際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
HAKIKAT PEMBELAJARAN 
K E L O M P O K 1 0 
S H I N TA A P R I L I AWAT I ( 7 1 0 1 4 1 3 2 2 5 )
PENGERTIAN HAKIKAT 
PEMBELAJARAN 
 Undang-undang No. 20/2003 Bab I Ayat 20, 
Pembelajaran adalah sebuah proses interaksi 
peserta didik dengan pendidik dan sumber 
belajar pada suatu lingkungan belajar.
PENGERTIAN HAKIKAT 
PEMBELAJARAN 
 Definisi pembelajaran menurut para ahli: 
 Serangkaian peristiwa eksternal peserta didik yang 
dirancang untuk mendukung proses internal belajar 
(GAGNE) 
 Cara pengorganisasian peserta didik untuk mencapai 
tujuan pendidikan (KNOWLES) 
 Seperangkat peristiwa yang mempengaruhi peserta 
didik sedemikian rupa sehingga peserta didik itu 
memperoleh kemudahan (BRIGGS) 
 Suatu usaha yang sengaja melibatkan dan 
menggunakan pengetahuan profesional yang dimiliki 
guru untuk mencapai tujuan kurikulum. (DUFFY & 
ROEHLER)
 Pemerolehan tabiat, pengetahuan dan sikap (LESTER 
D. CROW & ALICE CROW ) 
 perubahan tingkah laku yang melibatkan ketrampilan 
kognitif yaitu penguasaan ilmu dan perkembangan 
kemahiran intelek (RAHIL MAHYUDDIN) 
 Perubahan kekal secara relatif dalam keupayaan 
kelakuan akibat latihan yang diperkukuh.(G. A. KIMBLE) 
 interaksi yang bernilai positif antara siswa dan pendidik 
yang bertujuan adanya perubahan ke arah peningkatan 
kemampuan siswa. (ABDUL RACHMAN SALEH) 
 Perubahan tingkah laku individu yang disebabkan oleh 
pengalaman (SLAVIN)
PROSES PEMBELAJARAN 
1. Secara verbal (Lisan) 
2.Secara nonverbal
KOMPONEN PEMBELAJARAN 
 Tujuan 
 Subjek belajar 
 Materi pelajaran 
 Strategi pembelajaran 
 Media pembelajaran 
 Penunjang
 ciriciri dari pembelajaran dalam buku Sugandi, dkk 
(2000:25) antara lain: 
1) Pembelajaran dilakukan secara sadar dan direncanakan 
secara sistematis; 
2) Pembelajaran dapat menumbuhkan perhatian dan 
motivasi siswa dalam belajar; 
3) Pembelajaran dapat menyediakan bahan belajar yang 
menarik dan menantang bagi siswa; 
4) Pembelajaran dapat menggunakan alat bantu belajar 
yang tepat dan menarik; 
5) Pembelajaran dapat menciptakan suasana belajar yang 
aman dan menyenangkan bagi siswa; 
6) Pembelajaran dapat membuat siswa siap menerima 
pelajaran baik secara fisik maupun psikologis.
 Menurut Eggen & Kauchak ( 1998 ) Menjelaskan bahwa ciri 
 ciri pembelajaran yang efektif, yaitu: 
 Siswa menjadi pengkaji yang aktif terhadap lingkungannya 
melalui mengobservasi, membandingkan,kesamaan-kesamaan 
dan perbedaan - perbedaan 
 Guru menyediakan materi sebagai fokus berpikir dan 
berinteraksi dalam pelajaran 
 Guru secara aktif terlibat dalam pemberian arahan dan 
tuntunan kepada siswa dalam menganalisis informasi 
 Orientasi pembelajaran penguasaan isi pelajaran dan 
pengembangan keterampilan berpikir 
 Guru menggunakan teknik mengajar yang bervariasi sesuai 
dengan tujuan dan gaya mengajar guru
PERBEDAAN PENGAJARAN DAN PEMBELAJARAN 
Perbedaan pengajaran dan pembelajaran dapat dilihat di tabel 
berikut :
PRINSIP  PRINSIP PEMBELAJARAN 
Prinsip pembelajaran bersumber dari teori 
behavioristik 
Prinsip pembelajaran bersumber dari teori kognitif 
Prinsip pembelajaran dari teori humanisme 
Prinsip pembelajaran dalam rangka pencapaian 
ranah tujuan 
Prinsip pembelajaran konstruktivisme 
Prinsip pembejaran bersumber dari azas 
