際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
SURAT
17 Februari 2021
Uu Suhardi
Jenis Surat
(berdasarkan kepentingannya)
1. Surat Pribadi
Surat yang dibuat seseorang yang isinya menyangkut kepentingan pribadi
2. Surat Niaga
Surat yang digunakan orang atau badan yang menyelenggarakan usaha niaga
3. Surat Dinas
Surat dinas merupakan alat komunikasi kedinasan yang sangat penting dalam
administrasi yang berisi pemberitahuan, penjelasan, permintaan, pernyataan, dan
lain-lain antar-instansi atau antara instansi dan perseorangan. Istilah dinas merujuk
pada kepentingan yang bersifat resmi atau formal.
Bagian Surat Dinas
1. Kepala surat
2. Tanggal surat
3. Nomor surat
4. Lampiran
5. Hal surat
6. Alamat tujuan
7. Salam pembuka
8. Pembuka surat
9. Isi surat
10. Penutup surat
11. Salam penutup
12. Tanda tangan
13. Nama jelas
14. Nama jabatan
15. Tembusan
16. Inisial
Format Surat Dinas
1. Kepala Surat
Kepala atau kop surat biasanya berisi nama instansi atau badan usaha, logo, alamat lengkap,
nomor telepon, alamat faksimile, alamat website, dan alamat e-mail.
Singkatan nama resmi lembaga pemerintah, badan atau organisasi, serta nama dokumen
resmi yang terdiri atas huruf awal kata ditulis dengan huruf kapital dan tidak diikuti dengan
tanda titik. Jadi, penulisan PT atau CV, misalnya, tidak disertai tanda titik.
Salah:
P.T. Bank Rakyat Indonesia
CV. Wijaya Agung
Benar:
PT Bank Rakyat Indonesia
CV Wijaya Agung
2. Tanggal Surat
Berfungsi memberitahukan waktu penulisan surat kepada pihak penerima surat.
Juga sebagai referensi bagi petugas administrasi dan kearsipan.
Tanggal harus ditulis lengkap dengan bulan dan tahunnya. Nama bulan tidak disingkat dan
tidak ditulis dengan angka. Angka tahun pun tidak boleh disingkat.
Di dalam kop surat biasanya sudah tercantum nama kota, jadi nama kota tersebut tak perlu
ditulis lagi di depan tanggal surat.
Salah:
16-08-2020
16 Agt 2020
16 Agustus 20
Jakarta, 16 Agt 2020
Benar:
16 Agustus 2020
3. Nomor Surat
Berfungsi antara lain untuk mempermudah penyimpanan surat (pengarsipan)
dan sebagai alat referensi.
Kata nomor dapat ditulis lengkap dengan Nomor atau disingkat menjadi No..
Jika penulisannya lengkap, Nomor langsung diikuti tanda titik dua, tetapi jika disingkat harus
diikuti dengan tanda titik, baru kemudian titik dua.
Tanda garis miring dalam penomoran tidak didahului dan tidak diikuti spasi.
Salah:
Nomor: 234/ B1/ N/ 2018
Nmr: 234/B1/N/2018
No: 234/B1/N/2018
Benar:
Nomor: 234/B1/N/2018
No.: 234/B1/N/2018
4. Lampiran
Berfungsi memberi tahu penerima surat tentang sesuatu yang dilampirkan untuk melengkapi
surat. Dapat berupa surat jalan, salinan surat, kuitansi, dan sebagainya.
Kata Lampiran tidak perlu dicantumkan jika surat yang dikirimkan memang tidak menyertakan
lampiran. Dalam penulisan jumlah barang yang dilampirkan, jika bilangan yang menunjukkan
jumlah itu hanya terdiri atas satu angka, bilangan itu ditulis dengan huruf.
Salah:
Lampiran: 0
Lampiran: 2 (dua) berkas
Lampiran: 5 lembar
Lampiran: Dua puluh lima eksemplar
Benar:
Lampiran: Dua berkas
Lampiran: Lima lembar
Lampiran: 25 eksemplar
5. Hal Surat
Hal atau perihal surat atau yang biasa ditulis Hal saja berisi pemberitahuan tentang tujuan
atau masalah pokok yang ditulis di dalam surat.
