ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Nama : Aisyah Salsabilla R.
Kelas/Absen : MIPA 3.5/03
Tanya-Jawab HAM dan Hak & Kewajiban WN
1. (Essay) Sebutkan macam-macam HAM! (6)
Jawab :
- Hak Asasi Pribadi (Personal Rights)
- Hak Asasi Ekonomi (Property Rights)
- Hak Asasi Politik (Political Rights)
- Hak Asasi Hukum (Rights Of Legal Equality)
- Hak Asasi Sosial dan Budaya (Social and Culture Rights)
- Hak Asasi Peradilan (Procedural Rights)
2. (Essay) Jelaskan bagaimana saja pengadilan pidana internasional bisa dalam posisi
inadmissible!
Jawab :
a. Jika suatu negara sedang melakukan penyelidikan, penyidikan, atau penuntutan
atas kejahatan yang terjadi, maka pengadilan pidana internasional berada dalam
posisi inadmissible
b. Perkara yang telah diinvestigasi oleh suatu negara, kemudian negara yang
bersangkutan telah memutuskan untuk tidak melakukan penuntutan lebih lanjut
terhadap pelaku kejahatan tersebut, maka pengadilan pidana internasional
berada dalam posisi inadmissible
3. (Essay) Sebutkan 5 contoh sanksi internasional untuk negara yang dinilai melakukan
pelanggaran atau dinilai tidak peduli dengan pelanggaran HAM!
Jawab :
1) Diberlakukannya travel warning (peringatan bahaya berkunjung ke negara
tertentu0 terhadap warganya.
2) Pengalihan investasi atau penanaman modal asing.
3) Pemutusan hubungan diplomatik.
4) Pengurangan bantuan ekonomi.
5) Pengurangan tingkat kerja sama.
6) Pemboikotan produk ekspor.
7) Embargo ekonomi.
4. (Essay) Identifikasikan yang termasuk hak-hak politik !(3)
Jawab :
a. Hak menjadi warga negara suatu negara.
b. Hak dipilih dan memilih.
c. Hak mengikuti atau mendirikan partai politik.
5. (Essay) Menurut pendapat anda, mengapa larangan bersekolah merupakan bentuk
pelanggaran HAM?
Jawab :
Larangan bersekolah merupakan bentuk pelanggaran HAM ringan karena setiap
manusia mempunyai hak untuk memperoleh pendidikan, termasuk juga di dalamnya
hak untuk mengembangkan kebudayaan dan hak untuk mengembangkan iptek.
6. (Pilgan) Undang-undang yang mengatur tentang pengadilan HAM, yaitu…
a. Undang-undang no. 26 tahun 2000
b. Undang-undang no. 20 tahun 2000
c. Undang-undang no. 4 tahun 2001
d. Undang-undang no. 5 tahun 2002
e. Undang-undang no. 12 tahun 2004
Jawab : A
7. (Pilgan) Lembaga yang mempunyai tugas untuk mengembangkan pelaksanaan HAM
di indonesia adalah….
a. LBH
b. LSM
c. BPK
d. KOMNAS HAM
e. KPK
Jawab : D
8. (Pilgan) Salah satu upaya pemajuan, penhormatan, dan penegakan HAM di
Indonesia, yaitu dibuatnya peraturan perundangan-undangan tentang hak asasi
manusia yang diatur dalam….
a. Undang-undang no. 5 tahun 1998
b. Undang-undang no. 39 tahun 1999
c. Undang-undang no.26 tahun 2000
d. Kepres no. 129 tahun 1998
e. Kepres no. 181 tahun 1998
Jawab : B
9. (Essay) Jelaskan kategori pelanggaran HAM menurut UU No. 26 Tahun 2000 tentang
Pengadilan HAM!
