ºÝºÝߣ

ºÝºÝߣShare a Scribd company logo
COLLING SYSTEM
Pembakaran campuran udara dan bahan bakar didalam mesin menghasilkan energi
panas, tetapi hanya 25% dari keseluruhan jumlah panas yang dapat dimanfaatkan.
Sisanya :
~ 30% diserap oleh mesin itu sendiri
~ 45% hilang bersama gas buang
~ sisanya hilang karena adanya gesekan pada mesin itu sendiri
Sistim pendinginan ada 2 cara :
~ Sistim pendinginan udara
~ Sistim pendinginan air
Fungsi sistim pendinginan ( cooling system ) :
Untuk mengatur agar suhu panas mesin selalu terjaga pada temperatur
antara 80o
– 90o
C
COLLING SYSTEM
Bagian - bagiannya
1. Radiator
2. Resevoir tank
3. Radiator Cap
4. Cooling Fan
5. Water Pump
6. Thermostat
SISTIM PENDINGIN AIR
Keuntungan sistim pendinginan air :
Mesin menjadi tidak berisik karena ruang pembakaran dikelilingi oleh air yang berfungsi
sebgai peredam
SIRKULASI AIR PENDINGIN DIDALAM MESIN
RADIATOR
Fungsi :
Untuk membuang panas air yang telah
bersirkulasi didalam mesin ke udara luar
melalui sirip – sirip yang ada pada radiator
WATER PUMP
Fungsi :
Untuk mensirkulasikan ( memompakan ) air pendingin mesin, dari radiator ke mesin
Biasanya pompa yang dipakai adalah jenis centrifugal, dan pompa ini digerakkan
dengan tenaga mesin itu sendiri dengan perantaraan fan belt.
THERMOSTAT
ADA 2 MACAM THERMOSTAT
A. Dengan katup by pass
Komponennya
1. valve
2. Cylinder
3. Bypass Valve
4. Wax
5. Jiggle Valve
B. Tanpa katup by pass
Komponennya
1. valve
2. Cylinder
4. Wax
5. Jiggle Valve
Catatan
Jika posisi thermostat miring, maka posisi jiggle harus ada disebelah atas
Untuk menghindari terjebaknya udara didalam sistim pendinginan
Jika hal ini terjadi maka mesin akan menjadi panas ( over heat )
THERMOSTAT TANPA KATUP BYPASS
Pada saat temperatur rendah ( mesin dingin )
Saluran air ke radiator ditutup oleh thermostat sehingga air
Akan mengalir dari blok silinder ke pompa melalui saluran bypass
Pada saat temperatur tinggi ( mesin panas )
Saluran air ke radiator dibuka ( thermostat sudah terbuka )sehingga air akan mengalir
 Dari blok silinder ke radiator - pompa – blok silinder
 dari blok silinder – melalui saluran bypass – pompa – blok silinder
THERMOSTAT DENGAN KATUP BYPASS
KOMPONEN
1. Thermostat
2. Saluran Bypass
3. Radiator
4. Water Pump
Cara kerja
pada temperatur dingin
Saluran bypass yang ada pada
thermostat
Terbuka sehingga alirannya
Blok mesin – saluran bypass –
Water Pump - Blok mesin
Cara kerja pada saat temperatur panas
Saluran bypass yang ada pada thermostat tertutup sehingga alirannya
Blok mesin – radiator – Water Pump - Blok mesin ( tidak ada air yang melewati saluran bypass )
Sehingga pendinginan pada saat mesin panas lebih efektif
Fungsi :
Untuk mensirkulasikan ( mengalirkan ) udara melalui sirip - sirip yang pada radiator
Cara membangkitkan aliran udaranya ada 2 cara
1. Dengan menggunakan kipas ( cooling fan )
2. Dengan kendaraan lari cepat.
Catatan.
Supaya kerja radiator lebih efektif tambahkan
LLC ( long Life Coolant ) pada air radiator
COOLING FAN
Cooling fan ada 2 macam :
~ Diputar menggunakan motor listrik
~ Diputarkan oleh mesin dengan perantaraan tali kipas ( Fan Belt )
TUTUP RADIATOR
Tutup radiator mempunyai 2 katup
1. Katup tekanan ( Relief Valve )
Untuk membuang air pendingin ke resevoir pada saat tekanan di dalam
radiator naik
2. Katup Vacuum ( Vacuum Valve ).
Untuk memasukkan air pendingin ke radiator pada saat
tekanan di dalam radiator turun
RESEVOIR TANK
Fungsi :
Untuk menampung kelebihan air dari radiator pada saat terjadi pemuaian air didalam
radiator, dan mengembalikan air ke radiator pada saat tekanan didalam radiator turun.
Catatan :
Jumlah air didalam resevoir harua berada diantara
level “ LOW “ dan “ FULL “

