ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Klasifikasi Hadits
Berdasarkan Aspek
Kualitas, Aspek
Kuantitas, dan Aspek
Nilai Kehujjahan
Klasifikasi hadits adalah Klasifikasi hadits merupakan sistematika pengelompokan
hadits dari setiap hadits yang diriwayatkan dari Nabi Muhammad SAW.
Pengelompokannya sendiri berdasarkan pada kriteria tertentu untuk menentukan
derajat kesahihan dan kehujjahan dari setiapa hadist yang dikaji.
Muhammad ali Khidhir
Raja Aldiansyah Fajrul
Falah
kelompok
7
Aspek Klasifikasi
Hadits
1 Aspek Kualitas
Aspek kualitas hadits berkaitan
dengan tingkat kesahihan hadits
berdasarkan kualitas sanad
(rantai periwayatan), matannya
(isi hadits), dan keterpercayaan
periwayatnya.
2 Aspek Kuantitas
Aspek kuantitas merujuk pada
jumlah periwayat yang
meriwayatkan hadits di setiap
tingkatan sanad. Semakin banyak
periwayat, semakin kuat hadits
tersebut.
3 Aspek Nilai
Kehujjahan
Aspek nilai kehujjahan hadits merujuk pada tingkat kekuatan sebuah hadits
dalam menjadi dalil hukum. Dimana hadits dengan nilai kehujjahan tertinggi
memiliki otoritas kuat, sementara hadits dengan nilai lebih rendahtidak dapat
dijadikan sebagai dasar hukum yang kuat.
Klasifikasi Hadits
Berdasarkan Aspek Kualitas
1 Sahih
Bersambung sanadnya, diriwayatkan oleh perawi terpercaya
yang adil dan dhabit, dan tidak ada syadz (keanehan) atau
'illat (cacat).
2 Hasan
Sanadnya bersambung, perawi-perawinya memiliki sifat dabit
yang minimal, dan tidak ada syadz (keanehan) atau 'illat
(cacat) berat.
3 Da'if
Tidak memenuhi kriteria sahih atau hasan, ada kecacatan
dalam sanad atau matan, dan adanya syadz atau illat yang
berat (signifikan).
Klasifikasi Hadits
Berdasarkan Aspek Nilai
Kehujjahan
Hadits Mu'tamad
Hadits yang dapat dijadikan hujah atau dalil dalam
menetapkan suatu hukum atau ajaran Islam.
Hadits Tidak
Mu'tamad
Hadits yang tidak dapat dijadikan hujah atau dalil dalam
menetapkan suatu hukum atau ajaran Islam.
Klasifikasi Hadits
Berdasarkan Aspek
Kuantitas dan Nilai
Kehujjahan
1 Hadits Mutawatir
Hadits mutawatir diriwayatkan oleh banyak orang, dapat
dijadikan hujah, serta memiliki tingkat kekuatan paling kuat
sebagai dalil hukum.
2 Hadits Masyhur
Hadits masyhur diriwayatkan oleh banyak orang, namun tidak
mencapai derajat mutawatir, dapat dijadikan hujah, dan memilioi
tingkat kekuatan sebagai dalil hukum dibawah hadist mutawatir.
3 Hadits Gharib
Hadits gharib hanya diriwayatkan oleh satu orang atau sedikit
orang dan tidak dapat dijafikan hujah atau dasar hukum.
Aplikasi Klasifikasi Hadits Dalam
Kehidupan
Memastikan Kebenaran dan Kevalidan
Hadits
Mencegah penyebaran hadits dhaif, memperkuat landasan hukum Islam, dan mencegah
kesalahpahaman.
Mempromosikan Pemahaman yang Lebih
Mendalam
Mendorong kajian ilmiah, Memperkaya interpretasi hadits, dan membangun dialog yang konstruktif.
Menerapkan Hadits Secara Tepat dan
Relevan
Mempermudah penerapan hadits, memperkuat moral dan etika, dan memperkuat hubungan umat
dengan Al-Quran.
Mencegah Penyalahgunaan Hadits
Mencegah ekstremisme, mempromosikan toleransi, dan memperkuat persatuan umat.
Pentingnya Memahami
Klasifikasi Hadits
Memahami klasifikasi hadits sangat penting karena hal ini berperan dalam
menjaga kemurnian ajaran Islam. Dengan klasifikasi berdasarkan kualitas,
kuantitas, dan nilai kehujjahan, umat Islam dapat membedakan hadits yang
sahih dari yang dhaif, sehingga hanya hadits yang terpercaya digunakan
sebagai pedoman. Klasifikasi ini juga mencegah penerapan hadits yang tidak
valid, yang bisa menimbulkan kesalahpahaman atau penyalahgunaan
ajaran. Lebih lanjut, ilmu ushul al-hadits membantu menilai keabsahan
hadits, sehingga ajaran yang diterapkan sesuai dengan sumber yang otentik
dan relevan dengan konteks masa kini. Secara keseluruhan, pemahaman
yang baik tentang klasifikasi hadits memperkuat penerapan ajaran Islam
yang benar dan akurat dalam kehidupan sehari-hari.
Any
Question?
Klasifikasi-Hadits-Berdasarkan-Aspek-Kualitas-Aspek-Kuantitas-dan-Aspek-Ni_20241008_115430_0000.pptx