Jawab :
a. Kejahatan genosida, yaitu setiap perbuatan yang dilakukan dengan maksud untuk
menghancurkan atau memusnahkan seluruh atau sebagian kelompok bangsa, ras,
kelompok etnis, dan kelompok agama.
b. Kejahatan terhadap kemanusiaan, yaitu salah satu perbuatan yang dilakukan
sebagai bagian dari serangan yang meluas atau sistematik yang diketahui bahwa
serangan tersebut secara langsung ditunjukkan terhadap penduduk sipil
10. (Essay) Jelaskan dengan cara apa saja kejahatan genosida itu dilakukan!
Jawab:
Kejahatan genosida dilakukan dengan cara sebagai berikut:
1) Membunuh anggota kelompok
2) Mengakibatkan penderitaan fisik atau mental yang berat terhadap anggota
anggota kelompok.
3) Menciptakan kondisi kehidupan kelompok yang akan mengakibatkan kemusnahan
secara fisik baik sebagian maupun seluruhnya.
4) Memaksakan tindakan-tindakan yang bertujuan mencegah kelahiran didalam
kelompok.
5) Memindahkan secara paksa anak-ank dari kelompok tertentu ke kelompok yang
lain.
11. (Essay) Berikan contoh sikap dan perilaku disekolah yang mencerminkan
penghormatan terhadap HAM ! (3)
Jawab:
a. Menghormati perbedaan agama di lingkungansekolah.
b. Menghargai perbedaan pendapat saat berlangsung musyawarah.
c. Berkata dan berperilaku sopan dan santun kepada semua warga sekolah.
12. (Pilgan) Setiap warga Negara Indonesia mempunyai hak dan kewajiban. Salah satu
kewajiban sebagai warga Negara adalah …
a. Membayar pajak
b. Mendapat perlindungan hukum
c. Mendapatkan pelayanan kesehatan
d. Mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak
e. Memilih, memeluk, dan menjalankan agama dan kepercayaan masing-masing
Jawab : A
13. (Pilgan) Pasal-pasal UUD 1945 memberikan jaminan persamaan kedudukan warga
Negara, salah satunya adalah adanya hak atas persamaan kedudukan dalam hukum
dan pemerintahan yang tertuang dalam pasal . . .
a. 27 ayat (1)
b. 27 ayat (2)
c. 29 ayat (1)
d. 30 ayat (1)
e. 31 ayat (1)
Jawab : A
14. (Pilgan) Hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan, dan kepastian hukum yang adil
serta perlakuan yang sama dihadapan hukum diatur dalam UUD 1945 pasal . . .
a. 28A
b. 28B ayat (1)
c. 28C ayat (1)
d. 28D ayat (1)
e. 28E ayat (1)
Jawab : D
15. (Pilgan) Hak berserikat dan berkumpul/hak berpendapat diatur dalam UUD 1945
pasal . . .
a. 27
b. 28
c. 29
d. 30
e. 31
Jawab : B
16. (Pilgan) Berikut ini termasuk salah satu pelanggaran hak sebagai warga negara,
antara lain….
a. seorang gubernur mendengarkan aspirasi dari beberapa warga tentang kenaikan
harga BBM
b. penertiban demonstrasi di tempat tempat umum seperti rumah sakit
c. sejumlah warga tidak dapat memberikan suara saat pemilu karena surat suara
terbatas
d. penertiban sejumlah demonstran yang berusaha merobohkan pintu istana negara
e. beberapa wajib pajak tidak mau membayar pajak karena pemerintah menaikkan
harga BBM
Jawab : C
17. (Pilgan) Faktor penyebab pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga
negara adalah ….
a. Pendidikan yang semakin meningkat
b. Rendahnya kesaran berbangsa dan bernegara
c. Meningkatnya penghasilan masyarakat
d. Tegasnya aparat penegak hukum
e. Sikap toleransi yang berlebihan
Jawab : B
18. (Pilgan) Upaya pencegahan pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga
negara seperti dibawah ini, kecuali ….
a. Meningkatkan kualitas layanan publik
b. Penyebarluasan kesadaran bernegara
c. Meningkatkan profesionalisme
d. Meningkatkan sikap primordialisme
e. Supremasi hukum
Jawab : D
19. (Pilgan) Pernyataan-pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan kewajiban
warga negara adalah ….
