際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
KELOMPOK 7
Indah Pratiwi
Mathias
Dennis
Lutpi
Ratu Lamlam
Risa
KEDATANGAN
SEKUTU
KE INDONESIA
Datangnya sekutu yang di
boncengi NICA
Setelah berhasil mengalahkan Jepang, komando sekutu di Asia
Tenggara di Singapura mengutus tujuh perwira Inggris di bawah
pimpinan Mayor AG Greenhalgh untuk datang ke Indonesia pada 8
September 1945
Pada 16 September 1945 rombongan perwakilan
sekutu mendarat di Tanjung Priok dipimpin oleh
Laksamana Muda WR. Petterson. Dan CHO Van
Der Plas yang mewakili Dr Hubertus Johannes van
Mook kepala NICA.
Sekutu menugaskan sebuah komando khusus untuk mengurus
Indonesia dengan nama (AFNEI).
- Menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang
- Membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu
- Melucuti dan memulangkan tentara Jepang
- Memulihkan keamanan dan ketertiban
- Mencari dan mengadili para penjahat perang
Bangsa Indonesia mengetahui bahwa NICA berniat menegakkan
kembali kekuasaanya.
Situasi berubah memburuk saat NICA mempersenjatai kembali
bekas anggota Koninklijk Nederlands Indisch Leger (KNIL) yang
telah dibebaskan Jepang yang kemudian bergabung dengan
tentara NICA.
Di berbagai daerah NICA dan KNIL yang
didukung Inggris (sekutu) melancarkan provokasi
dan melakukan teror terhadap para pemimpin
nasional sehingga pecahlah berbagai
pertempuran di daerah-daerah seperti Surabaya,
Sukabumi, Ambarawa, Manado dan Bandung.
1. Pertempuran di Surabaya
10 November 1945
Pada 25 Oktober 1945 dipimpin Brigjen AWS
Mallaby. Mereka mendapat tugas untuk
melucuti tentara Jepang dan menyelamatkan
tawanan sekutu di Surabaya. Kehadiran
tentara sekutu ini disambut baik oleh
pemerintah dan rakyat Jawa Timur. Hubungan
baik ini berlanjut pada sebuah pertemuan di
antara wakil-wakil RI dan pihak sekutu .
1. Inggris berjanji tidak akan menyertakan tentara NICA dalam
pasukannya,
2. Kedua belah pihak akan bekerja sama untuk menjamin
keamanan dan ketentraman,
3. Membentuk kontak biro agar kerja sama dapat terlaksana
sebaik-baiknya,
4. Inggris hanya akan melucuti senjata tentara Jepang
Yang menghasilkan keputusan :
Atas kesepatakan tersebut, pemerintah RI memperkenankan
Inggris memasuki kota Surabaya. Tapi sekutu inggris
mengingkari perjanjian tersebut. Bahkan berusaha menguasai
semua objek yang ada di surabaya. Akhirnya Terjadilah
pertempuran yang menewaskan Brigjend Mallaby.
Terbunuhnya jendral mallaby merupakan sebab awal dari
pertempuran melawan sekutu disurabaya. Perlawanan ini di
pimpin oleh Bung tomo, Gubernur suryo dan sungkono.
Sungkono mengundang semua unsur kekuatan rakyat untuk
mempertahankan Surabaya, sekaligus juga menjaga harga diri
bangsa. Bung Tomo membakar semangat juang
rakyat Surabayamelalui radio miliknya di Jalan Mawar No.4.
pertempuran Surabaya pecah pada 10 November 1945.
Peristiwa 10 November merupakan
cermin dari tekad perjuangan
mempertahankan kemerdekaan Indonesia
dan ditetapkan sebagai Hari Pahlawan.
2. Pertempuran Medan
Area 10 Desember 1945
Pasukan sekutu mendarat di Medan pada 9 Oktober 1945
dipimpin oleh TED. Kelly. Kehadiran mereka diboncengi
oleh NICA yang dipersiapkan untuk mengambil alih
pemerintahan. Menyikapi kedatangan tentara sekutu dan
NICA, rakyat Medan membentuk TKR Sumatera Timur
yang dipimpin oleh Achmad Tahir.
