際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Peluang(1)
Yustafudin Arif
Sebelum memulai
pembelajaran. mohon
mengisi test
diagnostik di Quizziz
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran :
Melalui LKPD, peserta didik dapat menjelaskan konsep percobaan,
kejadian, ruang sampel dan titik sampel dengan tepat.
1.
Melalui LKPD, peserta didik dapat menentukkan sampel dan titik sampel
pada percobaan dengan tepat.
2.
Melalui LKPD, peserta didik dapat menentukkan peluang suatu kejadian
dan peluang komplemen suatu kejadian dengan tepat.
3.
Melalui LKPD, peserta didik dapat menyelesaikan permasalahan tentang
kisaran nilai peluang dan frekuensi harapan dengan tepat.
4.
Permainan Cublak- cublak
Suweng
berasal dari jawa tengah
Ular Naga Panjang
Asal dari betawi, Jakarta
Pernahakan anda bermain monopoli ? Pada saat main monopoli salah satu dari kalian
pasti pernah masuk penjara. Dan salah satu penyebabnya yaitu tiga kali mendapatkan
dadu dengan angka kembar. Dan saat di penjara pemain diharuskan untuk melempar dadu
dengan angka ganda satu kali pada giliran pemain dipenjara.
Berapa besar peluang pemain bebas di penjara dengan angka dadu kembar? Nah, untuk
bab ini kita akan mempelajari menentukkan peluang, komplemen peluang, nilai taksiran
peluang dan frekuensi harapan dari sutau kejadian.
Distribusi Peluang
Percobaan dan Kejadian
a.Percobaan
b.Kejadian
Percobaan merupakan proses yang menghasilkan
data. Bentuk dari percobaan yaitu pelemparan
sekeping uang logam, pelemparan dadu, pelemparan
dua buah dadu dsb
Kejadian merupakan himpunan bagian dari ruang
sampel. Misalkan pelemparan sekeping uang logam
diperoleh suatu kejadian {A} contoh kejadian
munculnya gambar
c.Ruang Sampel
d.Titik Sampel
Ruang sampel merupakan himpunan dari semua
hasil yang mungkin muncul pada satu percobaan,
ruang sampel disimbolkan dengan S. Misal
pelemparan sekeping uang logam diperoleh ruang
sampel angka dan gambar {A,G}
Titik sampel merupakan anggota-anggota dari
ruang sampel. Banyaknya titik sampel suatu
ruang sampel dinyatakan dengan n(S). misal
sekeping uang logam dengan sampel A dan G
sehingga n(S)=2
Peluang suatu kejadian
Peluang Kejadian
contoh
sebuah dadu dilempar satu kali. Tentukkan:
Banyaknya anggota kejadian n(A) bil genap pada
dadu
banyaknya titik sampel/ anggota s n(S)
peluang munculnya bilangan genap pada dadu
Jawab
a. banyaknya anggota kejadian bil genap pada dadu
yaitu:
A = kejadian muncul dadu bil genap {2,4,6}
n(A) = 3
b. ruang sampel dari dadu tersebut yaitu :
S ={1,2,3,4,5,6}
n(S) =6
c.
Jadi peluang dadu muncul
bilangan genap yaitu
P(A)=0,5
Peluang komplemen Suatu Kejadian
Misalkan A merupakan komplemen (bukan) kejadian A. Peluang kejadian A
ditulis P(A) atau P(A) dirumuskan
P(A)=1-P(A)
Kisaran Nilai Peluang
Kisaran nilai peluang suatu kejadian A adalah 0P(A)1. Jika A= mak
P(A)=0 sehingga dikatakan A kejadian yang mustahil terjadi. Jika A=S
maka P(A)=1 Sehingga A kejadian yang pasti terjadi
Frekuensi Harapan
Frekuensi harapan kejadian A merupakan banyaknya kejadian A yang
diharap dalam beberapa kali percobaan. Frekuensi harapan kejadian A:
sebelum melakukan
penutupan. tolong
berikan pendapat kalian
di metimeter
Sekian Terimah kasih

More Related Content

Similar to presentasi peluang, media ppt kelas X materi matematika (20)

