際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Leadership
Leadership
A leader is not a manager and
leadership is not management .
. .
Leader Manager
Leadership
Management
DEFINISI
PEMIMPIN (LEADER)
 Pemimpin adalah
satu orang dan orang
tersebut harus
mampu
mengendalikan
bawahannya dengan
cara mengarahkan,
membimbing, dan
memberikan
tanggung jawab untuk
mencapai tujuan yang
dikehendaki.
KEPEMIMPINAN
(LEADERSHIP)
 Kepemimpinan adalah
sebuah proses seorang
pemimpin
mempengaruhi orang
lain, yang memiliki
kekhasan tersendiri,
sehingga timbul
interaksi berupa
kegiatan kerja sama
dalam rangka mencapai
tujuan yang
dikehendaki.
MANAJEMEN (MANAGEMENT)
 Manajemen adalah
proses penggunaan
sumber daya
organisasi dengan
menggunakan orang
lain untuk mencapai
tujuan organisasi
secara efektif dan
efisien.
ORGANISASI (ORGANIZATION)
 Stephen P. Robbins
menyatakan bahwa
organisasi adalah kesatuan
(entity) sosial yang
dikoordinasikan secara
sadar, dengan sebuah
batasan yang relatif
dapat diidentifikasi, yang
bekerja atas dasar yang
relatif terus menerus untuk
mencapai suatu tujuan
bersama atau sekelompok
MANAJER (MANAGER)
Manajer adalah
orang yang
melakukan kegiatan
manajemen, yang
meliputi :
 Planning
 Organizing
 Actuating
 Controlling
"Management is doing things right;
leadership is doing the right things."
- Peter F. Drucker -
The manager asks how and when;
the leader asks what and why
- Warren Bennis -
Leader
 Wants to create the future
 Needs to make change
 Thinks ideas
 Welcomes risks
 Sees problems as
opportunities is patient
 Substance trumps the
King
 Your best collage
Professor
 Hingh Emotional
Manager
 Oversees the current
process well
 Must achieve balance
 Thinks execution
 Comfortable with control
 Problems are just that,
and need resolution
ASAP
 Procedure is King
 Instructs as to technique
and process
旦 Manajemen merupakan bagian dari
kepemimpinan.
旦 Manajemen adalah kepemimpinan yang
terbatas pada aturan-aturan atau tata
krama birokrasi.
旦 Seorang pemimpin tidak harus menjadi
manajer, tapi manajer dapat berlaku
sebagai seorang pemimpin jika ia
mempunyai jiwa kepemimpinan.
Teori Kepemimpinan
 Teori Bakat (Trait Theory) dan Teori
Orang Besar (The Great Man Theory)
Pemimpin itu dilahirkan.
 Teori Situasi (Situasional Theory)
Pemimpin itu diciptakan/dibentuk.
 Teori Ekologi
Pemimpin itu dapat dibentuk, tapi bakat
yang diperlukan adalah bawaan lahir.
Leadership
Otokrasi
 Menggunakan metode
pendekatan kekuasaan
 Kekuasaan sangat
dominan
 Kekuasaan tertinggi ada
pada pimpinan
 Ancaman dan hukuman
(T_T)
 Pengambilan keputusan
cepat dan pendayagunaan
pegawai yang kurang
kompeten (^_^)
Demokrasi
 Menggunakan metode
pendekatan kooperatif
 Kekuasaan tertinggi adalah
musyawarah mufakat
 Setiap anggota berhak
mengeluarkan pendapat
 Mengutamakan mutu kerja
dan dapat mengarahkan
diri sendiri
 Pengambilan keputusan
relatif lambat (T_T)
Laissez Faire
 Pemimpin bersifat
pasif
 Intervensi pimpinan
sangat kecil
 Keputusan diambil
oleh pimpinan tingkat
bawah
 Pendelegasian
sangat ekstensif
Kontingensi dan Situasional
 Model kontingensi
menyatakan
bahwa gaya
kepemimpinan
yang paling sesuai
bergantung pada
situasi di mana
pemimpin bekerja
(Fread Fiedler).