mengajar
PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI 
TEORI BEHAVIORISTIK 
Pembelajaran dapat menimbulkan proses belajar 
dengan baik apabila 
a. Peserta didik berpartisipasi secara aktif 
b. Materi disusun dalam bentuk unit-unit kecil dan 
diorganisir secara sistematis dan logis 
c. Tiap respon peserta didik diberi balikan dan 
disertai penguatan
PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI TEORI 
KOGNITIF 
 Menekankan akan makna dan pemahaman. 
 Mempelajari materi tidak hanya proses pengulangan tetapi perlu 
disertai proses transfer secara lebih luas. 
 Menekankan adanya pola dan hubungan. 
 Pembelajaran prinsip dan konsep 
 Struktur disiplin ilmu dn struktur kognitif 
 Pentingnya bahasa sebagai dasar pikiran dan komunikasi 
 Objek pembelajaran seperti apa adanya dan tidak 
disederhanakan dalam bentuk eksperimen 
 Perlunya memanfaatkan pengajaran perbaikan yang lebih 
bermakna.
PRINSIP PEMBELAJARAN DARI TEORI HUMANISTIK 
Belajar bertujuan untuk memanusiakan manusia, 
yaitu dapat mengaktualisasi dirinya dengan 
lingkungan.
PRINSIP PEMBELAJARAN DALAM RANGKA 
PENCAPAIAN RANAH TUJUAN 
Ranah tujuan pembelajaran dibedakan atas 
Ranah kognitif 
Ranah afektif 
Ranah psikomotorik 
Prinsip pengaturan kegiatan 
kognitif 
Prinsip pengaturan kegiatan 
afektif 
Prinsip pengaturan kegiatan 
psikomotorik
PRINSIP PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISME 
 Pertanyaan dan konstruksi jawaban peserta didik adalah 
penting 
 Berlandasan beragam sumber informasi materi dapat 
dimanipulasi para peserta didik. 
 Pendidik lebih bersifat interaktif dan berperan sebagai fasilitator 
dan mediator bagi peserta didik dalam proses belajar mengajar. 
 Program pembelajaran dibuat secara bersama peserta didik 
agar mereka benar benar terlibat dan bertanggung jawab. 
 Strategi pembelajaran, student centered learning, dilakukan 
dengan belajar aktif, mandiri, koperatif, dan kolaboratif
PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI AZAS 
MENGAJAR 
AZAS DIDAKTIF 
1. Prinsip aktivitas mental 
2. Prinsip menarik perhatian 
3. Prinsip penyesuaian perkembangan anak 
4. Prinsip appersepsi 
5. Prinsip peragaan 
6. Prinsip aktivitas motorik 
7. Prinsip motivasi
LANJUTAN 
AZAS DARI MARSELL : 
1. Prinsip konteks 
2. Prinsip fokus 
3. Prinsip sekuens 
4. Prinsip evaluasi 
5. Prinsip individualisasi 
6. Prinsip sosialisasi
鼻障
Any Question ?
KESIMPULAN 
 Proses pembelajaran merupakan suatu 
proses yang mengandung serangkaian 
pelaksanaan oleh guru dan siswa atas 
dasar hubungan timbal-balik yang 
berlangsung dalam situasi edukatif 
untuk mencapai tujuan tertentu. 
Interaksi atau hubungan timbal balik 
antara guru dan siswa ini merupakan 
syarat utama bagi berlangsungnya 
proses pembelajaran.
PERTANYAAN 
 Apa relevansi antara pengajaran dan 
pembelajaran dan bagaimana mengkondisikan 
keduanya dalam meningkatkan efektivitas belajar? 
 Manakah yang lebih penting antara kemampuan 
guru menyampaikan materi belajar dengan baik 
atau minat belajar siswa dalam proses 
pembelajaran? Jelaskan ! 
 Bagaimana cara agar guru tidak hanya mampu 
menyampaikan materi belajar dengan baik, tetapi 
juga mampu menginspirasi siswanya agar 
termotivasi untuk mau dan terlibat belajar dalam 
proses pembelajaran?

