ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
RUANG LINGKUP
ANALISIS
MAKROEKONOMI
Ruang lingkup Analisis Makroekonomi
1 Dari Mikro ke Makroekonomi
2 Masalah Utama Dalam Perekonomian
3 Alat Prestasi kegiatan Ekonomi
4 Kebijakan Makroekonomi
Dari Mikro ke
Makroekonomi
Perbedaan Mikro dan Makro
Analisis pada teori mikroekonomi
pada umumnya meliputi bagian –
bagian kecil dari keseluruhan
kegiatan perekonomian.
Dalam mikroekonomi yang
dianalisis adalah kegiatan
seorang konsumen, suatu
perusahaan atau suatu pasar
Analisis dalam makroekonomi lebih
global atau lebih menyeluruh
sifatnya.
Dalam makroekonomi yang
diperhatikan adalah tindakan
konsumen secara keseluruhan
Asal Mula Perkembangan Analisis Makroekonomi
1
2
3
Para Ekonom Klasik
Berpendapat bahwa
Ketidakstabilan dalam
perekonomian dang
pengangguran dalam
jangka Panjang akan
kembali normal dengan
adanya pasar bebas
Ahli ekonom Keynes,
akhirnya berusaha
mengemukakan
pendapat untuk
mengatasi hal tersebut
hingga akhirnya muncul
ilmu makroekonomi
The Great Depression; dimana Amerika Serikat
mengalami krisis, seperempat tenaga kerja
menganggur dan pendapatan nasionalnya
menurun
Isu – Isu Utama Dalam Analisis Ekonomi
Faktor – faktor apakah yang
menentukan tingkat kegiatan
dalam perekonomian?
01
Mengapa pertumbuhan
ekonomi tidak selalu teguh?02
Mengapa kegiatan ekonomi
tidak berkembang dengan
stabil
03
Mengapa dalam
perekonomian terjadi
kenaikan harga dan terdapat
pengangguran
04
Masalah Utama Dalam Perekonomian
Masalah 3
Masalah
pengangguran
Masalah 5
Masalah neraca
perdagangan dan
neraca pembayaran
Masalah 4
Masalah kenaikan
harga (inflasi)
Masalah 2
Masalah
ketidakstabilan
kegiatan ekonomi
Masalah 1
Masalah
pertumbuhan
Ekonomi
01 03 04 0502
Masalah Pertumbuhan Ekonomi
Kegiatan ekonomi
menyebabkan barang dan
jasa yang diproduksi
meningkat
Faktor – faktor produksi
akan selalu mengalami
pertambahan dalam jumlah
dan kualitas
Investasi akan menambah
jumlah barang modal,
teknologi berkembang,
tenaga kerja bertambah,
Pendidikan meningkat
Kemampuan memproduksi
barang dan jasa tidak selalu
diikuti oleh pertambahan
produksi barang dan jasa
yang sama besarnya
Masalah Pengangguran
Menganggur karena ingin
mencari kerja lain yang
lebih baik
Pengusaha menggunakan
peralatan produksi
modern yang mengurangi
penggunaan tenaga kerja
Ketidaksesuaian diantara
ketrampilan pekerja yang
sebenarnya dengan ketrampilan
yang diperlukan dalam industri -
industri
Pengangguran adalah
suatu keadaan dimana
seseorang tergolong
dalam angkatan kerja
ingin mendapatkan
pekerjaan tetapi belum
dapat memperolehnya
Masalah Inflasi
Kekacauan politik dan
ekonomi akibat
pemerintah yang kurang
bertanggung jawab
Pekerja – pekerja di
berbagai kegiatan
ekonomi menuntut
kenaikan upah
Tingkat pengeluaran yang
melebihi kemampuan
perusahan – erusahaan untuk
menghasilkan barang dan jasa
1 2 3 4 5
Kenaikan harga
barang – barang
yang diimpor
Penambahan penawaran
uang yang berlebihan tanpa
diikuti oleh penambahan
produksi dan penawaran
barang
Inflasi dapat didefinisikan sebagai suatu proses kenaikan harga – harga yang berla
ku dalam suatu perekonomian
Ketidakseimbangan Neraca Pembayaran
Neraca pembayaran adalah suatu ringkasan pembukuan yang menunjukkan aliran pembayaran
yang dilakukan dari negara – negara lain ke dalam negeri dan dari dalam negeri ke negara –
negara lain dalam satu tahun tertentu
Aliran masuk penanaman
modal asing dan
pembayaran penanaman
modal ke luar negeri
Aliran ke luar dan aliran
masuk modal jangka
pendek (seperti
mendepositokan uang di
luar negeri)
Penerimaan dari ekspor dan pembayaran
untuk impor barang dan jasa
Alat Pengamat Pretasi Kegiatan Ekonomi
Kedudukan neraca
perdangan dan neraca
pembayaran
Kestabilan nilai
mata uang
domestik
Pendapatan nasional,
pertumbuhan ekonomi dan
pendapatan per kapita
Penggunaan
tenaga kerja dan
pengangguran
Tingkat perubahan
harga – harga/
inflasi
Kebijakan Makroekonomi
01
Menstabilkan kegiatan
ekonomi
03
Menghindari maslah inflasi
05
Mewujudkan kekokohan
neraca pembayaran dan
valuta asing
02
Mencapai tingkat
penggunaan tenaga kerja
(kesempatan kerja) penuh
tanpa inflasi
04
Menciptakan pertumbuhan
ekonomi yang stabil
Bentuk – Bentuk Kebijakan Makroekonomi
1
Kebijakan
Fiskal
Meliputi langkah – langkah
pemnerintah membuat
perubahan dalam bidang
perpajakan dan pengeluaran
pemeerintah dengan
maksud mempengaruhi
pengeluaran aggregate
dalam perekonomian
1
Kebijakan
Moneter
Meliputi langkah – langkah
pemerintah yang
dilaksanakan oleh Bank
Sentral (Bank Indonesia)
untuk mempengaruhi/
mengubah penawaran uang
dalam perekonomian atau
mengubah suku bunga,
dengan maksud untuk
mempengaruhi pengeluaran
agregate
2
Kebijakan Segi
Penawaran
Bertujuan untuk
mempertinggi efisiensi
kegiatan perusahaan –
perusahaan sehingga dapat
menawarkan barang –
barangnya dengan harga
yang lebih murah atau
dengan mutu yang lebih
baik
3
Thank you

