際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
METABOLISME PROTEIN
OLEH
NURSAL ASBIRAN
Staf Pengajar FKBR
Metabolisme Protein & Asam
amino
 Implikasi Medis.
20 AA pada Protein esesnsial utk Kesehatan
Defisiensi AA tertentu secara endemis penyebab
suatu penyakit
Suatu daerah di Afrika Barat, terdapat defisiensi
Triptopan dan Lisin (makanan utama jagung).
Penyakit tersebut diantaranya Kwashiorkor dan
Marasmus
 Kwashorkor,terjadi bila anak disapih
dengan karbohidrat, tetapi miskin
protein.
 Marasmus terjadi bila makanan kurang
Kalori dan Asam amino spesifik
 Asam amino
Untuk kesehatan ( biological essensial)
diperlukan 20 macam asam amino
12 macam dapat disintesis sendiri oleh
jaringan tubuh ( AA non esensial), yaitu
9 dari senyawa antara, amfibolik
3 dari AA esensial ( metionin, fenil alanin
dan lisin) yaitu sistein, tirosin dan hidroksi
lisin
Protein tertentu relatif rendah AA
esensial.
Oleh karenanya protein yang dikonsumsi
tidak hanya berasal dari satu sumber, tapi
perlu bervariasi.
Sumber protein : Susu,ikan, daging, tahu,
tempe, telur, dsb.
Kelompok Asam amino
Asam amino esensial AA non-esensial
Arginin Leusin Alanin , glisin
Histidin Lisin Asparagin ,prolin
Isoleusin Aspartat , hidr prolin
Metionin Sistein , serin
Fenil alanin Glutamat , tirosin
Treonin Glutamin , hidr-lisin
Triptofan
Valin
Sumber Asam amino manusia:
1. Protein makanan
2. Pemecahan protein tubuh
3. Dari senyawa amfibolik ( senyawa
antara glikolisis, TCA).
Sumber asam amino
1. Protein makanan berasal dari
berbagai sumber seperti ikan, daging,
telur, biji-bijian dan susu.
 Protein Biji-bijian mengandung asam
amino bervariasi dan adakalanya
tidak mengandung 1 atau 2 AA.
Jagung tidak mengandung triptopan
dan lisin
Sumber asam amino
2. Pemecahan protein tubuh juga
bervariasi. Otot dan kolagen lebih
lama sedangkan enzim dan protein
hormon sangat cepat.
 Dibawah ini terlihat waktu paruh
beberapa protein
 Waktu paruh protein tubuh
JENIS PROTEIN Waktu paruh
HATI 10 HARI
PLASMA 10 HARI
OTOT 180 HARI
Kolagen 180 hari
Mukosa intestin Bbrp hari
Hormon
Enzim
6.5  9 mni
0.5  150 jam
Protein tubuh Rrt 80 hari
Sumber asam amino
3. Senyawa antara:
Piruvat
Oksaloasetat
Alfa keto-glutarat
Metabolisme asam amino terjadi sebagai
berikut
A. Biosintesis Asam amino
B. Katabolisme Asam amino
1- gugus amino
2- rangka karbon
C. Pembentukan senyawa- senyawa khusus
Biosintesis Asam Amino
 Melibatkan 3 enzim utama:
1. Glutamat dehidrogenase
2. Glutamin sintetase
3. Transaminase
Glutamat: Aminasi 留 ketoglutarat dikatalisis oleh
glutamat dehidrogense
Glutamin:
Aminasi glutamat menjadi glutamin dikatalisis
oleh glutamin sintase.
Alanin:
Transaminasi piruvat membentuk alanin
Aspartat:
Transaminasi Oksaloasetat membentuk aspartat
Asparagin:
Konversi Aspartat menjadi asparagin dikatalisis
oleh asparagin sintase
Glutamat dehidrogenase
Alfa Ketoglutarat Glutamat
NH+ H2O
NADH +H+ NAD+
Glutamin sintetase
 Glutamin sintetase
GLUTAMAT GLUTAMIN
NH+
Mg ATP Mg ADP + P
TRANSAMINASE
PIRUVAT ALANIN
GLU TAMAT 留 KETO GLUTARAT
 TRANSAMINASE
PIRUVAT ALANIN
ASPARTAT OKSALOASETAT
Serin:
Transaminasi dan defosforlasi dari 3-Fosfogliserat
Glisin :
Disintesis dari glioksilat, glutamat atau
alanin oleh glisin aminotransferase.
