際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Pertemuan ke-2
Pasraman Aditya Jaya  Kelas VII
I Gde Wiyadnya
TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu
 Pura / Parahyangan
 Candi
 Merajan / Sanggah
 Pelangkiran
 Kuil (Umat Hindu etnis India)
 Balai Basarah (Umat Hindu etnis Dayak)
 Sanggar Pamujon / Sentong Tengah (Umat Hindu etnis Jawa)
 Tongkonan / Pemalaran (Umat Hindu etnis Toraja)
Pura
Candi
Kuil
Sentong Tengah
Balai Basarah
Tongkonan
TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu
 Pura
Pura adalah tempat suci untuk memuja Hyang Widhi Wasa
dalam segala prabhawa-Nya (manifestasi) dan Atma Sidha
Dewata (roh suci leluhur)
Pura berasal dari akar kata pur yang berarti benteng
 Parahyangan
Parahyangan berasal dari kata Kahyangan
Kahyangan berasal dari kata Hyang yang berarti luhur, mulia,
terhormat
Parahyangan bearti tempat yang dimuliakan untuk mengadakan
pemujaan
TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu
 Candi
Istilah Candi diduga berasal dari kata Candika yang berarti
salah satu nama dari Dewi Durga (Sakti Dewa Siwa), yang
memiliki manifestasi sebagai pelebur.
FungsiFungsiFungsiFungsi TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci
Sebagai Tempat pemujaan Hyang Widhi Wasa dan
Atma Sidha Dewata (roh suci leluhur)
Sebagai sarana untuk meningkatkan kualitas umat
manusia
 Umat Hindu mengembangkan diri untuk saling mengenal
satu sama lain
 Untuk kegiatan pendidikan, misal sekolah formal
 Untuk kegiatan seni, misal latihan menari, gambelan,
baleganjur
TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci BerdasarkanBerdasarkanBerdasarkanBerdasarkan LetakLetakLetakLetak
 Areal untuk tempat suci pura adalah di huluhuluhuluhulu, berpedoman
kepada arah matahari atau letak gunung. Matahari dan
gunung dipandang sebagai arah suci, karena merupakan
sumber kehidupan
 Ada yang memakai arah hulu adalah ke jalan (seperti di
kabupaten Tabanan)
Langkah-langkah pembangunan tempat suci
Setelah menentukan tempat suci, langkah-langkah
pembangunan berikutnya adalah :
 NgruwakNgruwakNgruwakNgruwak karangkarangkarangkarang, mengubah status tanah
 NyukatNyukatNyukatNyukat karangkarangkarangkarang, yaitu mengukur letak bangunan suci secara
pasti
 NasarinNasarinNasarinNasarin, yaitu meletakkan batu dasar
 MemakuhMemakuhMemakuhMemakuh / melaspas, yaitu upacara peresmian
 NguripNguripNguripNgurip----uripuripuripurip, yaitu menghidupkan bangunan secara lahir
batin
