1000 HPK
dihitung dari sejak hari pertama kehamilan, kelahiran bayi sampai anak usia 2 tahun, maka periode ini merupakan periode 1000 hari pertama kehidupan manusia
ada yang menyebutnya sebagai "periode emas", "periode kritis",
"Anak multitalenta merupakan salah satu ciri penting kriteria generasi platinum
GIZI DAN PENGASUHAN KELUARGA SEHAT (1).pptxImamMunandar38
油
Dokumen tersebut membahas tentang pentingnya pengasuhan keluarga sehat khususnya pada 1000 hari pertama kehidupan (masa kehamilan hingga anak berusia 2 tahun) untuk memastikan tumbuh kembang optimal anak. Dokumen ini juga menjelaskan peran keluarga dan orang tua dalam memenuhi kebutuhan dasar anak, serta dampak jangka pendek dan panjang bila pengasuhan tidak dilakukan dengan baik.
Dokumen tersebut membahas tentang ASI, meliputi komposisi ASI, tahapan pembentukan ASI, pengertian IMD, manfaat IMD, tahapan IMD, dan keunggulan pemberian ASI eksklusif bagi bayi dan ibu."
1000 hari pertama kehidupan untuk generasi yang lebih baikMohammad Endi
油
Tiga kalimat ringkasan dokumen tersebut adalah:
Dokumen tersebut membahas pentingnya pemenuhan gizi selama 1000 hari pertama kehidupan (sejak kehamilan hingga usia 2 tahun) untuk pertumbuhan dan perkembangan anak yang sehat serta cerdas. Pemenuhan gizi meliputi asupan gizi ibu hamil, pemberian ASI eksklusif, dan imunisasi dasar untuk bayi.
1. Dokumen tersebut membahas tentang pemenuhan nutrisi pada berbagai kelompok usia mulai dari neonatus, bayi, balita, hingga anak pra sekolah. Nutrisi yang dianjurkan berupa ASI eksklusif untuk neonatus dan bayi, sedangkan untuk balita dan anak pra sekolah disarankan makanan pendamping bergizi.
1. Dokumen tersebut membahas tentang pemenuhan nutrisi pada berbagai kelompok usia mulai dari neonatus, bayi, balita, hingga anak pra sekolah. Nutrisi yang dianjurkan berupa ASI eksklusif untuk neonatus dan bayi, sedangkan untuk balita dan anak pra sekolah disarankan makanan pendamping bergizi.
Dokumen tersebut membahas mengenai pendekatan diagnosis, pencegahan, dan tata laksana stunting pada anak, termasuk pentingnya 1000 hari pertama kehidupan, peran nutrisi, cara mencegah stunting, waktu yang tepat untuk mencegah stunting, penyebab weight faltering, pemeriksaan fisik dan antropometri, identifikasi red flag, rekomendasi pemberian makan untuk mencegah stunting, makanan pendamping ASI, dan strategi pemberian MPASI
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibuDokter Tekno
油
Gizi yang seimbang dan memenuhi kebutuhan khusus selama kehamilan penting untuk pertumbuhan dan perkembangan janin. Kebutuhan zat gizi seperti protein, besi, asam folat, dan kalori meningkat selama kehamilan. Pemantauan status gizi ibu hamil melalui berat badan dan tinggi badan penting untuk mencegah gangguan pertumbuhan janin.
ASI (Air Susu Ibu) memberikan nutrisi yang sangat penting untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi, terutama untuk otak. ASI eksklusif harus diberikan hingga bayi berusia 6 bulan. Faktor-faktor seperti makanan ibu dan ketentraman jiwa dapat mempengaruhi produksi ASI, sementara pemberian ASI dapat menghadapi masalah seperti pembengkakan payudara.
Dokumen tersebut membahas tentang prinsip gizi yang seimbang untuk bayi, mulai dari pentingnya menyusui sampai umur 6 bulan, kemudian pemberian makanan pendamping ASI setelahnya. Dokumen juga menjelaskan kandungan gizi yang baik dalam ASI dan cara yang tepat dalam memberikan makanan pendamping.
