際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Kelompok 5
Tugas Role Play
1. dr. Siti Nurfaidah, M.MRS
2. dr. One
3. dr. Deny Sulistyorini, M.MRS, M.H
4. Septa
5. Sulastri
KEPATUHAN KEBERSIHAN TANGAN
KERITERIA 5.3.5
20 JUNI 2023
1. THEMA : Proses kebersihan tangan diterapkan untuk menurunkan
risiko infeksi yang terkait dengan pelayanan kesehatan (5.3.5)
2. SETTING LOKASI : Ruang Pelayanan Umum
3. PEMERAN : SURVEIOR TKPP : dr. Siti
Dokter 1 : dr. Deny
Perawat 1 : bu sulastri
Dokter 2 : dr. One
Perawat 2 : mbak septa
Hari pertama survei dilakukan secara daring, surveior TKPP
melakukan telusur untuk kriteria 5.3.5 yaitu Proses kebersihan
tangan diterapkan untuk menurunkan risiko infeksi yang terkait
dengan pelayanan Kesehatan. Telusur dimulai dengan
menunjukkan dokumen terkait dengan kriteria yaitu :
Regulasi yang terdiri dari :
1. Pedoman PPI Puskesmas
2. SK Tim PPI
3. Program Kerja PPI
4. SK Indikator PPI beserta Profil indikatornya
5. SOP Langkah Kebersihan Tangan
5. SOP Indikasi Kebersihan Tangan Dan Peluang Kebersihan Tangan
6. Bukti Observasi kepatuhan kebersihan tangan
7. KAK audit kepatuhan kebersihan tangan
8. Hasil INM tentang kepatuhan kebersihan tangan
9. Hasil Validasi indicator kepatuhan kebersihan tangan
10. Hasil Audit kepatuhan kebersihan tangan
11. Hasil Audit sarana kebersihan tangan
12. Bukti evaluasi, tindak lanjut dari hasil pengukuran indikator KKT dan
validasinya
13. Hasil survailance PPI
14. Laporan PPI kepada Kapus
 SK sesuai antara judul, isi dan dasar hukum terbaru,
 SOP sesuai dengan kebijakan yang mendasari, referensi,
prosedur sesuai dengan maksud dari SOP
 Rencana Program Tahun dari PPI terintegrasi dengan RPK
Puskesmas
 Hasil pengukuran indikator serta hasil validasi indikator sesuai
dengan hasil input INM
 Hasil evaluasi indikator KKT ditindaklanjuti serta dilakukan
evaluasi terhadap tindak lanjut tersebut
Surveior memastikan :
Hari kedua survei yang dilaksanakan secara luring, surveior TKPP melakukan
telusur KKT di ruang pelayanan umum, saat dokter dan perawat melakukan
pemeriksaan pada pasien. Telusur dimulai dengan observasi KKT pada
petugas sesuai dengan SOP. Di ruang pelayanan umum, kegiatan yang
dilakukan adalah pemeriksaan terhadap pasien. Dari hasil pengamatan
surveior, petugas mengikuti prosedur secara konsisten, yaitu cuci tangan
dengan sabun, menerapkan 6 langkah cuci tangan, dan sesuai dengan 5
moment. Pengamatan dilakukan selama 15 menit, dan 2 pasien dilakukan
anamnesa sehingga didapatkan 3 peluang setiap petugas.
Selanjutnya dilakukan wawancara kepada petugas untuk mengetahui
tingkat pemahaman petugas terhadap langkah kebersihan tangan, indikasi