Seluruh tahapan pembangunan diselenggarakan melalui
suatu upacara keagamaan
Berdasarkan fungsinya
 PuraPuraPuraPura JagatJagatJagatJagat
Yaitu tempat memuja Hyang Widhi Wasa dalam segala prabhawa
(manifestasi) Nya
 PuraPuraPuraPura KawitanKawitanKawitanKawitan
Yaitu tempat memuja atma sidha dewata / roh suci leluhur
Berdasarkan karakteristiknya
 PuraPuraPuraPura KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan JagatJagatJagatJagat
Yaitu tempat memuja Hyang Widhi Wasa dalam segala prabhawa
(manifestasi) Nya.
Yang termasuk pura kahyangan :
- Pura Sad Kahyangan, misal Pr Besakih, Pr Lempuyang
- Pura Dang Kahyangan, misal Pr Rambut Siwi, Pr Tanah Lot
- Pelinggih penyawangan di kantor-kantor
 PuraPuraPuraPura KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan DesaDesaDesaDesa //// KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan TigaTigaTigaTiga
Yaitu pura yang disusungsung oleh umat desa adat.
Pura kahyangan tiga adalah : Pura Puseh, Pura Desa / Bale Agung,
Pura Dalem
Berdasarkan karakteristiknya
 PuraPuraPuraPura SwaginaSwaginaSwaginaSwagina
Yaitu pura yang penyungsungnya terikat oleh ikatan swagina
(kekaryaan / pekerjaan) yang mempunyai profesi sama dalam
sistem mata pencaharian hidup.
Yang termasuk pura Swagina
- Pura Subak (Ulun Suwi)
- Pura Melanting
 PuraPuraPuraPura KawitanKawitanKawitanKawitan
Yaitu pura yang penyungsungnya ditentukan oleh ikatan leluhur
(wit) berdasarkan garis kelahiran.
Pura termasuk dalam jenis Pura Kawitan
- Sanggah / Merajan - Pura Dadia
- Pura Ibu (Pejenengan) - Pura Pedharman
- Pura Panti
Ciri-ciri khusus pura di Bali
 NistaNistaNistaNista MandalaMandalaMandalaMandala ((((JabaJabaJabaJaba SisiSisiSisiSisi))))
Yaitu halaman paling luar, pada umumnya terdapat bangunan
wantilah, dapur umum
 MadyaMadyaMadyaMadya MandalaMandalaMandalaMandala ((((JabaJabaJabaJaba Tengah)Tengah)Tengah)Tengah)
Yaitu halaman tengah, pada umumnya terdapat bangunan bale
gong, bale kulkul, wantilan, dapur suci
 UtamaUtamaUtamaUtama MandalaMandalaMandalaMandala ((((JeroanJeroanJeroanJeroan))))
Yaitu bagian pura yang merupaan tampat pelinggih-pelinggih
suci, yaitu padmasana, gedong, meru.
Denah Pura
NistaNistaNistaNista MandalaMandalaMandalaMandala
MadyaMadyaMadyaMadya MandalaMandalaMandalaMandala
UtamaUtamaUtamaUtama MandalaMandalaMandalaMandala
Denah Candi
Utama
Madya
Nista
Pura Aditya Jaya
Nista Mandala
Utama MandalaMadya
Mandala
IIII GdeGdeGdeGde WiyadnyaWiyadnyaWiyadnyaWiyadnya