 Menurut Hersey
dan Blanchard
(dalam Ludlow dan
Panton, 1996),
masing-masing
gaya
kepemimpinan ini
hanya memadai
dalam situasi yang
tepat.
Leadership
3 Kemampuan Khusus
 Kemampuan analitis : menilai tingkat
pengalaman dan motivasi bawahan dalam
melaksanakan tugas.
 Kemampuan untuk berlaku fleksibel :
menerapkan gaya kepemimpinan yang paling
tepat berdasarkan analisa terhadap situasi.
 Kemampuan berkomunikasi : menjelaskan
kepada bawahan tentang perubahan gaya
kepemimpinan yang kita terapkan.
Peran
Pemimpin
Interpersona
l
Pengolah
Informasi
Pengambi
l
Keputusa
n
Peran Interpersonal
 Figurehead : simbol
organisasi.
 Leader : berinteraksi
dengan bawahan,
memotivasi dan
mengembangkannya.
 Liaison : menjalin
hubungan kerja dan
menangkap informasi
untuk kepentingan
organisasi.
Peran Pengolah Informasi
 Monitor :
memimpin,
mengawasi dan
berpartisipasi.
 Disseminator :
menyampaikan
informasi.
 Spokeman : juru
bicara.
Peran Pengambil Keputusan
 Entrepreneur :
mendesain perubahan
dan pengembangan.
 Disturbance Handler :
mengatasi masalah.
 Resources Allocator :
mengawasi alokasi
sumber daya.
 Negotiator :
berunding/tawar
menawar.
Morgan (1996)
 Peran pemimpin adalah :
 Alighting : menyalakan
semangat kerja.
 Aligning :
menggabungkan
tujuan.
 Allowing : memberi
keleluasaan.
Leadership
Peran Bidan dalam
Sistem Pelayanan Kesehatan
Care provider
Manager
Leader
Educator
Researcher
Professional
development
Entrepreneurshi
p
Communicator
Advocator
Kematangan Pribadi
 Teliti
 Bertanggung jawab
 Jujur
 Disiplin tinggi
 Hubungan manusia
yang efektif
 Bertakwa
kepada Tuhan Yang
Maha Esa
 Memahami standar
profesi kebidanan
 Mengerti asas dan
tujuan
penyelenggaraan
praktek kebidanan
 Bekerja berdasarkan
ketentuan dan
landasan hukum
pelayanan kebidanan
Keterampilan Bidan sebagai
Leader
Dalam menjalankan perannya bidan
harus :
 Menerapkan asuhan sesuai SOP
 Meningkatkan kualitas pelayanan
kebidanan
 Mengenali keterbatasan pengetahuan dan
ketrampilan, dan menolak setiap tugas
atau tanggung jawab di luar wewenang
dan tanggung jawab bidan.
 Berpartisipasi aktif dalam perencanan
pengembangan dan evaluasi kebijakan
kesehatan.
 Menerima tanggung jawab kepemimpinan
dalam praktik kebidanan.
 Menghargai setiap profesi tenaga kesehatan
lain wewenang dan tanggung jawab masing-
masing.
 Mengumpulkan, menganalisis dan
menggunakan data berbagai kecenderungan
dan insiden serta mengimplementasikan
upaya perbaikan atau perubahan untuk
meningkatkan mutu pelayanan kebidanan.
 Menampilkan penggunaan sumber-sumber
efesien dan pengelolaan sumber daya
manusia dalam melakukan pelayanan
kebidanan.
 Menggunakan kemampuan untuk berfikir
secara proaktif, perspektif luas dan kritikal
dalam konteks penyelesaian masalah.
 Mempromosikan dan mempertahankan peran
profesional bidan dalam bidang manajerial
yang menguntungkan konsumen dan
provider.
 Menginisiasi dan berpartisipasi dalam dialog
tentang proses perubahan dan inisiatif baru
dalam praktik kebidanan dan kesehatan.
