ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Dosen Pengampu:
Dr.SUKARNO,M.Pd.I
Teori Motivasi Dan
Pembelajaran
Kelompok 2 Tadris fisika:
1.AFFAN RERA 206200004
2.MARINA 206200007
3.CICI PRAMITA 206200015
BOOK REPORT
01
DEFENISI MOTIVASI BELAJAR
MY BOOK
02
TUJUAN MOTIVASI BELAJAR
EBOOK REPORT
03
FAKTOR YANG
MEMPENGARUHI MOTIVASI
BELAJAR
BOOK COVER
04
IMPLEMENTASI DALAM
MOTIVASI BELAJAR
Teori Motivasi Dan Pembelajaran
DEFENISI MOTIVASI
BELAJAR
motivasi belajar adalah dorongan yang timbul dari dalam diri
siswa (intrinsik) dan dari luar diri siswa (ekstrinsik) untuk
melakukan sesuatu. Motivasi instrinsik meliputi hasrat dan
keinginan untuk berhasil, dorongan kebutuhan untuk
belajar, dan harapan akan cita-cita siswa.Sedangkan
motivasi ekstrinsik yang meliputi adanya penghargaan,
lingkungan belajar yang kondusif, kegiatan belajar yang
menarik, dan adanya upaya guru dalam membelajarkan
siswa.
pengertian motivasi belajar menurut pendapat para
ahli
a. Menurut Sardiman (1986)
Pengertian motivasi belajar adalah keseluruhan daya penggerak dalam diri siswa yang menimbulkan kegiatan
belajar, yang menjamin kelangsungan dari kegiatan belajar dan memberikan arah pada kegiatan belajar,
sehingga tujuan yang dikehendaki oleh subyek belajar itu dapat tercapai.
b. Menurut Djamarah (2008)
Menurut Djamarah, motivasi yang berasal dari dalam diri pribadi seseorang disebut motivasi intrinsik, yaitu
motif-motif yang menjadi aktif atau berfungsinya tidak perlu dirangsang dari luar.
c. Menurut Uno (2006)
Motivasi dan belajar merupakan dua hal yang saling mempengaruhi. Motivasi belajar dapat timbul karena
faktor intrinsik, berupa hasrat dan keinginan berhasil dan dorongan kebutuhan belajar, harapan akan cita-cita.
Sedangkan faktor ekstrinsiknya adalah adanya penghargaan, lingkungan belajar yang kondusif, dan kegiatan
belajar yang menarik.
g. Menurut H. Mulyadi (1991)
Pengertian motivasi belajar adalah membangkitkan dan memberikan arah dorongan yang menyebabkan
individu melakukan perbuatan belajar
.
TUJUAN MOTIVASI BELAJAR
.
Ada beberapa tujuan dari motivasi belajar bagi siswa yaitu:
1.Buat Siswa Menjadi Semangat Belajar
Motivasi sangat berkaitan dengan stimulus yang membuat siswa menjadi terpacu, terdorong untuk
melakukan sesuatu.
Bentuk motivasi yang bisa diberikan agar siswa semangat dalam mengikuti pembelajaran misalnya,
menjanjikan siswa hadiah jika berhasil menjawab semua soal dengan benar.
2.Meminimalisir Rasa Jenuh
misalnya saja perasaan jenuh tersebut mudah muncul dalam diri siswa jika jam-jam pelajaran sudah agak
siang/akhir-akhir pembelajaran. Cara memotivasi siswa dalam belajar agar bisa menghilangkan kejenuhan
yakni dengan melaksanakan pembelajaran yang menantang, misalnya kompetisi (lomba) antara siswa/antara
kelompok, menerapkan model pembelajaran yang bersifat games edukatif.
3. Bantu Siswa dalam Menemukan Tujuannya
Motivasi yang disampaikan dengan baik akan membuat siswa terpicu untuk mengeksplorasi bakat dan
potensi yang ada dalam dirinya.
