際際滷

際際滷Share a Scribd company logo
Kelompok 1
Setyo Nugroho (10108241051)  Milla F. Tanjung
(10108241054)
Selia Wahyu Kaeksi (10108241061)  Anisa Rizki R.
(10108241071)
Assessment
APA ITU ASSESSMENT?
Pernahkah merasa mengambil makul/mapel yang sepertinya
sudah banyak belajar, tapi kita tidak mendapatkan nilai/skor
yang kita rasa harusnya kita dapatkan?
Assessment
MENGAPA?
 Mungkin tes dan ujian akhir tidak sesuai dengan apa yang telah
dipelajari.
 Bisa jadi kita tidak mencapai tujuan sesuai yang diharapkan
guru, tetapi kita tidak mendapat feedback.
Assessment
ASSESSMENT ADALAH 
 Assessment atau penilaian punya hubungan langsung
dengan tujuan yang harusnya dimasukkan juga dalam
rencana pembelajaran.
 Assessment adalah suatu panduan yang dapat
memperlihatkan kepada kita terkait perkembangan
prestasi siswa apakah sudah mencapai tujuan atau belum.
Assessment
FORMAL AND INFORMAL ASSESSMENT
Assessment
INFORMAL ASSESSMENT
 Kita melihat-lihat dengan teliti dengan menggunakan
pertanyaan khusus ketika ada masalah nyata yang
muncul.
 Penilaian ini dilakukan secara menyeluruh (satu kelas).
 Penilaian ini kurang menekankan pada perkembangan
masing-masing siswa secara individu dan biasanya tidak
dinilai secara tertulis.
FORMAL ASSESSMENT
 Dalam formal assessment terdapat
keberlanjutan, kumpulan data yang sistematis, dan tata
kearsipan.
 Tidak hanya meliputi tes tertulis, tapi juga observasi
perilaku siswa yang hampir sama dengan penilaian
informal hanya saja terdapat catatan informasi terkait
hasil observasi.
FORMAL ASSESSMENT
 Pengumpulan data sistematis bukan untuk
membebani guru, tapi memberi dasar penilaian
 Informasi yang mudah dimengerti
 Self-assessment guru
Assessment
TUJUAN ASSESSMENT
 Untuk menilai prestasi atau sikap siswa, bukan
siswa itu sendiri sebagai seorang individu
 Untuk membantu siswa mendapatkan tujuan
kognitif, afektif, dan psikomotor dari pembelajaran
 Assessment dan pembelajaran terhubung satu
sama lain seperti dua sisi uang koin
Assessment
SALAH PERSEPSI
 Mengelompokkan siswa dengan label siswa bernilai
A, B, atau C, bahkan D
Assessment
PENTING!
 Tantangan kita sebagai guru adalah menggunakan
metode-metode assessment yang akan memimpin
siswa untuk mendapatkan prestasinya dengan
usaha dan kemampuan, bukan sekedar
keberuntungan atau kesulitan tugas.
Assessment
THE NATIONAL SCIENCE EDUCATION
STANDARDS
 Dari yang mudah diukur ke yang sulit dinilai
 Dari menilai pengetahuan ke menilai pemahaman
dan penalaran
 Dari mengetahui apa yang siswa tidak tahu ke
mengetahui apa yang mereka tahu
 Dari ujian akhir semester oleh guru ke penilaian
yang berkelanjutan oleh siswa
AUTHENTIC ASSESSEMENT
 Authentic Assessment yaitu istilah yang mengarah
pada tugas-tugas yang memiliki kaitan dengan atau
dapat digunakan di luar kelas untuk kehidupan dan
minat siswa.
Assessment
MACAM - MACAM
Assessment
WORKBOOKS
 Workbooks/buku kerja adalah tempat di mana
murid menulis interpretasi mereka, kesimpulan, dan
rencana untuk eksperimen atau pertemuan
selanjutnya.
 Untuk setiap kegiatan, siswa dapat menulis
jawaban dari:
> Apa yang saya lakukan?
> Apa yang saya tahu?
> Gagasan/ide untuk pertemuan berikutnya?
Assessment
EVALUASI WORKBOOKS
 Workbook lebih berguna untuk siswa dan guru jika
itu dikumpulkan tiap pekan dan di kembalikan tepat
waktu.
 Kriteria evaluasi dibuat bersama siswa di awal
tahun.
 Penggunaan ejaan tidak terlalu diperhatikan agar
siswa dapat mengekpresikan ide  ide mereka
tanpa takut kehilangan poin karena ejaan yang
buruk.
