際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Rekayasa Perangkat Lunak
Software engineering
Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak
Basic Concepts of Software Engineering
 Rekayasa Perangkat Lunak
atau biasa disingkat dengan
RPL adalah salah satu bidang
profesi dan juga mata
pelajaran yang mempelajari
tentang pengembangan
perangkat-perangkat lunak
termasuk dalam hal
pembuatannya, pemeliharaan
hingga manajemen organisasi
dan manajemen kualitasnya.
 Software Engineering or
commonly abbreviated as RPL is
a professional field and also a
subject that studies the
development of software
including its creation,
maintenance, organizational
management and quality
management.
 Rekayasa Perangkat Lunak adalah cabang dari
ilmu komputer yang berfokus pada metode,
prinsip, dan alat-alat yang digunakan untuk
merancang, membangun, dan memelihara
perangkat lunak yang berkualitas tinggi.
 Berfokus bukan hanya mencakup proses
pemrograman, tetapi juga bagaimana
perangkat lunak dikembangkan dari tahap
perencanaan, desain, pengembangan, hingga
pemeliharaan. RPL menggunakan metode
dan pendekatan sistematis dalam
menciptakan perangkat lunak yang efektif,
efisien, dan memenuhi kebutuhan pengguna.
 Software Engineering is a branch of
computer science that focuses on the
methods, principles, and tools used to
design, build, and maintain high-quality
software.
 The focus is not only on the programming
process, but also on how software is
developed from the planning, design,
development, to maintenance stages.
Software Engineering uses systematic
methods and approaches in creating
software that is effective, efficient, and
meets user needs.
Definition of Requirements
Engineering
 Aktivitas menyelidiki,
mencari, atau
mengidentifikasi spesifikasi
kebutuhan sistem.
 Menjembatani sistem dan
pengguna.
 Activities to investigate, search,
or identify system requirements
specifications.
 Bridging the system and users.
Mengapa Butuh Rekayasa
Kebutuhan?
Why Need Requirements
Engineering?
 Mengurangi risiko
kegagalan proyek.
 Ketidaklengkapan
pendefinisian kebutuhan.
 Reducing the risk of project
failure.
 Incomplete definition of
requirements.
How to Get the Needs
 Metode:
 Wawancara
 Penyelidikan
 Identifikasi
 Tipe Kebutuhan:
 Kebutuhan Pengguna
 Kebutuhan Sistem
 Method:
 Interview
 Investigation
 Identification
 Requirement Type:
 User Needs
 System Needs
Functional and Non-Functional
Requirements
 Kebutuhan
Fungsional: Layanan yang
disediakan sistem.
 Kebutuhan Non-
Fungsional: Kendala pada
layanan atau fungsi sistem.
 Functional Requirements:
Services provided by the system.
Non-Functional Requirements:
Constraints on the services or
functions of the system.
Dokumen Kebutuhan/Required
Documents
 Menyediakan analisis detail
sebagai acuan perancangan
sistem.
 Pelanggan, manajer,
insinyur sistem.
 Provides detailed analysis as a
reference for system design.
 Customers, managers, system
engineers.
Desain Antarmuka Perangkat Lunak
Software Interface Design
 Proses mendesain
antarmuka pengguna yang
efektif.
 Meningkatkan pengalaman
pengguna.
 The process of designing
effective user interfaces.
 Improving the user experience.
Interface Design Principles / Prinsip
Desain Antarmuka
 Prinsip Utama:
 Tempatkan pengguna
sebagai pengendali.
 Kurangi beban memori
pengguna.
 Buat antarmuka yang
konsisten.
 Key Principles:
 Put the user in control.
 Reduce the user's memory load.
 Create a consistent interface.
Model Antarmuka Pengguna / User
Interface Model
 Model Pengguna: Profil
pengguna akhir.
 Model
Desain: Menggabungkan
data, arsitektur, dan
antarmuka.
 User Model: End user profile.
 Design Model: Combines data,
architecture, and interface.
Proses Desain Antarmuka
Interface Design Process
 Iteratif, Menggunakan
model spiral.
 Langkah-langkah:
 Analisis pengguna, tugas,
dan lingkungan.
 Perancangan antarmuka.
 Konstruksi dan validasi
antarmuka.
 Iterative, Using the spiral model.
 Steps:
 User, task, and environment
analysis.
 Interface design.
 Interface construction and
validation.
Tools Desain Antarmuka
 Balsamiq Mockup
 Mockup Builder
 Invision
Conclusion
 Kebutuhan dan Desain
adalah Elemen kunci dalam
pengembangan perangkat
lunak yang sukses.
 Lakukan analisis kebutuhan
secara menyeluruh dan
terapkan prinsip desain
antarmuka yang berfokus
pada pengguna.
 Requirements and Design are
key elements in successful
software development.
 Conduct a thorough
requirements analysis and apply
user-centric interface design
principles.
Mid Term
 Jelaskan mengapa analisis kebutuhan perangkat lunak sangat penting dalam proses pengembangan
perangkat lunak. Sebutkan dan jelaskan langkah-langkah yang harus dilakukan dalam analisis kebutuhan
perangkat lunak.
Explain why software requirements analysis is very important in the software development process. List and explain
the steps that must be taken in software requirements analysis.
 Sebuah startup sedang mengembangkan aplikasi mobile untuk layanan pengiriman makanan. Aplikasi ini
harus mudah digunakan oleh pengguna dari berbagai usia dan latar belakang. Selama pengujian awal,
ditemukan bahwa banyak pengguna merasa kesulitan dalam menavigasi aplikasi dan sering kali tidak dapat
menemukan fitur yang mereka butuhkan. Berdasarkan kasus di atas, analisislah masalah yang mungkin
terjadi dalam desain antarmuka pengguna aplikasi tersebut. Apa saja prinsip-prinsip desain antarmuka yang
dapat diterapkan untuk meningkatkan pengalaman pengguna? Bagaimana cara menguji dan memvalidasi
desain antarmuka agar sesuai dengan kebutuhan pengguna?
A startup is developing a mobile application for food delivery services. This application must be easy to use for users
of various ages and backgrounds. During initial testing, it was found that many users struggled to navigate the
application and often could not find the features they needed. Based on the above case, analyze the problems that
may occur in the user interface design of the application. What interface design principles can be applied to improve
the user experience? How can the interface design be tested and validated to meet user needs?

