際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
PROPOSAL
PENGAJUAN FASILITASI PAGELARAN WAYANG KULIT
DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK
Diajukan Oleh:
PANITIA PAGELARAN WAYANG CILIK AMARTA BUDAYA
SMP NEGERI 3 SLEMAN
DINAS PENDIDIKAN
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN D.I. YOGYAKARTA
TAHUN 2023
Nomor : 422 / / 2023
Hal : Permohonan Fasilitasi Pagelaran Wayang Kulit dengan
Dalang dan Sinden Cilik Amarta Budaya
Lamp : 1 (satu) dokumen
Kepada Yth.
Bupati Sleman
melalui Kepala Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kabupaten Sleman
Dengan hormat,
Dalam rangka melestarikan nilai-nilai budaya lokal yang edukatif dan berkualitas,
SMP Negeri 3 Sleman akan menyelenggarakan kegiatan pagelaran wayang kulit dengan
dalang dan sinden cilik yang akan dilaksanakan pada
hari
tanggal
:
:
Selasa
14 November 2023
waktu : 08.00  11.00 WIB
tempat : SMP Negeri 3 Sleman
Sehubungan dengan hal tersebut di atas, maka perkenankan kami mengajukan
permohonan bantuan dana kepada Bupati Sleman. Sebagai bahan pertimbangan
bersama ini kami lampirkan proposal permohonan fasilitasi kegiatan pagelaran wayang
kulit dengan dalang dan sinden cilik. Demikian permohonan ini kami sampaikan atas
perkenannya dihaturkan terima kasih.
Ketua,
Jojoh Juhariah, S.Pd.
Sleman, 28 Agustus 2023
Sekretaris,
Danu Mukti, S.Pd., M.A
NIP 19680512 199802 2 002 NIP 19921004 202221 1 008
Mengetahui,
Kepala Dinas Pendidikan
Drs. H. Ery Widaryana, M.M
Kepala SMP Negeri 3 Sleman
Aris Susila Pambudi, S.Pd., M.Pd.
NIP 19650110 198903 1 018 NIP 19700614 199802 1 002
PROPOSAL KEGIATAN
PAGELARAN WAYANG KULIT DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK
AMARTA BUDAYA
A. LATAR BELAKANG
Wayang merupakan salah satu seni budaya bangsa Indonesia yang paling menonjol
diantara banyak karya budaya lainnya. Wayang merupakan salah satu warisan budaya
bangsa yang telah mampu bertahan dari waktu ke waktu. Seiring perkembangan zaman,
wayang terus mengalami perkembangan yang dipengaruhi oleh agama dan nilai-nilai
budaya yang masuk dan berkembang di Indonesia.
Wayang sebagai seni budaya selalu menampilkan kemampuan sebagai tontonan,
tatanan dan tuntunan. Selama berabad-abad wayang telah menjadi simbol kehidupan
manusia (wewanyangane ngaurip), kisah manusia dari lahir sampai mati. Wayang
memiliki peran besar sebagai tuntunan hidup yang menyimpan nilai-nilai kebaikan
kehidupan. Peran wayang yang tidak hanya berupa tontonan tapi juga menjadi tuntunan,
menjadikan kandungan nilai-nilai kebaikan di dalamnya bisa diterapkan dalam kehidupan
sehari-hari.
Wayang sebagai kesenian adiluhung harus dilestarikan kepada generasi penerus. Di
era globalisasi dan modernisasi seperti sekarang seolah dunia tanpa batas, banyak produk
luar negeri yang bisa dengan mudah masuk ke negara kita tanpa terkecuali budayanya.
Masuknya budaya asing tersebut dapat mengubah pola pikir masyarakat kita dari yang
bangga mencintai budayanya sendiri menjadi masyarakat yang bangga menikmati budaya
orang lain.
Memperhatikan situasi dan kondisi ini, kami mengambil inisiatif untuk menentukan
gerakan dan langkah untuk menjunjung tinggi akan kearifan budaya lokal sebagai akar
kebudayaan nasional dengan mengedepankan kepentingan dan keutuhan masyarakat
secara makro untuk meraih tujuan strategi jangka panjang.