a. Menjunjung dan menaati hukum yang berlaku
b. Menghomati hak asasi manusia
c. Ikut serta dalam upaya pertahan dan keamanan negara
d. Mendapatkan Pekerjaan yang layak
e. Melakukan pembelaan kepada negara
Jawab : D
20. (Pilgan) Hak dan kewajiban warga Negara untuk ikut serta dalam upaya pembelaan
Negara tertuang dalam UUD 1945 pasal..
a. 27 ayat (3)
b. 28B ayat (2)
c. 28H ayat (4)
d. 30 ayat (1)
e. 31 ayat (2)
Jawab : A

More Related Content

What's hot (20)

DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARUDAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
nurindah_nurisa
Ìý
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan LingkunganKegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Dwi Nirwana_Chemistry
Ìý
BENZENA dan turunannya
BENZENA dan turunannyaBENZENA dan turunannya
BENZENA dan turunannya
Novianti Rossalina
Ìý
10 macam teori tentang sel
10 macam teori tentang sel 10 macam teori tentang sel
10 macam teori tentang sel
VJ Asenk
Ìý
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
Ghozali Rois
Ìý
Laporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paruLaporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paru
Laksmi_Perwira
Ìý
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMAHidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Bagas Pramana
Ìý
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
Zona Bebas
Ìý
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihariContoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Dheaz Anugrah Bakhtiar
Ìý
Laporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisLaporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisis
WaQhyoe Arryee
Ìý
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Putri Nadhilah
Ìý
Ppt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAMPpt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAM
Febrinaa24
Ìý
Contoh soal anabolisme
Contoh soal anabolismeContoh soal anabolisme
Contoh soal anabolisme
Raha Sia
Ìý
Makalah HAK ASASI MANUSIA
Makalah HAK ASASI MANUSIA Makalah HAK ASASI MANUSIA
Makalah HAK ASASI MANUSIA
salsa moyara
Ìý
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase
DaPiDaBi
Ìý
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-haripengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
RifkaNurbayti
Ìý
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMAMATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
Zona Bebas
Ìý
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
rinandani
Ìý
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basaLaporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Feren Jr
Ìý
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARUDAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
DAMPAK POSITIF DAN NEGATIF MASA ORDE BARU
nurindah_nurisa
Ìý
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan LingkunganKegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Kegunaan dan Dampak Unsur/Senyawa bagi Manusia dan Lingkungan
Dwi Nirwana_Chemistry
Ìý
10 macam teori tentang sel
10 macam teori tentang sel 10 macam teori tentang sel
10 macam teori tentang sel
VJ Asenk
Ìý
Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4Unsur Kimia Periode 4
Unsur Kimia Periode 4
Ghozali Rois
Ìý
Laporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paruLaporan kapasitas udara paru paru
Laporan kapasitas udara paru paru
Laksmi_Perwira
Ìý
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMAHidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Hidrokarbon-Kimia Kelas 11/XI SMA
Bagas Pramana
Ìý
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMAMATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
MATERI Sistem pernafasan KELAS XI SMA
Zona Bebas
Ìý
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihariContoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Contoh sel volta dalam kehidupan seharihari
Dheaz Anugrah Bakhtiar
Ìý
Laporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisisLaporan percobaan kimia elektrolisis
Laporan percobaan kimia elektrolisis
WaQhyoe Arryee
Ìý
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Sistem pencernaan (uji bahan makan)
Putri Nadhilah
Ìý
Ppt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAMPpt Pelanggaran HAM
Ppt Pelanggaran HAM
Febrinaa24
Ìý
Contoh soal anabolisme
Contoh soal anabolismeContoh soal anabolisme
Contoh soal anabolisme
Raha Sia
Ìý
Makalah HAK ASASI MANUSIA
Makalah HAK ASASI MANUSIA Makalah HAK ASASI MANUSIA
Makalah HAK ASASI MANUSIA
salsa moyara
Ìý
Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase Laporan percobaan enzim katalase
Laporan percobaan enzim katalase
DaPiDaBi
Ìý