TUJUAN MOTIVASI BELAJAR
4.Tumbuhkan Sikap Optimisme dalam Diri Siswa
Misalnya saja motivasi sederhana seperti kata “kamu pasti bisa, kamu pasti
menang, kamu pasti bisa juara
5.Siswa Menjadi Eksploratif
Sikap eksploratif yang ditunjukan siswa, akan membuat siswa menjadi lebih
kompeten dan berusaha mencari tantangan guna menguji/mengukur bakat dan
minat yang dimilikinya.
6.Mengajarkan Siswa Agar Tak Mudah Menyerah
bahwa musuh terbesar dalam diri adalah rasa takut/mudah menyerah. Dengan
motivasi yang baik, siswa tidak akan mudah putus asa jika dihadapkan dengan
berbagai hal. Misalnya saja pelajaran yang menurutnya susah, kompetisi dan
lain-lain.
Secara umum dapat dikatakan
bahwa tujuan motivasi
untuk menggerakkan atau menggugah seseorang agar timbul
keinginan dan kemauannya untuk melakukan sesuatu
sehingga dapat memperoleh hasil atau mencapai tujuan
tertentu.
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR
1.Faktor intrinsik
a.Kondisi siswa
Kondisi fisik serta pikiran yang sehat akan menumbuhkan motivasi blejar. Sehat berarti dalam keadaan baik,
segenap badan beserta bagian-bagiannya atau bebas dari penyakit serta keadaan akal yang sehat. Proses
belajar seseorang akan terganggu jika kesehatan terganggu. Sejalan dengan pendapat yang dkemukakan oleh
ahli diatas bahwa faktor intrinsik memang dipengaruhi oleh minat, cita-cita dan kondisi siswa sehingga apabila
seorang pendidik mampu mengakumulasi ketiga hal tersebut maka dapat dipastikan bahwa pendidik tersebut
mampu meningkatkan motivasi belajar siswa.
2.Faktor ekstinsik
a.Lingkungan keluarga
Lingkungan keluarga merupakan salah satu yang mempengaruhi motivasi belajar hal ini dapat ditinjau dari
beberapa aspek yakni:
-Latar belakang pendidikan
-Prekonomian
-Sistem sosial dalam keluarga
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR
b.Lingkungan sekolah
Lingkungan sekolah merupakan titik sentral dimana seorang anak berusaha untuk
membangun pengetahuannya dan oleh karena itu ada beberapa aspek dalam
lingkungan sekolah yang dapat mempengaruhi motivasi belajar antara lain:
-.Sarana dan prasarana
- guru
-Manajemen sekolah
c. Lingkungan masyarakat
Lingkungan masyarakat merupakan tempat seorang anak melakukan interaksi
setelah pulang sekolah didalam masyarakat seorang anak belajar tentang baik
buruk sehingga akan berpengaruh terhadap motivasi belajar
misalkan seorang guru yang selalu menyuruh anak didiknya untuk shalat
berjamaah namun justru guru tersebut yang jarang melakukan shalat berjamaah jadi
ini akan menjadi reaksi dari pengetahuan yang diajarkan guru tersebut dan muncul
ketidak percayaan.