Pada mamalia Glisin berasal dari Cholin dan Serin
Prolin:
Dari glutamat melalui pembalikan reaksi
katabolisme prolin.
Sistein.
Tidak termasuk nutrisi esensial berasal dari
Metionin (AA Esensial). Konversi lanjut metionin
menjadi homosistein.
Tirosin:
Hidroksilasi fenilalanin oleh fenilalanin
hodroksilase menghasilkan tirosin.
Bila fenilalanin adekuat dalam nutrisi , maka
tirosin bersifat nonesensial, tetapi karena reaksi
irreversibel diet tirosin tak dapat mengantikan
fenilalanin
Hidroksi prolin dan Hidroksilisin.
Kedua asam amino ini terdapat di kolagen,
berasal dari prolin dan lisin hanya setelah
keduanya dirubah jadi peptidil prolin dan peptidil
lisin. Hidroksilasi peptidil prolin dan lisin menjadi
Hidroksi prolin dan hidroksilisin dikatalisis
oksidaseyang memerlukan Vitamin C sebagai
kofaktor.
Valin, leusin dan isoleusin adalah AA esensial.
Aminotransferase jaringan secara reversibel
dapat merubah jadi asam ketonya. Asam keto
dapat mengantikan asam amino bersangkutan
dalam diet
Selenosistein.
Asam amino ini terdapat pada protein,
sebagai pusat aktif berbagai enzim ,
seperti tioredoksin reduktase, glutation
peroksidase, deiodinase yang merubah
tyroksin (T4) menjadi T3.
Katabolisme Asam amino
 1. Katabolisme gugus amino.
Melibatkan 3 macam enzim yg
pegang peranan utama :
1. Glutamat dehidrogenase
2. Glutamin sintetase
3. Transaminase
Efek gabungan 3 enzim ini :
transformasi ion ammonium an-
organik jadi amino organik AA.
Katabolisme gugus amino
 Transaminasi ( terutama utk membentuk
glutamat)
perlu sumber dan penerimanya gugus
amino.Sumber adalah Asam amino,
penerima adalah asam keto, Reaksi
dikatalisis transaminase
alanin + alfa KG Glutamat + piruvat
aspartat + alfa KG Glu + oksaloasetat
Transaminase memerlukan ko enzim Piridoksal-
piridoksamin fosfat ( Vit B 6)
Transaminase
Beberapa transaminase ,
Nama tergantung dari Asam amino
(substrat).
Alanin transaminase (SGPT)
Aspartat transaminase (SGOT)
Treonin transaminase
Tirosin transaminase
Dll
CH3 CH3
| |
H C-NH3 + AK trans C= O + Glu
| aminasi |
O - C =O -
O- C = O
alanin piruvat
Metabolisme gugus amino
2.DEAMINASI
Yaitu pembebasan ion ammonium dari
asam amino.Terdapat macam-macam
deaminasi:
1. Deaminasi oksidatif
2. Deaminasi langsung
3. Deaminasi dg dehidratase
4. Deaminase hidrolase
Ion ammonium sangat toksik terhadap sel
syaraf oleh karena itu kadar normalnya tak
melebihi 100 ug/ L cairan tubuh
 Bila kadar ion ammonium tinggi
terjadi intoksikasi ammonia dengan
tanda:
mual, muntah, lethargi, coma,
 Untuk homeostasis ion ammonium
diubah menjadi ureum melalui
serangkaian reaksi yang disebut
siklus Krebs- Henseleit ( siklus Urea)
Siklus Urea
 Di Hati terdapat enzim2 utk siklus ini.
meliputi 5 reaksi yang berturut
menghasilkan molekul antara karbamoil
fosfat, sitrulin, arginisuksinat, arginin dan
ornitin. Reaksi dikatalisis oleh
5 macam enzim ,karbamoil fosfat sintase,
ornitin karbamoilase, argino suksinat
sintetase, argino suksinase dan arginase.
Gugus amina pada molekul ureum berasal
dari ion ammonium dan aspartat.
Metabolisme protein 1
Defisiensi enzim siklus Urea
Ada kala aktivitas enzim terganggu atau
disintesis tak sempurna (defisiensi). Hal
ini menimbulkan penyakit yang
tergolong kelainan genetik berturut-
turut adalah :
1. Hiperammonemia tipe 1
2. Hiperammonemia tipe 2
3. Sitrulinemia
4. Arginosuksinat asiduria
5. Argininemia
Pertukaran Asam amino antara
Organ dan Sirkulasi
 Otot menghasilkan lebih dari 50%
asam amino bebas, sedangkan hati
tempat terjadinya Siklus Urea.
