際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Menggunakan Fungsi Dalam Statment SQL
Fakhrian Fadlia Adiwijaya, S.Kom
Fungsi
Fungsi merupakan suatu ekspresi yang dapat dipanggil sesuai dengan
kegunaannya. dalam setiap fungsi, minimal terdiri dari satu argument. isi
argumennya dapat berupa manipulasi data, perhitungan data, dan lainnya.
Mysql menyediakan 3 tipe fungsi dalam membandingkan dan konversi data.
ketiga tipe tersebut yaitu comparasion function, control flow function, dan cast
function
Fungsi Perbandingan
Perbandingan dalam fungsi ini memiliki kesamaan hasil jika kita menggunakan
operator biasa. Namun fungsi perbandignan ini disediakan dalam MYSQL untuk
memudahkan kita dalam mengakses suatu tabel yang akan dibandingkan.
Fungsi Perbandingan pada MYSQL diantaranya :
1. Fungsi GREATEST() dan LEAST()
2. Fungsi COALESCE() dan ISNULL()
3. Fungsi INTERVAL() dan STRCMP()
Fungsi GREATEST() & LEAST()
Fungsi ini dapat membandingkan 2 atau lebih variabel nilai tergantung data yang
akan dibandingkan. contoh implementasi
SELECT GREATEST(2,4,8,9,3,6,1);
Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 9, karena fungsi diatas
berfungsi untuk mencari nilai tertinggi dari data yang ada.
SELECT LEAST(2,4,8,9,3,6,1);
Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 1, karena fungsi diatas
berfungsi untuk mencari nilai terendah dari data yang ada.
Fungsi COALESCE() & ISNULL()
Fungsi Coalesce() mengembalikan nilai-nilai dari argumen-argumen yang tidak
NULL. Jika semua nilai NULL maka nilai NULL yang akan dikembalikan.
SELECT COALESCE(NULL,2,NULL,3);
Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 2, karena fungsi diatas untuk
mencari nilai selain NULL yang terdefinisi pertama kali dari data yang ada.
SELECT ISNULL(1*Null);
Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 1, karena nilai yang didalam
kurung bernilai Null, jika mendapat fungsi ISNULL, maka nilai tersebut akan di
balikkan menjadi 1.
Fungsi INTERVAL() & STRCMP()
Fungsi Interval() berguna untuk membandingkan nilai integer yang pertama
dengan nilai integer selanjutnya.
SELECT INTERVAL(6,-2,0,4,7,10,12);
SELECT INTERVAL(85, 1, 75, 17, 30, 56, 175);
Pada statement pertama akan muncul 3 dan statement kedua akan muncul 5.
pada statement pertama terdapat nilai 6, dan nilai tersebut lebih kecil dari 7
(berdasarkan urutan data), sehingga nilai 6 tersebut akan menggantiakn posisi
index untuk nilai 7 (index dimulai pada urutan kedua, dan diawali dengan 0)
Fungsi INTERVAL() & STRCMP() (2)
Fungsi STRCMP() berguna untuk membandingkan nilai string yang pertama
dengan nilai string selanjutnya.
SELECT STRCMP(text,text2);
SELECT STRCMP(text2,text);
SELECT STRCMP(text,text);
Pada statement pertama akan bernilai -1, statement kedua bernilai 1 dan
statement ketiga bernilai 0.
Fungsi ini akan bernilai -1 apabila argumen pertama lebih kecil dari argumen
kedua, 0 apabila sama, 1 apabila argumen pertama lebih besar dari argumen
kedua
Control Flow Process
Fungsi Control Flow Process pada MYSQL diantaranya :
1. Fungsi IF()
2. Fungsi IFNULL() dan NULLIF()
3. Fungsi CASE()
Fungsi IF()
Fungsi IF() membandingkan 3 ekspresi seperti ditunjukkan pada contoh :
SELECT IF(10>10, Expression Correct,Expression Incorrect);
Karena ekspresi 1 bernilai False makan ekspresi ketiga yang akan muncul.
