ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Penggandaan surat keluar(1)
?   Surat keluar adalah surat-surat yang
    dikirimkan sebagai jawaban atau
    tanggapan atas isi surat masuk yang
    diterima dari organisasi ,kantor lain, atau
    perorangan      agar terjalin rangkaian
    hubungan timbal balik yang serasi yang
    berakibat menguntungkan kedua belah
    pihak.
? Pembuatan   Konsep surat adalah kegiatan membuat
 rencana dan penyusunan penulisan surat ¨Csurat keluar.
 Konsep surat dibuat dengan menggunakan lembar
 konsep yang biasanya berbentuk folio ganda.
 Konsep surat biasanya dibuat oleh sekretaris atau
 bagian tata usaha dengan ide yang berasal dari
 pimpinan atau kepala bagian atau kepala seksi.
 Konsep surat tergantung kepada jenisnya;
 Kalau surat bersifat rahasia maka yang membuat surat
 otomatis yang mempunyai ide, bisa pimpinan atau yang
 lainnya.
?    Dari segi pembuatannya,konsep surat dapat
     dibuat dengan dua sistem:
1.   Sentralisasi: Pembuatan konsep surat dipusatkan
     pada      unit  tertentu,  yaitu  bagian    surat
     menyurat(mail departement)
2.   Desentralisasi: Pembuatana surat dibuat oleh
     masing- masing bagian sesuai dengan kebutuhan
     bagian.
?    Dari segi pembuatnya , konsep surat dapat dibagi
     menjadi dua jenis,yaitu:
1.   Surat yang dibuat oleh atasan/pimpinan
2.   Surat yang dibuat oleh konseptor
?   Setelah konsep surat disetujui, kemudian dicatat ke dalam
    buku agenda keluar atau buku verbal untuk memberi kode
    atau nomor surat.

Contohnya: Nomor: 001/A/V/2009

001    : Nomor urut yang diambil dari buku agenda
A      : Masalah keuangan( bersumber dari indeks yang
   dipakai)
V      : Menunjukkan bulan surat dibuat
2009: Menunjukkan tahun surat dibuat
?????????????
Konsep surat yang telah mendapatkan persetujuan dan telah
   mendapatkan kode atau nomor surat , kemudian diserahkan
   kepada unit pengetikan.Oleh juru ketik , konsep surat diketik ke
   dalam bentuk tertentu dengan baik dan rapi.
Dalam pengetikan surat ada hal-hal yang perlu diketahui ,yaitu:
a. Pemakaian surat
b. Bentuk-bentuk surat
c. Redaksi surat