 Daftar periksa yang dikombinasikan dengan
catatan anekdot
Assessment
A B Comments
Susan
Andy
Jose
Jared
Kelly
A : Menggambar itu lebih realistis dari pada fantasi
B : Label harus lengkap dan akurat.
A B Comments
Susan
Andy
Jose
Jared
Kelly
A : Menunjukkan pemahaman percobaan .
B : Pernyataan pengamatan yang mendukung kesimpulan.
KINERJA
 Penilaian Kinerja merupakan bagian dari proses
belajar
Contoh penilaian kinerja sederhana
 Tinjau tujuan untuk setiap pelajaran
 Putuskan apa yang akan anda terima sebagai bukti
kinerja
 Desain alat sederhana untuk menguji masing-
masing tujuan dan sarana bagi siswa untuk
mengkomunikasikan tanggapan mereka
 Mengatur pos-pos di dalam kelas
 Atur sistem untuk memutari pos-pos tersebut
Assessment
 Jika guru melihat bahwa banyak murid tidak
melakukan beberapa tugas, guru perlu berkeliling
untuk memeriksa pekerjaan setiap siswa.
 Kinerja tergantung pada kemampuan siswa untuk
membaca petunjuk dan menulis atau menggambar
jawaban.
 Tentukan bagaimana cara siswa
mengkomunikasikan tanggapan mereka dan cara
mengevaluasi. Bisa dalam bentuk rubrik.
 Rubrik digunakan dalam membuat menejemen
kelas untuk merencanakan penilaian.
Assessment
ESSAY
Essay memberikan kesempatan kepada siswanya
untuk mendemonstrasikan apa yang mereka yahu dan
memberikan kesempatan untuk menghubungkan
pengalaman dan pengetahuan dari konteks lain ke dalam
ilmu pengetahuan.
Assessment
SIKAP
Checklist bisa digunakan untuk mengamati sikap siswa
selama aktivitas belajar secara lebih sistematis.
Merencanakan perilaku mana yang diperhatikan dan
kemudian membuat daftarnya dalam lembar daftar ,memiliki 2
fungsi untuk memfokuskan pengamatanmu dan menyediakan
cara yang mudah mencatatnya. Kebiasaan yang pilih untuk
diperhatikan akan bergantung pada tujuan unit. Karena tujuan
biasanya hanya menyatakan yang tidak begitu luas. Kamu
akan perlu menggabungkan beberapa indikator untuk perilaku
yang berfungsi sebagai bukti bahwa tujuan telah tercapai.
Assessment
Daftar Sikap Ketekunan
A B C D Comments
Susan
Andy
Jose
Jared
Kelly
A : Melanjutkan mengerjakan hal yang baru
B : menyelesaikan tugas sendiri yang lain tidak
C : Mencatat data secara spontan
D : Mengulang percobaan ketika sebelumnya gagal.
PRODUK
 Produk yang dibuat oleh murid dapat berguna
sebagai evaluasi.
 Produk itu bisa menjadi sumber dihasilkan dari
kegiatan ilmu pengetahuan memberikan informasi
yang cepat dan dapat diandalkan
 Pemahaman tentang konsep-konsep yang terlibat,
serta informasi afektif seperti kerapihan, kreativitas,
perawatan diambil, dan sebagainya.
 Produk tersebut dinilai sesuai dengan tujuan unit.