More Related Content

What's hot (20)

Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
4. teori-belajar
4. teori-belajar4. teori-belajar
4. teori-belajar
ardhian zahroni
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsep
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsepPengertian dan karakteristik pencapaian konsep
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsep
renatanurlaily77
PPT Model Pembelajaran Jigsaw
PPT Model Pembelajaran JigsawPPT Model Pembelajaran Jigsaw
PPT Model Pembelajaran Jigsaw
Ulfa Nur Afifah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti MusarokahPengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Abdurrahman Faishal
Makalah Minat Belajar Siswa
Makalah Minat Belajar SiswaMakalah Minat Belajar Siswa
Makalah Minat Belajar Siswa
sarahrzkirh28
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdfAKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
SaripaAbdullatif1
Strategi-Strategi Pembelajaran
Strategi-Strategi PembelajaranStrategi-Strategi Pembelajaran
Strategi-Strategi Pembelajaran
Nini Ibrahim01
Power point pengelolaan kelas
Power point pengelolaan kelasPower point pengelolaan kelas
Power point pengelolaan kelas
remintha
Prinsip - prinsip Belajar
Prinsip - prinsip BelajarPrinsip - prinsip Belajar
Prinsip - prinsip Belajar
Mono Manullang
Model Assure
Model AssureModel Assure
Model Assure
Nurul Faqih Isro'i
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
Naily Mulyono
Belajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaranBelajar dan pembelajaran
Belajar dan pembelajaran
FEBRI YOGI HARGIARTO
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdfAksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
WinnaEkaPutri
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. GagneTeori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teguh Arie Sandy
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Istna Zakia Iriana
Konsep belajar dan pembelajaran
Konsep belajar dan pembelajaranKonsep belajar dan pembelajaran
Konsep belajar dan pembelajaran
Tarbiya Faculty of Islamic State University at Jakarta
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
SMK Negeri 6 Malang
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptxRuang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
Ruang Kolaborasi & Demostrasi Kontekstual_PSE_Topik 2.pptx
RestuPranantyo1
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsep
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsepPengertian dan karakteristik pencapaian konsep
Pengertian dan karakteristik pencapaian konsep
renatanurlaily77
PPT Model Pembelajaran Jigsaw
PPT Model Pembelajaran JigsawPPT Model Pembelajaran Jigsaw
PPT Model Pembelajaran Jigsaw
Ulfa Nur Afifah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti MusarokahPengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Pengembangan materi pembelajaran, by Siti Musarokah
Abdurrahman Faishal
Makalah Minat Belajar Siswa
Makalah Minat Belajar SiswaMakalah Minat Belajar Siswa
Makalah Minat Belajar Siswa
sarahrzkirh28
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdfAKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
AKSI NYATA Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif (Dasar).pdf
SaripaAbdullatif1
Strategi-Strategi Pembelajaran
Strategi-Strategi PembelajaranStrategi-Strategi Pembelajaran
Strategi-Strategi Pembelajaran
Nini Ibrahim01
Power point pengelolaan kelas
Power point pengelolaan kelasPower point pengelolaan kelas
Power point pengelolaan kelas
remintha
Prinsip - prinsip Belajar
Prinsip - prinsip BelajarPrinsip - prinsip Belajar
Prinsip - prinsip Belajar
Mono Manullang
PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran PPT Media Pembelajaran
PPT Media Pembelajaran
Naily Mulyono
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdfAksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
Aksi Nyata - Merumuskan Lingkungan Fisik Kaya Teks.pdf
WinnaEkaPutri
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. GagneTeori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teori Pemrosesan Informasi Robert M. Gagne
Teguh Arie Sandy
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Modul Perkembangan Peserta Didik KB 3- Perkembangan Proses Dan Keterampilan P...
Istna Zakia Iriana
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
SMK Negeri 6 Malang

Viewers also liked (20)