- Kesimpulan -
 Pemimpin, kepemimpinan,
manajemen dan manajer adalah
empat hal yang berbeda tapi saling
berkaitan satu dengan yang lain
karena dalam pelaksanaannya atau
aplikasi dalam kehidupan sehari-hari,
keempat istilah tersebut berjalan
searah dan beriringan.
 Bidan dalam menjalankan perannya dalam
sistem pelayanan kesehatan, dituntut
untuk mampu menjadi seorang pemimpin
sekaligus manajer dalam melaksanakan
tugas dan kewajibannya.
 Selain mematuhi standar pelayanan
kebidanan dan kode etik bidan, kreativitas
dan fleksibilitas bidan juga diperlukan
dalam mengahadapi setiap permasalahan
yang ditemukan di lapangan.
 Pada dasarnya, di manapun bidan bekerja,
penerapan atau aplikasi kepemimpinan oleh
seorang bidan dalam menjalankan pelayanan
kebidanan adalah sama. Menjadi seorang
pemimpin bukan berarti harus berada pada
posisi tertinggi dalam suatu organisasi atau
komunitas. Seorang pemimpin adalah orang
yang dapat bertanggung jawab terhadap
tugas dan kewajiban yang dilimpahkan
kepadanya dengan melaksanakan tugas dan
kewajiban tersebut dengan sebaik-baiknya.
Leadership
Forum Diskusi
Next
Leadership
Leadership

More Related Content

What's hot (20)

Contoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etikContoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etik
Al-Ikhlas14
Definisi Operasional
Definisi OperasionalDefinisi Operasional
Definisi Operasional
Lois Yunike
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam KebidananTeknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
pjj_kemenkes
tengkorak bayi
tengkorak bayitengkorak bayi
tengkorak bayi
Rahayu Pratiwi
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutik
Yuli Thamrin
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
ParamithaAmelia
Dokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatanDokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatan
Herlin Nuraeni Wijaya
1. konsep dasar kehamilan -
1. konsep dasar kehamilan -1. konsep dasar kehamilan -
1. konsep dasar kehamilan -
Devi Narti
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Al-Ikhlas14
Bblr
BblrBblr
Bblr
Cusnul khotimah
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
dhewychabi
Obat obat uterotonika
Obat obat uterotonikaObat obat uterotonika
Obat obat uterotonika
Yabniel Lit Jingga
07 tele nursing
07 tele nursing07 tele nursing
07 tele nursing
andhika perceka
Standar Profesi Kebidanan
Standar Profesi KebidananStandar Profesi Kebidanan
Standar Profesi Kebidanan
aisyaahhh
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
Muh Saleh
Bayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normalBayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normal
Asih Astuti
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Andra Dewi Hapsari
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAANPEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
Dokter Tekno
Contoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etikContoh kasus isu etik
Contoh kasus isu etik
Al-Ikhlas14
Definisi Operasional
Definisi OperasionalDefinisi Operasional
Definisi Operasional
Lois Yunike
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam KebidananTeknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
Teknologi Tepat Guna dalam Kebidanan
pjj_kemenkes
Ppt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutikPpt komunikasi terapeutik
Ppt komunikasi terapeutik
Yuli Thamrin
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
3. Evidence Based dalam Pelayanan KB.pptx
ParamithaAmelia
Dokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatanDokumentasi implementasi keperawatan
Dokumentasi implementasi keperawatan
Herlin Nuraeni Wijaya
1. konsep dasar kehamilan -
1. konsep dasar kehamilan -1. konsep dasar kehamilan -
1. konsep dasar kehamilan -
Devi Narti
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Isu etik bidan dengan tenaga kesehatan lain kelompok 4
Al-Ikhlas14
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventifUpaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
Upaya promkes dalam pelayanan kebidanan promotif, preventif
dhewychabi
Standar Profesi Kebidanan
Standar Profesi KebidananStandar Profesi Kebidanan
Standar Profesi Kebidanan
aisyaahhh
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
PEDOMAN BAGI IBU HAMIL, BERSALIN, NIFAS, DAN BAYI BARU LAHIR Di Era Pandemi C...