1. Dokumen tersebut membahas tentang pemenuhan nutrisi pada berbagai kelompok usia mulai dari neonatus, bayi, balita, hingga anak pra sekolah. Nutrisi yang dianjurkan berupa ASI eksklusif untuk neonatus dan bayi, sedangkan untuk balita dan anak pra sekolah disarankan makanan pendamping bergizi.
1. Dokumen tersebut membahas tentang pemenuhan nutrisi pada berbagai kelompok usia mulai dari neonatus, bayi, balita, hingga anak pra sekolah. Nutrisi yang dianjurkan berupa ASI eksklusif untuk neonatus dan bayi, sedangkan untuk balita dan anak pra sekolah disarankan makanan pendamping bergizi.
Dokumen tersebut membahas mengenai pendekatan diagnosis, pencegahan, dan tata laksana stunting pada anak, termasuk pentingnya 1000 hari pertama kehidupan, peran nutrisi, cara mencegah stunting, waktu yang tepat untuk mencegah stunting, penyebab weight faltering, pemeriksaan fisik dan antropometri, identifikasi red flag, rekomendasi pemberian makan untuk mencegah stunting, makanan pendamping ASI, dan strategi pemberian MPASI
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibuDokter Tekno
油
Gizi yang seimbang dan memenuhi kebutuhan khusus selama kehamilan penting untuk pertumbuhan dan perkembangan janin. Kebutuhan zat gizi seperti protein, besi, asam folat, dan kalori meningkat selama kehamilan. Pemantauan status gizi ibu hamil melalui berat badan dan tinggi badan penting untuk mencegah gangguan pertumbuhan janin.
ASI (Air Susu Ibu) memberikan nutrisi yang sangat penting untuk pertumbuhan dan perkembangan bayi, terutama untuk otak. ASI eksklusif harus diberikan hingga bayi berusia 6 bulan. Faktor-faktor seperti makanan ibu dan ketentraman jiwa dapat mempengaruhi produksi ASI, sementara pemberian ASI dapat menghadapi masalah seperti pembengkakan payudara.
Dokumen tersebut membahas tentang prinsip gizi yang seimbang untuk bayi, mulai dari pentingnya menyusui sampai umur 6 bulan, kemudian pemberian makanan pendamping ASI setelahnya. Dokumen juga menjelaskan kandungan gizi yang baik dalam ASI dan cara yang tepat dalam memberikan makanan pendamping.
Jakarta Pasca Ibu Kota Negara - Majalah TelstraDadang Solihin
油
Banyak pertanyaan tentang bagaimana nasib Jakarta setelah tidak menjadi Ibu Kota Negara lagi. Sebagian besar masyarakat berkomentar bahwa Jakarta akan menjadi pusat bisnis. Jakarta diproyeksikan akan menjadi pusat ekonomi nasional pasca pemindahan ibu kota negara. Tentunya hal ini akan membuat Jakarta tetap akan menjadi magnet bagi investor, masyarakat ataupun pemerintah. Kawasan penyangga Jakarta seperti Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi diproyeksikan akan menjadi kawasan aglomerasi dengan tingkat pertumbuhan ekonomi yang cukup besar.
Puji dan syukur selalu kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan karunia-Nya sehingga Kumpulan Cerpen dari para siswa-siswi SMA Negeri 2 Muara Badak para perlombaan Sumpah pemuda tahun 2024 dengan tema Semangat Persatuan dan Kebangkitan dan perlombaan hari Guru tahun 2024 dengan tema Guru yang menginspirasi, membangun masa depan ini dapat dicetak. Diharapkan karya ini menjadi motivasi tersendiri bagi peserta didik SMA Negeri 2 Muara Badak yang lain untuk ikut berkarya mengembangkan kreatifitas. Kumpulan Cerpen ini dapat dimanfaatkan untuk menunjang Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) juga sebagai buku penunjang program Literasi Sekolah (LS) untuk itu, saya sebagai Kepala SMA Negeri 2 Muara Badak sangat mengapresiasi hadirnya buku ini.
