際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Menangkal Pencari Cinta Sesaat
Sakramen perkawinan dalam Gereja Katolik
P. Alfonsus Widhi, sx
Sharing
1. Mengapa orang mau menikah?
2. Jodoh terbaik: dipilihkan orang tua atau pilih sendiri?
3. Persiapan apakah yang diperlukan untuk menikah?
4. Apakah anak-anak yang lahir di luar nikah bisa dibaptis?
5. Apakah isi janji perkawinan?
6. Apakah artinya dispensasi perkawinan?
7. Apakah syarat-syarat utama perkawinan katolik?
8. Ceritakan sebuah pengalaman sakitnya dikhianati / indahnya
kesetiaan pasangan
Nikah / hidup bersama
tanpa ikatan?
Keluarga tradisional
dalam krisis?
Sakramen Perkawinan dalam Gereja
Konteks Masyarakat kota (kita)
 Desakralisasi
 Hedonistik
 Permisif
 Utilitaris
 Materialistik
 Individualis
 Komitmen lemah
 Penampilan dianggap lebih
penting daripada isi atau
jati diri
 Tanpa nilai
 Mencari kesenangan
 Segalanya halal
 Mencari keuntungan
 Pragmatik dan sensitif
 Aku adalah pusat dunia
 Cakrawala pendek
 Discernment antara yang
perlu, yang penting, yang
mendesak
Keluarga saat ini
 Pernikahan tanpa upacara
dan tanpa ikatan
 Pernikahan sejenis
 Pendampingan anak
adopsi pernikahan sejenis
 Pernikahan beda gereja
 Single parent
 Pernikahan beda agama /
dengan ateis
 Pernikahan dng org asing
 Poligami
 Sistem kasta
 Budaya take and leave
 Menikah karena fb, twitter...
Pernikahan = sakramen berdasar cinta kasih
 Words of affirmation
 Quality time
 Receiving gifts
 Acts of service
 Physical touch
Konkritnya gimana?
Cinta = Terlibat
Verus / Jujur
Plenus / Terima 100%
Liber / bebas
Pernikahan
adalah
karya Allah
Pernikahan adalah
seni
mempersatukan
dua arloji
Air banyak tak dapat memadamkan cinta (Kid 8:7)
Janji
Perkawinan
Di hadapan Allah, Imam, Orang Tua, saksi,
dan umat beriman yang hadir di sini
Saya, Yusuf,
dengan bebas dan hati tulus ikhlas,
memilih engkau, Maria,
menjadi isteri (suami) saya
Saya berjanji
untuk setia mengabdikan diri kepadamu
dalam untung dan malang, suka dan duka,
di waktu sehat dan sakit.
Saya mau mengasihi dan menghormati
engkau
sepanjang hidup saya.
Tujuan hidup manusia
mencapai kebahagiaan
Pernikahan adalah
salah satu jalan untuk
mencapai kebahagiaan,
melalui
persekutuan hidup
antara pria dan wanita
atas dasar
saling mencintai
Aku akan menuntunnya ke gurun (Hos 2,16)
Siapapun bisa menjadi
korban, terutama
perempuan dan anak-anak
(lelaki ada, tapi jarang)
Penyebab KDRT
 Gangguan jiwa (sehingga suami/istri suka memukul)
 Dendam dan pertengkaran berkelanjutan
 Kelemahan pihak korban
 Pembiaran dominasi dalam waktu lama
 Nafsu yang membakar / tidak stabil secara psikologis
 Rasa malu menjaga nama baik (misalnya pasangan adalah
pengurus lingkungan dan aktif di Gereja)
 Warisan budaya dan tradisi kekerasan dalam suku (misalnya,
kalau bicara mau didengarkan, perlu memakai rotan)
 Faktor latar belakang keluarga
 Kekurangan iman . Dst
Berdoalah saja,
pasti badai berlalu.
Tuhan sedang
mencobai kita.
Suami adalah anugerah Tuhan.
Istri adalah pelayan suami.
Hawa diciptakan dari tulang rusuk Adam
..tapi kan harus setia pada janji perkawinan.. dalam
untung dan malang, suka dan duka, sehat dan sakit...
Benar, tapi janji perkawinan tidak serendah itu.
Bagaimanapun juga,
saya akan tetap setia!
Kalau kehidupan bersama
menjadi membahayakan bagi
istri dan anak-anak, maka
mereka WAJIB untuk
berpisah ranjang dan
meja makan.
