ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
PERAN STRATEGIK
MANAJEMEN SUMBER
DAYA MANUSIA
contact.hamdy@gmail.com
Setelah mempelajari chapter ini
anda diharapkan dapat
1. Menjelaskan apakah sumber daya manusia
(SDM) dan kaitannya dengan proses
manajemen
2. Memberikan 8 contoh bagaimana manajer
dapat menggunakan konsep dan teknik SDM
3. Mengilustrasikan tanggungjawab MSDM
pada lini dan staf SDM
4. Memberikan contoh yang mengilustrasikan
peran SDM dalam memformulasikan dan
mengeksekusi strategi perusahaan
5. Menulis esai singkat dengan topik: mengapa
peran HR manager semakin dibutuhkan saat
Tugas Manajer SDM
 Proses manajemen
 Lima fungsi dasar mengenai perencanaan
(Planning), pengorganisasian
(Organizing), pendelegasian
(Staffing), memiimpin (Leading), kontrol (Control)
 Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
 Kebijakan dan praktek membawa setiap orang
atau aspek yang dimiliki oleh sumber daya
manusia dalam setiap posisi manajemen yang
meliputi rekrut, seleksi, training, pemberian
penghargaan, dan penilaian
Aspek personalia pada Pekerjaan
Manajer SDM
 Melaksanakan job analisis (menentukan ruang
lingkup setiap pekerjaan karyawan)
 Merencanakan kebutuhan karyawan dan
melakukan rekrut kandidat
 Melakukan orientasi dan training karyawan
baru
 Mengelola pengupahan dan gaji (kompensasi
karyawan)
Aspek personalia pada Pekerjaan
Manajer SDM (lanjutan)
 Memberikan insentif dan benefit
 Melakukan penilaian kinerja
 Melakukan komunikasi (interview, konseling,
pendisiplinan)
 Training dan mengembangkan manajer
 Membangun komitmen karyawan
Kesalahan personalia
 Mempekerjakan orang yang salah
 Tingkat keluar masuk karyawan yang tinggi
 Menjadikan bawahan tidak melakukan yang
terbaik yang bisa mereka lakukan
 Membuang waktu dengan melakukan
interview yang tidak penting
 Menyebabkan perusahaan berurusan dengan
hukum karena melakukan diskriminasi
Kesalahan personalia
(Lanjutan)
 Praktik K3 yang kurang baik
 Mengakibatkan sebagian karyawan berpikir
bahwa gaji mereka tidak adil dan tidak
sebanding dengan karyawan laindi dalam
organisasi
 Membiarkan kurangnya pelatihan yang
mengakibatkan berkurangnya efektivias divisi
Anda
 Melakukan praktek kerja yang tidak adil
Konsep dasar SDM
 Mendapatkan hasil
 Aspek dasar dalam mengelola
 SDM menciptakan nilai dg melibatkan dalam
berbagai aktivitas sehingga menimbulkan
perilaku karyawan yang dibutuhkan
perusahaan untuk mencapai sasaran strategis
organisasi
Aspek lini dan staf dalam
MSDM
 Line manager
 Manajer yang memiliki wewenang untu
memerintahkan bawahan dan bertanggungjawab
untuk menyelesaiakn tugas organisasi
 Staff manager
 Manajer yang membantu dan memberi nasihat
terhadap manajer lini.