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MUMUL CHAN
油
Semoga Modul Ajar Seni Musik Kelas VIII ini bisa menjadi referensi untuk kalian dan bermanfaat untuk bersama. Aamiin...
Salam Manis
Widya Mukti Mulyani
Penyuluhan KB 2021 Pertemuan III, Pola Asuh 1000 HPK.pptx
1. 1000 Hari Pertama Kehidupan
(HPK)
PENYULUHAN KELUARGA
BERENCANA
DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA
KABUPATEN LUWU TIMUR
2. 2
Gizi buruk adalah salah satu hal yang
menjadi masalah global, termasuk di
Indonesia. Pemenuhan gizi yang belum
tercukupi baik sejak dalam kandungan
hingga bayi lahir dapat menyebabkan
terjadinya berbagai masalah kesehatan,
baik pada ibu maupun bayinya. Salah satu
gangguan kesehatan yang berdampak
pada bayi yaitu stunting atau tubuh kerdil
dan kurangnya kecerdasan akibat kurang
gizi kronik
ISU STRATEGIS...
3. 3
1000 HPK adalah fase kehidupan
yang dimulai sejak terbentuknya janin
pada saat kehamilan (270 hari) sampai
dengan anak berusia 2 tahun (730
hari)
Apa yang dimaksud 1000 Hari Pertama
Kehidupan (1000 HPK)?
4. 4
1000 HPK disebut periode emas karena pada
periode ini terjadi perkembangan yang sangat
cepat sel-sel otak dan terjadi pertumbuhan
serabut-serabut saraf dan cabang-cabangnya
sehingga terbentuk jaringan saraf dan otak
yang kompleks. Perkembangan otak ini
hampir sempurna yaitu mencapai 80%,
sehingga akan menentukan kualitas manusia
dimasa depan
Mengapa 1000 HPK disebut sebagai periode
emas?
5. 5
Asupan Gizi
Asupan gizi pada masa kehamilan adalah semua nutrisi yang
didapat bayi berasal dari ibu. Bayi memakan apa yang dimakan
ibu.
Ibu hamil harus memperhatikan kualitas dan kuantitas makanan
yang dikonsumsinya karena dapat menentukan kesehatan
seumur hidup seorang anak
Sedangkan pada masa setelah kelahiran sampai dengan usia
anak 2 tahun, perlu diperhatikan asupan gizi diantaranya Inisiasi
Menyusu Dini (IMD), ASI Eksklusif hingga usia 6 bulan, ASI
diteruskan hingga usia anak 2 tahun, dan Makanan Pendamping
ASI (MPASI) sejak bayi berusia 6 bulan.
Apa saja yang perlu diperhatikan dalam
1000 HPK agar optimal?
6. 6
Stimulasi
Stimulasi harus dilakukan secara terus menerus,
dilakukan baik oleh orang tua maupun pengasuh,
dalam suasana yang menyenangkan dan melibatkan
sebanyak mungkin bentuk stimulasi.
Stimulasi bisa berupa stimulasi visual (merangsang
penglihatan anak dengan melakukan kontak mata,
bermain dengan mainan berbagai warna), auditory
(merangsang pendengaran dan bahasa anak dengan
mengajaknya bicara), taktil (merangsang sensor raba
seperti dengan membelai anak) dan lainnya. (BKB)
Apa saja yang perlu diperhatikan dalam
1000 HPK agar optimal?
7. 7
Pola Pengasuhan
Dengan pola pengasuhan yang baik
maka kebutuhan kesehatan dan gizi,
kebutuhan kasih sayang dan
kebutuhan stimulasi anak akan
terpenuhi. (BKB)
Apa saja yang perlu diperhatikan dalam
1000 HPK agar optimal?
8. 8
Perawatan Kesehatan
Anak yang sehat akan tercegah dari berbagai
infeksi penyakit.
Bila anak terkena infeksi akan mempengaruhi
nafsu makan sehingga akan mengganggu
pemenuhan gizi anak.
Selain itu, untuk mencegah anak tertular
penyakit infeksi, anak perlu diberikan
imunisasi
Apa saja yang perlu diperhatikan dalam
periode emas anak agar optimal?