More Related Content

What's hot (20)

Ppt sejarah perekonomian indonesia
Ppt sejarah perekonomian indonesiaPpt sejarah perekonomian indonesia
Ppt sejarah perekonomian indonesia
R Anggara
Ìý
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode LagrangePenentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
annisa fauzia cindi utami
Ìý
Teori produksi ppt
Teori produksi pptTeori produksi ppt
Teori produksi ppt
Gus Alwy Muhammad
Ìý
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
Dek Pande
Ìý
Lembaga keuangan
Lembaga keuanganLembaga keuangan
Lembaga keuangan
dilabyudenisa
Ìý
Kebijakan moneter
Kebijakan moneterKebijakan moneter
Kebijakan moneter
Irma Asyatun
Ìý
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makroPenawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
audi15Ar
Ìý
teori permintaan
teori permintaanteori permintaan
teori permintaan
mas karebet
Ìý
Inflasi pengangguran dan kebijakan pemerintah
Inflasi pengangguran dan kebijakan pemerintahInflasi pengangguran dan kebijakan pemerintah
Inflasi pengangguran dan kebijakan pemerintah
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Ìý
Inflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguranInflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguran
Gunawan Manalu
Ìý
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
pakguruku.site
Ìý
PASAR FAKTOR PRODUKSI MATERI.pptx
PASAR FAKTOR PRODUKSI MATERI.pptxPASAR FAKTOR PRODUKSI MATERI.pptx
PASAR FAKTOR PRODUKSI MATERI.pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
Ìý
Teori mengenai uang
Teori mengenai uangTeori mengenai uang
Teori mengenai uang
Wahono Diphayana
Ìý
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomiStrategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Namirah Namirah
Ìý
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
Indra Jaya
Ìý
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerialBab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
mas karebet
Ìý
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
Padma Sarita
Ìý
Permintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaranPermintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaran
Kartika Lukitasari
Ìý
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Detia Rosani Buldan
Ìý
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
Yeni Sujarnoko
Ìý
Ppt sejarah perekonomian indonesia
Ppt sejarah perekonomian indonesiaPpt sejarah perekonomian indonesia
Ppt sejarah perekonomian indonesia
R Anggara
Ìý
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode LagrangePenentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
Penentuan Maksimum Fungsi Utility Cobb-Douglass dengan Penerapan Metode Lagrange
annisa fauzia cindi utami
Ìý
materi ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitasmateri ekonomi Elastisitas
materi ekonomi Elastisitas
Dek Pande
Ìý
Lembaga keuangan
Lembaga keuanganLembaga keuangan
Lembaga keuangan
dilabyudenisa
Ìý
Kebijakan moneter
Kebijakan moneterKebijakan moneter
Kebijakan moneter
Irma Asyatun
Ìý
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makroPenawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
Penawaran Agregat dan Teori Ekonomi makro
audi15Ar
Ìý
teori permintaan
teori permintaanteori permintaan
teori permintaan
mas karebet
Ìý
Inflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguranInflasi dan pengangguran
Inflasi dan pengangguran
Gunawan Manalu
Ìý
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
Ekonomi Pembangunan (ppt ekonomi)
pakguruku.site
Ìý
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomiStrategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Strategi pembangunan & pertumbuhan ekonomi
Namirah Namirah
Ìý
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
PPT MIKRO (Teori Perilaku Konsumen)
Indra Jaya
Ìý
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerialBab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
Bab 1 pengertian ruang lingkup ekonomi manajerial
mas karebet
Ìý
Power point manajemen keuangan
Power point manajemen keuanganPower point manajemen keuangan
Power point manajemen keuangan
Padma Sarita
Ìý
Permintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaranPermintaan dan penawaran
Permintaan dan penawaran
Kartika Lukitasari
Ìý
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Detia Rosani Buldan
Ìý
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
PERAN PEMERINTAH DALAM PEREKONOMIAN
Yeni Sujarnoko
Ìý

