際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Pertemuan 1
Manajemen Resiko dan Derivatif
Di tujukan untuk perkuliahan di Pasca Sarjana Univ.
Sangga Buana
Disusun oleh: Dr. Heppy Agustiana Vidyastuti.,MP
Pokok bahasan
1. Konsep Resiko
2. Sebab- sebab resiko
3. Upaya penanggulangan resiko
KONSEP RESIKO
 Semua orang takut untuk menanggung resiko, namun kehidupan ini
penuh dengan resiko, kemanapun kita mengelak untuk menghindari
resiko maka disitu akan berhadapan dengan resiko yang baru.
 Resiko merupakan bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan
manusia, ada pepatah tidak ada hidup tanpa resiko.
 Aktifitas suatu badan usaha atau perusahaan pada dasarnya tidak
dapat dilepaskan dari aktifitas mengelola resiko.
 Operasi suatu badan usaha atau perusahaan biasanya berhadapan
dengan resiko usaha dan resiko non usaha
 Resiko usaha adalah semua resiko yang berkaitan dengan usaha
perusahaan untuk menciptakan keunggulan bersaing dan
memberikan nilai bagi pemegang saham.
 Resiko non usaha adalah resiko lainnya yang tidak dapat
dikendalikan oleh perusahaan.
Sehubungan dengan
kenyataan tersebut semua
orang berupaya untuk
meminimumkan
ketidakpastian agar kerugian
yang ditimbulkan dapat
dihilangkan atau paling tidak
diminimumkan
Konsep Risiko
Berbagai macam risiko seperti risiko kebakaran, kecelakaan dijalan,
risiko terkena banjir di musim hujan dan sebagainya., Manusia selalu
dihadapkan resiko sehingga resiko menjadi bagian dari keseharian
manusia, Akibatnya kita harus kerugian jika kita tidak mengantisipasi
dari awal.
Pengertian
Risiko
karakteristik risiko secara umum ada 2 yaitu :
a) Merupakan ketidakpastian atas terjadinya suatu peristiwa
b) Merupakan ketidakpastian yang bila terjadi akan menimbulkan
kerugian.
Risiko adalah suatu yang selalu dihubungkan
dengan kemungkinan terjadinya sesuatu yang
merugikan yang tidak terduga dan tidak
diharapkan
Wujud dari risiko, antara lain:
a) Berupa kerugian atas harta milik/ kekayaan atau penghasilan akibat
kebakaran, pencurian, pengangguran dan sebagainya.
b) Berupa penderitaan seseorang seperti sakit/ cacat karena kecelakaan
c) Berupa tanggung jawab hukum seperti kerugian karena perubahan
keadaan pasar, perubahan selera konsumen dan sebagainya.
1. Risiko Sosial, sumber
pertama resiko adalah;
masyarakat,adalah
tindakan orang-orang
menciptakan kejadian
yang menyebabkan
penyimpangan yang
merugikan harapan
kita,misalnya
berkembangnya toko
swalayan, maka akan
timbul pencurian
shoplifting
Sumber-sumber Resiko
2. Risiko Fisik;sebagian
resiko fisik adalah
fenomena alam dan
sebagian lagi adalah
disebabkan kesalahan
manusiai
2. Risiko Ekonomi,
banyak resiko yang
dihadapi perusahaan
adalah resiko- resiko
yang bersifat ekonomi.
Contoh, resiko ekomomi,
Antara lain inflasi,
ketidakstabilan
perusahaan individu dsb.
Macam-macam Risiko Menurut Sifatnya
Risiko murni
Risiko yang terjadi
tanpa disengaja
misalnya kebakaran,
bencana alam
pencurian, dan
sebagainya
Risiko Fundamental
Risiko yang
penyebabnya tidak dapat
dilimpahkan kepada
seseorang dan yang
menderita banyak orang,
seperti banjir, angin
topan dan sebagainya
Risiko Dinamis
risiko yang timbul
karena perkembangan
dan kemajuan
(dinamika) masyarakat
seperti risiko
keusangan dan
sebagainya
Risiko Spekulatif
risiko yang sengaja
ditimbulkan agar
terjadinya ketidakpastian
memberikan keuntungan
Misalnya: risiko hutang-
piutang, perjudian dan
sebagainya
Risiko Khusus
risiko yang bersumber
pada peristiwa yang
mandiri dan umumnya
mudah diketahui
penyebabnya, seperti
pesawat jatuh, tabrakan
mobil dan sebagainya
Resiko berdasarkan Kemungkinan dialihkan
1
2
Risiko yang dapat dialihkan kepada pihak lain
Risiko yang tidak dapat dialihkan
Resiko berdasarkan Muasal Kemunculannya
2. Resiko Eksternal,
resiko yang berasal
dari luar perusahaan itu
sendiri. Misalnya resiko
pencurian, resiko
penipuan, resiko
fluktuasi harga, resiko
perubahan politik
1. Resiko Internal,
resiko yang berasal
dari dalam perusahaan
itu sendiri. Misalnya
resiko kerusakan
peralatan kerja, resiko
kecelakaan kerja, resiko
kecelakaan kerja, resiko
mis management.
