ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
REMEDIAL DAN PENGAYAAN
DALAM PEMBELAJARAN
Start here
ï‚· About Me Haedar Rauf
ï‚· MOSLEM CORNER
Pembelajaran remedial pada hakikatnya adalah pemberian bantuan bagi peserta didik yang
mengalami kesulitan atau kelambatan belajar. Pemberian pembelajaran remedial meliputi dua
langkah pokok, yaitu pertama mendiagnosis kesulitan belajar, dan kedua memberikan perlakuan
(treatment) pembelajaran remedial.
Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial:
a. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika jumlah peserta
yang mengikuti remedial lebih dari 50%;
b. Pemberian bimbingan secara khusus, misalnya bimbingan perorangan jika jumlah peserta
didik yang mengikuti remedial maksimal 20%;
c. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 20 %
tetapi kurang dari 50%;
d. Pemanfaatan tutor teman sebaya.
A. Pelaksanaan Remedial
1. Remedial dilakukan terhadap kompetensi dasar yang belum mencapai KKM
2. Pelaksanaan kegiatan remedial maksimal dilaksanakan sebanyak 3 kali dan/atau
dihentikan pada saat ketuntasan klasikal mencapai minimal 85%.
3. Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial :
a. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika jumlah peserta
yang mengikuti remedial lebih dari 50%.
b. Pemberian bimbingan secara khusus, untuk bimbingan perorangan jika jumlah peserta didik
yang mengikuti remedial maksimal 20%.
c. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 20 %
tetapi kurang dari 50%.
d. Pemanfaatan tutor teman sebaya.
4. Mekanisme pelaksanaan remidial secara teknik menggunakan langkah-langkah, sebagai
berikut :
a. Menganalisis hasil evaluasi belajar peserta didik setelah selesai 1 KD tertentu.
b. Menentukan ketuntasan peserta didik dan nilai rerata secara individual maupun klasikal.
c. Menetapkan teknik remedial yang akan diterapkan.
d. Melakukan evaluasi/penilaian untuk mengetahui keberhasilan tindakan.
e. Menganalisis hasil evaluasi remedial serta menentukan tindakan berikutnya.
5. Nilai remedial tidak melebihi dari nilai KKM.
6. Kegiatan remedial dilaksanakan di luar jam tatap muka.
B. Pelaksanaan Pengayaan
Secara umum pengayaan dapat diartikan sebagai pengalaman atau kegiatan peserta didik yang
melampaui persyaratan minimal yang ditentukan oleh kurikulum dan tidak semua peserta didik
dapat melakukannya.
Pembelajaran Pengayaan
a. Identifikasi kemampuan belajar berdasarkan jenis serta tingkat kelebihan belajar peserta didik
misal belajar lebih cepat, menyimpan informasi lebih mudah, keingintahuan lebih tinggi, berpikir
mandiri, superior dan berpikir abstrak, memiliki banyak minat.
b. Identifikasi kemampuan berlebih peserta didik dapat dilakukan antara lain melalui: tes IQ, tes
inventori, wawancara, pengamatan, dsb.
c. Pelaksanaan Pembelajaran Pengayaan
1) Belajar kelompok
2) Belajar mandiri
3) Pembelajaran berbasis tema
4) Pemadatan kurikulum
Pemberian pembelajaran hanya untuk kompetensi/materi yang belum diketahui peserta didik.
Dengan demikian tersedia waktu bagi peserta didik untuk memperoleh kompetensi/materi baru,
atau bekerja dalam proyek secara mandiri sesuai dengan kapasitas maupun kapabilitas masing-
masing. Pembelajaran pengayaan dapat pula dikaitkan dengan kegiatan penugasan terstruktur
dan kegiatan mandiri tidak terstruktur.
Pembelajaran pengayaan diintegrasikan dengan kegiatan penugasan terstruktur dan kegiatan
mandiri tidak terstruktur.
Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan, dihargai sebagai nilai tambah (lebih) dari peserta
didik yang normal

