際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
peRKemban
gan
Kurikulum
materi Ips
Sd
MANFAAT PENDIDIKAN IPS SD
Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
adalah mata pelajaran yang
mempelajari kehidupan sosial
yang kajiannya
mengintegrasikan bidang
ilmu-ilmu sosial (ilmu sejarah,
ilmu geografi, ilmu ekonomi,
dan ilmu sosiologi) dan
humaniora (aspek norma,
nilai, bahasa, seni, dan
budaya).
ARTI ILMU
PENGETAHUAN
SOSIAL
 Memahami berbagai fenomena social
guna mengambil keputusan dalam
kehidupan.
 Mengembangkan kemampuan
komunikasi sosial
 Mengembangkan kemampuan dasar
dalam memecahkan masalah sosial.
 Mengembangkan logika dan fakta
dalam mengambil kesimpulan
ataupun keputusan.
 Mengembangkan kemampuan
menganalisis masalah sosial secara
terpadu.
TUJUAN PENDIDIKANIPS
DI SEKOLAH DASAR
Materi
pembelaja
ran ips
pada
setiap
tingkat
pendidika
Materi pembelajaran ips Kelas 1 dan 2
sd
 Bagaimana cara menghargai
keberagaman
penduduk,budaya,agama,dan
ras di Indonesia.
 Mengajarkan siswa agar
berbudi pekerti yang luhur.
 Mengajarkan siswa
bagaimana cara yang baik
dalam kehidupan sosial.
 Mengajarkan siswa
bagaimana berperilaku yang
baik dan benar.
MATERI IPS
KELAS 3
 Mengenal lingkungan
sekitar.
 Membuat denah
lingkungan.
 Pentingnya bekerja sama.
 Jenis-jenis pekerjaan.
 Kegitan jual beli.
 Mengenal uang.
 Menghargai kebhinekatunggalikaan
dan keberagaman bangsa.
 Mengelompokkan identitas suku
bangsa dan status ekonomi
masyarakat sekitar.
 Mengetahui jasa - jasa proklamator
kemerdekaan RI serta
meneladaninya.
 Menerima tempat tinggal dan
lingkungannya sebagai bagian NKRI
dengan empati terhadap kehidupan
sekitarnya.
MATERI IPS
KELAS 4
MATERI IPS
KELAS 5
 Perilaku cinta tanah air dan bangsa.
 Melaksanakan hak dan kewajiban sesuai
dengan UUD 1945.
 Perilaku beriman dan bertaqwa.
 Menyajikan berbagai permasalahan sosial
di lingkungan melalui gambar, video dan
cerita.
 Menerima keputusan atas dasar
kesepakatan (musyawarah mufakat).
 Mengetahui dan menghargai
keanekaragaman sosial, budaya, dan
ekonomi dalam bingkai Bhinneka Tunggal
 Perkembangan sistem
administrasi wilayah
Indonesia.
 Kenampakan alam dan
keadaan sosial.
 Benua  benua di dunia.
 Gejala  gejala alam di
Indonesia dan negara 
negara tetangga.
 Kegiatan ekspor impor.
MATERI IPS
KELAS 6
Kurikulum
merupakan serangkaian rencana
pembelajaran mengenai mata
pelajaran, metode pembelajaran
dan tujuan pembelajaran yang di
tempuh oleh siswa yang telah di
sesuaikan dengan jenjang
pendidikan masing masing.
Pengertian
kurikulum
Tujuan kurikulum ips sd
 Membekali anak didik dengan pengetahuan sosial yang berguna dalam
kehidupannya kelak di masyarakat.
 Membekali anak didik dengan kemampuan mengidentifikasi, menganalisis, dan
menyusun alternatif pemecahan masalah sosial yang terjadi dalam kehidupan di
masyarakat.
 Membekali anak didik dengan kemampuan berkomunikasi dengan sesama warga
masyarakat dan berbagai bidang keilmuan serta bidang keahlian.
 Membekali anak didik dengan kesadaran serta sikap mental yang positif dan
keterampilan terhadap pemanfaatan lingkungan hidup yang menjadi bagian dari
kehidupan tersebut.