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-haripengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
pengaplikasian sel elektrolisis dalam kehidupan sehari-hari
RifkaNurbayti
Ìý
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMAMATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
MATERI Sistem reproduksi KELAS XI SMA
Zona Bebas
Ìý
Percobaan Elektrolisis
Percobaan ElektrolisisPercobaan Elektrolisis
Percobaan Elektrolisis
rinandani
Ìý
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basaLaporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Laporan Praktikum Kimia indikator asam basa
Feren Jr
Ìý

Similar to tanya jawab pkn ham dan kewajiban warga negara (20)

Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xiSoal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xiSoal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal ham pkn kelas xi
Soal ham pkn kelas xiSoal ham pkn kelas xi
Soal ham pkn kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xiSoal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawatSoal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
apotek agam farma
Ìý
1. PKn.docx
1. PKn.docx1. PKn.docx
1. PKn.docx
maannuurtarbiyahisla
Ìý
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
IWAN SUKMA NURICHT
Ìý
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7
mgmppai
Ìý
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docxSOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
RafiaHafni
Ìý
Soal lcc kelas xii semester 1 smk
Soal lcc kelas xii semester 1 smkSoal lcc kelas xii semester 1 smk
Soal lcc kelas xii semester 1 smk
apotek agam farma
Ìý
Lampiran 2
Lampiran 2Lampiran 2
Lampiran 2
KhanzaAresha
Ìý
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
azhari524
Ìý
latihan soal ppkn kelas 9
latihan soal  ppkn kelas 9latihan soal  ppkn kelas 9
latihan soal ppkn kelas 9
sitihamulyani
Ìý
Soal lcc print 1
Soal lcc print 1Soal lcc print 1
Soal lcc print 1
apotek agam farma
Ìý
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasionalKisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
apotek agam farma
Ìý
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKNUjian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Amphie Yuurisman
Ìý
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Catur Prasetyo
Ìý
Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3
Paul Aurel
Ìý
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
Muhamad Yogi
Ìý
Soal pkn vii 2013
Soal pkn vii 2013Soal pkn vii 2013
Soal pkn vii 2013
masniah zemmy
Ìý
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xiSoal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xiSoal pkn hak asasi manusia kelas xi
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xiSoal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
Soal ulangan harian susulan ham pkn kelas xi
apotek agam farma
Ìý
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawatSoal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
Soal pkn hak asasi manusia kelas xi perawat
apotek agam farma
Ìý
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
Contoh soal dan jawaban ukg pkn smp 2013
IWAN SUKMA NURICHT
Ìý
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7
mgmppai
Ìý
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docxSOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
SOAL PKN UNTUK PERCEPATAN SEM 3 TP 22-23 (1).docx
RafiaHafni
Ìý
Soal lcc kelas xii semester 1 smk
Soal lcc kelas xii semester 1 smkSoal lcc kelas xii semester 1 smk
Soal lcc kelas xii semester 1 smk
apotek agam farma
Ìý
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
azhari524
Ìý
latihan soal ppkn kelas 9
latihan soal  ppkn kelas 9latihan soal  ppkn kelas 9
latihan soal ppkn kelas 9
sitihamulyani
Ìý
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasionalKisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
Kisi kisi-n-soal-sistem-hukum-peradilan-nasional
apotek agam farma
Ìý
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKNUjian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Ujian Akhir SMP 2016 - 2017 : PPKN
Amphie Yuurisman
Ìý
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Catur Prasetyo
Ìý
Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3
Paul Aurel
Ìý
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
SOAL PTS PPKn Kelas XI SMAN 7 BANDUNG 2018-2019
Muhamad Yogi
Ìý
Soal pkn vii 2013
Soal pkn vii 2013Soal pkn vii 2013
Soal pkn vii 2013
masniah zemmy
Ìý

More from Aisyah Salsabilla Rositha (6)

Nadhom Asmaul Husna Krapyak.pdf
Nadhom Asmaul Husna Krapyak.pdfNadhom Asmaul Husna Krapyak.pdf
Nadhom Asmaul Husna Krapyak.pdf
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
Hak dan kewajiban warga negara
