ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
VALUASI EKONOMI
SUMBERDAYA DI TELUK PALU,
KOTA PALU PROVINSI
SULAWESI TENGAH
(Dampak Langsung dan Tidak
Langsung)
Oleh :
SRI WAHIDAH PRAHASTUTI
Program Doktor Ilmu Lingkungan
Sekolah Pascasarjana
Universitas Hasanuddin
Latar Belakang
a) Teluk Palu adalah sebuah ekosistem teluk yang
berada di Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah.
Keberadaan Teluk Palu bagi masyarakat Kota
Palu adalah sangat penting. Semua lapisan
masyarakat, baik masyarakat pesisir sampai
dengan masyarakat yang tinggal di daerah
perkotaan Kota Palu memanfaatkan keberadaan
Teluk Palu ini untuk berbagai aktivitas.
b) Hilangnya ekosistem atau sumberdaya lingkungan merupakan
merupakan masalah ekonomi karena hilangnya ekosistem berarti
hilangnya kemampuan ekosistem tersebut untuk menyediakan barang
dan jasa serta berbagai fungsi dari ekositem tersebut
Gambaran Teluk Palu
Teluk Palu adalah
sebuah Teluk yang berada di
pantai barat Pulau Sulawesi, di
provinsi Sulawesi Tengah.
• Bagian timur Teluk Palu adalah
daerah terkering di Indonesia,
curah hujan hanya berkisar
500 mm hingga 600 mm per
tahun.
• Di ujung Teluk Palu terdapat
Pantai Talise yang berada di
Jalan Rajamoli sampai Jalan
Cut Mutia, Kota Palu. Pantai ini
banyak dikunjungi wisatawan
dan penduduk Palu pada sore
hari.
Gambaran Produksi, Alat
Tangkap dan RTP :
1) Produksi perikanan Teluk Palu berasal dari
masyarakat nelayan yang memanfaatkan
Teluk Palu sebagai daerah penangkapan ikan
2) Total produksi perikanan laut tersebut
adalah sebesar 2.673,04 ton per tahun
3) Sebagian besar nelayan
tradisional yang pada
umumnya menggunakan
perahu tak bermotor
sebanyak 523 (jukung
sebanyak 271 dan papan
sebanyak 252) perahu
motor tempel sebanyak
141, kapal motor
sebanyak 2, dan tanpa
perahu sebanyak 62 unit
4) Alat tangkap yang digunakan terdiri atas pukat
pantai sebanyak 25, jaring insang hanyut sebanyak
136, jaring insang tetap sebanyak 88, pancing
sebanyak 406, dan perangkap sebanyak 10
5) Jumlah keseluruhan
Rumah Tangga Perikanan
nelayan yang beroperasi
di Teluk Palu adalah
sebanyak 728 RTP
Asumsi :
a) Perhitungan pendapatan nelayan yaitu dengan menggunakan
jumlah hari kerja efektif perbulan
b) Keadaan Teluk Palu yang relatif tertutup membuat kondisi
perairannya relatif tenang sehingga sangat jarang ditemukan
ombak yang besar membuat nelayan hampir tiap harinya
melaut
c) Sehingga pendapatan nelayan pun selalu hampir sama tiap
harinya. Pendapatan nelayan perbulan sebesar Rp. 1.500.000
atau sebesar Rp. 18.000.000 pertahun (Putera dkk, 2015)
Manfaat
Pendapatan
Nelayan Per Bulan
(Rp)
Pendapatan
Nelayan Per Tahun
(Rp)
Jumlah RTP Total Pendapatan
(Rp)
Pendapatan Nelayan 1.500.000 18.000.000 728 13.104.000.000
Perhitungan :
Gambaran Pariwisata
1) Perhitungan nilai manfaat ekosistem untuk fungsi kawasan wisata menggunakan
metode analisis biaya perjalanan (Travel Cost Method).
2) wisatawan yang berasal dari dalam maupun luar negeri berjumlah 48.455 orang dengan
rincian sebanyak 47.431 orang merupakan pengunjung domestik, dan sebanyak 1.024
orang adalah berasal dari wisatawan mancanegara
3) Total biaya perjalanan diperoleh sebesar Rp. 50.000
Perhitungan :
Wisatawan Jumlah Biaya Perjalanan
Total Pendapatan
(Rp)
Mancanegara 1.024 50.000 51.200.000
Domestik 47.431 50.000 2.371.550.000
Total : 2.422.750.000
Rekapitulasi Nilai Ekonomi Sumberdaya Teluk Palu
No Penggunaan/Use
Jenis Manfaat /
Benefit Type
Nilai Ekonomi Per tahun /
Economy Value Per Year
(Rp)
A Penggunaan Ekstaksi (Extraction Use)
• Perikanan (Fishery) Manfaat Langsung 13.104.000.000,-
B Penggunaan Non Ekstaksi (Non
Extraction Use)
• Pariwisata/Tourism Manfaat Langsung
2.371.550.000,-
Total : 15.475.550.000,-
Nilai Ekonomi Sumberdaya Teluk Palu per Tahun di tinjau dari nilai
perikanan dan pariwisata sebesar : 15.475.550.000,-
Thank You
‫ا‬ً‫شكر‬
‫لك‬

