Perkembangbiakan mikroorganisme dapat terjadi secara aseksual melalui pembelahan biner, pembelahan ganda, atau perkuncupan. Secara seksual terjadi pada jamur dan mikroalga melalui oogami, anisogami, atau isogami. Pertumbuhan mikroorganisme membutuhkan nutrien, air, suhu, oksigen, dan pH yang memadai. Ada empat fase pertumbuhan bakteri yaitu fase adaptasi, pertumbuhan, st