際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
JUDUL               : OBI O NAKUSU NAWANG WULAN
                        NAWANG WULAN KEHILANGAN OBI
 CERITA ASLI         : CERITA RAKYAT INDONESIA JAKA TARUB
 PENULIS/SUTRADARA   : Harwi Mardiyanto
 PENERJEMAH          : Irma Safitri

 INTRODUKSI
   SINDEN            :JAKA TARUB TO IU DANSEI GA MORI DEKUROSHITE
                       DOUBUTSU O KARIMASU. SORE KARA TENSHI TO
                       AIMASU.
                      Ada seorang laki-laki bernama Jaka Tarub yang suka
                     berburu di hutan. Kemudian, bertemu dengan bidadari.

 MUSIK MENGIRINGI TARIAN BIDADARI YANG SEDANG MENGANGKASA.
 LALU MENGHILANG

  DHALANG             : Joko Tarub to iu dansei ga mori de kuro shite doubutsu
                      o karimasu. Demo ippiki mo tsukamaenai. Take ana de
                      sora o mitte okashina koto o miete kita.
                      ( Ada laki-laki bernama jaka tarub sedang berburu di hutan.
                      Tapi tidak satupun binatang yang didapat. Sambil
                      menggunakan bambu, ia melihat ada sesuatu yang
                      melayang di angkasa dan terbang mendarat )
                      Jaka tarub san wa sugu no ki ni kakushite.
                     Ya hari. Sore wa mizu umi ni abiru tenshi sou desu.
                     (Jaka tarub segera bersembunyi di balik pohon. Ternyata itu
                     adalah bidadari yang turun ke danau untuk mandi)

 Babak 1

 BAMEN               : MORI

 JIKAN               : HIRUMA

 JOUKYOU             : TANOSHII, IRAIRASHITA,SHINPAI,KANASHI

 TOUJOUJIMBUTSU      :NAWANG WULAN DAN 6 BIDADARI

 YOGU                : TAKE ANA, SENSU

 MUSIK GEMBIRA

BIDADARI 1           : A.. yatto. Kireina mizu umi ne sawa o abitaina
                     ( Akhirnya, benar-benar danau yang indah. Aku sudah tidak
                     sabar lagi ingin mandi)

 BIDADARI 2          :Un,     soudayo.zannen     da     ga,    sanjikan    shika
                     abirarenakute,manzoku dekinaine
                     ( Iya, tapi sayang kita Cuma diberi waktu tiga jam. ga puas
                     dong? )

 WULAN               : Daijoubu. Sanjikan shika demo juubun dayo.
                      ( Tidak apa-apa ,tiga jam juga sudah cukup )

 BIDADARI 3          : Yamete! Ja, ikou!
                     ( Sudahlah, jangan ribut. Lebih baik kita mandi sekarang )
PARA BIDADARI KEMUDIAN MENARI GEMBIRA LALU PERGI MANDI.

BABAK 2
BAMEN                 : MORI

JIKAN                 : HIRUMA

JOUKYOU               : TANOSHII, IRAIRASHITA,SHINPAI,KANASHI

TOUJOUJIMBUTSU        :JAKA TARUB, NAWANG WULAN DAN 6               BIDADARI

YOGU                  : TAKE ANA, SENSU

MUSIK MENDRAMATISIR

JAKA TARUB            : Kyou wa, doushite, fuun ni sainamareruka. Ippiki mo
                      ktsukamaenai.
                      e. sorewa nanda? Watari dorika?
                      ( Mengapa hari ini sial sekali? Tidak seekorpun yang ku
                      dapat. Wah apa itu? Pasti kawanan burung.)

JAKA TARUB BERSEMBUNYI DI BALIK POHON

JAKA TARUB            : Hontou ni bijinna tenshi ne warui koto o
                      kangaemashita, kare wa ichi mae no tenshi no obi o suri
                      o suru desu..
                      ( Benar-benar bidadari yang cantikaku mendapat ide
                      aku akan mencuri salah satu obi milik bidadari )

JAKA TARUB PERGI UNTUK MENCURI SALAH SATU OBI MILIK BIDADARI

MUSIK MENDRAMATISIR

PARA BIDADARI MASUK. USAI MANDI

5 BIDADARI            : Sappari..m.. sappari..
                      ( Hm. Segarnya. )

BIDADARI 2            : a. tengoku ni modoranaito
                      (A kita harus segera kembali ke kayangan )

SATU PERSATU BIDADARI KEMBALI KE KAYANGAN

TIBA TIBA NAWANGWULAN MASUK TERGOPOH-GOPOH

MUSIK TEGANG
WULAN                 : Cotto, matte! Atashi no obi wa doko?
                      ( Tunggu sebentar, dimana obiku? )