More Related Content

Similar to Klasifikasi-Hadits-Berdasarkan-Aspek-Kualitas-Aspek-Kuantitas-dan-Aspek-Ni_20241008_115430_0000.pptx (20)

Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
Feni Malviowita
Ìý
Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
Feni Malviowita
Ìý
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptxHadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
NitroTechno
Ìý
Makalah Aqidah Akhlak
Makalah Aqidah AkhlakMakalah Aqidah Akhlak
Makalah Aqidah Akhlak
Arvina Frida Karela
Ìý
keshahihan Hadits
keshahihan Haditskeshahihan Hadits
keshahihan Hadits
fuaddilah ali sofyaN
Ìý
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptxPPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
anqitamyizah
Ìý
Hadis jurnal bil_3_4
Hadis jurnal bil_3_4Hadis jurnal bil_3_4
Hadis jurnal bil_3_4
SirojMohd
Ìý
01. pendidikan agama islam (b)
01. pendidikan agama islam (b)01. pendidikan agama islam (b)
01. pendidikan agama islam (b)
eli priyatna laidan
Ìý
Pertemuan ke-13: ilmu Jarh wa Ta'dil
Pertemuan ke-13:  ilmu Jarh wa Ta'dilPertemuan ke-13:  ilmu Jarh wa Ta'dil
Pertemuan ke-13: ilmu Jarh wa Ta'dil
Universitas Islam Virtual
Ìý
Sumber Ajaran Agama Islam
Sumber Ajaran Agama IslamSumber Ajaran Agama Islam
Sumber Ajaran Agama Islam
rizqisyahputra8195
Ìý
03.iman & taqwa
03.iman & taqwa03.iman & taqwa
03.iman & taqwa
Arib Herzi
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Moh Yakub
Ìý
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertianTakrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
ipgm0553
Ìý
Hadits Shahih dan Hadits Hasan
Hadits Shahih dan Hadits HasanHadits Shahih dan Hadits Hasan
Hadits Shahih dan Hadits Hasan
Fakhri Cool
Ìý
Kritik hadits (2)
Kritik hadits (2)Kritik hadits (2)
Kritik hadits (2)
Yunus Muzakki
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Ahmad Husein
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Ahmad Husein
Ìý
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis hKELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
arifrahman87863
Ìý
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan AmanahnyaBekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
azhimthalib1
Ìý
Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
Feni Malviowita
Ìý
Alquran sumber utama
Alquran sumber utamaAlquran sumber utama
Alquran sumber utama
Feni Malviowita
Ìý
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptxHadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
Hadis Mutawatir dan ahad_Tugas Kuliah.pptx
NitroTechno
Ìý
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptxPPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
PPT SYARAT HADITS SHAHIH.pptx
anqitamyizah
Ìý
Hadis jurnal bil_3_4
Hadis jurnal bil_3_4Hadis jurnal bil_3_4
Hadis jurnal bil_3_4
SirojMohd
Ìý
01. pendidikan agama islam (b)
01. pendidikan agama islam (b)01. pendidikan agama islam (b)
01. pendidikan agama islam (b)
eli priyatna laidan
Ìý
Sumber Ajaran Agama Islam
Sumber Ajaran Agama IslamSumber Ajaran Agama Islam
Sumber Ajaran Agama Islam
rizqisyahputra8195
Ìý
03.iman & taqwa
03.iman & taqwa03.iman & taqwa
03.iman & taqwa
Arib Herzi
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Moh Yakub
Ìý
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertianTakrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
Takrif dan Istilah ulum hadis. maksud dan pengertian
ipgm0553
Ìý
Hadits Shahih dan Hadits Hasan
Hadits Shahih dan Hadits HasanHadits Shahih dan Hadits Hasan
Hadits Shahih dan Hadits Hasan
Fakhri Cool
Ìý
Kritik hadits (2)
Kritik hadits (2)Kritik hadits (2)
Kritik hadits (2)
Yunus Muzakki
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Ahmad Husein
Ìý
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Ahmad Husein
Ìý
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis hKELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
KELOMPOK 9 Hadits.pptx hadis hadis hadis h
arifrahman87863
Ìý
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan AmanahnyaBekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
Bekal Iman dan Takwa Pendidik dalam Menjalankan Amanahnya
azhimthalib1
Ìý