 Otot membebaskan Asam amino
(lebih dari 50% adalah Alanin dan
glutamin). Sebaliknya otot hanya
menyerap sejumlah kecil serin,sistein
dan glutamat dari sirkulasi.
SIKLUS GLUKOSA - ALANIN
 Liver
darah
otot

GLUKOSA
 Glukosa
Glukosa
 Piruvat
Urea
piruvat
NH3
NH3
 Hati & Saluran Cerna
Keduanya menyerap AA yg
dibebaskan oleh Otot. Alanin
terutama oleh Hati, Glutamin oleh Sal
Cerna.
 Otak
Menyerap lebih banyak valin
dibanding AA lain.
Kemampuan mengoksidasi AA
bercabang (leu, ile dan val) otak 4
kali lebih besar dari otot dan hati
 Ginjal
Merupakan sumber utama
serin,sedang alanin hanya dl jlh kecil,
tetapi penting.
Menyerap glutamin, prolin dan glisin
dari sirkulasi

More Related Content

What's hot (20)

Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Ratnawati Sigamma
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Bayu Mario
Kromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipisKromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipis
Dwi Andriani
Metabolisme protein (5)
Metabolisme protein (5)Metabolisme protein (5)
Metabolisme protein (5)
adeputra93
Metabolisme protein
Metabolisme proteinMetabolisme protein
Metabolisme protein
fikri asyura
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Rahmat Darmawansyah THP
Hormon insulin dan glukagon
Hormon insulin dan glukagonHormon insulin dan glukagon
Hormon insulin dan glukagon
Rolly Scavengers
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 LipidaLaporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Fransiska Puteri
Metabolisme Purin dan Pirimidin
Metabolisme Purin dan PirimidinMetabolisme Purin dan Pirimidin
Metabolisme Purin dan Pirimidin
Daniel Marison
METABOLISME lemak
METABOLISME lemakMETABOLISME lemak
METABOLISME lemak
fikri asyura
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret) Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Pujiati Puu
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 EnzimLaporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Fransiska Puteri
Golongan alkaloid
Golongan alkaloidGolongan alkaloid
Golongan alkaloid
Dadang Muhammad Hasyim
Laporan hidrolisis sukrosa
Laporan hidrolisis sukrosaLaporan hidrolisis sukrosa
Laporan hidrolisis sukrosa
Annisa Nurul Chaerani
Vitamin kel 2
Vitamin kel 2Vitamin kel 2
Vitamin kel 2
risyanti ALENTA
Reaksi oksidasi asam lemak
Reaksi oksidasi asam lemakReaksi oksidasi asam lemak
Reaksi oksidasi asam lemak
Lisa Pinto
Uji Millon
Uji MillonUji Millon
Uji Millon
Ernalia Rosita
Glikogenolisis
GlikogenolisisGlikogenolisis
Glikogenolisis
Shanou Andi
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Antibiotik beta Laktam dan Makrolida - Kimia Farmasi 1
Bayu Mario
Kromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipisKromatografi lapis tipis
Kromatografi lapis tipis
Dwi Andriani
Metabolisme protein (5)
Metabolisme protein (5)Metabolisme protein (5)
Metabolisme protein (5)
adeputra93
Metabolisme protein
Metabolisme proteinMetabolisme protein
Metabolisme protein
fikri asyura
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Metabolisme asam nukleat (nucleic acid metabolism)
Rahmat Darmawansyah THP
Hormon insulin dan glukagon
Hormon insulin dan glukagonHormon insulin dan glukagon
Hormon insulin dan glukagon
Rolly Scavengers
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 LipidaLaporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Lipida
Fransiska Puteri
Metabolisme Purin dan Pirimidin
Metabolisme Purin dan PirimidinMetabolisme Purin dan Pirimidin
Metabolisme Purin dan Pirimidin
Daniel Marison
METABOLISME lemak
METABOLISME lemakMETABOLISME lemak
METABOLISME lemak
fikri asyura
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret) Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Laporan praktikum uji protein (dg uji biuret)
Pujiati Puu
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 EnzimLaporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Laporan Biokimia ITP UNS SMT3 Enzim
Fransiska Puteri
Reaksi oksidasi asam lemak
Reaksi oksidasi asam lemakReaksi oksidasi asam lemak
Reaksi oksidasi asam lemak
Lisa Pinto
Glikogenolisis
GlikogenolisisGlikogenolisis
Glikogenolisis
Shanou Andi

Similar to Metabolisme protein 1 (20)

Metab protein 1
Metab protein 1Metab protein 1
Metab protein 1
fikri asyura
6 metabolisme asam-amino
6 metabolisme asam-amino6 metabolisme asam-amino