Bertahan dalam pernikahan,
meski ada badai pemukulan
terus menerus yang bisa
mengancam keselamatan
jiwa, harus mengusik hati
kita tentang
pemahaman cinta
kasih
Gereja memperhatikan. . . .
Sekretariat Gender dan
Pemberdayaan Perempuan
(SGPP), sebelumnya JMP
1995
Surat gembala KWI:
Manusia diciptakan sesuai
citra Allah, bermartabat
setara.
Relasi suami-istri merupakan persekutuan hidup dan cinta
yang mereka pilih secara bebas dan merupakan pemberian diri
secara timbal balik demi kesehjateraan mereka maupun anak-
anak mereka.
Oleh karenanya, relasi ini menuntut kesetiaan dan tidak dapat
dipisahkan begitu saja (GS 48)
Penanganan KDRT
Penanganan
KDRT
Melaporkan
kasus
Relasi dgn
institusi
hukum
Penanganan
psikologis
korban
Pelayanan
rohani
Hak korban KDRT
Perlindungan dari pihak
keluarga, kepolisian,
kejaksaan, pengadilan,
advokat dan lembaga
sosial berdasarkan
penetapan
Ada pelayanan
kesehatan, penanganan
khusus, kerahasiaan
korban, pendampingan
oleh pekerja sosial dan
bantuan hukum serta
pelayanan bimbingan
rohani
Gereja
Melapor ke Paroki:
ada Counseling
keluarga, berbicara
dengan pastor paroki
Apakah dengan
melaporkan kasus,
hukum cintakasih dan
sifat perkawinan yang
tidak bisa diceraikan
bisa diruntuhkan?
Secara hukum, bisa
pisah ranjang dan
pisah meja makan
Hak-hak dasar keluarga
1. Dilindungi keberadaannya untuk mengembangkan diri
2. Hidup dan berkembang sebagai keluarga
3. Melaksanakan tanggung jawab berkenaan dengan
penyaluran kehidupan dan pendidikan anak
4. Mendidik anak sesuai dengan tradisi keluarga religius
dan budaya
5. Mendapat jaminan fisik, sospol dan ekonomi
1. Halangan umur: KHK 1983 (16 dan 14 th). UU Perkawinan
RI: menikah sebelum 21 tahun perlu izin orang tua
2. Halangan impotensi (bersifat instrumental, organik,
anatomik, fungsional atau psikis, insanabilis atau temporary)
menyebabkan tidak sah (antecedens), tetapi sterilitas tidak
menggagalkan perkawinan
3. Halangan ikatan perkawinan sebelumnya
4. Halangan beda agama
5. Halangan selibat dalam tahbisan suci
6. Halangan penculikan dan penahanan
7. Halangan kriminal
8. Halangan hubungan se-darah / semenda (lebih ikatan moral)
9. Halangan kelayakan publik
10. Halangan pertalian hukum
Halangan Perkawinan
1. Karena situasi dan kondisi setempat (gak ada pilihan lain)
2. Usia pihak perempuan sudah tinggi (super-adulta)
3. Karena difabilitas yang dialaminya (gak ada pilihan lain)
4. Seorang janda miskin dengan banyak anak (faktor ekonomi)
5. Kebingungan dan kegelisahan pihak putri dan legitimasi anak
6. Pengesahan perkawinan yang diteguhkan tidak sah dengan
itikad baik oleh minimal satu pihak (sudah nikah di luar)
7. Bahaya kawin campur/menikah di hadapan peneguh non
katolik
8. Bahaya menikah secara sipil saja
9. Untuk menghentikan skandal publik (kumpul kebo)
Dispensasi
1. Halangan timbul dari tahbisan suci (KHK 1087)
2. Halangan timbul dari kaul kemurnian kekal dan
publik dalam tarekat religius tingkat kepausan (KHK
1088)
3. Halangan kejahatan coniugicide (KHK 1090)
4. Tidak bisa diberikan dispensasi oleh Tahta Suci
karena halangan bersumber dari hukum ilahi
absolut: consanguinity garis lurus tingkat satu,
hubungan darah garis menyamping tingkat kedua
Dispensasi khusus dari Tahta Suci
Pelayanan Sakramen Perkawinan
1. Pacaran untuk menikah atau untuk penjajakan kepribadian?
 Serius kenali pasangan dan keluarganya (situasi kesehatan,
falsafah hidup, perbedaan SARA, kenali karakter, harta...)
