajaan malaka
Kerajaan malakaKerajaan malaka
Kerajaan malaka
Rofidatul Mu'afiyah
Van Den Bosch
Van Den BoschVan Den Bosch
Van Den Bosch
Elfana Harmadyansjah
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate TidoreKerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Monich Rhd
Kerajaan Tidore
Kerajaan TidoreKerajaan Tidore
Kerajaan Tidore
Annisa Wasistiana
REVOLUSI PERANCIS.ppt
REVOLUSI PERANCIS.pptREVOLUSI PERANCIS.ppt
REVOLUSI PERANCIS.ppt
Integral Solutions
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam SejarahCara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Auliaicha
Kerajaan Islam di Nusa Tenggara
Kerajaan Islam di Nusa TenggaraKerajaan Islam di Nusa Tenggara
Kerajaan Islam di Nusa Tenggara
Prilli Meli Agustina
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomiKerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
Kerajaan goa tallo, sumber sejarah, letak geografis, politik dan ekonomi
FitriHastuti2
Akulturasi sastra dan aksara hindu budha
Akulturasi sastra dan aksara hindu budhaAkulturasi sastra dan aksara hindu budha
Akulturasi sastra dan aksara hindu budha
Purwo Larndezz
Kerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau HolingKerajaan Kalingga atau Holing
Kerajaan Kalingga atau Holing
Mohamad Nur Faizi
Kerajaan kalingga
Kerajaan kalinggaKerajaan kalingga
Kerajaan kalingga
Niko Hernando
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan ternate tidore poltik ekonomi dan letak geografisnya
FitriHastuti2
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa TenggaraPPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
PPT Kerajaan Islam di Maluku, Papua, dan Nusa Tenggara
Musyirul
Sejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Sejarah - Kerajaan Ternate&TidoreSejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Sejarah - Kerajaan Ternate&Tidore
Rania Afifa Dewi
Kerajaan holing (kalingga)
Kerajaan holing (kalingga)Kerajaan holing (kalingga)
Kerajaan holing (kalingga)
Kasa Rambe
Presentasi sejarah kerajaan perlak
Presentasi sejarah kerajaan perlakPresentasi sejarah kerajaan perlak
Presentasi sejarah kerajaan perlak
anastanindya
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate TidoreKerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Kerajaan Gowa tallo - Ternate Tidore
Monich Rhd
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam SejarahCara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Cara berpikir Kronologis, Sinkronik, Ruang dan Waktu dalam Sejarah
Auliaicha
Kerajaan Islam di Nusa Tenggara
Kerajaan Islam di Nusa TenggaraKerajaan Islam di Nusa Tenggara
Kerajaan Islam di Nusa Tenggara
Prilli Meli Agustina

Similar to Kerajaan Gowa Tallo - Makassar (20)

Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Krisdiana 1911
Makalah ski
Makalah skiMakalah ski
Makalah ski
Septian Muna Barakati
Makalah ski
Makalah skiMakalah ski
Makalah ski
Operator Warnet Vast Raha
Kesultanan gowa tallo
Kesultanan gowa talloKesultanan gowa tallo
Kesultanan gowa tallo
elfauliya
Kerajaan makasar
Kerajaan makasarKerajaan makasar
Kerajaan makasar
Operator Warnet Vast Raha
Kerajaan makasar
Kerajaan makasarKerajaan makasar
Kerajaan makasar
Operator Warnet Vast Raha
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.pptfdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
PaulJhon5
Makalah kerajaan gowa tallo
Makalah kerajaan gowa talloMakalah kerajaan gowa tallo
Makalah kerajaan gowa tallo
Iko Ikoo
history of kingdom gowa-tallo
history of kingdom gowa-tallohistory of kingdom gowa-tallo
history of kingdom gowa-tallo
beby ricardo
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptxKerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
RizqyMaulidah
6. kerajaan goa tallo (makasar)
6. kerajaan goa tallo (makasar)6. kerajaan goa tallo (makasar)
6. kerajaan goa tallo (makasar)
Gungun Misbah Gunawan
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Mulia Fathan
Kerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Kerajaan Makassar dan Kerajaan MataramKerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Kerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Valencia Rizal
Anggun
AnggunAnggun
Anggun
Ibanez Powell
Sejarah Kerajaan Gowa
Sejarah Kerajaan GowaSejarah Kerajaan Gowa
Sejarah Kerajaan Gowa
ttanitaaprilia
kerajaan gowa tallo.pptx
kerajaan gowa tallo.pptxkerajaan gowa tallo.pptx
kerajaan gowa tallo.pptx
EkoJulian4
Kerajaan goa tallo
Kerajaan goa talloKerajaan goa tallo
Kerajaan goa tallo
Suratno Ratno Miharjo
Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Sejarahgowadantallo 121116063829-phpapp01
Krisdiana 1911
Kesultanan gowa tallo
Kesultanan gowa talloKesultanan gowa tallo
Kesultanan gowa tallo
elfauliya
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.pptfdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
fdokumen.com_kerajaan-gowa-talo.ppt
PaulJhon5
Makalah kerajaan gowa tallo
Makalah kerajaan gowa talloMakalah kerajaan gowa tallo
Makalah kerajaan gowa tallo
Iko Ikoo
history of kingdom gowa-tallo
history of kingdom gowa-tallohistory of kingdom gowa-tallo
history of kingdom gowa-tallo
beby ricardo
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptxKerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
Kerajaan_Makassar_Gowa_dan_Tallo.pptx
RizqyMaulidah
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Kelompok 10. Kerajaan Makassar 2 (Sejarah kelas II SMA/MA ~ Kerajaan Islam di...