Salah satu langkah yang ditempuh untuk nguri-uri wayang agar tetap lestari dan
mulai mengenalkan wayang sejak dini, khususnya pada kalangan anak-anak sebagai
generasi penerus adalah dengan menyelenggarakan Pentas Dalang Cilik. Melalui
kegiatan ini diharapkan dapat menjadi strategi agar wayang dapat bertahan melawan arus
modernisasi dan tetap eksis, sekaligus bisa memberikan hiburan yang bermakna budaya
bagi masyarakat. Kegiatan ini juga sebagai wujud dukungan dan motivasi untuk
mendukung potensi anak-anak pedalang.
B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini dinamakan Pagelaran Wayang Kulit dengan Dalang dan Sinden Cilik
dengan lakon Gatotkaca Lair
C. TUJUAN
Tujuan dari Kegiatan ini adalah:
1. Melestarikan kebudayaan daerah dalam rangka pembentukan budaya nasional.
2. Memperkenalkan wayang sejak dini kepada kalangan anak-anak sebagai generasi
penerus.
3. Sebagai dukungan dan motivasi untuk mendukung potensi anak-anak pendalang
4. Sebagai realisasi visi dan misi sekolah.
D. PELAKSANAAN KEGIATAN
Hari/Tanggal : Selasa, 14 November 2023
Waktu : 08.00  11.00 WIB
Tempat : SMP Negeri 3 Sleman
E. SUSUNAN PENGURUS
Terlampir
F. RENCANA ANGGARAN BIAYA
NO URAIAN VOLUME SATUAN HARGA TOTAL
1 Panggung & Tenda 1 Paket 5.000.000 5.000.000
2 Saundsystem 1 Paket 2.000.000 2.000.000
3 Sewa Kursi 100 buah 3.000 300.000
4 Lighting 1 Paket 800.000 800.000
5 Dalang 1 Orang 500.000 500.000
6 Pengrawit 10 Orang 200.000 2.000.000
7 Sinden 1 Orang 300.000 300.000
8 Dokumentasi & Publikasi 1 Paket 2.000.000 2.000.000
9 Konsumsi (Snak & Nasi) 100 Orang 40.000 4.000.000
10 Dekorasi 1 Paket 500.000 500.000
11 Keamanan 2 Orang 50.000 100.000
12 Kebersihan 2 Orang 50.000 100.000
13 Sewa Kostum & Rias 12 Orang 200.000 2.400.000
14 Sewa Gamelan 1 Set 7.500.000 7.500.000
15 Sewa Gawangan dan Kelir 1 Set 1.500.000 1.500.000
16 Sewa Wayang 1 Set 5.000.000 5.000.000
34.000.000
Tiga puluh empat juta rupiah
G. PENUTUP
Kegiatan pagelaran wayang kulit dengan dalang dan sinden cilik ini akan dapat
berjalan lancar dan sukses kalau semua elemen masyarakat mampu bekerja sama dengan
baik. Untuk itu kami sangat mengharapkan partisipasi dari masyarakat dan dukungan dari
semua pihak. Hal-hal yang tertuang dalam proposal ini akan disempurnakan sejalan dengan
pelaksanaan kegiatan.
Demikian yang dapat kami sampaikan, atas kerjasama dan partisipasinya
diucapkan terima kasih.
Sleman, 28 Agustus 2023
Ketua,
JOJOH JUHARIAH, S.Pd.