More Related Content

Similar to Valuasi_ekonomi_sumberdaya_Palu_teluk.pptx (20)

Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
CIFOR-ICRAF
Ìý
140304 presentasi penyu
140304 presentasi penyu140304 presentasi penyu
140304 presentasi penyu
Veda Santiaji
Ìý
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk BenoaManfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
savebenoa
Ìý
Gapura pencanangan
Gapura pencananganGapura pencanangan
Gapura pencanangan
Yusuf Supriyatna
Ìý
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Mujiyanto -
Ìý
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut  Sea Water Reverse Osmosis (SWRO) Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut  Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Dadang Solihin
Ìý
FGD_Kep Seribu_0310.pdf
FGD_Kep Seribu_0310.pdfFGD_Kep Seribu_0310.pdf
FGD_Kep Seribu_0310.pdf
randuxg
Ìý
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan DepokEcohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Vempi Satriya
Ìý
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Umar Tangke
Ìý
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Ari Purbayanto
Ìý
Umi kiptida'iyah 3201412020
Umi kiptida'iyah 3201412020Umi kiptida'iyah 3201412020
Umi kiptida'iyah 3201412020
Imuue Atjah
Ìý
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
KPDT
Ìý
Qunk
QunkQunk
Qunk
Qunk
Ìý
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Dwi Saputra
Ìý
Wisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitanWisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitan
faza akmal
Ìý
Sda perikanan
Sda perikananSda perikanan
Sda perikanan
Bunda Rara
Ìý
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdfMIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
DewiSyamsul
Ìý
Irdha eka septhayuda untb pkmp
Irdha eka septhayuda untb pkmpIrdha eka septhayuda untb pkmp
Irdha eka septhayuda untb pkmp
septhayuda
Ìý
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
AmirullahBaso2
Ìý
Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
Mangrove management as an essential ecosystem area: A case study from Teluk P...
CIFOR-ICRAF
Ìý
140304 presentasi penyu
140304 presentasi penyu140304 presentasi penyu
140304 presentasi penyu
Veda Santiaji
Ìý
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk BenoaManfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
Manfaat Revitalisasi Kawasan Teluk Benoa
savebenoa
Ìý
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Status usaha perikanan tangkap di calon zona rehabilitasi terumbu karang di t...
Mujiyanto -
Ìý
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut  Sea Water Reverse Osmosis (SWRO) Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut  Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Peresmian Instalasi Pengolahan Air Laut Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)
Dadang Solihin
Ìý
FGD_Kep Seribu_0310.pdf
FGD_Kep Seribu_0310.pdfFGD_Kep Seribu_0310.pdf
FGD_Kep Seribu_0310.pdf
randuxg
Ìý
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan DepokEcohouse: Kampung Nelayan Depok
Ecohouse: Kampung Nelayan Depok
Vempi Satriya
Ìý
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Agrikan volume 9 edisi 1 1 13-ahmad talib_
Umar Tangke
Ìý
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Pembangunan Ekonomi Berbasis Kelautan untuk Mewujudkan Visi Indonesia Sebagai...
Ari Purbayanto
Ìý
Umi kiptida'iyah 3201412020
Umi kiptida'iyah 3201412020Umi kiptida'iyah 3201412020
Umi kiptida'iyah 3201412020
Imuue Atjah
Ìý
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
Materi kadis rapat kementerian daerah tertinggal jakarta-27-29_mei_2013
KPDT
Ìý
Qunk
QunkQunk
Qunk
Qunk
Ìý
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Laporan hasil penelitian studi komparatif alat tangkap jaring ingsan dan baga...
Dwi Saputra
Ìý
Wisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitanWisata Kota pacitan
Wisata Kota pacitan
faza akmal
Ìý
Sda perikanan
Sda perikananSda perikanan
Sda perikanan
Bunda Rara
Ìý
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdfMIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
MIFTAHUL HUDA - PENGELOLAAN SDL UNTUK WISATA BAHARI.pdf
DewiSyamsul
Ìý
Irdha eka septhayuda untb pkmp
Irdha eka septhayuda untb pkmpIrdha eka septhayuda untb pkmp
Irdha eka septhayuda untb pkmp
septhayuda
Ìý
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
10. Ruang Lingkup Ekoiwisata Laut.pptx
AmirullahBaso2
Ìý

