際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PEMETAAN RAPOR MUTU
SMPN 5 MATARAM 2018
DAN TINDAK LANJUTNYA
Oleh:
Cahyo Wirawan, S.Pd., M.B.A.
Dinas Pendidikan Kota Mataram
2019
SIKLUS SISTEM PENJAMINAN MUTU
1. Standar Nasional Pendidikan dijadikan
landasan kriteria minimal yang harus
dipenuhi.
2. Melakukan pemetaan mutu pendidikan.
3. Pembuatan rencana peningkatan mutu
yang dituangkan dalam RKS.
4. Pelaksanaan pemenuhan mutu program
kerja dan dan proses pembelajaran.
5. Evaluasi/audit terhadap pelaksanaan
pemenuhan mutu yang telah dilakukan.
RAPOR MUTU SMP NEGERI 5 TAHUN 2017
DAN 2018
Standar Nasional
Pendidikan
2017 2018
Standar Kompetensi
Lulusan
6,44 6,21
Standar Isi 6,13 5,48
Standar Proses 6,85 6,48
Standar Penilaian
Pendidikan
6,17 6,02
Standar Pendidik dan
Tenaga Kependidikan
3,58 4,34
Standar Sarana dan
Prasarana Pendidikan
4,69 4,3
Standar Pengelolaan
Pendidikan
6,32 5,76
Standar Pembiayaan 5,98 5,47
ANALISIS CAPAIAN MUTU PADA
4 STANDAR
1. Standar Kompetensi Lulusan
a. Lulusan memiliki kompetensi pada dimensi
pengetahuan. 4,37
2. Standar Isi
a. Memuat karakteristik kompetensi keterampilan 4,99
b. Menyesuaikan tingkat kompetensi siswa 4,64
c. Menyesuaikan ruang lingkup materi pembelajaran 4,72
3. Standar Proses
a. Melakukan supervisi proses pembelajaran kepada guru.
5,43
b. Mengevaluasi proses pembelajaran 5,08
4. Standar Pengelolaan Pendidikan
a. Berkepribadian dan bersosialisasi dengan baik. 0
b. Mengembangkan sekolah dengan baik 0
c. Berjiwa kewirausahaan 0
d. Melakukan supervisi dengan baik 0
KESIMPULAN HASIL ANALIISIS
RAPOR MUTU
1. Capaian pada SKL rata-rata sudah baik. Masih lemah
pada aspek kompetensi pengetahuan yang dimiliki
siswa.
2. Capaian pada Standar Isi masih lemah pada aspek
kesesuaian perangkat pembelajaran terkait kompetensi
keterampilan, tingkat kompetensi siswa dan ruang
lingkup materi pembelajaran.
3. Capaian pada Standar Proses sudah baik. Rata-rata
sudah masuk dalam kategori SNP. Masih lemah pada
aspek supervisi proses pembelajaran dan evaluasi
proses pembelajaran.
4. Standar pengelolaan Pendidikan telah mencapai Menuju
SNP 4. Masih terdapat aspek yang memiliki nilai 0 ,
yang antara lain terkait dengan supervisi pendidikan.
REKOMENDASI
1. Pertahankan dan tingkatkan capaian yang
sudah masuk kategori Menuju SNP 4 dan
SNP.
2. Kelemahan pada perangkat pembelajaran,
kompetensi pengetahuan, supervisi dan
evaluasi pembelajaran perlu dicarikan
solusi untuk meningkatkan/mengatasi
persoalan tersebut.
3. Program supervisi dan evaluasi
pembelajaran menjadi prioritas utama
untuk ditingkatkan kinerjanya.
Dimensi Kompetensi Supervisi
Akademik
1
 Konsep Supervisi Akademik
2
 Perencanaan Program Supervisi
Akademik
3  Tehnik  Tehnik Supervisi Akademik
4  Konsep Supervisi Klinis
5
 Tindak Lanjut Supervisi Akademik
terhadap guru
Kompetensi Supervisi
Tujuan & Fungsi Supervisi Akademik
membantu Guru
Mengembangkan
Kompetensi
Akademiknya
Mengembangkan RPP
dan Bahan Ajar
Mengoptimalkan
kelompok kerja guru dan
pengembangan PTK
Siapakah Supervisor Akademik
1. Kepala Sekolah
2. Sesama Guru yang dipandang
Kompeten
3. Pengawas Sekolah
Dimensi dimensi Subtansi
Kompetensi Kepribadian
Kompetensi Pedagogik
Kompetensi Profesional
Kompetensi Sosial
Teaching delivery
skills
Session
planning
skills
Knowledge of
subject matter Teaching
resources
Evaluation
skills
Teaching Strategy
Handouts and books
Computer
Teacher Toolkit
TARGET OPTIMALISASI
PROGRAM SUPERVISI
1. Semua guru memiliki perangkat pembelajaran sesuai
dokumen instrumen supervisi.
2. Proses pembelajaran di kelas semakin berkualitas.
3. Menumbuhkan semangat kolegial dalam meningkatkan
mutu PBM dan hasil PBM.
4. Meningkatkan kompetensi peserta didik yang tercermin
pada meningkatnya hasil UUB dan UNBK.
5. Semua guru dapat memfasilitasi peserta didik
menghasilkan karya sederhana pada setiap mapel
sebagai wujud tercapainya kompetensi pengetahuan
dan keterampilan.
6. Sekolah memiliki dokumen lengkap terkait Standar
Proses dan Standar Penilaian yang bermanfaat sebagai
dokumen wajib dalam Akreditasi sekolah.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx (20)

PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptxPBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
NesanIniyan
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPSKompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
NASuprawoto Sunardjo
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
eli priyatna laidan
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
g09064640
POWER POINT.pptx
POWER POINT.pptxPOWER POINT.pptx
POWER POINT.pptx
fitriyantispdsdmm
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdfB3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
tommygoest
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smpStandar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
NYAK MAULANA
DSKP SJ tahun 5 new
DSKP SJ tahun 5 newDSKP SJ tahun 5 new
DSKP SJ tahun 5 new
zerat88
Skpm2010
Skpm2010Skpm2010
Skpm2010
aziniel
NAIM BERWAWASAN NPQEL.pptx
NAIM BERWAWASAN NPQEL.pptxNAIM BERWAWASAN NPQEL.pptx
NAIM BERWAWASAN NPQEL.pptx
ZALIHABINTIISMENYAHM
GURU IKON SEKOLAH (GIS)
GURU IKON SEKOLAH (GIS)GURU IKON SEKOLAH (GIS)
GURU IKON SEKOLAH (GIS)
Chon Seong Hoo
Kata kerja operasional from ISTA for you
Kata kerja operasional from ISTA  for youKata kerja operasional from ISTA  for you
Kata kerja operasional from ISTA for you
ISTAFIANI AMBARWATI
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptxLuring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
BANSMPROVINSIRIAU
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kacang Fujiwara
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdfStandar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
mtssnurrohmahbogor
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelas
abiazka80
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptxSOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
RismaPrilana
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptxMemandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Asa Robby
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdff4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
DalulAN
Kebijakan.ppt
Kebijakan.pptKebijakan.ppt
Kebijakan.ppt
Rizki Adri Yohanes
PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptxPBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
PBD PBD pentaksiran berasaskan darjah.pptx
NesanIniyan
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPSKompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
Kompetensi Kepribadian dan Sosial MKPS
NASuprawoto Sunardjo
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
[Penilaian] rancangan penil hsl belaj,260208
eli priyatna laidan
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
際際滷 Penerangan PBS dan PBD.ppt
g09064640
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdfB3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
B3 Pengelolaan Supervisi Akademik 061118.pdf
tommygoest
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smpStandar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
Standar isi,standar proses, dan standar kompetensi lulusan pada jenjang smp
NYAK MAULANA
DSKP SJ tahun 5 new
DSKP SJ tahun 5 newDSKP SJ tahun 5 new
DSKP SJ tahun 5 new
zerat88
Skpm2010
Skpm2010Skpm2010
Skpm2010
aziniel
GURU IKON SEKOLAH (GIS)
GURU IKON SEKOLAH (GIS)GURU IKON SEKOLAH (GIS)
GURU IKON SEKOLAH (GIS)
Chon Seong Hoo
Kata kerja operasional from ISTA for you
Kata kerja operasional from ISTA  for youKata kerja operasional from ISTA  for you
Kata kerja operasional from ISTA for you
ISTAFIANI AMBARWATI
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptxLuring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
Luring_1_KEBIJAKAN DAN MEKANISME BAN-PDM.pptx
BANSMPROVINSIRIAU
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kursus orientasi dskp 4 (taklimat umum)
Kacang Fujiwara
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdfStandar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
Standar Nasional Pendidikan dan Evaluasi Sistem Pendidikan.pdf
mtssnurrohmahbogor
Penilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelasPenilaian berbasis kelas
Penilaian berbasis kelas
abiazka80
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptxSOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
SOSIALISASI PPA MGMP MATEMATIKA SMP KAB. KEDIRI.pptx
RismaPrilana
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptxMemandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Memandu_Perencanaan_Pembelajaran[1].pptx
Asa Robby
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdff4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
f4aac66f-09ff-41c7-a254-47ee1b1e8a7a.pdf
DalulAN

Recently uploaded (20)

Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraJakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah Telstra
Dadang Solihin
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdfKUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
KUMPULAN CERPEN SMAN 2 MUARA BADAK KALIMANTAN TIMUR.pdf
PT. DUTA MEDIA PRESS
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova

PEMETAAN RAPOR MUTU DAN TINDAK LANJUTNYA.pptx

  • 1. PEMETAAN RAPOR MUTU SMPN 5 MATARAM 2018 DAN TINDAK LANJUTNYA Oleh: Cahyo Wirawan, S.Pd., M.B.A. Dinas Pendidikan Kota Mataram 2019
  • 2. SIKLUS SISTEM PENJAMINAN MUTU 1. Standar Nasional Pendidikan dijadikan landasan kriteria minimal yang harus dipenuhi. 2. Melakukan pemetaan mutu pendidikan. 3. Pembuatan rencana peningkatan mutu yang dituangkan dalam RKS. 4. Pelaksanaan pemenuhan mutu program kerja dan dan proses pembelajaran. 5. Evaluasi/audit terhadap pelaksanaan pemenuhan mutu yang telah dilakukan.
  • 3. RAPOR MUTU SMP NEGERI 5 TAHUN 2017 DAN 2018 Standar Nasional Pendidikan 2017 2018 Standar Kompetensi Lulusan 6,44 6,21 Standar Isi 6,13 5,48 Standar Proses 6,85 6,48 Standar Penilaian Pendidikan 6,17 6,02 Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan 3,58 4,34 Standar Sarana dan Prasarana Pendidikan 4,69 4,3 Standar Pengelolaan Pendidikan 6,32 5,76 Standar Pembiayaan 5,98 5,47
  • 4. ANALISIS CAPAIAN MUTU PADA 4 STANDAR 1. Standar Kompetensi Lulusan a. Lulusan memiliki kompetensi pada dimensi pengetahuan. 4,37 2. Standar Isi a. Memuat karakteristik kompetensi keterampilan 4,99 b. Menyesuaikan tingkat kompetensi siswa 4,64 c. Menyesuaikan ruang lingkup materi pembelajaran 4,72 3. Standar Proses a. Melakukan supervisi proses pembelajaran kepada guru. 5,43 b. Mengevaluasi proses pembelajaran 5,08 4. Standar Pengelolaan Pendidikan a. Berkepribadian dan bersosialisasi dengan baik. 0 b. Mengembangkan sekolah dengan baik 0 c. Berjiwa kewirausahaan 0 d. Melakukan supervisi dengan baik 0
  • 5. KESIMPULAN HASIL ANALIISIS RAPOR MUTU 1. Capaian pada SKL rata-rata sudah baik. Masih lemah pada aspek kompetensi pengetahuan yang dimiliki siswa. 2. Capaian pada Standar Isi masih lemah pada aspek kesesuaian perangkat pembelajaran terkait kompetensi keterampilan, tingkat kompetensi siswa dan ruang lingkup materi pembelajaran. 3. Capaian pada Standar Proses sudah baik. Rata-rata sudah masuk dalam kategori SNP. Masih lemah pada aspek supervisi proses pembelajaran dan evaluasi proses pembelajaran. 4. Standar pengelolaan Pendidikan telah mencapai Menuju SNP 4. Masih terdapat aspek yang memiliki nilai 0 , yang antara lain terkait dengan supervisi pendidikan.
  • 6. REKOMENDASI 1. Pertahankan dan tingkatkan capaian yang sudah masuk kategori Menuju SNP 4 dan SNP. 2. Kelemahan pada perangkat pembelajaran, kompetensi pengetahuan, supervisi dan evaluasi pembelajaran perlu dicarikan solusi untuk meningkatkan/mengatasi persoalan tersebut. 3. Program supervisi dan evaluasi pembelajaran menjadi prioritas utama untuk ditingkatkan kinerjanya.
  • 7. Dimensi Kompetensi Supervisi Akademik 1 Konsep Supervisi Akademik 2 Perencanaan Program Supervisi Akademik 3 Tehnik Tehnik Supervisi Akademik 4 Konsep Supervisi Klinis 5 Tindak Lanjut Supervisi Akademik terhadap guru
  • 9. Tujuan & Fungsi Supervisi Akademik membantu Guru Mengembangkan Kompetensi Akademiknya Mengembangkan RPP dan Bahan Ajar Mengoptimalkan kelompok kerja guru dan pengembangan PTK
  • 10. Siapakah Supervisor Akademik 1. Kepala Sekolah 2. Sesama Guru yang dipandang Kompeten 3. Pengawas Sekolah
  • 11. Dimensi dimensi Subtansi Kompetensi Kepribadian Kompetensi Pedagogik Kompetensi Profesional Kompetensi Sosial
  • 12. Teaching delivery skills Session planning skills Knowledge of subject matter Teaching resources Evaluation skills Teaching Strategy Handouts and books Computer Teacher Toolkit
  • 13. TARGET OPTIMALISASI PROGRAM SUPERVISI 1. Semua guru memiliki perangkat pembelajaran sesuai dokumen instrumen supervisi. 2. Proses pembelajaran di kelas semakin berkualitas. 3. Menumbuhkan semangat kolegial dalam meningkatkan mutu PBM dan hasil PBM. 4. Meningkatkan kompetensi peserta didik yang tercermin pada meningkatnya hasil UUB dan UNBK. 5. Semua guru dapat memfasilitasi peserta didik menghasilkan karya sederhana pada setiap mapel sebagai wujud tercapainya kompetensi pengetahuan dan keterampilan. 6. Sekolah memiliki dokumen lengkap terkait Standar Proses dan Standar Penilaian yang bermanfaat sebagai dokumen wajib dalam Akreditasi sekolah.

Editor's Notes

  • #10: PTK= Penelitian tindakan Kelas