Macam resiko lainnya
Triesman,Gustavon dan Hoyt(2001)
 Resiko Berdasarkan
Ketidakpastian Perubahan
Waktu, Resiko Statis dan
Resiko Dinamis.
 Resiko Statis adalah resiko
yang berasal dari masyarakat
yang tidak berubah yang
berada dalam keseimbangan
stabil.
 Resiko Dinamis, adalah
resiko yang timbul karena
terjadinya perubahan dalam
masyarakat,misalnya
perkembangan teknologi.
2. Resiko Objektif dan
subjektif, Resiko Objektif
ini adalah yang
berkaitan dengan
probabilitas
penyimpangan actual
dari yang diharapkan
atau dari rata-rata sesuai
pengalaman. Resiko
Subjektif adalah resiko
yang berkaitan dengan
kondisi mental sseorang
yang rau-ragu atau
cemas akan terjadinya
kejadian tertentu
Sasaran dari
pelaksanaan
manajemen risiko
adalah untuk
mengurangi risiko
yang berbeda-beda
yang berkaitan
dengan bidang
yang telah dipilih
pada tingkat yang
dapat diterima oleh
masyarakat
03
02
01
Manajemen Resiko
Manajemen risiko adalah suatu
pendekatan
terstruktur/metodologi dalam
mengelola ketidakpastian yang
berkaitan dengan ancaman.
Definisi Manajemen Resiko
Australian Risk management Standard (2004)
Adalah kultur, proses dan struktur yang
diarahkan untuk merealisasikan peluang
potensial dan sekaligus mengelola dampak yang
merugikan
Manajemen resiko adalah proses formal dimana
factor- factor resiko secara sistematis
diidentifikasi, di ukur dan dicari solusinya,
dengan kata lain metode penanganan sistematis
formal yng dikonsentrasikan pada
pengidentifikasian dan pengontrolan peristiwa
atau kejadian yang memiliki kemungkinan
perubahan yang tidak diinginkan
Manajemen resiko adalah suatu sistem pengawasan resiko bahkan
perlindungan atas harta benda, keuntungan serta keuangan suatu badan
usaha atau perorangan atas keumungkinan timbulnya suatu kerugian
karena adanya resiko tersebut, dalam pengertian praktis adalah poteksi
ekonomis terhadap kerugian yang mungkin tmbul atas asset dan
pendaptanan suatu perusahaan
Sasaran dan Tujuan
Tujuan yang ingin dicapai Antara lain mengurangi pengeluaran,
mencegah perusahaan dari kegagalan,menaikkan keuntungan
perusahaan, menekan biaya produksi
Sasaran, mengurangi resiko yang berbeda-beda
yang berkaitan dengan bidang yang dipilih pada
t.ingkat yang dapat diterima dan masyarakat.
Hal ini berupa ancaman yang disebabkan oleh
lingkungan, teknologi, manusia, organisasi dan
politik
Manfaat Manajemen Resiko
1.Mengurangi kerugian
2.Peluang menjadi Manajer resiko
3.Menjaga Arus kas
4.Mengurangi Financial Distress
5.Mengurangi Penerbitan Surat Berharga
Prinsip  Prinsip Manajemen Risiko
Pengukuran
Akurat
Pola Keputusan
Disiplin
Transparansi
Informasi
Berkualitas
Diversifikasi Kebijakan
ASN BERKARAKTER DAN PROFESIONAL
Indepedensi
Keterkaitan Manajemen resiko dengan Fungsi
lainnya di Perusahaan
1. Hubungannnya dengan Fungsi Akunting
2. Hubungannnya dengan Fungsi Keuangan
3. Hubungannya dengan bagian pemasaran
4. Hubungannya dengan bagian produksi
5. Hubungannnya dengan bagian engineering
dan maintenance
6. Hubungannya dengan bagian personalia
Karakteristik Risiko
Setiap risiko memiliki
karakteristik sendiri yang
berbeda satu sama lain, Setiap
risiko memerlukan kebijakan
manajemen tertentu atau
analisis tertentu untuk
pengelolaan dan
penanganannya.
Sebuah Konsep Dimunculkan
Dalam Manrisk, dalam 3 (Tiga)
Jenis
1. Ketidakpastian berbasis risiko
2. Bahaya berbasis risiko.
3. Kesempatan / Peluang Berbasis
Risiko.