Bentuk ¨Cbentuk surat yang biasa dipergunakan ada beberapa
   macam,yaitu:
a. Bentuk surat full block style
b. Bentuk surat block style
c. Bentuk surat resmi block style
d. Bentuk surat hanging paragraph
e. Bentuk surat idented Style
f. Bentuk surat dinas
Pemeriksaan konsep surat harus dilakukan dengan teliti
     sehingga konsep surat itu menjadi bentuk surat jadi , setelah
     melalui koreksi kesalahan .Pemeriksaan konsep surat yang
     telah di ketik dilakukan oleh:
a.   Pengetik surat          : Pemeriksaan dilakukan sebelum
     diturunkan dari mesin atau setelah di cetak dengan komputer
     sebelum diserahkan kepada pimpinan.
b.   Konseptor             : Setelah diperiksa juru ketik ,surat
     diserahkan kembali kepada konseptor untuk diperiksa
c.   Penanggung jawab Surat : Sebelum menanda tangani
     surat ,penanggung jawab surat harus membaca dan
     memeriksa surat terlebih dahulu.
d.   Agendaris: Surat yang akan dibukukan harus pula di periksa
     oleh agendaris
?   Surat-Surat yang telah ditandatangani dan telah diberi
    stempel harus dipisahkan.
?   Surat yang asli dikirim ke alamat yang dituju dan tindasan
    atau lembaran kedua disimpan sebagai arsip
?   Untuk surat yang akan dikirim harus dilipat dengan rapi ke
    dalam bentuk tertentu.Ada delapan macam car melipat
    surat,yaitu:
1.   Lipatan Tunggal
2.   Lipatan Ganda Sejajar
3.   Lipatan baku
4.   Lipatan baku rendah
5.   Lipatan akordion
6.   Lipatan akordion rendah
7.   Lipatan model prancis
8.   Lipatan model baron
Setelah selesai dilipat ,surat tersebut harus diberi sampul atau
amplop.Pada sampul harus dilengkapi dengan:
a. Alamat pengirim,bila tidak memakai kop surat
b. Nomor surat diketik dikiri atas di bawah kop surat
c. Cap dinas dibubuhkan pada amplop dibawah nomor
d. Stempel bebas bea atau prangko secukupnya.
Setelah penyampulan surat dan pencatatan kembali dalam
   buku verbal ,surat siap untuk dikirim.Tugas seorang ekspedisi
   adalah mengirimkan surat kepada instansi atau orang yang
   dituju .Pengiriman surat dapat dilakukan dengan:
a. Dikirim langsung
b. Dikirim melalui pos
Pengiriman surat keluar terdiri dari dua macam:
a. Pengiriman surat intern : dalam sistem buku agenda
   menggunakan buku ekspedisi intern
b. Pengiriman surat      ekstern: menggunakan buku ekspedisi
   ekstern
Surat yang asli dikirim ke alamat yang
dituju, sedangkan tindasan (lembar
kedua) disimpan menggunakan sistem
kearsipan yang dipakai oleh suatu
organisasi
Terima
 kasih

More Related Content

Viewers also liked (16)

A Picture Can Replace A Thousand Words
A Picture Can Replace A Thousand WordsA Picture Can Replace A Thousand Words
A Picture Can Replace A Thousand Words
Michael Rainey
?
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
EYevseyeva
?
Sales force and android integration app
Sales force  and android  integration appSales force  and android  integration app
Sales force and android integration app
Advanz Knowledge Systems P Ltd
?
Audiovisual references
Audiovisual referencesAudiovisual references
Audiovisual references
Etilux
?
Using Analytic Models and Communicating Their Findings
Using Analytic Models and Communicating Their FindingsUsing Analytic Models and Communicating Their Findings
Using Analytic Models and Communicating Their Findings
Congressional Budget Office
?
REG200 ENG SAMU french IEMS Network
REG200 ENG SAMU french IEMS NetworkREG200 ENG SAMU french IEMS Network
REG200 ENG SAMU french IEMS Network
Miguel Martinez Almoyna
?
Percaya diri
Percaya diriPercaya diri
Percaya diri
Enda R. Sita
?
20160118 positioning awareness
20160118 positioning awareness20160118 positioning awareness
20160118 positioning awareness
larryakaoz
?
??????22oct55
??????22oct55??????22oct55
??????22oct55
arisara
?
Act inicial grupo 61 dise?o industrial y de serviciosAct inicial grupo 61 dise?o industrial y de servicios
Act inicial grupo 61 dise?o industrial y de servicios
Jose David Pardo
?
A Picture Can Replace A Thousand Words
A Picture Can Replace A Thousand WordsA Picture Can Replace A Thousand Words
A Picture Can Replace A Thousand Words
Michael Rainey
?
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
§±§â§à§Ô§â§Ñ§Þ§Þ§Ñ §â§Ñ§Ù§Ó§Ú§ä§Ú§ñ §Þ§Ö§ß§Ö§Õ§Ø§Ö§â§ã§Ü§Ú§ç §Ü§à§Þ§á§Ö§ä§Ö§ß§è§Ú§Û IT-§â§å§Ü§à§Ó§à§Õ§Ú§ä§Ö§Ý§Ö§Û QIWI
EYevseyeva
?
Audiovisual references
Audiovisual referencesAudiovisual references
Audiovisual references
Etilux
?
Using Analytic Models and Communicating Their Findings
Using Analytic Models and Communicating Their FindingsUsing Analytic Models and Communicating Their Findings
Using Analytic Models and Communicating Their Findings
Congressional Budget Office
?
20160118 positioning awareness
20160118 positioning awareness20160118 positioning awareness
20160118 positioning awareness
larryakaoz
?
??????22oct55
??????22oct55??????22oct55
??????22oct55
arisara
?
Act inicial grupo 61 dise?o industrial y de serviciosAct inicial grupo 61 dise?o industrial y de servicios
Act inicial grupo 61 dise?o industrial y de servicios
Jose David Pardo
?

