ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
Kelompok 5
Ayu Shaleha (4211412025)
Clodia Acnes (4211412027)
Ischan Afsita Varadela (4301412075)
Silviana Cahya S . (4311412006)
Meyla Safitri (4611412012)
MASALAH
PENCEMARAN LINGKUNGAN
Latar Belakang
Masalah lingkungan merupakan masalah kita bersama yang
semakin penting untuk diselesaikan kerena menyangkut berbagi
aspek dalam lingkungan manusia. Masalah yang paling utama
adalah masalah pencemaran lingkungan. Mengingat bahwa
masalah kesehatan lingkungan bukan hanya tanggung jawab
orang perorangan tetapi merupakan tanggung jawab semua
orang. Jadi, sebagai manusia yang merupakan bagian dari
lingkungan sudah sepatutnya menjaga lingkungan.
Tujuan
Pencemaran Lingkungan
Pencemaran lingkungan adalah berubahnya tatanan (komposisi)
lingkungan oleh kegiatan manusia dan proses alam, sehingga
kualitas lingkungan menjadi kurang atau tidak dapat berfungsi
lagi sesuai dengan peruntukkannya.
Jenis-Jenis Pencemaran
Lingkungan
1. Pencemaran air
2. Pencemaran tanah
3. Pencemaran udara
Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan
manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka.
Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah
pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk
sangat padat dengan kemajuan industri yang juga
semakin pesat.
1. Pencemaran Air
Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan
manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka.
Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah
pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk
sangat padat dengan kemajuan industri yang juga
semakin pesat.
Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan
manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka.
Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah
pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk
sangat padat dengan kemajuan industri yang juga
semakin pesat.
Sumber pencemaran air :
1. Limbah pertanian
2. Limbah rumah tangga
3. Limbah industri
4. Penangkapan ikan yang
mengguunakan racun
5. Bahan-bahan kimia
Contoh kasus:
• Tragedi
Minamata
• Terganggunya kehidupan organisme air karena berkurangnya
kandungan oksigen.
• Terjadinya ledakan populasi ganggang dan tumbuhan air
(eutrofikasi).
• Pendangkalan dasar perairan.
• Punahnya biota air.
• Munculnya banjir akibat got tersumbat sampah.
• Menjalarnya wabah muntaber.
Akibat Pencemaran Air
Masalah pencemaran
2. PENCEMARAN TANAH
Pencemaran tanah adalah keadaan di mana
bahan kimia buatan manusia masuk dan
merubah lingkungan tanah alami.
Sumber pencemaran tanah
• Limbah domestik
• Limbah industri
• Limbah pertanian
Contoh kasus:
• Pencemaran tanah pada
wilayah perkotaan
• Kerusakan struktur tanah
• Penurunan produktivitas tumbuhan
• Kematian tumbuhan dan hewan
• Gangguan keindahan
• Timbulnya masalah kesehatan
Akibat Pencemaran Tanah
Cara menanggulangi pencemaran tanah
• Remediasi adalah kegiatan untuk
membersihkan permukaan tanah yang
tercemar.
• Bioremediasi adalah proses pembersihan
pencemaran tanah dengan menggunakan
mikroorganisme.
3. Pencemaran Udara
Pencemaran udara adalah kehadiran satu
atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi
di atmosfer dalam jumlah yang dapat
membahayakan kesehatan makhluk
hidup, mengganggu estetika dan
kenyamanan.
Macam bentuk
pencemar udara
2. Pencemar udara berbentuk partikel
cair atau padat
1. Pencemar udara berbentuk gas, seperti
CO2, CO, CFC, SO, SO2 , dan asap
rokok
Akibat pencemaran
udara
Cara mencegah dan menanggulangi
pencemaran udara
Untuk Industri :
• Melakukan pengolahan asap sebelum dilepas ke udara.
• Membangun cerobong asap yang cukup tinggi hingga asap
dapat menembus lapisan inverse thermal
• Memilih lokasi pabrik dan industri yang jauh dari keramaian
dan pada tanah yang kurang produktif.
Untuk kendaraan bermotor :
• Memilih sistem transformasi yang efisien dan tidak
menimbulkan banyak polutan.
• Pemberian penghambat laju kendaraan di
permukiman.