Risiko Timbul Karena
adanya ketidakpastian
Ketidakpastian
ekonomi sebagai
akibat kondisi dan
perilaku dari pelaku
ekonomi, misalnya:
perubahan sikap
konsumen, perubahan
selera konsumen
Ketidakpastian alam
misalnya badai, banjir,
gempa bumi dan
sebagainya
Ketidakpastian
kemanusiaan yang
Untuk menganalisa risiko, sebelumnya perlu di
ketahui kedudukan risiko sebagai berikut
1. Hazard (bahaya): suatu keadaan yang dapat memperbesar
kemungkinan terjadinya suatu peril (bencana) atau chance of loss
(kesempatan terjadinya kerugian) dari suatu bencana tertentu
2. Peril (bencana) adalah suatu keadaan/peristiwa yang dapat
menimbulkan kerugian, seperti: kebakaran, banjir dan sebagainya
3. Losses (kerusakan) adalah kerugian yang di derita akibat dari
kejadian yang tidak di harapkan tapi ternyata terjadi
Sebab-sebab
Risiko
Karakteristik Khusus Perusahaan
dapat berpengaruh pada resiko
Bisnis
 Pendanaan yang terbatas
 Ketergantungan pada satu produk
 Ketergantungan pada satu pelanggan
 Ketergantungan pada satu pemasok
 Ketergantungan pada karyawan kunci
 Kerugian Piutang
 Kerugian property
Upaya Penanggulangan Risiko
mengadakan kontrak pertanggungan
(asuransi) dengan perusahaan asuransi
terhadap risiko tertentu
PEMINDAHAN RISIKO
melakukan hedging (perdagangan
berjangka) untuk menanggulangi risiko
kelangkaan dan fluktuasi harga bahan
baku / pembantu yang diperlukan
.
PENGENDALIAN
Misalnya membangun gedung dengan
bahan-bahan yang anti terbakar untuk
mencegah bahaya kebakaran, memagari
mesin-mesin untuk menghindari
kecelakaan kerja.
Pencegahan dan Pengurangan
mentolerir terjadinya kerugian, membiarkan
terjadinya kerugian dan untuk mencegah
terganggunya operasi perusahaan akibat
kerugian tersebut disediakan sejumlah dana
untuk menanggulanginya
Melakukan Retensi
Melakukan Retensi
Pencegahan dan Pengurangan
PENGENDALIAN
PEMINDAHAN RISIKO
TERIMA KASIH
Example Bullet Point 際際滷
 Bullet point
 Sub Bullet
Two column bullet points
 Bullets go in here  And also in here
Example of a table
Title Title
Data Data
Note: PowerPoint does not allow
have nice default tables  but you
can cut and paste this one
Sample Graph (3 colours)
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr
East
West
North
Example of a chart (4
colours)
0
10
20
30
40
50
60
70
80
90
1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr
East
West
North
South
Picture slide
 Bullet 1
 Bullet 2
Examples of default styles
 Text and lines are like
this
 Hyperlinks like this
 Visited hyperlinks like
this
Table
Text box
Text box
With shadow
Use of templates
You are free to use these templates for your personal
and business presentations.
Do
 Use these templates for your
presentations
 Display your presentation on a web
site provided that it is not for the
purpose of downloading the template.
 If you like these templates, we would
always appreciate a link back to our
website. Many thanks.
Dont
 Resell or distribute these templates
 Put these templates on a website for
download. This includes uploading
them onto file sharing networks like
際際滷share, Myspace, Facebook, bit
torrent etc
 Pass off any of our created content as
your own work
You can find many more free templates on the
Presentation Magazine website
www.presentationmagazine.com
We have put a lot of work into developing all these templates and retain the copyright
in them. They are not Open Source templates. You can use them freely providing
that you do not redistribute or sell them.

More Related Content

What's hot (18)

Manajemen Risiko
Manajemen RisikoManajemen Risiko
Manajemen Risiko
Dwi Wahyu
Manajemen Resiko Di Rumah Sakit
Manajemen Resiko Di Rumah SakitManajemen Resiko Di Rumah Sakit
Manajemen Resiko Di Rumah Sakit
Prodalima Sinulingga, M.Kep
Man risk ospm
Man risk ospm Man risk ospm
Man risk ospm
sukarman sukarman
09 manajemen resiko
09 manajemen resiko09 manajemen resiko
09 manajemen resiko
el_hady
Risk Management - Bahasa Indonesia
Risk Management - Bahasa IndonesiaRisk Management - Bahasa Indonesia
Risk Management - Bahasa Indonesia
Angga Abyasa
Manajmen resk klp 03 baru
Manajmen resk klp 03 baruManajmen resk klp 03 baru
Manajmen resk klp 03 baru
MFChannel
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk ManagementManajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Judianto Nugroho
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA BE & GG Minggu 10 Risk Ma...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA    BE & GG Minggu 10  Risk Ma...BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA    BE & GG Minggu 10  Risk Ma...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA BE & GG Minggu 10 Risk Ma...