 Membekali anak didik dengan kemampuan mengembangkan pengetahuan dan
keilmuan IPS sesuai dengan perkembangan kehidupan, masyarakat, ilmu
pengetahuan dan teknologi.
 Manusia , tempat dan
lingkungan.
 Waktu, keberlanjutan dan
perubahan.
 Sistem sosial dan budaya.
 Perilaku ekonomi dan
kesejahteraan.
RUANG LINGKUP
kurikulum
IPS SD
Perkemba
ngan
kurikulum
ips sd
Kurikulum ips sd
tahun 1964
Ditinjau dari segi tujuan kurikuler,
kurikulum 1964 lebih menekankan
unsur tujuan pendidikan
kewargaan negara/moral.
Dalam kurikulum 1975 unsur pendidikan
kewarganegaraan dalam IPS mulai
dipisahkan dan dijadikan bidang studi
tersendiri dengan nama Pendidikan Moral
Pancasila (PMP).
Kurikulum ips sd
tahun 1975
Kurikulum ips sd
tahun 1994
Kurikulum ips sd
tahun 2006
Dalam kurikulum 1994 antara IPS dan PMP
tetap terpisah, namun PMP mengalami
perubahan nama menjadi Pendidikan
Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN).
Materi mulai disederhanakan dan diserahkan
kepada guru selaku pengembang kurikulum
untuk memperluas dan memperdalam materi.
Kurikulum IPS 2006 mengacu pada
pembelajaran IPS yang PAKEM (Pembelajaran
Aktif Kreatif Efektif dan Menyenangkan) karena
di tangan gurulah kurikulum ini hidup dan
berkembang. Materi lebih simpel dan efektif
namun memilki nuansa yang padat dan
memiliki paradigma baru dalam pembelajaran
IPS
Karakteristik kurikulum 2013 adalah
tematik integratif dan berbasis sains.
Proses pembelajaran menekankan
aspek kognitif, afektif, psikomotorik
melalui penilaian berbasis tes dan
portofolio saling melengkapi.
Kompetensi yang ingin dicapai adalah
kompetensi yang berimbang antara
sikap (attitude), keterampilan (skiil),
serta pengetahuan (knowledge).
Kurikulum ips sd
tahun 2013
KURIKULUM MERDEKA IPS
Kebijakan pengembangan Kurikulum Merdeka tertuang
pada Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Republik Indonesia Nomor 958/P/2020 tentang
Capaian Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia
Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah.
Dimana dengan kemampuan dan perkembangan
peserta didik. Ilmu pengetahuan sosial atau IPS
menjadi payung integrasi dari berbagai cabang disiplin
ilmu sosial dan humaniora untuk menguatkan
kompetensi para peserta didik agar memiliki wawasan
dan keterampilan dalam berpikir bertindak dan memiliki
kepedulian terhadap bangsa dan masyarakatnya,
dimana mata pelajaran IPS terdiri dari sejarah,
sosiologi, ekonomi dan geografi.
Sejarah fokusnya adalah manusia dalam ruang dan
waktu, sementara sosiologi fokusnya adalah masyarakat,
ekonomi manusia dalam memenuhi kebutuhan, serta
geografi fokusnya adalah manusia dalam ruang dan
interaksi dengan alam dan lingkungan. Harapan pada
peserta didik dalam pembelajaran IPS agar mereka
mampu menganalisis berbagai fenomena manusia,
masyarakat, dan lingkungan dengan perspektif ilmu
pengetahuan sosial. Dimana tujuannya adalah untuk
menumbuhkan perspektif IPS peserta didik dalam
mengkaji fenomena manusia, masyarakat, dan
lingkungan serta mampu berkontribusi secara positif
menjadi warga negara yang aktif agar berpikir dan
bertindak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
 Jadi dapat digaris bawahi bahwa kajian dari mata pelajaran IPS adalah
lingkungan, manusia, serta masyarakat. Mengusung semangat merdeka
belajar dan menekankan aspek kompetensi baik sikap, pengetahuan,
maupun keterampilan. Sehingga peserta didik aktif melalui materi, aktivitas,
serta projek pembelajaran, dalam konteks nasionalisme mata pelajaran IPS
menjadi penting dan strategis untuk mewujudkan generasi penerus yang
berwawasan kebangsaan dan global.
