Dokumen tersebut memberikan ringkasan tentang sistem kontrol sterilisasi vertikal dan horizontal yang dibuat oleh PT Anugerah Cahaya Mentari. Sistem kontrol ini menggunakan panel mimic, antarmuka HMI, dan fitur-fitur seperti grafik tekanan dan suhu sterilisasi secara real-time, pengaturan program dan parameter sterilisasi, serta pemantauan kondisi dan alarm sterilisasi.
Stasiun gas berperan penting dalam mengalirkan gas ke pelanggan dengan mengatur tekanan, mengukur aliran, dan membagi aliran gas. Komponen kunci stasiun gas meliputi isolating joint, insulating joint, valve, actuator, pressure gauge, pressure transmitter, filter, meter orifice, chart recorder, PSDV, PCV, dan check valve—masing-masing berfungsi untuk mengisolasi sistem katodik, mengukur dan mengatur aliran gas, menyaring kontaminan, dan mengamankan sistem
Sistem loop tertutup adalah sistem kendali yang menyesuaikan keluarannya dengan masukan acuan untuk mempertahankan keluaran tetap sama meskipun terjadi gangguan. Sistem kontrol terbuka tidak menggunakan umpan balik antara keluaran dan masukan sehingga kurang akurat dan rentan gangguan. Contoh sistem loop tertutup adalah AC yang menyesuaikan suhu ruangan, sementara pemanggang roti merupakan contoh sistem kontrol terbuka
Dokumen tersebut membahas tentang sistem kontrol terbuka dan tertutup. Sistem kontrol terbuka tidak mempengaruhi aksi kontrol karena keluarannya tidak diukur atau dibandingkan dengan masukan. Sistem kontrol tertutup memiliki pengaruh langsung pada aksi kontrol karena menggunakan umpan balik untuk memperkecil kesalahan. Dokumen ini juga menjelaskan penggunaan programmable logic controller (PLC) sebagai alat kontrol yang dapat dip
Makalah ini membahas tentang pembuatan mesin penetas telur unggas menggunakan mikrokontroler yang dapat mengatur dan memantau suhu serta kelembaban secara otomatis untuk menetaskan telur ayam dan puyuh. Rangkaian sensor, mikrokontroler, relay dan LCD dirancang untuk mengontrol suhu dan kelembaban sesuai syarat penetasan telur unggas.
Mengecas & Pump Down Penyamanan Udara DomestikMohd Norazizi
Ìý
Dokumen tersebut memberikan informasi mengenai peralatan untuk sistem pendinginan domestik seperti tolok tekanan, unit pemulihan, dan bahan pendingin serta cara mengisi bahan pendingin melalui timbangan berat, arus, atau suhu. Dokumen tersebut juga menjelaskan proses pengosongan sistem dan proses pump down untuk mengumpulkan kembali bahan pendingin.
Sistem Penggerak Hidrolik (HYDRAULIC CONTROL SYSTEM)Zhafran Anas
Ìý
Dokumen tersebut memberikan penjelasan mengenai sistem penggerak hidrolik pada transmisi otomatis. Sistem ini mengatur aliran minyak transmisi dan tekanan hidrolik untuk mengubah rasio gigi secara otomatis sesuai kecepatan kendaraan dan beban mesin. Sistem terdiri atas pompa minyak, katup kendali, akumulator, dan katup pindah gigi yang mengatur kopling dan rem planetari untuk memindahkan gigi. Sistem ini men
Dokumen ini memberikan pengenalan tentang sistem pneumatik yang menggunakan udara termampat sebagai medium pemindahan kuasa. Ia menjelaskan komponen utama sistem pneumatik termasuk compressor, tangki udara termampat, pengatur tekanan udara, dan pelbagai jenis actuator seperti silinder tunggal dan ganda. Dokumen ini juga membincangkan prinsip asas sistem pneumatik seperti hukum Boyle serta simbol-simbol yang digunakan dalam litar pneumatik
Freeze Drying merupakan metoda pengawetan produk pangan agar dihasilkan produk yang memiliki stabilitas pada strukturnya baik secara kimiawi ataupun biologi. Sistem yang terdapat dalam Freeze Dryer (alat/mesin Freeze Drying) pun tentu sangat kompleks. Saat ini banyak industri yang menggunakan metoda ini, tidak hanya bahan pangan, tetapi juga bisa untuk bidang farmasi dan boiteknologi, dekorasi, makanan astronout, penyimpanan dokumen, dll.