Fungsi IFNULL() & NULLIF()
Fungsi IFNULL() mengembalikan nilai berdasarkan spesifik ekspresi yang bernilai
NULL.
SELECT IFNULL (5*Null,Expression Incorrect);
Karena ekspresi 1 bernilai Null maka nilai tersebut tidak akan muncul (yang
muncul adalah Expression Incorrect). apabila nilai tidak bernilai Null maka nilai
tersebut akan muncul.
Fungsi IFNULL() & NULLIF() (2)
Fungsi NULLIF() mengembalikan nilai Null jika ekspresi 1 dan 2 sama, apabila
tidak sama makan akan mengembalikan nilai pada ekspresi 1.
SELECT NULLIF (5*5,5*5);
Karena ekspresi 1 bernilai sama dengan ekspresi 2, maka nilai Null yang akan
ditampilkan.
Fungsi CASE()
Fungsi ini lebih rumit dari fungsi sebelumnya. fungsi ini menyediakan ekspresi
yang lebih flexibel dalam mengaplikasikan beberapa kondisi sekaligus. Fungsi ini
memiliki dua format dalam pengaplikasiannya.
SELECT CASE WHEN 15*4=60 THEN 60 Benar
WHEN 12*2=32 THEN 32 Benar
ELSE Seharusnya 12*2=24
END;
Karena nilai 15*4=60 bernilai True maka nilai yang muncul adalah 60 Benar
Fungsi CASE() (2)
SELECT CASE WHEN 15*1
WHEN 15 THEN 15 Benar
WHEN 30 THEN 30 Benar
WHEN 15 THEN 45 Benar
END;
Hasil yang akan keluar adalah 15 Benar. Syntax yang kedua ini memiliki hasil yang
sama dengan syntax sebelumnya. hanya saja syntaxnya berbeda.
Cast Function
Fungsi ini mengkonversi nilai ke nilai spesifik data yang baru.
Fungsi Control Flow Process pada MYSQL diantaranya :
1. CAST()
2. CONVERT()
Tipe-tipe yang disediakan pada syntax ini yaitu :
1. Binary 4. Datetime 7. Unsigned [Integer]
2. Char 5. Signed [Integer]
3. Date 6. Time
Fungsi CAST() & CONVERT()
SELECT CAST(20091228 AS DATE);
SELECT CONVERT(20091228 , DATE);
Hasil yang akan ditampilkan berdasarkan statement di atas adalah format data
DATE yang menjadi 2009-12-28.
Untuk Fungsi Convert() hanya boleh didefinisikan oleh nilai numerik. Untuk
syntax lainnya yang dapat digunakan selain nilai numerik yaitu :
CONVERT (<expression> USING <character set>)
SELECT CONVERT(cats and dogs USING latin2)
Memanage Beberapa Tipe Data
Fungsi String
Fungsi ini dapat memanipulasi dan mengextract nilai string. Inilah beberapa fungsinya
Fungsi ASCII() dan ORD()
Fungsi CHAR_LENGTH(), CHARACTER_LENGTH(), & LENGTH()
Fungsi CHARSET() & COLLATION
Fungsi CONCAT() & CONCAT_WS()
Fungsi INSTR() & LOCATE()
Fungsi LCASE(), LOWER(), UCASE(), & UPPER()
Fungsi LEFT() & RIGHT()
Fungsi REPEAT() & REVERSE()
Fungsi SUBSTRING()
Fungsi ASCII() & ORD()
Fungsi ASCII dapat menidentifikasi nilai numerik pada setiap karakter pada
kalimat. Syntaxnya yaitu :
SELECT ASCII (baju);
SELECT ORD (baju);
Fungsi ASCII hanya berfungsi untuk single byte karakter. untuk multy-byte
karakter harus menggunakan fungsi ORD()
Apabila karakter yang dimasukkan merupakan single byte karakter maka fungsi
ORD akan menampilkan hasil yang sama dengan ASCII
Fungsi CHAR_LENGTH(), CHARACTER_LENGTH & LENGTH()
Fungsi ini berguna untuk menghitung banyaknya karakter dalam suatu kalimat.