BIDADARI 5            : Wulan san motto hayainasai..
                        ( Wulan ayo cepat sedikit )

WULAN                 :Doushiyo? Kono mamaja tengoku ni modorarenai yo
                      ( Bagaimana ini? Aku benar-benar tidak tahu )

BIDADARI 5            :Atashi tachi wa tengoku ni modoranakereba naranai
                      yo..
皆顎馨庄馨温壊艶稼盒彫.
                      ( Aku harus kembali ke kayangan.. maafkan aku )

WULAN                 :. Cotto.matte!
                       ( . Tunggu..)

BIDADARI 5 SEGERA PERGI.
NAWANGWULAN MENGEJAR BIDADARI 5. KELUARI

MUSIK SEDIH
DHALANG MASUK

DHALANG               : Kanashinde Nawang wulan san wa tenshi tachi ni
                      okurarete shimata. Soshite, jibun de seigan shiteimasu.
                      ( Nawang wulan bersedih karena di tinggal para bidadari
                      lainnya. Lalu ia berikrar )

NAWANG WULAN MASUK
WULAN            : moshimo, dareka ga watashi no obi o mitsukeru tame
                 ni tasukete kurerundattara, onna nara anne ni shite,
                 otoko nara otto ni natte
                 ( barang siapa bisa membantuku menemukan Obi.jika
                 wanita akan aku jadikan saudara, jika pria akan ka
                 jadikan suami)
DHALANG          :He. Otto ni suru tte? Hontou kayou? M.hansamuna
                 otokonara daijobu daga. Hansamu janai otoko dattara
                 dousuru?
                 (Apa? Menjadi suami? Kalau tampan tidak apa-apa kalau
                 orangnya jelek bagaimana?)

WULAN                 : Betsu ni obi o mitsukeru sae sureba. Tanoshimini
                      uketorimasu.uketoru.
                      (Tampan atau jelek kalau dia bisa menemukan obiku aku
                      akan senang sekali)

DHALANG               : Souka??
                      ( iya.iya.)

WULAN                 : Un..
                      (iya.hem)
DHALANG PERGI

MUSIK MENDRAMATISIR

JAKA TARUB MASUK

JAKA TARUB            : Jokoto moushimasu. Yoroshiku.Ano watashi ga anata
                      no iu koto o kikimashita. Hounto ni tasukete agetai no
                      desu. Anata no obi ga mitsukaru made ni tasukete agetai
                      no desu ga? Shibaraku watashi no uchi ni
                      sumimashitara
                      (AkuJaka Tarub. Aku telah mendengar apa yang kau
                      katakan. Bagaimana jika kamu menginap di rumahku saja
                      sampai kau berhasi menemukan obimu)
WULAN              : Dou darouka shou shiyouka? Tasukete kurette hontou
                   ni arigatou gozaimasu. Ja tasukete kureta no de kekon
                   shite agemasu.
                   ( Bagaimana ya?Eeee..Baiklah. Terima kasih sudah
                   memberi bantuan.Kalau begitu bawalah aku ke rumahmu)

JAKA TARUB         : Arigatou gozaimasu.
                   ( terima kasih )
MUSIKGEMBIRA
JAKA TARUB MEMBAWA NAWANGWULAN KE RUMAHNYA

Babak 3

BAMEN              : TENGOKU

JIKAN              : HIRUMA

JOUKYOU            : IRAIRASHITA,KANASHI

TOUJOUJIMBUTSU     :6 BIDADARI DAN IBU

YOGU               : SENSU

MUSIK MENDRAMATISIR. TEGANG

BIDADARI 3         : Okaasan, Nawang Wulan san wa obi o nakushicatta.
                   Ima wa hitori de chikyuu ni irunda yo
                   ( Ibu nawang wulan kehilangan obinya. Sekarang ia
                   tinggal di bumi sendirian)

IBU                : Nani? Doushite Wulan san o hitori de nokoshi
                   shimattano? Chikyuu ga kiken dashi, Wulan san ni nani
                   ga attara dou?
                   (Apa? Bagaimana bisa membiarkan Wulan sendirian di
                   bumi?kalau banyak bahaya bagaimana?)