Pengisi hal surat hanya huruf awalnya yang ditulis dengan huruf kapital.
Penulisan hal surat sebaiknya singkat, jelas, dan menarik, maka jangan berbentuk kalimat,
tetapi berupa kata atau frasa.
Salah:
Hal: PENUGASAN
Hal: Undangan Rapat
Hal: Pimpinan mengundang rapat pada tanggal 24 November 2018
Benar:
Hal: Penugasan
Hal: Undangan rapat
6. Alamat Tujuan
Alamat tujuan surat merupakan petunjuk langsung tentang pihak yang harus menerima surat.
Alamat itu mesti sama dengan alamat yang tertulis di sampul surat.
Penulisan alamat cukup diawali Yth. (dengan tanda titik) atau Yang terhormat. Tidak perlu ada kata
Kepada sebelum Yth. atau Yang terhormat. Jika orang yang dituju disertai gelar akademik, pangkat, atau
jabatan, misalnya Kepala, Ketua, dan Direktur, kata sapaan seperti Bapak, Ibu, atau Saudara tidak
diperlukan. Kata sapaan itu digunakan jika alamat yang dituju langsung mengacu pada nama seseorang.
Salah:
Yth Bapak Direktur PT Tempo
Yang terhormat Ibu Dra. Sonya Mirasantika
Yth. Saudara Jenderal Reza Maulama
Benar:
Yth. Direktur PT Tempo
Yang terhormat Ibu Sonya Mirasantika
Yth. Jenderal Reza Maulama
7. Salam Pembuka
Salam pembuka merupakan tanda hormat kepada penerima surat.
Hanya huruf pertama dalam salam pembuka yang ditulis dengan huruf kapital.
Selain itu, salam pembuka diakhiri dengan tanda koma.
Salah:
Dengan Hormat,
Dengan hormat.
Benar:
Dengan hormat,
8. Pembuka Surat
Berisi pengantar tentang pokok masalah yang hendak disampaikan.
Juga berfungsi untuk menarik minat atau perhatian penerima surat.
9. Isi Surat
Isi surat, yang merupakan bagian inti dari sebuah surat,
mengungkapkan pokok masalah yang hendak disampaikan.
Bisa terdiri atas satu pokok masalah atau lebih.
Setiap pokok masalah sebaiknya diungkapkan dalam paragraf tersendiri,
jadi isi surat dapat terdiri atas beberapa paragraf.
10. Penutup Surat
Berfungsi untuk menyatakan bahwa surat telah selesai. Biasanya mengungkapkan harapan
atau ucapan terima kasih dari penulis atau pengirim surat.
Bahasa dalam pembuka, isi, dan penutup surat harus efektif.
Kalimatnya jelas, ringkas, tidak rancu, dan mengikuti kaidah bahasa.
Kata-kata yang digunakan adalah kata baku.
Penulisan kata, nama, tanggal, tempat, dan sebagainya harus tepat.
Tanda baca pun digunakan sesuai dengan aturan atau kaidah.
Salah (Pembuka Surat):
Menunjuk perihal pada pokok surat dengan ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut:
Benar (Pembuka Surat):
Menunjuk perihal surat, kami sampaikan hal-hal sebagai berikut.
Salah (Penutup Surat):
Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.
Benar (Penutup Surat):
Demikian kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu/Saudara, kami ucapkan
terima kasih.
11. Salam Penutup
Seperti salam pembuka, salam penutup merupakan tanda hormat kepada penerima surat.
Bedanya, salam penutup menjadi penanda selesainya maksud atau masalah yang
disampaikan.
Hanya huruf pertama dalam salam penutup yang ditulis dengan huruf kapital.
Salam penutup diakhiri dengan tanda koma.
Salah:
Hormat Kami,
Benar:
Hormat kami,
12. Tanda Tangan
Tanda tangan merupakan pelengkap surat yang bersifat wajib.
Sebuah surat resmi belum dianggap sah jika belum ditandatangani pejabat yang berwenang.
13. Nama Jelas
Nama penanda tangan surat ditulis secara jelas di bawah tanda tangan.
Terkadang surat tidak ditandatangani oleh pimpinan, tapi oleh pejabat di bawahnya.