dan hasil yang akan ditampilkan pada ketiga fungsi tersebut adalah sama. contoh
implementasinya adalah :
SELECT CHAR_LENGTH | CHARACTER_LENGTH | LENGTH (<string>)
SELECT LENGHTH(Jerapah);
Hasil yang dikeluarkan adalah 7 karakter
Fungsi CHARSET() & COLLATION()
Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk mengetahui karakter set yang
sedang digunakan. secara syntax
SELECT CHARSET(Kucing);
SELECT COLLATION(Kucing);
Fungsi CONCAT() & CONCAT_WS()
Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk menggabungkan beberapa kata
menjadi satu kalimat. Secara syntax
SELECT CONCAT(Kakak, ,dan, ,Adik);
SELECT CONCAT_WS( ,Kakak,dan,Adik);
Fungsi INSTR() & LOCATE()
Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk mengetahui lokasi dari kata tertentu
dalam sebuah kalimat. Secara syntax :
Select INSTR(Ayah dan Ibu,Ibu);
Select LOCATE(kakak,Adik dan Kakak);
Select LOCATE (paman,paman dan bibi serta paman lainnya,15);
Fungsi LCASE() & LOWER(), UCASE(), & UPPER()
Keempat fungsi tersebut memiliki fungsi untuk membesarkan atau mengecilkan
kata-kata yang terdapat dalam MYSQL. Syntaxnya sebagai berikut :
SELECT LOWER | LCASE (LAMPU);
SELECT UCASE | UPPER (monitor);
Fungsi LEFT() & RIGHT()
Fungsi ini memiliki kegunaan untuk mengetahui kata-kata sebanyak jumlah kata-
kata yang ingin diketahui, baik dimulai dari kanan maupun kiri. Syntaxnya yaitu
SELECT LEFT(kingkong,4);
SELECT RIGHT(pemandangan,4);
Fungsi REPEAT() & REVERSE()
Fungsi REPEAT() memiliki kegunaan untuk mengulangi kata-kata sebanyak jumlah
pengulangna yang diinginkan.
Fungsi REVERSE() berfungsi untuk membalikkan susunan kata-kata.
SELECT REPEAT(kaku,3);
SELECT REVERSE(buku);
Fungsi SUBSTRING()
Fungsi ini berfungsi untuk menentukan kata-kata yang ingin diketahui. Syntax
secara umum :
SUBSTRING (<string> FROM <position>)
SUBSTRING(<string>,<position>,<length>)
SELECT SUBSTRING(Mobil Polisi,10);
SELECT SUBSTRING(Mobil dan angkot dan kendaraan lainnya,10,4);
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot (20)

Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Ferdinand Jason
Soal olimpiade tik
Soal olimpiade tikSoal olimpiade tik
Soal olimpiade tik
Bambang Triwaluyo
Percabangan - Logika dan Algoritma
Percabangan - Logika dan AlgoritmaPercabangan - Logika dan Algoritma
Percabangan - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Devi Apriansyah
Evolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputerEvolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputer
Anzhor Muhajir
Logika matematika
Logika matematikaLogika matematika
Logika matematika
Meycelino A. T
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
ummi1206
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear ElementerSistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Kelinci Coklat
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
BAIDILAH Baidilah
7. algoritma a priori ( Data Mining)
7. algoritma a priori ( Data Mining)7. algoritma a priori ( Data Mining)
7. algoritma a priori ( Data Mining)
PreddyMarpaung
MultiProgramming and Time Sharing
MultiProgramming and Time SharingMultiProgramming and Time Sharing
MultiProgramming and Time Sharing
Tri Sugihartono
Contoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman CodeContoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman Code
Albertus H.