Hak dan kewajiban warga negaraHak dan kewajiban warga negara
Hak dan kewajiban warga negara
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1 A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakatpengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di IndonesiaJenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di IndonesiaJenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1 A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
A review on 99 cahaya di langit eropa part 1
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakatpengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
pengaruh iklan terhadap pola hidup masyarakat
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di IndonesiaJenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di IndonesiaJenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Jenis pelanggaran ham dan kasus pelanggaran ham di Indonesia
Aisyah Salsabilla Rositha
Ìý

Recently uploaded (20)

Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docxsilabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
oatau91
Ìý
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
Ìý
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
Ìý
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
corneliadjobo45
Ìý
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docxKisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
corneliadjobo45
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
priharyantiwulandari
Ìý
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat LunakLembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Ainul Yaqin
Ìý
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-jTugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
rroyam36
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
NURIZAH8
Ìý
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Ìý
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika InformatikaPertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
AsepSaepulrohman4
Ìý
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptxGrand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Syarifatul Marwiyah
Ìý
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Ìý
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
Komsas: Justeru Impian Di Jaring (Tingkatan 3)
ChibiMochi
Ìý
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docxsilabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
silabus hadis arbain nawawi madrasah diniyah.docx
KhusnulAzizah4
Ìý
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
Presentasi Sejarah Kebudayaan Islam (Daulah Umayyah)
oatau91
Ìý
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Energy Efficiency & Sustainable Maintenance _Training *Proactive BUILDING MAI...
Kanaidi ken
Ìý
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
Ìý
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptxPERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
PERFECT SMK 6 - Strategi Pelaksanaan.pptx
Fajar Baskoro
Ìý
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
Kartu SOal Ujian Bahasa indonesia Tahun 2024
corneliadjobo45
Ìý
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docxKisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
Kisi-Kisi Soal Bindo Wajib US Tahun 2024-2025.docx
corneliadjobo45
Ìý
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
1 Auditing II-Power Point AUDIT SIKLUS PENJUALAN DAN PENAGIHAN: PENGUJIAN PEN...
nhkfadhilah
Ìý
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docxKisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
Kisi-kisi Ujian Praktik Bahasa Indonesia SD-MI (Websiteedukasi.com).docx
AnohSuhaemi
Ìý
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Info PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training "Teknik Perhitungan dan Verifikasi T...
Kanaidi ken
Ìý
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
615642438-PT-6-Membandingkan-Terminology-berpikir-kritis-clinical-reasoning-d...
priharyantiwulandari
Ìý
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat LunakLembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Lembar Kerja Mahasiswa Rekayasa Perangkat Lunak
Ainul Yaqin
Ìý
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-jTugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
Tugas Sejarah Kebudayaan Islam-Muhammad Royyan Arrohman/X-j
rroyam36
Ìý
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Ìý
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
2. Transformasi Pembelajaran bermutu Melalui Deep Learning - IKA.pptx
NURIZAH8
Ìý
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Ìý
