ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
TEORI KONSEP MODEL
VIRGINIA HANDERSON
LATAR BELAKANG
KEHIDUPAN
VIRGINIA
HENDERSON
14 KEBUTUHANDASARMENURUT
VIRGINIAHENDERSON
KONSEP UTAMA
TEORI VIRGINIA
HENDERSON
PREVIOUS
HUBUNGAN ANTARA
PERAWAT-PASIEN-
DOKTER-TIM
NEXT
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN
VIRGINIA HENDERSON
Virginia Henderson lahir pada tahun 1897, ia adalah anak ke
kelima dari delapan bersaudara. Henderson asli dari Kansas City dan
menghabiskan masa pertumbuhannya di Virginia. Henderson
memiliki latar belakang pendidikan keperawatan yang meliputi
pendidikan awal keperawatan di Sekolah Perawat Militer, 1918 di
Washington DC yang diselesaikannya pada tahun 1921 setelah itu ia
berkarir sebagai staf perawat, mengajar di Rumah Sakit, mengikuti
pendidikan tinggi di Fakultas keguruan. Melalui berbagai
pendidikannya ia banyak mendapat ilmu tentang praktek klinik.
Sebagai tokoh keperawatan ia pun banyak menulis. Dalam
tulisannya, Henderson memberi gambaran tentang fungsi dan
pekerjaannya yang unik berbeda dengan dokter. Ia juga membuat
deskripsi keperawatan yang menjadi acuan profesi keperawatan
dalam menjalankan aktifitas profesionalnya. Melalui tulisannya
berusaha memberikan arahan bagi para perawat agar dapat terus
menerus mengembangkan dan memperkaya diri dalam seni, ilmu,
dan humanitas yang menjadi ciri utama profesi keperawatan.
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN
VIRGINIA HENDERSON
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN
VIRGINIA HENDERSON
Melalui buku teks yang ia tulis, Henderson menunjukkan jati diri
profesi keperawatan pada dunia, baik pada masyarakat umum,
profesi kesehatan lain, bahkan pada perawat atau calon perawat itu
sendiri. Sehingga Henderson ini bukan saja memberikan arahan
aplikasi secara nyata pada perawat tetapi juga landasan bagi
kokohnya profesi keperawatan.
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN
VIRGINIA HENDERSON
Tugas perawat bukan hanya ditujukan pada manusia yang sakit
namun yang sehat juga, dan aktifitas itu dilaksanakan dalam rangka
terpemenuhinya 14 komponen kebutuhan dasar pada setiap manusia
dengan berbagai aktifitas yang ditujukan untuk memandirikan klien
atau manusia, yang didasari akan ditemukannya penyebab
gangguan kesehatan mereka yaitu ketidakmampuan, ketidak-mauan
maupun ketidaktahuan.
LATAR BELAKANG KEHIDUPAN
VIRGINIA HENDERSON
Henderson juga menekankan pada pentingnya merencanakan
Asuhan Keperawatan. Didalam modelnya ia menggambarkan
rencana keperawatan, metode skematik untuk pengawasan asuhan.
Perencanaan yang cermat akan mengklarifikasikan hal-hal berikut :
1. Urutan aktifitas yang harus dilakukan.
2. Aktifitas perawat yang harus dan tidak boleh dilakukan
3. Perubahan-perubahan yang telah dibuat.
14 KEBUTUHANDASARMENURUT
VIRGINIAHENDERSON
1. Bernafas dengan normal
2. Kebutuhan akan nutrisi
3. Kebutuhan eliminasi
4. Gerak dan keseimbangan tubuh
5. Kebutuhan isthirahat dan tidur
6. Kebutuhan berpakaian
7. Mempertahankan temperature tubuh atau sirkulasi
14 KEBUTUHANDASARMENURUT
VIRGINIAHENDERSON
7. Mempertahankan temperature tubuh atau sirkulasi
8. Kebutuhan akan personal hygiene
9. Kebutuhan rasa aman dan nyaman
10. Berkomunikasi dengan orang lain dan mengekspresikan
emosi, keinginan, rasa takut dan pendapat.