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
KuliahKita
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakanPertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
willyhayon
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Auliaa Oktarianii
Aljabar boolean MK matematika diskrit
Aljabar boolean MK matematika diskritAljabar boolean MK matematika diskrit
Aljabar boolean MK matematika diskrit
riyana fairuz kholisa
Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3Pengenalan c++ bagian 3
Pengenalan c++ bagian 3
Fazar Ikhwan Guntara
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
sukangimpi
Algoritma Knuth-Morris-Pratt
Algoritma Knuth-Morris-PrattAlgoritma Knuth-Morris-Pratt
Algoritma Knuth-Morris-Pratt
Fajar Sany
Modul Pemrograman Bahasa Assembly
Modul Pemrograman Bahasa AssemblyModul Pemrograman Bahasa Assembly
Modul Pemrograman Bahasa Assembly
Universitas Merdeka Pasuruan
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Final Project APSI : ANALISIS PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN SUPERMAR...
Ferdinand Jason
Percabangan - Logika dan Algoritma
Percabangan - Logika dan AlgoritmaPercabangan - Logika dan Algoritma
Percabangan - Logika dan Algoritma
Ari Septiawan
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)Laporan praktikum modul 7 (dml)
Laporan praktikum modul 7 (dml)
Devi Apriansyah
Evolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputerEvolusi dan kinerja komputer
Evolusi dan kinerja komputer
Anzhor Muhajir
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
ummi1206
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear ElementerSistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Sistem Persamaan Linear (SPL) Aljabar Linear Elementer
Kelinci Coklat
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
Menyederhanakan fungsi boolean dengan menggunakan metode quin1
BAIDILAH Baidilah
7. algoritma a priori ( Data Mining)
7. algoritma a priori ( Data Mining)7. algoritma a priori ( Data Mining)
7. algoritma a priori ( Data Mining)
PreddyMarpaung
MultiProgramming and Time Sharing
MultiProgramming and Time SharingMultiProgramming and Time Sharing
MultiProgramming and Time Sharing
Tri Sugihartono
Contoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman CodeContoh Soal Huffman Code
Contoh Soal Huffman Code
Albertus H.
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
Matematika Diskrit - 07 teori bilangan - 05
KuliahKita
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakanPertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
Pertemuan 4-metode-pencarian-dan-pelacakan
willyhayon
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan KomputerRagam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Ragam Dialog :: Interaksi Manusia dan Komputer
Auliaa Oktarianii
Aljabar boolean MK matematika diskrit
Aljabar boolean MK matematika diskritAljabar boolean MK matematika diskrit
Aljabar boolean MK matematika diskrit
riyana fairuz kholisa
membuat function dalam mysql
membuat function dalam mysqlmembuat function dalam mysql
membuat function dalam mysql
sukangimpi
Algoritma Knuth-Morris-Pratt
Algoritma Knuth-Morris-PrattAlgoritma Knuth-Morris-Pratt
Algoritma Knuth-Morris-Pratt
Fajar Sany

Similar to 07. menggunakan fungsi (20)

LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data AnalyticsLPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
DamasPandyaJanottama1
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Servermengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
syahrul ramadan
Pert 3 -_function
Pert 3 -_functionPert 3 -_function
Pert 3 -_function
Abrianto Nugraha
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsiKumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
abdul rohman
PostgreSQL Stored-procedure
PostgreSQL Stored-procedurePostgreSQL Stored-procedure
PostgreSQL Stored-procedure
Ammar Shadiq
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.pptfile_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