 Sesuai dengan amanat Undang-Undang SISDIKNAS nomor 20 tahun 2003
Salah satu tujuan pembelajaran IPS dalam rangka menyusun rasa
nasionalisme adalah menguatkan wawasan nasionalisme itu kepekaan serta
kesadaran peserta didik mengenai fenomena lingkungan fisik maupun
sosial sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dimana karakter peserta didik
Indonesia yang hendaknya ditumbuhkembangkan adalah profil pelajar
Pancasila.
 Profil Pelajar Pancasila yang terdiri dari beriman dan
bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlak
mulia, Berkebhinekaan Global, Gotong-royong, mandiri,
kreatif, serta mampu untuk bernalar kritis. Profil Pelajar
Pancasila adalah salah satu kriteria standar kelulusan dalam
satuan pendidikan maka ketercapaiannya dari enam profil
tersebut harus terintegrasi dalam proses pembelajaran di
mata pelajaran IPS
 Harapan besar dalam pembelajaran IPS adalah dapat
memberikan kontribusi solusi atas berbagai masalah yang
terkait dengan manusia, masyarakat, dan lingkungan.
Tugas
 Tugas 2: menganalisis merancang
skenario pembelajaran IPS.
2-Pertemuan 2 Perkembangan Kurikulum IPS (1).pptx

More Related Content

Similar to 2-Pertemuan 2 Perkembangan Kurikulum IPS (1).pptx (20)

IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
agusfany1
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBERPERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
HelmiatulHasanah
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
1TAdisuryaPratama
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar PancasilaMateri pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
AinunAfif1
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
yusuf azharri
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
IAIN Pekalongan
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-21. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
Evi Sofia
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
IAIN Pekalongan
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura PontianakKajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Lili Puspita Sari
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.DPenjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
sarwani67
06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok
parulian
06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok
Eko Sulistianto
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptxProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
reska7
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptxMateri Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
YESIDAAPRILIANI2
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptxPPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
mesraferdadiningsih
Pengenalan-P5.pptx
Pengenalan-P5.pptxPengenalan-P5.pptx
Pengenalan-P5.pptx
GuaPaskalisBangkit
Dinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Dinamika Perkembangan Kurikulum di IndonesiaDinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Dinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
sitinapsiyah62
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Dinamika perkembangan kurikulum  2013Dinamika perkembangan kurikulum  2013
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Anwar Syaddad
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
wahyu120222
Pendidikan ips di sd
Pendidikan ips di sdPendidikan ips di sd
Pendidikan ips di sd
arif08
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA_rev.pdf
agusfany1
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBERPERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
PERSPEKTIF_MODUL_8_PPT KELAS PGSD UT JEMBER
HelmiatulHasanah
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjjaSilabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
Silabus kelas 1 usjsjsh jsjsjsjjs jsjsjsjhshshs sjjsjsjsjsjjs sjjsjsjsjja
1TAdisuryaPratama
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar PancasilaMateri pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Materi pengenalan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
AinunAfif1
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
Ilmupengetahuansosialsebagaihakekatpendidikan 131202053141-phpapp02
yusuf azharri
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
IAIN Pekalongan
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-21. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
1. silabus-tematik-terpadu-kelas-1-semester-1-2
Evi Sofia
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 21. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
1. silabus tematik terpadu kelas 1 semester 1 & 2
IAIN Pekalongan
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura PontianakKajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Kajian IPS di SD PGSD FKIP Universitas Tanjungpura Pontianak
Lili Puspita Sari
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.DPenjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
Penjelasan kurikulum 2013 oleh Prof. Dr. Abdullah Alkaff, Ph.D
sarwani67
06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok
parulian
06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok06 silabus ips smp 20012017_ok
06 silabus ips smp 20012017_ok
Eko Sulistianto
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptxProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila.pptx
reska7
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptxMateri Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
Materi Pengenalan-P5 Profil Pelajar Pancasila.pptx
YESIDAAPRILIANI2
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptxPPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
PPT PERTEMUAN 1 Prespektiff pada SD.pptx
mesraferdadiningsih
Dinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Dinamika Perkembangan Kurikulum di IndonesiaDinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
Dinamika Perkembangan Kurikulum di Indonesia