Kemudian sekutu mebentuk KNIL Batalyon, hal ini
menimbulkan ketegangan yang kemudian berkembang
menjadi pertempuran. Kejadian pertama terjadi di hotel
Jalan Bali Medan pada 13 Desember 1945.
Pada 18 Oktober 1945 Brigjen TED Kelly mengeluarkan ultimatum
yang melarang rakyat membawa senjata dan semua senjata yang
ada harus diserahkan kepada sekutu. NICA menganggap
ultimatum ini sebagai dukungan terhadapnya sehingga mereka
meningkatkan aksi-aksi terornya.
Pada 10 Desember 1945 tentara sekutu dan NICA melancarkan
gerakan militer besar-besaran di Medan. Seluruh
daerah Medan dijadikan sasaran tempur sehingga mereka berhasil
menaklukannya.
Pada 10 Agustus 1946, perlawanan rakyat semakin
berkobar. Para pejuang menggabungkan diri dalam
komando Resimen Laskar Rakyat Medan Area.
Serangan demi serangan dilancarkan hingga
merepotkan pertahanan sekutu dan NICA.
3. Pertempuran Ambarawa 12
sampai 15 Desember 1945
Tentara sekutu dibawah pimpinan Brigjen Bethel mulai
mendarat diSemarang pada 20 Oktober 1945. sebagian
diantara mereka menuju Magelang.
Pertempuran ini terjadi karena sekutu membebaskan tahanan
belanda yang ada di magelang dan ambarawa. Berkat
perjuangan para pejuang, pada tanggal 15 desember 1945
para pejuang berhasil mendesak mundur tentara sekutu dari
Ambarawa. Dengan keberhasilan tersebut jalan di antara
Ambarawa Semarang dapat dikuasai pejuang.
4. Peristiwa Merah Putih di
Manado 14 Februari 1946
Berita proklamasi kemerdekaan Ri terlambat sampai
di Sulawesi, tetapi rakyat tetap menyambut dengan
dengan gembira. Pada 21 Agustus 1945 bendera merah
putih berkibar di Sulawesi Utara. Beberapa saat kemudian
sekutu (Australia) yang diboncengi NICA tiba diManado.
Mereka langsung melarang rakyat mengibarkan bendera
merah putih. Para pemuda merespon tindakan itu dengan
membentuk organisasi perjuangan yang dinamakan Barisan
Pemuda Nasional Indonesia (BPNI). Rakyat mengobarkan
perlawanan kepada sekutu dan berhasil membuat sekutu
pergi dari Manado.
5. Bandung Lautan Api 23
Maret 1946
Pasukan sekutu memasuki kota Bandung pada bulan Oktober
1945 saat pejuang Bandung tengah sibuk melaksanakan
pemindahan kekuasaan Jepang dengan merebut senjatanya.
Tentara sekutu yang baru datang langsung mengeluarkan
ultimatum yang isinya mereka meminta paksa semua senjata
yang diperoleh dari tentara Jepang. Selain itu, sekutu menuntut
agar kota Bandung bagian utara dikosongkan pihak Indonesia
selambat-lambatnya 29 November 1945 dengan dalih menjaga
keamanankota Bandung.
Sekutu mengeluarkan ultimatum kedua pada 23 Maret 1946
yang isinya menuntut supaya Bandung. Namun markas TRI
di Yogyakarta memerintahkan agar kota Bandung tidak
dikosongkan. Setelah dipertimbangkan secara matang, dengan
berat hati TRI dan rakyat Bandung mematuhi perintah dari
Jakarta. Sebelum meninggalkan kotanya, para pejuang
melancarkan serangan ke arah kedudukan sekutu dan
membumihanguskan kotaBandung bagian selatan.
