ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
MUKHAMAD MUSLIM HABIBIE
NIM. 2030621013
TUGAS HUKUM BISNIS
PERTEMUAN KE 4
• Secara global permasalahan koperasi yang menyebabkan koperasi sulit
untuk berkembang ialah:
1. Koperasi saat ini kurang diminati
2. Kurangnya sumber daya manusia (pengelola)
3. Keterbatasan modal
4. Pesaing
5. Masalah budaya
6. Teknologi
• Koperasi saat ini kurang diminati
Perlu adanya sosialisasi kepada masyarakat tentang koperasi. Dengan adanya sosialisasi
diharapkan pengetahuan masyarakat tentang koperasi akan bertambah.
• Kurangnya SDM (Pengelola)
Sangat diperlukan pengarahan tentang koperasi kepada generasi muda melalui pendidikan tentang
koperasi agar dapat berpartisispasi di dalamnya. Partisipasi merupakan faktor yang penting dalam
mendukung perkembangan koperasi.
• Keterbatasan modal
Masalah modal pihak yang paling bersangkutan adalah pemerintah. Dengan pemberian modal,
koperasi dapat memperluas usahanya sehingga dapat bertahan dan bisa berkembang. Selain
pemerintah, masyarakat merupakan pihak yang tak kalah pentingnya, dimana mereka yang memiliki
dana, lebih dapat menyimpan uang mereka dikoperasi yang nantinya dapat digunakan untuk modal
koperasi.
• Pesaing
Pesaing merupakan hal yang tidak dapat dielakkan tetapi harus tahu bagaimana
menyikapinya. Bila tahu bagaimana menyikapinya maka koperasi akan surface dan
dapat berkembang. Dalam menanggapi pesaing harus mempunyai trik – trik
khusus, trik – trik/ langkah khusus tersebut dapat dilakukan dengan cara melalui
harga barang/jasa, sistem kredit dan pelayanan yang maksimum.
• Budaya
Kerja keras dan disiplin bangsa Indonesia yang jauh dari harapan, sehingga koperasi
akan sulit untuk berkembang apalagi untuk maju. Untuk itu dalam menetapkan
pengurus koperasi harus diseleksi dengan baik agar nantinya dalam perjalanannya
tidak ada pengurus yang makan gaji buta tanpa mau bekerja. Selain itu hendaknya
dilakukan atau diberikan pelatihan atau bimbingan kepada seluruh pengurus dan
anggota agar mereka sadar bahwa ini adalah koperasi mereka harus mau untuk
bekerja keras guna kemajuan koperasi tersebut.
• Teknologi
• Dalam Era revolusi industri 4.0 merupakan kesempatan bagi koperasi untuk tidak
lagi berpikir secara konvensional/umum. Kecepatan dan ketepatan sangat
dibutuhkan oleh koperasi demi mengembangkan diri. Sehingga kepercayaan
anggota dan para pemangku kepentingan terhadap koperasi semakin meningkat.
Koperasi yang sampai sekarang masih belum menggunakan teknologi dalam
melakukan kegiatan sehari-hari baik dalam pembukuan, keuangan, administrasi dan
pada bidang-bidang lainnya. Sehingga bagaimana mungkin koperasi tersebut bisa
atau akan maju jika sarana dan prasarananya yang menunjang kegiatan ini tidak
dimiliki. Untuk itu hendaknya koperasi mulai sekarang harus memperhatikan
teknologi untuk produksi maupun informasi kepada para anggota.
Apabila semua kegiatan koperasi bisa dijalankan dengan baik dan setiap anggota
mau mengambil bagian di dalam kegiatan koperasi serta perhatian pemerintah
dapat memberikan motifasi yang baik, koperasi pasti dapat berjalan dengan lancar.

More Related Content

Similar to TUGAS HUKUM BISNIS PERTEMUAN KE 4 BAHAN 2.pptx (20)

Kesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
Kesadaran Berkoperasi di Kalangan MasyarakatKesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
Kesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
School
Ìý
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat TamwilLembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
LAZNAS BMT ICMI
Ìý
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptxBahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
polseklph
Ìý
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emasStartup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
VickyAnggriansyah
Ìý
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisiakoperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
JengkolzEclair
Ìý
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptxMANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
KhairunnisaBalqis3
Ìý
Presentation fosei
Presentation foseiPresentation fosei
Presentation fosei
Rahmad Ramadhan
Ìý
Rpp ips kelas iv
Rpp ips kelas ivRpp ips kelas iv
Rpp ips kelas iv
Operator Warnet Vast Raha
Ìý
L K M S B M T
L K M S B M TL K M S B M T
L K M S B M T
LAZNAS BMT ICMI
Ìý
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$iaKliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Irvan Berutu
Ìý
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Kanaidi ken
Ìý
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Lia Kristiana
Ìý
Ppt makalah softskill
Ppt makalah softskillPpt makalah softskill
Ppt makalah softskill
Radita_Apriliani
Ìý
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok PesantrenPondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
BaiqFitriahUINMatara
Ìý
Ppt makalah softskill
Ppt makalah softskillPpt makalah softskill
Ppt makalah softskill
Radita_Apriliani
Ìý
Swot
SwotSwot
Swot
valentinussirus
Ìý
Contoh Proposal penelitian
Contoh Proposal penelitianContoh Proposal penelitian
Contoh Proposal penelitian
Yusuf Darismah
Ìý
Makalah Sociopreneur
Makalah SociopreneurMakalah Sociopreneur
Makalah Sociopreneur
Nadya Syabilla Arviadea
Ìý
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia odePeran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Operator Warnet Vast Raha
Ìý
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia odePeran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Operator Warnet Vast Raha
Ìý
Kesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
Kesadaran Berkoperasi di Kalangan MasyarakatKesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
Kesadaran Berkoperasi di Kalangan Masyarakat
School
Ìý
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat TamwilLembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
Lembaga Keuangan Mikro Baitul Maal wat Tamwil
LAZNAS BMT ICMI
Ìý
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptxBahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
Bahan pelatihan Koperasi Digital Puskoppolda 12102024.pptx
polseklph
Ìý
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emasStartup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
Startup adalah Solusi untuk menuju indonesia emas
VickyAnggriansyah
Ìý
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisiakoperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
koperasi & segi hukum stiekoperasi di indoneisia
JengkolzEclair
Ìý
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptxMANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
MANAJEMEN KEANGGOTAAN KOPERASI-KELOMPOK 1.pptx
KhairunnisaBalqis3
Ìý
Presentation fosei
Presentation foseiPresentation fosei
Presentation fosei
Rahmad Ramadhan
Ìý
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$iaKliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Kliping: Kegiatan Koperasi & UKM yg ada di IndOne$ia
Irvan Berutu
Ìý
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Link-Link MATERI Training _"Transformasi Layanan DIGITAL BANKING 4.0"
Kanaidi ken
Ìý
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Menumbuhkan minat berwirausaha, keuntungan & kelemahan berwirausaha, dorongan...
Lia Kristiana
Ìý
Ppt makalah softskill
Ppt makalah softskillPpt makalah softskill
Ppt makalah softskill
Radita_Apriliani
Ìý
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok PesantrenPondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
Pondok Pesantren Mandiri (Potensi Pengembangan Kewirausahaan Pondok Pesantren
BaiqFitriahUINMatara
Ìý
Ppt makalah softskill
Ppt makalah softskillPpt makalah softskill
Ppt makalah softskill
Radita_Apriliani
Ìý
Contoh Proposal penelitian
Contoh Proposal penelitianContoh Proposal penelitian
Contoh Proposal penelitian
Yusuf Darismah
Ìý
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia odePeran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Operator Warnet Vast Raha
Ìý
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia odePeran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Peran teknologi dalam pembangunan mega ovelia ode
Operator Warnet Vast Raha
Ìý

Recently uploaded (11)

MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptxMSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
purbojadmiko2
Ìý
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.pptPertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
CepiJuniarPrayoga1
Ìý
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGANTUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
jesikacantika46
Ìý
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdfELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO88
Ìý
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdfPanelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
AdhiRohadhi1
Ìý
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
o200240021
Ìý
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
RozyAhmad3
Ìý
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptxBAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
jesikacantika46
Ìý
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptxPPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
yizreelbreemer2015
Ìý
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdfPanelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
AdhiRohadhi1
Ìý
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAHmateri panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
rusyanto22
Ìý
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptxMSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
MSDM P12 Relasi dan Negosiasi Karyawan.pptx
purbojadmiko2
Ìý
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.pptPertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
Pertemuan 1- Akuntansi dan Lingkungan Bisnis.ppt
CepiJuniarPrayoga1
Ìý
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGANTUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
TUJUAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN KEUANGAN
jesikacantika46
Ìý
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdfELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO- DEPOSIT SEDIKIT KEMENANGAN SELANGIT.pdf
ELTONMPO88
Ìý
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdfPanelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
Panelis 1 - Penasihat Khusus Kemenko Kemaritiman dan Investasi.pdf
AdhiRohadhi1
Ìý
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
Perbandingan Fatwa Hukum Ekonomi Syariah (MHES) - Fatwa Fatwa Bitcoin Indones...
o200240021
Ìý
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2)  Deret Gradien.pptx
5 Ekotek - Pembayaran Deret Seragam (2) Deret Gradien.pptx
RozyAhmad3
Ìý
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptxBAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
BAB 1 SISTEM INFORMASI AKUNTANSI_TINJAUAN UMUM.pptx
jesikacantika46
Ìý
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptxPPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
PPT Kelompok 2 Bersaing Dengan Menggunakan Teknologi Informasi.pptx
yizreelbreemer2015
Ìý
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdfPanelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
Panelis 2 - Direktur Pengawasan Keuangan Derivatif dan Bursa Karbon OJK.pdf
AdhiRohadhi1
Ìý
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAHmateri panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
materi panggah ARKAS 4 BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH
rusyanto22
Ìý