Hakikat pembelajaran
Hakikat pembelajaranHakikat pembelajaran
Hakikat pembelajaran
Fery Irawan
Hakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaranHakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaran
Ismi Kamaliyah
Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014
Salma Van Licht
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Mayawi Karim
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaranHakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
memochika
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
Muhammad Munandar
Hakikat pembelajaran pai_media
Hakikat pembelajaran pai_mediaHakikat pembelajaran pai_media
Hakikat pembelajaran pai_media
Rifki Aminuddin
Hakikat belajar dan pembelajaran ppt
Hakikat belajar dan pembelajaran pptHakikat belajar dan pembelajaran ppt
Hakikat belajar dan pembelajaran ppt
Fiqran Haruna
Hakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaranHakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaran
Laela Mumtazatun
Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1
Salma Van Licht
Hakekat inteligensi [kelompok 5]
Hakekat inteligensi [kelompok 5]Hakekat inteligensi [kelompok 5]
Hakekat inteligensi [kelompok 5]
just_tesa
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Resti Amin
Aplikasi basis data
Aplikasi basis dataAplikasi basis data
Aplikasi basis data
shofie04
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematikaSoal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Ygrex Thebygdanns
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dilaPemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Salma Van Licht
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
STAIN CURUP
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation ppt
Muhamad Yogi
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan PembelajaranMateri Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
-Nining Syafitri
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakatPerencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Salma Van Licht
Contoh disain penelitian
Contoh disain penelitianContoh disain penelitian
Contoh disain penelitian
Salma Van Licht
Hakikat pembelajaran
Hakikat pembelajaranHakikat pembelajaran
Hakikat pembelajaran
Fery Irawan
Hakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaranHakekat pembelajaran
Hakekat pembelajaran
Ismi Kamaliyah
Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014Perencanaan program-amin-2014
Perencanaan program-amin-2014
Salma Van Licht
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan PembelajaranHakikat Belajar dan Pembelajaran
Hakikat Belajar dan Pembelajaran
Mayawi Karim
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaranHakikat belajar dan hakikat pembelajaran
Hakikat belajar dan hakikat pembelajaran
memochika
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
4.1 hakikat belajar, pembelajaran dan prinsip prinsipnya
Muhammad Munandar
Hakikat pembelajaran pai_media
Hakikat pembelajaran pai_mediaHakikat pembelajaran pai_media
Hakikat pembelajaran pai_media
Rifki Aminuddin
Hakikat belajar dan pembelajaran ppt
Hakikat belajar dan pembelajaran pptHakikat belajar dan pembelajaran ppt
Hakikat belajar dan pembelajaran ppt
Fiqran Haruna
Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1Penelitian kualitatif1
Penelitian kualitatif1
Salma Van Licht
Hakekat inteligensi [kelompok 5]
Hakekat inteligensi [kelompok 5]Hakekat inteligensi [kelompok 5]
Hakekat inteligensi [kelompok 5]
just_tesa
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Landasan teoritis pendidikan (Landasan Pendidikan)
Resti Amin
Aplikasi basis data
Aplikasi basis dataAplikasi basis data
Aplikasi basis data
shofie04
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematikaSoal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Soal dan jawaban tugas teknologi dasar telematika
Ygrex Thebygdanns
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dilaPemberdayaan masyarakat ppt dila
Pemberdayaan masyarakat ppt dila
Salma Van Licht
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
Teori belajar dan pembelajaran jenis belajar, prinsip belajar, dan asas pembe...
STAIN CURUP
Group Investigation ppt
Group Investigation pptGroup Investigation ppt
Group Investigation ppt
Muhamad Yogi
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan PembelajaranMateri Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
Materi Mata Kuliah Belajar dan Pembelajaran Bab I Belajar dan Pembelajaran
-Nining Syafitri
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakatPerencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Perencanaan program penyuluhan dalam pengabdian pada masyarakat
Salma Van Licht
Contoh disain penelitian
Contoh disain penelitianContoh disain penelitian
Contoh disain penelitian
Salma Van Licht

Similar to Hakikat Pembelajaran (20)

Tuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
Tuti Herawati Tugas Kurikulum PembelajarannnnnnTuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
Tuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
20080210965
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Fenny Radinal
Metode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docxMetode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docx
Zuk辿t Printing
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdfMetode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Zuk辿t Printing
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolahHakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
anisa321586
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
Susi Yanti
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
yunitasari_31
Kurikulum
KurikulumKurikulum
Kurikulum
20080210955
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptxPPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
HeriS25
Strategi Belajar Mengajar
Strategi Belajar MengajarStrategi Belajar Mengajar
Strategi Belajar Mengajar
Rizal M Suhardi
Ptk
PtkPtk
Ptk
Operator Warnet Vast Raha
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdfkurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
pgmiidaqu
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docxBAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
UpiHambuku
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdfBlue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
muaofficial21
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaran
Nugraha El-Ma'ruf
Tuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
Tuti Herawati Tugas Kurikulum PembelajarannnnnnTuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
Tuti Herawati Tugas Kurikulum Pembelajarannnnnn
20080210965
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Fenny Radinal
Metode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docxMetode Pembelajaran Tematik.docx
Metode Pembelajaran Tematik.docx
Zuk辿t Printing
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdfMetode Pembelajaran Tematik.pdf
Metode Pembelajaran Tematik.pdf
Zuk辿t Printing
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolahHakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
Hakikat pembelajaran pada peserta didik disekolah
anisa321586
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
Susi Yanti
Tugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaranTugas kurikulum dan pembelajaran
Tugas kurikulum dan pembelajaran
yunitasari_31
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptxPPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
PPT 6B HERI SUSANTO 1811060491.pptx
HeriS25
Strategi Belajar Mengajar
Strategi Belajar MengajarStrategi Belajar Mengajar
Strategi Belajar Mengajar
Rizal M Suhardi
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdfkurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
kurikulumpembelajaranppt-130321230549-phpapp01 (1).pdf
pgmiidaqu
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docxBAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
BAHAN_MAKALAH_STRATEGI_BELAJAR_MENGAJAR.docx
UpiHambuku
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaranTugas individu kurikulum dan pembelajaran
Tugas individu kurikulum dan pembelajaran
She Apriani
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdfBlue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
Blue Orange Beige Illustration Group Project Education Presentation (1).pdf
muaofficial21
Kurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaranKurikulum dan pembelajaran
Kurikulum dan pembelajaran
Nugraha El-Ma'ruf