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika InformatikaPertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
Pertemuan 01. Pendahuluan Statistika Informatika
AsepSaepulrohman4
Ìý
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptxGrand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Grand Theory Pendidikan Karakter - Syarifatul Marwiyah.pptx
Syarifatul Marwiyah
Ìý
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
5. Strategi Komunikasi Organisasi Sektor Publik-Terbaru.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Ìý

tanya jawab pkn ham dan kewajiban warga negara

  • 1. Nama : Aisyah Salsabilla R. Kelas/Absen : MIPA 3.5/03 Tanya-Jawab HAM dan Hak & Kewajiban WN 1. (Essay) Sebutkan macam-macam HAM! (6) Jawab : - Hak Asasi Pribadi (Personal Rights) - Hak Asasi Ekonomi (Property Rights) - Hak Asasi Politik (Political Rights) - Hak Asasi Hukum (Rights Of Legal Equality) - Hak Asasi Sosial dan Budaya (Social and Culture Rights) - Hak Asasi Peradilan (Procedural Rights) 2. (Essay) Jelaskan bagaimana saja pengadilan pidana internasional bisa dalam posisi inadmissible! Jawab : a. Jika suatu negara sedang melakukan penyelidikan, penyidikan, atau penuntutan atas kejahatan yang terjadi, maka pengadilan pidana internasional berada dalam posisi inadmissible b. Perkara yang telah diinvestigasi oleh suatu negara, kemudian negara yang bersangkutan telah memutuskan untuk tidak melakukan penuntutan lebih lanjut terhadap pelaku kejahatan tersebut, maka pengadilan pidana internasional berada dalam posisi inadmissible 3. (Essay) Sebutkan 5 contoh sanksi internasional untuk negara yang dinilai melakukan pelanggaran atau dinilai tidak peduli dengan pelanggaran HAM! Jawab : 1) Diberlakukannya travel warning (peringatan bahaya berkunjung ke negara tertentu0 terhadap warganya. 2) Pengalihan investasi atau penanaman modal asing. 3) Pemutusan hubungan diplomatik. 4) Pengurangan bantuan ekonomi. 5) Pengurangan tingkat kerja sama. 6) Pemboikotan produk ekspor.
  • 2. 7) Embargo ekonomi. 4. (Essay) Identifikasikan yang termasuk hak-hak politik !(3) Jawab : a. Hak menjadi warga negara suatu negara. b. Hak dipilih dan memilih. c. Hak mengikuti atau mendirikan partai politik. 5. (Essay) Menurut pendapat anda, mengapa larangan bersekolah merupakan bentuk pelanggaran HAM? Jawab : Larangan bersekolah merupakan bentuk pelanggaran HAM ringan karena setiap manusia mempunyai hak untuk memperoleh pendidikan, termasuk juga di dalamnya hak untuk mengembangkan kebudayaan dan hak untuk mengembangkan iptek. 6. (Pilgan) Undang-undang yang mengatur tentang pengadilan HAM, yaitu… a. Undang-undang no. 26 tahun 2000 b. Undang-undang no. 20 tahun 2000 c. Undang-undang no. 4 tahun 2001 d. Undang-undang no. 5 tahun 2002 e. Undang-undang no. 12 tahun 2004 Jawab : A 7. (Pilgan) Lembaga yang mempunyai tugas untuk mengembangkan pelaksanaan HAM di indonesia adalah…. a. LBH b. LSM c. BPK d. KOMNAS HAM e. KPK Jawab : D 8. (Pilgan) Salah satu upaya pemajuan, penhormatan, dan penegakan HAM di Indonesia, yaitu dibuatnya peraturan perundangan-undangan tentang hak asasi manusia yang diatur dalam…. a. Undang-undang no. 5 tahun 1998 b. Undang-undang no. 39 tahun 1999
  • 3. c. Undang-undang no.26 tahun 2000 d. Kepres no. 129 tahun 1998 e. Kepres no. 181 tahun 1998 Jawab : B 9. (Essay) Jelaskan kategori pelanggaran HAM menurut UU No. 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan HAM! Jawab : a. Kejahatan genosida, yaitu setiap perbuatan yang dilakukan dengan maksud untuk menghancurkan atau memusnahkan seluruh atau sebagian kelompok bangsa, ras, kelompok etnis, dan kelompok agama. b. Kejahatan terhadap kemanusiaan, yaitu salah satu perbuatan yang dilakukan sebagai bagian dari serangan yang meluas atau sistematik yang diketahui bahwa serangan tersebut secara langsung ditunjukkan terhadap penduduk sipil 10. (Essay) Jelaskan dengan cara apa saja kejahatan genosida itu dilakukan! Jawab: Kejahatan genosida dilakukan dengan cara sebagai berikut: 1) Membunuh anggota kelompok 2) Mengakibatkan penderitaan fisik atau mental yang berat terhadap anggota anggota kelompok. 3) Menciptakan kondisi kehidupan kelompok yang akan mengakibatkan kemusnahan secara fisik baik sebagian maupun seluruhnya. 4) Memaksakan tindakan-tindakan yang bertujuan mencegah kelahiran didalam kelompok. 5) Memindahkan secara paksa anak-ank dari kelompok tertentu ke kelompok yang lain. 11. (Essay) Berikan contoh sikap dan perilaku disekolah yang mencerminkan penghormatan terhadap HAM ! (3) Jawab: a. Menghormati perbedaan agama di lingkungansekolah. b. Menghargai perbedaan pendapat saat berlangsung musyawarah. c. Berkata dan berperilaku sopan dan santun kepada semua warga sekolah.