Untuk itu, lazim digunakan ungkapan atas nama atau bentuk singkatnya a.n. (bukan a/n).
Hanya huruf awal setiap unsur nama penanda tangan yang ditulis dengan huruf kapital,
tidak semua huruf. Nama ini juga tidak ditulis di dalam tanda kurung.
14. Nama Jabatan
Nama jabatan merupakan identitas penanda tangan surat yang bersangkutan.
Antara nama penanda tangan surat dan jabatan tidak perlu diberi garis bawah.
Salah:
(tanda tangan)
Sonya Mirasantika
Direktur
(tanda tangan)
SONYA MIRASANTIKA
Direktur
Hormat kami,
(tanda tangan)
Alya Canda Jenaka
a.n. Direktur Personalia
Benar:
(tanda tangan)
Sonya Mirasantika
Direktur
Hormat kami,
a.n. Direktur Personalia
(tanda tangan)
Alya Canda Jenaka
Sekretaris
15. Tembusan
Ada kalanya sebuah surat dinas menggunakan tembusan, yang berfungsi memberitahukan
kepada penerima surat bahwa surat yang sama dikirimkan juga kepada pihak lain.
Dalam tembusan, tidak perlu dicantumkan kata seperti Yang Terhormat dan Bapak, tapi
cukup nama jabatan yang bersangkutan.
Salah:
Tembusan:
1. Kepada Yth. Ibu Menteri Keuangan
2. Kepada Yth. Bapak Menteri BUMN
Benar:
Tembusan:
1. Menteri Keuangan
2. Menteri BUMN
16. Inisial
Inisial atau sandi adalah kode pengenal berupa
singkatan nama pengonsep dan pengetik surat.
Gunanya untuk mengetahui nama pengonsep dan pengetik surat,
sehinggajika ada kesalahan atau kekeliruanpimpinan dapat mengecek
kepada pihak yang bersangkutan.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot (20)

Bahasa Indonesia, surat resmi
Bahasa Indonesia, surat resmiBahasa Indonesia, surat resmi
Bahasa Indonesia, surat resmi
darmigita
Bagian surat resmi
Bagian surat resmiBagian surat resmi
Bagian surat resmi
aisyah safitri hayati
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Fokgusta
Menulis surat
Menulis suratMenulis surat
Menulis surat
Rinda Hendrika
Surat dan memo
Surat dan memoSurat dan memo
Surat dan memo
Beqqi2012
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan SuratMateri Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Iepank Iep
Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen   Membuat surat dan dokumen
Membuat surat dan dokumen
Aisyah Safitri Hayati
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Sutomo Spepat
Menulis Surat Pribadi
Menulis Surat PribadiMenulis Surat Pribadi
Menulis Surat Pribadi
Yohana Rahayu
Administrasi surat
Administrasi suratAdministrasi surat
Administrasi surat
SBH Cicalengka
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa IndonesiaSurat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Ivan Lanin
Materi surat
Materi suratMateri surat
Materi surat
NurIndahS3
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Kholid Hamdun
bagian-bagian surat
bagian-bagian suratbagian-bagian surat
bagian-bagian surat
tri ayu lestari
Surat dinas
Surat dinasSurat dinas
Surat dinas
lebda wisesa
Surat menyurat
Surat menyuratSurat menyurat
Surat menyurat
Indriati Wigianingsih
Memo
MemoMemo
Memo
Ana'wayank Opiniku
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
canisius75
Bahasa Indonesia, surat resmi
Bahasa Indonesia, surat resmiBahasa Indonesia, surat resmi
Bahasa Indonesia, surat resmi
darmigita
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Fokgusta
Surat dan memo
Surat dan memoSurat dan memo
Surat dan memo
Beqqi2012
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan SuratMateri Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Materi Pembelajaran Menulis Memo dan Surat
Iepank Iep
Menulis Surat Pribadi
Menulis Surat PribadiMenulis Surat Pribadi
Menulis Surat Pribadi
Yohana Rahayu
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa IndonesiaSurat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Surat Menyurat Resmi Dalam Bahasa Indonesia
Ivan Lanin
Materi surat
Materi suratMateri surat
Materi surat
NurIndahS3
Menulis pesan singkat
Menulis pesan singkatMenulis pesan singkat
Menulis pesan singkat
canisius75

Similar to Surat 17 feb_21 uksu (20)

PPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizkyPPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizky
SalsabilaPutriRizky
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Frans Dione
Bahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat MenyuratBahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat Menyurat
Sunarti Narti
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptxBentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
MuhammadFauziFadilah1