6 metabolisme asam-amino
arita mutmainah
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptxMATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
fitrianifajri2
Metabolisme protein 2
Metabolisme protein 2Metabolisme protein 2
Metabolisme protein 2
fikri asyura
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
METABOLISME ASAM AMINO.pptx
METABOLISME ASAM AMINO.pptxMETABOLISME ASAM AMINO.pptx
METABOLISME ASAM AMINO.pptx
Yenimaryunita
protein.ppt
protein.pptprotein.ppt
protein.ppt
Flavianus2
Metabolisme protein
Metabolisme proteinMetabolisme protein
Metabolisme protein
Edihard'x Rider
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptxKIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
Marniati7
Metabolisme protein
Metabolisme proteinMetabolisme protein
Metabolisme protein
Operator Warnet Vast Raha
Met as amino.ppt
Met as amino.pptMet as amino.ppt
Met as amino.ppt
yazhan2
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
mutya11
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLMKelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Theosobia1
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.pptBiokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
anditia3
Biokimia muslimin
Biokimia musliminBiokimia muslimin
Biokimia muslimin
Musliminimin1
Tugas fiswan metabolik
Tugas fiswan metabolikTugas fiswan metabolik
Tugas fiswan metabolik
Dewa Bujangga
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptxAaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
Anonymousqg7UR6FWDZ
Metab protein 1
Metab protein 1Metab protein 1
Metab protein 1
fikri asyura
6 metabolisme asam-amino
6 metabolisme asam-amino6 metabolisme asam-amino
6 metabolisme asam-amino
arita mutmainah
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptxMATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
MATERI METABOLISME PROTEIN DAN ASAM AMINO.pptx
fitrianifajri2
Metabolisme protein 2
Metabolisme protein 2Metabolisme protein 2
Metabolisme protein 2
fikri asyura
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
Metabolisme asam amino
Metabolisme asam aminoMetabolisme asam amino
Metabolisme asam amino
Martinoloth
METABOLISME ASAM AMINO.pptx
METABOLISME ASAM AMINO.pptxMETABOLISME ASAM AMINO.pptx
METABOLISME ASAM AMINO.pptx
Yenimaryunita
protein.ppt
protein.pptprotein.ppt
protein.ppt
Flavianus2
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptxKIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
KIMIA_Protein_Cici Awarti_1A.pptx
Marniati7
Met as amino.ppt
Met as amino.pptMet as amino.ppt
Met as amino.ppt
yazhan2
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
1.METABOLISME PROTEIN TUBUH PADA GIZIppt
mutya11
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLMKelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Kelainan Metabolisme Protein bahan kuliah mahasiswa TLM
Theosobia1
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.pptBiokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
Biokimia_Metabolisme_Protein_2.ppt
anditia3
Biokimia muslimin
Biokimia musliminBiokimia muslimin
Biokimia muslimin
Musliminimin1
Tugas fiswan metabolik
Tugas fiswan metabolikTugas fiswan metabolik
Tugas fiswan metabolik
Dewa Bujangga
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptxAaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
AaaaaaaMETABOLISME_PROTEIN_by_febri.pptx
Anonymousqg7UR6FWDZ

More from fikri asyura (20)

Angina pectoris stabil
Angina pectoris stabilAngina pectoris stabil
Angina pectoris stabil
fikri asyura
Pneumonia
PneumoniaPneumonia
Pneumonia
fikri asyura
Transfusi darah
Transfusi darahTransfusi darah
Transfusi darah
fikri asyura
Toksoplasmosis 3 a
Toksoplasmosis 3 aToksoplasmosis 3 a
Toksoplasmosis 3 a
fikri asyura
Sistosomiasis
SistosomiasisSistosomiasis
Sistosomiasis
fikri asyura
Reaksi hipersensitivitas
Reaksi hipersensitivitasReaksi hipersensitivitas
Reaksi hipersensitivitas
fikri asyura
Rabies
RabiesRabies
Rabies
fikri asyura
Lupus eritematosus sistemik
Lupus eritematosus sistemikLupus eritematosus sistemik
Lupus eritematosus sistemik
fikri asyura
Filariasis
FilariasisFilariasis
Filariasis
fikri asyura
Demam reumatik
Demam reumatikDemam reumatik
Demam reumatik
fikri asyura
Askariasis
AskariasisAskariasis
Askariasis
fikri asyura
Artritis reumatoid
Artritis reumatoidArtritis reumatoid