parluhutan silitonga
Sistem Manajemen K3
Sistem Manajemen K3Sistem Manajemen K3
Sistem Manajemen K3
yahyaadja
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuanganManajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Judianto Nugroho
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Kanaidi ken
Presentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen RisikoPresentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen Risiko
Muh. Husriadi
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
Abdul Latif
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGANRISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
sischayank
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
khoirulanwar99
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Ade Caswito
Ruang Lingkup Manajemen Risiko
Ruang Lingkup Manajemen RisikoRuang Lingkup Manajemen Risiko
Ruang Lingkup Manajemen Risiko
Dwi Wahyu
Risiko Dan Enterprise Risk Management
Risiko Dan Enterprise Risk ManagementRisiko Dan Enterprise Risk Management
Risiko Dan Enterprise Risk Management
Linda Grace Loupatty, FEB Universitas Pattimura
Manajemen Risiko
Manajemen RisikoManajemen Risiko
Manajemen Risiko
Dwi Wahyu
09 manajemen resiko
09 manajemen resiko09 manajemen resiko
09 manajemen resiko
el_hady
Risk Management - Bahasa Indonesia
Risk Management - Bahasa IndonesiaRisk Management - Bahasa Indonesia
Risk Management - Bahasa Indonesia
Angga Abyasa
Manajmen resk klp 03 baru
Manajmen resk klp 03 baruManajmen resk klp 03 baru
Manajmen resk klp 03 baru
MFChannel
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk ManagementManajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Manajemen Risiko 02 Enterprise Risk Management
Judianto Nugroho
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA BE & GG Minggu 10 Risk Ma...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA    BE & GG Minggu 10  Risk Ma...BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA    BE & GG Minggu 10  Risk Ma...
BE & GG , Parluhutan, Prof. Dr. Hapzi Ali, CMA BE & GG Minggu 10 Risk Ma...
parluhutan silitonga
Sistem Manajemen K3
Sistem Manajemen K3Sistem Manajemen K3
Sistem Manajemen K3
yahyaadja
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuanganManajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Manajemen Risiko 20 perusahaan non keuangan
Judianto Nugroho
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Pengelolaan Risiko Kasir _Pelatihan "Manajemen KASIR INOVATIF"
Kanaidi ken
Presentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen RisikoPresentation Manajemen Risiko
Presentation Manajemen Risiko
Muh. Husriadi
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
8,1, be & gg, abdul latif., se, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, corpora...
Abdul Latif
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGANRISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
RISIKO INVESTASI PADA AKTIVA KEUANGAN
sischayank
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
Sm, khoirul anwar, hapzi ali, business ethics, csr, risk management, universi...
khoirulanwar99
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Be & gg, ade, hapzi ali, ethics and business, risk management tugas 10, u...
Ade Caswito
Ruang Lingkup Manajemen Risiko
Ruang Lingkup Manajemen RisikoRuang Lingkup Manajemen Risiko
Ruang Lingkup Manajemen Risiko
Dwi Wahyu

Similar to Man resiko 1 (20)

01-RISK and Ketidapastian.pptx
01-RISK and Ketidapastian.pptx01-RISK and Ketidapastian.pptx
01-RISK and Ketidapastian.pptx
SafaBian
Resiko_bisnis 7.ppt
Resiko_bisnis  7.pptResiko_bisnis  7.ppt
Resiko_bisnis 7.ppt
nike657361
sdsfrtrthyj
sdsfrtrthyjsdsfrtrthyj
sdsfrtrthyj
arsa31
Manajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransiManajemen risiko asuransi
Manajemen risiko asuransi
Laboratorium Akuntansi_UMM
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatanManajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
lailli3
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
DianFauzi3
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbjKelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
ezanmodra
Definisi resiko usaha
Definisi resiko usahaDefinisi resiko usaha
Definisi resiko usaha
State Uiversity Of Medan (UNIMED)
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
Antoni Butarbutar
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Eka Yulianto
materi-1-pengertian-investasi1.pdf
materi-1-pengertian-investasi1.pdfmateri-1-pengertian-investasi1.pdf
materi-1-pengertian-investasi1.pdf
rizadinantara
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
dwimaysaedu
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptxBab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Dodi Suryadi
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Dodi Suryadi
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Dodi Suryadi
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
DewiSartika91
Risk Management
Risk ManagementRisk Management
Risk Management
Alfrianty Sauran
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptxPENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
pujo14
1-manajemen-risiko.pptx
1-manajemen-risiko.pptx1-manajemen-risiko.pptx
1-manajemen-risiko.pptx
FaizAbrori1
Tugas Manajemen Resiko
Tugas Manajemen ResikoTugas Manajemen Resiko
Tugas Manajemen Resiko
Dani Setiawan
01-RISK and Ketidapastian.pptx
01-RISK and Ketidapastian.pptx01-RISK and Ketidapastian.pptx
01-RISK and Ketidapastian.pptx
SafaBian
Resiko_bisnis 7.ppt
Resiko_bisnis  7.pptResiko_bisnis  7.ppt
Resiko_bisnis 7.ppt
nike657361
sdsfrtrthyj
sdsfrtrthyjsdsfrtrthyj
sdsfrtrthyj
arsa31
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatanManajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
Manajemen Risiko di fasilitas pelayanan kesehatan
lailli3
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
01. Konsep Risiko dan Ketidakpastian.pptx
DianFauzi3
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbjKelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
Kelompok1 riskmanajemen.pptxhahjiajsbsbj
ezanmodra
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Risk Management, ...