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptxADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
SALIMMMH
Surat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasiSurat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasi
Jafar Fakhrurozi
Surat BHS. Indonesia kelas XII smt 1
Surat BHS. Indonesia kelas XII smt 1Surat BHS. Indonesia kelas XII smt 1
Surat BHS. Indonesia kelas XII smt 1
Fatmawati Kartika gorjessO
Dasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensiDasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensi
BaQry Jevieza
Administrasi surat1
Administrasi surat1Administrasi surat1
Administrasi surat1
Aldon Samosir
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high schoolUnsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
SriWinengsihSiahaan
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
ssuser3a6a52
bagian bagian surat.pptx
bagian bagian surat.pptxbagian bagian surat.pptx
bagian bagian surat.pptx
mukhlasnazarudin2
Surat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasiSurat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasi
Titikbudiarti
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Saifuddin Amrullah
Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
sma ya bakii kesugihan cilacap
Surat
Surat Surat
Surat
Ai Ela Ayu Ningsih
Surat
SuratSurat
Surat
mpuang
Surat-menyurat
Surat-menyuratSurat-menyurat
Surat-menyurat
lalaadel
Surat lamaran kerja
Surat lamaran kerjaSurat lamaran kerja
Surat lamaran kerja
Politeknik Manufaktur Astra
PPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizkyPPT surat dinas salsabila putri rizky
PPT surat dinas salsabila putri rizky
SalsabilaPutriRizky
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Tata naskah-dinas-diklat-camat-pusenif
Frans Dione
Bahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat MenyuratBahasa dalam Surat Menyurat
Bahasa dalam Surat Menyurat
Sunarti Narti
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptxBentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
Bentuk dan Jenis surat_KK-MPLB 3 XI_ KEL 2.pptx
MuhammadFauziFadilah1
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptxADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN.pptx
SALIMMMH
Surat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasiSurat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasi
Jafar Fakhrurozi
Dasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensiDasar dasar korespondensi
Dasar dasar korespondensi
BaQry Jevieza
Administrasi surat1
Administrasi surat1Administrasi surat1
Administrasi surat1
Aldon Samosir
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high schoolUnsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
Unsur dan Kebahasaan Surat Dinas.pdf for senior high school
SriWinengsihSiahaan
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
8. Korespondensi mata kuliah Tata Tulis karya tulis ilmiah .pptx
ssuser3a6a52
Surat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasiSurat menyurat presentasi
Surat menyurat presentasi
Titikbudiarti
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas   copy (2) lengkap bangetttttSurat dinas   copy (2) lengkap bangettttt
Surat dinas copy (2) lengkap bangettttt
Saifuddin Amrullah
Surat
SuratSurat
Surat
mpuang
Surat-menyurat
Surat-menyuratSurat-menyurat
Surat-menyurat
lalaadel

More from boijos (20)

Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22
boijos
kelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografiskelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografis
boijos
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
boijos
Ran ind sesi 2
Ran ind   sesi 2Ran ind   sesi 2
Ran ind sesi 2
boijos
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)
boijos
Seo tempo institute
Seo tempo instituteSeo tempo institute
Seo tempo institute
boijos
Konten algoritma sosial media revisi
Konten  algoritma sosial media revisiKonten  algoritma sosial media revisi
Konten algoritma sosial media revisi
boijos
Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial media
boijos
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytellingOke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
boijos
Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122
boijos
Storytelling pln2
Storytelling pln2Storytelling pln2
Storytelling pln2
boijos
Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2
boijos
Storytelling pln
Storytelling plnStorytelling pln
Storytelling pln
