Radio komunitas ROMIKA FM berlokasi di Bangunkerto, Sleman, Yogyakarta dengan frekuensi 107.9 MHz. Siaran dimulai pada 2010 untuk memberikan informasi dan hiburan kepada pendengar usia 17-60 tahun di sekitar Bangunkerto. Radio ini didukung oleh lembaga sosial, LSM, masyarakat, pengusaha lokal, dan pemerintah desa.