lumaeducation
Tipe data
Tipe dataTipe data
Tipe data
pengen IT Programmer
Bab. 7
Bab. 7Bab. 7
Bab. 7
Zaenal Abidin
Ringkasan materi teori algoritma
Ringkasan materi teori algoritmaRingkasan materi teori algoritma
Ringkasan materi teori algoritma
Akhmad Asari
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdfMengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
raia22
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannyapresentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
drastiscomputer
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
Ardi807466
Kelompok 6 pemrograman dasasr c++(1).pptx
Kelompok 6  pemrograman dasasr c++(1).pptxKelompok 6  pemrograman dasasr c++(1).pptx
Kelompok 6 pemrograman dasasr c++(1).pptx
HeriGomber
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptx
Nitha Thatha
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptx
Nitha Thatha
Belajar vb pada excel
Belajar vb pada excelBelajar vb pada excel
Belajar vb pada excel
Edi Rakhmat
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdfPascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Jurnal IT
2 Materi PPT.pptx
2 Materi PPT.pptx2 Materi PPT.pptx
2 Materi PPT.pptx
KhairulMujahidi
Bab 6. SQL
Bab 6. SQLBab 6. SQL
Bab 6. SQL
Zaenal Abidin
LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data AnalyticsLPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
LPR Week 2-KEMASTURA Group-2023-Data Analytics
DamasPandyaJanottama1
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Servermengenal fungsi-fungsi diSQL Server
mengenal fungsi-fungsi diSQL Server
syahrul ramadan
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsiKumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
abdul rohman
PostgreSQL Stored-procedure
PostgreSQL Stored-procedurePostgreSQL Stored-procedure
PostgreSQL Stored-procedure
Ammar Shadiq
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.pptfile_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
file_2013-09-24_11_21_37_WIBOWO_WICAKSONO,_ST.,M.Kom__5._SQL2.ppt
lumaeducation
Ringkasan materi teori algoritma
Ringkasan materi teori algoritmaRingkasan materi teori algoritma
Ringkasan materi teori algoritma
Akhmad Asari
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdfMengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
Mengimplementasikan Pemrograman Terstruktur.pdf
raia22
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannyapresentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
presentasi tugas komputer informasi dan penjelasannya
drastiscomputer
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
0.Training Basic Excel-Uhamka.pptx
Ardi807466
Kelompok 6 pemrograman dasasr c++(1).pptx
Kelompok 6  pemrograman dasasr c++(1).pptxKelompok 6  pemrograman dasasr c++(1).pptx
Kelompok 6 pemrograman dasasr c++(1).pptx
HeriGomber
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptx
Nitha Thatha
Pertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptxPertemuan 10.pptx
Pertemuan 10.pptx
Nitha Thatha
Belajar vb pada excel
Belajar vb pada excelBelajar vb pada excel
Belajar vb pada excel
Edi Rakhmat
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdfPascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Pascal - Pendahuluan2.txt - Notepad.pdf
Jurnal IT

More from Fakhrian Fadlia Adiwijaya (11)

Algoritma & Pemograman - 02. Variabel dan Tipe Data
Algoritma & Pemograman - 02. Variabel dan Tipe DataAlgoritma & Pemograman - 02. Variabel dan Tipe Data
Algoritma & Pemograman - 02. Variabel dan Tipe Data
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
Basis Data I - 01. Pendahuluan Basis Data
Basis Data I - 01. Pendahuluan Basis DataBasis Data I - 01. Pendahuluan Basis Data
Basis Data I - 01. Pendahuluan Basis Data
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
Algoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