kebersihan tangan dan peluang kebersihan tangan.
Surveior : Selamat pagi bu, Mohon maaf mengganggu waktunya.
Perkenalkan saya dr Siti. Saya sedang bertugas melaksanakan
survei pelayanan di Puskesmas Jenangan. Berkenan kah bila
saya mengajukan beberapa pertanyaan sebentar?
Dokter & Perawat : Iya bu
Surveior : Seberapa pentingkah menurut dokter kebersihan tangan
untuk mencegah infeksi
Dokter 1 : Penting sekali bu, meskipun infeksi di puskesmas ini jarang
terjadi, tapi tetap sebagai dokter harus mencuci tangan
sebelum memeriksa untuk mencegah hal hal yang tidak
diinginkan yah,, jadi sebelum periksa pasien harusnya dokter
mencuci tangan dahulu yah,,,sesudah periksa pun seharusnya
demikian.
Surveior : Kalau cuci tangan menggunakan apa ya bu?
Perawat 1 : Kami mencuci tangan menggunakan sabun di air yang
mengalir. Sudah tersedia wastafel dilengkapi dengan sabun
cair dan tisu serta ada tempat sampahnya juga.
Surveior : Baik, bisa jelaskan bagaimana langkah - langkah mencuci
tangannya?
Demonstrasi Cara Cuci Tangan Pakai Sabun
gulung lengan baju
kemudian buka keran air
basahi tangan
ambil sabun cair
gosok kedua telapak tangan hingga merata
gosok punggung dan sela - sela jari di kedua punggung tangan
gosok kedua telapak dan sela - sela jari
gosok punggung jari ke telapak tangan berlawanan
gerakan menggosok ibu jari ditelapak tangan lakukan untuk kedua ibu jari
gosok secara secara bergilir kedepan, belakang dengan jari ditelapak tangan
bilas dengan air mengalir
ambil tisu untuk telapak tangan
keringkan tangan
tangan sudah bersih
Surveior : Kalau langkah kebersihan tangan dengan handrub?
Perawat 2 mendemonstrasikan cara cuci tangan pakai hand rub
 ratakan cairan handrub merata di kedua telapak tangan
 gosok kedua telapak tangan
 gosok punggung dan sela jari di kedua punggung tangan
 gosok kedua telapak tangan dan sela - sela jari
 gosok ujung jari dengan posisi saling mengunci
 gerakan menggosok ibu jari ditelapak tangan lakukan untuk kedua ibu jari
 gosok secara secara bergilir kedepan, belakang dengan jari ditelapak tangan
 Tangan sudah bersih
Surveior : Baik, selanjutnya ada yang bisa bantu saya menjelaskan
terkait indikasi kebersihan tangan?
Dokter 1 : Kebersihan tangan dilakukan saat 2 sebelum dan 3 sesudah
Menjelas 5 moment
Surveior : Baik, Jika mau melakukan vital sign kepada pasien, moment
apa saja yang dilakukan
Perawat 1 : Sebelum kontak dengan pasien dan sesudah kontak dengan
pasien
Surveior : Baik, Jadi dalam melakukan kebersihan tangan harus benar-
benar bisa memilah dan memilih moment yang tepat ya,
disesuaikan dengan kegiatan apa yang mau dilakukan. Jadi
tidak harus lima-limanya dilakukan ya