TERIMAKASIH

More Related Content

What's hot (20)

Perlawanan terhadap VOC
Perlawanan terhadap VOCPerlawanan terhadap VOC
Perlawanan terhadap VOC
Esa Alfiandika Seaman
Sarekat islam
Sarekat islamSarekat islam
Sarekat islam
Bagus Aji
Tirani Matahari Terbit
Tirani Matahari TerbitTirani Matahari Terbit
Tirani Matahari Terbit
munawwabinta
Peristiwa rengasdengklok
Peristiwa rengasdengklokPeristiwa rengasdengklok
Peristiwa rengasdengklok
rida rahmah
Organisasi Regional dan Global.pptx
Organisasi Regional dan Global.pptxOrganisasi Regional dan Global.pptx
Organisasi Regional dan Global.pptx
SitiAnnisa60
Pertempuran Surabaya
Pertempuran SurabayaPertempuran Surabaya
Pertempuran Surabaya
annekeyolanda99
Bab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xiBab 5 sejarah wajib sma xi
Bab 5 sejarah wajib sma xi
eli priyatna laidan
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WAR
liuenxiu97
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsaPerjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Gungun Misbah Gunawan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan KemerdekaanKedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Shieni Rahmadani Amalia
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZISSEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
Awanda Gita
perang bali
perang baliperang bali
perang bali
DEDI3060
Politik Etis
Politik EtisPolitik Etis
Politik Etis
Naufal AR
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Abiyu Muhammad Akmal
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Universitas Jember
Pendudukan jepang di indonesia
Pendudukan jepang di indonesiaPendudukan jepang di indonesia
Pendudukan jepang di indonesia
abd_
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.pptBAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
DARIUSDARIUS30
Bandung lautan api
Bandung lautan apiBandung lautan api
Bandung lautan api
Riana Indah
Ppt teladan para tokoh persatuan
Ppt  teladan para tokoh persatuanPpt  teladan para tokoh persatuan
Ppt teladan para tokoh persatuan
University Of Tarbiyah
Sarekat islam
Sarekat islamSarekat islam
Sarekat islam
Bagus Aji
Tirani Matahari Terbit
Tirani Matahari TerbitTirani Matahari Terbit
Tirani Matahari Terbit
munawwabinta
Peristiwa rengasdengklok
Peristiwa rengasdengklokPeristiwa rengasdengklok
Peristiwa rengasdengklok
rida rahmah
Organisasi Regional dan Global.pptx
Organisasi Regional dan Global.pptxOrganisasi Regional dan Global.pptx
Organisasi Regional dan Global.pptx
SitiAnnisa60
PERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WARPERANG DINGIN / COLD WAR
PERANG DINGIN / COLD WAR
liuenxiu97
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsaPerjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Perjuangan tokoh nasional dan daerah dalam mempertahankan keutuhan bangsa
Gungun Misbah Gunawan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan KemerdekaanKedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Kedatangan Sekutu serta Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
Shieni Rahmadani Amalia
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZISSEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
SEJARAH INDONESIA PEMBERONTAKAN ANDI AZIS
Awanda Gita
perang bali
perang baliperang bali
perang bali
DEDI3060
Politik Etis
Politik EtisPolitik Etis
Politik Etis
Naufal AR
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesiaPerjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia
Abiyu Muhammad Akmal
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RIRespon internasional terhadap kemerdekaan RI
Respon internasional terhadap kemerdekaan RI
Universitas Jember
Pendudukan jepang di indonesia
Pendudukan jepang di indonesiaPendudukan jepang di indonesia
Pendudukan jepang di indonesia
abd_
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.pptBAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
BAB 7 REVOLUSI MENEGAKKAN PANJI-PANJI NKRI.ppt
DARIUSDARIUS30
Bandung lautan api
Bandung lautan apiBandung lautan api
Bandung lautan api
Riana Indah

Similar to Kedatangan sekutu xi (20)

sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPAsejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
Oneda Rahayu
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPASEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
Oneda Rahayu
Presentasi sejarah XII IPS
Presentasi sejarah XII IPSPresentasi sejarah XII IPS
Presentasi sejarah XII IPS
bagoeskhasan
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Annisa Monitha
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaanIps bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
ayuni saviranti
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptxSejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
ViviAlyasni1
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smpPerjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Wawan Suhartawan
Sejarah kel. 1
Sejarah kel. 1 Sejarah kel. 1
Sejarah kel. 1
Gusti Ayu Putu Ajeng
Perjanjian
PerjanjianPerjanjian
Perjanjian
masheri heri