Antoni Butarbutar
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. manajemen resiko. univer...
Eka Yulianto
materi-1-pengertian-investasi1.pdf
materi-1-pengertian-investasi1.pdfmateri-1-pengertian-investasi1.pdf
materi-1-pengertian-investasi1.pdf
rizadinantara
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
PENDAHULUAN (Pengantar Risiko dan Enterprise Risk Management)
dwimaysaedu
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptxBab 1 Pendahuluan.pptx
Bab 1 Pendahuluan.pptx
Dodi Suryadi
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Dodi Suryadi
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdfBab 1 Pendahuluan.pdf
Bab 1 Pendahuluan.pdf
Dodi Suryadi
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-implementasi sistem informasi-2018
DewiSartika91
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptxPENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
PENDAHULUAN (Pengantar manajemen Risiko perusahaan)_ok.pptx
pujo14
1-manajemen-risiko.pptx
1-manajemen-risiko.pptx1-manajemen-risiko.pptx
1-manajemen-risiko.pptx
FaizAbrori1
Tugas Manajemen Resiko
Tugas Manajemen ResikoTugas Manajemen Resiko
Tugas Manajemen Resiko
Dani Setiawan

Recently uploaded (20)

Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptxMateri_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
MuhammadAlfan38
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptxPERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
EGTasKamera
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptxPPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
RizqifaishalSipatrio1
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
AliyyahAlifahYr11
gms-presentation.pdf presentasi rups management
gms-presentation.pdf presentasi rups managementgms-presentation.pdf presentasi rups management
gms-presentation.pdf presentasi rups management
BungSudirST
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdfPPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
riodarmawan276
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptxPERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
kahfisuhandi
Mau Buat Website dan SEO Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingk...
Mau Buat Website dan SEO Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingk...Mau Buat Website dan SEO Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingk...
Mau Buat Website dan SEO Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingk...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdfTugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
MuhammadAlfan38
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
Okki Miaz
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
AbdullahMitrin
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasipresentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
BungSudirST
Langsung Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingkatkan Projek Bis...
Langsung Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingkatkan Projek Bis...Langsung Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingkatkan Projek Bis...