Similar to Ruang lingkup analisis makroekonomi (20)

Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.pptRuang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
AhSudahlah2
Ìý
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
alexbaskara
Ìý
1. Pendahuluan Makroekonomi
1. Pendahuluan Makroekonomi1. Pendahuluan Makroekonomi
1. Pendahuluan Makroekonomi
Marieska L
Ìý
Ekonomi makro 1 ruang lingkup
Ekonomi makro 1 ruang lingkupEkonomi makro 1 ruang lingkup
Ekonomi makro 1 ruang lingkup
muktarif
Ìý
Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Perbedaan makro dan mikro ekonomi Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Syafril Djaelani,SE, MM
Ìý
Pendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makroPendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makro
Ajeng Faiza
Ìý
Bab I ekonomi makro pendahuluan
Bab I ekonomi makro pendahuluanBab I ekonomi makro pendahuluan
Bab I ekonomi makro pendahuluan
rizky putri khalifah
Ìý
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNANUNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
Dorii Listypeach
Ìý
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptxPertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
AndoniFornio
Ìý
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
GabriellElena
Ìý
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
dengkol
Ìý
Mikro dan-makro
Mikro dan-makroMikro dan-makro
Mikro dan-makro
Irvan Malvinas
Ìý
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teoriMasalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
jhosiyosi2
Ìý
Masalah ekonomi x mia2 stc1
Masalah ekonomi x mia2 stc1Masalah ekonomi x mia2 stc1
Masalah ekonomi x mia2 stc1
Antonius Suranto
Ìý
Mikro dan makro 2012
Mikro dan makro 2012Mikro dan makro 2012
Mikro dan makro 2012
wardayadi007
Ìý
Ppt ekonomi makro
Ppt ekonomi makroPpt ekonomi makro
Ppt ekonomi makro
IwanAr
Ìý
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomiPerekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
handy watung
Ìý
Siklus ekonomi
Siklus ekonomiSiklus ekonomi
Siklus ekonomi
Galihrakagrh
Ìý
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
DedeRamdhani1
Ìý
Makalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeMakalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroe
Teuku Tik-Tok
Ìý
Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.pptRuang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
Ruang_Lingkup_Analisis_Ekonomi_Makro.ppt
AhSudahlah2
Ìý
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
Pengantar ekonomi-makro-pertemuan-1
alexbaskara
Ìý
1. Pendahuluan Makroekonomi
1. Pendahuluan Makroekonomi1. Pendahuluan Makroekonomi
1. Pendahuluan Makroekonomi
Marieska L
Ìý
Ekonomi makro 1 ruang lingkup
Ekonomi makro 1 ruang lingkupEkonomi makro 1 ruang lingkup
Ekonomi makro 1 ruang lingkup
muktarif
Ìý
Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Perbedaan makro dan mikro ekonomi Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Perbedaan makro dan mikro ekonomi
Syafril Djaelani,SE, MM
Ìý
Pendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makroPendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makro
Ajeng Faiza
Ìý
Bab I ekonomi makro pendahuluan
Bab I ekonomi makro pendahuluanBab I ekonomi makro pendahuluan
Bab I ekonomi makro pendahuluan
rizky putri khalifah
Ìý
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNANUNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
UNSUR-UNSUR POKOK DALAM KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
Dorii Listypeach
Ìý
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptxPertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
Pertemuan 1 - Pengantar Makroekonomi (AB) 2023.pptx
AndoniFornio
Ìý
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28Compilation micro   gabriell elena - 2101636210-la28
Compilation micro gabriell elena - 2101636210-la28
GabriellElena
Ìý
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
Pengantar ekonomi-makro-juli-20103
dengkol
Ìý
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teoriMasalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
Masalah Ekonomi Makro Indonesia berdasarkan teori
jhosiyosi2
Ìý
Masalah ekonomi x mia2 stc1
Masalah ekonomi x mia2 stc1Masalah ekonomi x mia2 stc1
Masalah ekonomi x mia2 stc1
Antonius Suranto
Ìý
Mikro dan makro 2012
Mikro dan makro 2012Mikro dan makro 2012
Mikro dan makro 2012
wardayadi007
Ìý
Ppt ekonomi makro
Ppt ekonomi makroPpt ekonomi makro
Ppt ekonomi makro
IwanAr
Ìý
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomiPerekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
Perekonomian Indonesi: Pertumbuhan dan perubahan struktur ekonomi
handy watung
Ìý
Siklus ekonomi
Siklus ekonomiSiklus ekonomi
Siklus ekonomi
Galihrakagrh
Ìý
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
wepik-analisis-pertumbuhan-ekonomi-perspektif-profesional-20240427054702ZF5M ...
DedeRamdhani1
Ìý
Makalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroeMakalah Mikroe dan makroe
Makalah Mikroe dan makroe
Teuku Tik-Tok
Ìý

