Pancasila adalah dasar negara Indonesia yang bersumber dari kepribadian bangsa Indonesia. Nilai-nilai Pancasila semakin lama mulai hilang dalam perkembangan bangsa Indonesia. Dokumen ini membahas sejarah lahirnya Pancasila dan Panitia Sembilan yang berhasil merumuskan Pancasila sebagai dasar negara Indonesia yang merdeka pada tanggal 22 Juni 1945.