Muh Saleh
Bayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normalBayi baru lahir normal
Bayi baru lahir normal
Asih Astuti
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewiAsuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Asuhan kebidanan ibu hamil patologi,andra dewi
Andra Dewi Hapsari
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAANPEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
PEMBERIAN MGSO4 DI RSIA BUDI KEMULIAAN
Dokter Tekno

Similar to Leadership (20)

2012.pert .2@leadership ayu-rai
2012.pert .2@leadership ayu-rai2012.pert .2@leadership ayu-rai
2012.pert .2@leadership ayu-rai
AGUS SETIYONO
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja ParakanLatihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
remaja123
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesanPengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Lee Oi Wah
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondokKepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
PrayugaAS
Manajemen kepemimpinan fix
Manajemen kepemimpinan fixManajemen kepemimpinan fix
Manajemen kepemimpinan fix
Deni Wahyu
Artikel tentang Kepemimpinan
Artikel tentang KepemimpinanArtikel tentang Kepemimpinan
Artikel tentang Kepemimpinan
rendrafauzi
makalah kepemimpinan
makalah kepemimpinanmakalah kepemimpinan
makalah kepemimpinan
iswakil
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Kanaidi ken
Managerial & Leadership Style
Managerial & Leadership StyleManagerial & Leadership Style
Managerial & Leadership Style
Alvin Agustino Saputra
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Nota pd bab 3
Nota pd bab 3Nota pd bab 3
Nota pd bab 3
Waz Sanry
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Kepemimpinan
Kepemimpinan Kepemimpinan
Kepemimpinan
Norshaidi Mohd Nor
Leadership
LeadershipLeadership
Leadership
PT Lion Air
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).pptLatihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
NoviyantoNurarifan1
teori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinanteori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinan
Hadik27
2012.pert .2@leadership ayu-rai
2012.pert .2@leadership ayu-rai2012.pert .2@leadership ayu-rai
2012.pert .2@leadership ayu-rai
AGUS SETIYONO
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja ParakanLatihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS SMP Remaja Parakan
remaja123
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesanPengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Pengurusan organisasi, kepimpinan dan penyeliaan berkesan
Lee Oi Wah
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondokKepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
Kepemimpinan Dalam Kep.pdfassiiyah pondok
PrayugaAS
Manajemen kepemimpinan fix
Manajemen kepemimpinan fixManajemen kepemimpinan fix
Manajemen kepemimpinan fix
Deni Wahyu
Artikel tentang Kepemimpinan
Artikel tentang KepemimpinanArtikel tentang Kepemimpinan
Artikel tentang Kepemimpinan
rendrafauzi
makalah kepemimpinan
makalah kepemimpinanmakalah kepemimpinan
makalah kepemimpinan
iswakil
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Leadership concept _Materi Training "LEADERSHIP & MANAGEMENT SKILL"
Kanaidi ken
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Nota pd bab 3
Nota pd bab 3Nota pd bab 3
Nota pd bab 3
Waz Sanry
Bab 3 (1)
Bab 3 (1)Bab 3 (1)
Bab 3 (1)
Waz Sanry
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).pptLatihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
Latihan Kepemimpinan Dasar (materi LDKS).ppt
NoviyantoNurarifan1
teori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinanteori dan gaya kepemimpinan
teori dan gaya kepemimpinan
Hadik27

Recently uploaded (20)

SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptxBHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
BHINNEKA TUGGAL IKA KEBERAGAMAN BUDAYA.pptx
AyeniahVivi
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin

Leadership

  • 3. A leader is not a manager and leadership is not management . . . Leader Manager Leadership Management DEFINISI
  • 4. PEMIMPIN (LEADER) Pemimpin adalah satu orang dan orang tersebut harus mampu mengendalikan bawahannya dengan cara mengarahkan, membimbing, dan memberikan tanggung jawab untuk mencapai tujuan yang dikehendaki.