Tanggungjawab Line Manager
SDM
 Menempatkan right person in the right jon
 Memberikan orientasi pada karyawan baru
 Memberkan training untuk setiap jabatan baru
pada setiap karyawan
 Meningkatkan kinerja setiap karyawan
 Mendapatkan kerjasama kreatif dan dan
mengebangkan hubungan kerja yang
harmonis
Tanggungjawab Line Manager
SDM
 Mengintepretasikan kebijakan dan prosedur
perusahaan
 Mengontrol biaya tenaga kerja
 Mengembangakan kemampuan setiap
karyawan
 Menciptakan dan memelihara semangat setiap
bagian
 Melindungi kondisi kesehatan dan fisik
karyawan
Fungsi Manajer SDM
 Fungsi lini
 Manajer SDM mengarahkan setiap aktivitas setiap
bawahan pada bagiannya dan area yang terkait
(cafetaria)
 Fungsi koordinatif
 Manajer SDM juga mengkoordinasi aktivitas
personalia, seringkali disebut sebagai fungsi kontrol
 Fungsi staf
 Membantu dan memberikan masukan kepada
manajer lini adalah inti dan tugas manajer SDM
Manajer SDM dan kewenangan
 Otoritas/kewenangan
 Hak untuk membuat keputusan, mengarahkan pekerjaan
orang lain, dan memberikan perintah
 Kewenangan implisit
 Kewenangan yang digunakan manajer SDM dengan
memberikan pemahaman bahwa mereka memiliki akses
kepada top manajemen
 Kewenangan lini
 Kewenangan yang digunakan manajer SDM dengan
mengarahkan aktivitas di bagiannya dan area yang terkait
Advokasi karyawan
 Bagian SDM harus mengambil alih
tanggungjawab untuk:
 Mendefenisikan dengan jelas bagaimana
manajemen memperlakukan karyawan
 Meyakinkan karyawan mengenai mekanisme
yang harus dipenuhi untuk menggugat praktek
ketidak adilan
 Mewakili keinginan karyawan dalam kerangka
kewajiban utama kepada swenior manajemen
Contoh tugas Manajer SDM
 Rekrut
 Analisis jabatan
 Koordinator equal employee opportunity
(EEO)
 Manajer kompensasi
 Spesialis training
 Spesialis hubungan industrial
Struktur organisasi departemen SDM (Perusahaan
Besar)
Kerjasama manajemen
SDM lini dan staf
 Tanggungjawab manajer lini adalah untuk
merinci kualifikasi yang dibutuhkan untuk
mengisi posisi yang spesifik
 Staf SDM kemudian mengembangkan
kualifikasi pelamar dan melakukan screening
awal
 Staf SDM melakuakn tes dan menyerahkan
pelamar terbaik kepada manajer lini, yang
akan mewawancarai dan memilih salah satu
yang paling cocok
Struktur organisasi Bagian SDM (Perusahaan kecil)
Perubahan lingkungan manajemen
SDM
 Globalisasi
 Kemajuan teknologi
 Ekspor pekerjaan
 Sifat pekerjaan
 Demografi pekerja
Mengukur kontribusi SDM
 Strategi
 Perencanaan perusahaan jangka panjang untuk
menyeimbangkan kekuatan adn kelemahan
internal dengan kesempatan dan tantangan
eksternal untuk memantenance keunggulan
kompetitif
 Top management ingin melihat, presisi,
bagaimana rencana manajer SDM akan membuat
perusahaan lebih valuable
Metrics SDM (contoh)
Tingkat absensi
Biaya setiap merekrut
Biaya kesehatan per karyawan
Biaya tenaga kerja
Metrics SDM (contoh)/
(lanjutan)
 Training investment factor
[biaya total training: jumlah peserta]
 Human capital value added
[ pendapatan- (biaya operasi-(b.
kompensasi+b. benefit)) ; total jumlah
FTE]
 Biaya SDM per karyawan
 Tingkat turnover
Mengukur kontribusi Bagian
SDM
 HR scorecard
 Menunjukkan standar kuantitatif (metrics)
perusahaan yang digunakan untuk mengukur
aktivitas Bagian SDM
 Mengukur perilaku karyawan yang dihasilkan dari
aktivitas kerja
 Mengukur relevansi strategis outcomes
organisasi dari perilaku yang ditunjukan karyawan
Manajer SDM masa kini
 Kecakapan baru
 Ke cakapan SDM
 Kecakapan bisnis
 Kecakapan leadership
 Kecakapan pembelajaran
Manajer SDM masa kini
 Paham aturan ketenagakerjaan dan
lingkungan
 Undang-undang dan peraturan pemerintah
 K3
 Proper
 ISO
SDM dan teknologi
 Keuntungan aplikasi teknologi bagi SDM
 Meningkatkan efisiensi operasi SDM
 Mengembangkan data base informasi yang
terkait dg SDM
Tugas
 Buatlah tulisan mengenai Strategic Human
Resource Management
 Minimal 2 halaman, kertas kuarto, spasi 1.5
 Dikumpulkan pada pertemuan yang akan
datang

More Related Content

What's hot (20)

Konsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDMKonsep dasar manajemen SDM
Konsep dasar manajemen SDM
Aun Falestien Faletehan
Ìý
Msdm dessler chapter 5
Msdm dessler chapter 5Msdm dessler chapter 5
Msdm dessler chapter 5
muhammad hamdi
Ìý
Strategi Proses Manajemen Operasional
Strategi Proses Manajemen OperasionalStrategi Proses Manajemen Operasional
Strategi Proses Manajemen Operasional
IkkaW
Ìý
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management
Kacung Abdullah
Ìý
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawanmengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