IMPLEMETASI DALAM MOTIVASI BELAJAR
Untuk menignkatkan motivasi belajar peserta didik maka harus ada sinergitas dari beberapa elemen yang bisa
membangkitkan motivasi belajar peserta didik:
a. Memaksimalkan sarana dan prasarana pembelajaran
b. Merekrut tenaga pengajar yang profesional dan kompeten di bidangnya
c. Manajemen sekolah harus akuntabel dan profesional
d. Melibatkan seluruh stackholder
Beberapa bentuk dan cara untuk menumbuhkan motivasi dalam kegiatan belajar di sekolah, antara lain
a. Memberi angka
b. Hadiah
c. Kompetisi
d. Ego-involvement
e. Memberi ulangan
f. Mengetahui hasil
g. Pujian
h. Hukuman
i. Hasrat untuk belajar
j. Minat
k. Tujuan yang diakui
IMPLEMETASI DALAM MOTIVASI BELAJAR
Adapun usaha meningkatkan motivasi belajar yang dilakukan oleh guru antara lain
a.Gunakan metode dan kegiatan yang beragam
b.Jadikan siswa peserta Pada usia muda
c.Buatlah tugas yang menantang namun realistis
d. Ciptakan suasana kelas yang kondusif
e. Berikan tugas secara proporsional
f. Hargai kesuksesan dan keteladanan
g. Antusias dalam mengajar
h. Pemberian penghargaan untuk memotivasi
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Colorful Book Report by ºÝºÝߣsgo - Copy.pptx (20)

PKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docxPKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docx
zuryatiarmi1
Ìý
PKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docxPKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docx
zuryatiarmi1
Ìý
Latihan motivasi
Latihan motivasiLatihan motivasi
Latihan motivasi
da5ty
Ìý
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docxMemahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Zukét Printing
Ìý
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_FaliqMENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
Faliq Dziy Nuha
Ìý
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelasTugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Rendy Pangestu
Ìý
Motivasi belajar
Motivasi belajarMotivasi belajar
Motivasi belajar
Lidra Wati
Ìý
Motivasi belajar
Motivasi belajarMotivasi belajar
Motivasi belajar
Lidra Wati
Ìý
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
August Ruris Narendra
Ìý
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
ujoputra12
Ìý
Belajar Resume Buku
Belajar Resume BukuBelajar Resume Buku
Belajar Resume Buku
MiraTiaPuspita
Ìý
Motivasi Belajar
Motivasi BelajarMotivasi Belajar
Motivasi Belajar
Lauditta Soraya
Ìý
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawanRpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
iwandarmawan19
Ìý
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptxKONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
EkaMei9
Ìý
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docxproposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
SayutiSayuti
Ìý
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
Rosida Marasabessy
Ìý
Manajemen Madrasah.docx
Manajemen Madrasah.docxManajemen Madrasah.docx
Manajemen Madrasah.docx
Zukét Printing
Ìý
Manajemen Madrasah.pdf
Manajemen Madrasah.pdfManajemen Madrasah.pdf
Manajemen Madrasah.pdf
Zukét Printing
Ìý
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptxMateri Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
RAKHMAWATIRAKHMAWATI3
Ìý
PKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docxPKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docx
zuryatiarmi1
Ìý
PKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docxPKP IBU NURNELI BARU.docx
PKP IBU NURNELI BARU.docx
zuryatiarmi1
Ìý
Latihan motivasi
Latihan motivasiLatihan motivasi
Latihan motivasi
da5ty
Ìý
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docxMemahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Memahami Motivasi Pendidikan dan Pembelajaran.docx
Zukét Printing
Ìý
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_FaliqMENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
MENERAPKAN APLIKASI KONSEP MOTIVASI BELAJAR - @Coach_Faliq
Faliq Dziy Nuha
Ìý
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelasTugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Tugas 5 proposal penelitian tindakan kelas
Rendy Pangestu
Ìý
Motivasi belajar
Motivasi belajarMotivasi belajar
Motivasi belajar
Lidra Wati
Ìý
Motivasi belajar
Motivasi belajarMotivasi belajar
Motivasi belajar
Lidra Wati
Ìý
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
PPT MERANCANG MODEL STRATEGI PEMBELAJARAN PEMOTIVIASIAN DAN PENEGAKAN ATURAN....