  • 5. KEPEMIMPINAN (LEADERSHIP) Kepemimpinan adalah sebuah proses seorang pemimpin mempengaruhi orang lain, yang memiliki kekhasan tersendiri, sehingga timbul interaksi berupa kegiatan kerja sama dalam rangka mencapai tujuan yang dikehendaki.
  • 6. MANAJEMEN (MANAGEMENT) Manajemen adalah proses penggunaan sumber daya organisasi dengan menggunakan orang lain untuk mencapai tujuan organisasi secara efektif dan efisien.
  • 7. ORGANISASI (ORGANIZATION) Stephen P. Robbins menyatakan bahwa organisasi adalah kesatuan (entity) sosial yang dikoordinasikan secara sadar, dengan sebuah batasan yang relatif dapat diidentifikasi, yang bekerja atas dasar yang relatif terus menerus untuk mencapai suatu tujuan bersama atau sekelompok
  • 8. MANAJER (MANAGER) Manajer adalah orang yang melakukan kegiatan manajemen, yang meliputi : Planning Organizing Actuating Controlling
  • 9. "Management is doing things right; leadership is doing the right things." - Peter F. Drucker -
  • 10. The manager asks how and when; the leader asks what and why - Warren Bennis - Leader Wants to create the future Needs to make change Thinks ideas Welcomes risks Sees problems as opportunities is patient Substance trumps the King Your best collage Professor Hingh Emotional Manager Oversees the current process well Must achieve balance Thinks execution Comfortable with control Problems are just that, and need resolution ASAP Procedure is King Instructs as to technique and process
  • 11. 旦 Manajemen merupakan bagian dari kepemimpinan. 旦 Manajemen adalah kepemimpinan yang terbatas pada aturan-aturan atau tata krama birokrasi. 旦 Seorang pemimpin tidak harus menjadi manajer, tapi manajer dapat berlaku sebagai seorang pemimpin jika ia mempunyai jiwa kepemimpinan.
  • 12. Teori Kepemimpinan Teori Bakat (Trait Theory) dan Teori Orang Besar (The Great Man Theory) Pemimpin itu dilahirkan. Teori Situasi (Situasional Theory) Pemimpin itu diciptakan/dibentuk. Teori Ekologi Pemimpin itu dapat dibentuk, tapi bakat yang diperlukan adalah bawaan lahir.
  • 14. Otokrasi Menggunakan metode pendekatan kekuasaan Kekuasaan sangat dominan Kekuasaan tertinggi ada pada pimpinan Ancaman dan hukuman (T_T) Pengambilan keputusan cepat dan pendayagunaan pegawai yang kurang kompeten (^_^)
  • 15. Demokrasi Menggunakan metode pendekatan kooperatif Kekuasaan tertinggi adalah musyawarah mufakat Setiap anggota berhak mengeluarkan pendapat Mengutamakan mutu kerja dan dapat mengarahkan diri sendiri Pengambilan keputusan relatif lambat (T_T)
  • 16. Laissez Faire Pemimpin bersifat pasif Intervensi pimpinan sangat kecil Keputusan diambil oleh pimpinan tingkat bawah Pendelegasian sangat ekstensif
  • 17. Kontingensi dan Situasional Model kontingensi menyatakan bahwa gaya kepemimpinan yang paling sesuai bergantung pada situasi di mana pemimpin bekerja (Fread Fiedler). Menurut Hersey dan Blanchard (dalam Ludlow dan Panton, 1996), masing-masing gaya kepemimpinan ini hanya memadai dalam situasi yang tepat.
  • 19. 3 Kemampuan Khusus Kemampuan analitis : menilai tingkat pengalaman dan motivasi bawahan dalam melaksanakan tugas. Kemampuan untuk berlaku fleksibel : menerapkan gaya kepemimpinan yang paling tepat berdasarkan analisa terhadap situasi. Kemampuan berkomunikasi : menjelaskan kepada bawahan tentang perubahan gaya kepemimpinan yang kita terapkan.