More Related Content

What's hot (20)

Promosi kesehatan puskesmas
Promosi kesehatan puskesmasPromosi kesehatan puskesmas
Promosi kesehatan puskesmas
AgustianHerli
07.studi kasus i risk grading matrix
07.studi kasus i   risk grading matrix07.studi kasus i   risk grading matrix
07.studi kasus i risk grading matrix
Susilowati_rsds@yaho susilowati
Askep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdhaAskep lansia panti werdha
Askep lansia panti werdha
UNMER Surabaya n SMK Roudlotul Hikmah
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptxPPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
UKMSetiabudi
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan MasyarakatPromosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Tini Wartini
CONTOH NOTULEN.docx
CONTOH NOTULEN.docxCONTOH NOTULEN.docx
CONTOH NOTULEN.docx
Wahyu Ofera Harling Harnowo
5. asuhan keperawatan pada hernia
5. asuhan keperawatan pada hernia5. asuhan keperawatan pada hernia
5. asuhan keperawatan pada hernia
Operator Warnet Vast Raha
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-BintaroPenyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Dela Aristi
(5). program pembinaan kesehatan komunitas
(5). program pembinaan kesehatan komunitas(5). program pembinaan kesehatan komunitas
(5). program pembinaan kesehatan komunitas
Prodalima Sinulingga, M.Kep
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan  fisikPemeriksaan  fisik
Pemeriksaan fisik
Sulistia Rini
Renpra komunitas
Renpra komunitasRenpra komunitas
Renpra komunitas
Abi Muhlies
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PKPetunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
edosgandos
PPT Sempro kian ARYA.pptx
PPT Sempro kian ARYA.pptxPPT Sempro kian ARYA.pptx
PPT Sempro kian ARYA.pptx
TriGunawan17
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptxV31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
ErnaYanti21
Prinsip pemberian medikasi
Prinsip pemberian medikasiPrinsip pemberian medikasi
Prinsip pemberian medikasi
Amalia Senja
Phbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umumPhbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umum
Ratna Arditya
Sop vulva hygiene
Sop vulva hygieneSop vulva hygiene
Sop vulva hygiene
Istiqomah Ae
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Zakiah dr
Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
Niken Kurniasih
Penatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Penatalaksanaan Gangguan Jalan NaparPenatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Penatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Umpungeng
Promosi kesehatan puskesmas
Promosi kesehatan puskesmasPromosi kesehatan puskesmas
Promosi kesehatan puskesmas
AgustianHerli
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptxPPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
PPT TW 1-TW 2 PROGRAM LANSIA 2022.pptx
UKMSetiabudi
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan MasyarakatPromosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat
Tini Wartini
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-BintaroPenyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Penyuluhan PHBS di Rumah Tangga-Bintaro
Dela Aristi
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan  fisikPemeriksaan  fisik
Pemeriksaan fisik
Sulistia Rini
Renpra komunitas
Renpra komunitasRenpra komunitas
Renpra komunitas
Abi Muhlies
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PKPetunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
Petunjuk teknis pelaksanaan PIS-PK
edosgandos
PPT Sempro kian ARYA.pptx
PPT Sempro kian ARYA.pptxPPT Sempro kian ARYA.pptx
PPT Sempro kian ARYA.pptx
TriGunawan17
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptxV31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
V31 Template Kompetensi Kader Posyandu.pptx
ErnaYanti21
Prinsip pemberian medikasi
Prinsip pemberian medikasiPrinsip pemberian medikasi
Prinsip pemberian medikasi
Amalia Senja
Phbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umumPhbs di tempat tempat umum
Phbs di tempat tempat umum
Ratna Arditya
Sop vulva hygiene
Sop vulva hygieneSop vulva hygiene
Sop vulva hygiene
Istiqomah Ae
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatanPemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan
Zakiah dr
Metode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatanMetode promosi kesehatan
Metode promosi kesehatan
Niken Kurniasih
Penatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Penatalaksanaan Gangguan Jalan NaparPenatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Penatalaksanaan Gangguan Jalan Napar
Umpungeng

Similar to PPT Tugas Role Play Kelompok 5.pptx (20)

PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptxPELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
YANTOTALAN
Materi IHT PPI.ppt
Materi IHT PPI.pptMateri IHT PPI.ppt
Materi IHT PPI.ppt
rina257617
2. sap cuci tangan
2. sap cuci tangan2. sap cuci tangan
2. sap cuci tangan
imam abidin
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptxCUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
Evan617291
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptxPPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
KEAKREGM
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdfMATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
tesararlin
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docxSATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
liela7
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepatleaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
AangkunaifiAditya1
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdfKEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
DedenPanjiWiguna
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptxImplementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Rachmaindriani2
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdfSPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
RadityaPadnyana
Satuan acara penyuluhan
Satuan acara penyuluhanSatuan acara penyuluhan
Satuan acara penyuluhan
dayat hida
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan PriaPemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
nanda yudip
presentasi PPI Tambun.pptx
presentasi PPI Tambun.pptxpresentasi PPI Tambun.pptx
presentasi PPI Tambun.pptx
BerryS1
Bab 3 rencana askep
Bab 3 rencana askepBab 3 rencana askep
Bab 3 rencana askep
Operator Warnet Vast Raha
soal osca panduan penyusunan soal latihan
soal osca panduan penyusunan soal latihansoal osca panduan penyusunan soal latihan
soal osca panduan penyusunan soal latihan
akademikstikessumber
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN -NOVI.pptx
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN  -NOVI.pptxLAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN  -NOVI.pptx
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN -NOVI.pptx
BeiPrinting
SOAL PRE TEST.pptx
SOAL PRE TEST.pptxSOAL PRE TEST.pptx
SOAL PRE TEST.pptx
ssuser047a88
KEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
KEBERSIHAN TANGAN TOT.pptKEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
KEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
ssuser72cb6d
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptxKEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
sriwidyaningsih6
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptxPELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
PELATIHAN KEBERSIHAN TANGAN.pptx
YANTOTALAN
Materi IHT PPI.ppt
Materi IHT PPI.pptMateri IHT PPI.ppt
Materi IHT PPI.ppt
rina257617
2. sap cuci tangan
2. sap cuci tangan2. sap cuci tangan
2. sap cuci tangan
imam abidin
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptxCUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
CUCI TANGAN enam langkah kementrian kesehatan.pptx
Evan617291
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptxPPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
PPT Cuci Tangan (8 Mei 2023).pptx
KEAKREGM
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdfMATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
MATERI_dr.Hasanah PPI.pdf
tesararlin
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docxSATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
SATUAN ACARA PENYULUHAN.docx
liela7
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepatleaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
leaflet cuci tangan dengan benar dan tepat
AangkunaifiAditya1
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdfKEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
KEBERSIHAN TANGAN BERDASARKAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI.pdf
DedenPanjiWiguna
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptxImplementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Implementasi PPI dan MONEV HH Magetan Rina.pptx
Rachmaindriani2
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdfSPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
SPO Praktek Dokter Umum 2343243424242424434243424343424342244.pdf
RadityaPadnyana
Satuan acara penyuluhan
Satuan acara penyuluhanSatuan acara penyuluhan
Satuan acara penyuluhan
dayat hida
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan PriaPemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
Pemeriksaan Lengkap Genetalia Wanita dan Pria
nanda yudip
presentasi PPI Tambun.pptx
presentasi PPI Tambun.pptxpresentasi PPI Tambun.pptx
presentasi PPI Tambun.pptx
BerryS1
soal osca panduan penyusunan soal latihan
soal osca panduan penyusunan soal latihansoal osca panduan penyusunan soal latihan
soal osca panduan penyusunan soal latihan
akademikstikessumber
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN -NOVI.pptx
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN  -NOVI.pptxLAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN  -NOVI.pptx
LAPORAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN -NOVI.pptx
BeiPrinting
SOAL PRE TEST.pptx
SOAL PRE TEST.pptxSOAL PRE TEST.pptx
SOAL PRE TEST.pptx
ssuser047a88
KEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
KEBERSIHAN TANGAN TOT.pptKEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
KEBERSIHAN TANGAN TOT.ppt
ssuser72cb6d
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptxKEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
KEBERSIHAN TANGAN TANGGAL 17 -18 NOPEMBER 2023.pptx
sriwidyaningsih6

More from LastriMarga (9)

Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
LastriMarga
GP2SP - Bu Kabid (2).pptx
GP2SP - Bu Kabid (2).pptxGP2SP - Bu Kabid (2).pptx
GP2SP - Bu Kabid (2).pptx
LastriMarga
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptxANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
LastriMarga
Penguatan Tim Pembina UKS pptx
Penguatan Tim Pembina UKS pptxPenguatan Tim Pembina UKS pptx
Penguatan Tim Pembina UKS pptx
LastriMarga
TPCB.pptx
TPCB.pptxTPCB.pptx
TPCB.pptx
LastriMarga
Manajemen Sarpras.pptx
Manajemen Sarpras.pptxManajemen Sarpras.pptx
Manajemen Sarpras.pptx
LastriMarga
PUG 2020.pptx
PUG 2020.pptxPUG 2020.pptx
PUG 2020.pptx
LastriMarga
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).pptEFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
LastriMarga
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
LastriMarga
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.pptPetunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
Petunjuk Teknis Integrasi Pelayanan Kesehatan Primer.ppt
LastriMarga
GP2SP - Bu Kabid (2).pptx
GP2SP - Bu Kabid (2).pptxGP2SP - Bu Kabid (2).pptx
GP2SP - Bu Kabid (2).pptx
LastriMarga
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptxANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
ANEV 29 NOV 2021 NTB OK.pptx
LastriMarga
Penguatan Tim Pembina UKS pptx
Penguatan Tim Pembina UKS pptxPenguatan Tim Pembina UKS pptx
Penguatan Tim Pembina UKS pptx
LastriMarga
Manajemen Sarpras.pptx
Manajemen Sarpras.pptxManajemen Sarpras.pptx
Manajemen Sarpras.pptx
LastriMarga
PUG 2020.pptx
PUG 2020.pptxPUG 2020.pptx
PUG 2020.pptx
LastriMarga
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).pptEFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
EFEKTIVITAS_KOMUNIKASI_INTERPERSONAL(2).ppt
LastriMarga
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
6-k-5-bab-9-peran-gender1.pptx
LastriMarga