2. Ikuti Kursus Persiapan Perkawinan [KPP] (+ discovery)
3. Temui Ketua Lingkungan untuk mendapatkan surat
keterangan mengurus pernikahan
4. Lampiran pendaftaran peserta KPP:
 surat keterangan dari lingkungan,
 surat baptis,
 Kartu keluarga
 pasphoto sendiri ukuran 3 x 4 : 3 lembar,
 tanda tangan pastor Paroki
 bagi TNI-POLRI surat ijin dari Komandan
Pelayanan Sakramen Perkawinan
5. Bertemu pastor paroki untuk menentukan jadwal kanonik, dengan
melampirkan:
 Salinan surat baptis terbaru (tidak lebih dari 6 bulan)
 Sudah menerima sakramen penguatan
 Sertifikat KPP (discovery)
 Kartu Keluarga (gereja dan pemerintah)
 Pas photo berdampingan ukuran 4 x 6: 2 lembar dengan
berpakaian rapi/ berkemeja (untuk TNI- POLRI berpakaian PDH)
 KTP dan akte lahir
 KTP 2 orang saksi kanonik jika tidak seiman
 Surat keterangan untuk keperluan perkawinan dari kelurahan/
desa dalam bentuk fotocopy (N1, N2 dan N4)
Pelayanan Sakramen Perkawinan
6. Koordinasi dengan Pastor Paroki untuk menentukan kesepakatan
jadwal kanonik (minimal 4 bulan sebelum hari H)
7. Setelah kanonik, pengumuman di gereja/warta paroki selama 3
minggu berturut-turut sebelum pelaksanaan hari perkawinan: bila
ada halangan harus disampaikan, berbicara saat ini atau diam
selama-lamanya.
8. Jika pelaksanaan sakramen perkawinan di luar Paroki domisili,
sekretariat akan mengurus ke paroki bersangkutan.
9. Akte perkawinan ditanda tangani oleh: pengantin pria dan wanita,
Pastor yang memberkati, dan 2 orang saksi perkawinan.
10. Berkas rangkap 2: arsip paroki dan Dinas Kependudukan untuk
kepengurusan catatan sipil, berita perkawinan ke paroki asal baptis
dan mengarsipkan semua berkas perkawinan.
Sebuah cita-cita??? Hanyacintasaja, tidakcukup.
Menjadi orang katolik itu sulit, tapi indah, krn hidup itu MENJADI serius
OMK Paroki St. Matius Penginjil
Bintaro

More Related Content

What's hot (20)

Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpointPekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Hury Tinus
Bertumbuh menjadi dewasa
Bertumbuh menjadi dewasaBertumbuh menjadi dewasa
Bertumbuh menjadi dewasa
Sabam Sitinjak
HIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAANHIDUP DALAM KESETIAAN
HIDUP DALAM KESETIAAN
Sweet Angel Weismann
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra AllahPel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Kornelis Ruben
Tugas presentasi agama(gereja)
Tugas presentasi agama(gereja)Tugas presentasi agama(gereja)
Tugas presentasi agama(gereja)
Dearest Rome
Perkawinan Katolik.ppt
Perkawinan Katolik.pptPerkawinan Katolik.ppt
Perkawinan Katolik.ppt
DinarDorotea
gereja
gerejagereja
gereja
Rahajeng3008
Ptt Mengenal Gerejaku
Ptt Mengenal Gerejaku Ptt Mengenal Gerejaku
Ptt Mengenal Gerejaku
RuangguruKristen
Pernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Pernikahan Dalam Prespektif KristianiPernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Pernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Sabam Sitinjak
Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
 Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
Sabam Sitinjak
Power point sem 2 kls xi k 13
Power point sem 2 kls xi k 13Power point sem 2 kls xi k 13
Power point sem 2 kls xi k 13
Yeremia Kaawoan
Oikumenika GEREJA
Oikumenika GEREJAOikumenika GEREJA
Oikumenika GEREJA
Nada Ridhoi Silitonga
Doa yang berkuasa dan efektif
Doa yang berkuasa dan efektifDoa yang berkuasa dan efektif
Doa yang berkuasa dan efektif
Yohanes Ratu Eda
Tegar di masa sukar
Tegar di masa sukarTegar di masa sukar
Tegar di masa sukar
rennybengu
Spiritualitas Pernikahan
Spiritualitas PernikahanSpiritualitas Pernikahan
Spiritualitas Pernikahan
Johan Setiawan
Pel 12 PACARAN
Pel 12 PACARANPel 12 PACARAN
Pel 12 PACARAN
Kornelis Ruben
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Kornelis Ruben
Hukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolikHukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolik
YR Widadaprayitna
Panggilan Tuhan
Panggilan TuhanPanggilan Tuhan
Panggilan Tuhan
Johan Setiawan
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptxMATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
AdhyMedia
Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpointPekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Pekabaran injil-pribadi-.2859184.powerpoint
Hury Tinus
Bertumbuh menjadi dewasa
Bertumbuh menjadi dewasaBertumbuh menjadi dewasa
Bertumbuh menjadi dewasa
Sabam Sitinjak
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra AllahPel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Pel 3 Kemampuan dan Keterbatasanku Sebagai Citra Allah
Kornelis Ruben
Tugas presentasi agama(gereja)
Tugas presentasi agama(gereja)Tugas presentasi agama(gereja)
Tugas presentasi agama(gereja)
Dearest Rome
Perkawinan Katolik.ppt
Perkawinan Katolik.pptPerkawinan Katolik.ppt
Perkawinan Katolik.ppt
DinarDorotea
Pernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Pernikahan Dalam Prespektif KristianiPernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Pernikahan Dalam Prespektif Kristiani
Sabam Sitinjak
Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
 Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
Tuhan Pedoman Kehidupan Keluargaku
Sabam Sitinjak
Power point sem 2 kls xi k 13
Power point sem 2 kls xi k 13Power point sem 2 kls xi k 13
Power point sem 2 kls xi k 13
Yeremia Kaawoan
Doa yang berkuasa dan efektif
Doa yang berkuasa dan efektifDoa yang berkuasa dan efektif
Doa yang berkuasa dan efektif
Yohanes Ratu Eda
Tegar di masa sukar
Tegar di masa sukarTegar di masa sukar
Tegar di masa sukar
rennybengu
Spiritualitas Pernikahan
Spiritualitas PernikahanSpiritualitas Pernikahan
Spiritualitas Pernikahan
Johan Setiawan
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Aku Pribadi yang Unik (SMA X)
Kornelis Ruben
Hukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolikHukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolik
YR Widadaprayitna
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptxMATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
MATERI BAB VII KARYA ALLAH DALAM KEPELBAGAIAN - Copy.pptx
AdhyMedia

Viewers also liked (20)

PERNIKAHAN
PERNIKAHANPERNIKAHAN
PERNIKAHAN
Christ God
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
Hendra Kasenda
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
Tolop Marbun
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa   Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa   Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Matius Chandra
Buku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahanBuku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahan
YR Widadaprayitna
Membangun Sebuah Keluarga Kristen
Membangun Sebuah Keluarga KristenMembangun Sebuah Keluarga Kristen
Membangun Sebuah Keluarga Kristen
Fansisko Manatar
antropologi dan kaebudayaan dasar
antropologi dan kaebudayaan dasarantropologi dan kaebudayaan dasar
antropologi dan kaebudayaan dasar
hesti kusdianingrum
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja KatolikEksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Alfonsus Widhi
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMuSeri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Ding Emang
Supplication and its manners
Supplication and its mannersSupplication and its manners
Supplication and its manners
Arab Muslim
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaan
Alfonsus Widhi
Why i became muslim (chosing Islam)
Why i became muslim (chosing Islam)Why i became muslim (chosing Islam)
Why i became muslim (chosing Islam)
Arab Muslim
Pak kelas8 bahan bab6 uts sm2 dave
Pak kelas8 bahan bab6 uts sm2 davePak kelas8 bahan bab6 uts sm2 dave
Pak kelas8 bahan bab6 uts sm2 dave
Dave Alexius Inkiriwang
Bapa kami by mas Totok
Bapa kami   by mas Totok Bapa kami   by mas Totok
Bapa kami by mas Totok
Aji Subekti
Doa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolikDoa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolik
Alfonsus Widhi
Doa bapa kami
Doa bapa kamiDoa bapa kami
Doa bapa kami
SIB Central City
Catholic Prayers
Catholic PrayersCatholic Prayers
Catholic Prayers
Ana Vieyra
K8 bg pa katolik
K8 bg   pa katolikK8 bg   pa katolik
K8 bg pa katolik
Agnes Pujiastuti
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
PERNIKAHAN BAHAGIA Bagaimana rumah tangga Bahagia?