BIDADARI 4         :Shikata ga nai, gomennasai okaasan.
                   ( maaf bu, kami tidak bisa berbuat apa-apa)

IBU                : M.Mainichi, ano futari o renraku o totte nanika ga
                   attara. Okaasan ni houkoku shiro.
                   ( Kalau begitu kalian harus memantau nawang wulan setiap
                   hari dan melaporkannya pada ibu)

6 BIDADARI         : Kashikomarimashita
                   ( baiklah )

MUSIK MENDRAMATISIR. TEGANG,GEMBIRA

Babak 4

BAMEN              : JAKA TARUB NO UCHI
JIKAN              : HIRUMA
JOUKYOU            : KANASHI,TANOSHI
TOUJOUJIMBUTSU     :JAKA TARUB, NAWANG WULAN,
                     DAN 6 BIDADARI
YOGU               : SENSU,NABE,OBI,NIN GYOU
MUSIK MENDRAMATISIR. ROMANTIS.TEGANG

SINDEN             : Ni nen ato de Jaka Tarub to Nawang Wulan san wa
                   kawai kodomo ga dekita. Soshite, Nawang sih to iu
                   namae o tsukemashita.
                   ( Dua tahun kemudian jaka tarub dan Nawang wulan
                   mempunyai anak yang sangat lucu yang di beri nama
                   Nawang sih)

WULAN              :He..hontou ni kawai akachan ne.em.watashi,
                   okaasan ga natsukashina. Itsu tengoku ni kaerareru
                   kana..
                   (Benar-benar bayi yang lucu. Kau mirip sekali dengan ku.
                   Hm. Aku jadi rindu dengan ibu)

JAKA TARUB         : Doushitano Wulan san?
                   ( Ada apa Wulan? )

WULAN              : Okaasan ga natsukashii. Doushite ima made, obi ga
                   mitsukenaino?
                   (Aku rindu ibu. Mengapa sampai sekarang aku belum
                   menemukan obiku?)

JAKA TARUB         : AWulan san.
                   (Ah. Sudahlah Wulan)

WULAN              : Sore ja. Sonna koto o wasurerareru youni sanpo ni
                   ikitai yo.
                   Demo,anata ni nanika o agetai yo.
                   ( kalau begitu aku ingin jalan-jalan sebentar supaya bisa
                   melupakannya.)

NAWANG WULAN PERGI
JAKA TARUB MENIMANG BAYI LALU PERGI
MUSIKGEMBIRA

MASUK PARA BIDADARI MENGANGKASA MENCARI NAWANGWULAN
LALU MENGHILANG

NAWANG WULAN MASUK DENGAN OBINYA

WULAN              : E.Yahari..kore wa atashitachi no obi desu.uso o
                   tsuite gakkarishita. Demo daijoubu da. Watasi, yatto
                   tengoku ni kaeru koto ga dekirukara, ureshii. Joko
                   san,iroiro osewani natte,arigatou.yoi kodomo o sodatete
                   kudasaine. Sayounara.
                   (Akhirnya.ini obiku .Aku kecewa padamu Jaka..kamu
                   berbohong.tapi tidak apa-apa aku sangat senang bisa
                   kembali ke kayangan. Terima kasih selama ini sudah baik
                   padaku.Tolong jaga anak kita)

PARA BIDADARI MENDAPATKAN NAWANGWULAN DI BUMI DAN SEGERA
MENGAJAKNYA KEMBALI KE KAYANGAN

MUSIK GEMBIRA.
JAKA TARUB BERLARIAN MENGEJAR NAWANGWULAN
SAMBIL MENGGENDONG BAYINYA

JAKA TARUB            : Wulan san.. wulan san.. matte!!!
                      ( Wulan. Tunggu )

SINDEN                : Saigoni nawang wulan san wa tengoku e kaette, jaka
                      tarub san wa kanashiku narimasu.
                      ( akhirnya nawang wulan pulang ke kayangan. Jaka
                      tarub pun menyesal.)


SEMUA PEMAIN MASUK. MEMBENTUK BARISAN. MEMBERI
HORMAT KEPADA PENONTON. PERTUNJUKAN SELESAI

                               OWARIMASU
                                SELESAI
KETERANGAN:
CETAK MERAH DIMAINKAN OLEH SMK SB SURAKARTA
CETAK BIRU DIMAINKAN OLEH SMK SB YOGYAKARTA
CETAK COKLAT DIMAINKAN OLEH SMK SB SURABAYA