11. Kebutuhan spiritual
12. Kebutuhan bekerja
13. Kebutuhan bermain dan rekreasi
14. Kebutuhan belajar
1. Manusia
Henderson melihat manusia sebagai individu yang
membutuhkan bantuan untuk meraih kesehatan, kebebasan atau
kematian yang damai, serta bantuan untuk meraih kemandirian.
Henderson juga memandang manusia (klien) sebagai individu
yang membutuhkan bantuan untuk meraih kemandirian, kesehatan
atau kematian yang damai. Henderson menganggap manusia dan
keluarga merupakan satu kesatuan. Manusia juga harus selalu
menjaga keseimbangan fisiologis dan emosionalnya.
KONSEP UTAMA TEORI
VIRGINIA HENDERSON
2. Keperawatan
Henderson mendefinisikan keperawatan sebagai suatu profesi
yang mempunyai fungsi unik yaitu membantu klien baik sehat atau
sakit dalam melaksanakan aktivitas untuk mendukung kesehatan,
pemulihan atau meninggal dengan damai yang akan mereka kerjakan
tanpa membutuhkan bantuan seandainya mereka memiliki kekuatan,
kehendak dan pengetahuan.
KONSEP UTAMA TEORI
VIRGINIA HENDERSON
3. Kesehatan
Henderson memandang kesehatan sebagai kemampuan individu untuk
memenuhi empat belas komponen kebutuhan dasar manusia tanpa bantuan.
Kesehatan adalah kualitas kehidupan dasar untuk berfungsi dan memerlukan
kemandirian dan saling ketergantungan. Memperoleh kesehatan lebih penting
daripada mengobati penyakit. Individu akan meraih dan
mempertahankan kesehatan bila mereka memiliki kekuatan, kehendak atau
pengetahuan yang cukup. Jadi Henderson lebih menekankan pada kualitas
kehidupan dari pada kehidupan itu sendiri yang memungkinkan manusia
bekerja secara efektif dan mencapai tingkat kepuasan tertinggi dalam
kehidupan.
KONSEP UTAMA TEORI
VIRGINIA HENDERSON
4. Lingkungan
Henderson tidak memberikan definisi sendiri untuk lingkungan
ini. Dalam mendefinisikan lingkungan, Henderson mengambil
pengertian lingkungan dari Webster’s New Collegiate Dictionary dimana
yang dimaksud dengan lingkungan adalah kumpulan semua kondisi
eksternal dan pengaruh-pengaruhnya yang berdampak pada kehidupan
dan perkembangan organisme. Pada individu yang sehat seharusnya
memiliki kemampuan untuk mengontrol lingkunganya, tetapi kondisi
sakit dapat mengganggu kemampuan tersebut.
KONSEP UTAMA TEORI
VIRGINIA HENDERSON
HUBUNGAN ANTARA
PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM
1. Hubungan Perawat-Klien
Henderson mengidentifikasi tiga tingkat
hubungan ners-klien, mulai dari sangat tergantung
sampai hubungan yang agak mandiri seperti sebagai
berikut :
1) Perawat sebagai pengganti bagi klien
2) Perawat sebagai perbantuan bagi klien
3) Perawat sebagai mitra klien
2. Hubungan Perawat-Dokter
Henderson menekankan agar perawat tidak
mengikuti perintah dokter karena perawat memiliki tugas
yang unik. Perawat harus membuat rencana keperawatan
bersama klien lalu mengusulkan kepada dokter untuk
disesuaikan dengan program pengobatannya. Lebih
luasnuya, Henderson menegaskan agar para perawat
membantu klien dengan manajemen keperawatannya
ketika dokter tidak ada.