boijos
Storytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasiStorytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasi
boijos
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo instituteStorytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
boijos
Pln executive summary2 - infografik
Pln   executive summary2 - infografikPln   executive summary2 - infografik
Pln executive summary2 - infografik
boijos
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speakingMengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
boijos
Menguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderatorMenguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderator
boijos
Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22Kalimat efektif 22mar22
Kalimat efektif 22mar22
boijos
kelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografiskelas virtual.pb.infografis
kelas virtual.pb.infografis
boijos
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
Anatomi dan prinsip 14 feb-2022
boijos
Ran ind sesi 2
Ran ind   sesi 2Ran ind   sesi 2
Ran ind sesi 2
boijos
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
Siaran pers ran ind
Siaran pers ran indSiaran pers ran ind
Siaran pers ran ind
boijos
Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)Teknik menulis siaran pers (2)
Teknik menulis siaran pers (2)
boijos
Seo tempo institute
Seo tempo instituteSeo tempo institute
Seo tempo institute
boijos
Konten algoritma sosial media revisi
Konten  algoritma sosial media revisiKonten  algoritma sosial media revisi
Konten algoritma sosial media revisi
boijos
Konten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial mediaKonten algoritma sosial media
Konten algoritma sosial media
boijos
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytellingOke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
Oke jan2022 ti-teknik menulis storytelling
boijos
Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122Strategi media sosial tempo 240122
Strategi media sosial tempo 240122
boijos
Storytelling pln2
Storytelling pln2Storytelling pln2
Storytelling pln2
boijos
Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2Storytelling untuk presentasi2
Storytelling untuk presentasi2
boijos
Storytelling pln
Storytelling plnStorytelling pln
Storytelling pln
boijos
Storytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasiStorytelling untuk presentasi
Storytelling untuk presentasi
boijos
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo instituteStorytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
Storytelling untuk presentasi_evp_pl_nx_tempo institute
boijos
Pln executive summary2 - infografik
Pln   executive summary2 - infografikPln   executive summary2 - infografik
Pln executive summary2 - infografik
boijos
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speakingMengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
Mengolah suara dan_gestur_dalam_public_speaking
boijos
Menguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderatorMenguasai konten sebagai_moderator
Menguasai konten sebagai_moderator
boijos

Recently uploaded (20)

PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDSPEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
AsyunMubaraq
Modul 8 - Evaluasi Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Modul 8 - Evaluasi Kejahatan Siber pada Anak.pdfModul 8 - Evaluasi Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Modul 8 - Evaluasi Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
Pahlawan Nasional Asal Irian Barat, Frans Kaisiepo
Pahlawan Nasional Asal Irian Barat, Frans KaisiepoPahlawan Nasional Asal Irian Barat, Frans Kaisiepo
Pahlawan Nasional Asal Irian Barat, Frans Kaisiepo
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptxMENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MiliantoKwan
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Kanaidi ken
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
AsepSaepulrohman4
"ENSIKLOPEDIA PAHLAWAN NASIONAL" - KUNCORO HADI, SUSTIANINGSIH
"ENSIKLOPEDIA PAHLAWAN NASIONAL" - KUNCORO HADI, SUSTIANINGSIH"ENSIKLOPEDIA PAHLAWAN NASIONAL" - KUNCORO HADI, SUSTIANINGSIH
"ENSIKLOPEDIA PAHLAWAN NASIONAL" - KUNCORO HADI, SUSTIANINGSIH
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
"Penemuan Kembali Revolusi Kita" - Soekarnp
"Penemuan Kembali Revolusi Kita" - Soekarnp"Penemuan Kembali Revolusi Kita" - Soekarnp
"Penemuan Kembali Revolusi Kita" - Soekarnp