Yesica Adicondro
Ìý
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance AppraisalEvaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
iceu novida adinata
Ìý
Etika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDMEtika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDM
reidjen raden
Ìý
Contoh Job Analysis
Contoh Job AnalysisContoh Job Analysis
Contoh Job Analysis
Trisnadi Wijaya
Ìý
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
Ulan SaProperti
Ìý
Penilaian kinerja-msdm
Penilaian kinerja-msdmPenilaian kinerja-msdm
Penilaian kinerja-msdm
Nofita Puji Rahayu
Ìý
Perilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Perilaku individu dalam organisasi - By HusaeriPerilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Perilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Husaeri Priatna
Ìý
Mnagement Chap 15 motivating employees
Mnagement Chap 15 motivating employeesMnagement Chap 15 motivating employees
Mnagement Chap 15 motivating employees
Dissa MeLina
Ìý
Kompensasi.pptx [autosaved]
Kompensasi.pptx [autosaved]Kompensasi.pptx [autosaved]
Kompensasi.pptx [autosaved]
Lina Akuba
Ìý
Evolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori ManajemenEvolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori Manajemen
Universitas PGRI
Ìý
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat KeputusanRobbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
ErniSiregar
Ìý
Analisis pekerjaan.ppt
Analisis pekerjaan.pptAnalisis pekerjaan.ppt
Analisis pekerjaan.ppt
Iema Shofia
Ìý
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENTKONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
Riri Satria
Ìý
Presentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDMPresentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDM
Shin Soo Rin
Ìý
Perencanaan Sdm
Perencanaan SdmPerencanaan Sdm
Perencanaan Sdm
Bowo Witoyo
Ìý
Msdm dessler chapter 5
Msdm dessler chapter 5Msdm dessler chapter 5
Msdm dessler chapter 5
muhammad hamdi
Ìý
Strategi Proses Manajemen Operasional
Strategi Proses Manajemen OperasionalStrategi Proses Manajemen Operasional
Strategi Proses Manajemen Operasional
IkkaW
Ìý
Strategic human resource management
Strategic human resource management Strategic human resource management
Strategic human resource management
Kacung Abdullah
Ìý
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawanmengelola retensi dan keterlibatan karyawan
mengelola retensi dan keterlibatan karyawan
Yesica Adicondro
Ìý
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance AppraisalEvaluasi Kinerja - Performance Appraisal
Evaluasi Kinerja - Performance Appraisal
iceu novida adinata
Ìý
Etika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDMEtika Bisnis dalam MSDM
Etika Bisnis dalam MSDM
reidjen raden
Ìý
Contoh Job Analysis
Contoh Job AnalysisContoh Job Analysis
Contoh Job Analysis
Trisnadi Wijaya
Ìý
Manajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategikManajemen sumber daya manusia strategik
Manajemen sumber daya manusia strategik
Ulan SaProperti
Ìý
Perilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Perilaku individu dalam organisasi - By HusaeriPerilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Perilaku individu dalam organisasi - By Husaeri
Husaeri Priatna
Ìý
Mnagement Chap 15 motivating employees
Mnagement Chap 15 motivating employeesMnagement Chap 15 motivating employees
Mnagement Chap 15 motivating employees
Dissa MeLina
Ìý
Kompensasi.pptx [autosaved]
Kompensasi.pptx [autosaved]Kompensasi.pptx [autosaved]
Kompensasi.pptx [autosaved]
Lina Akuba
Ìý
Evolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori ManajemenEvolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori Manajemen
Universitas PGRI
Ìý
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat KeputusanRobbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
Robbins 6 _ Manajer Sebagai Pembuat Keputusan
ErniSiregar
Ìý
Analisis pekerjaan.ppt
Analisis pekerjaan.pptAnalisis pekerjaan.ppt
Analisis pekerjaan.ppt
Iema Shofia
Ìý
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENTKONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
KONSEP DASAR HUMAN CAPITAL MANAGEMENT
Riri Satria
Ìý
Presentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDMPresentasi Pemeliharaan SDM
Presentasi Pemeliharaan SDM
Shin Soo Rin
Ìý
Perencanaan Sdm
Perencanaan SdmPerencanaan Sdm
Perencanaan Sdm
Bowo Witoyo
Ìý

Similar to Msdm dessler chapter 1 (20)

Bab 1. peranan strategis msdm.