• Mendorong terlaksananya peraturan pencegahan
pencemaran serta pelaksanaan sanksi bagi para
pelanggar aturan.
• Penanaman pohon-pohon yang berdaun lebar di
pinggir-pinggir jalan.
• Menggunakan alternatif bahan bakar.
Parameter Pencemaran Lingkungan
• Parameter Fisik
• Parameter Kimia
• Parameter Biologi
Faktor penyebab pencemaran lingkungan
Faktor Industrialisasi
• Pertambangan, transportasi, penyulingan dan pengolahan bahan hingga
menghasilkan barang yang dapat digunakan.
• Pertambangan, transportasi, penyulingan dan penggunaan bahan bakar untuk
menghasilkan energi.
• Sisa-sisa buangan yang dihasilkan sebagai hasil sampingan selama proses-
proses di atas.
• Pembukaan hutan untuk perkampungan, industri dan sistem transportasi.
• Penimbunan atau menumpuknya sisa-sisa buangan/sampah dan hasil samping
selama proses-proses di atas.
Faktor Kepadatan Penduduk
• Meningkatnya kebutuhan tempat tinggal/perumahan.
Faktor cara hidup
• Penggunaan barang kebutuhan secara berlebihan sehingga terbuang
percuma.
• Tuntutan akan kemewahan.
• Pemborosan energi.
Faktor perkembangan ekonomi.
• Meningkatnya penggunaan bahan sumber.
• Meningkatnya sisa-sisa buangan sebagai hasil sampingan produksi
barang-barang kepentingan dalam pabrik dan meningkatnya bahan
pencemaran.
Efek rumah kaca
Akibat dari pencemaran
Punahnya
spesies Terbentuk lubang
ozon
Keracunan dan
penyakit
Kesuburan tanah
berkurang
Gangguan keseimbangan
lingkungan
Peledakan hama
Pemekatan
hayati
Cara mengatasi pencemaran lingkungan
• Reboisasi
• Pembuatan sengkedan
• Daur ulang
• Penggunaa pupuk seperlunya
• Menempatkan daerah industri atau pabrik jauh dari daerah
perumahan atau pemukiman penduduk.
• Tindakan tegas terhadap pelaku pencemaran lingkungan.
• Memberikan kesadaran terhadap masyarakat tentang arti lingkungan
hidup sehingga manusia lebih mencintai lingkungan hidupnya
• Membuang sampah pada tempatnya.
Simpulan
Pencemaran lingkungan dibagi menjadi tiga, yaitu :
pencemaran air, pencemaran tanah dan pencemaran udara.
Pencemaran disebabkan oleh berbagai faktor, diantaranya
adalah industrialisasi dan kepadatan penduduk..
• Manusia hendaknya selalu memelihara dan memperbaiki lingkungan
untuk generasi mendatang.
• Tindakan-tindakan menimbulkan pencemaran yang dapat merusak
lingkungan dan kesehatan harus dihindarkan.
• Perlu adanya penelitian secara ilmiah terhadap lingkungan sehingga
problem-problem lingkungan dapat ditanggulangi.
• Ada kerjasama yang baik dari semua pihak dalam rangka
mempertahankan kelestarian dan mencegah terjadinya kerusakan
atau kemusnahan.
Saran
Daftar Pustaka
• Achmad, Rukaesih. 2004. Kimia Lingkungan.Andi : Yogyakarta
• Anonim. 2012. Pencemaran Lingkungan. Tersedia
http://kumpulanilmu2.blogspot.com [diakses 15-03- 2013]
• Anonim. 2012. Pengertian dan Macam Pencemaran Lingkungan. Tersedia
http://www.sarjanaku.com [diakses 15-03-2013]
• Firmansyah, Rebi. 2012. Pencemaran Tanah. Tersedia
http://rebifirmansyah.wordpress.com [diakses 15-03- 2013]
• Pratiwi. 2010. Macam-Macam Pencemaran Lingkungan. Tersedia
http://www.sentra-edukasi.com [diakses 15- 03-2013]
• Saktiyono. 2008. Seribu Pena Biologi Jilid 1.Erlangga : Jakarta
• Supari. 1983. Lingkungan Hidup dan Kelestariannya. Balai Pustaka :
Jakarta

More Related Content

Masalah pencemaran

  • 1. Kelompok 5 Ayu Shaleha (4211412025) Clodia Acnes (4211412027) Ischan Afsita Varadela (4301412075) Silviana Cahya S . (4311412006) Meyla Safitri (4611412012)
  • 3. Latar Belakang Masalah lingkungan merupakan masalah kita bersama yang semakin penting untuk diselesaikan kerena menyangkut berbagi aspek dalam lingkungan manusia. Masalah yang paling utama adalah masalah pencemaran lingkungan. Mengingat bahwa masalah kesehatan lingkungan bukan hanya tanggung jawab orang perorangan tetapi merupakan tanggung jawab semua orang. Jadi, sebagai manusia yang merupakan bagian dari lingkungan sudah sepatutnya menjaga lingkungan.