sitinapsiyah62
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Dinamika perkembangan kurikulum  2013Dinamika perkembangan kurikulum  2013
Dinamika perkembangan kurikulum 2013
Anwar Syaddad
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx1. Dinamika Perkembangan Kurikulum  2013.pptx
1. Dinamika Perkembangan Kurikulum 2013.pptx
wahyu120222
Pendidikan ips di sd
Pendidikan ips di sdPendidikan ips di sd
Pendidikan ips di sd
arif08

Recently uploaded (18)

1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
Ratnaningrum15
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
NEWS News news EO WA.082164715377 advertising kendari buka sekarang rating te...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptxGrand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
ridhopes1
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptxKelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
FarahSalsabilaM
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR AnalyticsTopik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Seta Wicaksana
Certified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management ProfessionalCertified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management Professional
miraveranita2198
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 konstruksi kendari buka sekarang rating ter...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHBPPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
YuliaIya1
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
AnastangAnastang
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
NEWS News news EO WA.082164715377 percetakan kendari buka sekarang rating ter...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
Ratnaningrum15
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanianManajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
MasitahZiezie
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 prasasti kendari buka sekarang rating terti...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
NEWS News news: Wa.082164715377 EVENT ORGANIZER KENDARI buka sekarang Event O...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier KaryawanTopik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Seta Wicaksana
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR AnalyticsTopik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Seta Wicaksana
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdfCompany Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
PT. Jawara Data Nusantara
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
NEWS News news EO WA.082164715377 properti kendari buka sekarang rating terti...
Educations / Operator Open Office / Design GNU Joomla / ITe
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
1. PENDIRIAN FIRMA.PENCATATAN/ AKUNTANSI PENDIRIAN FIRMApptx
Ratnaningrum15
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptxGrand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
Grand Design Kementrian Jaknas dan Risken-Ardian.pptx
ridhopes1
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptxKelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
Kelompok 1 PKO_ Communicationin organization.pptx
FarahSalsabilaM
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR AnalyticsTopik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Topik 10 Kompensasi dan Manfaat Berbasis HR Analytics
Seta Wicaksana
Certified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management ProfessionalCertified Human Resource Management Professional
Certified Human Resource Management Professional
miraveranita2198
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHBPPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
PPT 11 MANAJEMEN-RESIKO1.pptADVFDBGFBNGDFSREHB
YuliaIya1
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA  TAHUN AJARAN 2024/2025
LAPORAN ASET SMPN 3 TANGGETADA TAHUN AJARAN 2024/2025
AnastangAnastang
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt2 PENGEMBANGAN DAN  PENGGABUNGAN USAHA.ppt
2 PENGEMBANGAN DAN PENGGABUNGAN USAHA.ppt
Ratnaningrum15
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanianManajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
Manajemen agribisnis adalah pengelolaan bisnis pertanian
MasitahZiezie
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier KaryawanTopik 8  Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Topik 8 Pelatihan Pengembangan dan Karier Karyawan
Seta Wicaksana
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR AnalyticsTopik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Topik 9 Manajemen Kinerja dengan HR Analytics
Seta Wicaksana
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdfCompany Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
Company Profile - PT Jawara Data Nusantara.pdf
PT. Jawara Data Nusantara

2-Pertemuan 2 Perkembangan Kurikulum IPS (1).pptx

  • 2. MANFAAT PENDIDIKAN IPS SD Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) adalah mata pelajaran yang mempelajari kehidupan sosial yang kajiannya mengintegrasikan bidang ilmu-ilmu sosial (ilmu sejarah, ilmu geografi, ilmu ekonomi, dan ilmu sosiologi) dan humaniora (aspek norma, nilai, bahasa, seni, dan budaya). ARTI ILMU PENGETAHUAN SOSIAL
  • 3. Memahami berbagai fenomena social guna mengambil keputusan dalam kehidupan. Mengembangkan kemampuan komunikasi sosial Mengembangkan kemampuan dasar dalam memecahkan masalah sosial. Mengembangkan logika dan fakta dalam mengambil kesimpulan ataupun keputusan. Mengembangkan kemampuan menganalisis masalah sosial secara terpadu. TUJUAN PENDIDIKANIPS DI SEKOLAH DASAR
  • 5. Materi pembelajaran ips Kelas 1 dan 2 sd Bagaimana cara menghargai keberagaman penduduk,budaya,agama,dan ras di Indonesia. Mengajarkan siswa agar berbudi pekerti yang luhur. Mengajarkan siswa bagaimana cara yang baik dalam kehidupan sosial. Mengajarkan siswa bagaimana berperilaku yang baik dan benar.
