際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
KEPENDUDUKAN
A. PENGERTIAN
Penduduk adalah orang yang tinggal disuatu wilayah atau orang yang secara hukum berhak tinggal di
suatu wilayah.
B. JUMLAH PENDUDUK
Ada 3 cara untuk mengetahui jumlah penduduk, yaitu :
SENSUS PENDUDUK SURVEY PENDUDUK REGISTRASI PENDUDUK
Dilaksanakan 10 tahun sekali Dilaksanakan sewaktu-waktu
(biasanya 1 tahun sekali)
Dilaksankan sewatu-waktu
(mendadak tanpa
pemberitahuan)
Dilaksanakan serentak pada
seluruh wilayah
-Menggunakan sampel wilayah
-Tidak serentak
-Bahan generalisasi
Dilaksanakan di wilayah
masing-masing (Desa)
Contoh : sensus penduduk
Indonesia tahun 2010
Contoh : survey tingkat kematian
ibu hamil Kota Yogyakarta
Contoh : pencatatan
kelaahiran, kematian,
perkawinan, dan perceraian
C. SENSUS PENDUDUK
1. Jenis sensus
a) De Facto : pengitungan jumlah penduduk pada orang yang benar-benar bertempat
tinggal di wilayah tersebut. (Fakta)
b) De Jure : pengitungan jumlah penduduk yang pada waktu diadakan sensus, orang
tersebut berada di wilayah yang bersangkutan.
2. Metode Sensus
a) Metode house holder : kepala keluarga yang mengisi daftar pertanyaan. Biasanya
dilakukan oleh negara maju.
b) Metode canvasser : petugas sensus yang datang ke rumah dan mengisi daftar
pertanyaan. Biasanya dilakukan oleh negara berkembang.
3. Manfaat sensus penduduk untuk mengetahui :
a) Jumlah penduduk
b) Keadaan pertumbuhan penduduk
c) Komposisi penduduk
d) Persebaran penduduk
D. PERTUMBUHAN PENDUDUK
Dipengaruhi oleh 3 hal, yaitu :
a) Kelahiran (Natalitas)
b) Kematian (Mortalitas)
c) Migrasi (Imigrasi dan Emigrasi)
Kelompok3
AubreyC-02 Dwyce O  07
KesiaR -03 Sianne F- 09
Dwyce O -07
Sianne F- 09
Mendorong kelahiran Menghambat kematian
Kawin usia muda Meningkatnya kesehatan
Anggapan banyak anak
banyak rejeki
Pendidikan kesahatan dan
gizi
Banyak angka kematian
bayi
Program KB
Mengahambat kelahiran Mendorong kematian
Program KB Bencana alam
Penundaan usia kawin Wabah penyakit
UU perkawinan Bunuh diri
E. KEPADATAN PENDUDUK
Kepadatan penduduk adalah banyaknya jumlah penduduk per satuan unit wilayah. Kepadatan
penduduk suatu wilayah berbeda dengan dengan wilayah lain karena tidak meratanya persebaran
penduduk.
Kepadatan dibagi menjadi 2 :
a) Kepadatan penduduk Aritmatik =
  ( 署ゐ)
 ゐ ( 情2 )
b) Kepadatan penduduk Agraris =
  $ (署ゐ )
  $ (2 )
F. KOMPOSISI PENDUDUK
Piramida penduduk bagi menjadi 3 :
No. Piramida Penduduk Ciri-ciri Gambar
1. Piramida penduduk muda/
limas
G. Kelahiran > kematian
Penduduk muda > penduduktua
Depedency ratio tinggi
Terdapat di negara berkembang
2. Piramida penduduk stasioner Kelahiran = kematian
Penduduk muda = penduduktua
Depedency ratio sama
Terdapat di negara Swedia,
Selandia Baru, Skandinavia
3. Piramida penduduk tua Kelahiran < kematian
Penduduk muda < penduduktua
Depedency ratio kecil
Terdapat di negara maju
H. MASALAH KEPENDUDUKAN DI INDONESIA
a) Pertambahan penduduk yang tinggi
b) Distribusi penduduk tidak merata
c) Kualitas pendidikan rendah
d) Kualiatas kesahatan rendah
e) Pengangguran tinggi
f) Urbanisasi tinggi
I. MENGATASI MASALAH PENDUDUK DI INDONESIA
a) Meningkatkan program KB
b) Meningkatkan program transmigrasi
c) Meningkatkan program kesehatan
d) Melaksanakan program belajar 9 tahun
e) Pembangunan daerah
f) Desentralisasi industri
Daftar Pustaka :
Kurnia, Bekti. 2014. Geografi Prosus Inten. Jakarta; INTEN
Wardiyatmoko, K. 2013. Geografi. Jakarta; ERLANGGA
www.abelpetrus.wordpress.com
Tanggal penugasan Tanggal pengumpulan Nilai Paraf
16 Januari 2015 16 Januari 2015
Yogyakarta, 16 Januari 2015
Kelompok 3