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Modul 6 - Pembuktian Kejahatan Siber Pada Anak.pdf
Modul 6 - Pembuktian Kejahatan Siber Pada Anak.pdfModul 6 - Pembuktian Kejahatan Siber Pada Anak.pdf
Modul 6 - Pembuktian Kejahatan Siber Pada Anak.pdf
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptxKHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
imanuelwahyuw
"Kapitalisme Bangsa Sendiri" - Soekarno.pdf
"Kapitalisme Bangsa Sendiri" - Soekarno.pdf"Kapitalisme Bangsa Sendiri" - Soekarno.pdf
"Kapitalisme Bangsa Sendiri" - Soekarno.pdf
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Modul 1 - Mengenal Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Modul 1 - Mengenal Kejahatan Siber pada Anak.pdfModul 1 - Mengenal Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Modul 1 - Mengenal Kejahatan Siber pada Anak.pdf
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdfIndependent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Syarifatul Marwiyah
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdfRencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Kanaidi ken
Belajar Integritas Kepada Tokoh Bangsa.pdf
Belajar Integritas Kepada Tokoh Bangsa.pdfBelajar Integritas Kepada Tokoh Bangsa.pdf
Belajar Integritas Kepada Tokoh Bangsa.pdf
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdfIndependent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Syarifatul Marwiyah
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptxHak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
nafilarifki1
PAHLAWAN NASIONAL "CUT NYAK DIN" - Muchtaruddin Ibrahim
PAHLAWAN NASIONAL "CUT NYAK DIN" - Muchtaruddin IbrahimPAHLAWAN NASIONAL "CUT NYAK DIN" - Muchtaruddin Ibrahim
PAHLAWAN NASIONAL "CUT NYAK DIN" - Muchtaruddin Ibrahim
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasiSurat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
RidwanHartono2
PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDSPEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
PEMBATAS DS TPK II DS SUKAPERNA DFSDFFDSFSDS
AsyunMubaraq
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptxMENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MENAMPILKAN KEINDAHAN KODRATI MANUSIA.pptx
MiliantoKwan
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Rekomendasi Corporate terkait Implementasi TNA Karyawan_Pelatihan "TNA-Negoti...
Kanaidi ken
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
04. Integral Bidang Kompleks (Universitas Pakuan).pdf
AsepSaepulrohman4
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptxKHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
KHOTBAH Melayani Tuhan dengan sikap hati yang benar.pptx
imanuelwahyuw
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdfIndependent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Independent Study pengembangan Kurikulum & Model pembelajaran PAI (1).pdf
Syarifatul Marwiyah
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdfRencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Rencana PEMAPARAN Materi Pelatihan_TNA-Negotiating Skill for Procurement.pdf
Kanaidi ken
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdfIndependent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Independent Studi Pengembangan model dan media pembelajaran PAI.pdf
Syarifatul Marwiyah
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptxHak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
Hak-Kekayaan-Intelektual - Informatika Nafila Rifki Ayub.pptx
nafilarifki1
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
Membangun Karakter Bangsa Peran Pendidikan Kewarganegaraan dalam Pembentukan ...
MAJELIS REMBUG SINAU (MARS) PANCASILA
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasiSurat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
Surat Edaran Koperasi BLN tetntang porogram investasi
RidwanHartono2

Surat 17 feb_21 uksu

  • 2. Jenis Surat (berdasarkan kepentingannya) 1. Surat Pribadi Surat yang dibuat seseorang yang isinya menyangkut kepentingan pribadi 2. Surat Niaga Surat yang digunakan orang atau badan yang menyelenggarakan usaha niaga 3. Surat Dinas Surat dinas merupakan alat komunikasi kedinasan yang sangat penting dalam administrasi yang berisi pemberitahuan, penjelasan, permintaan, pernyataan, dan lain-lain antar-instansi atau antara instansi dan perseorangan. Istilah dinas merujuk pada kepentingan yang bersifat resmi atau formal.