Recently uploaded (6)

Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
DNcen
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdfPermendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdfHasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
ANdika370558
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White PaperBuku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
WEST NUSA TENGGARA
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk PenelitianPenulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
natta sanjaya
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
yuyundharmawacana
Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
Bahan Tayang Perencanaan P2B Tahun 2025 22 jan (bahan rapat Aspirasi)-edit 21...
DNcen
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdfPermendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
Permendagri No 15 Tahun 2024 Pedoman APBD 2025.pdf
WEST NUSA TENGGARA
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdfHasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
Hasil Dara Susenas Statistik Perumahan _03 Des 24.pdf
ANdika370558
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White PaperBuku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
Buku (One Map Policy) OMP Summit 2024 White Paper
WEST NUSA TENGGARA
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk PenelitianPenulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
Penulisan Tinjauan Pustaka untuk Penelitian
natta sanjaya
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
3. HUBUNGAN ADMINISTRASI NEGARA DENGAN PERBANDINGAN ADMINISTRASI NEGARA.pptx
yuyundharmawacana

PPT Tugas Role Play Kelompok 5.pptx

  • 1. Kelompok 5 Tugas Role Play 1. dr. Siti Nurfaidah, M.MRS 2. dr. One 3. dr. Deny Sulistyorini, M.MRS, M.H 4. Septa 5. Sulastri
  • 2. KEPATUHAN KEBERSIHAN TANGAN KERITERIA 5.3.5 20 JUNI 2023 1. THEMA : Proses kebersihan tangan diterapkan untuk menurunkan risiko infeksi yang terkait dengan pelayanan kesehatan (5.3.5) 2. SETTING LOKASI : Ruang Pelayanan Umum 3. PEMERAN : SURVEIOR TKPP : dr. Siti Dokter 1 : dr. Deny Perawat 1 : bu sulastri Dokter 2 : dr. One Perawat 2 : mbak septa
  • 3. Hari pertama survei dilakukan secara daring, surveior TKPP melakukan telusur untuk kriteria 5.3.5 yaitu Proses kebersihan tangan diterapkan untuk menurunkan risiko infeksi yang terkait dengan pelayanan Kesehatan. Telusur dimulai dengan menunjukkan dokumen terkait dengan kriteria yaitu : Regulasi yang terdiri dari : 1. Pedoman PPI Puskesmas 2. SK Tim PPI 3. Program Kerja PPI 4. SK Indikator PPI beserta Profil indikatornya 5. SOP Langkah Kebersihan Tangan 5. SOP Indikasi Kebersihan Tangan Dan Peluang Kebersihan Tangan 6. Bukti Observasi kepatuhan kebersihan tangan 7. KAK audit kepatuhan kebersihan tangan 8. Hasil INM tentang kepatuhan kebersihan tangan 9. Hasil Validasi indicator kepatuhan kebersihan tangan 10. Hasil Audit kepatuhan kebersihan tangan 11. Hasil Audit sarana kebersihan tangan 12. Bukti evaluasi, tindak lanjut dari hasil pengukuran indikator KKT dan validasinya 13. Hasil survailance PPI 14. Laporan PPI kepada Kapus SK sesuai antara judul, isi dan dasar hukum terbaru, SOP sesuai dengan kebijakan yang mendasari, referensi, prosedur sesuai dengan maksud dari SOP Rencana Program Tahun dari PPI terintegrasi dengan RPK Puskesmas Hasil pengukuran indikator serta hasil validasi indikator sesuai dengan hasil input INM Hasil evaluasi indikator KKT ditindaklanjuti serta dilakukan evaluasi terhadap tindak lanjut tersebut Surveior memastikan :