HUBUNGAN ANTARA
PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM
3. Perawat sebagai Anggota Tim
Pekerjaan perawat saling tergantung dengan
pekerjaan profesi lain, sehingga perawat dan anggota
tim lainnya harus saling membantu menjalankan
program masing-masing, tetapi sebaiknya tidak
melakukan pekerjaan milik orang lain.
HUBUNGAN ANTARA
PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM
Teknologi Keperawatan "Teori Virginia Henderson"

More Related Content

What's hot (20)

Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah SakitPenerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Fitria Anwarawati
Ìý
Pengkajian keperawatan sistem persarafan
Pengkajian keperawatan sistem persarafanPengkajian keperawatan sistem persarafan
Pengkajian keperawatan sistem persarafan
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
Ìý
Deni lp eliminasi
Deni lp eliminasiDeni lp eliminasi
Deni lp eliminasi
nissaicha2
Ìý
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan newPowerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
materipptgc
Ìý
Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)
rosellamarie
Ìý
Konsep homecare
Konsep homecareKonsep homecare
Konsep homecare
Maria Haryanthi Butar-Butar
Ìý
Komunikasi
KomunikasiKomunikasi
Komunikasi
Okta-Shi Sama
Ìý
Dokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatanDokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatan
Herlin Nuraeni Wijaya
Ìý
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasusAsuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
heri damanik
Ìý
Askep hipertensi
Askep hipertensiAskep hipertensi
Askep hipertensi
Danang Novandhori
Ìý
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Yolly Finolla
Ìý
Falsafah keperawatan
Falsafah keperawatanFalsafah keperawatan
Falsafah keperawatan
Cahya
Ìý
Teori virginia henderson adl
Teori virginia henderson   adlTeori virginia henderson   adl
Teori virginia henderson adl
Rahayoe Ningtyas
Ìý
Model konsep-dan-teori-keperawatan
Model konsep-dan-teori-keperawatanModel konsep-dan-teori-keperawatan
Model konsep-dan-teori-keperawatan
adeputra93
Ìý
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Warung Bidan
Ìý
dislokasi
dislokasidislokasi
dislokasi
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
Ìý
Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
 Peran, Fungsi dan tugas Perawat, Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
pjj_kemenkes
Ìý
Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah SakitPenerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Penerapan Sosial Budaya dalam Rumah Sakit
Fitria Anwarawati
Ìý
Deni lp eliminasi
Deni lp eliminasiDeni lp eliminasi
Deni lp eliminasi
nissaicha2
Ìý
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan newPowerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
Powerpoint bab 1 sejarah keperawatan new
materipptgc
Ìý
Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)Body alignment (postur tubuh)
Body alignment (postur tubuh)
rosellamarie
Ìý
Dokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatanDokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatan
Herlin Nuraeni Wijaya
Ìý
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasusAsuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
Asuhan keperawatan komunitas dan contoh kasus
heri damanik
Ìý
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Model Konseptual Florence Nightingale dan Virginia Henderson Pada Keperawatan...