Bab 1.  peranan strategis msdm.Bab 1.  peranan strategis msdm.
Bab 1. peranan strategis msdm.
01051982
Ìý
Bab 1. peranan strategis msdm.
Bab 1.  peranan strategis msdm.Bab 1.  peranan strategis msdm.
Bab 1. peranan strategis msdm.
01051982
Ìý
MSDM sesi 1 new-2.pptx
MSDM sesi 1 new-2.pptxMSDM sesi 1 new-2.pptx
MSDM sesi 1 new-2.pptx
NasulHaris1
Ìý
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
lamrioktafiana
Ìý
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
bebenDX
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat LunakManajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
1DMUHAMMADHAFIZHIHSA
Ìý
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptxPERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
BrigittaDefiraAnjass
Ìý
MAKALAH UTS
MAKALAH UTSMAKALAH UTS
MAKALAH UTS
alimudin029996
Ìý
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
syaihulimami
Ìý
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdfPertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
fyutika
Ìý
Makalah 1
Makalah 1Makalah 1
Makalah 1
Rony Ronymaringgi
Ìý
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
FahiraMaulidina
Ìý
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
eka risma
Ìý
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
Immawan Awaluddin
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptxManajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
ssuser2bc8ae
Ìý
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docxQuiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
IKDAcehTimur
Ìý
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdm
Juli Haryono
Ìý
Bab 1. peranan strategis msdm.
Bab 1.  peranan strategis msdm.Bab 1.  peranan strategis msdm.
Bab 1. peranan strategis msdm.
01051982
Ìý
Bab 1. peranan strategis msdm.
Bab 1.  peranan strategis msdm.Bab 1.  peranan strategis msdm.
Bab 1. peranan strategis msdm.
01051982
Ìý
MSDM sesi 1 new-2.pptx
MSDM sesi 1 new-2.pptxMSDM sesi 1 new-2.pptx
MSDM sesi 1 new-2.pptx
NasulHaris1
Ìý
Makalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejikMakalah msdm stratejik
Makalah msdm stratejik
lamrioktafiana
Ìý
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
MAKALAH RANGKUMAN MANAJEMEN STRATEJIK
bebenDX
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat LunakManajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak
1DMUHAMMADHAFIZHIHSA
Ìý
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptxPERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
PERAN PERENCANAAN STRATEGIS MSDM.pptx
BrigittaDefiraAnjass
Ìý
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
11 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
Makalah1 evaluasi kinerja syaihul imami, 11150265
syaihulimami
Ìý
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdfPertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
Pertemuan 11. Manajemen Sumber Daya Manusia.pdf
fyutika
Ìý
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
10 kwh, andita oktavia, hapzi ali, manajemen fungsional dan implementasinya, ...
anditaoktavia
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)
FahiraMaulidina
Ìý
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
11, wira usaha, eka rismah f , hapzi ali, enterprenreurship ,universitas merc...
eka risma
Ìý
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
analisi jabatan dalam manajemen sumber daya manusia.