Recently uploaded (20)

Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas SinematografiBahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
AdePutraTunggali
Ìý
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Ìý
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Ìý
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
Ìý
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
Ìý
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Ìý
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
Ìý
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Ìý
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptxProgram Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Program Dual Track Kalimantan Timur 2025.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas SinematografiBahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
Bahan Ajar Modul Editing Kelas Sinematografi
AdePutraTunggali
Ìý
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Ìý
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 12 - asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
Ìý
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Ìý
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
Ìý
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdfPROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
PROSES PERHITUNGAN IKU tahun 2024 untuk perguruan tinggi akademik dan vokasi.pdf
Indra Diputra
Ìý
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptxsosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
sosialisasi E-Ijazah 2024-2025 baik.pptx
imamtarmiji2
Ìý
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
Pengumpulan data- Askeb komunitas-Pertemuan 10
AyiDamayani
Ìý
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologikebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
kebijakan pelayanan transfusi darah hematologi
SofiaArdani
Ìý
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
Ìý
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewaANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
ANAK Cerdas istimewa dan berbakat istimewa
MuhamadFahmiAziz
Ìý
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý

Klasifikasi-Hadits-Berdasarkan-Aspek-Kualitas-Aspek-Kuantitas-dan-Aspek-Ni_20241008_115430_0000.pptx