Sekretaris,
DANU MUKTI, S.Pd, MA
SUSUNAN PANITIA
PAGELARAN WAYANG KULIT DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK
AMARTA BUDAYA
Ketua : Jojoh Juhariah, S.Pd
Kordinator Kegiatan : 1. Supi Iswari, M.Pd
2. Marko Yusnandar, S.Pd
Sekretaris : 1. Danu Mukti, S.Pd
2. Arif Budianto, S.Pd
Bendahara : 1. Candra Sri Purnamawati
2. Leny Nurjanah, S.Pd
3. Fajar Nurhayatiningsih, S.Pd
Seksi Acara : 1. Yohana Kiki Ratnawati,S.Pd
2. Dyah Ayu Ratnaningrum, MA
Seksi Publikasi : 1. Muhammad Alwani Rosid Yudianto, S,Pd
2. Muftiqul Dyas Pramesti, S.Pd
Seksi Dokumentasi : 1. Nico Damar Djanu, S.Pd
2. Mutia Ning Arum Tyas, A.Md
Seksi Sarpras/Panggung : 1. Ristohadi, S.Kom
2. Agung Prasetiya, S.Pd, M.Pd
3. Eni Kuswandari, S.Pd
4. Alfiah Satriana, S.Pd
5. Khrisna Hadi
4. Pandu Maarif Saputra
Seksi Komsumsi : 1. Herninda, A.Md
2. Isti Sukaryani, S.Pd
3. Eni Kisdaryati, S.Pd
4. Rafika Nurohmah Arief, S.Pd
5. Istanto
Seksi : 1. Saroja
2. Lilik Ardiyanta
Sinopsis
GATOTKACA LAIR
Lakon ini menceritakan Patih Sekipu yang melamar Batari Gagar Mayang untuk Rajanya
Prabu Nagapracona, namun ditolak sehingga terjadi peretempuran dengan para dewa.
Patih Dewa Narada mengutus Tetuka anak Raden Werkudara agar menjadi senopati
meski masih anak kecil. Jabang Tetuka kemudian dijedi di kawah candradimuka dan
berganti wujud menjadi seorang satriya bersiung dan berhasil membunuh patih Sekipu
dengan digigit. Tidak pantaslah seorang striya kok perang mengigit maka oleh batara
guru disempurnakan menjadi ksatria gagah bernama Raden Gatotkaca. Selanjutnya
Raden Gatotkaca berhasil membunuh Prabu Nagapracona dengan kesaktianya.
Rekening BPD dan KTP Penanggungjawab Kegiatan a.n Jojoh Juhariah

More Related Content

What's hot (20)

Powerpoint Mutasi Biologi SMA
Powerpoint Mutasi Biologi SMAPowerpoint Mutasi Biologi SMA
Powerpoint Mutasi Biologi SMA
Alfi Nurfazri
BIOMASSA
BIOMASSABIOMASSA
BIOMASSA
EDIS BLOG
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pdmedia pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
SuryaRajab1
Konservasi Energi
Konservasi EnergiKonservasi Energi
Konservasi Energi
Kartika Rahayu
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
Yohanes Sangkang
Gelombang
GelombangGelombang
Gelombang
Mathbycarl
Transgenik ppt
Transgenik pptTransgenik ppt
Transgenik ppt
Wahyu Dermawan
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMAPowerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Alfi Nurfazri
Contoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaContoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasa
Sukardi Juniardi
Ekosistem Sungai (IPA VII)
Ekosistem Sungai (IPA VII)Ekosistem Sungai (IPA VII)
Ekosistem Sungai (IPA VII)
Berliana Salsabila
Makalah Plastik
Makalah PlastikMakalah Plastik
Makalah Plastik
State Uiversity Of Medan (UNIMED)
Kincir angin
Kincir anginKincir angin
Kincir angin
Moch Hikmat Octavian
Fotosintesis ppt
Fotosintesis pptFotosintesis ppt
Fotosintesis ppt
nuraini Mine
Teknologi reproduksi tanaman
Teknologi reproduksi tanaman Teknologi reproduksi tanaman
Teknologi reproduksi tanaman
Ali Mustofa
Laporan lengkap percobaan; pipa venturi.
Laporan lengkap percobaan; pipa venturi.Laporan lengkap percobaan; pipa venturi.
Laporan lengkap percobaan; pipa venturi.