Artritis reumatoid
fikri asyura
Artritis gout
Artritis goutArtritis gout
Artritis gout
fikri asyura
Ankilostomiasis
AnkilostomiasisAnkilostomiasis
Ankilostomiasis
fikri asyura
Anemia
AnemiaAnemia
Anemia
fikri asyura
P petri dbd
P petri dbdP petri dbd
P petri dbd
fikri asyura
P petri tifoid
P petri tifoidP petri tifoid
P petri tifoid
fikri asyura
P petri sepsis
P petri sepsisP petri sepsis
P petri sepsis
fikri asyura
P petri malaria
P petri malariaP petri malaria
P petri malaria
fikri asyura

Recently uploaded (20)

SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib MuhammadChapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Chapter 3 - Network Thread and Attack Najib Muhammad
Universitas Teknokrat Indonesia
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
Chapter 1 - Network Security.pptx
Chapter 1 -        Network Security.pptxChapter 1 -        Network Security.pptx
Chapter 1 - Network Security.pptx
Universitas Teknokrat Indonesia
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMASOP ASESMEN MADRASAH  2025 KEMENTERIAN AGAMA
SOP ASESMEN MADRASAH 2025 KEMENTERIAN AGAMA
ZulfikarRidwan2
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
RPT PEND MORAL.docxUNTU RUJUKAN GURU 2025
ROBIATUL29
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptxMateri Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
Materi Tarhib Ramadhan, PRM Situsar.pptx
imamtarmiji2
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptxpertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
pertemuan 11 new- asuhan komunitas 2025.pptx
AyiDamayani
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsiMenggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
Menggambar Objek Tumbuhan dengan memperhatikan proporsi
suandi01
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
MODUL-AJAR-KELAS-9-sem-GENAP kurikulum 2013
HariSucihatiHutahaea
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
MATERI KE 3 BACAAN MAD (PANJANG) TAHSIN 2025
BangZiel
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptxBERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
BERBICARA FORMAL, NONFORMAL, DAN PRESENTASI.pptx
putuariutama
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...RENCANA  + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
RENCANA + Link2 MATERI BimTek *"PTK 007 (Rev-5 Thn 2023) + Perhitungan TKDN ...
Kanaidi ken
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptxTopik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
Topik 1 - Memahami Konsep Literasi Dasar.pptx
SyamsuRiwal2
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
BUNGAI JAKU SEMPAMA dikena bala pengajar Iban nyadika malin dalam ngajar.
SantaMartina2
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information SystemDaftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Daftar Judul Paper Artificial Intelligence in Information System
Ainul Yaqin
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Restrukturisasi dan Redistribusi Ekonomi melalui Danantara: Pesimis atau Opti...
Dadang Solihin
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalamkimia farmasi mengenai materi kimia dalam
kimia farmasi mengenai materi kimia dalam
dessyratnasari13
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
5. Program Semester Mapel Bahasa Indonesia.docx
KhusnulAzizah4

Metabolisme protein 1

  • 2. Metabolisme Protein & Asam amino Implikasi Medis. 20 AA pada Protein esesnsial utk Kesehatan Defisiensi AA tertentu secara endemis penyebab suatu penyakit Suatu daerah di Afrika Barat, terdapat defisiensi Triptopan dan Lisin (makanan utama jagung). Penyakit tersebut diantaranya Kwashiorkor dan Marasmus
  • 3. Kwashorkor,terjadi bila anak disapih dengan karbohidrat, tetapi miskin protein. Marasmus terjadi bila makanan kurang Kalori dan Asam amino spesifik
  • 4. Asam amino Untuk kesehatan ( biological essensial) diperlukan 20 macam asam amino 12 macam dapat disintesis sendiri oleh jaringan tubuh ( AA non esensial), yaitu 9 dari senyawa antara, amfibolik 3 dari AA esensial ( metionin, fenil alanin dan lisin) yaitu sistein, tirosin dan hidroksi lisin
  • 5. Protein tertentu relatif rendah AA esensial. Oleh karenanya protein yang dikonsumsi tidak hanya berasal dari satu sumber, tapi perlu bervariasi. Sumber protein : Susu,ikan, daging, tahu, tempe, telur, dsb.