More Related Content

Similar to coolingsystemruri-110801100623-phpapp01.ppt (20)

Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptxSistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
MarlianaUswerto
Ìý
Cooling system
Cooling systemCooling system
Cooling system
Arvin Saptyan
Ìý
Sistem pada engine
Sistem pada engineSistem pada engine
Sistem pada engine
Ahmad Faozi
Ìý
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAANSISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
BastianAnshory1
Ìý
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdkPpt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
dewi inne kumalasari
Ìý
SISTEM_PENDINGIN_FULL.pptx
SISTEM_PENDINGIN_FULL.pptxSISTEM_PENDINGIN_FULL.pptx
SISTEM_PENDINGIN_FULL.pptx
BrunoFernandes710817
Ìý
Sistem pendingin
Sistem pendinginSistem pendingin
Sistem pendingin
Indra Indra
Ìý
Heat pump(diagram)
Heat pump(diagram)Heat pump(diagram)
Heat pump(diagram)
Putri Sasmitoningrum
Ìý
Agung Fathony - Sistem pendingin
Agung Fathony - Sistem pendinginAgung Fathony - Sistem pendingin
Agung Fathony - Sistem pendingin
gunksho
Ìý
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptxAC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
RaffiZulfikar
Ìý
ppt. teori sistem pendingin.pptx
ppt. teori sistem pendingin.pptxppt. teori sistem pendingin.pptx
ppt. teori sistem pendingin.pptx
wiwirahmadani2
Ìý
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.pptchapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
ReliCacct
Ìý
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda EmpatSistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
anisa321586
Ìý
ac.pptx
ac.pptxac.pptx
ac.pptx
Moebasir
Ìý
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimumMelakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Arvin Saptyan
Ìý
PPT_ FISIKA S123_AC.pptx
PPT_ FISIKA S123_AC.pptxPPT_ FISIKA S123_AC.pptx
PPT_ FISIKA S123_AC.pptx
ChemistryChanel
Ìý
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryerKomponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Syaiful Rahman
Ìý
1956846.ppt
1956846.ppt1956846.ppt
1956846.ppt
irwankurniawan45
Ìý
1956846 (1).ppt
1956846 (1).ppt1956846 (1).ppt
1956846 (1).ppt
irwankurniawan45
Ìý
Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptxSistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
Sistem Pendingin Kendaraan Ringan.pptx
MarlianaUswerto
Ìý
Cooling system
Cooling systemCooling system
Cooling system
Arvin Saptyan
Ìý
Sistem pada engine
Sistem pada engineSistem pada engine
Sistem pada engine
Ahmad Faozi
Ìý
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAANSISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
SISTEM-PENDINGIN ATAU COOLING SYSTEM PADA KENDARAAN
BastianAnshory1
Ìý
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdkPpt oprsn  sistem pelumasan  pendinginan mbr- 19-sdk
Ppt oprsn sistem pelumasan pendinginan mbr- 19-sdk
dewi inne kumalasari
Ìý
Sistem pendingin
Sistem pendinginSistem pendingin
Sistem pendingin
Indra Indra
Ìý
Agung Fathony - Sistem pendingin
Agung Fathony - Sistem pendinginAgung Fathony - Sistem pendingin
Agung Fathony - Sistem pendingin
gunksho
Ìý
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptxAC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
AC-KELOMPOK 1-TEKNIKA B (1) akademi maritim nusantara.pptx
RaffiZulfikar
Ìý
ppt. teori sistem pendingin.pptx
ppt. teori sistem pendingin.pptxppt. teori sistem pendingin.pptx
ppt. teori sistem pendingin.pptx
wiwirahmadani2
Ìý
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.pptchapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
chapterivkomponenkomponenalatberat-151110150128-lva1-app6892.ppt
ReliCacct
Ìý
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda EmpatSistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
Sistem Pendingan Pada Mesin Kendaraan Roda Empat
anisa321586
Ìý
ac.pptx
ac.pptxac.pptx
ac.pptx
Moebasir
Ìý
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimumMelakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Melakukan overhoul sistem pendinginan minimum
Arvin Saptyan
Ìý
PPT_ FISIKA S123_AC.pptx
PPT_ FISIKA S123_AC.pptxPPT_ FISIKA S123_AC.pptx
PPT_ FISIKA S123_AC.pptx
ChemistryChanel
Ìý
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryerKomponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Komponen sistem refrigerasi pada freeze dryer
Syaiful Rahman
Ìý