More Related Content

What's hot (17)

4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
Muhammad Munandar
Ìý
12.chapter v
12.chapter v12.chapter v
12.chapter v
Alby Alyubi
Ìý
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan PretesMicro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Haristian Sahroni Putra
Ìý
Contoh program remidial
Contoh program remidialContoh program remidial
Contoh program remidial
Nani Ajja
Ìý
Competency based education panduan langkah
Competency based education   panduan langkahCompetency based education   panduan langkah
Competency based education panduan langkah
Arief Bahtiar
Ìý
Pemulihan dan pengayaan
Pemulihan dan pengayaanPemulihan dan pengayaan
Pemulihan dan pengayaan
zabidah awang
Ìý
Ppt metode demonstrasi
Ppt metode demonstrasiPpt metode demonstrasi
Ppt metode demonstrasi
Salma Van Licht
Ìý
Metode demonstrasi
Metode demonstrasiMetode demonstrasi
Metode demonstrasi
M Hivzil Goro
Ìý
Silabus microteaching
Silabus microteachingSilabus microteaching
Silabus microteaching
250052
Ìý
Modul kelas x unit 1 besaran
Modul kelas x unit 1 besaranModul kelas x unit 1 besaran
Modul kelas x unit 1 besaran
Eko Supriyadi
Ìý
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docxSintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
arieyoga1
Ìý
Pentaksiran
PentaksiranPentaksiran
Pentaksiran
saffa919
Ìý
Cover soalan teks penuh
Cover soalan teks penuhCover soalan teks penuh
Cover soalan teks penuh
vincentraj74
Ìý
Silabus micro teaching
Silabus micro teachingSilabus micro teaching
Silabus micro teaching
free_14atme
Ìý
Sumatif formatif
Sumatif  formatifSumatif  formatif
Sumatif formatif
Atykah Aura
Ìý
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaranKelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Lilis indah Kurniawati
Ìý
4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
4.3 bekal awal dan teknik teknik pengaktifannya
Muhammad Munandar
Ìý
12.chapter v
12.chapter v12.chapter v
12.chapter v
Alby Alyubi
Ìý
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan PretesMicro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Micro Teaching - Keterampilan Melaksanakan Pretes
Haristian Sahroni Putra
Ìý
Contoh program remidial
Contoh program remidialContoh program remidial
Contoh program remidial
Nani Ajja
Ìý
Competency based education panduan langkah
Competency based education   panduan langkahCompetency based education   panduan langkah
Competency based education panduan langkah
Arief Bahtiar
Ìý
Pemulihan dan pengayaan
Pemulihan dan pengayaanPemulihan dan pengayaan
Pemulihan dan pengayaan
zabidah awang
Ìý
Ppt metode demonstrasi
Ppt metode demonstrasiPpt metode demonstrasi
Ppt metode demonstrasi
Salma Van Licht
Ìý
Metode demonstrasi
Metode demonstrasiMetode demonstrasi
Metode demonstrasi
M Hivzil Goro
Ìý
Silabus microteaching
Silabus microteachingSilabus microteaching
Silabus microteaching
250052
Ìý
Modul kelas x unit 1 besaran
Modul kelas x unit 1 besaranModul kelas x unit 1 besaran
Modul kelas x unit 1 besaran
Eko Supriyadi
Ìý
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docxSintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
Sintaks Model Pembelajaran Langsung.docx
arieyoga1
Ìý
Pentaksiran
PentaksiranPentaksiran
Pentaksiran
saffa919
Ìý
Cover soalan teks penuh
Cover soalan teks penuhCover soalan teks penuh
Cover soalan teks penuh
vincentraj74
Ìý
Silabus micro teaching
Silabus micro teachingSilabus micro teaching
Silabus micro teaching
free_14atme
Ìý
Sumatif formatif
Sumatif  formatifSumatif  formatif
Sumatif formatif
Atykah Aura
Ìý
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaranKelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Kelebihan dan kekurangan metode pembelajaran
Lilis indah Kurniawati
Ìý