Similar to Penggandaan surat keluar(1) (11)

Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan KeluarProsedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
AidahMunawaroh
?
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen KantorMateri Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
PraptiDwiAstuti
?
Tugas menper
Tugas menperTugas menper
Tugas menper
nunamel
?
2016 surat pengertian n jenis
2016 surat pengertian n jenis2016 surat pengertian n jenis
2016 surat pengertian n jenis
Wie SaLafie
?
Pedoman16 surat-menyurat
Pedoman16 surat-menyuratPedoman16 surat-menyurat
Pedoman16 surat-menyurat
alalrahmat
?
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Yusuf Hasyim Addakhil
?
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptxMENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
zhinyemizu
?
Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4
Mira Erviana
?
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptxSurat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
romli200801
?
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"  Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Kanaidi ken
?
Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan KeluarProsedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
Prosedur Pengelolan Surat Masuk dan Keluar
AidahMunawaroh
?
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen KantorMateri Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
Materi Bab 2 Pengelolaan Surat Atau Dokumen Kantor
PraptiDwiAstuti
?
Tugas menper
Tugas menperTugas menper
Tugas menper
nunamel
?
2016 surat pengertian n jenis
2016 surat pengertian n jenis2016 surat pengertian n jenis
2016 surat pengertian n jenis
Wie SaLafie
?
Pedoman16 surat-menyurat
Pedoman16 surat-menyuratPedoman16 surat-menyurat
Pedoman16 surat-menyurat
alalrahmat
?
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Pedoman Administrasi Organisasi NU Hasil Konbes th. 2012
Yusuf Hasyim Addakhil
?
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptxMENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
MENERAPKAN TATA NASKAH SURAT MENYURAT BAHASA INDONESIA.pptx
zhinyemizu
?
Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4Tugas soft skill ke 4
Tugas soft skill ke 4
Mira Erviana
?
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptxSurat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
Surat Menyurat_LLKS 2024_Romli, M.Pd.pptx
romli200801
?
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"  Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Model dan Jenis-jenis Surat _ Materi "Correspondence Training"
Kanaidi ken
?

Penggandaan surat keluar(1)