Dokumen tersebut membahas tentang sistem pneumatik yang menggunakan udara terkompresi sebagai sumber energinya. Sistem pneumatik digunakan secara luas dalam otomatisasi industri karena kelebihannya seperti bersih, aman, dan murah. Sistem terdiri dari kompresor, filter, regulator, silinder, dan katup yang saling terhubung untuk mengontrol aliran udara dan menghasilkan gerakan.
1_Introduction Control System and Automation.pptadhanefendi
Ìý
Inovasi sistem merupakan ringkasan dari dokumen tersebut. Dokumen tersebut membahas tentang perkembangan sistem kontrol mulai dari abad ke-18 hingga saat ini, termasuk definisi istilah, jenis sistem kontrol, dan aplikasi sistem kontrol pada berbagai bidang seperti industri, robotika, dan teknologi lainnya. Ringkasan yang diberikan menyimpulkan bahwa inovasi sistem mengacu pada perubahan fungsi dan struktur s
Dokumen tersebut merangkum sistem pneumatik yang meliputi pengenalan sistem pneumatik, komponen-komponen utama seperti compressor, receiver, filter udara, regulator tekanan, aktuator silinder udara dan injap kawalan, serta prinsip-prinsip asas seperti hukum Boyle. Ia juga menjelaskan fungsi setiap komponen dan simbol-simbol yang digunakan dalam litar pneumatik.
Dokumen ini menjelaskan tentang pengendali tekanan yang terdiri dari controller, I/P converter, pneumatic valve, transducer, dan flow meter. Controller berfungsi untuk melakukan perhitungan pengendalian berdasarkan sinyal umpan balik dan referensi. I/P converter mengubah sinyal listrik menjadi tekanan atau sebaliknya. Pneumatic valve mengatur kondisi operasi seperti tekanan. Transducer mengubah energi dari satu bentuk ke bentuk lain. Flow
Mengecas & Pump Down Penyamanan Udara DomestikMohd Norazizi
Ìý
Dokumen tersebut memberikan informasi mengenai peralatan untuk sistem pendinginan domestik seperti tolok tekanan, unit pemulihan, dan bahan pendingin serta cara mengisi bahan pendingin melalui timbangan berat, arus, atau suhu. Dokumen tersebut juga menjelaskan proses pengosongan sistem dan proses pump down untuk mengumpulkan kembali bahan pendingin.
Sistem Penggerak Hidrolik (HYDRAULIC CONTROL SYSTEM)Zhafran Anas
Ìý
Dokumen tersebut memberikan penjelasan mengenai sistem penggerak hidrolik pada transmisi otomatis. Sistem ini mengatur aliran minyak transmisi dan tekanan hidrolik untuk mengubah rasio gigi secara otomatis sesuai kecepatan kendaraan dan beban mesin. Sistem terdiri atas pompa minyak, katup kendali, akumulator, dan katup pindah gigi yang mengatur kopling dan rem planetari untuk memindahkan gigi. Sistem ini men
Dokumen ini memberikan pengenalan tentang sistem pneumatik yang menggunakan udara termampat sebagai medium pemindahan kuasa. Ia menjelaskan komponen utama sistem pneumatik termasuk compressor, tangki udara termampat, pengatur tekanan udara, dan pelbagai jenis actuator seperti silinder tunggal dan ganda. Dokumen ini juga membincangkan prinsip asas sistem pneumatik seperti hukum Boyle serta simbol-simbol yang digunakan dalam litar pneumatik
Freeze Drying merupakan metoda pengawetan produk pangan agar dihasilkan produk yang memiliki stabilitas pada strukturnya baik secara kimiawi ataupun biologi. Sistem yang terdapat dalam Freeze Dryer (alat/mesin Freeze Drying) pun tentu sangat kompleks. Saat ini banyak industri yang menggunakan metoda ini, tidak hanya bahan pangan, tetapi juga bisa untuk bidang farmasi dan boiteknologi, dekorasi, makanan astronout, penyimpanan dokumen, dll.
Dokumen tersebut membahas tentang sistem pneumatik yang menggunakan udara terkompresi sebagai sumber energinya. Sistem pneumatik digunakan secara luas dalam otomatisasi industri karena kelebihannya seperti bersih, aman, dan murah. Sistem terdiri dari kompresor, filter, regulator, silinder, dan katup yang saling terhubung untuk mengontrol aliran udara dan menghasilkan gerakan.