Algoritma & Pemograman - 01.PendahuluanAlgoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
Algoritma & Pemograman - 01.Pendahuluan
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
08. mengakses multiple tabel
08. mengakses multiple tabel08. mengakses multiple tabel
08. mengakses multiple tabel
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
05. manipulasi data update,delete &amp; seleksi
05. manipulasi data   update,delete &amp; seleksi05. manipulasi data   update,delete &amp; seleksi
05. manipulasi data update,delete &amp; seleksi
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
04. manipulasi data perintah insert
04. manipulasi data   perintah insert04. manipulasi data   perintah insert
04. manipulasi data perintah insert
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
03. index
03. index03. index
03. index
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
00. instalasi dan penggunaan mysql
00. instalasi dan penggunaan mysql00. instalasi dan penggunaan mysql
00. instalasi dan penggunaan mysql
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
02. relational model dan query languages
02. relational model dan query languages02. relational model dan query languages
02. relational model dan query languages
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
02. primary key, foreign key
02. primary key, foreign key02. primary key, foreign key
02. primary key, foreign key
Fakhrian Fadlia Adiwijaya
01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload01. pengelolaan database, tabel upload
01. pengelolaan database, tabel upload
Fakhrian Fadlia Adiwijaya

Recently uploaded (20)

Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta FungsinyaPPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
mileniumiramadhanti
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta FungsinyaPPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
PPT Komponen Penyusun Darah Beserta Fungsinya
mileniumiramadhanti
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos

07. menggunakan fungsi

  • 1. Menggunakan Fungsi Dalam Statment SQL Fakhrian Fadlia Adiwijaya, S.Kom
  • 2. Fungsi Fungsi merupakan suatu ekspresi yang dapat dipanggil sesuai dengan kegunaannya. dalam setiap fungsi, minimal terdiri dari satu argument. isi argumennya dapat berupa manipulasi data, perhitungan data, dan lainnya. Mysql menyediakan 3 tipe fungsi dalam membandingkan dan konversi data. ketiga tipe tersebut yaitu comparasion function, control flow function, dan cast function
  • 3. Fungsi Perbandingan Perbandingan dalam fungsi ini memiliki kesamaan hasil jika kita menggunakan operator biasa. Namun fungsi perbandignan ini disediakan dalam MYSQL untuk memudahkan kita dalam mengakses suatu tabel yang akan dibandingkan. Fungsi Perbandingan pada MYSQL diantaranya : 1. Fungsi GREATEST() dan LEAST() 2. Fungsi COALESCE() dan ISNULL() 3. Fungsi INTERVAL() dan STRCMP()
  • 4. Fungsi GREATEST() & LEAST() Fungsi ini dapat membandingkan 2 atau lebih variabel nilai tergantung data yang akan dibandingkan. contoh implementasi SELECT GREATEST(2,4,8,9,3,6,1); Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 9, karena fungsi diatas berfungsi untuk mencari nilai tertinggi dari data yang ada. SELECT LEAST(2,4,8,9,3,6,1); Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 1, karena fungsi diatas berfungsi untuk mencari nilai terendah dari data yang ada.
  • 5. Fungsi COALESCE() & ISNULL() Fungsi Coalesce() mengembalikan nilai-nilai dari argumen-argumen yang tidak NULL. Jika semua nilai NULL maka nilai NULL yang akan dikembalikan. SELECT COALESCE(NULL,2,NULL,3); Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 2, karena fungsi diatas untuk mencari nilai selain NULL yang terdefinisi pertama kali dari data yang ada. SELECT ISNULL(1*Null); Hasil yang akan muncul pada statement diatas yaitu 1, karena nilai yang didalam kurung bernilai Null, jika mendapat fungsi ISNULL, maka nilai tersebut akan di balikkan menjadi 1.