Langsung Whatsapp.082164715377 Solusi Bisnis Anda Mulai Tingkatkan Projek Bis...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdfSTRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
6706201
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdfHak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Sampe Purba
semu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
semu tentang sosialisasi PTKASI di kedirisemu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
semu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
AnasRomzy
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptxSIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
kahfisuhandi
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
DanCxk
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
Liliernida3
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatifMETODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
MuhammadIswahyudi14
Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptxMateri_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
Materi_11_Masalah Inflasi dan Kebijakan Pemerintah.pptx
MuhammadAlfan38
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptxPERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
PERKEMBANGAN KEPAILITAN TERKAIT KENOTARIATAN DAN PERBANKAN.pptx
EGTasKamera
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptxPPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
PPT Tentang Perubaahan Bentang Alam.pptx
RizqifaishalSipatrio1
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
01. pph-pasal-21-26-2016.pptttttipoooooo
AliyyahAlifahYr11
gms-presentation.pdf presentasi rups management
gms-presentation.pdf presentasi rups managementgms-presentation.pdf presentasi rups management
gms-presentation.pdf presentasi rups management
BungSudirST
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdfPPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
PPT KWU_KELOMPOK 4_MANAJEMEN USAHA DAN PENGELOLAAN KEUANGAN.pdf
riodarmawan276
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptxPERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
PERANCANGAN SISTEM ABSENSI PADA PT luwak.pptx
kahfisuhandi
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdfTugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
Tugas ekonomi mikro Tugas ekonomi mikro.pdf
MuhammadAlfan38
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
4 Pertemuan JOB ANALYSISsssssssssssssssss
Okki Miaz
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
13906722.ppt filsafat ilmu komunikasi kontemporet
AbdullahMitrin
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasipresentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
presentasi_rupst_2013_02085008.pdf presentasi
BungSudirST
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdfSTRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
STRATEGI EFEKTIF PEMECAHAN_MASALAH DALAM BISNIS.pdf
6706201
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdfHak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Hak atas Minyak Asas Universal dan Asas Resiprokal dalam Bisnis Global.pdf
Sampe Purba
semu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
semu tentang sosialisasi PTKASI di kedirisemu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
semu tentang sosialisasi PTKASI di kediri
AnasRomzy
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptxSIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
SIDANG BISMILLAH semoga lulus dan wisuda.pptx
kahfisuhandi
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
585480-buku-ajar-pendidikan-dan-promosi-kesehat-31d92c11.pdf
DanCxk
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
BAB III LILI ERNIDA.docx tinjauan kasus bab 3
Liliernida3
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatifMETODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
METODOLOGI PENELITIAN akuntansi untuk kuantitatif
MuhammadIswahyudi14

Man resiko 1

  • 1. Pertemuan 1 Manajemen Resiko dan Derivatif Di tujukan untuk perkuliahan di Pasca Sarjana Univ. Sangga Buana Disusun oleh: Dr. Heppy Agustiana Vidyastuti.,MP
  • 2. Pokok bahasan 1. Konsep Resiko 2. Sebab- sebab resiko 3. Upaya penanggulangan resiko
  • 3. KONSEP RESIKO Semua orang takut untuk menanggung resiko, namun kehidupan ini penuh dengan resiko, kemanapun kita mengelak untuk menghindari resiko maka disitu akan berhadapan dengan resiko yang baru. Resiko merupakan bagian yang tak terpisahkan dari kehidupan manusia, ada pepatah tidak ada hidup tanpa resiko. Aktifitas suatu badan usaha atau perusahaan pada dasarnya tidak dapat dilepaskan dari aktifitas mengelola resiko. Operasi suatu badan usaha atau perusahaan biasanya berhadapan dengan resiko usaha dan resiko non usaha Resiko usaha adalah semua resiko yang berkaitan dengan usaha perusahaan untuk menciptakan keunggulan bersaing dan memberikan nilai bagi pemegang saham. Resiko non usaha adalah resiko lainnya yang tidak dapat dikendalikan oleh perusahaan.
  • 4. Sehubungan dengan kenyataan tersebut semua orang berupaya untuk meminimumkan ketidakpastian agar kerugian yang ditimbulkan dapat dihilangkan atau paling tidak diminimumkan Konsep Risiko Berbagai macam risiko seperti risiko kebakaran, kecelakaan dijalan, risiko terkena banjir di musim hujan dan sebagainya., Manusia selalu dihadapkan resiko sehingga resiko menjadi bagian dari keseharian manusia, Akibatnya kita harus kerugian jika kita tidak mengantisipasi dari awal.
  • 5. Pengertian Risiko karakteristik risiko secara umum ada 2 yaitu : a) Merupakan ketidakpastian atas terjadinya suatu peristiwa b) Merupakan ketidakpastian yang bila terjadi akan menimbulkan kerugian. Risiko adalah suatu yang selalu dihubungkan dengan kemungkinan terjadinya sesuatu yang merugikan yang tidak terduga dan tidak diharapkan Wujud dari risiko, antara lain: a) Berupa kerugian atas harta milik/ kekayaan atau penghasilan akibat kebakaran, pencurian, pengangguran dan sebagainya. b) Berupa penderitaan seseorang seperti sakit/ cacat karena kecelakaan c) Berupa tanggung jawab hukum seperti kerugian karena perubahan keadaan pasar, perubahan selera konsumen dan sebagainya.
  • 6. 1. Risiko Sosial, sumber pertama resiko adalah; masyarakat,adalah tindakan orang-orang menciptakan kejadian yang menyebabkan penyimpangan yang merugikan harapan kita,misalnya berkembangnya toko swalayan, maka akan timbul pencurian shoplifting Sumber-sumber Resiko 2. Risiko Fisik;sebagian resiko fisik adalah fenomena alam dan sebagian lagi adalah disebabkan kesalahan manusiai 2. Risiko Ekonomi, banyak resiko yang dihadapi perusahaan adalah resiko- resiko yang bersifat ekonomi. Contoh, resiko ekomomi, Antara lain inflasi, ketidakstabilan perusahaan individu dsb.