  • 21. Peran Interpersonal Figurehead : simbol organisasi. Leader : berinteraksi dengan bawahan, memotivasi dan mengembangkannya. Liaison : menjalin hubungan kerja dan menangkap informasi untuk kepentingan organisasi.
  • 22. Peran Pengolah Informasi Monitor : memimpin, mengawasi dan berpartisipasi. Disseminator : menyampaikan informasi. Spokeman : juru bicara.
  • 23. Peran Pengambil Keputusan Entrepreneur : mendesain perubahan dan pengembangan. Disturbance Handler : mengatasi masalah. Resources Allocator : mengawasi alokasi sumber daya. Negotiator : berunding/tawar menawar.
  • 24. Morgan (1996) Peran pemimpin adalah : Alighting : menyalakan semangat kerja. Aligning : menggabungkan tujuan. Allowing : memberi keleluasaan.
  • 26. Peran Bidan dalam Sistem Pelayanan Kesehatan Care provider Manager Leader Educator Researcher Professional development Entrepreneurshi p Communicator Advocator
  • 27. Kematangan Pribadi Teliti Bertanggung jawab Jujur Disiplin tinggi Hubungan manusia yang efektif Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa Memahami standar profesi kebidanan Mengerti asas dan tujuan penyelenggaraan praktek kebidanan Bekerja berdasarkan ketentuan dan landasan hukum pelayanan kebidanan
  • 29. Dalam menjalankan perannya bidan harus : Menerapkan asuhan sesuai SOP Meningkatkan kualitas pelayanan kebidanan Mengenali keterbatasan pengetahuan dan ketrampilan, dan menolak setiap tugas atau tanggung jawab di luar wewenang dan tanggung jawab bidan.
  • 30. Berpartisipasi aktif dalam perencanan pengembangan dan evaluasi kebijakan kesehatan. Menerima tanggung jawab kepemimpinan dalam praktik kebidanan. Menghargai setiap profesi tenaga kesehatan lain wewenang dan tanggung jawab masing- masing. Mengumpulkan, menganalisis dan menggunakan data berbagai kecenderungan dan insiden serta mengimplementasikan upaya perbaikan atau perubahan untuk meningkatkan mutu pelayanan kebidanan.
  • 31. Menampilkan penggunaan sumber-sumber efesien dan pengelolaan sumber daya manusia dalam melakukan pelayanan kebidanan. Menggunakan kemampuan untuk berfikir secara proaktif, perspektif luas dan kritikal dalam konteks penyelesaian masalah. Mempromosikan dan mempertahankan peran profesional bidan dalam bidang manajerial yang menguntungkan konsumen dan provider. Menginisiasi dan berpartisipasi dalam dialog tentang proses perubahan dan inisiatif baru dalam praktik kebidanan dan kesehatan.
  • 32. - Kesimpulan - Pemimpin, kepemimpinan, manajemen dan manajer adalah empat hal yang berbeda tapi saling berkaitan satu dengan yang lain karena dalam pelaksanaannya atau aplikasi dalam kehidupan sehari-hari, keempat istilah tersebut berjalan searah dan beriringan.
  • 33. Bidan dalam menjalankan perannya dalam sistem pelayanan kesehatan, dituntut untuk mampu menjadi seorang pemimpin sekaligus manajer dalam melaksanakan tugas dan kewajibannya. Selain mematuhi standar pelayanan kebidanan dan kode etik bidan, kreativitas dan fleksibilitas bidan juga diperlukan dalam mengahadapi setiap permasalahan yang ditemukan di lapangan.
  • 34. Pada dasarnya, di manapun bidan bekerja, penerapan atau aplikasi kepemimpinan oleh seorang bidan dalam menjalankan pelayanan kebidanan adalah sama. Menjadi seorang pemimpin bukan berarti harus berada pada posisi tertinggi dalam suatu organisasi atau komunitas. Seorang pemimpin adalah orang yang dapat bertanggung jawab terhadap tugas dan kewajiban yang dilimpahkan kepadanya dengan melaksanakan tugas dan kewajiban tersebut dengan sebaik-baiknya.
  • 37. Next