FKIP FISIKA, UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
Fisika praktikum kisi difraksi
Fisika praktikum kisi difraksiFisika praktikum kisi difraksi
Fisika praktikum kisi difraksi
Ridho Pasopati
Tautan gen
Tautan genTautan gen
Tautan gen
Rindang Abas
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Umbara Sakti Mihardja
Contoh laporan observasi lapangan
Contoh laporan observasi lapanganContoh laporan observasi lapangan
Contoh laporan observasi lapangan
Aburafika
Presentasi teknologi DNA Golden Rice
Presentasi teknologi DNA Golden RicePresentasi teknologi DNA Golden Rice
Presentasi teknologi DNA Golden Rice
Easter Tawy
Powerpoint Mutasi Biologi SMA
Powerpoint Mutasi Biologi SMAPowerpoint Mutasi Biologi SMA
Powerpoint Mutasi Biologi SMA
Alfi Nurfazri
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pdmedia pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
media pembelajaran - surya rajab, s.si., s.pd
SuryaRajab1
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air)
Yohanes Sangkang
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMAPowerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Powerpoint Mutasi dalam mekanisme evolusi manusia biologi SMA
Alfi Nurfazri
Contoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasaContoh teks pidato bulan bahasa
Contoh teks pidato bulan bahasa
Sukardi Juniardi
Fotosintesis ppt
Fotosintesis pptFotosintesis ppt
Fotosintesis ppt
nuraini Mine
Teknologi reproduksi tanaman
Teknologi reproduksi tanaman Teknologi reproduksi tanaman
Teknologi reproduksi tanaman
Ali Mustofa
Fisika praktikum kisi difraksi
Fisika praktikum kisi difraksiFisika praktikum kisi difraksi
Fisika praktikum kisi difraksi
Ridho Pasopati
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Mutasi kromosom ( Materi Kelas XII SMA)
Umbara Sakti Mihardja
Contoh laporan observasi lapangan
Contoh laporan observasi lapanganContoh laporan observasi lapangan
Contoh laporan observasi lapangan
Aburafika
Presentasi teknologi DNA Golden Rice
Presentasi teknologi DNA Golden RicePresentasi teknologi DNA Golden Rice
Presentasi teknologi DNA Golden Rice
Easter Tawy

Similar to Proposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docx (20)

Proposal kesenian
Proposal kesenianProposal kesenian
Proposal kesenian
Randi Revaldi
Proposal
ProposalProposal
Proposal
Wien Adithya
Proposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTBProposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTB
Adhy Lektra
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Rbm Majalengka
Buku Panduan Festival Bandeng Mrico
Buku Panduan Festival Bandeng MricoBuku Panduan Festival Bandeng Mrico
Buku Panduan Festival Bandeng Mrico
pemajuankebudayaande
Proposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleuraProposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleura
Septian Muna Barakati
Proposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleuraProposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleura
Septian Muna Barakati
Proposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleuraProposal study wisata meleura
Proposal study wisata meleura
Operator Warnet Vast Raha
Proposal mawar kasih
Proposal mawar kasihProposal mawar kasih
Proposal mawar kasih
siitatamba
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docxProposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
krisnawijaya13
Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014
Muhamad Anugrah
Profil sanggar anak saraswati April 2016
Profil sanggar anak saraswati April 2016Profil sanggar anak saraswati April 2016
Profil sanggar anak saraswati April 2016
Paryanto trendy
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.docProposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
RizkiRamdani27
Profil sanggar anak saraswati 2016
Profil sanggar anak saraswati 2016 Profil sanggar anak saraswati 2016
Profil sanggar anak saraswati 2016
Paryanto trendy
02Tugas II.docx
02Tugas II.docx02Tugas II.docx
02Tugas II.docx
samsudin532
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal Kegiatan
KaruniaOP
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
EmyPuji
Proposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Proposal SenRup oleh Wiranda DellarosaProposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Proposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Ocha_Official
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari IbuPentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Dadang Solihin
Proposal kesenian
Proposal kesenianProposal kesenian
Proposal kesenian
Randi Revaldi
Proposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTBProposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTB
Adhy Lektra
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Kerangka Acuan Kegiatan "Desember Ceria"
Rbm Majalengka
Buku Panduan Festival Bandeng Mrico