More from sukardisudiono5 (6)

Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalismeRenmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
sukardisudiono5
Ìý
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu LingkunganPermasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
sukardisudiono5
Ìý
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptxGorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
sukardisudiono5
Ìý
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptxPPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
sukardisudiono5
Ìý
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdfRencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
sukardisudiono5
Ìý
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptxeviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
sukardisudiono5
Ìý
Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalismeRenmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
Renmpang Ekocity dalam siklus kapitalisme
sukardisudiono5
Ìý
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu LingkunganPermasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
Permasalahan Rempang Ecocity dalam Ilmu Lingkungan
sukardisudiono5
Ìý
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptxGorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
Gorontalo_serambi Madinah_KULIAH_LINGKUNGAN.pptx
sukardisudiono5
Ìý
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptxPPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
PPT_IBU_NANCY_ABIOTIK_PERKULIAHAN_LINGKUNGAN.pptx
sukardisudiono5
Ìý
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdfRencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
Rencana_disertasi_ilmu_lingkungan_angk4.pdf
sukardisudiono5
Ìý
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptxeviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
eviroment_sosial_budaya_masyarakat_adat.pptx
sukardisudiono5
Ìý

Valuasi_ekonomi_sumberdaya_Palu_teluk.pptx

  • 1. VALUASI EKONOMI SUMBERDAYA DI TELUK PALU, KOTA PALU PROVINSI SULAWESI TENGAH (Dampak Langsung dan Tidak Langsung) Oleh : SRI WAHIDAH PRAHASTUTI Program Doktor Ilmu Lingkungan Sekolah Pascasarjana Universitas Hasanuddin
  • 2. Latar Belakang a) Teluk Palu adalah sebuah ekosistem teluk yang berada di Kota Palu, Provinsi Sulawesi Tengah. Keberadaan Teluk Palu bagi masyarakat Kota Palu adalah sangat penting. Semua lapisan masyarakat, baik masyarakat pesisir sampai dengan masyarakat yang tinggal di daerah perkotaan Kota Palu memanfaatkan keberadaan Teluk Palu ini untuk berbagai aktivitas. b) Hilangnya ekosistem atau sumberdaya lingkungan merupakan merupakan masalah ekonomi karena hilangnya ekosistem berarti hilangnya kemampuan ekosistem tersebut untuk menyediakan barang dan jasa serta berbagai fungsi dari ekositem tersebut