  • 3. Bagian Surat Dinas 1. Kepala surat 2. Tanggal surat 3. Nomor surat 4. Lampiran 5. Hal surat 6. Alamat tujuan 7. Salam pembuka 8. Pembuka surat 9. Isi surat 10. Penutup surat 11. Salam penutup 12. Tanda tangan 13. Nama jelas 14. Nama jabatan 15. Tembusan 16. Inisial
  • 5. 1. Kepala Surat Kepala atau kop surat biasanya berisi nama instansi atau badan usaha, logo, alamat lengkap, nomor telepon, alamat faksimile, alamat website, dan alamat e-mail. Singkatan nama resmi lembaga pemerintah, badan atau organisasi, serta nama dokumen resmi yang terdiri atas huruf awal kata ditulis dengan huruf kapital dan tidak diikuti dengan tanda titik. Jadi, penulisan PT atau CV, misalnya, tidak disertai tanda titik. Salah: P.T. Bank Rakyat Indonesia CV. Wijaya Agung Benar: PT Bank Rakyat Indonesia CV Wijaya Agung
  • 6. 2. Tanggal Surat Berfungsi memberitahukan waktu penulisan surat kepada pihak penerima surat. Juga sebagai referensi bagi petugas administrasi dan kearsipan. Tanggal harus ditulis lengkap dengan bulan dan tahunnya. Nama bulan tidak disingkat dan tidak ditulis dengan angka. Angka tahun pun tidak boleh disingkat. Di dalam kop surat biasanya sudah tercantum nama kota, jadi nama kota tersebut tak perlu ditulis lagi di depan tanggal surat. Salah: 16-08-2020 16 Agt 2020 16 Agustus 20 Jakarta, 16 Agt 2020 Benar: 16 Agustus 2020
  • 7. 3. Nomor Surat Berfungsi antara lain untuk mempermudah penyimpanan surat (pengarsipan) dan sebagai alat referensi. Kata nomor dapat ditulis lengkap dengan Nomor atau disingkat menjadi No.. Jika penulisannya lengkap, Nomor langsung diikuti tanda titik dua, tetapi jika disingkat harus diikuti dengan tanda titik, baru kemudian titik dua. Tanda garis miring dalam penomoran tidak didahului dan tidak diikuti spasi. Salah: Nomor: 234/ B1/ N/ 2018 Nmr: 234/B1/N/2018 No: 234/B1/N/2018 Benar: Nomor: 234/B1/N/2018 No.: 234/B1/N/2018
  • 8. 4. Lampiran Berfungsi memberi tahu penerima surat tentang sesuatu yang dilampirkan untuk melengkapi surat. Dapat berupa surat jalan, salinan surat, kuitansi, dan sebagainya. Kata Lampiran tidak perlu dicantumkan jika surat yang dikirimkan memang tidak menyertakan lampiran. Dalam penulisan jumlah barang yang dilampirkan, jika bilangan yang menunjukkan jumlah itu hanya terdiri atas satu angka, bilangan itu ditulis dengan huruf. Salah: Lampiran: 0 Lampiran: 2 (dua) berkas Lampiran: 5 lembar Lampiran: Dua puluh lima eksemplar Benar: Lampiran: Dua berkas Lampiran: Lima lembar Lampiran: 25 eksemplar
  • 9. 5. Hal Surat Hal atau perihal surat atau yang biasa ditulis Hal saja berisi pemberitahuan tentang tujuan atau masalah pokok yang ditulis di dalam surat. Pengisi hal surat hanya huruf awalnya yang ditulis dengan huruf kapital. Penulisan hal surat sebaiknya singkat, jelas, dan menarik, maka jangan berbentuk kalimat, tetapi berupa kata atau frasa. Salah: Hal: PENUGASAN Hal: Undangan Rapat Hal: Pimpinan mengundang rapat pada tanggal 24 November 2018 Benar: Hal: Penugasan Hal: Undangan rapat
  • 10. 6. Alamat Tujuan Alamat tujuan surat merupakan petunjuk langsung tentang pihak yang harus menerima surat. Alamat itu mesti sama dengan alamat yang tertulis di sampul surat. Penulisan alamat cukup diawali Yth. (dengan tanda titik) atau Yang terhormat. Tidak perlu ada kata Kepada sebelum Yth. atau Yang terhormat. Jika orang yang dituju disertai gelar akademik, pangkat, atau jabatan, misalnya Kepala, Ketua, dan Direktur, kata sapaan seperti Bapak, Ibu, atau Saudara tidak diperlukan. Kata sapaan itu digunakan jika alamat yang dituju langsung mengacu pada nama seseorang. Salah: Yth Bapak Direktur PT Tempo Yang terhormat Ibu Dra. Sonya Mirasantika Yth. Saudara Jenderal Reza Maulama Benar: Yth. Direktur PT Tempo Yang terhormat Ibu Sonya Mirasantika Yth. Jenderal Reza Maulama
  • 11. 7. Salam Pembuka Salam pembuka merupakan tanda hormat kepada penerima surat. Hanya huruf pertama dalam salam pembuka yang ditulis dengan huruf kapital. Selain itu, salam pembuka diakhiri dengan tanda koma. Salah: Dengan Hormat, Dengan hormat. Benar: Dengan hormat,
  • 12. 8. Pembuka Surat Berisi pengantar tentang pokok masalah yang hendak disampaikan. Juga berfungsi untuk menarik minat atau perhatian penerima surat. 9. Isi Surat Isi surat, yang merupakan bagian inti dari sebuah surat, mengungkapkan pokok masalah yang hendak disampaikan. Bisa terdiri atas satu pokok masalah atau lebih. Setiap pokok masalah sebaiknya diungkapkan dalam paragraf tersendiri, jadi isi surat dapat terdiri atas beberapa paragraf. 10. Penutup Surat Berfungsi untuk menyatakan bahwa surat telah selesai. Biasanya mengungkapkan harapan atau ucapan terima kasih dari penulis atau pengirim surat.
