際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SMK Bina Profesi Pekanbaru
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas / Semester : XI / Ganjil
Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit
Tahun Pelajaran : 2016/2017
STANDAR KOMPETENSI
Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya
KOMPETENSI DASAR
Mendeskripsikan dampak polusi terhadap kesehatan manusia dan lingkungan
INDIKATOR
 Menjelaskan macam-macam dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan
lingkungannya.
 Menjelaskan macam-macam dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan
lingkungannya.
 Menjelaskan macam-macam dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan
lingkungannya.
1. TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik dapat:
 Memahami dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungan
 Memahami dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan lingkungan
 Memahami dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan lingkungan
2. MATERI POKOK PEMBELAJARAN
Dampak Polusi Udara
a. Dampak Polusi Udara Terhadap Kesehatan Manusia
Polutan yang terdapat di udara dapat masuk ke dalam tubuh melalui saluran
pernapasan. Partikulat yang berukuran besar dapat tertahan pada saluran pernapasan
bagian atas. Pertikulat yang berukuran kecil dan polutan yang berbentuk gas dapat
masuk sampai ke paru-paru. Dari paru-paru polutan tersebut dapat menyebar ke seluruh
tubuh melalui sistem peredaran darah. Berikut ini beberapa gangguan kesehatan yang
disebabkan oleh polusi udara.
a) Iritansia
Iritansia merupakan gangguan saluran pernapasan yang disebabkan oleh
polutan yang menyebabkan iritasi. Polutan ini merangsang proses peradangan hanya
pad saluran pernapasan bagian atas atau dikenal juga dengan ISPA (Infeksi Saluran
Penapasan Akut), yaitu saluran pernapasan mulai dari hidung sampai ke
tenggorokan. Contoh polutan yang menyebabkan iritansia, yaitu sulfur dioksida,
sulfur trioksida, amonia dan debu.
b) Asfiksia
Asfiksia merupakan gangguan kesehatan karena berkurangnya kemampuan
darah (hemoglobin) dalam mengikat oksigen sehingga kadar O2 dalam tubuh
menjadi berkurang. Asfiksia terjadi karena keracunan gas karbon monoksida (CO).
Hemoglobin lebih mudah berikatan dengan karbon monoksida dibandingkan dengan
oksigen.
c) Anestesia
Anestesia merupakan gangguan kesehatan yang ditandai adanya tekanan pada
susunan saraf pusat sehingga kehilangan kesadaran. Polutan yang dapat
menyebabkan anestesia, misalnya eter, etelina, propana, dan alkohol alifatis.
d) Asap rokok
Asap rokok mengandung berbagai zat berbahaya seperti benzo-留-pyrene dan
formaldehid. Contoh penyakit yang dapat ditimbulkan oleh asap rokok adalah
gangguan pernapasan, penyakit jantung, dan kanker paru-paru.
e) Zat-zat penyebab kanker
f) Suara
Kontak dengan suara yang bising dalam waktu lama dapat menimbulkan
kerusakan organ pendengaran. Kerusakan organ tersebut dapat bersifat permanen,
misalnya menjadi tuli. Polusi suara juga dapat memengaruhi sistem tubuh lainnya
seperti gangguan pada jantung, sakit kepala, dan stres secara psikologis.
b. Dampak Polusi Terhadap Lingkungan (Biotik dan Abiotik)
a) Dampak terhadap tanaman
Tanaman yang tumbuh di daerah yang tingkat polusi udaranya tinggi dapat
terganggu pertumbuhannya. Selain itu, tanaman rawan akan penyakit, seperti
klorosis, nekrosis, dan bintik hitam. Partikulat yang menutupi permukaan daun akan
menghambat proses fotosintesis.
b) Asbut (Asap dan Kabut)
Berdasarkan jenis polutan penyebabnya, asbut dapat dibedakan menjadi asbut
industri dan asbut fotokimia. Polutan utama penyebab asbut industri adalah sulfur
oksida dan materi partikulat yang berasal dari pembakaran bahan bakar fosil oleh
industri. Polutan utama penyebab asbut fotokimia adalah nitrogen oksida yang
berasal dari kendaraan bermotor dan hidrokarbon yang berasal dari berbagai sumber.
c) Hujan Asam
d) Pemanasan Global
Pemanasan global adalah kejadian yang meningkatnya suhu rata-rata bumi.