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
hadi hadi
Masa perjuangan
Masa perjuanganMasa perjuangan
Masa perjuangan
Indhara Khanta
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
Isnaen28
Insiden setelah proklamasi.ppt
Insiden setelah proklamasi.pptInsiden setelah proklamasi.ppt
Insiden setelah proklamasi.ppt
Lee Eun Hee
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Redemtius Supriyanto
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS KelMateri Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Rakhmad Sahri
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Wa Ode Aisyah Aisyah
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIABAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
PurwoAdiWicaksono
BAB 1 (Fix)
BAB 1 (Fix) BAB 1 (Fix)
BAB 1 (Fix)
AdeliaQoryAinaHidaya
PPT SEJ INDO.pptx
PPT SEJ INDO.pptxPPT SEJ INDO.pptx
PPT SEJ INDO.pptx
SalsabilaRamadanti4
sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPAsejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
sejarah ( perjuangan bersenjata untuk kemerdekaan ) kelas XI IPA
Oneda Rahayu
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPASEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
SEJARAH ( Perjuangan Bersenjata Untuk Memperoleh Kemerdekaan) kelas XI IPA
Oneda Rahayu
Presentasi sejarah XII IPS
Presentasi sejarah XII IPSPresentasi sejarah XII IPS
Presentasi sejarah XII IPS
bagoeskhasan
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Annisa Monitha
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaanIps bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
Ips bab-3perjuangan-mempertahankan-kemerdekaan
ayuni saviranti
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptxSejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
Sejarah indonesia Hani,Ridho,Maulida,Ellya.pptx
ViviAlyasni1
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smpPerjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Perjuangan mempertahankan kemerdekaan 9 smp
Wawan Suhartawan
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
14 pertempuran dalam mempertahankan kemerdekaan indonesia
hadi hadi
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
IPS "Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia"
Isnaen28
Insiden setelah proklamasi.ppt
Insiden setelah proklamasi.pptInsiden setelah proklamasi.ppt
Insiden setelah proklamasi.ppt
Lee Eun Hee
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Usaha perjuangan mempertahankan kemerdekaan indonesia 9
Redemtius Supriyanto
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS KelMateri Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Materi Usaha Mempertahankan Kemerdekaan (IPS Kel
Rakhmad Sahri
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Sejarah Kelas XI SMA Kurikulum 2013 -Perjuangan Bangsa Indonesia dalam Memper...
Wa Ode Aisyah Aisyah
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIABAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
BAB PENGAKUAN NEGARA LUAR ATAS MERDEKANYA INDONESIA
PurwoAdiWicaksono

Recently uploaded (20)

BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKASOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
azizwidyamukti02
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docxBANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
BANGSA DAN KARAKTERISTIK TERNAK KAMBING.docx
AzuraAgusnasya
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Kelas
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
1. RPT SAINS SMK TINGKATAN 1 2025 KUMPULAN B BY CIKGU GORGEOUS.docx
shafiqsmkamil
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptxSeleksi Penerimaan Murid Baru  2025.pptx
Seleksi Penerimaan Murid Baru 2025.pptx
Fajar Baskoro
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKASOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
SOAL LATIHAN PJOK KELAS 4 SD KURIKULUM MERDEKA
azizwidyamukti02
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
1. -MICROTEACHING- Modul Penanganan Kekerasan.pptx
SofyanSkmspd
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptxPPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
PPT Qurdis Bab 4 kelas IX MTs/SMP SMT 2.pptx
hendipurnama1
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdfPanduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Panduan Entry Nilai Rapor untuk Operator SD_MI 2025.pptx (1).pdf
Fajar Baskoro
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information SystemsLembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Lembar Kerja Mahasiswa Applied Artificial Intelligence in Information Systems
Ainul Yaqin
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptxPPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
PPT Perkawinan (Poligami, Monogami).pptx
rahmiati190700
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptxMuqaddimah ANGGARAN DASAR  Muhammadiyah .pptx
Muqaddimah ANGGARAN DASAR Muhammadiyah .pptx
suwaibahkapa2
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Apakah daging tanpa tulang dan tanpa limfoglandula aman diperdagangkan? Ditje...