  • 13. Bahasa dalam pembuka, isi, dan penutup surat harus efektif. Kalimatnya jelas, ringkas, tidak rancu, dan mengikuti kaidah bahasa. Kata-kata yang digunakan adalah kata baku. Penulisan kata, nama, tanggal, tempat, dan sebagainya harus tepat. Tanda baca pun digunakan sesuai dengan aturan atau kaidah. Salah (Pembuka Surat): Menunjuk perihal pada pokok surat dengan ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut: Benar (Pembuka Surat): Menunjuk perihal surat, kami sampaikan hal-hal sebagai berikut. Salah (Penutup Surat): Demikian kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih. Benar (Penutup Surat): Demikian kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja sama Bapak/Ibu/Saudara, kami ucapkan terima kasih.
  • 14. 11. Salam Penutup Seperti salam pembuka, salam penutup merupakan tanda hormat kepada penerima surat. Bedanya, salam penutup menjadi penanda selesainya maksud atau masalah yang disampaikan. Hanya huruf pertama dalam salam penutup yang ditulis dengan huruf kapital. Salam penutup diakhiri dengan tanda koma. Salah: Hormat Kami, Benar: Hormat kami,
  • 15. 12. Tanda Tangan Tanda tangan merupakan pelengkap surat yang bersifat wajib. Sebuah surat resmi belum dianggap sah jika belum ditandatangani pejabat yang berwenang. 13. Nama Jelas Nama penanda tangan surat ditulis secara jelas di bawah tanda tangan. Terkadang surat tidak ditandatangani oleh pimpinan, tapi oleh pejabat di bawahnya. Untuk itu, lazim digunakan ungkapan atas nama atau bentuk singkatnya a.n. (bukan a/n). Hanya huruf awal setiap unsur nama penanda tangan yang ditulis dengan huruf kapital, tidak semua huruf. Nama ini juga tidak ditulis di dalam tanda kurung.
  • 16. 14. Nama Jabatan Nama jabatan merupakan identitas penanda tangan surat yang bersangkutan. Antara nama penanda tangan surat dan jabatan tidak perlu diberi garis bawah. Salah: (tanda tangan) Sonya Mirasantika Direktur (tanda tangan) SONYA MIRASANTIKA Direktur Hormat kami, (tanda tangan) Alya Canda Jenaka a.n. Direktur Personalia Benar: (tanda tangan) Sonya Mirasantika Direktur Hormat kami, a.n. Direktur Personalia (tanda tangan) Alya Canda Jenaka Sekretaris
  • 17. 15. Tembusan Ada kalanya sebuah surat dinas menggunakan tembusan, yang berfungsi memberitahukan kepada penerima surat bahwa surat yang sama dikirimkan juga kepada pihak lain. Dalam tembusan, tidak perlu dicantumkan kata seperti Yang Terhormat dan Bapak, tapi cukup nama jabatan yang bersangkutan. Salah: Tembusan: 1. Kepada Yth. Ibu Menteri Keuangan 2. Kepada Yth. Bapak Menteri BUMN Benar: Tembusan: 1. Menteri Keuangan 2. Menteri BUMN
  • 18. 16. Inisial Inisial atau sandi adalah kode pengenal berupa singkatan nama pengonsep dan pengetik surat. Gunanya untuk mengetahui nama pengonsep dan pengetik surat, sehinggajika ada kesalahan atau kekeliruanpimpinan dapat mengecek kepada pihak yang bersangkutan.