More Related Content

Similar to Kependudukan-Geografi (20)

Dinamikakependudukan
DinamikakependudukanDinamikakependudukan
Dinamikakependudukan
Indar Wahyudi
Dinamikakependudukan
DinamikakependudukanDinamikakependudukan
Dinamikakependudukan
Indar Wahyudi
Dinamika penduduk
Dinamika pendudukDinamika penduduk
Dinamika penduduk
Venitya Sukma
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagusDinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
MukarobinspdMukarobi
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
vena supartini
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan MasyarajatMateri Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Herlina28
1. kependudukan
1. kependudukan1. kependudukan
1. kependudukan
Adi Rachmanto
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptxBAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
FarlyLeonardBinalay
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaankonsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
indah puspa pratiwi
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
yandoowel
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
MukarobinspdMukarobi
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.pptKelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
ZuniSetyonusanti1
Https _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Https  _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...Https  _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Https _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Yudha Umbara
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptxPPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
EvelinaGurning
IPS
IPS IPS
IPS
Fattih
Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia
salsabilaraaz
Dinamika kependudukan
Dinamika kependudukanDinamika kependudukan
Dinamika kependudukan
AciAstri1
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugasPermasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Anna Puspita
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptxpower point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
AzizahQairunnisa
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptxdinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
pudan111beau
Dinamikakependudukan
DinamikakependudukanDinamikakependudukan
Dinamikakependudukan
Indar Wahyudi
Dinamikakependudukan
DinamikakependudukanDinamikakependudukan
Dinamikakependudukan
Indar Wahyudi
Dinamika penduduk
Dinamika pendudukDinamika penduduk
Dinamika penduduk
Venitya Sukma
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagusDinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
Dinamika Kependudukan di Indonesia sangat bagus
MukarobinspdMukarobi
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
1 kependudukan-dan-dinamika-penduduk
vena supartini
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan MasyarajatMateri Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Materi Ilmu Kependudukan Kesehatan Masyarajat
Herlina28
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptxBAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
BAHAN AJAR OLIMPIADE GEOGRAFI TENTANG DINAMIKA PENDUDUK.pptx
FarlyLeonardBinalay
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaankonsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
konsep dasar demografi, ketenagakerjaan, dan pemetaan
indah puspa pratiwi
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
1-kependudukan-dan-dinamika-penduduk.pptx
yandoowel
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptxDINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
DINAMIKA_KEPENDUDUKAN_DI_INDONESIA, Oke ....pptx
MukarobinspdMukarobi
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.pptKelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
Kelas XI_Dinamika Kependudukan.ppt
ZuniSetyonusanti1
Https _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Https  _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...Https  _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Https _abelpetrus.files.wordpress.com_2012_09_permasalahan-penduduk-dan-pena...
Yudha Umbara
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptxPPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
PPT DINAMIKA PENDUDUK.pptx
EvelinaGurning
IPS
IPS IPS
IPS
Fattih
Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia Kondisi penduduk Indonesia
Kondisi penduduk Indonesia
salsabilaraaz
Dinamika kependudukan
Dinamika kependudukanDinamika kependudukan
Dinamika kependudukan
AciAstri1
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugasPermasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Permasalahan kependudukan di indonesia, dampak dan upaya ips tugas
Anna Puspita
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptxpower point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
power point kelas 11 Dinamika Kependudukan.pptx
AzizahQairunnisa
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptxdinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
dinamika penduduk indonesia yang berkaitan dengan sosial.pptx
pudan111beau

More from Dwyce Munthe (7)

Industrialisasi dan perekonomian di indonesia
Industrialisasi dan perekonomian di indonesiaIndustrialisasi dan perekonomian di indonesia
Industrialisasi dan perekonomian di indonesia
Dwyce Munthe
Kebudayaan suku batak- XI
Kebudayaan suku batak- XIKebudayaan suku batak- XI
Kebudayaan suku batak- XI
Dwyce Munthe
Demografi XI
Demografi XIDemografi XI
Demografi XI
Dwyce Munthe
Energi alternatif
Energi alternatif Energi alternatif
Energi alternatif
Dwyce Munthe
Pembagian ilmu ekonomi
Pembagian ilmu ekonomiPembagian ilmu ekonomi
Pembagian ilmu ekonomi
Dwyce Munthe
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumiPersebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Dwyce Munthe
Industrialisasi dan perekonomian di indonesia
Industrialisasi dan perekonomian di indonesiaIndustrialisasi dan perekonomian di indonesia
Industrialisasi dan perekonomian di indonesia
Dwyce Munthe
Kebudayaan suku batak- XI
Kebudayaan suku batak- XIKebudayaan suku batak- XI
Kebudayaan suku batak- XI
Dwyce Munthe
Energi alternatif
Energi alternatif Energi alternatif
Energi alternatif
Dwyce Munthe
Pembagian ilmu ekonomi
Pembagian ilmu ekonomiPembagian ilmu ekonomi
Pembagian ilmu ekonomi
Dwyce Munthe
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumiPersebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Persebaran Flora dan Fauna di muka bumi
Dwyce Munthe