Mulia Fathan
Kerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Kerajaan Makassar dan Kerajaan MataramKerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Kerajaan Makassar dan Kerajaan Mataram
Valencia Rizal
Sejarah Kerajaan Gowa
Sejarah Kerajaan GowaSejarah Kerajaan Gowa
Sejarah Kerajaan Gowa
ttanitaaprilia
kerajaan gowa tallo.pptx
kerajaan gowa tallo.pptxkerajaan gowa tallo.pptx
kerajaan gowa tallo.pptx
EkoJulian4

More from Aulia Dina Wulandani (8)

Apresiasi seni
Apresiasi seniApresiasi seni
Apresiasi seni
Aulia Dina Wulandani
Kalor dan Perubahan Suhu
Kalor dan Perubahan SuhuKalor dan Perubahan Suhu
Kalor dan Perubahan Suhu
Aulia Dina Wulandani
Design pembuatan kerajinan limbah tekstil
Design pembuatan kerajinan limbah tekstilDesign pembuatan kerajinan limbah tekstil
Design pembuatan kerajinan limbah tekstil
Aulia Dina Wulandani
Hukum Kekekalan Massa
Hukum Kekekalan MassaHukum Kekekalan Massa
Hukum Kekekalan Massa
Aulia Dina Wulandani
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan DiriBerbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Aulia Dina Wulandani
Karya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensiKarya seni rupa 3 dimensi
Karya seni rupa 3 dimensi
Aulia Dina Wulandani
Bulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit BumiBulan Sebagai Satelit Bumi
Bulan Sebagai Satelit Bumi
Aulia Dina Wulandani
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Aulia Dina Wulandani
Design pembuatan kerajinan limbah tekstil
Design pembuatan kerajinan limbah tekstilDesign pembuatan kerajinan limbah tekstil
Design pembuatan kerajinan limbah tekstil
Aulia Dina Wulandani
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan DiriBerbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Berbusana muslim dan muslimah merupakan cermin kepribadian dan Keindahan Diri
Aulia Dina Wulandani
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Kelompok Cerpen "Robohnya Surau Kami"
Aulia Dina Wulandani

Recently uploaded (20)

Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptxT2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
muhammadzaki112001
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Chapter 1 - Network Security.pptx
Chapter 1 -        Network Security.pptxChapter 1 -        Network Security.pptx
Chapter 1 - Network Security.pptx
Universitas Teknokrat Indonesia
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptxT2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
T2 - Demonstrasi Kontekstual Kelompok- PSE.pptx
muhammadzaki112001
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdfPergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
Pergub No. 59 Tahun 2023 - RP3KP PROV NTB 2023-2043.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxdddddddddddddddddddTADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
TADABUR SURAH AL WAQIAH.pptxddddddddddddddddddd
wan hanif wan ahmad
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptxpertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
pertemuan 13-asuhan komunitas 2025 .pptx
AyiDamayani
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
626958694-GEREJA-PEDULI-KEPADA-SESAMA-YANG-SAKIT.pptx
papamamajason21
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro

Kerajaan Gowa Tallo - Makassar

  • 8. Kerajaaniniterletakdi daerah Sulawesi Selatan.Makassar sebenarnya adalah ibukotaGowa yang dulu disebut sebagai Ujungpandang.Secara geografis Sulawesi Selatanmemilikiposisiyang penting, karenadekat denganjalurpelayaran perdaganganNusantara.Bahkan daerah Makassarmenjadipusatpersinggahan para pedagang, baikyang berasal dari Indonesiabagian timurmaupunpara pedagangyangberasal dari daerah