  • 7. Macam-macam Risiko Menurut Sifatnya Risiko murni Risiko yang terjadi tanpa disengaja misalnya kebakaran, bencana alam pencurian, dan sebagainya Risiko Fundamental Risiko yang penyebabnya tidak dapat dilimpahkan kepada seseorang dan yang menderita banyak orang, seperti banjir, angin topan dan sebagainya Risiko Dinamis risiko yang timbul karena perkembangan dan kemajuan (dinamika) masyarakat seperti risiko keusangan dan sebagainya Risiko Spekulatif risiko yang sengaja ditimbulkan agar terjadinya ketidakpastian memberikan keuntungan Misalnya: risiko hutang- piutang, perjudian dan sebagainya Risiko Khusus risiko yang bersumber pada peristiwa yang mandiri dan umumnya mudah diketahui penyebabnya, seperti pesawat jatuh, tabrakan mobil dan sebagainya
  • 8. Resiko berdasarkan Kemungkinan dialihkan 1 2 Risiko yang dapat dialihkan kepada pihak lain Risiko yang tidak dapat dialihkan
  • 9. Resiko berdasarkan Muasal Kemunculannya 2. Resiko Eksternal, resiko yang berasal dari luar perusahaan itu sendiri. Misalnya resiko pencurian, resiko penipuan, resiko fluktuasi harga, resiko perubahan politik 1. Resiko Internal, resiko yang berasal dari dalam perusahaan itu sendiri. Misalnya resiko kerusakan peralatan kerja, resiko kecelakaan kerja, resiko kecelakaan kerja, resiko mis management.
  • 10. Macam resiko lainnya Triesman,Gustavon dan Hoyt(2001) Resiko Berdasarkan Ketidakpastian Perubahan Waktu, Resiko Statis dan Resiko Dinamis. Resiko Statis adalah resiko yang berasal dari masyarakat yang tidak berubah yang berada dalam keseimbangan stabil. Resiko Dinamis, adalah resiko yang timbul karena terjadinya perubahan dalam masyarakat,misalnya perkembangan teknologi. 2. Resiko Objektif dan subjektif, Resiko Objektif ini adalah yang berkaitan dengan probabilitas penyimpangan actual dari yang diharapkan atau dari rata-rata sesuai pengalaman. Resiko Subjektif adalah resiko yang berkaitan dengan kondisi mental sseorang yang rau-ragu atau cemas akan terjadinya kejadian tertentu
  • 11. Sasaran dari pelaksanaan manajemen risiko adalah untuk mengurangi risiko yang berbeda-beda yang berkaitan dengan bidang yang telah dipilih pada tingkat yang dapat diterima oleh masyarakat 03 02 01 Manajemen Resiko Manajemen risiko adalah suatu pendekatan terstruktur/metodologi dalam mengelola ketidakpastian yang berkaitan dengan ancaman.
  • 12. Definisi Manajemen Resiko Australian Risk management Standard (2004) Adalah kultur, proses dan struktur yang diarahkan untuk merealisasikan peluang potensial dan sekaligus mengelola dampak yang merugikan Manajemen resiko adalah proses formal dimana factor- factor resiko secara sistematis diidentifikasi, di ukur dan dicari solusinya, dengan kata lain metode penanganan sistematis formal yng dikonsentrasikan pada pengidentifikasian dan pengontrolan peristiwa atau kejadian yang memiliki kemungkinan perubahan yang tidak diinginkan Manajemen resiko adalah suatu sistem pengawasan resiko bahkan perlindungan atas harta benda, keuntungan serta keuangan suatu badan usaha atau perorangan atas keumungkinan timbulnya suatu kerugian karena adanya resiko tersebut, dalam pengertian praktis adalah poteksi ekonomis terhadap kerugian yang mungkin tmbul atas asset dan pendaptanan suatu perusahaan
  • 13. Sasaran dan Tujuan Tujuan yang ingin dicapai Antara lain mengurangi pengeluaran, mencegah perusahaan dari kegagalan,menaikkan keuntungan perusahaan, menekan biaya produksi Sasaran, mengurangi resiko yang berbeda-beda yang berkaitan dengan bidang yang dipilih pada t.ingkat yang dapat diterima dan masyarakat. Hal ini berupa ancaman yang disebabkan oleh lingkungan, teknologi, manusia, organisasi dan politik
  • 14. Manfaat Manajemen Resiko 1.Mengurangi kerugian 2.Peluang menjadi Manajer resiko 3.Menjaga Arus kas 4.Mengurangi Financial Distress 5.Mengurangi Penerbitan Surat Berharga
  • 15. Prinsip Prinsip Manajemen Risiko Pengukuran Akurat Pola Keputusan Disiplin Transparansi Informasi Berkualitas Diversifikasi Kebijakan ASN BERKARAKTER DAN PROFESIONAL Indepedensi
  • 16. Keterkaitan Manajemen resiko dengan Fungsi lainnya di Perusahaan 1. Hubungannnya dengan Fungsi Akunting 2. Hubungannnya dengan Fungsi Keuangan 3. Hubungannya dengan bagian pemasaran 4. Hubungannya dengan bagian produksi 5. Hubungannnya dengan bagian engineering dan maintenance 6. Hubungannya dengan bagian personalia
  • 17. Karakteristik Risiko Setiap risiko memiliki karakteristik sendiri yang berbeda satu sama lain, Setiap risiko memerlukan kebijakan manajemen tertentu atau analisis tertentu untuk pengelolaan dan penanganannya. Sebuah Konsep Dimunculkan Dalam Manrisk, dalam 3 (Tiga) Jenis 1. Ketidakpastian berbasis risiko 2. Bahaya berbasis risiko. 3. Kesempatan / Peluang Berbasis Risiko.