Pemanasan global terjadi akibat efek rumah kaca yang ditimbulkan oleh gas-gas
rumah kaca.
e) Penipisan Ozon di Lapisan Stratosfer
3. METODE
 Observasi
 Tanya jawab
 Penugasan
Model : Pembelajaran Kooperatif Tipe Word Square
Pendekatan : Saintifik
4. MEDIA/ALAT/SUMBER
a. Media:
 Bahan presentasi
 Media Word Square
 Talking Stick
b. Alat:
 Komputer/LCD
 Infokus
c. Sumber belajar:
 Buku Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMK dan MAK kelas XI, karya Tia
Mutiara,dkk terbitan Erlangga 2008.
 Buku Ilmu Pengatahuan Alam untuk SMA kelas XI, karya Sutrisno terbitan
Yudhistira 2011.
5. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
a. Pertemuan ke-1
No. Kegiatan Belajar
Waktu
(Menit)
1 Pendahuluan
 Siswa berada di kelas, dan duduk sesuai tempat masing-
masing.
 Guru memberikan salam dan berdoa bersama.
 Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan.
 Apersepsi:
Guru menggali pengetahuan siswa tentang pengertian polusi
dan perbedaannya dengan polutan.
- Memotivasi:
Guru menyampaikan manfaat memperlajari materi
tentang polusi, agar tetap menjaga lingkungan sekitar.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
10
2 Kegiatan inti
 Guru mengajak siswa untuk mengamati keadaan cuaca yang
diselimuti asap pembakaran lahan.
 Guru menjelaskan materi dampak polusi udara terhadap
kesehatan manusia dan terhadap lingkungan.
 Guru menampilkan video terjadinya hujan asam.
 Siswa diberi kesempatan untuk bertanya.
 Guru memberikan pertanyaan kepada siswa.
 Siswa yang lainnya bisa mencoba memberikan jawaban
sementara.
 Siswa diberi lembar kerja siswa (LKS).
 Guru menugaskan siswa untuk memberikan jawaban dari
60
No. Kegiatan Belajar
Waktu
(Menit)
LKS yang diberikan ke media Word Square yang sudah
dipersiapkan dengan cara menggunakan media Talking
Stick.
3 Penutupan
 Resume:
Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang dampak
polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungan.
 Refleksi:
 Siswa ditanya kembali mengenai gangguan kesehatan yang
dapat disebabkan oleh polusi udara.
 Tindak lanjut:
Siswa ditugaskan membuat karya ilmiah mengenai salah
satu dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia. Dan
menyiapkan presentasi untuk pertemuan selanjutnya.
10
6. PENILAIAN
 Teknik penilaian
 Tes tertulis
 Produk
 Bentuk Instrumen
 Tes uraian
 Uji petik kerja produk
 Contoh Penilaian
 Tes uraian:
1) Infeksi saluran pernapasan akut umunya disebabkan oleh polusi ...
(udara)
2) Polutan udara yang berupa cairan dapat membentuk ... (kabut)
3) Polutan pencemaran udara yang dapat menyebabkan iritasi ... (debu)
4) Gas yang dapat menyebabkan pengikatan oksigen terganggu karena gas
ini berkaitan dengan hemoglobin pada darah disebut ... (karbon
monoksida)
5) Partikulat yang menutupi permukaan daun akan menghambat proses ...
(fotosintesis)
6) Selain berdampak pada organ pendengaran, polusi suara juga dapat
memengaruhi sistem tubuh lainnya, misalnya ... (stres)
7) Partikulat yang berasal dari pembakaran bahan hasil fosil oleh industri
disebut asbat ... (industri)
8) Partikulat yang berasal dari kendaraan bermotor dan hidrokarbon disebut
asbat ... (fotokimia)
9) Hujan dengan pH dibawah 5,6 disebut ... (hujan asam)
10) Penipisan lapisan ozon menyebabkan sebagian besar radiasi sinar ...
terpancar ke permukaan bumi. (ultaviolet)
 Uji petik kerja produk: Buatlah karya ilmiah mengenai salah satu dampak
polusi udara terhadap kesehatan manusia.