Yolly Finolla
Ìý
Falsafah keperawatan
Falsafah keperawatanFalsafah keperawatan
Falsafah keperawatan
Cahya
Ìý
Teori virginia henderson adl
Teori virginia henderson   adlTeori virginia henderson   adl
Teori virginia henderson adl
Rahayoe Ningtyas
Ìý
Model konsep-dan-teori-keperawatan
Model konsep-dan-teori-keperawatanModel konsep-dan-teori-keperawatan
Model konsep-dan-teori-keperawatan
adeputra93
Ìý
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan TanganAskep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Askep Gangguan Kebutuhan Dasar Manusia : Personal Hygiene Kuku Kaki dan Tangan
Warung Bidan
Ìý
Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
 Peran, Fungsi dan tugas Perawat, Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
Peran, Fungsi dan tugas Perawat,
pjj_kemenkes
Ìý

Similar to Teknologi Keperawatan "Teori Virginia Henderson" (20)

POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptxPOWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
arlenisamara
Ìý
Virginia Henderson
Virginia Henderson Virginia Henderson
Virginia Henderson
SyalsyaMarethaZahara
Ìý
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.pptKONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
Ìý
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.pptMateri Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
Ìý
Teori konseptual virginia henderson
Teori konseptual virginia hendersonTeori konseptual virginia henderson
Teori konseptual virginia henderson
Yabniel Lit Jingga
Ìý
TM 4 TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
TM 4  TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptxTM 4  TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
TM 4 TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
AjengAgirta
Ìý
VIRGINIA HENDERSON.pptx
VIRGINIA HENDERSON.pptxVIRGINIA HENDERSON.pptx
VIRGINIA HENDERSON.pptx
DanCxk
Ìý
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.pptPERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
RamaitaHanifa
Ìý
Kdk final akbid paramata muna
Kdk final akbid paramata muna Kdk final akbid paramata muna
Kdk final akbid paramata muna
Operator Warnet Vast Raha
Ìý
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
IccaPinzen
Ìý
Falsafah dan paradigma keperawatan
Falsafah dan paradigma keperawatanFalsafah dan paradigma keperawatan
Falsafah dan paradigma keperawatan
Amalia Senja
Ìý
Makalah hukum kesehatan
Makalah hukum kesehatanMakalah hukum kesehatan
Makalah hukum kesehatan
Meisin Rahman
Ìý
1.pendidikan dalam keperawatan 5
1.pendidikan dalam keperawatan 51.pendidikan dalam keperawatan 5
1.pendidikan dalam keperawatan 5
cepz turmudi
Ìý
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdfKonsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Trybahari Ramadhan
Ìý
pdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdfpdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdf
Viksianiphara
Ìý
Konsep penjagaan pesakit
Konsep penjagaan pesakitKonsep penjagaan pesakit
Konsep penjagaan pesakit
Muhammad Nasrullah
Ìý
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docxwulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
AsepYayan1
Ìý
POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptxPOWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
POWER_POINT_TEORI_KEPERAWATAN_VIRGINIA_H (1).pptx
arlenisamara
Ìý
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.pptKONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
Ìý
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.pptMateri Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
Materi Falsafah Kepearawtan KONSEP TEORI VIRGINIA.ppt
SefrinaRukmawati
Ìý
Teori konseptual virginia henderson
Teori konseptual virginia hendersonTeori konseptual virginia henderson
Teori konseptual virginia henderson
Yabniel Lit Jingga
Ìý
TM 4 TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
TM 4  TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptxTM 4  TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
TM 4 TEORI KEP. WATSON,LYDIA HALL,ROY.pptx
AjengAgirta
Ìý
VIRGINIA HENDERSON.pptx
VIRGINIA HENDERSON.pptxVIRGINIA HENDERSON.pptx
VIRGINIA HENDERSON.pptx
DanCxk
Ìý
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.pptPERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
PERTEMUAN 3 PRINSIP ETIK OK.ppt
RamaitaHanifa
Ìý
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
Falsafah keperawatan merupakan dasar tentang hakekat manusia dan esensi keper...