  • 1. Klasifikasi Hadits Berdasarkan Aspek Kualitas, Aspek Kuantitas, dan Aspek Nilai Kehujjahan Klasifikasi hadits adalah Klasifikasi hadits merupakan sistematika pengelompokan hadits dari setiap hadits yang diriwayatkan dari Nabi Muhammad SAW. Pengelompokannya sendiri berdasarkan pada kriteria tertentu untuk menentukan derajat kesahihan dan kehujjahan dari setiapa hadist yang dikaji. Muhammad ali Khidhir Raja Aldiansyah Fajrul Falah kelompok 7
  • 2. Aspek Klasifikasi Hadits 1 Aspek Kualitas Aspek kualitas hadits berkaitan dengan tingkat kesahihan hadits berdasarkan kualitas sanad (rantai periwayatan), matannya (isi hadits), dan keterpercayaan periwayatnya. 2 Aspek Kuantitas Aspek kuantitas merujuk pada jumlah periwayat yang meriwayatkan hadits di setiap tingkatan sanad. Semakin banyak periwayat, semakin kuat hadits tersebut. 3 Aspek Nilai Kehujjahan Aspek nilai kehujjahan hadits merujuk pada tingkat kekuatan sebuah hadits dalam menjadi dalil hukum. Dimana hadits dengan nilai kehujjahan tertinggi memiliki otoritas kuat, sementara hadits dengan nilai lebih rendahtidak dapat dijadikan sebagai dasar hukum yang kuat.
  • 3. Klasifikasi Hadits Berdasarkan Aspek Kualitas 1 Sahih Bersambung sanadnya, diriwayatkan oleh perawi terpercaya yang adil dan dhabit, dan tidak ada syadz (keanehan) atau 'illat (cacat). 2 Hasan Sanadnya bersambung, perawi-perawinya memiliki sifat dabit yang minimal, dan tidak ada syadz (keanehan) atau 'illat (cacat) berat. 3 Da'if Tidak memenuhi kriteria sahih atau hasan, ada kecacatan dalam sanad atau matan, dan adanya syadz atau illat yang berat (signifikan).
  • 4. Klasifikasi Hadits Berdasarkan Aspek Nilai Kehujjahan Hadits Mu'tamad Hadits yang dapat dijadikan hujah atau dalil dalam menetapkan suatu hukum atau ajaran Islam. Hadits Tidak Mu'tamad Hadits yang tidak dapat dijadikan hujah atau dalil dalam menetapkan suatu hukum atau ajaran Islam.
  • 5. Klasifikasi Hadits Berdasarkan Aspek Kuantitas dan Nilai Kehujjahan 1 Hadits Mutawatir Hadits mutawatir diriwayatkan oleh banyak orang, dapat dijadikan hujah, serta memiliki tingkat kekuatan paling kuat sebagai dalil hukum. 2 Hadits Masyhur Hadits masyhur diriwayatkan oleh banyak orang, namun tidak mencapai derajat mutawatir, dapat dijadikan hujah, dan memilioi tingkat kekuatan sebagai dalil hukum dibawah hadist mutawatir. 3 Hadits Gharib Hadits gharib hanya diriwayatkan oleh satu orang atau sedikit orang dan tidak dapat dijafikan hujah atau dasar hukum.
  • 6. Aplikasi Klasifikasi Hadits Dalam Kehidupan Memastikan Kebenaran dan Kevalidan Hadits Mencegah penyebaran hadits dhaif, memperkuat landasan hukum Islam, dan mencegah kesalahpahaman. Mempromosikan Pemahaman yang Lebih Mendalam Mendorong kajian ilmiah, Memperkaya interpretasi hadits, dan membangun dialog yang konstruktif. Menerapkan Hadits Secara Tepat dan Relevan Mempermudah penerapan hadits, memperkuat moral dan etika, dan memperkuat hubungan umat dengan Al-Quran. Mencegah Penyalahgunaan Hadits Mencegah ekstremisme, mempromosikan toleransi, dan memperkuat persatuan umat.
  • 7. Pentingnya Memahami Klasifikasi Hadits Memahami klasifikasi hadits sangat penting karena hal ini berperan dalam menjaga kemurnian ajaran Islam. Dengan klasifikasi berdasarkan kualitas, kuantitas, dan nilai kehujjahan, umat Islam dapat membedakan hadits yang sahih dari yang dhaif, sehingga hanya hadits yang terpercaya digunakan sebagai pedoman. Klasifikasi ini juga mencegah penerapan hadits yang tidak valid, yang bisa menimbulkan kesalahpahaman atau penyalahgunaan ajaran. Lebih lanjut, ilmu ushul al-hadits membantu menilai keabsahan hadits, sehingga ajaran yang diterapkan sesuai dengan sumber yang otentik dan relevan dengan konteks masa kini. Secara keseluruhan, pemahaman yang baik tentang klasifikasi hadits memperkuat penerapan ajaran Islam yang benar dan akurat dalam kehidupan sehari-hari.

Editor's Notes