Recently uploaded (20)

Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah

Hakikat Pembelajaran

  • 1. HAKIKAT PEMBELAJARAN K E L O M P O K 1 0 S H I N TA A P R I L I AWAT I ( 7 1 0 1 4 1 3 2 2 5 )
  • 2. PENGERTIAN HAKIKAT PEMBELAJARAN Undang-undang No. 20/2003 Bab I Ayat 20, Pembelajaran adalah sebuah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar.
  • 3. PENGERTIAN HAKIKAT PEMBELAJARAN Definisi pembelajaran menurut para ahli: Serangkaian peristiwa eksternal peserta didik yang dirancang untuk mendukung proses internal belajar (GAGNE) Cara pengorganisasian peserta didik untuk mencapai tujuan pendidikan (KNOWLES) Seperangkat peristiwa yang mempengaruhi peserta didik sedemikian rupa sehingga peserta didik itu memperoleh kemudahan (BRIGGS) Suatu usaha yang sengaja melibatkan dan menggunakan pengetahuan profesional yang dimiliki guru untuk mencapai tujuan kurikulum. (DUFFY & ROEHLER)
  • 4. Pemerolehan tabiat, pengetahuan dan sikap (LESTER D. CROW & ALICE CROW ) perubahan tingkah laku yang melibatkan ketrampilan kognitif yaitu penguasaan ilmu dan perkembangan kemahiran intelek (RAHIL MAHYUDDIN) Perubahan kekal secara relatif dalam keupayaan kelakuan akibat latihan yang diperkukuh.(G. A. KIMBLE) interaksi yang bernilai positif antara siswa dan pendidik yang bertujuan adanya perubahan ke arah peningkatan kemampuan siswa. (ABDUL RACHMAN SALEH) Perubahan tingkah laku individu yang disebabkan oleh pengalaman (SLAVIN)
  • 5. PROSES PEMBELAJARAN 1. Secara verbal (Lisan) 2.Secara nonverbal
  • 6. KOMPONEN PEMBELAJARAN Tujuan Subjek belajar Materi pelajaran Strategi pembelajaran Media pembelajaran Penunjang
  • 7. ciriciri dari pembelajaran dalam buku Sugandi, dkk (2000:25) antara lain: 1) Pembelajaran dilakukan secara sadar dan direncanakan secara sistematis; 2) Pembelajaran dapat menumbuhkan perhatian dan motivasi siswa dalam belajar; 3) Pembelajaran dapat menyediakan bahan belajar yang menarik dan menantang bagi siswa; 4) Pembelajaran dapat menggunakan alat bantu belajar yang tepat dan menarik; 5) Pembelajaran dapat menciptakan suasana belajar yang aman dan menyenangkan bagi siswa; 6) Pembelajaran dapat membuat siswa siap menerima pelajaran baik secara fisik maupun psikologis.
  • 8. Menurut Eggen & Kauchak ( 1998 ) Menjelaskan bahwa ciri ciri pembelajaran yang efektif, yaitu: Siswa menjadi pengkaji yang aktif terhadap lingkungannya melalui mengobservasi, membandingkan,kesamaan-kesamaan dan perbedaan - perbedaan Guru menyediakan materi sebagai fokus berpikir dan berinteraksi dalam pelajaran Guru secara aktif terlibat dalam pemberian arahan dan tuntunan kepada siswa dalam menganalisis informasi Orientasi pembelajaran penguasaan isi pelajaran dan pengembangan keterampilan berpikir Guru menggunakan teknik mengajar yang bervariasi sesuai dengan tujuan dan gaya mengajar guru
  • 9. PERBEDAAN PENGAJARAN DAN PEMBELAJARAN Perbedaan pengajaran dan pembelajaran dapat dilihat di tabel berikut :
  • 10. PRINSIP PRINSIP PEMBELAJARAN Prinsip pembelajaran bersumber dari teori behavioristik Prinsip pembelajaran bersumber dari teori kognitif Prinsip pembelajaran dari teori humanisme Prinsip pembelajaran dalam rangka pencapaian ranah tujuan Prinsip pembelajaran konstruktivisme Prinsip pembejaran bersumber dari azas mengajar