  • 10. TOM PIRES Sumberasing terulispertamadariBaratberasaldaricatatanTomePires.Diamenyebutkantentang bagaimanakemapuanpelayarandanperdaganganyangdilakukanoleh orang-orangMakassar. Dalam bukuIslamisasikerajaanGowa,Prof.DR.AhmadM. Swang,M.A ( 2005;72) TomePiresdalam perjalanannyadariMalakakeLautJawapadatahun1513telahmenemukanorang-orangMakassar sebagaipelautulung.Keteranganini dianggapketerangantertulisBaratyangtertua.Piresmenyebutkan: Orang-orangMakassartelahberdagangsampaikeMalaka,Jawa,Borneo,Negeri Siamdanjuga semua tempatyangterdapatantaraPahangdanSiam,dalamProf.DR.AhmadM.Swang,M.A ( 2005;72)
  • 11. Sumber berita dari catatan Tome Pires mungkin lebih menitikberatkan kepada sebuah kerajaan di Sulawesi belum resmi memeluk agama Islam, karena secara resmi kedua raja dari Gowa dan Tallo memeluk agama Islam pada tanggal 22 September 1605 M. Negeri tersebut kaya akan beras putih dan juga bahan-bahan makanan lainnya, banyak daging dan juga banyak kapur barus hitam. Mereka memasok barang dagangan dari luar, antara lain jenis pakaian dari Cambay, Bengal, dan Keling. Mengingat jaringan perdagangan dari Cina sudah lama, barang-barang berupa keramik juga diimpor dan hal itu dapat dibuktikan dengan banyaknya temuan keramik dari masa Dinasti Sung dan Ming dari daerah Sulawesi Selatan
  • 13. Dalam hubungan ini Noorduyn menulis: Zowel uit Portugese als uit Makasaarse bronnen is bekend, dat reeds vrij vmeg in de 16de eeuw Maleise, dus Muslimse, handelaars zich in Makasar en elders op de kust van Z. Celebes gevestigd hadden. Baik sumber-sumber Portugis ataupun sumber- sumber Makassar telah dikenal, sudah sejak awal abad XVI para pedagang Melayu, jadi orangorang muslim, sudah menetap di Makassar dan tempat-tempat lainnya di pesisir barat daya Sulawesi.
  • 14. Tampaknya, sumber Makassar yang dimaksud Noorduyn di atas berasal dari Lontara Makassar, yaitu Pattorioloanga ri Togowaya (Sejarah Gowa). Dalam lontara tersebut terdapat keterangan bahwa pada masa pemerintahan Raja Gowa X (1546- 1565), bernama Tonipalangga I Manriogau Daeng Bonto Karaeng Lakiung, telah datang seorang utusan orang-orang Melayu, Datuk Anakkoda Bonang, menghadap kepadanya agar diberi hak atas sebuah kawasan perkampungan di Makassar, seperti dikisahkan dalam lontara:
  • 16. Berdasarkan hasil penelitian sejarah, baik melalui lontarak maupun cerita yang berkembang di masyarakat, dapat diketahui bahwa munculnya nama Gowa dimulai pada tahun 1320, yakni pada masa pemerintahan Raja Gowa pertama bernama Tumanurunga. Konon, sebelum Tumanurunga hadir di Butta Gowa, ada sembilan negeri kecil yang kini lebih dikenal dengan istilah Kasuwiang Salapanga yakni : Kasuwiang Tombolo, Lakiung, Samata, Parang-parang, Data, Agang Jene, Bisei, Kalling dan Sero.
  • 18. Menjelang abad XVI, pada masa pemerintahan Raja Gowa VI, Tunatangka Lopi, membagi wilayahnya menjadi dua bagian terhadap dua orang putranya, yaitu Batara Gowa dan Karaeng Loe Ri Sero. Batara Gowa melanjutkan kekuasaan ayahnya yang meninggal dunia. Wilayahnya meliputi (1) Paccelekang, (2) Patalassang, (3) BontomanaiIlau, (4) Bontomanai Iraya, (5) Tombolo, dan (6) Mangasa. Adiknya, Karaeng Loe ri Sero, mendirikan kerajaan baru yang bernama kerajaan Tallo dengan wilayah sebagai berikut: (1) Saumata,(2) Pannampu, (3) Moncong Loe, dan (4) Parang Loe.