IccaPinzen
Ìý
Falsafah dan paradigma keperawatan
Falsafah dan paradigma keperawatanFalsafah dan paradigma keperawatan
Falsafah dan paradigma keperawatan
Amalia Senja
Ìý
Makalah hukum kesehatan
Makalah hukum kesehatanMakalah hukum kesehatan
Makalah hukum kesehatan
Meisin Rahman
Ìý
1.pendidikan dalam keperawatan 5
1.pendidikan dalam keperawatan 51.pendidikan dalam keperawatan 5
1.pendidikan dalam keperawatan 5
cepz turmudi
Ìý
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdfKonsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Jiwa.pdf
Trybahari Ramadhan
Ìý
pdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdfpdf ppt kdk.pdf
pdf ppt kdk.pdf
Viksianiphara
Ìý
Konsep penjagaan pesakit
Konsep penjagaan pesakitKonsep penjagaan pesakit
Konsep penjagaan pesakit
Muhammad Nasrullah
Ìý
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docxwulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
wulan dwiyan fauzy 1A D3 keperawatan.docx
AsepYayan1
Ìý

More from NINING14 (6)

teknologi keperawatan Anda perokok
teknologi keperawatan Anda perokokteknologi keperawatan Anda perokok
teknologi keperawatan Anda perokok
NINING14
Ìý
PENYAKIT TBC
PENYAKIT TBCPENYAKIT TBC
PENYAKIT TBC
NINING14
Ìý
ppt patofisiologi penuaan
ppt patofisiologi penuaanppt patofisiologi penuaan
ppt patofisiologi penuaan
NINING14
Ìý
teknologi keperawatan patofisiologi
teknologi keperawatan patofisiologiteknologi keperawatan patofisiologi
teknologi keperawatan patofisiologi
NINING14
Ìý
Teknologi keperawatan pentingnya olahraga
Teknologi keperawatan pentingnya olahragaTeknologi keperawatan pentingnya olahraga
Teknologi keperawatan pentingnya olahraga
NINING14
Ìý
Teknologi keperawatan ppt
Teknologi keperawatan pptTeknologi keperawatan ppt
Teknologi keperawatan ppt
NINING14
Ìý
teknologi keperawatan Anda perokok
teknologi keperawatan Anda perokokteknologi keperawatan Anda perokok
teknologi keperawatan Anda perokok
NINING14
Ìý
PENYAKIT TBC
PENYAKIT TBCPENYAKIT TBC
PENYAKIT TBC
NINING14
Ìý
ppt patofisiologi penuaan
ppt patofisiologi penuaanppt patofisiologi penuaan
ppt patofisiologi penuaan
NINING14
Ìý
teknologi keperawatan patofisiologi
teknologi keperawatan patofisiologiteknologi keperawatan patofisiologi
teknologi keperawatan patofisiologi
NINING14
Ìý
Teknologi keperawatan pentingnya olahraga
Teknologi keperawatan pentingnya olahragaTeknologi keperawatan pentingnya olahraga
Teknologi keperawatan pentingnya olahraga
NINING14
Ìý
Teknologi keperawatan ppt
Teknologi keperawatan pptTeknologi keperawatan ppt
Teknologi keperawatan ppt
NINING14
Ìý

Recently uploaded (20)

RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Ìý
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Ìý
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docxSilabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
matauaipuawang
Ìý
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
Ìý
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
DonoSepauk
Ìý
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Ìý
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Ìý
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Ìý
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Ìý
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Ìý
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13
Ìý
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.pptSISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
JufriantoSuryo1
Ìý
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
Ìý
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Ìý
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
RPT PSV (2).docxUNTU RUJUKAN GURU TAHUN 2025
ROBIATUL29
Ìý
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPA Kelas 9 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Ìý
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia EmasScenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Scenario Planning Bonus Demografi 2045 Menuju Satu Abad Indonesia Emas
Dadang Solihin
Ìý
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Ìý
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docxSilabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
Silabus PAI kelas 4 2019 ssssssssss.docx
matauaipuawang
Ìý
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
Ìý
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
5. LKPD Polimer dan Mokromolekul Kelas XII
DonoSepauk
Ìý
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
Ìý
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
Ìý
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Ìý
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
Ìý
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
Ìý
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
Ìý
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Ìý
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13
Ìý
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Introduction to Building Maintenance & Preventive Maintenance _Training *Proa...