  • 11. PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI TEORI BEHAVIORISTIK Pembelajaran dapat menimbulkan proses belajar dengan baik apabila a. Peserta didik berpartisipasi secara aktif b. Materi disusun dalam bentuk unit-unit kecil dan diorganisir secara sistematis dan logis c. Tiap respon peserta didik diberi balikan dan disertai penguatan
  • 12. PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI TEORI KOGNITIF Menekankan akan makna dan pemahaman. Mempelajari materi tidak hanya proses pengulangan tetapi perlu disertai proses transfer secara lebih luas. Menekankan adanya pola dan hubungan. Pembelajaran prinsip dan konsep Struktur disiplin ilmu dn struktur kognitif Pentingnya bahasa sebagai dasar pikiran dan komunikasi Objek pembelajaran seperti apa adanya dan tidak disederhanakan dalam bentuk eksperimen Perlunya memanfaatkan pengajaran perbaikan yang lebih bermakna.
  • 13. PRINSIP PEMBELAJARAN DARI TEORI HUMANISTIK Belajar bertujuan untuk memanusiakan manusia, yaitu dapat mengaktualisasi dirinya dengan lingkungan.
  • 14. PRINSIP PEMBELAJARAN DALAM RANGKA PENCAPAIAN RANAH TUJUAN Ranah tujuan pembelajaran dibedakan atas Ranah kognitif Ranah afektif Ranah psikomotorik Prinsip pengaturan kegiatan kognitif Prinsip pengaturan kegiatan afektif Prinsip pengaturan kegiatan psikomotorik
  • 15. PRINSIP PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISME Pertanyaan dan konstruksi jawaban peserta didik adalah penting Berlandasan beragam sumber informasi materi dapat dimanipulasi para peserta didik. Pendidik lebih bersifat interaktif dan berperan sebagai fasilitator dan mediator bagi peserta didik dalam proses belajar mengajar. Program pembelajaran dibuat secara bersama peserta didik agar mereka benar benar terlibat dan bertanggung jawab. Strategi pembelajaran, student centered learning, dilakukan dengan belajar aktif, mandiri, koperatif, dan kolaboratif
  • 16. PRINSIP PEMBELAJARAN BERSUMBER DARI AZAS MENGAJAR AZAS DIDAKTIF 1. Prinsip aktivitas mental 2. Prinsip menarik perhatian 3. Prinsip penyesuaian perkembangan anak 4. Prinsip appersepsi 5. Prinsip peragaan 6. Prinsip aktivitas motorik 7. Prinsip motivasi
  • 17. LANJUTAN AZAS DARI MARSELL : 1. Prinsip konteks 2. Prinsip fokus 3. Prinsip sekuens 4. Prinsip evaluasi 5. Prinsip individualisasi 6. Prinsip sosialisasi
  • 20. KESIMPULAN Proses pembelajaran merupakan suatu proses yang mengandung serangkaian pelaksanaan oleh guru dan siswa atas dasar hubungan timbal-balik yang berlangsung dalam situasi edukatif untuk mencapai tujuan tertentu. Interaksi atau hubungan timbal balik antara guru dan siswa ini merupakan syarat utama bagi berlangsungnya proses pembelajaran.
  • 21. PERTANYAAN Apa relevansi antara pengajaran dan pembelajaran dan bagaimana mengkondisikan keduanya dalam meningkatkan efektivitas belajar? Manakah yang lebih penting antara kemampuan guru menyampaikan materi belajar dengan baik atau minat belajar siswa dalam proses pembelajaran? Jelaskan ! Bagaimana cara agar guru tidak hanya mampu menyampaikan materi belajar dengan baik, tetapi juga mampu menginspirasi siswanya agar termotivasi untuk mau dan terlibat belajar dalam proses pembelajaran?