Viewers also liked (14)

Attract audience
Attract audienceAttract audience
Attract audience
Smith_
Ìý
Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.
Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.
DANNYDANNYELS
Ìý
Wikis, rss, podcastWikis, rss, podcast
Wikis, rss, podcast
Esteban Campaña
Ìý
Ip2 vi̇ze2
Ip2 vi̇ze2Ip2 vi̇ze2
Ip2 vi̇ze2
Zafer Demirel
Ìý
Nike TaiWan MenShi 5981
Nike TaiWan MenShi 5981Nike TaiWan MenShi 5981
Nike TaiWan MenShi 5981
learneddent4790
Ìý
interBLOK
interBLOKinterBLOK
interBLOK
Carter De Angelis
Ìý
Tarea 1Tarea 1
Tarea 1
barboledaunach
Ìý
Tarea 2 Tarea 2
Tarea 2
Evelyn Sandoval
Ìý
Tarea 1Tarea 1
Tarea 1
Emily Uvidia
Ìý
millernewsletterko
millernewsletterkomillernewsletterko
millernewsletterko
Kelechi Onunka
Ìý
Getty Images Customer Presentation
Getty Images Customer PresentationGetty Images Customer Presentation
Getty Images Customer Presentation
Splunk
Ìý
Análisis de revista femeninaAnálisis de revista femenina
Análisis de revista femenina
LilyGzz25
Ìý
Hiring Disabled Workers
Hiring Disabled WorkersHiring Disabled Workers
Hiring Disabled Workers
Mallory Shelly
Ìý
Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)
Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)
PRECOZ LTDA
Ìý
Attract audience
Attract audienceAttract audience
Attract audience
Smith_
Ìý
Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.
Presentación con Ajustes. Herramientas de Tecnología Educativa.
DANNYDANNYELS
Ìý
Wikis, rss, podcastWikis, rss, podcast
Wikis, rss, podcast
Esteban Campaña
Ìý
Ip2 vi̇ze2
Ip2 vi̇ze2Ip2 vi̇ze2
Ip2 vi̇ze2
Zafer Demirel
Ìý
Nike TaiWan MenShi 5981
Nike TaiWan MenShi 5981Nike TaiWan MenShi 5981
Nike TaiWan MenShi 5981
learneddent4790
Ìý
Tarea 1Tarea 1
Tarea 1
barboledaunach
Ìý
Tarea 2 Tarea 2
Tarea 2
Evelyn Sandoval
Ìý
Tarea 1Tarea 1
Tarea 1
Emily Uvidia
Ìý
millernewsletterko
millernewsletterkomillernewsletterko
millernewsletterko
Kelechi Onunka
Ìý
Getty Images Customer Presentation
Getty Images Customer PresentationGetty Images Customer Presentation
Getty Images Customer Presentation
Splunk
Ìý
Análisis de revista femeninaAnálisis de revista femenina
Análisis de revista femenina
LilyGzz25
Ìý
Hiring Disabled Workers
Hiring Disabled WorkersHiring Disabled Workers
Hiring Disabled Workers
Mallory Shelly
Ìý
Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)
Nic 12 impuesto a las ganancias. casos practicos. sep. 2010 (9)
PRECOZ LTDA
Ìý

Similar to Remedial dan pengay (20)