More Related Content

What's hot (20)

GURINDAM - BAHASA INDONESIA
GURINDAM - BAHASA INDONESIAGURINDAM - BAHASA INDONESIA
GURINDAM - BAHASA INDONESIA
amrinarosada7x
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompokContoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Nur Arifaizal Basri
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantin
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantinProgram kerja koperasi_siswa_dan_kantin
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantin
MIMaarifBoja
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusatDraft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Anang Suherman
Ppt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolahPpt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolah
Rima Trianingsih
Tahap dan tugas perkembangan
Tahap dan tugas perkembanganTahap dan tugas perkembangan
Tahap dan tugas perkembangan
donawidiya
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didikHakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
anah purwani
Pedoman Penyusunan Portofolio
Pedoman Penyusunan PortofolioPedoman Penyusunan Portofolio
Pedoman Penyusunan Portofolio
sekolah maya
Persentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolahPersentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolah
YANI RASMADI
Upacara bendera dan pelantikan
Upacara bendera dan pelantikanUpacara bendera dan pelantikan
Upacara bendera dan pelantikan
Musliem023
Ppt pramuka
Ppt pramukaPpt pramuka
Ppt pramuka
Gita Ika Puspita
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fixSk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
QothubNazori
Ok. berita acara kepengawasan
Ok. berita acara kepengawasanOk. berita acara kepengawasan
Ok. berita acara kepengawasan
Suaidin -Dompu
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptxFaktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Roni Rantau
Presentasi PKKM
Presentasi PKKMPresentasi PKKM
Presentasi PKKM
Ahmad Yanwar
Kumpulan materi sku pandega uny
Kumpulan materi sku pandega unyKumpulan materi sku pandega uny
Kumpulan materi sku pandega uny
Ahmad Fatullah
Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Contoh kurikulum ktsp paud 2013Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Aditya Rizky
Keorganisasian dan ke ipm-an dasar
Keorganisasian dan ke ipm-an dasarKeorganisasian dan ke ipm-an dasar
Keorganisasian dan ke ipm-an dasar
I'am Arif
Susunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara benderaSusunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara bendera
ilham faqih
GURINDAM - BAHASA INDONESIA
GURINDAM - BAHASA INDONESIAGURINDAM - BAHASA INDONESIA
GURINDAM - BAHASA INDONESIA
amrinarosada7x
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompokContoh Laporan bimbingan kelompok
Contoh Laporan bimbingan kelompok
Nur Arifaizal Basri
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantin
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantinProgram kerja koperasi_siswa_dan_kantin
Program kerja koperasi_siswa_dan_kantin
MIMaarifBoja
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusatDraft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Draft ad art pramuka sman 1 cikarang pusat
Anang Suherman
Ppt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolahPpt manajemen berbasis sekolah
Ppt manajemen berbasis sekolah
Rima Trianingsih
Tahap dan tugas perkembangan
Tahap dan tugas perkembanganTahap dan tugas perkembangan
Tahap dan tugas perkembangan
donawidiya
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didikHakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
Hakikat pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
anah purwani
Pedoman Penyusunan Portofolio
Pedoman Penyusunan PortofolioPedoman Penyusunan Portofolio
Pedoman Penyusunan Portofolio
sekolah maya
Persentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolahPersentasi profil sekolah
Persentasi profil sekolah
YANI RASMADI
Upacara bendera dan pelantikan
Upacara bendera dan pelantikanUpacara bendera dan pelantikan
Upacara bendera dan pelantikan
Musliem023
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fixSk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
Sk supervisi sim smt.1 20202021 (1) fix
QothubNazori
Ok. berita acara kepengawasan
Ok. berita acara kepengawasanOk. berita acara kepengawasan
Ok. berita acara kepengawasan
Suaidin -Dompu
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptxFaktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Faktor-faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan OK (1).pptx
Roni Rantau
Presentasi PKKM
Presentasi PKKMPresentasi PKKM
Presentasi PKKM
Ahmad Yanwar
Kumpulan materi sku pandega uny
Kumpulan materi sku pandega unyKumpulan materi sku pandega uny
Kumpulan materi sku pandega uny
Ahmad Fatullah
Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Contoh kurikulum ktsp paud 2013Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Contoh kurikulum ktsp paud 2013
Aditya Rizky
Keorganisasian dan ke ipm-an dasar
Keorganisasian dan ke ipm-an dasarKeorganisasian dan ke ipm-an dasar
Keorganisasian dan ke ipm-an dasar
I'am Arif
Susunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara benderaSusunan acara upacara bendera
Susunan acara upacara bendera
ilham faqih

More from wiyadnya (6)

Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdfTeori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
wiyadnya
lanskap kompetisi id banking.pdf
lanskap kompetisi id banking.pdflanskap kompetisi id banking.pdf
lanskap kompetisi id banking.pdf
wiyadnya
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - AbstractAnalisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
wiyadnya
Pendekatan Konseling Client Centred
Pendekatan Konseling Client CentredPendekatan Konseling Client Centred
Pendekatan Konseling Client Centred
wiyadnya
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta DidikPeran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
wiyadnya
Brahman yang nyata hakekat segalanya
Brahman yang nyata hakekat segalanyaBrahman yang nyata hakekat segalanya
Brahman yang nyata hakekat segalanya
wiyadnya
Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdfTeori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
Teori Motivasi Beckhard & Harris Intro.pdf
wiyadnya
lanskap kompetisi id banking.pdf
lanskap kompetisi id banking.pdflanskap kompetisi id banking.pdf
lanskap kompetisi id banking.pdf
wiyadnya
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - AbstractAnalisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
Analisis Isi Pesan Dharma Pandita dalam Media Sosial Facebook - Abstract
wiyadnya
Pendekatan Konseling Client Centred
Pendekatan Konseling Client CentredPendekatan Konseling Client Centred
Pendekatan Konseling Client Centred
wiyadnya
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta DidikPeran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
Peran Layanan Konseling Terhadap Kesehatan Mental Peserta Didik
wiyadnya
Brahman yang nyata hakekat segalanya
Brahman yang nyata hakekat segalanyaBrahman yang nyata hakekat segalanya
Brahman yang nyata hakekat segalanya
wiyadnya