  • 6. Kelompok Asam amino Asam amino esensial AA non-esensial Arginin Leusin Alanin , glisin Histidin Lisin Asparagin ,prolin Isoleusin Aspartat , hidr prolin Metionin Sistein , serin Fenil alanin Glutamat , tirosin Treonin Glutamin , hidr-lisin Triptofan Valin
  • 7. Sumber Asam amino manusia: 1. Protein makanan 2. Pemecahan protein tubuh 3. Dari senyawa amfibolik ( senyawa antara glikolisis, TCA).
  • 8. Sumber asam amino 1. Protein makanan berasal dari berbagai sumber seperti ikan, daging, telur, biji-bijian dan susu. Protein Biji-bijian mengandung asam amino bervariasi dan adakalanya tidak mengandung 1 atau 2 AA. Jagung tidak mengandung triptopan dan lisin
  • 9. Sumber asam amino 2. Pemecahan protein tubuh juga bervariasi. Otot dan kolagen lebih lama sedangkan enzim dan protein hormon sangat cepat. Dibawah ini terlihat waktu paruh beberapa protein
  • 10. Waktu paruh protein tubuh JENIS PROTEIN Waktu paruh HATI 10 HARI PLASMA 10 HARI OTOT 180 HARI Kolagen 180 hari Mukosa intestin Bbrp hari Hormon Enzim 6.5 9 mni 0.5 150 jam Protein tubuh Rrt 80 hari
  • 11. Sumber asam amino 3. Senyawa antara: Piruvat Oksaloasetat Alfa keto-glutarat
  • 12. Metabolisme asam amino terjadi sebagai berikut A. Biosintesis Asam amino B. Katabolisme Asam amino 1- gugus amino 2- rangka karbon C. Pembentukan senyawa- senyawa khusus
  • 13. Biosintesis Asam Amino Melibatkan 3 enzim utama: 1. Glutamat dehidrogenase 2. Glutamin sintetase 3. Transaminase
  • 14. Glutamat: Aminasi 留 ketoglutarat dikatalisis oleh glutamat dehidrogense Glutamin: Aminasi glutamat menjadi glutamin dikatalisis oleh glutamin sintase. Alanin: Transaminasi piruvat membentuk alanin Aspartat: Transaminasi Oksaloasetat membentuk aspartat Asparagin: Konversi Aspartat menjadi asparagin dikatalisis oleh asparagin sintase
  • 15. Glutamat dehidrogenase Alfa Ketoglutarat Glutamat NH+ H2O NADH +H+ NAD+
  • 16. Glutamin sintetase Glutamin sintetase GLUTAMAT GLUTAMIN NH+ Mg ATP Mg ADP + P
  • 19. Serin: Transaminasi dan defosforlasi dari 3-Fosfogliserat Glisin : Disintesis dari glioksilat, glutamat atau alanin oleh glisin aminotransferase. Pada mamalia Glisin berasal dari Cholin dan Serin Prolin: Dari glutamat melalui pembalikan reaksi katabolisme prolin.
  • 20. Sistein. Tidak termasuk nutrisi esensial berasal dari Metionin (AA Esensial). Konversi lanjut metionin menjadi homosistein. Tirosin: Hidroksilasi fenilalanin oleh fenilalanin hodroksilase menghasilkan tirosin. Bila fenilalanin adekuat dalam nutrisi , maka tirosin bersifat nonesensial, tetapi karena reaksi irreversibel diet tirosin tak dapat mengantikan fenilalanin
  • 21. Hidroksi prolin dan Hidroksilisin. Kedua asam amino ini terdapat di kolagen, berasal dari prolin dan lisin hanya setelah keduanya dirubah jadi peptidil prolin dan peptidil lisin. Hidroksilasi peptidil prolin dan lisin menjadi Hidroksi prolin dan hidroksilisin dikatalisis oksidaseyang memerlukan Vitamin C sebagai kofaktor. Valin, leusin dan isoleusin adalah AA esensial. Aminotransferase jaringan secara reversibel dapat merubah jadi asam ketonya. Asam keto dapat mengantikan asam amino bersangkutan dalam diet
  • 22. Selenosistein. Asam amino ini terdapat pada protein, sebagai pusat aktif berbagai enzim , seperti tioredoksin reduktase, glutation peroksidase, deiodinase yang merubah tyroksin (T4) menjadi T3.