  • 2. ? Surat keluar adalah surat-surat yang dikirimkan sebagai jawaban atau tanggapan atas isi surat masuk yang diterima dari organisasi ,kantor lain, atau perorangan agar terjalin rangkaian hubungan timbal balik yang serasi yang berakibat menguntungkan kedua belah pihak.
  • 3. ? Pembuatan Konsep surat adalah kegiatan membuat rencana dan penyusunan penulisan surat ¨Csurat keluar. Konsep surat dibuat dengan menggunakan lembar konsep yang biasanya berbentuk folio ganda. Konsep surat biasanya dibuat oleh sekretaris atau bagian tata usaha dengan ide yang berasal dari pimpinan atau kepala bagian atau kepala seksi. Konsep surat tergantung kepada jenisnya; Kalau surat bersifat rahasia maka yang membuat surat otomatis yang mempunyai ide, bisa pimpinan atau yang lainnya.
  • 4. ? Dari segi pembuatannya,konsep surat dapat dibuat dengan dua sistem: 1. Sentralisasi: Pembuatan konsep surat dipusatkan pada unit tertentu, yaitu bagian surat menyurat(mail departement) 2. Desentralisasi: Pembuatana surat dibuat oleh masing- masing bagian sesuai dengan kebutuhan bagian. ? Dari segi pembuatnya , konsep surat dapat dibagi menjadi dua jenis,yaitu: 1. Surat yang dibuat oleh atasan/pimpinan 2. Surat yang dibuat oleh konseptor
  • 5. ? Setelah konsep surat disetujui, kemudian dicatat ke dalam buku agenda keluar atau buku verbal untuk memberi kode atau nomor surat. Contohnya: Nomor: 001/A/V/2009 001 : Nomor urut yang diambil dari buku agenda A : Masalah keuangan( bersumber dari indeks yang dipakai) V : Menunjukkan bulan surat dibuat 2009: Menunjukkan tahun surat dibuat ?????????????
  • 6. Konsep surat yang telah mendapatkan persetujuan dan telah mendapatkan kode atau nomor surat , kemudian diserahkan kepada unit pengetikan.Oleh juru ketik , konsep surat diketik ke dalam bentuk tertentu dengan baik dan rapi. Dalam pengetikan surat ada hal-hal yang perlu diketahui ,yaitu: a. Pemakaian surat b. Bentuk-bentuk surat c. Redaksi surat Bentuk ¨Cbentuk surat yang biasa dipergunakan ada beberapa macam,yaitu: a. Bentuk surat full block style b. Bentuk surat block style c. Bentuk surat resmi block style d. Bentuk surat hanging paragraph e. Bentuk surat idented Style f. Bentuk surat dinas
  • 7. Pemeriksaan konsep surat harus dilakukan dengan teliti sehingga konsep surat itu menjadi bentuk surat jadi , setelah melalui koreksi kesalahan .Pemeriksaan konsep surat yang telah di ketik dilakukan oleh: a. Pengetik surat : Pemeriksaan dilakukan sebelum diturunkan dari mesin atau setelah di cetak dengan komputer sebelum diserahkan kepada pimpinan. b. Konseptor : Setelah diperiksa juru ketik ,surat diserahkan kembali kepada konseptor untuk diperiksa c. Penanggung jawab Surat : Sebelum menanda tangani surat ,penanggung jawab surat harus membaca dan memeriksa surat terlebih dahulu. d. Agendaris: Surat yang akan dibukukan harus pula di periksa oleh agendaris
  • 8. ? Surat-Surat yang telah ditandatangani dan telah diberi stempel harus dipisahkan. ? Surat yang asli dikirim ke alamat yang dituju dan tindasan atau lembaran kedua disimpan sebagai arsip ? Untuk surat yang akan dikirim harus dilipat dengan rapi ke dalam bentuk tertentu.Ada delapan macam car melipat surat,yaitu:
  • 9. 1. Lipatan Tunggal 2. Lipatan Ganda Sejajar 3. Lipatan baku 4. Lipatan baku rendah 5. Lipatan akordion 6. Lipatan akordion rendah 7. Lipatan model prancis 8. Lipatan model baron
  • 10. Setelah selesai dilipat ,surat tersebut harus diberi sampul atau amplop.Pada sampul harus dilengkapi dengan: a. Alamat pengirim,bila tidak memakai kop surat b. Nomor surat diketik dikiri atas di bawah kop surat c. Cap dinas dibubuhkan pada amplop dibawah nomor d. Stempel bebas bea atau prangko secukupnya.
  • 11. Setelah penyampulan surat dan pencatatan kembali dalam buku verbal ,surat siap untuk dikirim.Tugas seorang ekspedisi adalah mengirimkan surat kepada instansi atau orang yang dituju .Pengiriman surat dapat dilakukan dengan: a. Dikirim langsung b. Dikirim melalui pos Pengiriman surat keluar terdiri dari dua macam: a. Pengiriman surat intern : dalam sistem buku agenda menggunakan buku ekspedisi intern b. Pengiriman surat ekstern: menggunakan buku ekspedisi ekstern
  • 12. Surat yang asli dikirim ke alamat yang dituju, sedangkan tindasan (lembar kedua) disimpan menggunakan sistem kearsipan yang dipakai oleh suatu organisasi