CONTACT US, PLEASE
the_ninetheatrevision @ yahoo.com
karya_den @ yahoo.co.id
kelompokrelsolo @ gmail. Com
PUSAT STUDI JEPANG UNIVERSITAS INDONESIA;
WEBSITE: cjs.ui.ac.id
BLOGSITE: www.pusatstudyjepang.blogspot.com
E mail : psjui@gmail.com
 TIM ARTISTIK:
1. HARWI MARDIANTO,S.Sn ( SMKN 9 Surabaya )
2. T SAPTO SAYOGA, S.Sn ( SMKN 8 Surakarta )
3. IGN KARYONO,S.Sn.MSn ( SMKN 1 Kasihan Bantul Yogyakarta )
4. HERU SUBAGYO,S.Sn ( P4TK SENI BUDAYA YOGYAKARTA )
5. MOCHAMMAD AGAM H, SH ( DIVISI KEBUDAYAAN
   PUSAT STUDI JEPANG UNIVERSITAS INDONESIA )

More Related Content

What's hot (20)

Sel volta
Sel voltaSel volta
Sel volta
Ana Tyas
Dioda P - N Junction
Dioda P - N JunctionDioda P - N Junction
Dioda P - N Junction
Esa Alfiandika Seaman
Laporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Laporan Praktikum Kimia ElektrolisisLaporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Laporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Revika Nurul Fadillah
KONFIGURASI ELEKTRON
KONFIGURASI ELEKTRONKONFIGURASI ELEKTRON
KONFIGURASI ELEKTRON
MadrasahAliyahPandan
PPT - SISTEM PERIODIK
PPT -  SISTEM PERIODIKPPT -  SISTEM PERIODIK
PPT - SISTEM PERIODIK
aralailiyah
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanikFisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
shfdr
Laju Reaksi ppt
Laju Reaksi ppt Laju Reaksi ppt
Laju Reaksi ppt
Elra Repi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak BumiKegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Abil Max
Foton
FotonFoton
Foton
alifa14
Ppt gelombang elektromagnetik
Ppt gelombang elektromagnetikPpt gelombang elektromagnetik
Ppt gelombang elektromagnetik
Stikes BTH Tasikmalaya
Perkembangan model atom
Perkembangan model atomPerkembangan model atom
Perkembangan model atom
Firda Mawaddah Aulia
Nanomaterial
NanomaterialNanomaterial
Nanomaterial
Abdul Basit
Rumus empiris dan rumus molekul ok
Rumus empiris dan rumus molekul okRumus empiris dan rumus molekul ok
Rumus empiris dan rumus molekul ok
Rifa Aini
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasionerUkbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
radar radius
Inti atom dan radioaktivitas
Inti atom dan radioaktivitasInti atom dan radioaktivitas
Inti atom dan radioaktivitas
Julie Onsu
Fisika Reaktor Nuklir
Fisika Reaktor NuklirFisika Reaktor Nuklir
Fisika Reaktor Nuklir
Topan Setiadipura
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYAPOWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
ramalanmahasiswa
Reaksi inti
Reaksi intiReaksi inti
Reaksi inti
SMA Negeri 9 KERINCI
Sel volta
Sel voltaSel volta
Sel volta
Ana Tyas
Laporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Laporan Praktikum Kimia ElektrolisisLaporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Laporan Praktikum Kimia Elektrolisis
Revika Nurul Fadillah
PPT - SISTEM PERIODIK
PPT -  SISTEM PERIODIKPPT -  SISTEM PERIODIK
PPT - SISTEM PERIODIK
aralailiyah
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanikFisika kelas 11 gelombang mekanik
Fisika kelas 11 gelombang mekanik
shfdr
Laju Reaksi ppt
Laju Reaksi ppt Laju Reaksi ppt
Laju Reaksi ppt
Elra Repi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak BumiKegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Kegunaan Alkana, Alkena, Alkuna & Minyak Bumi
Abil Max
Foton
FotonFoton
Foton
alifa14
Rumus empiris dan rumus molekul ok
Rumus empiris dan rumus molekul okRumus empiris dan rumus molekul ok
Rumus empiris dan rumus molekul ok
Rifa Aini
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasionerUkbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
radar radius
Inti atom dan radioaktivitas
Inti atom dan radioaktivitasInti atom dan radioaktivitas
Inti atom dan radioaktivitas
Julie Onsu
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYAPOWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
POWER POINT CAHAYA DAN SIFATNYA
ramalanmahasiswa

Viewers also liked (20)