ujoputra12
Ìý
Belajar Resume Buku
Belajar Resume BukuBelajar Resume Buku
Belajar Resume Buku
MiraTiaPuspita
Ìý
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawanRpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
Rpl bimb ksl x mot bel pantun iwan darmawan
iwandarmawan19
Ìý
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptxKONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
KONSEP PERAN PENDIDIK (Semua tingkatan kelas).pptx
EkaMei9
Ìý
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docxproposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
proposal-ptk-pai-kelas-5-sd.docx
SayutiSayuti
Ìý
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
Rosida Marasabessy
Ìý
Manajemen Madrasah.docx
Manajemen Madrasah.docxManajemen Madrasah.docx
Manajemen Madrasah.docx
Zukét Printing
Ìý
Manajemen Madrasah.pdf
Manajemen Madrasah.pdfManajemen Madrasah.pdf
Manajemen Madrasah.pdf
Zukét Printing
Ìý
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptxMateri Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
Materi Layanan Bimbingan Klasikal Judul Pentinfnya Motivasi Belajar.pptx
RAKHMAWATIRAKHMAWATI3
Ìý

More from AmiPadmi (8)

Counter dan Register elektronika digital.pptx
Counter dan Register elektronika digital.pptxCounter dan Register elektronika digital.pptx
Counter dan Register elektronika digital.pptx
AmiPadmi
Ìý
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptxKalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
AmiPadmi
Ìý
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.pptkedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
AmiPadmi
Ìý
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptxFISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
AmiPadmi
Ìý
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptxBENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
AmiPadmi
Ìý
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptx
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptxDari Arduino Uno elektronika digital.pptx
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptx
AmiPadmi
Ìý
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptxNilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
AmiPadmi
Ìý
PPT RADIOISOTOP PADA METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
PPT RADIOISOTOP PADA  METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptxPPT RADIOISOTOP PADA  METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
PPT RADIOISOTOP PADA METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
AmiPadmi
Ìý
Counter dan Register elektronika digital.pptx
Counter dan Register elektronika digital.pptxCounter dan Register elektronika digital.pptx
Counter dan Register elektronika digital.pptx
AmiPadmi
Ìý
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptxKalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
Kalor dan Hukum Pertama Termodinamika.pptx
AmiPadmi
Ìý
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.pptkedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
kedudukan menajemen laboratory fisikaaa.ppt
AmiPadmi
Ìý
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptxFISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
FISIKA GERBANG LOGIKA ELEKTRONIKA DIGITAL.pptx
AmiPadmi
Ìý
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptxBENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
BENTUK DIFERENSIAL HUKUM PERTAMA TERMODINAMIKA.pptx
AmiPadmi
Ìý
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptx
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptxDari Arduino Uno elektronika digital.pptx
Dari Arduino Uno elektronika digital.pptx
AmiPadmi
Ìý
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptxNilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
Nilai-Ekspektasi-Operator-dan-Persamaan-Schrodinger.pptx
AmiPadmi
Ìý
PPT RADIOISOTOP PADA METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
PPT RADIOISOTOP PADA  METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptxPPT RADIOISOTOP PADA  METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
PPT RADIOISOTOP PADA METASTASE TULANG PADMI A. J. 206200005.pptx
AmiPadmi
Ìý

Recently uploaded (18)

PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHBPPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
YuliaIya1
Ìý
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
AnastangAnastang
Ìý
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdfCompany Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
PT. Jawara Data Nusantara
Ìý
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR AnalyticsTopik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Seta Wicaksana
Ìý
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
Ratnaningrum15
Ìý
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR AnalyticsTopik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Seta Wicaksana
Ìý
Certified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management ProfessionalCertified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management Professional
miraveranita2198
Ìý
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier KaryawanTopik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Seta Wicaksana
Ìý
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanianManajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
MasitahZiezie
Ìý
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptxKelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
FarahSalsabilaM
Ìý
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptxGrand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
ridhopes1
Ìý
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Ìý
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
Ratnaningrum15
Ìý
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHBPPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
YuliaIya1
Ìý
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
AnastangAnastang
Ìý
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdfCompany Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
PT. Jawara Data Nusantara
Ìý
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR AnalyticsTopik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Seta Wicaksana
Ìý
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
Ratnaningrum15
Ìý
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR AnalyticsTopik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Seta Wicaksana
Ìý
Certified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management ProfessionalCertified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management Professional
miraveranita2198
Ìý
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier KaryawanTopik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Seta Wicaksana
Ìý
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanianManajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
MasitahZiezie
Ìý
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptxKelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
FarahSalsabilaM
Ìý
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptxGrand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
ridhopes1
Ìý
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
Ratnaningrum15
Ìý

Colorful Book Report by ºÝºÝߣsgo - Copy.pptx

  • 1. Dosen Pengampu: Dr.SUKARNO,M.Pd.I Teori Motivasi Dan Pembelajaran Kelompok 2 Tadris fisika: 1.AFFAN RERA 206200004 2.MARINA 206200007 3.CICI PRAMITA 206200015
  • 2. BOOK REPORT 01 DEFENISI MOTIVASI BELAJAR MY BOOK 02 TUJUAN MOTIVASI BELAJAR EBOOK REPORT 03 FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR BOOK COVER 04 IMPLEMENTASI DALAM MOTIVASI BELAJAR Teori Motivasi Dan Pembelajaran
  • 3. DEFENISI MOTIVASI BELAJAR motivasi belajar adalah dorongan yang timbul dari dalam diri siswa (intrinsik) dan dari luar diri siswa (ekstrinsik) untuk melakukan sesuatu. Motivasi instrinsik meliputi hasrat dan keinginan untuk berhasil, dorongan kebutuhan untuk belajar, dan harapan akan cita-cita siswa.Sedangkan motivasi ekstrinsik yang meliputi adanya penghargaan, lingkungan belajar yang kondusif, kegiatan belajar yang menarik, dan adanya upaya guru dalam membelajarkan siswa.