Pekanbaru, 11 Oktober 2016
Guru Mata Pelajaran
Ratna Dewi R., S.Pd.
Mahasiswa PPL
Widya Veronica Apriroza
Mengetahui,
Kepala SMK Bina Profesi Pekanbaru
Yuyun Sri Yuningsih, S.Pd.

More Related Content

What's hot (20)

Pklh pelabuhan
Pklh pelabuhanPklh pelabuhan
Pklh pelabuhan
Kadhe Candra
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
rayyanqisya
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udaraMakalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Zainal Abidin
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada LingkunganMengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Adhar Maulana
Pencemaran Lingkungan
Pencemaran LingkunganPencemaran Lingkungan
Pencemaran Lingkungan
audi15Ar
pencemaran lingkungan
pencemaran lingkunganpencemaran lingkungan
pencemaran lingkungan
Endang Manik
687 605-2-pb
687 605-2-pb687 605-2-pb
687 605-2-pb
Gisella Fajar Agustri
Sap Ekotoksikologi
Sap EkotoksikologiSap Ekotoksikologi
Sap Ekotoksikologi
際際滷sJac
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Operator Warnet Vast Raha
Pencemaran lingkungan dan kesehatan
Pencemaran lingkungan dan kesehatanPencemaran lingkungan dan kesehatan
Pencemaran lingkungan dan kesehatan
Lianatul Munjiah
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
BiomaPublishing
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada LingkunganMengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Adhar Maulana
KARTU SOAL PLH 2012
KARTU SOAL PLH 2012KARTU SOAL PLH 2012
KARTU SOAL PLH 2012
hilalnisti
makalah lingkungan.docx
makalah lingkungan.docxmakalah lingkungan.docx
makalah lingkungan.docx
RiRi625721
Makalah Pencemaran Lingkungan
Makalah Pencemaran LingkunganMakalah Pencemaran Lingkungan
Makalah Pencemaran Lingkungan
Firdika Arini
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Klara Tri Meiyana
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
annisa berliana
kelautan
kelautankelautan
kelautan
Ilham Abror
Presentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Presentasi Makalah Pencemaran LingkunganPresentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Presentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Aal Katanya
Makalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkunganMakalah pencemaran lingkungan
Makalah pencemaran lingkungan
rayyanqisya
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udaraMakalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Makalah hukum lingkungan asap kendaraan sebagai pencemaran udara
Zainal Abidin
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada LingkunganMengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Adhar Maulana
Pencemaran Lingkungan
Pencemaran LingkunganPencemaran Lingkungan
Pencemaran Lingkungan
audi15Ar
pencemaran lingkungan
pencemaran lingkunganpencemaran lingkungan
pencemaran lingkungan
Endang Manik
Sap Ekotoksikologi
Sap EkotoksikologiSap Ekotoksikologi
Sap Ekotoksikologi
際際滷sJac
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Karya ilmiah dampak pencemaran lingkungan 2
Operator Warnet Vast Raha
Pencemaran lingkungan dan kesehatan
Pencemaran lingkungan dan kesehatanPencemaran lingkungan dan kesehatan
Pencemaran lingkungan dan kesehatan
Lianatul Munjiah
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
9a. lembar panduan kegiatan proyek siswa (lpkps)
BiomaPublishing
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada LingkunganMengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Mengidentifikasi Polusi Pada Lingkungan
Adhar Maulana
KARTU SOAL PLH 2012
KARTU SOAL PLH 2012KARTU SOAL PLH 2012
KARTU SOAL PLH 2012
hilalnisti
makalah lingkungan.docx
makalah lingkungan.docxmakalah lingkungan.docx
makalah lingkungan.docx
RiRi625721
Makalah Pencemaran Lingkungan
Makalah Pencemaran LingkunganMakalah Pencemaran Lingkungan
Makalah Pencemaran Lingkungan
Firdika Arini
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Menulis(karya ilmiah hasil pengmtan,penelitian)
Klara Tri Meiyana
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
Lingkungan Hidup Geografi XI IIS
annisa berliana
Presentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Presentasi Makalah Pencemaran LingkunganPresentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Presentasi Makalah Pencemaran Lingkungan
Aal Katanya

Similar to RPP IPA SMK KELAS XI (20)

Tugas makalahku
Tugas makalahkuTugas makalahku
Tugas makalahku
Septian Muna Barakati
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Makalah polusi
Makalah polusiMakalah polusi
Makalah polusi
Taufik Hidayat
Makalah power point pencemaran udara
Makalah power point pencemaran udaraMakalah power point pencemaran udara
Makalah power point pencemaran udara
Sylvester Saragih
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udaraDampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Debora Febriyanti
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udaraKarya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Juniarta Sitorus
Polusi udara (air pollution)
Polusi udara (air pollution)Polusi udara (air pollution)
Polusi udara (air pollution)
Operator Warnet Vast Raha
Makalah partikel debu
Makalah partikel debuMakalah partikel debu
Makalah partikel debu
Ayux Bovanded
Cara mengatasi pencemaran udara
Cara mengatasi pencemaran udaraCara mengatasi pencemaran udara
Cara mengatasi pencemaran udara
Ahmed Septiyanto
Karya ilmiah pati'a jadi
Karya ilmiah pati'a jadiKarya ilmiah pati'a jadi
Karya ilmiah pati'a jadi
joko21
Makalah Polusi
Makalah PolusiMakalah Polusi
Makalah Polusi
gevillea
Fikriya beres
Fikriya beresFikriya beres
Fikriya beres
fikriyayunita
Ipa7 kd9-c
Ipa7 kd9-cIpa7 kd9-c
Ipa7 kd9-c
SMPK Stella Maris
Peranan manusia terhadap lingkungan hidup
Peranan manusia terhadap lingkungan hidupPeranan manusia terhadap lingkungan hidup
Peranan manusia terhadap lingkungan hidup
Yoga Firmansyah
CBR KIA.docx
CBR KIA.docxCBR KIA.docx
CBR KIA.docx
HiskiaNdraha1
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannyaDampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Noviayuana Putri
PENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptxPENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptx
EuisAzizah4
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Penyehatan udara ( co, debu, n ox dan radiasi )
Fadillatiara
Makalah power point pencemaran udara
Makalah power point pencemaran udaraMakalah power point pencemaran udara
Makalah power point pencemaran udara
Sylvester Saragih
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udaraDampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Dampak pencemaran udara dan cara mengatasi pencemaran udara
Debora Febriyanti
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udaraKarya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Karya Tulis Ilmiah : Polusi udara
Juniarta Sitorus
Makalah partikel debu
Makalah partikel debuMakalah partikel debu
Makalah partikel debu
Ayux Bovanded
Cara mengatasi pencemaran udara
Cara mengatasi pencemaran udaraCara mengatasi pencemaran udara
Cara mengatasi pencemaran udara
Ahmed Septiyanto
Karya ilmiah pati'a jadi
Karya ilmiah pati'a jadiKarya ilmiah pati'a jadi
Karya ilmiah pati'a jadi
joko21
Makalah Polusi
Makalah PolusiMakalah Polusi
Makalah Polusi
gevillea
Peranan manusia terhadap lingkungan hidup
Peranan manusia terhadap lingkungan hidupPeranan manusia terhadap lingkungan hidup
Peranan manusia terhadap lingkungan hidup
Yoga Firmansyah
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannyaDampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Dampak pencemaran udara dan penanggulangannya
Noviayuana Putri
PENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptxPENCEMARAN.pptx
PENCEMARAN.pptx
EuisAzizah4

Recently uploaded (20)

Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta FungsinyaPPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
mileniumiramadhanti
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta FungsinyaPPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
mileniumiramadhanti
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin

RPP IPA SMK KELAS XI