  • 4. 12. (Pilgan) Setiap warga Negara Indonesia mempunyai hak dan kewajiban. Salah satu kewajiban sebagai warga Negara adalah … a. Membayar pajak b. Mendapat perlindungan hukum c. Mendapatkan pelayanan kesehatan d. Mendapatkan pekerjaan dan penghidupan yang layak e. Memilih, memeluk, dan menjalankan agama dan kepercayaan masing-masing Jawab : A 13. (Pilgan) Pasal-pasal UUD 1945 memberikan jaminan persamaan kedudukan warga Negara, salah satunya adalah adanya hak atas persamaan kedudukan dalam hukum dan pemerintahan yang tertuang dalam pasal . . . a. 27 ayat (1) b. 27 ayat (2) c. 29 ayat (1) d. 30 ayat (1) e. 31 ayat (1) Jawab : A 14. (Pilgan) Hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan, dan kepastian hukum yang adil serta perlakuan yang sama dihadapan hukum diatur dalam UUD 1945 pasal . . . a. 28A b. 28B ayat (1) c. 28C ayat (1) d. 28D ayat (1) e. 28E ayat (1) Jawab : D 15. (Pilgan) Hak berserikat dan berkumpul/hak berpendapat diatur dalam UUD 1945 pasal . . . a. 27 b. 28 c. 29 d. 30 e. 31
  • 5. Jawab : B 16. (Pilgan) Berikut ini termasuk salah satu pelanggaran hak sebagai warga negara, antara lain…. a. seorang gubernur mendengarkan aspirasi dari beberapa warga tentang kenaikan harga BBM b. penertiban demonstrasi di tempat tempat umum seperti rumah sakit c. sejumlah warga tidak dapat memberikan suara saat pemilu karena surat suara terbatas d. penertiban sejumlah demonstran yang berusaha merobohkan pintu istana negara e. beberapa wajib pajak tidak mau membayar pajak karena pemerintah menaikkan harga BBM Jawab : C 17. (Pilgan) Faktor penyebab pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara adalah …. a. Pendidikan yang semakin meningkat b. Rendahnya kesaran berbangsa dan bernegara c. Meningkatnya penghasilan masyarakat d. Tegasnya aparat penegak hukum e. Sikap toleransi yang berlebihan Jawab : B 18. (Pilgan) Upaya pencegahan pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara seperti dibawah ini, kecuali …. a. Meningkatkan kualitas layanan publik b. Penyebarluasan kesadaran bernegara c. Meningkatkan profesionalisme d. Meningkatkan sikap primordialisme e. Supremasi hukum Jawab : D 19. (Pilgan) Pernyataan-pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan kewajiban warga negara adalah …. a. Menjunjung dan menaati hukum yang berlaku b. Menghomati hak asasi manusia
  • 6. c. Ikut serta dalam upaya pertahan dan keamanan negara d. Mendapatkan Pekerjaan yang layak e. Melakukan pembelaan kepada negara Jawab : D 20. (Pilgan) Hak dan kewajiban warga Negara untuk ikut serta dalam upaya pembelaan Negara tertuang dalam UUD 1945 pasal.. a. 27 ayat (3) b. 28B ayat (2) c. 28H ayat (4) d. 30 ayat (1) e. 31 ayat (2) Jawab : A