  • 6. Fungsi INTERVAL() & STRCMP() Fungsi Interval() berguna untuk membandingkan nilai integer yang pertama dengan nilai integer selanjutnya. SELECT INTERVAL(6,-2,0,4,7,10,12); SELECT INTERVAL(85, 1, 75, 17, 30, 56, 175); Pada statement pertama akan muncul 3 dan statement kedua akan muncul 5. pada statement pertama terdapat nilai 6, dan nilai tersebut lebih kecil dari 7 (berdasarkan urutan data), sehingga nilai 6 tersebut akan menggantiakn posisi index untuk nilai 7 (index dimulai pada urutan kedua, dan diawali dengan 0)
  • 7. Fungsi INTERVAL() & STRCMP() (2) Fungsi STRCMP() berguna untuk membandingkan nilai string yang pertama dengan nilai string selanjutnya. SELECT STRCMP(text,text2); SELECT STRCMP(text2,text); SELECT STRCMP(text,text); Pada statement pertama akan bernilai -1, statement kedua bernilai 1 dan statement ketiga bernilai 0. Fungsi ini akan bernilai -1 apabila argumen pertama lebih kecil dari argumen kedua, 0 apabila sama, 1 apabila argumen pertama lebih besar dari argumen kedua
  • 8. Control Flow Process Fungsi Control Flow Process pada MYSQL diantaranya : 1. Fungsi IF() 2. Fungsi IFNULL() dan NULLIF() 3. Fungsi CASE()
  • 9. Fungsi IF() Fungsi IF() membandingkan 3 ekspresi seperti ditunjukkan pada contoh : SELECT IF(10>10, Expression Correct,Expression Incorrect); Karena ekspresi 1 bernilai False makan ekspresi ketiga yang akan muncul.
  • 10. Fungsi IFNULL() & NULLIF() Fungsi IFNULL() mengembalikan nilai berdasarkan spesifik ekspresi yang bernilai NULL. SELECT IFNULL (5*Null,Expression Incorrect); Karena ekspresi 1 bernilai Null maka nilai tersebut tidak akan muncul (yang muncul adalah Expression Incorrect). apabila nilai tidak bernilai Null maka nilai tersebut akan muncul.
  • 11. Fungsi IFNULL() & NULLIF() (2) Fungsi NULLIF() mengembalikan nilai Null jika ekspresi 1 dan 2 sama, apabila tidak sama makan akan mengembalikan nilai pada ekspresi 1. SELECT NULLIF (5*5,5*5); Karena ekspresi 1 bernilai sama dengan ekspresi 2, maka nilai Null yang akan ditampilkan.
  • 12. Fungsi CASE() Fungsi ini lebih rumit dari fungsi sebelumnya. fungsi ini menyediakan ekspresi yang lebih flexibel dalam mengaplikasikan beberapa kondisi sekaligus. Fungsi ini memiliki dua format dalam pengaplikasiannya. SELECT CASE WHEN 15*4=60 THEN 60 Benar WHEN 12*2=32 THEN 32 Benar ELSE Seharusnya 12*2=24 END; Karena nilai 15*4=60 bernilai True maka nilai yang muncul adalah 60 Benar
  • 13. Fungsi CASE() (2) SELECT CASE WHEN 15*1 WHEN 15 THEN 15 Benar WHEN 30 THEN 30 Benar WHEN 15 THEN 45 Benar END; Hasil yang akan keluar adalah 15 Benar. Syntax yang kedua ini memiliki hasil yang sama dengan syntax sebelumnya. hanya saja syntaxnya berbeda.