Buku Panduan Festival Bandeng MricoBuku Panduan Festival Bandeng Mrico
Buku Panduan Festival Bandeng Mrico
pemajuankebudayaande
Proposal mawar kasih
Proposal mawar kasihProposal mawar kasih
Proposal mawar kasih
siitatamba
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docxProposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
Proposal sederhana FesbuQ dan Sekolah Bersinar.docx
krisnawijaya13
Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014
Muhamad Anugrah
Profil sanggar anak saraswati April 2016
Profil sanggar anak saraswati April 2016Profil sanggar anak saraswati April 2016
Profil sanggar anak saraswati April 2016
Paryanto trendy
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.docProposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
Proposal Sumpah Pemuda 2023 R 2.doc
RizkiRamdani27
Profil sanggar anak saraswati 2016
Profil sanggar anak saraswati 2016 Profil sanggar anak saraswati 2016
Profil sanggar anak saraswati 2016
Paryanto trendy
02Tugas II.docx
02Tugas II.docx02Tugas II.docx
02Tugas II.docx
samsudin532
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal Kegiatan
KaruniaOP
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
EmyPuji
Proposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Proposal SenRup oleh Wiranda DellarosaProposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Proposal SenRup oleh Wiranda Dellarosa
Ocha_Official
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari IbuPentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Pentas Seni dan Bhakti Sosial dalam rangka Memperingati Hari Ibu
Dadang Solihin

Recently uploaded (20)

Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptxDari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Dari pesantren ke dunia maya (diskusi berkala UAS Kencong Jember0.pptx
Syarifatul Marwiyah
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Analisis Subjek Literatur Pada Disertasi Kajian Budaya dan Media (KBM) Sekola...
Murad Maulana
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptxOrgan Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
Organ Pencernaan dan Fungsinya Kelas 8 Fase D.pptx
IrfanIdris7
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptxLangkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
Langkah-langkah Pembuatan Microsite.pptx
NurulIlyas3
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...Danantara:  Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Danantara: Pesimis atau Optimis? Podcast Ikatan Alumni Lemhannas RI IKAL Lem...
Dadang Solihin
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Manajemen Perpustakaan BAPETEN Berdasarkan油SNI 7496:2009
Murad Maulana
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptxPRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
PRAKTIK PEMBUATAN RPP DEEP LEARNING fix.pptx
NurulIlyas3
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam KehidupankuKelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
Kelas 5 Mapel P.Pancasila Bab 2 Norma Dalam Kehidupanku
suandi01
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptxBAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
BAHAN UNTUK PELATIHAN PS, DRIGEN, MAZMUR.pptx
LunduSitohang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS VIII " ALAT MUSIK TRADISIONAL"
MUMUL CHAN

Proposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docx

  • 1. PROPOSAL PENGAJUAN FASILITASI PAGELARAN WAYANG KULIT DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK Diajukan Oleh: PANITIA PAGELARAN WAYANG CILIK AMARTA BUDAYA SMP NEGERI 3 SLEMAN DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN D.I. YOGYAKARTA TAHUN 2023
  • 2. Nomor : 422 / / 2023 Hal : Permohonan Fasilitasi Pagelaran Wayang Kulit dengan Dalang dan Sinden Cilik Amarta Budaya Lamp : 1 (satu) dokumen Kepada Yth. Bupati Sleman melalui Kepala Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kabupaten Sleman Dengan hormat, Dalam rangka melestarikan nilai-nilai budaya lokal yang edukatif dan berkualitas, SMP Negeri 3 Sleman akan menyelenggarakan kegiatan pagelaran wayang kulit dengan dalang dan sinden cilik yang akan dilaksanakan pada hari tanggal : : Selasa 14 November 2023 waktu : 08.00 11.00 WIB tempat : SMP Negeri 3 Sleman Sehubungan dengan hal tersebut di atas, maka perkenankan kami mengajukan permohonan bantuan dana kepada Bupati Sleman. Sebagai bahan pertimbangan bersama ini kami lampirkan proposal permohonan fasilitasi kegiatan pagelaran wayang kulit dengan dalang dan sinden cilik. Demikian permohonan ini kami sampaikan atas perkenannya dihaturkan terima kasih. Ketua, Jojoh Juhariah, S.Pd. Sleman, 28 Agustus 2023 Sekretaris, Danu Mukti, S.Pd., M.A NIP 19680512 199802 2 002 NIP 19921004 202221 1 008 Mengetahui, Kepala Dinas Pendidikan Drs. H. Ery Widaryana, M.M Kepala SMP Negeri 3 Sleman Aris Susila Pambudi, S.Pd., M.Pd.