Naskah drama tradisional
Naskah drama tradisionalNaskah drama tradisional
Naskah drama tradisional
Operator Warnet Vast Raha
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa PeningCerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Agoeng R Aiueo
Jaka tarub
Jaka tarubJaka tarub
Jaka tarub
ripto atmaja
Naskah drama bawang merah bawang
Naskah drama bawang merah bawangNaskah drama bawang merah bawang
Naskah drama bawang merah bawang
Operator Warnet Vast Raha
Naskah drama Timun Emas
Naskah drama Timun EmasNaskah drama Timun Emas
Naskah drama Timun Emas
Pebri Anto
Drama bawang merah bawang putih
Drama bawang merah bawang putihDrama bawang merah bawang putih
Drama bawang merah bawang putih
PT Kertas Leces (Persero)
Naskah drama sederhana cinderella
Naskah drama sederhana cinderellaNaskah drama sederhana cinderella
Naskah drama sederhana cinderella
Harfitrah
Drama 6 orang
Drama 6 orangDrama 6 orang
Drama 6 orang
Yadhi Muqsith
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
ripto atmaja
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog InggitKajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Desy Sri Cahyani
Ande ande lumut
Ande ande lumutAnde ande lumut
Ande ande lumut
Lily Andryani
Naskah drama
Naskah dramaNaskah drama
Naskah drama
Teguh Sutjahjono
Naskah: Dunia Orang-orang Mati
Naskah:  Dunia Orang-orang MatiNaskah:  Dunia Orang-orang Mati
Naskah: Dunia Orang-orang Mati
Aliem Masykur
Kapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Kapitalisme: Sebuah Modus EksistensiKapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Kapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Aliem Masykur
Wawasan Aswaja
Wawasan AswajaWawasan Aswaja
Wawasan Aswaja
aswajanu
Mengungkap keimanan abi thalib
Mengungkap keimanan abi thalibMengungkap keimanan abi thalib
Mengungkap keimanan abi thalib
Aliem Masykur
Islam dan akulturasi budaya lokal
Islam dan akulturasi budaya lokalIslam dan akulturasi budaya lokal
Islam dan akulturasi budaya lokal
Aliem Masykur
Naskah: Pesta Terakhir
Naskah: Pesta TerakhirNaskah: Pesta Terakhir
Naskah: Pesta Terakhir
Aliem Masykur
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa PeningCerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Cerita rakyat bahasa jawa, Keong Mas, Jaka Tarub, Rawa Pening
Agoeng R Aiueo
Naskah drama Timun Emas
Naskah drama Timun EmasNaskah drama Timun Emas
Naskah drama Timun Emas
Pebri Anto
Naskah drama sederhana cinderella
Naskah drama sederhana cinderellaNaskah drama sederhana cinderella
Naskah drama sederhana cinderella
Harfitrah
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
NASKAH DRAMA "Kebencian sahabat hanya sesaat"
ripto atmaja
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog InggitKajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Kajian Feminisme dalam Naskah Drama Monolog Inggit
Desy Sri Cahyani
Naskah: Dunia Orang-orang Mati
Naskah:  Dunia Orang-orang MatiNaskah:  Dunia Orang-orang Mati
Naskah: Dunia Orang-orang Mati
Aliem Masykur
Kapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Kapitalisme: Sebuah Modus EksistensiKapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Kapitalisme: Sebuah Modus Eksistensi
Aliem Masykur
Wawasan Aswaja
Wawasan AswajaWawasan Aswaja
Wawasan Aswaja
aswajanu
Mengungkap keimanan abi thalib
Mengungkap keimanan abi thalibMengungkap keimanan abi thalib
Mengungkap keimanan abi thalib
Aliem Masykur
Islam dan akulturasi budaya lokal
Islam dan akulturasi budaya lokalIslam dan akulturasi budaya lokal
Islam dan akulturasi budaya lokal
Aliem Masykur
Naskah: Pesta Terakhir
Naskah: Pesta TerakhirNaskah: Pesta Terakhir
Naskah: Pesta Terakhir
Aliem Masykur

Similar to Naskah: Nawang Wulan (7)

Sangkuriang meuntas jaman
Sangkuriang meuntas jamanSangkuriang meuntas jaman
Sangkuriang meuntas jaman
Undang Rochman
Jaka tarub
Jaka tarubJaka tarub
Jaka tarub
RyCell1
Kumpulan sastra lama muna
Kumpulan sastra lama munaKumpulan sastra lama muna
Kumpulan sastra lama muna
Operator Warnet Vast Raha
Kumpulan sastra lama muna
Kumpulan sastra lama munaKumpulan sastra lama muna
Kumpulan sastra lama muna
Operator Warnet Vast Raha
Jaka tarub
Jaka tarubJaka tarub
Jaka tarub
wahidin udin
Contoh Naskah Drama 20 Pemain
Contoh Naskah Drama 20 PemainContoh Naskah Drama 20 Pemain
Contoh Naskah Drama 20 Pemain
Vicall Andryantho
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
adi
Sangkuriang meuntas jaman
Sangkuriang meuntas jamanSangkuriang meuntas jaman
Sangkuriang meuntas jaman
Undang Rochman
Jaka tarub
Jaka tarubJaka tarub
Jaka tarub
RyCell1
Contoh Naskah Drama 20 Pemain
Contoh Naskah Drama 20 PemainContoh Naskah Drama 20 Pemain
Contoh Naskah Drama 20 Pemain
Vicall Andryantho
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
Asa nani wo shimasuka (www.putrasenseismansa.blogspot.com)
adi