More from ahmadmuzayyin9 (16)

MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdfMATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran Volkswagen technology.ppt
materi pembelajaran Volkswagen technology.pptmateri pembelajaran Volkswagen technology.ppt
materi pembelajaran Volkswagen technology.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.pptbahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi abssambit-1220654156447835-8.ppt
materi  abssambit-1220654156447835-8.pptmateri  abssambit-1220654156447835-8.ppt
materi abssambit-1220654156447835-8.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran dasar karburator.ppt
materi pembelajaran dasar karburator.pptmateri pembelajaran dasar karburator.ppt
materi pembelajaran dasar karburator.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.pptclutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.pptmateri pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.pptpembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptxALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptxmateri dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).pptTT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdfMATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
MATERI PEMBELAJARAN REVISI_LISTRIK.PPT.pdf
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran Volkswagen technology.ppt
materi pembelajaran Volkswagen technology.pptmateri pembelajaran Volkswagen technology.ppt
materi pembelajaran Volkswagen technology.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.pptbahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
bahanbakarpelumasruri-110729154816-phpapp01.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi abssambit-1220654156447835-8.ppt
materi  abssambit-1220654156447835-8.pptmateri  abssambit-1220654156447835-8.ppt
materi abssambit-1220654156447835-8.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN GASOLINE ENGINE.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
1. motorbakar1-100817214012-phpapp02.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
1. PEMBELAJARAN KELISTRIKAN BODY MOBIL.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
1. PEMBELAJARAN 1 SISTEM _ STARTER XI .ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran dasar karburator.ppt
materi pembelajaran dasar karburator.pptmateri pembelajaran dasar karburator.ppt
materi pembelajaran dasar karburator.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.pptclutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
clutchkoplingruri-110801104536-phpapp01.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
1. MATERI PEMBELAJARAN DIESEL ENGINE.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.pptmateri pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
materi pembelajaran 14. Tune Up mobil.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.pptpembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
pembelajaran alat alat-ukur-service-2.ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptxALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ALAT - ALAT TANGAN KHUSUS MATERI TEKNIK SEPEDA MOTOR.PPT.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptxmateri dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
materi dasar-dasar pengelasan listrik.pptx
ahmadmuzayyin9
Ìý
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).pptTT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
TT-J Periodic Maintenance 1 (Description-Lift Position 1).ppt
ahmadmuzayyin9
Ìý

Recently uploaded (7)

pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.pptpelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
rhamset
Ìý
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptxTugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
iqbalhadad517
Ìý
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
rhamset
Ìý
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptxPengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
gintingdesiana
Ìý
Matematika Mengengah Pertemuan Ke-13 ok.
Matematika Mengengah Pertemuan Ke-13 ok.Matematika Mengengah Pertemuan Ke-13 ok.
Matematika Mengengah Pertemuan Ke-13 ok.
Sekolah Tinggi Teknologi Nasional
Ìý
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.pptMekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
iwankawank
Ìý
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
rhamset
Ìý
pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.pptpelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
pelatihanScaffolding-Training-With-Bahasa.ppt
rhamset
Ìý
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptxTugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
Tugas_Pengembangan_Sistem_Informasi.pptx
iqbalhadad517
Ìý
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
1 Pengantar-dan-Dasar-Hukum-Scaffolding.pptx
rhamset
Ìý
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptxPengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
Pengukuran_Instrumentasi_Pertemuan1.pptx
gintingdesiana
Ìý
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.pptMekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
Mekanika Teknik - KESETIMBANGAN TITIK BUHUL.ppt
iwankawank
Ìý
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
8-Standar-pemasngan-Pembongkaran-Perancah-Rev.pptx
rhamset
Ìý