Peluang suatu kejadian
Peluang suatu kejadianPeluang suatu kejadian
Peluang suatu kejadian
Wayan Sudiarta
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANG
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANGMatematika Kelas 9 - BAB PELUANG
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANG
nissayyo
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3 Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3 Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
Feri Romadhona
Feri RomadhonaFeri Romadhona
Feri Romadhona
alfa23
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptxBab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
FaqihMakhfuddin1
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptxPERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
faridkhoiriyah2
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptxBy Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
RadityaAnandaRohman
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMKpeluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
yusliana07
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptxPeluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
wana80
PERTEMUAN I KONSEP DASAR PELUANG.pptx
PERTEMUAN I  KONSEP DASAR PELUANG.pptxPERTEMUAN I  KONSEP DASAR PELUANG.pptx
PERTEMUAN I KONSEP DASAR PELUANG.pptx
muhfauzi16
Presentasi peluang kelompok 3
Presentasi peluang kelompok 3 Presentasi peluang kelompok 3
Presentasi peluang kelompok 3
azizahyasita
Pp mtk (peluang)
Pp mtk (peluang)Pp mtk (peluang)
Pp mtk (peluang)
EkaAprilia305
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika PeluangMateri SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
Ana Sugiyarti
Peluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Peluang suatu kejadian kelompok 7 okPeluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Peluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Anha Anha
Ppt tugas peluang mtk ii
Ppt tugas peluang mtk iiPpt tugas peluang mtk ii
Ppt tugas peluang mtk ii
Fikri Paramadina
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptxMatematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
YolandaManihuruk
Ppt singkat peluang
Ppt singkat peluangPpt singkat peluang
Ppt singkat peluang
LianaAndini
Peluang suatu kejadian
Peluang suatu kejadianPeluang suatu kejadian
Peluang suatu kejadian
Wayan Sudiarta
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANG
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANGMatematika Kelas 9 - BAB PELUANG
Matematika Kelas 9 - BAB PELUANG
nissayyo
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3 Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3 Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
Feri Romadhona
Feri RomadhonaFeri Romadhona
Feri Romadhona
alfa23
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptxBab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
Bab Mtk 10 Peluang untuk kelas 9 SMP.pptx
FaqihMakhfuddin1
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptxPERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
PERCOBAAN, RUANG SAMPEL DAN KEJADIAN.pptx
faridkhoiriyah2
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
Presentasi peluang kelompok 3 x mia 3
azizahyasita
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptxBy Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
By Fitriani - TUGAS PEMBATIK LEVEL 3 TAHUN 2024[1].pptx
RadityaAnandaRohman
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMKpeluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
peluang MATERI MATEMATIKA KELAS XIIS SMK
yusliana07
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptxPeluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
Peluang Kejadian dari Suatu Percobaan.pptx
wana80
PERTEMUAN I KONSEP DASAR PELUANG.pptx
PERTEMUAN I  KONSEP DASAR PELUANG.pptxPERTEMUAN I  KONSEP DASAR PELUANG.pptx
PERTEMUAN I KONSEP DASAR PELUANG.pptx
muhfauzi16
Presentasi peluang kelompok 3
Presentasi peluang kelompok 3 Presentasi peluang kelompok 3
Presentasi peluang kelompok 3
azizahyasita
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika PeluangMateri SMA Kelas X Matematika Peluang
Materi SMA Kelas X Matematika Peluang
Ana Sugiyarti
Peluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Peluang suatu kejadian kelompok 7 okPeluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Peluang suatu kejadian kelompok 7 ok
Anha Anha
Ppt tugas peluang mtk ii
Ppt tugas peluang mtk iiPpt tugas peluang mtk ii
Ppt tugas peluang mtk ii
Fikri Paramadina
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptxMatematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
Matematika Kelas VIII - BAB 10 Peluang.pptx
YolandaManihuruk
Ppt singkat peluang
Ppt singkat peluangPpt singkat peluang
Ppt singkat peluang
LianaAndini

Recently uploaded (20)

Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehatKiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
Kiraan Kadar Nadi Karvonen nadi mak nadi rehat
ssuser7d8dcb
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptxSAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
SAINS TINGKATAN 5 BAB 6 ELEKTROKIMIA.pptx
Baharin Salleh
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
PPT CINTA BANGGA RUPIAH (memahami rupiah)
pinkypurpss
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3

presentasi peluang, media ppt kelas X materi matematika

  • 2. Sebelum memulai pembelajaran. mohon mengisi test diagnostik di Quizziz
  • 3. Tujuan Pembelajaran Tujuan Pembelajaran : Melalui LKPD, peserta didik dapat menjelaskan konsep percobaan, kejadian, ruang sampel dan titik sampel dengan tepat. 1. Melalui LKPD, peserta didik dapat menentukkan sampel dan titik sampel pada percobaan dengan tepat. 2. Melalui LKPD, peserta didik dapat menentukkan peluang suatu kejadian dan peluang komplemen suatu kejadian dengan tepat. 3. Melalui LKPD, peserta didik dapat menyelesaikan permasalahan tentang kisaran nilai peluang dan frekuensi harapan dengan tepat. 4.
  • 5. Ular Naga Panjang Asal dari betawi, Jakarta
  • 6. Pernahakan anda bermain monopoli ? Pada saat main monopoli salah satu dari kalian pasti pernah masuk penjara. Dan salah satu penyebabnya yaitu tiga kali mendapatkan dadu dengan angka kembar. Dan saat di penjara pemain diharuskan untuk melempar dadu dengan angka ganda satu kali pada giliran pemain dipenjara. Berapa besar peluang pemain bebas di penjara dengan angka dadu kembar? Nah, untuk bab ini kita akan mempelajari menentukkan peluang, komplemen peluang, nilai taksiran peluang dan frekuensi harapan dari sutau kejadian.
  • 7. Distribusi Peluang Percobaan dan Kejadian a.Percobaan b.Kejadian Percobaan merupakan proses yang menghasilkan data. Bentuk dari percobaan yaitu pelemparan sekeping uang logam, pelemparan dadu, pelemparan dua buah dadu dsb Kejadian merupakan himpunan bagian dari ruang sampel. Misalkan pelemparan sekeping uang logam diperoleh suatu kejadian {A} contoh kejadian munculnya gambar c.Ruang Sampel d.Titik Sampel Ruang sampel merupakan himpunan dari semua hasil yang mungkin muncul pada satu percobaan, ruang sampel disimbolkan dengan S. Misal pelemparan sekeping uang logam diperoleh ruang sampel angka dan gambar {A,G} Titik sampel merupakan anggota-anggota dari ruang sampel. Banyaknya titik sampel suatu ruang sampel dinyatakan dengan n(S). misal sekeping uang logam dengan sampel A dan G sehingga n(S)=2
  • 9. contoh sebuah dadu dilempar satu kali. Tentukkan: Banyaknya anggota kejadian n(A) bil genap pada dadu banyaknya titik sampel/ anggota s n(S) peluang munculnya bilangan genap pada dadu
  • 10. Jawab a. banyaknya anggota kejadian bil genap pada dadu yaitu: A = kejadian muncul dadu bil genap {2,4,6} n(A) = 3 b. ruang sampel dari dadu tersebut yaitu : S ={1,2,3,4,5,6} n(S) =6 c. Jadi peluang dadu muncul bilangan genap yaitu P(A)=0,5
  • 11. Peluang komplemen Suatu Kejadian Misalkan A merupakan komplemen (bukan) kejadian A. Peluang kejadian A ditulis P(A) atau P(A) dirumuskan P(A)=1-P(A) Kisaran Nilai Peluang Kisaran nilai peluang suatu kejadian A adalah 0P(A)1. Jika A= mak P(A)=0 sehingga dikatakan A kejadian yang mustahil terjadi. Jika A=S maka P(A)=1 Sehingga A kejadian yang pasti terjadi
  • 12. Frekuensi Harapan Frekuensi harapan kejadian A merupakan banyaknya kejadian A yang diharap dalam beberapa kali percobaan. Frekuensi harapan kejadian A:
  • 13. sebelum melakukan penutupan. tolong berikan pendapat kalian di metimeter