  • 6. MATERI IPS KELAS 3 Mengenal lingkungan sekitar. Membuat denah lingkungan. Pentingnya bekerja sama. Jenis-jenis pekerjaan. Kegitan jual beli. Mengenal uang. Menghargai kebhinekatunggalikaan dan keberagaman bangsa. Mengelompokkan identitas suku bangsa dan status ekonomi masyarakat sekitar. Mengetahui jasa - jasa proklamator kemerdekaan RI serta meneladaninya. Menerima tempat tinggal dan lingkungannya sebagai bagian NKRI dengan empati terhadap kehidupan sekitarnya. MATERI IPS KELAS 4
  • 7. MATERI IPS KELAS 5 Perilaku cinta tanah air dan bangsa. Melaksanakan hak dan kewajiban sesuai dengan UUD 1945. Perilaku beriman dan bertaqwa. Menyajikan berbagai permasalahan sosial di lingkungan melalui gambar, video dan cerita. Menerima keputusan atas dasar kesepakatan (musyawarah mufakat). Mengetahui dan menghargai keanekaragaman sosial, budaya, dan ekonomi dalam bingkai Bhinneka Tunggal Perkembangan sistem administrasi wilayah Indonesia. Kenampakan alam dan keadaan sosial. Benua benua di dunia. Gejala gejala alam di Indonesia dan negara negara tetangga. Kegiatan ekspor impor. MATERI IPS KELAS 6
  • 8. Kurikulum merupakan serangkaian rencana pembelajaran mengenai mata pelajaran, metode pembelajaran dan tujuan pembelajaran yang di tempuh oleh siswa yang telah di sesuaikan dengan jenjang pendidikan masing masing. Pengertian kurikulum
  • 9. Tujuan kurikulum ips sd Membekali anak didik dengan pengetahuan sosial yang berguna dalam kehidupannya kelak di masyarakat. Membekali anak didik dengan kemampuan mengidentifikasi, menganalisis, dan menyusun alternatif pemecahan masalah sosial yang terjadi dalam kehidupan di masyarakat. Membekali anak didik dengan kemampuan berkomunikasi dengan sesama warga masyarakat dan berbagai bidang keilmuan serta bidang keahlian. Membekali anak didik dengan kesadaran serta sikap mental yang positif dan keterampilan terhadap pemanfaatan lingkungan hidup yang menjadi bagian dari kehidupan tersebut. Membekali anak didik dengan kemampuan mengembangkan pengetahuan dan keilmuan IPS sesuai dengan perkembangan kehidupan, masyarakat, ilmu pengetahuan dan teknologi.