  • 4. Hari kedua survei yang dilaksanakan secara luring, surveior TKPP melakukan telusur KKT di ruang pelayanan umum, saat dokter dan perawat melakukan pemeriksaan pada pasien. Telusur dimulai dengan observasi KKT pada petugas sesuai dengan SOP. Di ruang pelayanan umum, kegiatan yang dilakukan adalah pemeriksaan terhadap pasien. Dari hasil pengamatan surveior, petugas mengikuti prosedur secara konsisten, yaitu cuci tangan dengan sabun, menerapkan 6 langkah cuci tangan, dan sesuai dengan 5 moment. Pengamatan dilakukan selama 15 menit, dan 2 pasien dilakukan anamnesa sehingga didapatkan 3 peluang setiap petugas. Selanjutnya dilakukan wawancara kepada petugas untuk mengetahui tingkat pemahaman petugas terhadap langkah kebersihan tangan, indikasi kebersihan tangan dan peluang kebersihan tangan.
  • 5. Surveior : Selamat pagi bu, Mohon maaf mengganggu waktunya. Perkenalkan saya dr Siti. Saya sedang bertugas melaksanakan survei pelayanan di Puskesmas Jenangan. Berkenan kah bila saya mengajukan beberapa pertanyaan sebentar? Dokter & Perawat : Iya bu Surveior : Seberapa pentingkah menurut dokter kebersihan tangan untuk mencegah infeksi Dokter 1 : Penting sekali bu, meskipun infeksi di puskesmas ini jarang terjadi, tapi tetap sebagai dokter harus mencuci tangan sebelum memeriksa untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan yah,, jadi sebelum periksa pasien harusnya dokter mencuci tangan dahulu yah,,,sesudah periksa pun seharusnya demikian. Surveior : Kalau cuci tangan menggunakan apa ya bu? Perawat 1 : Kami mencuci tangan menggunakan sabun di air yang mengalir. Sudah tersedia wastafel dilengkapi dengan sabun cair dan tisu serta ada tempat sampahnya juga. Surveior : Baik, bisa jelaskan bagaimana langkah - langkah mencuci tangannya?
  • 6. Demonstrasi Cara Cuci Tangan Pakai Sabun gulung lengan baju kemudian buka keran air basahi tangan ambil sabun cair gosok kedua telapak tangan hingga merata gosok punggung dan sela - sela jari di kedua punggung tangan gosok kedua telapak dan sela - sela jari gosok punggung jari ke telapak tangan berlawanan gerakan menggosok ibu jari ditelapak tangan lakukan untuk kedua ibu jari gosok secara secara bergilir kedepan, belakang dengan jari ditelapak tangan bilas dengan air mengalir ambil tisu untuk telapak tangan keringkan tangan tangan sudah bersih
  • 7. Surveior : Kalau langkah kebersihan tangan dengan handrub? Perawat 2 mendemonstrasikan cara cuci tangan pakai hand rub ratakan cairan handrub merata di kedua telapak tangan gosok kedua telapak tangan gosok punggung dan sela jari di kedua punggung tangan gosok kedua telapak tangan dan sela - sela jari gosok ujung jari dengan posisi saling mengunci gerakan menggosok ibu jari ditelapak tangan lakukan untuk kedua ibu jari gosok secara secara bergilir kedepan, belakang dengan jari ditelapak tangan Tangan sudah bersih
  • 8. Surveior : Baik, selanjutnya ada yang bisa bantu saya menjelaskan terkait indikasi kebersihan tangan? Dokter 1 : Kebersihan tangan dilakukan saat 2 sebelum dan 3 sesudah Menjelas 5 moment Surveior : Baik, Jika mau melakukan vital sign kepada pasien, moment apa saja yang dilakukan Perawat 1 : Sebelum kontak dengan pasien dan sesudah kontak dengan pasien Surveior : Baik, Jadi dalam melakukan kebersihan tangan harus benar- benar bisa memilah dan memilih moment yang tepat ya, disesuaikan dengan kegiatan apa yang mau dilakukan. Jadi tidak harus lima-limanya dilakukan ya