Assessment
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot (20)

KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
Salwa695608
Rubrik Penilaian
Rubrik PenilaianRubrik Penilaian
Rubrik Penilaian
Cucu Nuraida
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
Ana Fitriana
Keterampilan dasar mengajar
Keterampilan dasar mengajarKeterampilan dasar mengajar
Keterampilan dasar mengajar
Lutfi Isni
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
vina serevina
Lembar penilaian afektif
Lembar penilaian afektifLembar penilaian afektif
Lembar penilaian afektif
Risou Kun
Penilaian tradisional
Penilaian tradisionalPenilaian tradisional
Penilaian tradisional
f' yagami
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
SMK Negeri 6 Malang
Diferensiasi .ppt
Diferensiasi .pptDiferensiasi .ppt
Diferensiasi .ppt
triyonoKimung
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
Sunardi Makmur
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdfPPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
FitriAni964827
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
umirosidah5
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
LilyCarmelia
Penyusunan bahan-ajar
Penyusunan bahan-ajarPenyusunan bahan-ajar
Penyusunan bahan-ajar
Harry Rebel
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICTPerancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Negeri Pelangi
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptxRUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
CiciPRahmawati
Contoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian KinerjaContoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian Kinerja
Siti Mugi Rahayu
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptxEksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
ssuser5cdb16
Pengelolaan kelas
Pengelolaan kelasPengelolaan kelas
Pengelolaan kelas
Panggita Inoprasetyo
Format RPP Kurikulum 2013
Format RPP Kurikulum 2013Format RPP Kurikulum 2013
Format RPP Kurikulum 2013
Mukhamad Fathoni
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdfKEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
KEL 1_Pembelajaran paradigma baru dan asesmen.pdf
Salwa695608
Rubrik Penilaian
Rubrik PenilaianRubrik Penilaian
Rubrik Penilaian
Cucu Nuraida
Lembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswaLembar wawancara siswa
Lembar wawancara siswa
Ana Fitriana
Keterampilan dasar mengajar
Keterampilan dasar mengajarKeterampilan dasar mengajar
Keterampilan dasar mengajar
Lutfi Isni
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
TES, PENGUKURAN, PENILAIAN DAN EVALUASI (DINI&ORNELA)
vina serevina
Lembar penilaian afektif
Lembar penilaian afektifLembar penilaian afektif
Lembar penilaian afektif
Risou Kun
Penilaian tradisional
Penilaian tradisionalPenilaian tradisional
Penilaian tradisional
f' yagami
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
SMK Negeri 6 Malang
Diferensiasi .ppt
Diferensiasi .pptDiferensiasi .ppt
Diferensiasi .ppt
triyonoKimung
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdfPPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
PPT Ruang Kolaborasi Teaching at The Right Level Kelompok 3.pdf
FitriAni964827
Kko indikator HOTS
Kko indikator HOTSKko indikator HOTS
Kko indikator HOTS
umirosidah5
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1 KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
KONEKSI ANTAR MATERI TOPIK 1
LilyCarmelia
Penyusunan bahan-ajar
Penyusunan bahan-ajarPenyusunan bahan-ajar
Penyusunan bahan-ajar
Harry Rebel
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICTPerancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Perancangan PjBL (Project Based Learning) yang Mengintegrasikan ICT
Negeri Pelangi
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptxRUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
RUANG KOLABORASI-TOPIK 3, kelompok 5.pptx
CiciPRahmawati
Contoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian KinerjaContoh Penilaian Kinerja
Contoh Penilaian Kinerja
Siti Mugi Rahayu
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptxEksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
Eksplorasi Konsep Kelompok 3_Lembar Kerja 1 (1).pptx
ssuser5cdb16
Format RPP Kurikulum 2013
Format RPP Kurikulum 2013Format RPP Kurikulum 2013
Format RPP Kurikulum 2013
Mukhamad Fathoni

Similar to Assessment kurikulum 2013 (20)

22 article text-47-2-10-20200803
22 article text-47-2-10-2020080322 article text-47-2-10-20200803
22 article text-47-2-10-20200803
Ian Andrian
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
dayuprasanda
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdfPPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
Supriyadipsppa554
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdfPPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
Supriyadipsppa554
penilaian untuk pembelajaran
penilaian untuk pembelajaranpenilaian untuk pembelajaran
penilaian untuk pembelajaran
Mohamed Naim Daipi
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
WahyudiWahyudi759557
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
DwiIndahLestari16
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptxStrategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
AchmadArifudin3
際際滷 KTSP
際際滷 KTSP際際滷 KTSP
際際滷 KTSP
pujimr