Tata Naipospos
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
1 PPT PENERAPAN PUNGSI DANTUGAS 2 P3K OK.pdf
SofyanSkmspd
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester KartografiRancangan Pembelajaran Semester Kartografi
Rancangan Pembelajaran Semester Kartografi
khairizal2005
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdfBRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
BRIEF SAPA RAMADHAN Universitas Al-Falah As-Sunniyah Kencong Jember 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah

Kedatangan sekutu xi

  • 3. Datangnya sekutu yang di boncengi NICA Setelah berhasil mengalahkan Jepang, komando sekutu di Asia Tenggara di Singapura mengutus tujuh perwira Inggris di bawah pimpinan Mayor AG Greenhalgh untuk datang ke Indonesia pada 8 September 1945 Pada 16 September 1945 rombongan perwakilan sekutu mendarat di Tanjung Priok dipimpin oleh Laksamana Muda WR. Petterson. Dan CHO Van Der Plas yang mewakili Dr Hubertus Johannes van Mook kepala NICA.
  • 4. Sekutu menugaskan sebuah komando khusus untuk mengurus Indonesia dengan nama (AFNEI). - Menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang - Membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu - Melucuti dan memulangkan tentara Jepang - Memulihkan keamanan dan ketertiban - Mencari dan mengadili para penjahat perang
  • 5. Bangsa Indonesia mengetahui bahwa NICA berniat menegakkan kembali kekuasaanya. Situasi berubah memburuk saat NICA mempersenjatai kembali bekas anggota Koninklijk Nederlands Indisch Leger (KNIL) yang telah dibebaskan Jepang yang kemudian bergabung dengan tentara NICA. Di berbagai daerah NICA dan KNIL yang didukung Inggris (sekutu) melancarkan provokasi dan melakukan teror terhadap para pemimpin nasional sehingga pecahlah berbagai pertempuran di daerah-daerah seperti Surabaya, Sukabumi, Ambarawa, Manado dan Bandung.
  • 6. 1. Pertempuran di Surabaya 10 November 1945 Pada 25 Oktober 1945 dipimpin Brigjen AWS Mallaby. Mereka mendapat tugas untuk melucuti tentara Jepang dan menyelamatkan tawanan sekutu di Surabaya. Kehadiran tentara sekutu ini disambut baik oleh pemerintah dan rakyat Jawa Timur. Hubungan baik ini berlanjut pada sebuah pertemuan di antara wakil-wakil RI dan pihak sekutu .
  • 7. 1. Inggris berjanji tidak akan menyertakan tentara NICA dalam pasukannya, 2. Kedua belah pihak akan bekerja sama untuk menjamin keamanan dan ketentraman, 3. Membentuk kontak biro agar kerja sama dapat terlaksana sebaik-baiknya, 4. Inggris hanya akan melucuti senjata tentara Jepang Yang menghasilkan keputusan : Atas kesepatakan tersebut, pemerintah RI memperkenankan Inggris memasuki kota Surabaya. Tapi sekutu inggris mengingkari perjanjian tersebut. Bahkan berusaha menguasai semua objek yang ada di surabaya. Akhirnya Terjadilah pertempuran yang menewaskan Brigjend Mallaby.
  • 8. Terbunuhnya jendral mallaby merupakan sebab awal dari pertempuran melawan sekutu disurabaya. Perlawanan ini di pimpin oleh Bung tomo, Gubernur suryo dan sungkono. Sungkono mengundang semua unsur kekuatan rakyat untuk mempertahankan Surabaya, sekaligus juga menjaga harga diri bangsa. Bung Tomo membakar semangat juang rakyat Surabayamelalui radio miliknya di Jalan Mawar No.4. pertempuran Surabaya pecah pada 10 November 1945. Peristiwa 10 November merupakan cermin dari tekad perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia dan ditetapkan sebagai Hari Pahlawan.