  • 3. NIP 19650110 198903 1 018 NIP 19700614 199802 1 002 PROPOSAL KEGIATAN PAGELARAN WAYANG KULIT DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK AMARTA BUDAYA A. LATAR BELAKANG Wayang merupakan salah satu seni budaya bangsa Indonesia yang paling menonjol diantara banyak karya budaya lainnya. Wayang merupakan salah satu warisan budaya bangsa yang telah mampu bertahan dari waktu ke waktu. Seiring perkembangan zaman, wayang terus mengalami perkembangan yang dipengaruhi oleh agama dan nilai-nilai budaya yang masuk dan berkembang di Indonesia. Wayang sebagai seni budaya selalu menampilkan kemampuan sebagai tontonan, tatanan dan tuntunan. Selama berabad-abad wayang telah menjadi simbol kehidupan manusia (wewanyangane ngaurip), kisah manusia dari lahir sampai mati. Wayang memiliki peran besar sebagai tuntunan hidup yang menyimpan nilai-nilai kebaikan kehidupan. Peran wayang yang tidak hanya berupa tontonan tapi juga menjadi tuntunan, menjadikan kandungan nilai-nilai kebaikan di dalamnya bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Wayang sebagai kesenian adiluhung harus dilestarikan kepada generasi penerus. Di era globalisasi dan modernisasi seperti sekarang seolah dunia tanpa batas, banyak produk luar negeri yang bisa dengan mudah masuk ke negara kita tanpa terkecuali budayanya. Masuknya budaya asing tersebut dapat mengubah pola pikir masyarakat kita dari yang bangga mencintai budayanya sendiri menjadi masyarakat yang bangga menikmati budaya orang lain. Memperhatikan situasi dan kondisi ini, kami mengambil inisiatif untuk menentukan gerakan dan langkah untuk menjunjung tinggi akan kearifan budaya lokal sebagai akar kebudayaan nasional dengan mengedepankan kepentingan dan keutuhan masyarakat secara makro untuk meraih tujuan strategi jangka panjang. Salah satu langkah yang ditempuh untuk nguri-uri wayang agar tetap lestari dan mulai mengenalkan wayang sejak dini, khususnya pada kalangan anak-anak sebagai generasi penerus adalah dengan menyelenggarakan Pentas Dalang Cilik. Melalui kegiatan ini diharapkan dapat menjadi strategi agar wayang dapat bertahan melawan arus modernisasi dan tetap eksis, sekaligus bisa memberikan hiburan yang bermakna budaya bagi masyarakat. Kegiatan ini juga sebagai wujud dukungan dan motivasi untuk mendukung potensi anak-anak pedalang. B. NAMA KEGIATAN
  • 4. Kegiatan ini dinamakan Pagelaran Wayang Kulit dengan Dalang dan Sinden Cilik dengan lakon Gatotkaca Lair C. TUJUAN Tujuan dari Kegiatan ini adalah: 1. Melestarikan kebudayaan daerah dalam rangka pembentukan budaya nasional. 2. Memperkenalkan wayang sejak dini kepada kalangan anak-anak sebagai generasi penerus. 