coolingsystemruri-110801100623-phpapp01.ppt

  • 1. COLLING SYSTEM Pembakaran campuran udara dan bahan bakar didalam mesin menghasilkan energi panas, tetapi hanya 25% dari keseluruhan jumlah panas yang dapat dimanfaatkan. Sisanya : ~ 30% diserap oleh mesin itu sendiri ~ 45% hilang bersama gas buang ~ sisanya hilang karena adanya gesekan pada mesin itu sendiri Sistim pendinginan ada 2 cara : ~ Sistim pendinginan udara ~ Sistim pendinginan air Fungsi sistim pendinginan ( cooling system ) : Untuk mengatur agar suhu panas mesin selalu terjaga pada temperatur antara 80o – 90o C
  • 2. COLLING SYSTEM Bagian - bagiannya 1. Radiator 2. Resevoir tank 3. Radiator Cap 4. Cooling Fan 5. Water Pump 6. Thermostat SISTIM PENDINGIN AIR Keuntungan sistim pendinginan air : Mesin menjadi tidak berisik karena ruang pembakaran dikelilingi oleh air yang berfungsi sebgai peredam
  • 3. SIRKULASI AIR PENDINGIN DIDALAM MESIN
  • 4. RADIATOR Fungsi : Untuk membuang panas air yang telah bersirkulasi didalam mesin ke udara luar melalui sirip – sirip yang ada pada radiator
  • 5. WATER PUMP Fungsi : Untuk mensirkulasikan ( memompakan ) air pendingin mesin, dari radiator ke mesin Biasanya pompa yang dipakai adalah jenis centrifugal, dan pompa ini digerakkan dengan tenaga mesin itu sendiri dengan perantaraan fan belt.
  • 6. THERMOSTAT ADA 2 MACAM THERMOSTAT A. Dengan katup by pass Komponennya 1. valve 2. Cylinder 3. Bypass Valve 4. Wax 5. Jiggle Valve B. Tanpa katup by pass Komponennya 1. valve 2. Cylinder 4. Wax 5. Jiggle Valve Catatan Jika posisi thermostat miring, maka posisi jiggle harus ada disebelah atas Untuk menghindari terjebaknya udara didalam sistim pendinginan Jika hal ini terjadi maka mesin akan menjadi panas ( over heat )
  • 7. THERMOSTAT TANPA KATUP BYPASS Pada saat temperatur rendah ( mesin dingin ) Saluran air ke radiator ditutup oleh thermostat sehingga air Akan mengalir dari blok silinder ke pompa melalui saluran bypass Pada saat temperatur tinggi ( mesin panas ) Saluran air ke radiator dibuka ( thermostat sudah terbuka )sehingga air akan mengalir  Dari blok silinder ke radiator - pompa – blok silinder  dari blok silinder – melalui saluran bypass – pompa – blok silinder
  • 8. THERMOSTAT DENGAN KATUP BYPASS KOMPONEN 1. Thermostat 2. Saluran Bypass 3. Radiator 4. Water Pump Cara kerja pada temperatur dingin Saluran bypass yang ada pada thermostat Terbuka sehingga alirannya Blok mesin – saluran bypass – Water Pump - Blok mesin Cara kerja pada saat temperatur panas Saluran bypass yang ada pada thermostat tertutup sehingga alirannya Blok mesin – radiator – Water Pump - Blok mesin ( tidak ada air yang melewati saluran bypass ) Sehingga pendinginan pada saat mesin panas lebih efektif
  • 9. Fungsi : Untuk mensirkulasikan ( mengalirkan ) udara melalui sirip - sirip yang pada radiator Cara membangkitkan aliran udaranya ada 2 cara 1. Dengan menggunakan kipas ( cooling fan ) 2. Dengan kendaraan lari cepat. Catatan. Supaya kerja radiator lebih efektif tambahkan LLC ( long Life Coolant ) pada air radiator COOLING FAN Cooling fan ada 2 macam : ~ Diputar menggunakan motor listrik ~ Diputarkan oleh mesin dengan perantaraan tali kipas ( Fan Belt )
  • 10. TUTUP RADIATOR Tutup radiator mempunyai 2 katup 1. Katup tekanan ( Relief Valve ) Untuk membuang air pendingin ke resevoir pada saat tekanan di dalam radiator naik 2. Katup Vacuum ( Vacuum Valve ). Untuk memasukkan air pendingin ke radiator pada saat tekanan di dalam radiator turun
  • 11. RESEVOIR TANK Fungsi : Untuk menampung kelebihan air dari radiator pada saat terjadi pemuaian air didalam radiator, dan mengembalikan air ke radiator pada saat tekanan didalam radiator turun. Catatan : Jumlah air didalam resevoir harua berada diantara level “ LOW “ dan “ FULL “