23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__010423 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
Om Jun
Ìý
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__010423 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
Yati Rostiati
Ìý
Lk modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
Lk  modul10-resume kb 4-asrofin-ski2Lk  modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
Lk modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
muhammadaliasrofin
Ìý
Modul 3 kb 4
Modul 3 kb 4Modul 3 kb 4
Modul 3 kb 4
kasmuddin nanang
Ìý
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAANPEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
NASuprawoto Sunardjo
Ìý
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptxRemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
MarryAlbert
Ìý
Konsep pengayaan
Konsep pengayaan Konsep pengayaan
Konsep pengayaan
sintaroyani
Ìý
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaran
reza ediya
Ìý
Seri pembelajaran b
Seri pembelajaran bSeri pembelajaran b
Seri pembelajaran b
Akang Duadua
Ìý
Seri pembelajaran b
Seri pembelajaran bSeri pembelajaran b
Seri pembelajaran b
Akang Duadua
Ìý
power point Analisis Pencapaian Kompetensi
power point Analisis Pencapaian Kompetensipower point Analisis Pencapaian Kompetensi
power point Analisis Pencapaian Kompetensi
EmiLiawati7
Ìý
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptxSTRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
AgusikbalIkbal
Ìý
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam PembelajaranJabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Afrina Astuti
Ìý
Tgs pgyaan en pncpaian indktor
Tgs pgyaan en pncpaian indktorTgs pgyaan en pncpaian indktor
Tgs pgyaan en pncpaian indktor
cuqonk
Ìý
22. yuniarti (06111404022)
22. yuniarti (06111404022)22. yuniarti (06111404022)
22. yuniarti (06111404022)
Dewi_Sejarah
Ìý
Bg ucok i
Bg ucok iBg ucok i
Bg ucok i
lavanter simamora
Ìý
Analisis Materi Pembelajaran
Analisis Materi Pembelajaran Analisis Materi Pembelajaran
Analisis Materi Pembelajaran
yuni dwinovika
Ìý
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteriKonsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Hishamuddin Jabar
Ìý
kaedah mengajar.
kaedah mengajar.kaedah mengajar.
kaedah mengajar.
Rafidah Ahmad
Ìý
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__010423 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
Om Jun
Ìý
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__010423 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
23 juknis-pembelajaran-tuntas-remedial-pengayaan --isi-revisi__0104
Yati Rostiati
Ìý
Lk modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
Lk  modul10-resume kb 4-asrofin-ski2Lk  modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
Lk modul10-resume kb 4-asrofin-ski2
muhammadaliasrofin
Ìý
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAANPEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
PEMBELAJARAN TUNTAS, REMEDIAL, PENGAYAAN
NASuprawoto Sunardjo
Ìý
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptxRemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
RemidialDanPengayaanDalamKurikulumMerdekaOke.pptx
MarryAlbert
Ìý
Konsep pengayaan
Konsep pengayaan Konsep pengayaan
Konsep pengayaan
sintaroyani
Ìý
macam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaranmacam-macam metode pembelajaran
macam-macam metode pembelajaran
reza ediya
Ìý
Seri pembelajaran b
Seri pembelajaran bSeri pembelajaran b
Seri pembelajaran b
Akang Duadua
Ìý
Seri pembelajaran b
Seri pembelajaran bSeri pembelajaran b
Seri pembelajaran b
Akang Duadua
Ìý
power point Analisis Pencapaian Kompetensi
power point Analisis Pencapaian Kompetensipower point Analisis Pencapaian Kompetensi
power point Analisis Pencapaian Kompetensi
EmiLiawati7
Ìý
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptxSTRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
STRATEGI PEMB. MO 9 10.pptx
AgusikbalIkbal
Ìý
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam PembelajaranJabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Jabatan Profesional dan Tantangan Guru Dalam Pembelajaran
Afrina Astuti
Ìý
Tgs pgyaan en pncpaian indktor
Tgs pgyaan en pncpaian indktorTgs pgyaan en pncpaian indktor
Tgs pgyaan en pncpaian indktor
cuqonk
Ìý
22. yuniarti (06111404022)
22. yuniarti (06111404022)22. yuniarti (06111404022)
22. yuniarti (06111404022)
Dewi_Sejarah
Ìý
Analisis Materi Pembelajaran
Analisis Materi Pembelajaran Analisis Materi Pembelajaran
Analisis Materi Pembelajaran
yuni dwinovika
Ìý
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteriKonsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Konsep+dan+cara+melaksanakan+pembelajaran+masteri
Hishamuddin Jabar
Ìý
kaedah mengajar.
kaedah mengajar.kaedah mengajar.
kaedah mengajar.
Rafidah Ahmad
Ìý