More Related Content

Similar to Rekayasa Perangkat Lunak softaware engineering (20)

1-1 PPL.pptx
1-1 PPL.pptx1-1 PPL.pptx
1-1 PPL.pptx
NakhlanASagara
Information system building block
Information system building blockInformation system building block
Information system building block
Ainul Yaqin
Bab ii metodologi
Bab ii metodologiBab ii metodologi
Bab ii metodologi
Iing Shalihin
Tugas 3 MPPL (D)
Tugas 3 MPPL (D)Tugas 3 MPPL (D)
Tugas 3 MPPL (D)
PutriAprilliandini
Bab ii metodologi.pdf
Bab ii metodologi.pdfBab ii metodologi.pdf
Bab ii metodologi.pdf
Eggi Chandra
Bab 3 metodologi pengembangan si
Bab 3 metodologi pengembangan siBab 3 metodologi pengembangan si
Bab 3 metodologi pengembangan si
Rif'at Hm
RPL
RPLRPL
RPL
Er Erlyta
12 Software Measurement
12 Software Measurement12 Software Measurement
12 Software Measurement
Ainul Yaqin
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunakTahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Robbyyanto Robbyyanto
Pengenalan RPL
Pengenalan RPLPengenalan RPL
Pengenalan RPL
Robby Firmansyah
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakRekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat Lunak
Yudi Purwanto
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
Titis Puspa
Proses proses perangkat lunak
Proses proses perangkat lunakProses proses perangkat lunak
Proses proses perangkat lunak
arfianti
Buku ajar kecil 01
Buku ajar kecil 01Buku ajar kecil 01
Buku ajar kecil 01
Ainul Yaqin
Chapt 5. interface design principles
Chapt 5. interface design principlesChapt 5. interface design principles
Chapt 5. interface design principles
Ibnu Dzakwan
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
gleebelle
Tugas 3
Tugas 3Tugas 3
Tugas 3
DianaHudaniKisyono
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat LunakProses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Lusiana Diyan
Proses rekayasa perangkat lunak
Proses rekayasa perangkat lunakProses rekayasa perangkat lunak
Proses rekayasa perangkat lunak
Davy Arya Atmaja
Information system building block
Information system building blockInformation system building block
Information system building block
Ainul Yaqin
Bab ii metodologi
Bab ii metodologiBab ii metodologi
Bab ii metodologi
Iing Shalihin
Bab ii metodologi.pdf
Bab ii metodologi.pdfBab ii metodologi.pdf
Bab ii metodologi.pdf
Eggi Chandra
Bab 3 metodologi pengembangan si
Bab 3 metodologi pengembangan siBab 3 metodologi pengembangan si
Bab 3 metodologi pengembangan si
Rif'at Hm
12 Software Measurement
12 Software Measurement12 Software Measurement
12 Software Measurement
Ainul Yaqin
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunakTahapan pengembangan perangkat lunak
Tahapan pengembangan perangkat lunak
Robbyyanto Robbyyanto
Rekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat LunakRekayasa Perangkat Lunak
Rekayasa Perangkat Lunak
Yudi Purwanto
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Titis Puspaningsih, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
Titis Puspa
Proses proses perangkat lunak
Proses proses perangkat lunakProses proses perangkat lunak
Proses proses perangkat lunak
arfianti
Buku ajar kecil 01
Buku ajar kecil 01Buku ajar kecil 01
Buku ajar kecil 01
Ainul Yaqin
Chapt 5. interface design principles
Chapt 5. interface design principlesChapt 5. interface design principles
Chapt 5. interface design principles
Ibnu Dzakwan
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
Pertemuan ke 1 (perangkat lunak)
gleebelle
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat LunakProses Rekayasa Perangkat Lunak
Proses Rekayasa Perangkat Lunak
Lusiana Diyan
Proses rekayasa perangkat lunak
Proses rekayasa perangkat lunakProses rekayasa perangkat lunak
Proses rekayasa perangkat lunak
Davy Arya Atmaja