Immawan Awaluddin
Ìý
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptxManajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik 2.pptx
ssuser2bc8ae
Ìý
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docxQuiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
Quiz Manajemen SDM dan Perilaku Organisasi.docx
IKDAcehTimur
Ìý
Tugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdmTugas dan program kerja manager sdm
Tugas dan program kerja manager sdm
Juli Haryono
Ìý

More from muhammad hamdi (20)

Amanah Illahiyah.pdf
Amanah Illahiyah.pdfAmanah Illahiyah.pdf
Amanah Illahiyah.pdf
muhammad hamdi
Ìý
Internalisasi Budaya Organisasi.pptx
Internalisasi Budaya Organisasi.pptxInternalisasi Budaya Organisasi.pptx
Internalisasi Budaya Organisasi.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Fulldome Digital.pptx
Fulldome  Digital.pptxFulldome  Digital.pptx
Fulldome Digital.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptx
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptxMateri edukasi islamic entrepreneurship.pptx
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Akhlak mulia
Akhlak muliaAkhlak mulia
Akhlak mulia
muhammad hamdi
Ìý
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya finalJadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
muhammad hamdi
Ìý
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLNSharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
muhammad hamdi
Ìý
Islamic HRM
Islamic HRMIslamic HRM
Islamic HRM
muhammad hamdi
Ìý
Manajemen aset berbasis iso 55000
Manajemen aset berbasis iso 55000Manajemen aset berbasis iso 55000
Manajemen aset berbasis iso 55000
muhammad hamdi
Ìý
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desaPedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
muhammad hamdi
Ìý
Komunikasi efektif
Komunikasi efektifKomunikasi efektif
Komunikasi efektif
muhammad hamdi
Ìý
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job TargetPerhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
muhammad hamdi
Ìý
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektif
muhammad hamdi
Ìý
Career management
Career managementCareer management
Career management
muhammad hamdi
Ìý
Monitoring Pelayanan Publik
Monitoring Pelayanan PublikMonitoring Pelayanan Publik
Monitoring Pelayanan Publik
muhammad hamdi
Ìý
The Big Lie of Strategic Planning
The Big Lie of Strategic PlanningThe Big Lie of Strategic Planning
The Big Lie of Strategic Planning
muhammad hamdi
Ìý
Lean Knowledge Work
Lean Knowledge WorkLean Knowledge Work
Lean Knowledge Work
muhammad hamdi
Ìý
Reasons for selecting a particular consulting firm
Reasons for selecting a particular consulting firmReasons for selecting a particular consulting firm
Reasons for selecting a particular consulting firm
muhammad hamdi
Ìý
First, let's fire all the managers
First, let's fire all the managersFirst, let's fire all the managers
First, let's fire all the managers
muhammad hamdi
Ìý
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
muhammad hamdi
Ìý
Amanah Illahiyah.pdf
Amanah Illahiyah.pdfAmanah Illahiyah.pdf
Amanah Illahiyah.pdf
muhammad hamdi
Ìý
Internalisasi Budaya Organisasi.pptx
Internalisasi Budaya Organisasi.pptxInternalisasi Budaya Organisasi.pptx
Internalisasi Budaya Organisasi.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Fulldome Digital.pptx
Fulldome  Digital.pptxFulldome  Digital.pptx
Fulldome Digital.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptx
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptxMateri edukasi islamic entrepreneurship.pptx
Materi edukasi islamic entrepreneurship.pptx
muhammad hamdi
Ìý
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya finalJadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
Jadwal dan silabus pelatihan transformasi budaya final
muhammad hamdi
Ìý
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLNSharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
Sharing Knowledge ISO 55000 di Pusertif PLN
muhammad hamdi
Ìý
Manajemen aset berbasis iso 55000
Manajemen aset berbasis iso 55000Manajemen aset berbasis iso 55000
Manajemen aset berbasis iso 55000
muhammad hamdi
Ìý
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desaPedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
Pedoman penyusunan proposal program pembangunan desa
muhammad hamdi
Ìý
Komunikasi efektif
Komunikasi efektifKomunikasi efektif
Komunikasi efektif
muhammad hamdi
Ìý
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job TargetPerhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
Perhitungan Standar Formasi Karyawan Berdasarkan Beban Kerja dan Job Target
muhammad hamdi
Ìý
Komunikasi Efektif
Komunikasi EfektifKomunikasi Efektif
Komunikasi Efektif
muhammad hamdi
Ìý
Career management
Career managementCareer management
Career management
muhammad hamdi
Ìý
Monitoring Pelayanan Publik
Monitoring Pelayanan PublikMonitoring Pelayanan Publik
Monitoring Pelayanan Publik
muhammad hamdi
Ìý
The Big Lie of Strategic Planning
The Big Lie of Strategic PlanningThe Big Lie of Strategic Planning
The Big Lie of Strategic Planning
muhammad hamdi
Ìý
Lean Knowledge Work
Lean Knowledge WorkLean Knowledge Work
Lean Knowledge Work
muhammad hamdi
Ìý
Reasons for selecting a particular consulting firm
Reasons for selecting a particular consulting firmReasons for selecting a particular consulting firm
Reasons for selecting a particular consulting firm
muhammad hamdi
Ìý
First, let's fire all the managers
First, let's fire all the managersFirst, let's fire all the managers
First, let's fire all the managers
muhammad hamdi
Ìý
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
Kembangkan hubungan, kemudian pimpin!