Recently uploaded (11)

FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptxFAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
GilbertFibriyantAdan
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptxPelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
DavidSyahputra4
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUSMENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptxBagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
MohammadShoheh
TAUHID KUNCI KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TAUHID KUNCI  KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).pptTAUHID KUNCI  KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TAUHID KUNCI KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TaufiqHidayat173276
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUSDUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Adam Hiola
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdfMateri Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
HalimahHaa
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
GilbertFibriyantAdan
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
TaufiqHidayat173276
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdfMalay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Filipino Tracts and Literature Society Inc.
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptxFAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
FAVORITISME DALAM GEREJA NEW [NEW]1.pptx
GilbertFibriyantAdan
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptxPelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
Pelajaran Sekolah Sabat ke-10 Triwulan I 2025.pptx
DavidSyahputra4
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUSMENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
MENDENGAR DAN MELAKUKAN NEW.pptx SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptxBagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
Bagaimanakah seorang muslim berhari raya 1446 H.pptx
MohammadShoheh
TAUHID KUNCI KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TAUHID KUNCI  KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).pptTAUHID KUNCI  KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TAUHID KUNCI KEBAHAGIAAN DUNIA AKHIRAT - UST. TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT).ppt
TaufiqHidayat173276
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUSDUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
DUA JENIS IBADAH NEW. KHOTBAH BERSERI SURAT YAKOBUS
GilbertFibriyantAdan
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Sekolah Sabat - Triwulan 1 2025 - Pelajaran 11
Adam Hiola
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdfMateri Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
Materi Pembelajaran Ramadan Presentasi.pdf
HalimahHaa
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
MENANG ATAS PENCOBAAN NEW.INJIL MATIUS 4:1-11
GilbertFibriyantAdan
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
MEMBANGUN KARAKTER BAKU - USTAD TAUHID ( TAUFIQ HIDAYAT. M.Sos)
TaufiqHidayat173276
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdfMalay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Malay - The Art of Ruling (Political Governance) - Negara Brunei Darussalam.pdf
Filipino Tracts and Literature Society Inc.

Materi tempat suci (pertemuan 2)