1_Introduction Control System and Automation.pptadhanefendi
Ìý
Inovasi sistem merupakan ringkasan dari dokumen tersebut. Dokumen tersebut membahas tentang perkembangan sistem kontrol mulai dari abad ke-18 hingga saat ini, termasuk definisi istilah, jenis sistem kontrol, dan aplikasi sistem kontrol pada berbagai bidang seperti industri, robotika, dan teknologi lainnya. Ringkasan yang diberikan menyimpulkan bahwa inovasi sistem mengacu pada perubahan fungsi dan struktur s
Dokumen tersebut merangkum sistem pneumatik yang meliputi pengenalan sistem pneumatik, komponen-komponen utama seperti compressor, receiver, filter udara, regulator tekanan, aktuator silinder udara dan injap kawalan, serta prinsip-prinsip asas seperti hukum Boyle. Ia juga menjelaskan fungsi setiap komponen dan simbol-simbol yang digunakan dalam litar pneumatik.
Dokumen ini menjelaskan tentang pengendali tekanan yang terdiri dari controller, I/P converter, pneumatic valve, transducer, dan flow meter. Controller berfungsi untuk melakukan perhitungan pengendalian berdasarkan sinyal umpan balik dan referensi. I/P converter mengubah sinyal listrik menjadi tekanan atau sebaliknya. Pneumatic valve mengatur kondisi operasi seperti tekanan. Transducer mengubah energi dari satu bentuk ke bentuk lain. Flow
2. PT Anugerah Cahaya Mentari 2
MIMIC PANEL OVERVIEW
(HORIZONTAL)
Selector Switch Power
adalah untuk menyediakan
catuan listrik ke rangkaian
control.
Selector Switch
AUTO – OFF –
MAN,
digunakan
sebagai selector
mesin rebusan
bekerja secara
automatic-
mode, off, atau
manual-mode.
Selector Switch
Confirmation di
posisi On
digunakan
sebagai
konfirmasi dari
operator
bahwa pressure
didalam
rebusan sudah
menunjukkan 0
bar.
Switch MODE,
berfungsi untuk
mengganti
timing atau
sequence
perebusan
pada posisi
AUTO
Pilot Lamp LOW
PRESSURE, adalah indikasi
bahwa pintu rebusan telah
aman untuk dibuka
Pilot Lamp dan Push Button RESET
ALARM, menunjukkan indikasi alarm
yang terjadi dan tombol untuk mereset
alarm tersebut
Push Button START, berfungsi untuk
memasukkan perintah memulai operasi
perebusan, pada automatic mode.
Selector Switch CONDENSATE, berfungsi
untuk membuka/tutup valve condensate
dalam mode operasi manual
Selector Switch EXHAUST, berfungsi
untuk membuka/tutup valve exhaust
dalam mode operasi manual
Selector Switch INLET, berfungsi untuk
membuka/tutup valve inlet dalam mode
operasi manual
Indikator
posisi DOOR
OUT
Indikator
posisi DOOR
IN
Indikator
posisi valve
INLET
Indikator
posisi
EXHAUST
Indikator posisi
valve
CONDENSATE
3. PT Anugerah Cahaya Mentari 3
MIMIC PANEL OVERVIEW
(VERTICAL)
Indikator
posisi valve
INLET
Indikator
posisi DOOR
BOTTOM
Indikator
posisi DOOR
TOP
Indikator
posisi valve
EXHAUST
Indikator
posisi valve
CONDENSATE
Tombol emergency stop,
untuk menghentikan
proses perebusan secara
darurat
Selector Switch Power
adalah untuk menyediakan
catuan listrik ke rangkaian
control.
Pilot lamp Power untuk
memberikan indikasi
power pada panel.
Selector Switch AUTO – OFF – MAN,
digunakan sebagai selector mesin
rebusan bekerja secara automatic-
mode, off, atau manual-mode.
Switch MODE, berfungsi
untuk mengganti timing
atau sequence perebusan
pada posisi AUTO
Pilot Lamp
LOW
PRESSURE,
adalah
indikasi
bahwa pintu
rebusan telah
aman untuk
dibuka
Selector Switch INLET, berfungsi untuk
membuka/tutup valve inlet dalam mode
operasi manual
Selector Switch CONDENSATE, berfungsi
untuk membuka/tutup valve condensate
dalam mode operasi manual
Selector Switch EXHAUST, berfungsi
untuk membuka/tutup valve exhaust
dalam mode operasi manual
Selector Switch Confirmation di posisi On digunakan
sebagai konfirmasi dari operator bahwa pressure
didalam rebusan sudah menunjukkan 0 bar.