Hendra Kasenda
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
3 Virus Suami Istri yang paling berbahaya dalam penikahan
Tolop Marbun
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa   Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa   Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Menerima Apa Adanya Bukan Adanya Apa Sepadan (Edited 26 Oktober 2008)
Matius Chandra
Buku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahanBuku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahan
YR Widadaprayitna
Membangun Sebuah Keluarga Kristen
Membangun Sebuah Keluarga KristenMembangun Sebuah Keluarga Kristen
Membangun Sebuah Keluarga Kristen
Fansisko Manatar
antropologi dan kaebudayaan dasar
antropologi dan kaebudayaan dasarantropologi dan kaebudayaan dasar
antropologi dan kaebudayaan dasar
hesti kusdianingrum
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja KatolikEksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Eksorsisme dalam sekelumit tradisi Gereja Katolik
Alfonsus Widhi
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMuSeri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Seri Doa Bapa Kami: Datanglah KerajaanMu Jadilah KehendakMu
Ding Emang
Supplication and its manners
Supplication and its mannersSupplication and its manners
Supplication and its manners
Arab Muslim
Memahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaanMemahami misteri penderitaan
Memahami misteri penderitaan
Alfonsus Widhi
Why i became muslim (chosing Islam)
Why i became muslim (chosing Islam)Why i became muslim (chosing Islam)
Why i became muslim (chosing Islam)
Arab Muslim
Bapa kami by mas Totok
Bapa kami   by mas Totok Bapa kami   by mas Totok
Bapa kami by mas Totok
Aji Subekti
Doa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolikDoa berkarakter katolik
Doa berkarakter katolik
Alfonsus Widhi
Catholic Prayers
Catholic PrayersCatholic Prayers
Catholic Prayers
Ana Vieyra

Similar to Sakramen Perkawinan dalam Gereja (20)

FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.pptFIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
ssuser66496a
Single or marriage
Single or marriageSingle or marriage
Single or marriage
Naomi Fortuna
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
ViktorSatu1
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptxpanggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
ELASONIARTI
Ayo menikah
Ayo menikahAyo menikah
Ayo menikah
Wandy Sangadji
Hukum Perkawinan Adat
Hukum Perkawinan AdatHukum Perkawinan Adat
Hukum Perkawinan Adat
Faizal Imam Dharmawan
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
rizkyanaoke
Ppt konseling keluarga
Ppt konseling keluargaPpt konseling keluarga
Ppt konseling keluarga
Khairu Zaki
Ppt konseling keluarga
Ppt konseling keluargaPpt konseling keluarga
Ppt konseling keluarga
Khaerunisa Anis
Membangun keluarga
Membangun keluargaMembangun keluarga
Membangun keluarga
Sarah Teflaka
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
GPIB jemaat "SHALOM"
Prenatal kalimantan
Prenatal kalimantanPrenatal kalimantan
Prenatal kalimantan
Iramulyasari
Keluarga Sakinah
Keluarga SakinahKeluarga Sakinah
Keluarga Sakinah
MHasbullahHuda
Keperawatan 3 agama kristen
Keperawatan 3 agama kristenKeperawatan 3 agama kristen
Keperawatan 3 agama kristen
dimas_aria
Pendidikan anak sholeh
Pendidikan anak sholehPendidikan anak sholeh
Pendidikan anak sholeh
kangjasmadi2
Bentuk bentuk keluarga
Bentuk bentuk keluarga Bentuk bentuk keluarga
Bentuk bentuk keluarga
badriah92
kesehatan-reproduksi-remaja.pptx
kesehatan-reproduksi-remaja.pptxkesehatan-reproduksi-remaja.pptx
kesehatan-reproduksi-remaja.pptx
JokoTrianto7
Kaidah Pembahagian Harta Waris Menurut Islam
Kaidah Pembahagian Harta Waris Menurut IslamKaidah Pembahagian Harta Waris Menurut Islam
Kaidah Pembahagian Harta Waris Menurut Islam
PT Mitra Shapphire Sejahtera
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptxP.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
DillaayunaLetri
FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.pptFIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
FIQH-REMAJA-SOSIALISASI-KEL-SAKINAH-aswaja-ppt.ppt
ssuser66496a
Single or marriage
Single or marriageSingle or marriage
Single or marriage
Naomi Fortuna
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
541686591-Materi-Pembinaan-Calon-Baptis-Bayi1.ppt
ViktorSatu1
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptxpanggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
panggilan hidup berkelHHHJJHHHuarga.pptx
ELASONIARTI
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
1. Konsep Keluarga Sakinah penting untuk di baca
rizkyanaoke
Ppt konseling keluarga
Ppt konseling keluargaPpt konseling keluarga
Ppt konseling keluarga
Khairu Zaki
Ppt konseling keluarga
Ppt konseling keluargaPpt konseling keluarga
Ppt konseling keluarga
Khaerunisa Anis
Membangun keluarga
Membangun keluargaMembangun keluarga
Membangun keluarga
Sarah Teflaka
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 27 juli 2014
GPIB jemaat "SHALOM"
Prenatal kalimantan
Prenatal kalimantanPrenatal kalimantan
Prenatal kalimantan
Iramulyasari
Keperawatan 3 agama kristen
Keperawatan 3 agama kristenKeperawatan 3 agama kristen
Keperawatan 3 agama kristen
dimas_aria
Pendidikan anak sholeh
Pendidikan anak sholehPendidikan anak sholeh
Pendidikan anak sholeh
kangjasmadi2
Bentuk bentuk keluarga
Bentuk bentuk keluarga Bentuk bentuk keluarga
Bentuk bentuk keluarga
badriah92
kesehatan-reproduksi-remaja.pptx
kesehatan-reproduksi-remaja.pptxkesehatan-reproduksi-remaja.pptx
kesehatan-reproduksi-remaja.pptx
JokoTrianto7
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptxP.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
P.6 HUKUM ADAT PERORANGAN & KEKELUARGAAN.pptx
DillaayunaLetri

Recently uploaded (13)

Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Adam Hiola
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdfMalay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Filipino Tracts and Literature Society Inc.