  • 18. Risiko Timbul Karena adanya ketidakpastian Ketidakpastian ekonomi sebagai akibat kondisi dan perilaku dari pelaku ekonomi, misalnya: perubahan sikap konsumen, perubahan selera konsumen Ketidakpastian alam misalnya badai, banjir, gempa bumi dan sebagainya Ketidakpastian kemanusiaan yang Untuk menganalisa risiko, sebelumnya perlu di ketahui kedudukan risiko sebagai berikut 1. Hazard (bahaya): suatu keadaan yang dapat memperbesar kemungkinan terjadinya suatu peril (bencana) atau chance of loss (kesempatan terjadinya kerugian) dari suatu bencana tertentu 2. Peril (bencana) adalah suatu keadaan/peristiwa yang dapat menimbulkan kerugian, seperti: kebakaran, banjir dan sebagainya 3. Losses (kerusakan) adalah kerugian yang di derita akibat dari kejadian yang tidak di harapkan tapi ternyata terjadi Sebab-sebab Risiko
  • 19. Karakteristik Khusus Perusahaan dapat berpengaruh pada resiko Bisnis Pendanaan yang terbatas Ketergantungan pada satu produk Ketergantungan pada satu pelanggan Ketergantungan pada satu pemasok Ketergantungan pada karyawan kunci Kerugian Piutang Kerugian property
  • 20. Upaya Penanggulangan Risiko mengadakan kontrak pertanggungan (asuransi) dengan perusahaan asuransi terhadap risiko tertentu PEMINDAHAN RISIKO melakukan hedging (perdagangan berjangka) untuk menanggulangi risiko kelangkaan dan fluktuasi harga bahan baku / pembantu yang diperlukan . PENGENDALIAN Misalnya membangun gedung dengan bahan-bahan yang anti terbakar untuk mencegah bahaya kebakaran, memagari mesin-mesin untuk menghindari kecelakaan kerja. Pencegahan dan Pengurangan mentolerir terjadinya kerugian, membiarkan terjadinya kerugian dan untuk mencegah terganggunya operasi perusahaan akibat kerugian tersebut disediakan sejumlah dana untuk menanggulanginya Melakukan Retensi
  • 26. Example Bullet Point 際際滷 Bullet point Sub Bullet
  • 27. Two column bullet points Bullets go in here And also in here
  • 28. Example of a table Title Title Data Data Note: PowerPoint does not allow have nice default tables but you can cut and paste this one
  • 29. Sample Graph (3 colours) 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr East West North
  • 30. Example of a chart (4 colours) 0 10 20 30 40 50 60 70 80 90 1st Qtr 2nd Qtr 3rd Qtr 4th Qtr East West North South
  • 31. Picture slide Bullet 1 Bullet 2
  • 32. Examples of default styles Text and lines are like this Hyperlinks like this Visited hyperlinks like this Table Text box Text box With shadow
  • 33. Use of templates You are free to use these templates for your personal and business presentations. Do Use these templates for your presentations Display your presentation on a web site provided that it is not for the purpose of downloading the template. If you like these templates, we would always appreciate a link back to our website. Many thanks. Dont Resell or distribute these templates Put these templates on a website for download. This includes uploading them onto file sharing networks like 際際滷share, Myspace, Facebook, bit torrent etc Pass off any of our created content as your own work You can find many more free templates on the Presentation Magazine website www.presentationmagazine.com We have put a lot of work into developing all these templates and retain the copyright in them. They are not Open Source templates. You can use them freely providing that you do not redistribute or sell them.