Indikator posisi
DOOR TOP
Indikator posisi
DOOR TOP
Push Button START, berfungsi untuk
memasukkan perintah memulai
operasi perebusan, pada automatic
mode.
Pilot Lamp dan Push Button RESET
ALARM, menunjukkan indikasi alarm
yang terjadi dan tombol untuk
mereset alarm tersebut
4. PT Anugerah Cahaya Mentari 4
MIMIC PANEL OVERVIEW
(VERTICAL – LOCAL PANEL)
Tombol
emergency
stop, untuk
memutus
power
terhadap
panel
Selector Switch Power
adalah untuk menyediakan
catuan listrik ke rangkaian
control.
Pilot lamp Power untuk
memberikan indikasi
power pada panel.
Pilot Lamp LOW
PRESSURE, adalah indikasi
bahwa pintu rebusan telah
aman untuk dibuka
Indikator
posisi DOOR
TOP
Indikator
posisi
BOTTOM
DOOR
Switch spring
return LOCK
RING, untuk
mengoperasik
-an lock ring
pada pintu
sterilizer atas
Switch spring
return
CHUTE, untuk
mengoperasik
-an chute
pada pintu
sterilizer atas
Switch spring
return DOOR,
untuk
membuka-
tutup pintu
sterilizer atas
Switch spring
return SLIDE,
untuk
mengoperasik-
an slider pada
pintu sterilizer
atas
Tombol
emergency
stop, untuk
memutus
power
terhadap
panel
Selector Switch Power
adalah untuk menyediakan
catuan listrik ke rangkaian
control.
Pilot lamp Power untuk
memberikan indikasi
power pada panel.
Pilot Lamp LOW
PRESSURE, adalah indikasi
bahwa pintu rebusan telah
aman untuk dibuka
Indikator
posisi DOOR
TOP
Selector
Switch
FLUSHING,
berfungsi
untuk
membuka/tut
up valve
flushing pada
sterilizer
Switch spring
return LOCK
RING, untuk
mengoperasik
-an lock ring
pada pintu
sterilizer atas
Switch
spring
return
DOOR,
untuk
membuka-
tutup pintu
sterilizer
atas
Selector Switch AUGER, berfungsi untuk
menjalankan screw auger pada pintu
bawah sterilizer
Indikator posisi
BOTTOM DOOR
5. PT Anugerah Cahaya Mentari 5
HMI INTERFACE
Parameter
dan Indikator
Nilai dari
Sterilizer (e.g.
Status, mode,
temperatur,
tekanan, etc.)
Menu
Navigasi
untuk ke
bagian Screen
Lainnya
Graphical View untuk tekanan Sterilizer
secara Real-time
MAIN SCREEN (HORIZONTAL)
6. PT Anugerah Cahaya Mentari 6
HMI INTERFACE
MAIN SCREEN (VERTICAL)
Graphical View untuk tekanan Sterilizer
secara Real-time
Menu
Navigasi
untuk ke
bagian Screen
Lainnya
Parameter
dan Indikator
Nilai dari
Sterilizer (e.g.
Status, mode,
temperatur,
tekanan, etc.)