  • 4. pengertian motivasi belajar menurut pendapat para ahli a. Menurut Sardiman (1986) Pengertian motivasi belajar adalah keseluruhan daya penggerak dalam diri siswa yang menimbulkan kegiatan belajar, yang menjamin kelangsungan dari kegiatan belajar dan memberikan arah pada kegiatan belajar, sehingga tujuan yang dikehendaki oleh subyek belajar itu dapat tercapai. b. Menurut Djamarah (2008) Menurut Djamarah, motivasi yang berasal dari dalam diri pribadi seseorang disebut motivasi intrinsik, yaitu motif-motif yang menjadi aktif atau berfungsinya tidak perlu dirangsang dari luar. c. Menurut Uno (2006) Motivasi dan belajar merupakan dua hal yang saling mempengaruhi. Motivasi belajar dapat timbul karena faktor intrinsik, berupa hasrat dan keinginan berhasil dan dorongan kebutuhan belajar, harapan akan cita-cita. Sedangkan faktor ekstrinsiknya adalah adanya penghargaan, lingkungan belajar yang kondusif, dan kegiatan belajar yang menarik. g. Menurut H. Mulyadi (1991) Pengertian motivasi belajar adalah membangkitkan dan memberikan arah dorongan yang menyebabkan individu melakukan perbuatan belajar .
  • 5. TUJUAN MOTIVASI BELAJAR . Ada beberapa tujuan dari motivasi belajar bagi siswa yaitu: 1.Buat Siswa Menjadi Semangat Belajar Motivasi sangat berkaitan dengan stimulus yang membuat siswa menjadi terpacu, terdorong untuk melakukan sesuatu. Bentuk motivasi yang bisa diberikan agar siswa semangat dalam mengikuti pembelajaran misalnya, menjanjikan siswa hadiah jika berhasil menjawab semua soal dengan benar. 2.Meminimalisir Rasa Jenuh misalnya saja perasaan jenuh tersebut mudah muncul dalam diri siswa jika jam-jam pelajaran sudah agak siang/akhir-akhir pembelajaran. Cara memotivasi siswa dalam belajar agar bisa menghilangkan kejenuhan yakni dengan melaksanakan pembelajaran yang menantang, misalnya kompetisi (lomba) antara siswa/antara kelompok, menerapkan model pembelajaran yang bersifat games edukatif. 3. Bantu Siswa dalam Menemukan Tujuannya Motivasi yang disampaikan dengan baik akan membuat siswa terpicu untuk mengeksplorasi bakat dan potensi yang ada dalam dirinya.