Recently uploaded (20)

BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptxTeknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
UsBero
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
ssuser327180
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai KeagamaanBuku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
ssuser521b2e1
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptxTeknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
Teknik PEMASANGAN MULSA pada lahan pertanian.pptx
UsBero
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
keutamaanDiskusi kelompok berlangsung dengan baik, dengan setiap siswa merasa...
ssuser327180
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai KeagamaanBuku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
Buku Mengokohkan Karakter Pancasila Melalui Integrasi Nilai nilai Keagamaan
ssuser521b2e1
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
03. DISTRIBUSI FREKUENSI (Ilmu Komputer Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi

Rekayasa Perangkat Lunak softaware engineering

  • 2. Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak Basic Concepts of Software Engineering Rekayasa Perangkat Lunak atau biasa disingkat dengan RPL adalah salah satu bidang profesi dan juga mata pelajaran yang mempelajari tentang pengembangan perangkat-perangkat lunak termasuk dalam hal pembuatannya, pemeliharaan hingga manajemen organisasi dan manajemen kualitasnya. Software Engineering or commonly abbreviated as RPL is a professional field and also a subject that studies the development of software including its creation, maintenance, organizational management and quality management.
  • 3. Rekayasa Perangkat Lunak adalah cabang dari ilmu komputer yang berfokus pada metode, prinsip, dan alat-alat yang digunakan untuk merancang, membangun, dan memelihara perangkat lunak yang berkualitas tinggi. Berfokus bukan hanya mencakup proses pemrograman, tetapi juga bagaimana perangkat lunak dikembangkan dari tahap perencanaan, desain, pengembangan, hingga pemeliharaan. RPL menggunakan metode dan pendekatan sistematis dalam menciptakan perangkat lunak yang efektif, efisien, dan memenuhi kebutuhan pengguna. Software Engineering is a branch of computer science that focuses on the methods, principles, and tools used to design, build, and maintain high-quality software. The focus is not only on the programming process, but also on how software is developed from the planning, design, development, to maintenance stages. Software Engineering uses systematic methods and approaches in creating software that is effective, efficient, and meets user needs.
  • 4. Definition of Requirements Engineering Aktivitas menyelidiki, mencari, atau mengidentifikasi spesifikasi kebutuhan sistem. Menjembatani sistem dan pengguna. Activities to investigate, search, or identify system requirements specifications. Bridging the system and users.
  • 5. Mengapa Butuh Rekayasa Kebutuhan? Why Need Requirements Engineering? Mengurangi risiko kegagalan proyek. Ketidaklengkapan pendefinisian kebutuhan. Reducing the risk of project failure. Incomplete definition of requirements.
  • 6. How to Get the Needs Metode: Wawancara Penyelidikan Identifikasi Tipe Kebutuhan: Kebutuhan Pengguna Kebutuhan Sistem Method: Interview Investigation Identification Requirement Type: User Needs System Needs
  • 7. Functional and Non-Functional Requirements Kebutuhan Fungsional: Layanan yang disediakan sistem. Kebutuhan Non- Fungsional: Kendala pada layanan atau fungsi sistem. Functional Requirements: Services provided by the system. Non-Functional Requirements: Constraints on the services or functions of the system.