  • 14. Cast Function Fungsi ini mengkonversi nilai ke nilai spesifik data yang baru. Fungsi Control Flow Process pada MYSQL diantaranya : 1. CAST() 2. CONVERT() Tipe-tipe yang disediakan pada syntax ini yaitu : 1. Binary 4. Datetime 7. Unsigned [Integer] 2. Char 5. Signed [Integer] 3. Date 6. Time
  • 15. Fungsi CAST() & CONVERT() SELECT CAST(20091228 AS DATE); SELECT CONVERT(20091228 , DATE); Hasil yang akan ditampilkan berdasarkan statement di atas adalah format data DATE yang menjadi 2009-12-28. Untuk Fungsi Convert() hanya boleh didefinisikan oleh nilai numerik. Untuk syntax lainnya yang dapat digunakan selain nilai numerik yaitu : CONVERT (<expression> USING <character set>) SELECT CONVERT(cats and dogs USING latin2)
  • 16. Memanage Beberapa Tipe Data Fungsi String Fungsi ini dapat memanipulasi dan mengextract nilai string. Inilah beberapa fungsinya Fungsi ASCII() dan ORD() Fungsi CHAR_LENGTH(), CHARACTER_LENGTH(), & LENGTH() Fungsi CHARSET() & COLLATION Fungsi CONCAT() & CONCAT_WS() Fungsi INSTR() & LOCATE() Fungsi LCASE(), LOWER(), UCASE(), & UPPER() Fungsi LEFT() & RIGHT() Fungsi REPEAT() & REVERSE() Fungsi SUBSTRING()
  • 17. Fungsi ASCII() & ORD() Fungsi ASCII dapat menidentifikasi nilai numerik pada setiap karakter pada kalimat. Syntaxnya yaitu : SELECT ASCII (baju); SELECT ORD (baju); Fungsi ASCII hanya berfungsi untuk single byte karakter. untuk multy-byte karakter harus menggunakan fungsi ORD() Apabila karakter yang dimasukkan merupakan single byte karakter maka fungsi ORD akan menampilkan hasil yang sama dengan ASCII
  • 18. Fungsi CHAR_LENGTH(), CHARACTER_LENGTH & LENGTH() Fungsi ini berguna untuk menghitung banyaknya karakter dalam suatu kalimat. dan hasil yang akan ditampilkan pada ketiga fungsi tersebut adalah sama. contoh implementasinya adalah : SELECT CHAR_LENGTH | CHARACTER_LENGTH | LENGTH (<string>) SELECT LENGHTH(Jerapah); Hasil yang dikeluarkan adalah 7 karakter
  • 19. Fungsi CHARSET() & COLLATION() Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk mengetahui karakter set yang sedang digunakan. secara syntax SELECT CHARSET(Kucing); SELECT COLLATION(Kucing);
  • 20. Fungsi CONCAT() & CONCAT_WS() Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk menggabungkan beberapa kata menjadi satu kalimat. Secara syntax SELECT CONCAT(Kakak, ,dan, ,Adik); SELECT CONCAT_WS( ,Kakak,dan,Adik);
  • 21. Fungsi INSTR() & LOCATE() Kedua fungsi tersebut memiliki fungsi untuk mengetahui lokasi dari kata tertentu dalam sebuah kalimat. Secara syntax : Select INSTR(Ayah dan Ibu,Ibu); Select LOCATE(kakak,Adik dan Kakak); Select LOCATE (paman,paman dan bibi serta paman lainnya,15);
  • 22. Fungsi LCASE() & LOWER(), UCASE(), & UPPER() Keempat fungsi tersebut memiliki fungsi untuk membesarkan atau mengecilkan kata-kata yang terdapat dalam MYSQL. Syntaxnya sebagai berikut : SELECT LOWER | LCASE (LAMPU); SELECT UCASE | UPPER (monitor);
  • 23. Fungsi LEFT() & RIGHT() Fungsi ini memiliki kegunaan untuk mengetahui kata-kata sebanyak jumlah kata- kata yang ingin diketahui, baik dimulai dari kanan maupun kiri. Syntaxnya yaitu SELECT LEFT(kingkong,4); SELECT RIGHT(pemandangan,4);
  • 24. Fungsi REPEAT() & REVERSE() Fungsi REPEAT() memiliki kegunaan untuk mengulangi kata-kata sebanyak jumlah pengulangna yang diinginkan. Fungsi REVERSE() berfungsi untuk membalikkan susunan kata-kata. SELECT REPEAT(kaku,3); SELECT REVERSE(buku);
  • 25. Fungsi SUBSTRING() Fungsi ini berfungsi untuk menentukan kata-kata yang ingin diketahui. Syntax secara umum : SUBSTRING (<string> FROM <position>) SUBSTRING(<string>,<position>,<length>) SELECT SUBSTRING(Mobil Polisi,10); SELECT SUBSTRING(Mobil dan angkot dan kendaraan lainnya,10,4);