9. 9
Asupan gizi selama masa kehamilan akan
mempengaruhi dan menentukan perkembangan sel-
sel otak janin.
Apabila asupan gizi tidak mengandung zat-zat gizi
yang dibutuhkan dan keadaan ini berlangsung lama
akan menyebabkan perubahan metabolisme dalam
otak, akibatnya terjadi ketidakmampuan otak untuk
berfungsi normal.
Dalam keadaan yang lebih berat, kekurangan asupan
gizi dapat menyebabkan gangguan perkembangan
otak, perkembangan motorik, sensorik dan
pertumbuhan badan yang sehat serta pembentukan
sistem kekebalan tubuh anak
Apa saja manfaat asupan gizi bagi perkembangan
janin selama masa kehamilan?
10. 10
Kolustrum adalah Air Susu Ibu (ASI) pertama keluar yang
berwarna kekuningan, dan diproduksi dalam beberapa hari
setelah persalinan.
Apa itu kolustrum?
Apa saja kandungan dan kegunaan yang terdapat
dalam kolustrum?
Zat antibody : melindungi terhadap infeksi dan alergi.
Banyak sel darah putih : melindungi terhadap infeksi.
Pencahar : membersihkan mekonium (kotoran yang dihasilkan
bayi selama dalam Rahim), membantu mencegah bayi
kuning/ikterus.
Faktor-faktor pertumbuhan : membantu usus berkembang lebih
matang dan mencegah alergi.
Kaya vitamin A : mengurangi keparahan infeksi dan mencegah
penyakit mata.
11. 11
IMD adalah memberikan kesempatan bayi untuk
memulai menyusu pada ibunya sendiri segera
setelah lahir, dengan meletakkan bayi yang baru
lahir di dada ibunya dan membiarkan bayi
merayap dengan nalurinya sendiri mencari
puting susu ibu untuk menyusu. IMD dilakukan
setidaknya 1 jam atau lebih, sampai bayi selesai
menyusu sendiri.
Apa yang dimaksud dengan Inisiasi Menyusu Dini
(IMD)?
12. 12
Menurunkan angka kematian bayi karena hypothermia (suhu
badan rendah dibawah 35 derajat Celsius) karena dada ibu dapat
menghangati bayi dengan suhu yang tepat.
Bayi mendapatkan kolostrum yang kaya akan anti bodi, penting
untuk perkembangan usus dan ketahanan bayi terhadap infeksi.
Bayi akan terhindar dari bakteri meskipun tanpa dibersihkan
maupun tak dilapisi pembungkus karena bayi akan memperoleh
zat kekebalan dari ASI
Apa manfaat IMD untuk bayi?
Apa manfaat IMD untuk ibu?
Ibu dan bayi menjadi lebih tenang.
Jalinan kasih sayang ibu dan bayi lebih baik.
Sentuhan, jilatan, usapan pada puting susu ibu akan
merangsang pengeluaran Air Susu Ibu (ASI).
Membantu kontraksi rahim, mengurangi resiko
pendarahan, dan mempercepat pelepasan plasenta (tali
pusar bayi).
13. 13
ASI Eksklusif adalah pemberian ASI saja tanpa makanan
dan minuman yang lain, termasuk air putih sampai bayi
berusia 6 bulan. Obat-obatan diperbolehkan selama ada
petunjuk dokter atau petugas kesehatan
Apa yang dimaksud dengan ASI Eksklusif?
Mengapa ASI penting diberikan hingga usia 2
tahun?