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptxFAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
GilbertFibriyantAdan
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUSMENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptxPelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
DavidSyahputra4
Cara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
Cara Agar Menjadi Manusia yang BermanfaatCara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
Cara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
YunitaFuriAristyasar
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptxBagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
MohammadShoheh
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdfMateri Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
HalimahHaa
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
GilbertFibriyantAdan
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
phrost1988
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUSDUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Tata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
Tata cara Wudhu menurut HPT MuhammadiyahTata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
Tata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
IbnuMuktiAlJiffary
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptxAjaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
phrost1988
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Adam Hiola
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdfMalay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Filipino Tracts and Literature Society Inc.
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptxFAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
GilbertFibriyantAdan
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUSMENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptxPelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
DavidSyahputra4
Cara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
Cara Agar Menjadi Manusia yang BermanfaatCara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
Cara Agar Menjadi Manusia yang Bermanfaat
YunitaFuriAristyasar
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptxBagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
MohammadShoheh
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdfMateri Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
HalimahHaa
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
GilbertFibriyantAdan
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
Penyokong dan Tokoh Agama Buddha, Keragaman Budaya Buddhis di Indonesia #Budd...
phrost1988
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUSDUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Tata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
Tata cara Wudhu menurut HPT MuhammadiyahTata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
Tata cara Wudhu menurut HPT Muhammadiyah
IbnuMuktiAlJiffary
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptxAjaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
Ajaran Tridharma ( Ci Lestari, 4 Agustus 2024 ).pptx
phrost1988

Sakramen Perkawinan dalam Gereja

  • 1. Menangkal Pencari Cinta Sesaat Sakramen perkawinan dalam Gereja Katolik P. Alfonsus Widhi, sx
  • 2. Sharing 1. Mengapa orang mau menikah? 2. Jodoh terbaik: dipilihkan orang tua atau pilih sendiri? 3. Persiapan apakah yang diperlukan untuk menikah? 4. Apakah anak-anak yang lahir di luar nikah bisa dibaptis? 5. Apakah isi janji perkawinan? 6. Apakah artinya dispensasi perkawinan? 7. Apakah syarat-syarat utama perkawinan katolik? 8. Ceritakan sebuah pengalaman sakitnya dikhianati / indahnya kesetiaan pasangan
  • 3. Nikah / hidup bersama tanpa ikatan? Keluarga tradisional dalam krisis?
  • 5. Konteks Masyarakat kota (kita) Desakralisasi Hedonistik Permisif Utilitaris Materialistik Individualis Komitmen lemah Penampilan dianggap lebih penting daripada isi atau jati diri Tanpa nilai Mencari kesenangan Segalanya halal Mencari keuntungan Pragmatik dan sensitif Aku adalah pusat dunia Cakrawala pendek Discernment antara yang perlu, yang penting, yang mendesak
  • 6. Keluarga saat ini Pernikahan tanpa upacara dan tanpa ikatan Pernikahan sejenis Pendampingan anak adopsi pernikahan sejenis Pernikahan beda gereja Single parent Pernikahan beda agama / dengan ateis Pernikahan dng org asing Poligami Sistem kasta Budaya take and leave Menikah karena fb, twitter...
  • 7. Pernikahan = sakramen berdasar cinta kasih Words of affirmation Quality time Receiving gifts Acts of service Physical touch Konkritnya gimana?