Sistem Penilaian Ktsp Sma
Sistem Penilaian Ktsp SmaSistem Penilaian Ktsp Sma
Sistem Penilaian Ktsp Sma
pujimr
4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma
MA'ARIF NU CILACAP
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
SDN1Wayhalom
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKAASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
deviratnasari622
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
endang zr
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
sadirun
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptxPPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
alimudinalim
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
TuahChannel
Makalah analisis soal
Makalah analisis soalMakalah analisis soal
Makalah analisis soal
selvyimelia
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdfAKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
YogiSyahlam
22 article text-47-2-10-20200803
22 article text-47-2-10-2020080322 article text-47-2-10-20200803
22 article text-47-2-10-20200803
Ian Andrian
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pdf
dayuprasanda
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdfPPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
Supriyadipsppa554
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdfPPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran.pdf
Supriyadipsppa554
penilaian untuk pembelajaran
penilaian untuk pembelajaranpenilaian untuk pembelajaran
penilaian untuk pembelajaran
Mohamed Naim Daipi
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
3. PPT Materi Ajar Evaluasi Pembelajaran (Genap 2018-2019).pptx
WahyudiWahyudi759557
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
11.-Evaluasi-Proses-dan-Hasil-Belajar-IPA.ppt
DwiIndahLestari16
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptxStrategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
Strategi Assesmen Pada Implementasi Kurikulum Merdeka.pptx
AchmadArifudin3
際際滷 KTSP
際際滷 KTSP際際滷 KTSP
際際滷 KTSP
pujimr
Sistem Penilaian Ktsp Sma
Sistem Penilaian Ktsp SmaSistem Penilaian Ktsp Sma
Sistem Penilaian Ktsp Sma
pujimr
4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma4. sistem penilaian ktsp sma
4. sistem penilaian ktsp sma
MA'ARIF NU CILACAP
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptxPPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
PPT Kelompok 7 Pembelajaran IPA Modul 7.pptx
SDN1Wayhalom
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKAASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
ASESMEN PEMBELAJARAN IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA
deviratnasari622
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
endang zr
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)Materi assesmen pembelajaran  (pps bag 1)
Materi assesmen pembelajaran (pps bag 1)
sadirun
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptxPPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
PPT 03 Nov Evaluasi Pembelajaran_Yulia S..pptx
alimudinalim
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
47317798-Pentaksiran-Pendidikan-Khas.pptx
TuahChannel
Makalah analisis soal
Makalah analisis soalMakalah analisis soal
Makalah analisis soal
selvyimelia
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdfAKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
AKSI NYATA ASSESSMENT sd paket a fix.pdf
YogiSyahlam

More from Jati Jakmania (8)

Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggiProses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Jati Jakmania
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggiProses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Jati Jakmania
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulumLaporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Jati Jakmania
Rpp kelas 1 TEMATIK
Rpp kelas 1 TEMATIKRpp kelas 1 TEMATIK
Rpp kelas 1 TEMATIK
Jati Jakmania
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannyapembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
Jati Jakmania
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Jati Jakmania
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
Jati Jakmania
Laporan ujicoba Lectora
Laporan ujicoba LectoraLaporan ujicoba Lectora
Laporan ujicoba Lectora
Jati Jakmania
Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggiProses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang SD kelas tinggi
Jati Jakmania
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggiProses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Proses ilmiah dan materi jenjang sd kelas tinggi
Jati Jakmania
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulumLaporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Laporan hasil observasi pengembangan kurikulum
Jati Jakmania
Rpp kelas 1 TEMATIK
Rpp kelas 1 TEMATIKRpp kelas 1 TEMATIK
Rpp kelas 1 TEMATIK
Jati Jakmania
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannyapembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
pembagian masa dewasa dan tugas perkembangannya
Jati Jakmania
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Rpp tematik kelas I kurikulum 2013
Jati Jakmania
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
RPP Tematik kelas IV Kurikulum 2013
Jati Jakmania
Laporan ujicoba Lectora
Laporan ujicoba LectoraLaporan ujicoba Lectora