  • 23. Katabolisme Asam amino 1. Katabolisme gugus amino. Melibatkan 3 macam enzim yg pegang peranan utama : 1. Glutamat dehidrogenase 2. Glutamin sintetase 3. Transaminase Efek gabungan 3 enzim ini : transformasi ion ammonium an- organik jadi amino organik AA.
  • 24. Katabolisme gugus amino Transaminasi ( terutama utk membentuk glutamat) perlu sumber dan penerimanya gugus amino.Sumber adalah Asam amino, penerima adalah asam keto, Reaksi dikatalisis transaminase alanin + alfa KG Glutamat + piruvat aspartat + alfa KG Glu + oksaloasetat Transaminase memerlukan ko enzim Piridoksal- piridoksamin fosfat ( Vit B 6)
  • 25. Transaminase Beberapa transaminase , Nama tergantung dari Asam amino (substrat). Alanin transaminase (SGPT) Aspartat transaminase (SGOT) Treonin transaminase Tirosin transaminase Dll
  • 26. CH3 CH3 | | H C-NH3 + AK trans C= O + Glu | aminasi | O - C =O - O- C = O alanin piruvat
  • 27. Metabolisme gugus amino 2.DEAMINASI Yaitu pembebasan ion ammonium dari asam amino.Terdapat macam-macam deaminasi: 1. Deaminasi oksidatif 2. Deaminasi langsung 3. Deaminasi dg dehidratase 4. Deaminase hidrolase Ion ammonium sangat toksik terhadap sel syaraf oleh karena itu kadar normalnya tak melebihi 100 ug/ L cairan tubuh
  • 28. Bila kadar ion ammonium tinggi terjadi intoksikasi ammonia dengan tanda: mual, muntah, lethargi, coma, Untuk homeostasis ion ammonium diubah menjadi ureum melalui serangkaian reaksi yang disebut siklus Krebs- Henseleit ( siklus Urea)
  • 29. Siklus Urea Di Hati terdapat enzim2 utk siklus ini. meliputi 5 reaksi yang berturut menghasilkan molekul antara karbamoil fosfat, sitrulin, arginisuksinat, arginin dan ornitin. Reaksi dikatalisis oleh 5 macam enzim ,karbamoil fosfat sintase, ornitin karbamoilase, argino suksinat sintetase, argino suksinase dan arginase. Gugus amina pada molekul ureum berasal dari ion ammonium dan aspartat.
  • 31. Defisiensi enzim siklus Urea Ada kala aktivitas enzim terganggu atau disintesis tak sempurna (defisiensi). Hal ini menimbulkan penyakit yang tergolong kelainan genetik berturut- turut adalah : 1. Hiperammonemia tipe 1 2. Hiperammonemia tipe 2 3. Sitrulinemia 4. Arginosuksinat asiduria 5. Argininemia
  • 32. Pertukaran Asam amino antara Organ dan Sirkulasi Otot menghasilkan lebih dari 50% asam amino bebas, sedangkan hati tempat terjadinya Siklus Urea. Otot membebaskan Asam amino (lebih dari 50% adalah Alanin dan glutamin). Sebaliknya otot hanya menyerap sejumlah kecil serin,sistein dan glutamat dari sirkulasi.
  • 33. SIKLUS GLUKOSA - ALANIN Liver darah otot GLUKOSA Glukosa Glukosa Piruvat Urea piruvat NH3 NH3
  • 34. Hati & Saluran Cerna Keduanya menyerap AA yg dibebaskan oleh Otot. Alanin terutama oleh Hati, Glutamin oleh Sal Cerna.
  • 35. Otak Menyerap lebih banyak valin dibanding AA lain. Kemampuan mengoksidasi AA bercabang (leu, ile dan val) otak 4 kali lebih besar dari otot dan hati
  • 36. Ginjal Merupakan sumber utama serin,sedang alanin hanya dl jlh kecil, tetapi penting. Menyerap glutamin, prolin dan glisin dari sirkulasi