  • 8. Dokumen Kebutuhan/Required Documents Menyediakan analisis detail sebagai acuan perancangan sistem. Pelanggan, manajer, insinyur sistem. Provides detailed analysis as a reference for system design. Customers, managers, system engineers.
  • 9. Desain Antarmuka Perangkat Lunak Software Interface Design Proses mendesain antarmuka pengguna yang efektif. Meningkatkan pengalaman pengguna. The process of designing effective user interfaces. Improving the user experience.
  • 10. Interface Design Principles / Prinsip Desain Antarmuka Prinsip Utama: Tempatkan pengguna sebagai pengendali. Kurangi beban memori pengguna. Buat antarmuka yang konsisten. Key Principles: Put the user in control. Reduce the user's memory load. Create a consistent interface.
  • 11. Model Antarmuka Pengguna / User Interface Model Model Pengguna: Profil pengguna akhir. Model Desain: Menggabungkan data, arsitektur, dan antarmuka. User Model: End user profile. Design Model: Combines data, architecture, and interface.
  • 12. Proses Desain Antarmuka Interface Design Process Iteratif, Menggunakan model spiral. Langkah-langkah: Analisis pengguna, tugas, dan lingkungan. Perancangan antarmuka. Konstruksi dan validasi antarmuka. Iterative, Using the spiral model. Steps: User, task, and environment analysis. Interface design. Interface construction and validation.
  • 13. Tools Desain Antarmuka Balsamiq Mockup Mockup Builder Invision
  • 14. Conclusion Kebutuhan dan Desain adalah Elemen kunci dalam pengembangan perangkat lunak yang sukses. Lakukan analisis kebutuhan secara menyeluruh dan terapkan prinsip desain antarmuka yang berfokus pada pengguna. Requirements and Design are key elements in successful software development. Conduct a thorough requirements analysis and apply user-centric interface design principles.
  • 15. Mid Term Jelaskan mengapa analisis kebutuhan perangkat lunak sangat penting dalam proses pengembangan perangkat lunak. Sebutkan dan jelaskan langkah-langkah yang harus dilakukan dalam analisis kebutuhan perangkat lunak. Explain why software requirements analysis is very important in the software development process. List and explain the steps that must be taken in software requirements analysis. Sebuah startup sedang mengembangkan aplikasi mobile untuk layanan pengiriman makanan. Aplikasi ini harus mudah digunakan oleh pengguna dari berbagai usia dan latar belakang. Selama pengujian awal, ditemukan bahwa banyak pengguna merasa kesulitan dalam menavigasi aplikasi dan sering kali tidak dapat menemukan fitur yang mereka butuhkan. Berdasarkan kasus di atas, analisislah masalah yang mungkin terjadi dalam desain antarmuka pengguna aplikasi tersebut. Apa saja prinsip-prinsip desain antarmuka yang dapat diterapkan untuk meningkatkan pengalaman pengguna? Bagaimana cara menguji dan memvalidasi desain antarmuka agar sesuai dengan kebutuhan pengguna? A startup is developing a mobile application for food delivery services. This application must be easy to use for users of various ages and backgrounds. During initial testing, it was found that many users struggled to navigate the application and often could not find the features they needed. Based on the above case, analyze the problems that may occur in the user interface design of the application. What interface design principles can be applied to improve the user experience? How can the interface design be tested and validated to meet user needs?

Editor's Notes

  • #2: Bisa dikatakan RPL ini merupakan sebuah perubahan yang terjadi pada perangkat lunak guna melakukan pengembangan, pemeliharaan, dan pembangunan kembali dengan menerapkan prinsip rekayasa sehingga memperoleh perangkat lunak yang bisa bekerja secara lebih efisien dan efektif pada user nantinya.
  • #7: Functional and Non-Functional Requirements needs
  • #13: Interface Design