Recently uploaded (20)

PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
PPT SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS 8
Dita835610
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi

Kependudukan-Geografi

  • 1. KEPENDUDUKAN A. PENGERTIAN Penduduk adalah orang yang tinggal disuatu wilayah atau orang yang secara hukum berhak tinggal di suatu wilayah. B. JUMLAH PENDUDUK Ada 3 cara untuk mengetahui jumlah penduduk, yaitu : SENSUS PENDUDUK SURVEY PENDUDUK REGISTRASI PENDUDUK Dilaksanakan 10 tahun sekali Dilaksanakan sewaktu-waktu (biasanya 1 tahun sekali) Dilaksankan sewatu-waktu (mendadak tanpa pemberitahuan) Dilaksanakan serentak pada seluruh wilayah -Menggunakan sampel wilayah -Tidak serentak -Bahan generalisasi Dilaksanakan di wilayah masing-masing (Desa) Contoh : sensus penduduk Indonesia tahun 2010 Contoh : survey tingkat kematian ibu hamil Kota Yogyakarta Contoh : pencatatan kelaahiran, kematian, perkawinan, dan perceraian C. SENSUS PENDUDUK 1. Jenis sensus a) De Facto : pengitungan jumlah penduduk pada orang yang benar-benar bertempat tinggal di wilayah tersebut. (Fakta) b) De Jure : pengitungan jumlah penduduk yang pada waktu diadakan sensus, orang tersebut berada di wilayah yang bersangkutan. 2. Metode Sensus a) Metode house holder : kepala keluarga yang mengisi daftar pertanyaan. Biasanya dilakukan oleh negara maju. b) Metode canvasser : petugas sensus yang datang ke rumah dan mengisi daftar pertanyaan. Biasanya dilakukan oleh negara berkembang. 3. Manfaat sensus penduduk untuk mengetahui : a) Jumlah penduduk b) Keadaan pertumbuhan penduduk c) Komposisi penduduk d) Persebaran penduduk D. PERTUMBUHAN PENDUDUK Dipengaruhi oleh 3 hal, yaitu : a) Kelahiran (Natalitas) b) Kematian (Mortalitas) c) Migrasi (Imigrasi dan Emigrasi) Kelompok3 AubreyC-02 Dwyce O 07 KesiaR -03 Sianne F- 09 Dwyce O -07 Sianne F- 09
  • 2. Mendorong kelahiran Menghambat kematian Kawin usia muda Meningkatnya kesehatan Anggapan banyak anak banyak rejeki Pendidikan kesahatan dan gizi Banyak angka kematian bayi Program KB Mengahambat kelahiran Mendorong kematian Program KB Bencana alam Penundaan usia kawin Wabah penyakit UU perkawinan Bunuh diri E. KEPADATAN PENDUDUK Kepadatan penduduk adalah banyaknya jumlah penduduk per satuan unit wilayah. Kepadatan penduduk suatu wilayah berbeda dengan dengan wilayah lain karena tidak meratanya persebaran penduduk. Kepadatan dibagi menjadi 2 : a) Kepadatan penduduk Aritmatik = ( 署ゐ) ゐ ( 情2 ) b) Kepadatan penduduk Agraris = $ (署ゐ ) $ (2 ) F. KOMPOSISI PENDUDUK Piramida penduduk bagi menjadi 3 : No. Piramida Penduduk Ciri-ciri Gambar 1. Piramida penduduk muda/ limas G. Kelahiran > kematian Penduduk muda > penduduktua Depedency ratio tinggi Terdapat di negara berkembang 2. Piramida penduduk stasioner Kelahiran = kematian Penduduk muda = penduduktua Depedency ratio sama Terdapat di negara Swedia, Selandia Baru, Skandinavia 3. Piramida penduduk tua Kelahiran < kematian Penduduk muda < penduduktua Depedency ratio kecil Terdapat di negara maju
  • 3. H. MASALAH KEPENDUDUKAN DI INDONESIA a) Pertambahan penduduk yang tinggi b) Distribusi penduduk tidak merata c) Kualitas pendidikan rendah d) Kualiatas kesahatan rendah e) Pengangguran tinggi f) Urbanisasi tinggi I. MENGATASI MASALAH PENDUDUK DI INDONESIA a) Meningkatkan program KB b) Meningkatkan program transmigrasi c) Meningkatkan program kesehatan d) Melaksanakan program belajar 9 tahun e) Pembangunan daerah f) Desentralisasi industri Daftar Pustaka : Kurnia, Bekti. 2014. Geografi Prosus Inten. Jakarta; INTEN Wardiyatmoko, K. 2013. Geografi. Jakarta; ERLANGGA www.abelpetrus.wordpress.com Tanggal penugasan Tanggal pengumpulan Nilai Paraf 16 Januari 2015 16 Januari 2015 Yogyakarta, 16 Januari 2015 Kelompok 3