Remedial dan pengay

  • 1. REMEDIAL DAN PENGAYAAN DALAM PEMBELAJARAN Start here ï‚· About Me Haedar Rauf ï‚· MOSLEM CORNER Pembelajaran remedial pada hakikatnya adalah pemberian bantuan bagi peserta didik yang mengalami kesulitan atau kelambatan belajar. Pemberian pembelajaran remedial meliputi dua langkah pokok, yaitu pertama mendiagnosis kesulitan belajar, dan kedua memberikan perlakuan (treatment) pembelajaran remedial. Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial: a. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 50%; b. Pemberian bimbingan secara khusus, misalnya bimbingan perorangan jika jumlah peserta didik yang mengikuti remedial maksimal 20%; c. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 20 % tetapi kurang dari 50%; d. Pemanfaatan tutor teman sebaya. A. Pelaksanaan Remedial 1. Remedial dilakukan terhadap kompetensi dasar yang belum mencapai KKM 2. Pelaksanaan kegiatan remedial maksimal dilaksanakan sebanyak 3 kali dan/atau dihentikan pada saat ketuntasan klasikal mencapai minimal 85%. 3. Bentuk pelaksanaan pembelajaran remedial : a. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 50%. b. Pemberian bimbingan secara khusus, untuk bimbingan perorangan jika jumlah peserta didik yang mengikuti remedial maksimal 20%. c. Pemberian tugas-tugas kelompok jika jumlah peserta yang mengikuti remedial lebih dari 20 % tetapi kurang dari 50%. d. Pemanfaatan tutor teman sebaya. 4. Mekanisme pelaksanaan remidial secara teknik menggunakan langkah-langkah, sebagai berikut : a. Menganalisis hasil evaluasi belajar peserta didik setelah selesai 1 KD tertentu.
  • 2. b. Menentukan ketuntasan peserta didik dan nilai rerata secara individual maupun klasikal. c. Menetapkan teknik remedial yang akan diterapkan. d. Melakukan evaluasi/penilaian untuk mengetahui keberhasilan tindakan. e. Menganalisis hasil evaluasi remedial serta menentukan tindakan berikutnya. 5. Nilai remedial tidak melebihi dari nilai KKM. 6. Kegiatan remedial dilaksanakan di luar jam tatap muka. B. Pelaksanaan Pengayaan Secara umum pengayaan dapat diartikan sebagai pengalaman atau kegiatan peserta didik yang melampaui persyaratan minimal yang ditentukan oleh kurikulum dan tidak semua peserta didik dapat melakukannya. Pembelajaran Pengayaan a. Identifikasi kemampuan belajar berdasarkan jenis serta tingkat kelebihan belajar peserta didik misal belajar lebih cepat, menyimpan informasi lebih mudah, keingintahuan lebih tinggi, berpikir mandiri, superior dan berpikir abstrak, memiliki banyak minat. b. Identifikasi kemampuan berlebih peserta didik dapat dilakukan antara lain melalui: tes IQ, tes inventori, wawancara, pengamatan, dsb. c. Pelaksanaan Pembelajaran Pengayaan 1) Belajar kelompok 2) Belajar mandiri 3) Pembelajaran berbasis tema 4) Pemadatan kurikulum Pemberian pembelajaran hanya untuk kompetensi/materi yang belum diketahui peserta didik. Dengan demikian tersedia waktu bagi peserta didik untuk memperoleh kompetensi/materi baru, atau bekerja dalam proyek secara mandiri sesuai dengan kapasitas maupun kapabilitas masing- masing. Pembelajaran pengayaan dapat pula dikaitkan dengan kegiatan penugasan terstruktur dan kegiatan mandiri tidak terstruktur. Pembelajaran pengayaan diintegrasikan dengan kegiatan penugasan terstruktur dan kegiatan mandiri tidak terstruktur. Penilaian hasil belajar kegiatan pengayaan, dihargai sebagai nilai tambah (lebih) dari peserta didik yang normal