7. PT Anugerah Cahaya Mentari 7
HMI INTERFACE
MAIN SCREEN
Navigation Menu terdiri dari beberapa screen/item:
Digunakan untuk memonitor proses rebusan yang
sedang berlangsung di masing masing Steriliser
Digunakan untuk memonitor dan melihat grafik ( trend view )
pressure steam dan temperature di masing masing Steriliser
Digunakan untuk melihat program proses
rebusan Steriliser
Digunakan untuk memprogram proses rebusan
Steriliser
Digunakan untuk mensetting parameter proses rebusan
Digunakan untuk melihat Alarm yang terjadi saat proses rebusan
Digunakan untuk melihat file data logging yang
tersimpan di USB flash disk
Digunakan untuk memasukan/logout Password. Bila
password yang dimasukan sudah benar maka tombol
Program dan Setting baru bisa berfungsi
Digunakan untuk SAVE tampilan display ke USB flash
disk
Digunakan untuk memonitor proses
rebusan yang sedang berlangsung di
Steriliser
Digunakan untuk memonitor Panel BPV
rebusan
8. PT Anugerah Cahaya Mentari 8
HMI INTERFACE
Kondisi dan
status dari
Sterilizer
(Kondisi pintu,
temperature,
valve, dll)
STERILIZER SCREEN (HORIZONTAL)
Graphical View dan Temperature View
untuk tekanan dan temperatur Sterilizer
secara Real-time
Tampilan
Status
berjalannya
proses
sterilisasi
9. PT Anugerah Cahaya Mentari 9
HMI INTERFACE
Kondisi dan
status dari
Sterilizer
(Kondisi pintu,
temperature,
valve, dll)
STERILIZER SCREEN (VERTICAL)
Graphical View dan Temperature View
untuk tekanan dan temperatur Sterilizer
secara Real-time
Tampilan
Status
berjalannya
proses
sterilisasi
Alarm view untuk menunjukkan alarm
yang terjadi pada sterilizer secara real-
time
10. PT Anugerah Cahaya Mentari 10
HMI INTERFACE
Graphical
View dengan
ukuran grafik
yang lebih
besar, disertai
dengan
watchline
GRAPH SCREEN
Time range control untuk mengatur
panjang rentang waktu dalam penampilan
grafik
11. PT Anugerah Cahaya Mentari 11
HMI INTERFACE
Setelan
parameter
perebusan
pada saat
step tertentu
VIEW PROGRAM SCREEN
Total waktu yang dibutuhkan pada saat
melakukan perebusan secara AUTO
12. PT Anugerah Cahaya Mentari 12
HMI INTERFACE
Setting kondisi
dan
parameter
tujuan dari
perebusan
pada saat
step terentu
PROGRAM SCREEN
Program Step terdiri dari 20 Langkah
sequence perebusan, tombol ini untuk
menampilan step 11 sampai 20
13. PT Anugerah Cahaya Mentari 13
HMI INTERFACE
Nomor step,
perebusan
akan dimulai
dari Step 1
PROGRAM SCREEN
Tipe control cara perebusan yang akan
dilakukan pada step, terdiri atas TIME BASE,
PRESS BASE, dan TIME AND PRESS BASE
Tekanan pressure yang
diinginkan untuk dicapai
pada saat step berjalan
Auto drain system untuk membuka valve
condensate ketika step berjalan
Posisi valve ketika step
sedang berjalan
Waktu step yang akan berjalan (sesuai
dengan MODE nya)
14. PT Anugerah Cahaya Mentari 14
HMI INTERFACE
Setting
kalibrasi
sensor
tekanan dan
temperature
pada sterilizer
SETTING SCREEN
Pengaturan waktu dari module display
(HMI)
Setting drain
control pada
saat
perebusan
Pengaturan
interlock pada
pintu dan
tekanan
sterilizer
Pengaturan
interlock untuk
menjalankan
perebusan
secara simultan
Pengaturan inlet valve agar tidak terbuka
apabila tekanan inlet lebih kecil daripada
tekanan sterilizer
Default setting,
untuk
mengubah
semua nilai
setting menjadi
nilai default
yang sudah
ditentukan
15. PT Anugerah Cahaya Mentari 15
HMI INTERFACE
List alarm
yang terjadi
secara real-
time
ALARM SCREEN
Pemilihan tanggal untuk
menunjukkan list alarm disebalah
kanan
List alarm
yang pernah
terjadi sesuai
dengan
pilihan
tanggal
(historical)
16. PT Anugerah Cahaya Mentari 16
HMI INTERFACE
LOGIN/LOGOUT SCREEN
Apabila login berhasil, user akan
ditunjukkan di kolom sebelah kanan
(Manager/Admin)
Username dan
password
dimasukkan
menggunakan
numpad pada
layar
Numpad akan
muncul
apabila kolom
di tekan
Sistem Login berfungsi untuk mengakses menu
SETTING, menu setting hanya boleh diakses oleh
pihak yang telah di otorisasi seperti admin atau
manager
17. PT Anugerah Cahaya Mentari 17
HMI INTERFACE
HISTORICAL SCREEN
Pemilihan tanggal untuk
menunjukkan data tekanan sterilizer
pada grafik disebelah kiri
Graphical
View dengan
ukuran grafik
yang lebih
besar, disertai
dengan
watchline
Time range control untuk mengatur
panjang rentang waktu dalam penampilan
grafik