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Satuan Pendidikan : SMK Bina Profesi Pekanbaru Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Kelas / Semester : XI / Ganjil Alokasi Waktu : 2 X 40 Menit Tahun Pelajaran : 2016/2017 STANDAR KOMPETENSI Memahami polusi dan dampaknya pada manusia dan lingkungannya KOMPETENSI DASAR Mendeskripsikan dampak polusi terhadap kesehatan manusia dan lingkungan INDIKATOR Menjelaskan macam-macam dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya. Menjelaskan macam-macam dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya. Menjelaskan macam-macam dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan lingkungannya. 1. TUJUAN PEMBELAJARAN Peserta didik dapat: Memahami dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungan Memahami dampak polusi air terhadap kesehatan manusia dan lingkungan Memahami dampak polusi tanah terhadap kesehatan manusia dan lingkungan 2. MATERI POKOK PEMBELAJARAN Dampak Polusi Udara a. Dampak Polusi Udara Terhadap Kesehatan Manusia Polutan yang terdapat di udara dapat masuk ke dalam tubuh melalui saluran pernapasan. Partikulat yang berukuran besar dapat tertahan pada saluran pernapasan bagian atas. Pertikulat yang berukuran kecil dan polutan yang berbentuk gas dapat
  • 2. masuk sampai ke paru-paru. Dari paru-paru polutan tersebut dapat menyebar ke seluruh tubuh melalui sistem peredaran darah. Berikut ini beberapa gangguan kesehatan yang disebabkan oleh polusi udara. a) Iritansia Iritansia merupakan gangguan saluran pernapasan yang disebabkan oleh polutan yang menyebabkan iritasi. Polutan ini merangsang proses peradangan hanya pad saluran pernapasan bagian atas atau dikenal juga dengan ISPA (Infeksi Saluran Penapasan Akut), yaitu saluran pernapasan mulai dari hidung sampai ke tenggorokan. Contoh polutan yang menyebabkan iritansia, yaitu sulfur dioksida, sulfur trioksida, amonia dan debu. b) Asfiksia Asfiksia merupakan gangguan kesehatan karena berkurangnya kemampuan darah (hemoglobin) dalam mengikat oksigen sehingga kadar O2 dalam tubuh menjadi berkurang. Asfiksia terjadi karena keracunan gas karbon monoksida (CO). Hemoglobin lebih mudah berikatan dengan karbon monoksida dibandingkan dengan oksigen. c) Anestesia Anestesia merupakan gangguan kesehatan yang ditandai adanya tekanan pada susunan saraf pusat sehingga kehilangan kesadaran. Polutan yang dapat menyebabkan anestesia, misalnya eter, etelina, propana, dan alkohol alifatis. d) Asap rokok Asap rokok mengandung berbagai zat berbahaya seperti benzo-留-pyrene dan formaldehid. Contoh penyakit yang dapat ditimbulkan oleh asap rokok adalah gangguan pernapasan, penyakit jantung, dan kanker paru-paru. e) Zat-zat penyebab kanker f) Suara Kontak dengan suara yang bising dalam waktu lama dapat menimbulkan kerusakan organ pendengaran. Kerusakan organ tersebut dapat bersifat permanen, misalnya menjadi tuli. Polusi suara juga dapat memengaruhi sistem tubuh lainnya seperti gangguan pada jantung, sakit kepala, dan stres secara psikologis. b. Dampak Polusi Terhadap Lingkungan (Biotik dan Abiotik) a) Dampak terhadap tanaman Tanaman yang tumbuh di daerah yang tingkat polusi udaranya tinggi dapat terganggu pertumbuhannya. Selain itu, tanaman rawan akan penyakit, seperti
  • 3. klorosis, nekrosis, dan bintik hitam. Partikulat yang menutupi permukaan daun akan menghambat proses fotosintesis. b) Asbut (Asap dan Kabut) Berdasarkan jenis polutan penyebabnya, asbut dapat dibedakan menjadi asbut industri dan asbut fotokimia. Polutan utama penyebab asbut industri adalah sulfur oksida dan materi partikulat yang berasal dari pembakaran bahan bakar fosil oleh industri. Polutan utama penyebab asbut fotokimia adalah nitrogen oksida yang berasal dari kendaraan bermotor dan hidrokarbon yang berasal dari berbagai sumber. c) Hujan Asam d) Pemanasan Global Pemanasan global adalah kejadian yang meningkatnya suhu rata-rata bumi. Pemanasan global terjadi akibat efek rumah kaca yang ditimbulkan oleh gas-gas rumah kaca. e) Penipisan Ozon di Lapisan Stratosfer 3. METODE Observasi Tanya jawab Penugasan Model : Pembelajaran Kooperatif Tipe Word Square Pendekatan : Saintifik 4. MEDIA/ALAT/SUMBER a. Media: Bahan presentasi Media Word Square Talking Stick b. Alat: Komputer/LCD Infokus c. Sumber belajar: Buku Ilmu Pengetahuan Alam untuk SMK dan MAK kelas XI, karya Tia Mutiara,dkk terbitan Erlangga 2008.