  • 3. Gambaran Teluk Palu Teluk Palu adalah sebuah Teluk yang berada di pantai barat Pulau Sulawesi, di provinsi Sulawesi Tengah. • Bagian timur Teluk Palu adalah daerah terkering di Indonesia, curah hujan hanya berkisar 500 mm hingga 600 mm per tahun. • Di ujung Teluk Palu terdapat Pantai Talise yang berada di Jalan Rajamoli sampai Jalan Cut Mutia, Kota Palu. Pantai ini banyak dikunjungi wisatawan dan penduduk Palu pada sore hari.
  • 4. Gambaran Produksi, Alat Tangkap dan RTP : 1) Produksi perikanan Teluk Palu berasal dari masyarakat nelayan yang memanfaatkan Teluk Palu sebagai daerah penangkapan ikan 2) Total produksi perikanan laut tersebut adalah sebesar 2.673,04 ton per tahun 3) Sebagian besar nelayan tradisional yang pada umumnya menggunakan perahu tak bermotor sebanyak 523 (jukung sebanyak 271 dan papan sebanyak 252) perahu motor tempel sebanyak 141, kapal motor sebanyak 2, dan tanpa perahu sebanyak 62 unit 4) Alat tangkap yang digunakan terdiri atas pukat pantai sebanyak 25, jaring insang hanyut sebanyak 136, jaring insang tetap sebanyak 88, pancing sebanyak 406, dan perangkap sebanyak 10 5) Jumlah keseluruhan Rumah Tangga Perikanan nelayan yang beroperasi di Teluk Palu adalah sebanyak 728 RTP
  • 5. Asumsi : a) Perhitungan pendapatan nelayan yaitu dengan menggunakan jumlah hari kerja efektif perbulan b) Keadaan Teluk Palu yang relatif tertutup membuat kondisi perairannya relatif tenang sehingga sangat jarang ditemukan ombak yang besar membuat nelayan hampir tiap harinya melaut c) Sehingga pendapatan nelayan pun selalu hampir sama tiap harinya. Pendapatan nelayan perbulan sebesar Rp. 1.500.000 atau sebesar Rp. 18.000.000 pertahun (Putera dkk, 2015) Manfaat Pendapatan Nelayan Per Bulan (Rp) Pendapatan Nelayan Per Tahun (Rp) Jumlah RTP Total Pendapatan (Rp) Pendapatan Nelayan 1.500.000 18.000.000 728 13.104.000.000 Perhitungan :
  • 6. Gambaran Pariwisata 1) Perhitungan nilai manfaat ekosistem untuk fungsi kawasan wisata menggunakan metode analisis biaya perjalanan (Travel Cost Method). 2) wisatawan yang berasal dari dalam maupun luar negeri berjumlah 48.455 orang dengan rincian sebanyak 47.431 orang merupakan pengunjung domestik, dan sebanyak 1.024 orang adalah berasal dari wisatawan mancanegara 3) Total biaya perjalanan diperoleh sebesar Rp. 50.000 Perhitungan : Wisatawan Jumlah Biaya Perjalanan Total Pendapatan (Rp) Mancanegara 1.024 50.000 51.200.000 Domestik 47.431 50.000 2.371.550.000 Total : 2.422.750.000
  • 7. Rekapitulasi Nilai Ekonomi Sumberdaya Teluk Palu No Penggunaan/Use Jenis Manfaat / Benefit Type Nilai Ekonomi Per tahun / Economy Value Per Year (Rp) A Penggunaan Ekstaksi (Extraction Use) • Perikanan (Fishery) Manfaat Langsung 13.104.000.000,- B Penggunaan Non Ekstaksi (Non Extraction Use) • Pariwisata/Tourism Manfaat Langsung 2.371.550.000,- Total : 15.475.550.000,- Nilai Ekonomi Sumberdaya Teluk Palu per Tahun di tinjau dari nilai perikanan dan pariwisata sebesar : 15.475.550.000,-