Kanaidi ken
Ìý
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
Ìý
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.pptSISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
SISTEM PENCERNAAN pada ruminansia SAPI.pptx.ppt
JufriantoSuryo1
Ìý
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptxPengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Pengembangan Entrepreneur Vokasi Melalui PERFECT SMK-Society 50 .pptx
Fajar Baskoro
Ìý
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
Ìý

Teknologi Keperawatan "Teori Virginia Henderson"

  • 2. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON 14 KEBUTUHANDASARMENURUT VIRGINIAHENDERSON KONSEP UTAMA TEORI VIRGINIA HENDERSON PREVIOUS HUBUNGAN ANTARA PERAWAT-PASIEN- DOKTER-TIM NEXT
  • 3. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON Virginia Henderson lahir pada tahun 1897, ia adalah anak ke kelima dari delapan bersaudara. Henderson asli dari Kansas City dan menghabiskan masa pertumbuhannya di Virginia. Henderson memiliki latar belakang pendidikan keperawatan yang meliputi pendidikan awal keperawatan di Sekolah Perawat Militer, 1918 di Washington DC yang diselesaikannya pada tahun 1921 setelah itu ia berkarir sebagai staf perawat, mengajar di Rumah Sakit, mengikuti pendidikan tinggi di Fakultas keguruan. Melalui berbagai pendidikannya ia banyak mendapat ilmu tentang praktek klinik.
  • 4. Sebagai tokoh keperawatan ia pun banyak menulis. Dalam tulisannya, Henderson memberi gambaran tentang fungsi dan pekerjaannya yang unik berbeda dengan dokter. Ia juga membuat deskripsi keperawatan yang menjadi acuan profesi keperawatan dalam menjalankan aktifitas profesionalnya. Melalui tulisannya berusaha memberikan arahan bagi para perawat agar dapat terus menerus mengembangkan dan memperkaya diri dalam seni, ilmu, dan humanitas yang menjadi ciri utama profesi keperawatan. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON
  • 5. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON Melalui buku teks yang ia tulis, Henderson menunjukkan jati diri profesi keperawatan pada dunia, baik pada masyarakat umum, profesi kesehatan lain, bahkan pada perawat atau calon perawat itu sendiri. Sehingga Henderson ini bukan saja memberikan arahan aplikasi secara nyata pada perawat tetapi juga landasan bagi kokohnya profesi keperawatan.
  • 6. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON Tugas perawat bukan hanya ditujukan pada manusia yang sakit namun yang sehat juga, dan aktifitas itu dilaksanakan dalam rangka terpemenuhinya 14 komponen kebutuhan dasar pada setiap manusia dengan berbagai aktifitas yang ditujukan untuk memandirikan klien atau manusia, yang didasari akan ditemukannya penyebab gangguan kesehatan mereka yaitu ketidakmampuan, ketidak-mauan maupun ketidaktahuan.
  • 7. LATAR BELAKANG KEHIDUPAN VIRGINIA HENDERSON Henderson juga menekankan pada pentingnya merencanakan Asuhan Keperawatan. Didalam modelnya ia menggambarkan rencana keperawatan, metode skematik untuk pengawasan asuhan. Perencanaan yang cermat akan mengklarifikasikan hal-hal berikut : 1. Urutan aktifitas yang harus dilakukan. 2. Aktifitas perawat yang harus dan tidak boleh dilakukan 3. Perubahan-perubahan yang telah dibuat.