  • 4. Buku Ilmu Pengatahuan Alam untuk SMA kelas XI, karya Sutrisno terbitan Yudhistira 2011. 5. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN a. Pertemuan ke-1 No. Kegiatan Belajar Waktu (Menit) 1 Pendahuluan Siswa berada di kelas, dan duduk sesuai tempat masing- masing. Guru memberikan salam dan berdoa bersama. Guru mengabsen, mengondisikan kelas dan pembiasaan. Apersepsi: Guru menggali pengetahuan siswa tentang pengertian polusi dan perbedaannya dengan polutan. - Memotivasi: Guru menyampaikan manfaat memperlajari materi tentang polusi, agar tetap menjaga lingkungan sekitar. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran. 10 2 Kegiatan inti Guru mengajak siswa untuk mengamati keadaan cuaca yang diselimuti asap pembakaran lahan. Guru menjelaskan materi dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan terhadap lingkungan. Guru menampilkan video terjadinya hujan asam. Siswa diberi kesempatan untuk bertanya. Guru memberikan pertanyaan kepada siswa. Siswa yang lainnya bisa mencoba memberikan jawaban sementara. Siswa diberi lembar kerja siswa (LKS). Guru menugaskan siswa untuk memberikan jawaban dari 60
  • 5. No. Kegiatan Belajar Waktu (Menit) LKS yang diberikan ke media Word Square yang sudah dipersiapkan dengan cara menggunakan media Talking Stick. 3 Penutupan Resume: Guru membimbing siswa menyimpulkan tentang dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia dan lingkungan. Refleksi: Siswa ditanya kembali mengenai gangguan kesehatan yang dapat disebabkan oleh polusi udara. Tindak lanjut: Siswa ditugaskan membuat karya ilmiah mengenai salah satu dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia. Dan menyiapkan presentasi untuk pertemuan selanjutnya. 10 6. PENILAIAN Teknik penilaian Tes tertulis Produk Bentuk Instrumen Tes uraian Uji petik kerja produk Contoh Penilaian Tes uraian: 1) Infeksi saluran pernapasan akut umunya disebabkan oleh polusi ... (udara) 2) Polutan udara yang berupa cairan dapat membentuk ... (kabut) 3) Polutan pencemaran udara yang dapat menyebabkan iritasi ... (debu) 4) Gas yang dapat menyebabkan pengikatan oksigen terganggu karena gas ini berkaitan dengan hemoglobin pada darah disebut ... (karbon monoksida)
  • 6. 5) Partikulat yang menutupi permukaan daun akan menghambat proses ... (fotosintesis) 6) Selain berdampak pada organ pendengaran, polusi suara juga dapat memengaruhi sistem tubuh lainnya, misalnya ... (stres) 7) Partikulat yang berasal dari pembakaran bahan hasil fosil oleh industri disebut asbat ... (industri) 8) Partikulat yang berasal dari kendaraan bermotor dan hidrokarbon disebut asbat ... (fotokimia) 9) Hujan dengan pH dibawah 5,6 disebut ... (hujan asam) 10) Penipisan lapisan ozon menyebabkan sebagian besar radiasi sinar ... terpancar ke permukaan bumi. (ultaviolet) Uji petik kerja produk: Buatlah karya ilmiah mengenai salah satu dampak polusi udara terhadap kesehatan manusia. Pekanbaru, 11 Oktober 2016 Guru Mata Pelajaran Ratna Dewi R., S.Pd. Mahasiswa PPL Widya Veronica Apriroza Mengetahui, Kepala SMK Bina Profesi Pekanbaru Yuyun Sri Yuningsih, S.Pd.