  • 5. Pencemaran Lingkungan Pencemaran lingkungan adalah berubahnya tatanan (komposisi) lingkungan oleh kegiatan manusia dan proses alam, sehingga kualitas lingkungan menjadi kurang atau tidak dapat berfungsi lagi sesuai dengan peruntukkannya.
  • 6. Jenis-Jenis Pencemaran Lingkungan 1. Pencemaran air 2. Pencemaran tanah 3. Pencemaran udara
  • 7. Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka. Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk sangat padat dengan kemajuan industri yang juga semakin pesat. 1. Pencemaran Air Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka. Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk sangat padat dengan kemajuan industri yang juga semakin pesat. Air adalah materi yang essensial bagi kehidupan manusia, akan tetapi air juga dapat menjadi malapetaka. Hal ini disebabkan karena semakin luasnya masalah pencemaran air, terutama untuk negara berpenduduk sangat padat dengan kemajuan industri yang juga semakin pesat.
  • 8. Sumber pencemaran air : 1. Limbah pertanian 2. Limbah rumah tangga 3. Limbah industri 4. Penangkapan ikan yang mengguunakan racun 5. Bahan-bahan kimia
  • 10. • Terganggunya kehidupan organisme air karena berkurangnya kandungan oksigen. • Terjadinya ledakan populasi ganggang dan tumbuhan air (eutrofikasi). • Pendangkalan dasar perairan. • Punahnya biota air. • Munculnya banjir akibat got tersumbat sampah. • Menjalarnya wabah muntaber. Akibat Pencemaran Air
  • 12. 2. PENCEMARAN TANAH Pencemaran tanah adalah keadaan di mana bahan kimia buatan manusia masuk dan merubah lingkungan tanah alami.
  • 13. Sumber pencemaran tanah • Limbah domestik • Limbah industri • Limbah pertanian Contoh kasus: • Pencemaran tanah pada wilayah perkotaan
  • 14. • Kerusakan struktur tanah • Penurunan produktivitas tumbuhan • Kematian tumbuhan dan hewan • Gangguan keindahan • Timbulnya masalah kesehatan Akibat Pencemaran Tanah
  • 15. Cara menanggulangi pencemaran tanah • Remediasi adalah kegiatan untuk membersihkan permukaan tanah yang tercemar. • Bioremediasi adalah proses pembersihan pencemaran tanah dengan menggunakan mikroorganisme.
  • 16. 3. Pencemaran Udara Pencemaran udara adalah kehadiran satu atau lebih substansi fisik, kimia, atau biologi di atmosfer dalam jumlah yang dapat membahayakan kesehatan makhluk hidup, mengganggu estetika dan kenyamanan.
  • 17. Macam bentuk pencemar udara 2. Pencemar udara berbentuk partikel cair atau padat 1. Pencemar udara berbentuk gas, seperti CO2, CO, CFC, SO, SO2 , dan asap rokok
  • 19. Cara mencegah dan menanggulangi pencemaran udara Untuk Industri : • Melakukan pengolahan asap sebelum dilepas ke udara. • Membangun cerobong asap yang cukup tinggi hingga asap dapat menembus lapisan inverse thermal • Memilih lokasi pabrik dan industri yang jauh dari keramaian dan pada tanah yang kurang produktif.