muhammad hamdi
Ìý

Msdm dessler chapter 1

  • 1. PERAN STRATEGIK MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA contact.hamdy@gmail.com
  • 2. Setelah mempelajari chapter ini anda diharapkan dapat 1. Menjelaskan apakah sumber daya manusia (SDM) dan kaitannya dengan proses manajemen 2. Memberikan 8 contoh bagaimana manajer dapat menggunakan konsep dan teknik SDM 3. Mengilustrasikan tanggungjawab MSDM pada lini dan staf SDM 4. Memberikan contoh yang mengilustrasikan peran SDM dalam memformulasikan dan mengeksekusi strategi perusahaan 5. Menulis esai singkat dengan topik: mengapa peran HR manager semakin dibutuhkan saat
  • 3. Tugas Manajer SDM  Proses manajemen  Lima fungsi dasar mengenai perencanaan (Planning), pengorganisasian (Organizing), pendelegasian (Staffing), memiimpin (Leading), kontrol (Control)  Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)  Kebijakan dan praktek membawa setiap orang atau aspek yang dimiliki oleh sumber daya manusia dalam setiap posisi manajemen yang meliputi rekrut, seleksi, training, pemberian penghargaan, dan penilaian
  • 4. Aspek personalia pada Pekerjaan Manajer SDM  Melaksanakan job analisis (menentukan ruang lingkup setiap pekerjaan karyawan)  Merencanakan kebutuhan karyawan dan melakukan rekrut kandidat  Melakukan orientasi dan training karyawan baru  Mengelola pengupahan dan gaji (kompensasi karyawan)
  • 5. Aspek personalia pada Pekerjaan Manajer SDM (lanjutan)  Memberikan insentif dan benefit  Melakukan penilaian kinerja  Melakukan komunikasi (interview, konseling, pendisiplinan)  Training dan mengembangkan manajer  Membangun komitmen karyawan
  • 6. Kesalahan personalia  Mempekerjakan orang yang salah  Tingkat keluar masuk karyawan yang tinggi  Menjadikan bawahan tidak melakukan yang terbaik yang bisa mereka lakukan  Membuang waktu dengan melakukan interview yang tidak penting  Menyebabkan perusahaan berurusan dengan hukum karena melakukan diskriminasi
  • 7. Kesalahan personalia (Lanjutan)  Praktik K3 yang kurang baik  Mengakibatkan sebagian karyawan berpikir bahwa gaji mereka tidak adil dan tidak sebanding dengan karyawan laindi dalam organisasi  Membiarkan kurangnya pelatihan yang mengakibatkan berkurangnya efektivias divisi Anda  Melakukan praktek kerja yang tidak adil
  • 8. Konsep dasar SDM  Mendapatkan hasil  Aspek dasar dalam mengelola  SDM menciptakan nilai dg melibatkan dalam berbagai aktivitas sehingga menimbulkan perilaku karyawan yang dibutuhkan perusahaan untuk mencapai sasaran strategis organisasi
  • 9. Aspek lini dan staf dalam MSDM  Line manager  Manajer yang memiliki wewenang untu memerintahkan bawahan dan bertanggungjawab untuk menyelesaiakn tugas organisasi  Staff manager  Manajer yang membantu dan memberi nasihat terhadap manajer lini.