Karena ASI tetap yang terbaik dan kaya nutrisi
dibandingkan dengan susu formula, dalam ASI
mengandung zat anti bodi yang bermanfaat bagi
kekebalan tubuh dari serangan virus dan bakteri, serta
dapat mencegah resiko alergi dan asma pada anak
14. Aspek Gizi
Aspek immunologik
Aspek Psikologis
Aspek Kecerdasan
Aspek Neurologis
Aspek ekonomis
Aspek Penundaan Kehamilan
ASI
MAKANAN
TERBAIK
15. 15
4 PILAR GIZI SEIMBANG
DALAM TGS:
1. Makan Makanan
Beragam (dalam jumlah
yang cukup dan
proporsional)
2. Menerapkan Pola Hidup
Bersih
3. Melakukan Aktifitas Fisik
4. Memantau Berat Badan
Ideal
TERAPKAN POLA HIDUP BER GIZI SEIMBANG
17. APA YANG TERJADI JIKA TERDAPAT GANGGUAN GIZI
PADA MASA JANIN DAN USIA DINI
18. Pemeriksaan
Kehamilan
Persalinan,
nifas &
neonatal
Pelayanan bagi
bayi
Pelayanan
bagi balita
Pelayanan
bagi anak
SD
Pelayanan bagi anak
SMP/A & remaja
P4K
Buku KIA
ANC terpadu
Kelas Ibu Hamil
Fe & asam folat
PMT ibu hamil
TT ibu hamil
Inisiasi Menyusu Dini
Vit K 1 inj
Imunisasi Hep B
Rumah Tunggu
Kemitraan Bidan Dukun
KB pasca persalinan
PONED-PONEK
ASI eksklusif
Imunisasi dasar
lengkap
Pemberian
makan
Penimbangan
Vit A
Pemantauan
pertumbuhan &
perkembangan
PMT
Penjaringan
Bln Imunisasi
Anak Sekolah
Upaya Kes Sklh
PMT
Kespro
remaja
Konseling:
Gizi
HIV/AIDS,
NAPZA dll
Fe
1000 hari pertama kehidupan
Konseling
Pelayanan
KB
PKRT
Pelayanan
PUS & WUS
PERAWATAN BERKELANJUTAN
24. 24
Gizi kurang &
infeksi
Otak Kosong bersifat
permanen
Tak terpulihkan
MUTU RENDAH
Gizi cukup &
sehat
Anak cerdas
dan produktif
MUTU SDM TINGGI
ASET
DAMPAK KURANG GIZI
BEBAN
Sumber : FKM UI & Unicef, 2002
#18: Dalam upaya meningkatkan akses dan kualitas pelayanan kesehatan ibu dan anak, dilakukan dengan pendekatan Continuum of Care yang dimulai sejak masa pra hamil, hamil, bersalin dan nifas, bayi, balita, hingga remaja dan wanita usia subur.
Pada masa pra hamil, program ditujukan bagi pasangan usia subur (PUS) melalui program keluarga berencana, yang diarahkan menggunakan metode kontrasepsi jangka panjang (MKJP). Dengan demikian, diharapkan setiap PUS dapat merencanakan kehamilannya dengan baik dan terhindar dari kehamilan yang tidak diinginkan (KTD). Untuk PUS juga dikembangkan Pelayanan Kesehatan Reproduksi Terpadu (PKRT) di Puskesmas.
Pada masa kehamilan, program ditujukan untuk menjaga kesehatan ibu dan janin yang dikandungnya, dan apabila terdapat komplikasi atau faktor risiko diupayakan dapat dideteksi secara dini dan dilakukan intervensi. Kegiatan yang dilakukan meliputi Program Perencaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K), pelayanan antenatal terpadu (HIV, malaria, gizi, dll), dan pelaksanaan kelas ibu hamil.
Pada tahap persalinan dan nifas, diupayakan agar setiap persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan di fasilitas pelayanan kesehatan. Upaya tersebut antara lain dilakukan melalui pengembangan rumah tunggu kelahiran di daerah dengan akses sulit dan kemitraan bidan dan dukun untuk daerah dengan proporsi persalinan oleh dukun masih tinggi. Setelah melahirkan, diupayakan agar setiap ibu mendapat pelayanan nifas, termasuk KB pasca persalinan.
Apabila terjadi komplikasi pada masa kehamilan, persalinan, dan nifas, maka perlu dirujuk dan mendapatkan penanganan tepat waktu di fasyankes dasar (Puskesmas PONED) maupun fasyankes lanjutan (RS PONEK).