  • 8. 14 KEBUTUHANDASARMENURUT VIRGINIAHENDERSON 1. Bernafas dengan normal 2. Kebutuhan akan nutrisi 3. Kebutuhan eliminasi 4. Gerak dan keseimbangan tubuh 5. Kebutuhan isthirahat dan tidur 6. Kebutuhan berpakaian 7. Mempertahankan temperature tubuh atau sirkulasi
  • 9. 14 KEBUTUHANDASARMENURUT VIRGINIAHENDERSON 7. Mempertahankan temperature tubuh atau sirkulasi 8. Kebutuhan akan personal hygiene 9. Kebutuhan rasa aman dan nyaman 10. Berkomunikasi dengan orang lain dan mengekspresikan emosi, keinginan, rasa takut dan pendapat. 11. Kebutuhan spiritual 12. Kebutuhan bekerja 13. Kebutuhan bermain dan rekreasi 14. Kebutuhan belajar
  • 10. 1. Manusia Henderson melihat manusia sebagai individu yang membutuhkan bantuan untuk meraih kesehatan, kebebasan atau kematian yang damai, serta bantuan untuk meraih kemandirian. Henderson juga memandang manusia (klien) sebagai individu yang membutuhkan bantuan untuk meraih kemandirian, kesehatan atau kematian yang damai. Henderson menganggap manusia dan keluarga merupakan satu kesatuan. Manusia juga harus selalu menjaga keseimbangan fisiologis dan emosionalnya. KONSEP UTAMA TEORI VIRGINIA HENDERSON
  • 11. 2. Keperawatan Henderson mendefinisikan keperawatan sebagai suatu profesi yang mempunyai fungsi unik yaitu membantu klien baik sehat atau sakit dalam melaksanakan aktivitas untuk mendukung kesehatan, pemulihan atau meninggal dengan damai yang akan mereka kerjakan tanpa membutuhkan bantuan seandainya mereka memiliki kekuatan, kehendak dan pengetahuan. KONSEP UTAMA TEORI VIRGINIA HENDERSON
  • 12. 3. Kesehatan Henderson memandang kesehatan sebagai kemampuan individu untuk memenuhi empat belas komponen kebutuhan dasar manusia tanpa bantuan. Kesehatan adalah kualitas kehidupan dasar untuk berfungsi dan memerlukan kemandirian dan saling ketergantungan. Memperoleh kesehatan lebih penting daripada mengobati penyakit. Individu akan meraih dan mempertahankan kesehatan bila mereka memiliki kekuatan, kehendak atau pengetahuan yang cukup. Jadi Henderson lebih menekankan pada kualitas kehidupan dari pada kehidupan itu sendiri yang memungkinkan manusia bekerja secara efektif dan mencapai tingkat kepuasan tertinggi dalam kehidupan. KONSEP UTAMA TEORI VIRGINIA HENDERSON
  • 13. 4. Lingkungan Henderson tidak memberikan definisi sendiri untuk lingkungan ini. Dalam mendefinisikan lingkungan, Henderson mengambil pengertian lingkungan dari Webster’s New Collegiate Dictionary dimana yang dimaksud dengan lingkungan adalah kumpulan semua kondisi eksternal dan pengaruh-pengaruhnya yang berdampak pada kehidupan dan perkembangan organisme. Pada individu yang sehat seharusnya memiliki kemampuan untuk mengontrol lingkunganya, tetapi kondisi sakit dapat mengganggu kemampuan tersebut. KONSEP UTAMA TEORI VIRGINIA HENDERSON
  • 14. HUBUNGAN ANTARA PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM 1. Hubungan Perawat-Klien Henderson mengidentifikasi tiga tingkat hubungan ners-klien, mulai dari sangat tergantung sampai hubungan yang agak mandiri seperti sebagai berikut : 1) Perawat sebagai pengganti bagi klien 2) Perawat sebagai perbantuan bagi klien 3) Perawat sebagai mitra klien
  • 15. 2. Hubungan Perawat-Dokter Henderson menekankan agar perawat tidak mengikuti perintah dokter karena perawat memiliki tugas yang unik. Perawat harus membuat rencana keperawatan bersama klien lalu mengusulkan kepada dokter untuk disesuaikan dengan program pengobatannya. Lebih luasnuya, Henderson menegaskan agar para perawat membantu klien dengan manajemen keperawatannya ketika dokter tidak ada. HUBUNGAN ANTARA PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM
  • 16. 3. Perawat sebagai Anggota Tim Pekerjaan perawat saling tergantung dengan pekerjaan profesi lain, sehingga perawat dan anggota tim lainnya harus saling membantu menjalankan program masing-masing, tetapi sebaiknya tidak melakukan pekerjaan milik orang lain. HUBUNGAN ANTARA PERAWAT-PASIEN-DOKTER-TIM