Laporan ujicoba Lectora
Jati Jakmania

Recently uploaded (20)

SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdfManual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Igen D
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptxSosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
shofwanwinarlik
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptxKeragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
aifi3
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA Ministry Learning Center: Go Paskah: Paskah dan Sekolah Minggu bagian 1
SABDA
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri SemarangBuku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
Buku 1 tentang orang Hukum perdata Universitas Negeri Semarang
iztawanasya1
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdfManual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Manual DIVI Builder (Bahasa Indonesia).pdf
Igen D
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdfPPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
PPT STASE 1nbdjwbjdhjsankswjiswjiwjsoasaosqoskq.pdf
ListiawatiAMdKeb
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdfRencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
Rencana PS Bahasa Indonesia Format Baru.pdf
edenmanoppo
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.pptenzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
enzim mikroba KULIAH BIOLOGI MIKROPANGAN.ppt
ParlikPujiRahayu
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Repositori Elib Perpustakaan Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN)
Murad Maulana
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptxTeks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
Teks fiks Didik anak dengan islamiyah.pptx
ArizOghey1
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptxPPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
PPT PAI-Kelompok 3-X MIPA 1-Sumber-sumber Hukum Islam (Ijtihad).pptx
SausanHidayahNova
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptxFarmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
Farmakologi (antibiotik, antivirus, antijamur).pptx
michellepikachuuu
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptxSosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
Sosialisasi Pesantren Ramadhan untuk sekolah.pptx
shofwanwinarlik
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docxSENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
SENARAI & JADWAL PEMBICARA Ramadan Masjid Kampus UGM 1446 Hijriah.docx
Mirza836129
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
1. Zakat dan Zakat Fitrah Part 1_Safari Ramadhan UAS 2025.pdf
Syarifatul Marwiyah
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
Project Mata kuliah Biogeografi kelompok 5
khairizal2005
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptxKeragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
Keragaman Alam Indonesia materi IPS.pptx
aifi3
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdfRandom Number Generator Teknik Simulasi.pdf
Random Number Generator Teknik Simulasi.pdf
PratamaYulyNugraha
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docxProposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
Proposal Kegiatan Santunan Anak Yatim.docx
tuminsa934
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.pptPELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
PELAKSANAAN RPI MURID PENDIDIKAN KHASS.ppt
ALEENMPP
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptxManajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Manajemen Risiko Proyek_Training "RISK MANAGEMENT".pptx
Kanaidi ken
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
02_Konjugat_Bilangan_Kompleks (Unpak).pdf
AsepSaepulrohman4

Assessment kurikulum 2013

  • 1. Kelompok 1 Setyo Nugroho (10108241051) Milla F. Tanjung (10108241054) Selia Wahyu Kaeksi (10108241061) Anisa Rizki R. (10108241071) Assessment
  • 2. APA ITU ASSESSMENT? Pernahkah merasa mengambil makul/mapel yang sepertinya sudah banyak belajar, tapi kita tidak mendapatkan nilai/skor yang kita rasa harusnya kita dapatkan? Assessment
  • 3. MENGAPA? Mungkin tes dan ujian akhir tidak sesuai dengan apa yang telah dipelajari. Bisa jadi kita tidak mencapai tujuan sesuai yang diharapkan guru, tetapi kita tidak mendapat feedback. Assessment
  • 4. ASSESSMENT ADALAH Assessment atau penilaian punya hubungan langsung dengan tujuan yang harusnya dimasukkan juga dalam rencana pembelajaran. Assessment adalah suatu panduan yang dapat memperlihatkan kepada kita terkait perkembangan prestasi siswa apakah sudah mencapai tujuan atau belum. Assessment
  • 5. FORMAL AND INFORMAL ASSESSMENT Assessment
  • 6. INFORMAL ASSESSMENT Kita melihat-lihat dengan teliti dengan menggunakan pertanyaan khusus ketika ada masalah nyata yang muncul. Penilaian ini dilakukan secara menyeluruh (satu kelas). Penilaian ini kurang menekankan pada perkembangan masing-masing siswa secara individu dan biasanya tidak dinilai secara tertulis.
  • 7. FORMAL ASSESSMENT Dalam formal assessment terdapat keberlanjutan, kumpulan data yang sistematis, dan tata kearsipan. Tidak hanya meliputi tes tertulis, tapi juga observasi perilaku siswa yang hampir sama dengan penilaian informal hanya saja terdapat catatan informasi terkait hasil observasi.