3. Sebagai dukungan dan motivasi untuk mendukung potensi anak-anak pendalang 4. Sebagai realisasi visi dan misi sekolah. D. PELAKSANAAN KEGIATAN Hari/Tanggal : Selasa, 14 November 2023 Waktu : 08.00 11.00 WIB Tempat : SMP Negeri 3 Sleman E. SUSUNAN PENGURUS Terlampir F. RENCANA ANGGARAN BIAYA NO URAIAN VOLUME SATUAN HARGA TOTAL 1 Panggung & Tenda 1 Paket 5.000.000 5.000.000 2 Saundsystem 1 Paket 2.000.000 2.000.000 3 Sewa Kursi 100 buah 3.000 300.000 4 Lighting 1 Paket 800.000 800.000 5 Dalang 1 Orang 500.000 500.000 6 Pengrawit 10 Orang 200.000 2.000.000 7 Sinden 1 Orang 300.000 300.000 8 Dokumentasi & Publikasi 1 Paket 2.000.000 2.000.000 9 Konsumsi (Snak & Nasi) 100 Orang 40.000 4.000.000 10 Dekorasi 1 Paket 500.000 500.000 11 Keamanan 2 Orang 50.000 100.000 12 Kebersihan 2 Orang 50.000 100.000 13 Sewa Kostum & Rias 12 Orang 200.000 2.400.000 14 Sewa Gamelan 1 Set 7.500.000 7.500.000 15 Sewa Gawangan dan Kelir 1 Set 1.500.000 1.500.000 16 Sewa Wayang 1 Set 5.000.000 5.000.000 34.000.000
  • 5. Tiga puluh empat juta rupiah G. PENUTUP Kegiatan pagelaran wayang kulit dengan dalang dan sinden cilik ini akan dapat berjalan lancar dan sukses kalau semua elemen masyarakat mampu bekerja sama dengan baik. Untuk itu kami sangat mengharapkan partisipasi dari masyarakat dan dukungan dari semua pihak. Hal-hal yang tertuang dalam proposal ini akan disempurnakan sejalan dengan pelaksanaan kegiatan. Demikian yang dapat kami sampaikan, atas kerjasama dan partisipasinya diucapkan terima kasih. Sleman, 28 Agustus 2023 Ketua, JOJOH JUHARIAH, S.Pd. Sekretaris, DANU MUKTI, S.Pd, MA
  • 6. SUSUNAN PANITIA PAGELARAN WAYANG KULIT DENGAN DALANG DAN SINDEN CILIK AMARTA BUDAYA Ketua : Jojoh Juhariah, S.Pd Kordinator Kegiatan : 1. Supi Iswari, M.Pd 2. Marko Yusnandar, S.Pd Sekretaris : 1. Danu Mukti, S.Pd 2. Arif Budianto, S.Pd Bendahara : 1. Candra Sri Purnamawati 2. Leny Nurjanah, S.Pd 3. Fajar Nurhayatiningsih, S.Pd Seksi Acara : 1. Yohana Kiki Ratnawati,S.Pd 2. Dyah Ayu Ratnaningrum, MA Seksi Publikasi : 1. Muhammad Alwani Rosid Yudianto, S,Pd 2. Muftiqul Dyas Pramesti, S.Pd Seksi Dokumentasi : 1. Nico Damar Djanu, S.Pd 2. Mutia Ning Arum Tyas, A.Md Seksi Sarpras/Panggung : 1. Ristohadi, S.Kom 2. Agung Prasetiya, S.Pd, M.Pd 3. Eni Kuswandari, S.Pd 4. Alfiah Satriana, S.Pd 5. Khrisna Hadi 4. Pandu Maarif Saputra Seksi Komsumsi : 1. Herninda, A.Md 2. Isti Sukaryani, S.Pd 3. Eni Kisdaryati, S.Pd 4. Rafika Nurohmah Arief, S.Pd 5. Istanto Seksi : 1. Saroja 2. Lilik Ardiyanta
  • 7. Sinopsis GATOTKACA LAIR Lakon ini menceritakan Patih Sekipu yang melamar Batari Gagar Mayang untuk Rajanya Prabu Nagapracona, namun ditolak sehingga terjadi peretempuran dengan para dewa. Patih Dewa Narada mengutus Tetuka anak Raden Werkudara agar menjadi senopati meski masih anak kecil. Jabang Tetuka kemudian dijedi di kawah candradimuka dan berganti wujud menjadi seorang satriya bersiung dan berhasil membunuh patih Sekipu dengan digigit. Tidak pantaslah seorang striya kok perang mengigit maka oleh batara guru disempurnakan menjadi ksatria gagah bernama Raden Gatotkaca. Selanjutnya Raden Gatotkaca berhasil membunuh Prabu Nagapracona dengan kesaktianya.
  • 8. Rekening BPD dan KTP Penanggungjawab Kegiatan a.n Jojoh Juhariah