  • 20. Untuk kendaraan bermotor : • Memilih sistem transformasi yang efisien dan tidak menimbulkan banyak polutan. • Pemberian penghambat laju kendaraan di permukiman. • Mendorong terlaksananya peraturan pencegahan pencemaran serta pelaksanaan sanksi bagi para pelanggar aturan. • Penanaman pohon-pohon yang berdaun lebar di pinggir-pinggir jalan. • Menggunakan alternatif bahan bakar.
  • 21. Parameter Pencemaran Lingkungan • Parameter Fisik • Parameter Kimia • Parameter Biologi
  • 22. Faktor penyebab pencemaran lingkungan Faktor Industrialisasi • Pertambangan, transportasi, penyulingan dan pengolahan bahan hingga menghasilkan barang yang dapat digunakan. • Pertambangan, transportasi, penyulingan dan penggunaan bahan bakar untuk menghasilkan energi. • Sisa-sisa buangan yang dihasilkan sebagai hasil sampingan selama proses- proses di atas. • Pembukaan hutan untuk perkampungan, industri dan sistem transportasi. • Penimbunan atau menumpuknya sisa-sisa buangan/sampah dan hasil samping selama proses-proses di atas.
  • 23. Faktor Kepadatan Penduduk • Meningkatnya kebutuhan tempat tinggal/perumahan. Faktor cara hidup • Penggunaan barang kebutuhan secara berlebihan sehingga terbuang percuma. • Tuntutan akan kemewahan. • Pemborosan energi. Faktor perkembangan ekonomi. • Meningkatnya penggunaan bahan sumber. • Meningkatnya sisa-sisa buangan sebagai hasil sampingan produksi barang-barang kepentingan dalam pabrik dan meningkatnya bahan pencemaran.
  • 24. Efek rumah kaca Akibat dari pencemaran Punahnya spesies Terbentuk lubang ozon Keracunan dan penyakit Kesuburan tanah berkurang Gangguan keseimbangan lingkungan Peledakan hama Pemekatan hayati
  • 25. Cara mengatasi pencemaran lingkungan • Reboisasi • Pembuatan sengkedan • Daur ulang • Penggunaa pupuk seperlunya • Menempatkan daerah industri atau pabrik jauh dari daerah perumahan atau pemukiman penduduk. • Tindakan tegas terhadap pelaku pencemaran lingkungan. • Memberikan kesadaran terhadap masyarakat tentang arti lingkungan hidup sehingga manusia lebih mencintai lingkungan hidupnya • Membuang sampah pada tempatnya.
  • 26. Simpulan Pencemaran lingkungan dibagi menjadi tiga, yaitu : pencemaran air, pencemaran tanah dan pencemaran udara. Pencemaran disebabkan oleh berbagai faktor, diantaranya adalah industrialisasi dan kepadatan penduduk..
  • 27. • Manusia hendaknya selalu memelihara dan memperbaiki lingkungan untuk generasi mendatang. • Tindakan-tindakan menimbulkan pencemaran yang dapat merusak lingkungan dan kesehatan harus dihindarkan. • Perlu adanya penelitian secara ilmiah terhadap lingkungan sehingga problem-problem lingkungan dapat ditanggulangi. • Ada kerjasama yang baik dari semua pihak dalam rangka mempertahankan kelestarian dan mencegah terjadinya kerusakan atau kemusnahan. Saran
  • 28. Daftar Pustaka • Achmad, Rukaesih. 2004. Kimia Lingkungan.Andi : Yogyakarta • Anonim. 2012. Pencemaran Lingkungan. Tersedia http://kumpulanilmu2.blogspot.com [diakses 15-03- 2013] • Anonim. 2012. Pengertian dan Macam Pencemaran Lingkungan. Tersedia http://www.sarjanaku.com [diakses 15-03-2013] • Firmansyah, Rebi. 2012. Pencemaran Tanah. Tersedia http://rebifirmansyah.wordpress.com [diakses 15-03- 2013] • Pratiwi. 2010. Macam-Macam Pencemaran Lingkungan. Tersedia http://www.sentra-edukasi.com [diakses 15- 03-2013] • Saktiyono. 2008. Seribu Pena Biologi Jilid 1.Erlangga : Jakarta • Supari. 1983. Lingkungan Hidup dan Kelestariannya. Balai Pustaka : Jakarta