  • 10. Tanggungjawab Line Manager SDM  Menempatkan right person in the right jon  Memberikan orientasi pada karyawan baru  Memberkan training untuk setiap jabatan baru pada setiap karyawan  Meningkatkan kinerja setiap karyawan  Mendapatkan kerjasama kreatif dan dan mengebangkan hubungan kerja yang harmonis
  • 11. Tanggungjawab Line Manager SDM  Mengintepretasikan kebijakan dan prosedur perusahaan  Mengontrol biaya tenaga kerja  Mengembangakan kemampuan setiap karyawan  Menciptakan dan memelihara semangat setiap bagian  Melindungi kondisi kesehatan dan fisik karyawan
  • 12. Fungsi Manajer SDM  Fungsi lini  Manajer SDM mengarahkan setiap aktivitas setiap bawahan pada bagiannya dan area yang terkait (cafetaria)  Fungsi koordinatif  Manajer SDM juga mengkoordinasi aktivitas personalia, seringkali disebut sebagai fungsi kontrol  Fungsi staf  Membantu dan memberikan masukan kepada manajer lini adalah inti dan tugas manajer SDM
  • 13. Manajer SDM dan kewenangan  Otoritas/kewenangan  Hak untuk membuat keputusan, mengarahkan pekerjaan orang lain, dan memberikan perintah  Kewenangan implisit  Kewenangan yang digunakan manajer SDM dengan memberikan pemahaman bahwa mereka memiliki akses kepada top manajemen  Kewenangan lini  Kewenangan yang digunakan manajer SDM dengan mengarahkan aktivitas di bagiannya dan area yang terkait
  • 14. Advokasi karyawan  Bagian SDM harus mengambil alih tanggungjawab untuk:  Mendefenisikan dengan jelas bagaimana manajemen memperlakukan karyawan  Meyakinkan karyawan mengenai mekanisme yang harus dipenuhi untuk menggugat praktek ketidak adilan  Mewakili keinginan karyawan dalam kerangka kewajiban utama kepada swenior manajemen
  • 15. Contoh tugas Manajer SDM  Rekrut  Analisis jabatan  Koordinator equal employee opportunity (EEO)  Manajer kompensasi  Spesialis training  Spesialis hubungan industrial
  • 16. Struktur organisasi departemen SDM (Perusahaan Besar)
  • 17. Kerjasama manajemen SDM lini dan staf  Tanggungjawab manajer lini adalah untuk merinci kualifikasi yang dibutuhkan untuk mengisi posisi yang spesifik  Staf SDM kemudian mengembangkan kualifikasi pelamar dan melakukan screening awal  Staf SDM melakuakn tes dan menyerahkan pelamar terbaik kepada manajer lini, yang akan mewawancarai dan memilih salah satu yang paling cocok
  • 18. Struktur organisasi Bagian SDM (Perusahaan kecil)
  • 19. Perubahan lingkungan manajemen SDM  Globalisasi  Kemajuan teknologi  Ekspor pekerjaan  Sifat pekerjaan  Demografi pekerja
  • 20. Mengukur kontribusi SDM  Strategi  Perencanaan perusahaan jangka panjang untuk menyeimbangkan kekuatan adn kelemahan internal dengan kesempatan dan tantangan eksternal untuk memantenance keunggulan kompetitif  Top management ingin melihat, presisi, bagaimana rencana manajer SDM akan membuat perusahaan lebih valuable
  • 21. Metrics SDM (contoh) Tingkat absensi Biaya setiap merekrut Biaya kesehatan per karyawan Biaya tenaga kerja
  • 22. Metrics SDM (contoh)/ (lanjutan)  Training investment factor [biaya total training: jumlah peserta]  Human capital value added [ pendapatan- (biaya operasi-(b. kompensasi+b. benefit)) ; total jumlah FTE]  Biaya SDM per karyawan  Tingkat turnover
  • 23. Mengukur kontribusi Bagian SDM  HR scorecard  Menunjukkan standar kuantitatif (metrics) perusahaan yang digunakan untuk mengukur aktivitas Bagian SDM  Mengukur perilaku karyawan yang dihasilkan dari aktivitas kerja  Mengukur relevansi strategis outcomes organisasi dari perilaku yang ditunjukan karyawan
  • 24. Manajer SDM masa kini  Kecakapan baru  Ke cakapan SDM  Kecakapan bisnis  Kecakapan leadership  Kecakapan pembelajaran
  • 25. Manajer SDM masa kini  Paham aturan ketenagakerjaan dan lingkungan  Undang-undang dan peraturan pemerintah  K3  Proper  ISO
  • 26. SDM dan teknologi  Keuntungan aplikasi teknologi bagi SDM  Meningkatkan efisiensi operasi SDM  Mengembangkan data base informasi yang terkait dg SDM
  • 27. Tugas  Buatlah tulisan mengenai Strategic Human Resource Management  Minimal 2 halaman, kertas kuarto, spasi 1.5  Dikumpulkan pada pertemuan yang akan datang