Recently uploaded (7)

ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdfASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO
Ìý
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGIPPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
andreizahran
Ìý
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
GlorySumampouw
Ìý
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiahPower point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
DesiSunarti2
Ìý
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAPELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO88
Ìý
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaRPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
nailatul872
Ìý
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptxInovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
DesiSunarti2
Ìý
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdfASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO DEPOSIT VIA PULSA & E-WALLET TANPA POTONGAN.pdf
ASIAMPO
Ìý
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGIPPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
PPT MNJ. STRATEGIK_PENGANTAR MANAJEMEN STRATEGI
andreizahran
Ìý
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
IMPLEMENTASI METODE DAN TEKNIK PENILAIAN KINERJA MANAJEMEN DALAM PRESPEKTIF K...
GlorySumampouw
Ìý
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiahPower point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
Power point ekonomi pembangunan tentang ilmu dasar alamiah
DesiSunarti2
Ìý
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAPELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO | AGEN TOGEL ONLINE PASARAN TERLENGKAP
ELTONMPO88
Ìý
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaRPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
RPS Ilmu Gizi 2025.docxaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
nailatul872
Ìý
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptxInovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
Inovasi_Digitalisasi_UMKM_Pemerintah.pptx
DesiSunarti2
Ìý

Ruang lingkup analisis makroekonomi

  • 2. Ruang lingkup Analisis Makroekonomi 1 Dari Mikro ke Makroekonomi 2 Masalah Utama Dalam Perekonomian 3 Alat Prestasi kegiatan Ekonomi 4 Kebijakan Makroekonomi
  • 4. Perbedaan Mikro dan Makro Analisis pada teori mikroekonomi pada umumnya meliputi bagian – bagian kecil dari keseluruhan kegiatan perekonomian. Dalam mikroekonomi yang dianalisis adalah kegiatan seorang konsumen, suatu perusahaan atau suatu pasar Analisis dalam makroekonomi lebih global atau lebih menyeluruh sifatnya. Dalam makroekonomi yang diperhatikan adalah tindakan konsumen secara keseluruhan
  • 5. Asal Mula Perkembangan Analisis Makroekonomi 1 2 3 Para Ekonom Klasik Berpendapat bahwa Ketidakstabilan dalam perekonomian dang pengangguran dalam jangka Panjang akan kembali normal dengan adanya pasar bebas Ahli ekonom Keynes, akhirnya berusaha mengemukakan pendapat untuk mengatasi hal tersebut hingga akhirnya muncul ilmu makroekonomi The Great Depression; dimana Amerika Serikat mengalami krisis, seperempat tenaga kerja menganggur dan pendapatan nasionalnya menurun
  • 6. Isu – Isu Utama Dalam Analisis Ekonomi Faktor – faktor apakah yang menentukan tingkat kegiatan dalam perekonomian? 01 Mengapa pertumbuhan ekonomi tidak selalu teguh?02 Mengapa kegiatan ekonomi tidak berkembang dengan stabil 03 Mengapa dalam perekonomian terjadi kenaikan harga dan terdapat pengangguran 04