  • 1. Pertemuan ke-2 Pasraman Aditya Jaya Kelas VII I Gde Wiyadnya
  • 2. TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu Pura / Parahyangan Candi Merajan / Sanggah Pelangkiran Kuil (Umat Hindu etnis India) Balai Basarah (Umat Hindu etnis Dayak) Sanggar Pamujon / Sentong Tengah (Umat Hindu etnis Jawa) Tongkonan / Pemalaran (Umat Hindu etnis Toraja)
  • 8. TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu Pura Pura adalah tempat suci untuk memuja Hyang Widhi Wasa dalam segala prabhawa-Nya (manifestasi) dan Atma Sidha Dewata (roh suci leluhur) Pura berasal dari akar kata pur yang berarti benteng Parahyangan Parahyangan berasal dari kata Kahyangan Kahyangan berasal dari kata Hyang yang berarti luhur, mulia, terhormat Parahyangan bearti tempat yang dimuliakan untuk mengadakan pemujaan
  • 9. TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci UmatUmatUmatUmat HinduHinduHinduHindu Candi Istilah Candi diduga berasal dari kata Candika yang berarti salah satu nama dari Dewi Durga (Sakti Dewa Siwa), yang memiliki manifestasi sebagai pelebur.
  • 10. FungsiFungsiFungsiFungsi TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci Sebagai Tempat pemujaan Hyang Widhi Wasa dan Atma Sidha Dewata (roh suci leluhur) Sebagai sarana untuk meningkatkan kualitas umat manusia Umat Hindu mengembangkan diri untuk saling mengenal satu sama lain Untuk kegiatan pendidikan, misal sekolah formal Untuk kegiatan seni, misal latihan menari, gambelan, baleganjur
  • 11. TempatTempatTempatTempat SuciSuciSuciSuci BerdasarkanBerdasarkanBerdasarkanBerdasarkan LetakLetakLetakLetak Areal untuk tempat suci pura adalah di huluhuluhuluhulu, berpedoman kepada arah matahari atau letak gunung. Matahari dan gunung dipandang sebagai arah suci, karena merupakan sumber kehidupan Ada yang memakai arah hulu adalah ke jalan (seperti di kabupaten Tabanan)
  • 12. Langkah-langkah pembangunan tempat suci Setelah menentukan tempat suci, langkah-langkah pembangunan berikutnya adalah : NgruwakNgruwakNgruwakNgruwak karangkarangkarangkarang, mengubah status tanah NyukatNyukatNyukatNyukat karangkarangkarangkarang, yaitu mengukur letak bangunan suci secara pasti NasarinNasarinNasarinNasarin, yaitu meletakkan batu dasar MemakuhMemakuhMemakuhMemakuh / melaspas, yaitu upacara peresmian NguripNguripNguripNgurip----uripuripuripurip, yaitu menghidupkan bangunan secara lahir batin Seluruh tahapan pembangunan diselenggarakan melalui suatu upacara keagamaan
  • 13. Berdasarkan fungsinya PuraPuraPuraPura JagatJagatJagatJagat Yaitu tempat memuja Hyang Widhi Wasa dalam segala prabhawa (manifestasi) Nya PuraPuraPuraPura KawitanKawitanKawitanKawitan Yaitu tempat memuja atma sidha dewata / roh suci leluhur
  • 14. Berdasarkan karakteristiknya PuraPuraPuraPura KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan JagatJagatJagatJagat Yaitu tempat memuja Hyang Widhi Wasa dalam segala prabhawa (manifestasi) Nya. Yang termasuk pura kahyangan : - Pura Sad Kahyangan, misal Pr Besakih, Pr Lempuyang - Pura Dang Kahyangan, misal Pr Rambut Siwi, Pr Tanah Lot - Pelinggih penyawangan di kantor-kantor PuraPuraPuraPura KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan DesaDesaDesaDesa //// KahyanganKahyanganKahyanganKahyangan TigaTigaTigaTiga Yaitu pura yang disusungsung oleh umat desa adat. Pura kahyangan tiga adalah : Pura Puseh, Pura Desa / Bale Agung, Pura Dalem
  • 15. Berdasarkan karakteristiknya PuraPuraPuraPura SwaginaSwaginaSwaginaSwagina Yaitu pura yang penyungsungnya terikat oleh ikatan swagina (kekaryaan / pekerjaan) yang mempunyai profesi sama dalam sistem mata pencaharian hidup. Yang termasuk pura Swagina - Pura Subak (Ulun Suwi) - Pura Melanting PuraPuraPuraPura KawitanKawitanKawitanKawitan Yaitu pura yang penyungsungnya ditentukan oleh ikatan leluhur (wit) berdasarkan garis kelahiran. Pura termasuk dalam jenis Pura Kawitan - Sanggah / Merajan - Pura Dadia - Pura Ibu (Pejenengan) - Pura Pedharman - Pura Panti
  • 16. Ciri-ciri khusus pura di Bali NistaNistaNistaNista MandalaMandalaMandalaMandala ((((JabaJabaJabaJaba SisiSisiSisiSisi)))) Yaitu halaman paling luar, pada umumnya terdapat bangunan wantilah, dapur umum MadyaMadyaMadyaMadya MandalaMandalaMandalaMandala ((((JabaJabaJabaJaba Tengah)Tengah)Tengah)Tengah) Yaitu halaman tengah, pada umumnya terdapat bangunan bale gong, bale kulkul, wantilan, dapur suci UtamaUtamaUtamaUtama MandalaMandalaMandalaMandala ((((JeroanJeroanJeroanJeroan)))) Yaitu bagian pura yang merupaan tampat pelinggih-pelinggih suci, yaitu padmasana, gedong, meru.
  • 17. Denah Pura NistaNistaNistaNista MandalaMandalaMandalaMandala MadyaMadyaMadyaMadya MandalaMandalaMandalaMandala UtamaUtamaUtamaUtama MandalaMandalaMandalaMandala
  • 19. Pura Aditya Jaya Nista Mandala Utama MandalaMadya Mandala IIII GdeGdeGdeGde WiyadnyaWiyadnyaWiyadnyaWiyadnya