  • 19. Beberapa kurun waktu, kedua kerajaan itu terlibat pertikaian dan baru berakhir pada masa pemerintahan Raja Gowa IX Karaeng Tumapakrisik Kallonna. Setelah melalui perang, beliau berhasil menaklukkan pemerintahan raja Tallo III I Mangayaoang Berang Karaeng Tunipasuru.
  • 20. Sejak itu, terbentuklah koalisi antara Kerajaan Gowa dan Tallo, dengan ditetapkannya bahwa Raja Tallo menjadi Karaeng Tumabbicara butta atau Mangkubumi (Perdana menteri) Kerajaan Gowa. Begitu eratnya hubungan kedua kerajaan ini sebagai kerajaan kembar, sehingga lahir pameo di kalangan rakyat Gowa dan Tallo dalam peribahasa Dua Raja tapi hanya satu rakyat (Ruwa Karaeng Sere Ata). Kesepakatan ini diperkuat oleh sebuah perjanjian yang dibuat dua kerajaan ini ,iami anjo nasitallimo karaenga ri Gowa siagang karaenga ri Tallo, gallaranga iangaseng ribaruga nikelua. Ia iannamo tau ampasiewai Goa-Tallo, iamo macalla rewata.
  • 21. Sultan Alauddin dengan nama asli Karaeng Matowaya Tumamenanga ri Agamanna. Ia merupakan Raja Gowa Tallo yang pertama kali memeluk agama islam yang memerintah dari tahun 1591 1638. dibantu oleh Daeng Manrabia (Raja Tallo) bergelar Sultan Abdullah.
  • 22. MASA KEJAYAAN Selanjutnya kerajaan Makasar mencapai puncak kebesarannya pada masa pemerintahan Sultan Hasannudin (1653 1669). Pada masa pemerintahannya Makasar berhasil memperluas wilayah kekuasaannya yaitu dengan menguasai daerah-daerah yang subur serta daerah-daerah yang dapat menunjang keperluan perdagangan Makasar. Ia berhasil menguasai Ruwu, Wajo, Soppeng, dan Bone.Perluasan daerah Makasar tersebut sampai ke Nusa Tenggara Barat. Daerah kekuasaan Makasar luas, seluruh jalur perdagangan di Indonesia Timur dapat dikuasainya. Sultan Hasannudin terkenal sebagai raja yang sangat anti kepada dominasi asing. Oleh karena itu ia menentang kehadiran dan monopoli yang dipaksakan oleh VOC yang telah berkuasa di Ambon. Untuk itu hubungan antara Batavia (pusat kekuasaan VOC di Hindia Timur) dan Ambon terhalangi oleh adanya kerajaan Makasar. Dengan kondisi tersebut maka timbul pertentangan antara Sultan Hasannudin dengan VOC, bahkan menyebabkan terjadinya peperangan. Peperangan tersebut terjadi di daerah Maluku.
  • 23. Dalam peperangan melawan VOC, Sultan Hasannudin memimpin sendiri pasukannya untuk memporak-porandakan pasukan Belanda di Maluku. Akibatnya kedudukan Belanda semakin terdesak. Atas keberanian Sultan Hasannudin tersebut maka Belanda memberikan julukan padanya sebagai Ayam Jantan dari Timur. Upaya Belanda untuk mengakhiri peperangan dengan Makasar yaitu dengan melakukan politik adu-domba antara Makasar dengan kerajaan Bone (daerah kekuasaan Makasar). Raja Bone yaitu Aru Palaka yang merasa dijajah oleh Makasar mengadakan persetujuan kepada VOC untuk melepaskan diri dari kekuasaan Makasar. Sebagai akibatnya Aru Palaka bersekutu dengan VOC untuk menghancurkan Makasar. Akibat persekutuan tersebut akhirnya Belanda dapat menguasai ibukota kerajaan Makasar. Dan secara terpaksa kerajaan Makasar harus mengakui kekalahannya dan menandatangai perjanjian Bongaya tahun 1667 yang isinya tentu sangat merugikan kerajaan Makasar.
  • 27. Kerajaan Makasar merupakan kerajaan Maritim dan berkembang sebagai pusat perdagangan di Indonesia bagian Timur. Hal ini ditunjang oleh beberapa faktor : letak yang strategis, memiliki pelabuhan yang baik jatuhnya Malaka ke tangan Portugis tahun 1511 yang menyebabkan banyak pedagang- pedagang yang pindah ke Indonesia Timur.