Recently uploaded (20)

PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo

Naskah: Nawang Wulan

  • 1. JUDUL : OBI O NAKUSU NAWANG WULAN NAWANG WULAN KEHILANGAN OBI CERITA ASLI : CERITA RAKYAT INDONESIA JAKA TARUB PENULIS/SUTRADARA : Harwi Mardiyanto PENERJEMAH : Irma Safitri INTRODUKSI SINDEN :JAKA TARUB TO IU DANSEI GA MORI DEKUROSHITE DOUBUTSU O KARIMASU. SORE KARA TENSHI TO AIMASU. Ada seorang laki-laki bernama Jaka Tarub yang suka berburu di hutan. Kemudian, bertemu dengan bidadari. MUSIK MENGIRINGI TARIAN BIDADARI YANG SEDANG MENGANGKASA. LALU MENGHILANG DHALANG : Joko Tarub to iu dansei ga mori de kuro shite doubutsu o karimasu. Demo ippiki mo tsukamaenai. Take ana de sora o mitte okashina koto o miete kita. ( Ada laki-laki bernama jaka tarub sedang berburu di hutan. Tapi tidak satupun binatang yang didapat. Sambil menggunakan bambu, ia melihat ada sesuatu yang melayang di angkasa dan terbang mendarat ) Jaka tarub san wa sugu no ki ni kakushite. Ya hari. Sore wa mizu umi ni abiru tenshi sou desu. (Jaka tarub segera bersembunyi di balik pohon. Ternyata itu adalah bidadari yang turun ke danau untuk mandi) Babak 1 BAMEN : MORI JIKAN : HIRUMA JOUKYOU : TANOSHII, IRAIRASHITA,SHINPAI,KANASHI TOUJOUJIMBUTSU :NAWANG WULAN DAN 6 BIDADARI YOGU : TAKE ANA, SENSU MUSIK GEMBIRA BIDADARI 1 : A.. yatto. Kireina mizu umi ne sawa o abitaina ( Akhirnya, benar-benar danau yang indah. Aku sudah tidak sabar lagi ingin mandi) BIDADARI 2 :Un, soudayo.zannen da ga, sanjikan shika abirarenakute,manzoku dekinaine ( Iya, tapi sayang kita Cuma diberi waktu tiga jam. ga puas dong? ) WULAN : Daijoubu. Sanjikan shika demo juubun dayo. ( Tidak apa-apa ,tiga jam juga sudah cukup ) BIDADARI 3 : Yamete! Ja, ikou! ( Sudahlah, jangan ribut. Lebih baik kita mandi sekarang )
  • 2. PARA BIDADARI KEMUDIAN MENARI GEMBIRA LALU PERGI MANDI. BABAK 2 BAMEN : MORI JIKAN : HIRUMA JOUKYOU : TANOSHII, IRAIRASHITA,SHINPAI,KANASHI TOUJOUJIMBUTSU :JAKA TARUB, NAWANG WULAN DAN 6 BIDADARI YOGU : TAKE ANA, SENSU MUSIK MENDRAMATISIR JAKA TARUB : Kyou wa, doushite, fuun ni sainamareruka. Ippiki mo ktsukamaenai. e. sorewa nanda? Watari dorika? ( Mengapa hari ini sial sekali? Tidak seekorpun yang ku dapat. Wah apa itu? Pasti kawanan burung.) JAKA TARUB BERSEMBUNYI DI BALIK POHON JAKA TARUB : Hontou ni bijinna tenshi ne warui koto o kangaemashita, kare wa ichi mae no tenshi no obi o suri o suru desu.. ( Benar-benar bidadari yang cantikaku mendapat ide aku akan mencuri salah satu obi milik bidadari ) JAKA TARUB PERGI UNTUK MENCURI SALAH SATU OBI MILIK BIDADARI MUSIK MENDRAMATISIR PARA BIDADARI MASUK. USAI MANDI 5 BIDADARI : Sappari..m.. sappari.. ( Hm. Segarnya. ) BIDADARI 2 : a. tengoku ni modoranaito (A kita harus segera kembali ke kayangan ) SATU PERSATU BIDADARI KEMBALI KE KAYANGAN TIBA TIBA NAWANGWULAN MASUK TERGOPOH-GOPOH MUSIK TEGANG WULAN : Cotto, matte! Atashi no obi wa doko? ( Tunggu sebentar, dimana obiku? ) BIDADARI 5 : Wulan san motto hayainasai.. ( Wulan ayo cepat sedikit ) WULAN :Doushiyo? Kono mamaja tengoku ni modorarenai yo ( Bagaimana ini? Aku benar-benar tidak tahu ) BIDADARI 5 :Atashi tachi wa tengoku ni modoranakereba naranai yo..