  • 8. Cinta = Terlibat Verus / Jujur Plenus / Terima 100% Liber / bebas
  • 10. Air banyak tak dapat memadamkan cinta (Kid 8:7)
  • 12. Di hadapan Allah, Imam, Orang Tua, saksi, dan umat beriman yang hadir di sini Saya, Yusuf, dengan bebas dan hati tulus ikhlas, memilih engkau, Maria, menjadi isteri (suami) saya Saya berjanji untuk setia mengabdikan diri kepadamu dalam untung dan malang, suka dan duka, di waktu sehat dan sakit. Saya mau mengasihi dan menghormati engkau sepanjang hidup saya.
  • 13. Tujuan hidup manusia mencapai kebahagiaan Pernikahan adalah salah satu jalan untuk mencapai kebahagiaan, melalui persekutuan hidup antara pria dan wanita atas dasar saling mencintai Aku akan menuntunnya ke gurun (Hos 2,16)
  • 14. Siapapun bisa menjadi korban, terutama perempuan dan anak-anak (lelaki ada, tapi jarang)
  • 15. Penyebab KDRT Gangguan jiwa (sehingga suami/istri suka memukul) Dendam dan pertengkaran berkelanjutan Kelemahan pihak korban Pembiaran dominasi dalam waktu lama Nafsu yang membakar / tidak stabil secara psikologis Rasa malu menjaga nama baik (misalnya pasangan adalah pengurus lingkungan dan aktif di Gereja) Warisan budaya dan tradisi kekerasan dalam suku (misalnya, kalau bicara mau didengarkan, perlu memakai rotan) Faktor latar belakang keluarga Kekurangan iman . Dst
  • 16. Berdoalah saja, pasti badai berlalu. Tuhan sedang mencobai kita.
  • 17. Suami adalah anugerah Tuhan. Istri adalah pelayan suami. Hawa diciptakan dari tulang rusuk Adam
  • 18. ..tapi kan harus setia pada janji perkawinan.. dalam untung dan malang, suka dan duka, sehat dan sakit... Benar, tapi janji perkawinan tidak serendah itu.
  • 19. Bagaimanapun juga, saya akan tetap setia! Kalau kehidupan bersama menjadi membahayakan bagi istri dan anak-anak, maka mereka WAJIB untuk berpisah ranjang dan meja makan.
  • 20. Bertahan dalam pernikahan, meski ada badai pemukulan terus menerus yang bisa mengancam keselamatan jiwa, harus mengusik hati kita tentang pemahaman cinta kasih
  • 21. Gereja memperhatikan. . . . Sekretariat Gender dan Pemberdayaan Perempuan (SGPP), sebelumnya JMP 1995 Surat gembala KWI: Manusia diciptakan sesuai citra Allah, bermartabat setara. Relasi suami-istri merupakan persekutuan hidup dan cinta yang mereka pilih secara bebas dan merupakan pemberian diri secara timbal balik demi kesehjateraan mereka maupun anak- anak mereka. Oleh karenanya, relasi ini menuntut kesetiaan dan tidak dapat dipisahkan begitu saja (GS 48)
  • 22. Penanganan KDRT Penanganan KDRT Melaporkan kasus Relasi dgn institusi hukum Penanganan psikologis korban Pelayanan rohani Hak korban KDRT Perlindungan dari pihak keluarga, kepolisian, kejaksaan, pengadilan, advokat dan lembaga sosial berdasarkan penetapan Ada pelayanan kesehatan, penanganan khusus, kerahasiaan korban, pendampingan oleh pekerja sosial dan bantuan hukum serta pelayanan bimbingan rohani Gereja Melapor ke Paroki: ada Counseling keluarga, berbicara dengan pastor paroki Apakah dengan melaporkan kasus, hukum cintakasih dan sifat perkawinan yang tidak bisa diceraikan bisa diruntuhkan? Secara hukum, bisa pisah ranjang dan pisah meja makan
  • 23. Hak-hak dasar keluarga 1. Dilindungi keberadaannya untuk mengembangkan diri 2. Hidup dan berkembang sebagai keluarga 3. Melaksanakan tanggung jawab berkenaan dengan penyaluran kehidupan dan pendidikan anak 4. Mendidik anak sesuai dengan tradisi keluarga religius dan budaya 5. Mendapat jaminan fisik, sospol dan ekonomi