  • 6. TUJUAN MOTIVASI BELAJAR 4.Tumbuhkan Sikap Optimisme dalam Diri Siswa Misalnya saja motivasi sederhana seperti kata “kamu pasti bisa, kamu pasti menang, kamu pasti bisa juara 5.Siswa Menjadi Eksploratif Sikap eksploratif yang ditunjukan siswa, akan membuat siswa menjadi lebih kompeten dan berusaha mencari tantangan guna menguji/mengukur bakat dan minat yang dimilikinya. 6.Mengajarkan Siswa Agar Tak Mudah Menyerah bahwa musuh terbesar dalam diri adalah rasa takut/mudah menyerah. Dengan motivasi yang baik, siswa tidak akan mudah putus asa jika dihadapkan dengan berbagai hal. Misalnya saja pelajaran yang menurutnya susah, kompetisi dan lain-lain.
  • 7. Secara umum dapat dikatakan bahwa tujuan motivasi untuk menggerakkan atau menggugah seseorang agar timbul keinginan dan kemauannya untuk melakukan sesuatu sehingga dapat memperoleh hasil atau mencapai tujuan tertentu.
  • 8. FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR 1.Faktor intrinsik a.Kondisi siswa Kondisi fisik serta pikiran yang sehat akan menumbuhkan motivasi blejar. Sehat berarti dalam keadaan baik, segenap badan beserta bagian-bagiannya atau bebas dari penyakit serta keadaan akal yang sehat. Proses belajar seseorang akan terganggu jika kesehatan terganggu. Sejalan dengan pendapat yang dkemukakan oleh ahli diatas bahwa faktor intrinsik memang dipengaruhi oleh minat, cita-cita dan kondisi siswa sehingga apabila seorang pendidik mampu mengakumulasi ketiga hal tersebut maka dapat dipastikan bahwa pendidik tersebut mampu meningkatkan motivasi belajar siswa. 2.Faktor ekstinsik a.Lingkungan keluarga Lingkungan keluarga merupakan salah satu yang mempengaruhi motivasi belajar hal ini dapat ditinjau dari beberapa aspek yakni: -Latar belakang pendidikan -Prekonomian -Sistem sosial dalam keluarga
  • 9. FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI BELAJAR b.Lingkungan sekolah Lingkungan sekolah merupakan titik sentral dimana seorang anak berusaha untuk membangun pengetahuannya dan oleh karena itu ada beberapa aspek dalam lingkungan sekolah yang dapat mempengaruhi motivasi belajar antara lain: -.Sarana dan prasarana - guru -Manajemen sekolah c. Lingkungan masyarakat Lingkungan masyarakat merupakan tempat seorang anak melakukan interaksi setelah pulang sekolah didalam masyarakat seorang anak belajar tentang baik buruk sehingga akan berpengaruh terhadap motivasi belajar misalkan seorang guru yang selalu menyuruh anak didiknya untuk shalat berjamaah namun justru guru tersebut yang jarang melakukan shalat berjamaah jadi ini akan menjadi reaksi dari pengetahuan yang diajarkan guru tersebut dan muncul ketidak percayaan.
  • 10. IMPLEMETASI DALAM MOTIVASI BELAJAR Untuk menignkatkan motivasi belajar peserta didik maka harus ada sinergitas dari beberapa elemen yang bisa membangkitkan motivasi belajar peserta didik: a. Memaksimalkan sarana dan prasarana pembelajaran b. Merekrut tenaga pengajar yang profesional dan kompeten di bidangnya c. Manajemen sekolah harus akuntabel dan profesional d. Melibatkan seluruh stackholder Beberapa bentuk dan cara untuk menumbuhkan motivasi dalam kegiatan belajar di sekolah, antara lain a. Memberi angka b. Hadiah c. Kompetisi d. Ego-involvement e. Memberi ulangan f. Mengetahui hasil g. Pujian h. Hukuman i. Hasrat untuk belajar j. Minat k. Tujuan yang diakui
  • 11. IMPLEMETASI DALAM MOTIVASI BELAJAR Adapun usaha meningkatkan motivasi belajar yang dilakukan oleh guru antara lain a.Gunakan metode dan kegiatan yang beragam b.Jadikan siswa peserta Pada usia muda c.Buatlah tugas yang menantang namun realistis d. Ciptakan suasana kelas yang kondusif e. Berikan tugas secara proporsional f. Hargai kesuksesan dan keteladanan g. Antusias dalam mengajar h. Pemberian penghargaan untuk memotivasi