  • 8. FORMAL ASSESSMENT Pengumpulan data sistematis bukan untuk membebani guru, tapi memberi dasar penilaian Informasi yang mudah dimengerti Self-assessment guru Assessment
  • 9. TUJUAN ASSESSMENT Untuk menilai prestasi atau sikap siswa, bukan siswa itu sendiri sebagai seorang individu Untuk membantu siswa mendapatkan tujuan kognitif, afektif, dan psikomotor dari pembelajaran Assessment dan pembelajaran terhubung satu sama lain seperti dua sisi uang koin Assessment
  • 10. SALAH PERSEPSI Mengelompokkan siswa dengan label siswa bernilai A, B, atau C, bahkan D Assessment
  • 11. PENTING! Tantangan kita sebagai guru adalah menggunakan metode-metode assessment yang akan memimpin siswa untuk mendapatkan prestasinya dengan usaha dan kemampuan, bukan sekedar keberuntungan atau kesulitan tugas. Assessment
  • 12. THE NATIONAL SCIENCE EDUCATION STANDARDS Dari yang mudah diukur ke yang sulit dinilai Dari menilai pengetahuan ke menilai pemahaman dan penalaran Dari mengetahui apa yang siswa tidak tahu ke mengetahui apa yang mereka tahu Dari ujian akhir semester oleh guru ke penilaian yang berkelanjutan oleh siswa
  • 13. AUTHENTIC ASSESSEMENT Authentic Assessment yaitu istilah yang mengarah pada tugas-tugas yang memiliki kaitan dengan atau dapat digunakan di luar kelas untuk kehidupan dan minat siswa. Assessment
  • 15. WORKBOOKS Workbooks/buku kerja adalah tempat di mana murid menulis interpretasi mereka, kesimpulan, dan rencana untuk eksperimen atau pertemuan selanjutnya. Untuk setiap kegiatan, siswa dapat menulis jawaban dari: > Apa yang saya lakukan? > Apa yang saya tahu? > Gagasan/ide untuk pertemuan berikutnya? Assessment
  • 16. EVALUASI WORKBOOKS Workbook lebih berguna untuk siswa dan guru jika itu dikumpulkan tiap pekan dan di kembalikan tepat waktu. Kriteria evaluasi dibuat bersama siswa di awal tahun. Penggunaan ejaan tidak terlalu diperhatikan agar siswa dapat mengekpresikan ide ide mereka tanpa takut kehilangan poin karena ejaan yang buruk. Daftar periksa yang dikombinasikan dengan catatan anekdot Assessment
  • 17. A B Comments Susan Andy Jose Jared Kelly A : Menggambar itu lebih realistis dari pada fantasi B : Label harus lengkap dan akurat. A B Comments Susan Andy Jose Jared Kelly A : Menunjukkan pemahaman percobaan . B : Pernyataan pengamatan yang mendukung kesimpulan.
  • 18. KINERJA Penilaian Kinerja merupakan bagian dari proses belajar Contoh penilaian kinerja sederhana Tinjau tujuan untuk setiap pelajaran Putuskan apa yang akan anda terima sebagai bukti kinerja Desain alat sederhana untuk menguji masing- masing tujuan dan sarana bagi siswa untuk mengkomunikasikan tanggapan mereka Mengatur pos-pos di dalam kelas Atur sistem untuk memutari pos-pos tersebut Assessment
  • 19. Jika guru melihat bahwa banyak murid tidak melakukan beberapa tugas, guru perlu berkeliling untuk memeriksa pekerjaan setiap siswa. Kinerja tergantung pada kemampuan siswa untuk membaca petunjuk dan menulis atau menggambar jawaban. Tentukan bagaimana cara siswa mengkomunikasikan tanggapan mereka dan cara mengevaluasi. Bisa dalam bentuk rubrik. Rubrik digunakan dalam membuat menejemen kelas untuk merencanakan penilaian. Assessment
  • 20. ESSAY Essay memberikan kesempatan kepada siswanya untuk mendemonstrasikan apa yang mereka yahu dan memberikan kesempatan untuk menghubungkan pengalaman dan pengetahuan dari konteks lain ke dalam ilmu pengetahuan. Assessment
  • 21. SIKAP Checklist bisa digunakan untuk mengamati sikap siswa selama aktivitas belajar secara lebih sistematis. Merencanakan perilaku mana yang diperhatikan dan kemudian membuat daftarnya dalam lembar daftar ,memiliki 2 fungsi untuk memfokuskan pengamatanmu dan menyediakan cara yang mudah mencatatnya. Kebiasaan yang pilih untuk diperhatikan akan bergantung pada tujuan unit. Karena tujuan biasanya hanya menyatakan yang tidak begitu luas. Kamu akan perlu menggabungkan beberapa indikator untuk perilaku yang berfungsi sebagai bukti bahwa tujuan telah tercapai. Assessment
  • 22. Daftar Sikap Ketekunan A B C D Comments Susan Andy Jose Jared Kelly A : Melanjutkan mengerjakan hal yang baru B : menyelesaikan tugas sendiri yang lain tidak C : Mencatat data secara spontan D : Mengulang percobaan ketika sebelumnya gagal.
  • 23. PRODUK Produk yang dibuat oleh murid dapat berguna sebagai evaluasi. Produk itu bisa menjadi sumber dihasilkan dari kegiatan ilmu pengetahuan memberikan informasi yang cepat dan dapat diandalkan Pemahaman tentang konsep-konsep yang terlibat, serta informasi afektif seperti kerapihan, kreativitas, perawatan diambil, dan sebagainya. Produk tersebut dinilai sesuai dengan tujuan unit. Assessment