  • 7. Masalah Utama Dalam Perekonomian Masalah 3 Masalah pengangguran Masalah 5 Masalah neraca perdagangan dan neraca pembayaran Masalah 4 Masalah kenaikan harga (inflasi) Masalah 2 Masalah ketidakstabilan kegiatan ekonomi Masalah 1 Masalah pertumbuhan Ekonomi 01 03 04 0502
  • 8. Masalah Pertumbuhan Ekonomi Kegiatan ekonomi menyebabkan barang dan jasa yang diproduksi meningkat Faktor – faktor produksi akan selalu mengalami pertambahan dalam jumlah dan kualitas Investasi akan menambah jumlah barang modal, teknologi berkembang, tenaga kerja bertambah, Pendidikan meningkat Kemampuan memproduksi barang dan jasa tidak selalu diikuti oleh pertambahan produksi barang dan jasa yang sama besarnya
  • 9. Masalah Pengangguran Menganggur karena ingin mencari kerja lain yang lebih baik Pengusaha menggunakan peralatan produksi modern yang mengurangi penggunaan tenaga kerja Ketidaksesuaian diantara ketrampilan pekerja yang sebenarnya dengan ketrampilan yang diperlukan dalam industri - industri Pengangguran adalah suatu keadaan dimana seseorang tergolong dalam angkatan kerja ingin mendapatkan pekerjaan tetapi belum dapat memperolehnya
  • 10. Masalah Inflasi Kekacauan politik dan ekonomi akibat pemerintah yang kurang bertanggung jawab Pekerja – pekerja di berbagai kegiatan ekonomi menuntut kenaikan upah Tingkat pengeluaran yang melebihi kemampuan perusahan – erusahaan untuk menghasilkan barang dan jasa 1 2 3 4 5 Kenaikan harga barang – barang yang diimpor Penambahan penawaran uang yang berlebihan tanpa diikuti oleh penambahan produksi dan penawaran barang Inflasi dapat didefinisikan sebagai suatu proses kenaikan harga – harga yang berla ku dalam suatu perekonomian
  • 11. Ketidakseimbangan Neraca Pembayaran Neraca pembayaran adalah suatu ringkasan pembukuan yang menunjukkan aliran pembayaran yang dilakukan dari negara – negara lain ke dalam negeri dan dari dalam negeri ke negara – negara lain dalam satu tahun tertentu Aliran masuk penanaman modal asing dan pembayaran penanaman modal ke luar negeri Aliran ke luar dan aliran masuk modal jangka pendek (seperti mendepositokan uang di luar negeri) Penerimaan dari ekspor dan pembayaran untuk impor barang dan jasa
  • 12. Alat Pengamat Pretasi Kegiatan Ekonomi Kedudukan neraca perdangan dan neraca pembayaran Kestabilan nilai mata uang domestik Pendapatan nasional, pertumbuhan ekonomi dan pendapatan per kapita Penggunaan tenaga kerja dan pengangguran Tingkat perubahan harga – harga/ inflasi
  • 13. Kebijakan Makroekonomi 01 Menstabilkan kegiatan ekonomi 03 Menghindari maslah inflasi 05 Mewujudkan kekokohan neraca pembayaran dan valuta asing 02 Mencapai tingkat penggunaan tenaga kerja (kesempatan kerja) penuh tanpa inflasi 04 Menciptakan pertumbuhan ekonomi yang stabil
  • 14. Bentuk – Bentuk Kebijakan Makroekonomi 1 Kebijakan Fiskal Meliputi langkah – langkah pemnerintah membuat perubahan dalam bidang perpajakan dan pengeluaran pemeerintah dengan maksud mempengaruhi pengeluaran aggregate dalam perekonomian 1 Kebijakan Moneter Meliputi langkah – langkah pemerintah yang dilaksanakan oleh Bank Sentral (Bank Indonesia) untuk mempengaruhi/ mengubah penawaran uang dalam perekonomian atau mengubah suku bunga, dengan maksud untuk mempengaruhi pengeluaran agregate 2 Kebijakan Segi Penawaran Bertujuan untuk mempertinggi efisiensi kegiatan perusahaan – perusahaan sehingga dapat menawarkan barang – barangnya dengan harga yang lebih murah atau dengan mutu yang lebih baik 3