Jaringan saraf terdiri dari neuron dan neuroglia. Neuron menghantarkan impuls saraf dan terdiri dari dendrit, badan sel, dan akson. Neuroglia mendukung neuron dan terdiri dari astroglia, oligodendroglia, dan mikroglia. Jaringan saraf menghubungkan panca indera, otak, dan organ lainnya.