  • 3. 皆顎馨庄馨温壊艶稼盒彫. ( Aku harus kembali ke kayangan.. maafkan aku ) WULAN :. Cotto.matte! ( . Tunggu..) BIDADARI 5 SEGERA PERGI. NAWANGWULAN MENGEJAR BIDADARI 5. KELUARI MUSIK SEDIH DHALANG MASUK DHALANG : Kanashinde Nawang wulan san wa tenshi tachi ni okurarete shimata. Soshite, jibun de seigan shiteimasu. ( Nawang wulan bersedih karena di tinggal para bidadari lainnya. Lalu ia berikrar ) NAWANG WULAN MASUK WULAN : moshimo, dareka ga watashi no obi o mitsukeru tame ni tasukete kurerundattara, onna nara anne ni shite, otoko nara otto ni natte ( barang siapa bisa membantuku menemukan Obi.jika wanita akan aku jadikan saudara, jika pria akan ka jadikan suami) DHALANG :He. Otto ni suru tte? Hontou kayou? M.hansamuna otokonara daijobu daga. Hansamu janai otoko dattara dousuru? (Apa? Menjadi suami? Kalau tampan tidak apa-apa kalau orangnya jelek bagaimana?) WULAN : Betsu ni obi o mitsukeru sae sureba. Tanoshimini uketorimasu.uketoru. (Tampan atau jelek kalau dia bisa menemukan obiku aku akan senang sekali) DHALANG : Souka?? ( iya.iya.) WULAN : Un.. (iya.hem) DHALANG PERGI MUSIK MENDRAMATISIR JAKA TARUB MASUK JAKA TARUB : Jokoto moushimasu. Yoroshiku.Ano watashi ga anata no iu koto o kikimashita. Hounto ni tasukete agetai no desu. Anata no obi ga mitsukaru made ni tasukete agetai no desu ga? Shibaraku watashi no uchi ni sumimashitara (AkuJaka Tarub. Aku telah mendengar apa yang kau katakan. Bagaimana jika kamu menginap di rumahku saja sampai kau berhasi menemukan obimu)
  • 4. WULAN : Dou darouka shou shiyouka? Tasukete kurette hontou ni arigatou gozaimasu. Ja tasukete kureta no de kekon shite agemasu. ( Bagaimana ya?Eeee..Baiklah. Terima kasih sudah memberi bantuan.Kalau begitu bawalah aku ke rumahmu) JAKA TARUB : Arigatou gozaimasu. ( terima kasih ) MUSIKGEMBIRA JAKA TARUB MEMBAWA NAWANGWULAN KE RUMAHNYA Babak 3 BAMEN : TENGOKU JIKAN : HIRUMA JOUKYOU : IRAIRASHITA,KANASHI TOUJOUJIMBUTSU :6 BIDADARI DAN IBU YOGU : SENSU MUSIK MENDRAMATISIR. TEGANG BIDADARI 3 : Okaasan, Nawang Wulan san wa obi o nakushicatta. Ima wa hitori de chikyuu ni irunda yo ( Ibu nawang wulan kehilangan obinya. Sekarang ia tinggal di bumi sendirian) IBU : Nani? Doushite Wulan san o hitori de nokoshi shimattano? Chikyuu ga kiken dashi, Wulan san ni nani ga attara dou? (Apa? Bagaimana bisa membiarkan Wulan sendirian di bumi?kalau banyak bahaya bagaimana?) BIDADARI 4 :Shikata ga nai, gomennasai okaasan. ( maaf bu, kami tidak bisa berbuat apa-apa) IBU : M.Mainichi, ano futari o renraku o totte nanika ga attara. Okaasan ni houkoku shiro. ( Kalau begitu kalian harus memantau nawang wulan setiap hari dan melaporkannya pada ibu) 6 BIDADARI : Kashikomarimashita ( baiklah ) MUSIK MENDRAMATISIR. TEGANG,GEMBIRA Babak 4 BAMEN : JAKA TARUB NO UCHI JIKAN : HIRUMA JOUKYOU : KANASHI,TANOSHI TOUJOUJIMBUTSU :JAKA TARUB, NAWANG WULAN, DAN 6 BIDADARI YOGU : SENSU,NABE,OBI,NIN GYOU