  • 10. Manusia , tempat dan lingkungan. Waktu, keberlanjutan dan perubahan. Sistem sosial dan budaya. Perilaku ekonomi dan kesejahteraan. RUANG LINGKUP kurikulum IPS SD
  • 12. Kurikulum ips sd tahun 1964 Ditinjau dari segi tujuan kurikuler, kurikulum 1964 lebih menekankan unsur tujuan pendidikan kewargaan negara/moral. Dalam kurikulum 1975 unsur pendidikan kewarganegaraan dalam IPS mulai dipisahkan dan dijadikan bidang studi tersendiri dengan nama Pendidikan Moral Pancasila (PMP). Kurikulum ips sd tahun 1975 Kurikulum ips sd tahun 1994 Kurikulum ips sd tahun 2006 Dalam kurikulum 1994 antara IPS dan PMP tetap terpisah, namun PMP mengalami perubahan nama menjadi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKN). Materi mulai disederhanakan dan diserahkan kepada guru selaku pengembang kurikulum untuk memperluas dan memperdalam materi. Kurikulum IPS 2006 mengacu pada pembelajaran IPS yang PAKEM (Pembelajaran Aktif Kreatif Efektif dan Menyenangkan) karena di tangan gurulah kurikulum ini hidup dan berkembang. Materi lebih simpel dan efektif namun memilki nuansa yang padat dan memiliki paradigma baru dalam pembelajaran IPS
  • 13. Karakteristik kurikulum 2013 adalah tematik integratif dan berbasis sains. Proses pembelajaran menekankan aspek kognitif, afektif, psikomotorik melalui penilaian berbasis tes dan portofolio saling melengkapi. Kompetensi yang ingin dicapai adalah kompetensi yang berimbang antara sikap (attitude), keterampilan (skiil), serta pengetahuan (knowledge). Kurikulum ips sd tahun 2013
  • 14. KURIKULUM MERDEKA IPS Kebijakan pengembangan Kurikulum Merdeka tertuang pada Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 958/P/2020 tentang Capaian Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Pendidikan Menengah. Dimana dengan kemampuan dan perkembangan peserta didik. Ilmu pengetahuan sosial atau IPS menjadi payung integrasi dari berbagai cabang disiplin ilmu sosial dan humaniora untuk menguatkan kompetensi para peserta didik agar memiliki wawasan dan keterampilan dalam berpikir bertindak dan memiliki kepedulian terhadap bangsa dan masyarakatnya, dimana mata pelajaran IPS terdiri dari sejarah, sosiologi, ekonomi dan geografi.
  • 15. Sejarah fokusnya adalah manusia dalam ruang dan waktu, sementara sosiologi fokusnya adalah masyarakat, ekonomi manusia dalam memenuhi kebutuhan, serta geografi fokusnya adalah manusia dalam ruang dan interaksi dengan alam dan lingkungan. Harapan pada peserta didik dalam pembelajaran IPS agar mereka mampu menganalisis berbagai fenomena manusia, masyarakat, dan lingkungan dengan perspektif ilmu pengetahuan sosial. Dimana tujuannya adalah untuk menumbuhkan perspektif IPS peserta didik dalam mengkaji fenomena manusia, masyarakat, dan lingkungan serta mampu berkontribusi secara positif menjadi warga negara yang aktif agar berpikir dan bertindak sesuai dengan nilai-nilai Pancasila.
  • 16. Jadi dapat digaris bawahi bahwa kajian dari mata pelajaran IPS adalah lingkungan, manusia, serta masyarakat. Mengusung semangat merdeka belajar dan menekankan aspek kompetensi baik sikap, pengetahuan, maupun keterampilan. Sehingga peserta didik aktif melalui materi, aktivitas, serta projek pembelajaran, dalam konteks nasionalisme mata pelajaran IPS menjadi penting dan strategis untuk mewujudkan generasi penerus yang berwawasan kebangsaan dan global. Sesuai dengan amanat Undang-Undang SISDIKNAS nomor 20 tahun 2003 Salah satu tujuan pembelajaran IPS dalam rangka menyusun rasa nasionalisme adalah menguatkan wawasan nasionalisme itu kepekaan serta kesadaran peserta didik mengenai fenomena lingkungan fisik maupun sosial sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dimana karakter peserta didik Indonesia yang hendaknya ditumbuhkembangkan adalah profil pelajar Pancasila.
  • 17. Profil Pelajar Pancasila yang terdiri dari beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa serta berakhlak mulia, Berkebhinekaan Global, Gotong-royong, mandiri, kreatif, serta mampu untuk bernalar kritis. Profil Pelajar Pancasila adalah salah satu kriteria standar kelulusan dalam satuan pendidikan maka ketercapaiannya dari enam profil tersebut harus terintegrasi dalam proses pembelajaran di mata pelajaran IPS Harapan besar dalam pembelajaran IPS adalah dapat memberikan kontribusi solusi atas berbagai masalah yang terkait dengan manusia, masyarakat, dan lingkungan.
  • 18. Tugas Tugas 2: menganalisis merancang skenario pembelajaran IPS.