  • 28. Sebagai pusat perdagangan Makasar berkembang sebagai pelabuhan internasional dan banyak disinggahi oleh pedagang-pedagang asing seperti Portugis, Inggris, Denmark dan sebagainya yang datang untuk berdagang di Makasar. Pelayaran dan perdagangan di Makasar diatur berdasarkan hukum niaga yang disebut dengan ADE ALOPING LOPING BICARANNA PABBALUE, sehingga dengan adanya hukum niaga tersebut, maka perdagangan di Makasar menjadi teratur dan mengalami perkembangan yang pesat. Selain perdagangan, Makasar juga mengembangkan kegiatan pertanian karena Makasar juga menguasai daerah-daerah yang subur di bagian Timur Sulawesi Selatan.
  • 30. Sebagai negara Maritim, maka sebagian besar masyarakat Makasar adalah nelayan dan pedagang. Mereka giat berusaha untuk meningkatkan taraf kehidupannya, bahkan tidak jarang dari mereka yang merantau untuk menambah kemakmuran hidupnya. Walaupun masyarakat Makasar memiliki kebebasan untuk berusaha dalam mencapai kesejahteraan hidupnya, tetapi dalam kehidupannya mereka sangat terikat dengan norma adat yang mereka anggap sakral. Norma kehidupan masyarakat Makasar diatur berdasarkan adat dan agama Islam yang disebut PANGADAKKANG. Dan masyarakat Makasar sangat percaya terhadap norma-norma tersebut.Di samping norma tersebut, masyarakat Makasar juga mengenal pelapisan sosial yang terdiri dari lapisan atas yang merupakan golongan bangsawan dan keluarganya disebut dengan Anakarung/Karaeng, sedangkan rakyat kebanyakan disebut to Maradeka dan masyarakat lapisan bawah yaitu para hamba-sahaya disebut dengan golongan Ata.
  • 31. Dari segi kebudayaan, maka masyarakat Makasar banyak menghasilkan benda-benda budaya yang berkaitan dengan dunia pelayaran. Mereka terkenal sebagai pembuat kapal. Jenis kapal yang dibuat oleh orang Makasar dikenal dengan nama Pinisi dan Lombo.Kapal Pinisi dan Lombo merupakan kebanggaan rakyat Makasar dan terkenal sampai mancanegara.
  • 33. BENTENG pantai sebelah barat Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Benteng ini dibangun pada tahun 1545 oleh Raja Gowa ke-9 yang bernama I manrigau Daeng Bonto Karaeng Lakiung Tumapa'risi' kallonna. Awalnya benteng ini berbahan dasar tanah liat, namun pada masa pemerintahan Raja Gowa ke-14 Sultan Alauddin konstruksi benteng ini diganti menjadi batu padas yang bersumber dari Pegunungan Karst yang ada di daerah Maros. Benteng Ujung Pandang ini berbentuk seperti seekor penyu yang hendak merangkak turun ke lautan. Dari segi bentuknya sangat jelas filosofi Kerajaan Gowa, bahwa penyu dapat hidup di darat maupun di laut. Begitu pun dengan Kerajaan Gowa yang berjaya di daratan maupun di lautan. Nama asli benteng in i adalah Benteng
  • 34. MASJID KATANGKA Mesjid Katangka didirikan pada tahun 1605 M. Sejak berdirinya telah mengalami beberapa kali pemugaran. Pemugaran itu berturut-turut dilakukan oleh Sultan Mahmud (1818), Kadi Ibrahim (1921), Haji Mansur Daeng Limpo, Kadi Gowa (1948), dan Andi Baso, Pabbicarabutta Gowa (1962) sangat sulit mengidentifikasi bagian paling awal (asli) bangunan mesjid tertua Kerajaan Gowa ini.
  • 35. MAKAM RAJA-RAJA TALLO Makam raja-raja. Tallo adalah sebuah kompleks makam kuno yang dipakai sejak abad XVII sampai dengan abad XIX Masehi. Letaknya di RK 4 Lingkungan Tallo, Kecamatan Tallo, Kota Madya Ujungpandang. Lokasi makam terletak di pinggir barat muara sungai Tallo atau pada sudut timur laut dalam wilayah benteng Tallo. Ber測dasarkan basil penggalian (excavation) yang dilakukan oleh Suaka Peninggalan sejarah dan Purbakala (1976測-1982) ditemukan gejala bah wa komplek makam ber測struktur tumpang-tindih. Sejumlah makam terletak di atas pondasi bangunan, dan kadang- kadang ditemukan fondasi di atas bangunan makam.