  • 5. MUSIK MENDRAMATISIR. ROMANTIS.TEGANG SINDEN : Ni nen ato de Jaka Tarub to Nawang Wulan san wa kawai kodomo ga dekita. Soshite, Nawang sih to iu namae o tsukemashita. ( Dua tahun kemudian jaka tarub dan Nawang wulan mempunyai anak yang sangat lucu yang di beri nama Nawang sih) WULAN :He..hontou ni kawai akachan ne.em.watashi, okaasan ga natsukashina. Itsu tengoku ni kaerareru kana.. (Benar-benar bayi yang lucu. Kau mirip sekali dengan ku. Hm. Aku jadi rindu dengan ibu) JAKA TARUB : Doushitano Wulan san? ( Ada apa Wulan? ) WULAN : Okaasan ga natsukashii. Doushite ima made, obi ga mitsukenaino? (Aku rindu ibu. Mengapa sampai sekarang aku belum menemukan obiku?) JAKA TARUB : AWulan san. (Ah. Sudahlah Wulan) WULAN : Sore ja. Sonna koto o wasurerareru youni sanpo ni ikitai yo. Demo,anata ni nanika o agetai yo. ( kalau begitu aku ingin jalan-jalan sebentar supaya bisa melupakannya.) NAWANG WULAN PERGI JAKA TARUB MENIMANG BAYI LALU PERGI MUSIKGEMBIRA MASUK PARA BIDADARI MENGANGKASA MENCARI NAWANGWULAN LALU MENGHILANG NAWANG WULAN MASUK DENGAN OBINYA WULAN : E.Yahari..kore wa atashitachi no obi desu.uso o tsuite gakkarishita. Demo daijoubu da. Watasi, yatto tengoku ni kaeru koto ga dekirukara, ureshii. Joko san,iroiro osewani natte,arigatou.yoi kodomo o sodatete kudasaine. Sayounara. (Akhirnya.ini obiku .Aku kecewa padamu Jaka..kamu berbohong.tapi tidak apa-apa aku sangat senang bisa kembali ke kayangan. Terima kasih selama ini sudah baik padaku.Tolong jaga anak kita) PARA BIDADARI MENDAPATKAN NAWANGWULAN DI BUMI DAN SEGERA MENGAJAKNYA KEMBALI KE KAYANGAN MUSIK GEMBIRA.
  • 6. JAKA TARUB BERLARIAN MENGEJAR NAWANGWULAN SAMBIL MENGGENDONG BAYINYA JAKA TARUB : Wulan san.. wulan san.. matte!!! ( Wulan. Tunggu ) SINDEN : Saigoni nawang wulan san wa tengoku e kaette, jaka tarub san wa kanashiku narimasu. ( akhirnya nawang wulan pulang ke kayangan. Jaka tarub pun menyesal.) SEMUA PEMAIN MASUK. MEMBENTUK BARISAN. MEMBERI HORMAT KEPADA PENONTON. PERTUNJUKAN SELESAI OWARIMASU SELESAI KETERANGAN: CETAK MERAH DIMAINKAN OLEH SMK SB SURAKARTA CETAK BIRU DIMAINKAN OLEH SMK SB YOGYAKARTA CETAK COKLAT DIMAINKAN OLEH SMK SB SURABAYA CONTACT US, PLEASE the_ninetheatrevision @ yahoo.com karya_den @ yahoo.co.id kelompokrelsolo @ gmail. Com PUSAT STUDI JEPANG UNIVERSITAS INDONESIA; WEBSITE: cjs.ui.ac.id BLOGSITE: www.pusatstudyjepang.blogspot.com E mail : psjui@gmail.com TIM ARTISTIK: 1. HARWI MARDIANTO,S.Sn ( SMKN 9 Surabaya ) 2. T SAPTO SAYOGA, S.Sn ( SMKN 8 Surakarta ) 3. IGN KARYONO,S.Sn.MSn ( SMKN 1 Kasihan Bantul Yogyakarta ) 4. HERU SUBAGYO,S.Sn ( P4TK SENI BUDAYA YOGYAKARTA ) 5. MOCHAMMAD AGAM H, SH ( DIVISI KEBUDAYAAN PUSAT STUDI JEPANG UNIVERSITAS INDONESIA )