TUGAS HUKUM BISNIS PERTEMUAN KE 4 BAHAN 2.pptx

  • 1. MUKHAMAD MUSLIM HABIBIE NIM. 2030621013 TUGAS HUKUM BISNIS PERTEMUAN KE 4
  • 2. • Secara global permasalahan koperasi yang menyebabkan koperasi sulit untuk berkembang ialah: 1. Koperasi saat ini kurang diminati 2. Kurangnya sumber daya manusia (pengelola) 3. Keterbatasan modal 4. Pesaing 5. Masalah budaya 6. Teknologi
  • 3. • Koperasi saat ini kurang diminati Perlu adanya sosialisasi kepada masyarakat tentang koperasi. Dengan adanya sosialisasi diharapkan pengetahuan masyarakat tentang koperasi akan bertambah. • Kurangnya SDM (Pengelola) Sangat diperlukan pengarahan tentang koperasi kepada generasi muda melalui pendidikan tentang koperasi agar dapat berpartisispasi di dalamnya. Partisipasi merupakan faktor yang penting dalam mendukung perkembangan koperasi. • Keterbatasan modal Masalah modal pihak yang paling bersangkutan adalah pemerintah. Dengan pemberian modal, koperasi dapat memperluas usahanya sehingga dapat bertahan dan bisa berkembang. Selain pemerintah, masyarakat merupakan pihak yang tak kalah pentingnya, dimana mereka yang memiliki dana, lebih dapat menyimpan uang mereka dikoperasi yang nantinya dapat digunakan untuk modal koperasi.
  • 4. • Pesaing Pesaing merupakan hal yang tidak dapat dielakkan tetapi harus tahu bagaimana menyikapinya. Bila tahu bagaimana menyikapinya maka koperasi akan surface dan dapat berkembang. Dalam menanggapi pesaing harus mempunyai trik – trik khusus, trik – trik/ langkah khusus tersebut dapat dilakukan dengan cara melalui harga barang/jasa, sistem kredit dan pelayanan yang maksimum. • Budaya Kerja keras dan disiplin bangsa Indonesia yang jauh dari harapan, sehingga koperasi akan sulit untuk berkembang apalagi untuk maju. Untuk itu dalam menetapkan pengurus koperasi harus diseleksi dengan baik agar nantinya dalam perjalanannya tidak ada pengurus yang makan gaji buta tanpa mau bekerja. Selain itu hendaknya dilakukan atau diberikan pelatihan atau bimbingan kepada seluruh pengurus dan anggota agar mereka sadar bahwa ini adalah koperasi mereka harus mau untuk bekerja keras guna kemajuan koperasi tersebut.
  • 5. • Teknologi • Dalam Era revolusi industri 4.0 merupakan kesempatan bagi koperasi untuk tidak lagi berpikir secara konvensional/umum. Kecepatan dan ketepatan sangat dibutuhkan oleh koperasi demi mengembangkan diri. Sehingga kepercayaan anggota dan para pemangku kepentingan terhadap koperasi semakin meningkat. Koperasi yang sampai sekarang masih belum menggunakan teknologi dalam melakukan kegiatan sehari-hari baik dalam pembukuan, keuangan, administrasi dan pada bidang-bidang lainnya. Sehingga bagaimana mungkin koperasi tersebut bisa atau akan maju jika sarana dan prasarananya yang menunjang kegiatan ini tidak dimiliki. Untuk itu hendaknya koperasi mulai sekarang harus memperhatikan teknologi untuk produksi maupun informasi kepada para anggota. Apabila semua kegiatan koperasi bisa dijalankan dengan baik dan setiap anggota mau mengambil bagian di dalam kegiatan koperasi serta perhatian pemerintah dapat memberikan motifasi yang baik, koperasi pasti dapat berjalan dengan lancar.