Halaman web www.sambalgalaksi.com menyajikan resep dua jenis sambal, yaitu Sambal Hijau Ala Sambal Galaksi yang mengedepankan rasa yang tidak terlalu pedas, dan Saus Asam Manis Thailand yang menawarkan sensasi pedas asam. Kedua resep tersebut mencantumkan bahan-bahan dan cara pembuatannya.
1 of 3
Download to read offline
More Related Content
Aneka sambal
1. www.sambalgalaksi.com
WA 081584880427
Aneka Resep Sambal
1. Sambal Hijau Ala Sambal Galaksi
Sambal Hijau ala Sambal Galaksi adalah sambal khas yang terinspirasi dari sambal cabai
hijau dari Sumatera Barat yang dieksplorasi kembali mengedepankan perpaduan rasa
yang enak dan tidak terlalu pedas.
Gambar. Sambal Galaksi varian Cabai Hijau
Bahan 1
Dihaluskan
ï‚· 250 gram cabe hijau (bisa menggunakan cabe keriting hijau)
ï‚· 100 gram cabai rawit hijau
ï‚· 100 gram bawang merah
ï‚· 25 gram bawang putih
Bahan 2
ï‚· 1 buah jeruk nipis
ï‚· Garam secukupnya
ï‚· Opsional Bahan Tambahan Pangan yang diijinkan BPOM (Penguat rasa)
Cara Buat
ï‚· Setelah semua bahan dibersihkan, lumat semua bahan 1 hingga dirasa
cukup.
ï‚· Panaskan wajan dan tuangkan minyak goreng.
ï‚· Masukkan semua bahan ke dalam wajan yang telah panas.
ï‚· Tambahkan garam , perasan jeruk nipis secukupnya.
ï‚· Masak hingga sambal matang atau tanak.
2. www.sambalgalaksi.com
WA 081584880427
2. Saus Asam Manis Thailand
Umum dikenal dengan nama Pinneaple Sweet Chili Sauce, saus khas negeri gajah putih
ini menawarkan sensasi pedas asam yang kental dan cocok untuk dijadikan saus cocol
(dip sauce) yang pas untuk dipadankan dengan aneka sajian gorengan.
Gambar 19. Saus Sambal Asam Manis
Thailand
Bahan 1
Dihaluskan
ï‚· 500 gram buah nanas (bisa dilewatkan, atau disubtitusi dengan jeruk
nipis/lemon)
ï‚· 100 gram cabai kering
ï‚· 300 gram cabai merah segar
ï‚· 100 gram bawang putih
ï‚· Jahe
ï‚· 5 gram batang daun ketumbar
Bahan 2
ï‚· 100 ml cuka
ï‚· 500 gram gula pasir
ï‚· 30 gram garam
ï‚· 2 liter air
Cara Buat
ï‚· Campurkan bahan 1 dan bahan 2 ke dalam panci
ï‚· Didihkan dengan api kecil hingga mengental
ï‚· Angkat dan dinginkan
direbu
s
direbu
s