  • 24. 1. Halangan umur: KHK 1983 (16 dan 14 th). UU Perkawinan RI: menikah sebelum 21 tahun perlu izin orang tua 2. Halangan impotensi (bersifat instrumental, organik, anatomik, fungsional atau psikis, insanabilis atau temporary) menyebabkan tidak sah (antecedens), tetapi sterilitas tidak menggagalkan perkawinan 3. Halangan ikatan perkawinan sebelumnya 4. Halangan beda agama 5. Halangan selibat dalam tahbisan suci 6. Halangan penculikan dan penahanan 7. Halangan kriminal 8. Halangan hubungan se-darah / semenda (lebih ikatan moral) 9. Halangan kelayakan publik 10. Halangan pertalian hukum Halangan Perkawinan
  • 25. 1. Karena situasi dan kondisi setempat (gak ada pilihan lain) 2. Usia pihak perempuan sudah tinggi (super-adulta) 3. Karena difabilitas yang dialaminya (gak ada pilihan lain) 4. Seorang janda miskin dengan banyak anak (faktor ekonomi) 5. Kebingungan dan kegelisahan pihak putri dan legitimasi anak 6. Pengesahan perkawinan yang diteguhkan tidak sah dengan itikad baik oleh minimal satu pihak (sudah nikah di luar) 7. Bahaya kawin campur/menikah di hadapan peneguh non katolik 8. Bahaya menikah secara sipil saja 9. Untuk menghentikan skandal publik (kumpul kebo) Dispensasi
  • 26. 1. Halangan timbul dari tahbisan suci (KHK 1087) 2. Halangan timbul dari kaul kemurnian kekal dan publik dalam tarekat religius tingkat kepausan (KHK 1088) 3. Halangan kejahatan coniugicide (KHK 1090) 4. Tidak bisa diberikan dispensasi oleh Tahta Suci karena halangan bersumber dari hukum ilahi absolut: consanguinity garis lurus tingkat satu, hubungan darah garis menyamping tingkat kedua Dispensasi khusus dari Tahta Suci
  • 27. Pelayanan Sakramen Perkawinan 1. Pacaran untuk menikah atau untuk penjajakan kepribadian? Serius kenali pasangan dan keluarganya (situasi kesehatan, falsafah hidup, perbedaan SARA, kenali karakter, harta...) 2. Ikuti Kursus Persiapan Perkawinan [KPP] (+ discovery) 3. Temui Ketua Lingkungan untuk mendapatkan surat keterangan mengurus pernikahan 4. Lampiran pendaftaran peserta KPP: surat keterangan dari lingkungan, surat baptis, Kartu keluarga pasphoto sendiri ukuran 3 x 4 : 3 lembar, tanda tangan pastor Paroki bagi TNI-POLRI surat ijin dari Komandan
  • 28. Pelayanan Sakramen Perkawinan 5. Bertemu pastor paroki untuk menentukan jadwal kanonik, dengan melampirkan: Salinan surat baptis terbaru (tidak lebih dari 6 bulan) Sudah menerima sakramen penguatan Sertifikat KPP (discovery) Kartu Keluarga (gereja dan pemerintah) Pas photo berdampingan ukuran 4 x 6: 2 lembar dengan berpakaian rapi/ berkemeja (untuk TNI- POLRI berpakaian PDH) KTP dan akte lahir KTP 2 orang saksi kanonik jika tidak seiman Surat keterangan untuk keperluan perkawinan dari kelurahan/ desa dalam bentuk fotocopy (N1, N2 dan N4)
  • 29. Pelayanan Sakramen Perkawinan 6. Koordinasi dengan Pastor Paroki untuk menentukan kesepakatan jadwal kanonik (minimal 4 bulan sebelum hari H) 7. Setelah kanonik, pengumuman di gereja/warta paroki selama 3 minggu berturut-turut sebelum pelaksanaan hari perkawinan: bila ada halangan harus disampaikan, berbicara saat ini atau diam selama-lamanya. 8. Jika pelaksanaan sakramen perkawinan di luar Paroki domisili, sekretariat akan mengurus ke paroki bersangkutan. 9. Akte perkawinan ditanda tangani oleh: pengantin pria dan wanita, Pastor yang memberkati, dan 2 orang saksi perkawinan. 10. Berkas rangkap 2: arsip paroki dan Dinas Kependudukan untuk kepengurusan catatan sipil, berita perkawinan ke paroki asal baptis dan mengarsipkan semua berkas perkawinan.
  • 31. Menjadi orang katolik itu sulit, tapi indah, krn hidup itu MENJADI serius
  • 32. OMK Paroki St. Matius Penginjil Bintaro