  • 9. 2. Pertempuran Medan Area 10 Desember 1945 Pasukan sekutu mendarat di Medan pada 9 Oktober 1945 dipimpin oleh TED. Kelly. Kehadiran mereka diboncengi oleh NICA yang dipersiapkan untuk mengambil alih pemerintahan. Menyikapi kedatangan tentara sekutu dan NICA, rakyat Medan membentuk TKR Sumatera Timur yang dipimpin oleh Achmad Tahir. Kemudian sekutu mebentuk KNIL Batalyon, hal ini menimbulkan ketegangan yang kemudian berkembang menjadi pertempuran. Kejadian pertama terjadi di hotel Jalan Bali Medan pada 13 Desember 1945.
  • 10. Pada 18 Oktober 1945 Brigjen TED Kelly mengeluarkan ultimatum yang melarang rakyat membawa senjata dan semua senjata yang ada harus diserahkan kepada sekutu. NICA menganggap ultimatum ini sebagai dukungan terhadapnya sehingga mereka meningkatkan aksi-aksi terornya. Pada 10 Desember 1945 tentara sekutu dan NICA melancarkan gerakan militer besar-besaran di Medan. Seluruh daerah Medan dijadikan sasaran tempur sehingga mereka berhasil menaklukannya.
  • 11. Pada 10 Agustus 1946, perlawanan rakyat semakin berkobar. Para pejuang menggabungkan diri dalam komando Resimen Laskar Rakyat Medan Area. Serangan demi serangan dilancarkan hingga merepotkan pertahanan sekutu dan NICA.
  • 12. 3. Pertempuran Ambarawa 12 sampai 15 Desember 1945 Tentara sekutu dibawah pimpinan Brigjen Bethel mulai mendarat diSemarang pada 20 Oktober 1945. sebagian diantara mereka menuju Magelang. Pertempuran ini terjadi karena sekutu membebaskan tahanan belanda yang ada di magelang dan ambarawa. Berkat perjuangan para pejuang, pada tanggal 15 desember 1945 para pejuang berhasil mendesak mundur tentara sekutu dari Ambarawa. Dengan keberhasilan tersebut jalan di antara Ambarawa Semarang dapat dikuasai pejuang.
  • 13. 4. Peristiwa Merah Putih di Manado 14 Februari 1946 Berita proklamasi kemerdekaan Ri terlambat sampai di Sulawesi, tetapi rakyat tetap menyambut dengan dengan gembira. Pada 21 Agustus 1945 bendera merah putih berkibar di Sulawesi Utara. Beberapa saat kemudian sekutu (Australia) yang diboncengi NICA tiba diManado. Mereka langsung melarang rakyat mengibarkan bendera merah putih. Para pemuda merespon tindakan itu dengan membentuk organisasi perjuangan yang dinamakan Barisan Pemuda Nasional Indonesia (BPNI). Rakyat mengobarkan perlawanan kepada sekutu dan berhasil membuat sekutu pergi dari Manado.
  • 14. 5. Bandung Lautan Api 23 Maret 1946 Pasukan sekutu memasuki kota Bandung pada bulan Oktober 1945 saat pejuang Bandung tengah sibuk melaksanakan pemindahan kekuasaan Jepang dengan merebut senjatanya. Tentara sekutu yang baru datang langsung mengeluarkan ultimatum yang isinya mereka meminta paksa semua senjata yang diperoleh dari tentara Jepang. Selain itu, sekutu menuntut agar kota Bandung bagian utara dikosongkan pihak Indonesia selambat-lambatnya 29 November 1945 dengan dalih menjaga keamanankota Bandung.
  • 15. Sekutu mengeluarkan ultimatum kedua pada 23 Maret 1946 yang isinya menuntut supaya Bandung. Namun markas TRI di Yogyakarta memerintahkan agar kota Bandung tidak dikosongkan. Setelah dipertimbangkan secara matang, dengan berat hati TRI dan rakyat Bandung mematuhi perintah dari Jakarta. Sebelum meninggalkan kotanya, para pejuang melancarkan serangan ke arah kedudukan sekutu dan membumihanguskan kotaBandung bagian selatan.